selayang pandang kel.itik family

10
SELAYANG PANDANG KELOMPOK TANI TERNAK ITIK FAMILY KP. PAJAJARAN DS. PANGAUBAN KEC. BATUJAJAR KAB. BANDUNG BARAT JAWA BARAT 2009

Upload: metha-firmansyah-thamsil

Post on 01-Jul-2015

528 views

Category:

Documents


14 download

TRANSCRIPT

Page 1: SELAYANG PANDANG KEL.ITIK FAMILY

SELAYANG PANDANG

KELOMPOK TANI TERNAK ITIK FAMILYKP. PAJAJARAN DS. PANGAUBAN KEC. BATUJAJAR KAB. BANDUNG BARAT JAWA BARAT2009

Page 2: SELAYANG PANDANG KEL.ITIK FAMILY

LATAR BELAKANG

POTENSI WILAYAH AREAL WADUK SAGULING

KAYA SUMBER PAKAN ITIK : IKAN PEPETEK, KEONG ECENG GONDOK LEGUMINOESA/KACANG-

KACANGAN JAGUNG

Waduk Saguling

Ikan Pepetek

Page 3: SELAYANG PANDANG KEL.ITIK FAMILY

IDENTITAS KELOMPOK Nama Kelompok : Itik ”FAMILY” Kelas Kelompok : LANJUT Jumlah Anggota : 43 Orang Alamat : Kp. Pajajaran, Ds. Pangauban

Kec.Batujajar, Kab.Bandung Barat Tanggal Pembentukan : Tanggal 12 Mei 2005 No & Tgl Pengukuhan : 06/12.02/2005 Nama Ketua : Lukmanul Hakim Usaha Pokok : Itik Petelur, DOD Usaha Lain : Itik Pedaging, Telur Asin Jml. Populasi Itik : 7.605 ekor Jml. Pemilikan Ternak Anggota: 50 – 1.000 ekor

Page 4: SELAYANG PANDANG KEL.ITIK FAMILY

Struktur Organisasi Kelompok Tani Ternak Itik

”Family”

Page 5: SELAYANG PANDANG KEL.ITIK FAMILY

BENTUK KUD/KOPERASI/KELEMBAGAAN/ MITRA KELOMPOK

 

Nama Koperasi : Kopontren Al-Ittihad Alamat Koperasi: Kp. Pajajaran Ds.

Pangauban Kec.Batujajar, Kab. Bandung Barat

Mitra Kelompok: 1. Pengumpul Keong 2. Pengumpul Pepetek 3. Pengrajin Telur Asin

4. TPU Cimahi 5. TPU Batujajar

Page 6: SELAYANG PANDANG KEL.ITIK FAMILY

KEGIATAN AGRIBISNISHULU (Off Farm):

A. Penetasan Telur “Itik Ras Pajajaran”B. Penyusunan Pakan

BUDIDAYA (On Farm): A. Pembesaran Jantan Pedaging dan DaraB. Itik Petelur

HILIR (Off Farm):A. Pengolahan Telur AsinB. Pengolahan KomposC. Pemasaran Induk AfkirD. Pemasaran Jantan PedagingE. Pemasaran Dara/Pullet

Page 7: SELAYANG PANDANG KEL.ITIK FAMILY

INOVASI KELOMPOK

“ITIK RAS PAJAJARAN”Merupakan hasil silangan Itik Magelang dan Itik Tasikmalaya

PENGAMBILAN “PARASIT LINTAH”Parasit berada di saluran pernafasan sehingga harus diambil secara manual dibantu dengan “cairan daun pepaya”

Page 8: SELAYANG PANDANG KEL.ITIK FAMILY

PERBANDINGAN ITIK PAJAJARAN, ITIK TASIKMALAYA DAN ITIK MAGELANG

No. KarakteristikItik

TasikmalayaItik

MagelangItik

Pajajaran1. Bentuk leher Panjang Pendek Sedang 2. Bentuk kaki Panjang Pendek Sedang3. Warna bulu Keseluruhan

coklat kemerahan

Coklat kemerahan dengan bulu putih berbentuk kalung di leher dan bulu putih di perut bagian bawah

Coklat kemerahan dengan bulu putih di sekitar leher menyerupai kalung (lebih kecil dari kalung magelang) dan bulu putih di perut bagian bawah

4. Bobot tubuh ± 1,8 kg 1,2-1,5 kg >2 kg5. Sifat Kurang

TenangTenang Tenang, sehingga tingkat

stress rendah (produksi telur stabil)

6. Produksi Telur (butir/tahun)

200-250 200-300 237-300

Page 9: SELAYANG PANDANG KEL.ITIK FAMILY

PERBANDINGAN ITIK PAJAJARAN, ITIK TASIKMALAYA DAN ITIK MAGELANG

7. Angka kematian DOD-Dara

2-3% 2-3% < 2%

8. Angka Kematian awal bertelur-afkir

1-2% 1-2% <1%

9. Umur Afkir 1-1,5 tahun 1-1,5 tahun >2 Tahun10. Konversi pakan 2-2,8 2-2,82 2-2,5211. Berat Telur ± 68 gr ± 67gr ± 68 gr

No. KarakteristikItik

TasikmalayaItik

MagelangItik

Pajajaran

Page 10: SELAYANG PANDANG KEL.ITIK FAMILY

Harapan Kelompok Ke depan

Kepemilikan Itik setiap Anggota minimal 300 ekor

Membangun Pabrik Pakan Skala Kecil yang bisa memproduksi minimal 2 ton per hari