sakhsondotcom.files.wordpress.com …  · web viewbagian sistem rem piringan yang berfungsi...

8
DOKUMEN NEGARA TRY OUT UJIAN NASIONAL Tahun Pelajaran 2010/2011 SOAL TEORI KEJURUAN Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Kompetensi Keahlian : Teknik Mekanik Otomotif Kode Soal : 1289 Alokasi Waktu : 120 Menit (08:00 s.d 10:00) Tanggal : Pebruari 2011 Bentuk Soal : Pilihan Ganda Jumlah Soal : 40 soal Paket Soal : A Petunjuk Umum: 1. Isikan Identitas Anda ke dalam Lembar Jawaban Ujian Nasional (LJUN) yang tersedia dengan menggunakan pensil 2B sesuai petunjuk LJUN. 2. Hitamkan bulatan sesuai dengan Kode Soal dan Paket Soal pada LJUN. 3. Setiap butir soal mempunyai 5 (lima) pilihan jawaban 4. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawab 5. Hitamkan bulatan pada satu pilihan jawaban yang paling tepat pada LJUN 6. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas,rusak, atau tidak lengkap. 7. Tidak diijinkan menggunakan kalkuiator, HP, atau alat bantu hitung lainnya. 8. Bila diperlukan, lembar soal dapat dicoret-coret 9. Tidak ada pengurangan nilai pada jawaban yang salah 10. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian ''SELAMAT & SUKSES'' 1. Peralatan yang digunakan mengukur kerataan kepala silinder adalah . ... A. combination square set, feeler gauge B. combination square set, vernier caliper C. straight edge, feeler gauge D. straight edge, vernier caliper E. steel rule, feeler gauge 2. Pengukuran ke-oval-an poros engkol pada gambar berikut ditunjukan pada nomor ... 3. Tegangan tali kipas di periksa menggunakan .... A. mistar/penggaris B. fan belt tension gauge C. radiator & cap tester D. air compressor E. spring scale A. 3 dan4 B. 1 dan2 C. 4 dan1 D. 1 dan 3 E. 4 dan2

Upload: doannhi

Post on 31-Jan-2018

329 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: sakhsondotcom.files.wordpress.com …  · Web viewBagian sistem rem piringan yang berfungsi mengembalikan piston kepada kedudukan semula -... A. brake pad. B. piston boot. C. piston

DOKUMEN NEGARA

TRY OUT UJIAN NASIONAL

Tahun Pelajaran 2010/2011

SOAL TEORI KEJURUANSatuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)Kompetensi Keahlian : Teknik Mekanik OtomotifKode Soal : 1289Alokasi Waktu : 120 Menit (08:00 s.d 10:00)Tanggal : Pebruari 2011Bentuk Soal : Pilihan GandaJumlah Soal : 40 soalPaket Soal : A

Petunjuk Umum:

1. Isikan Identitas Anda ke dalam Lembar Jawaban Ujian Nasional (LJUN) yang tersedia dengan menggunakan pensil 2B sesuai petunjuk LJUN.

2. Hitamkan bulatan sesuai dengan Kode Soal dan Paket Soal pada LJUN.3. Setiap butir soal mempunyai 5 (lima) pilihan jawaban4. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawab5. Hitamkan bulatan pada satu pilihan jawaban yang paling tepat pada LJUN6. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas,rusak, atau tidak

lengkap.7. Tidak diijinkan menggunakan kalkuiator, HP, atau alat bantu hitung lainnya.8. Bila diperlukan, lembar soal dapat dicoret-coret9. Tidak ada pengurangan nilai pada jawaban yang salah10. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian

''SELAMAT & SUKSES''

1. Peralatan yang digunakan mengukur kerataan kepala silinder adalah . ...

A. combination square set, feeler gaugeB. combination square set, vernier caliperC. straight edge, feeler gaugeD. straight edge, vernier caliperE. steel rule, feeler gauge

2. Pengukuran ke-oval-an poros engkol pada gambar berikut ditunjukan pada nomor ...

3. Tegangan tali kipas di periksa menggunakan ....

A. mistar/penggarisB. fan belt tension gaugeC. radiator & cap testerD. air compressorE. spring scale

4. Vacuum valve pada tutup radiator berfungsi untuk . ...

A. menahan tekanan dalam radiatorB. menaikkan titik didih air pendinginC. menahan kevakuman dalam radiatorD. menyalurkan kevakuman dalam sistemE. menyamakan dengan tekanan atmosfir

A. 3 dan4B. 1 dan2C. 4 dan1D. 1 dan 3E. 4 dan2

Page 2: sakhsondotcom.files.wordpress.com …  · Web viewBagian sistem rem piringan yang berfungsi mengembalikan piston kepada kedudukan semula -... A. brake pad. B. piston boot. C. piston

5. Rangkaian saluran bahan bakar kecepatan menengah/tinggi pada gambar berikut ditunjukkan oleh nomor ....

6. Sistem tenaga (power circuit) pada karburator bekerja saat ....

A. throttle valve terbuka mendadak dan beban ringanB. throttle valve terbuka mendadak dan beban beratC. throttle valve terbuka sedang dan beban beratD. throttle valve terbuka penuh dan beban ringanE. throttle valve terbuka penuh dan beban berat

7. Komponen yang mengatur pemajuan waktu injeksi pada mesin diesel adalah ....

A. Control rackB. Control leverC. Centrifugal governorD. Pneumatic GovernorE. Automatic timer

8. Rangkaian aliran bahan bakar yang benar pada gambar di bawah ini adalah

9. Hal yang harus diperhatikan saat melepas mur batang torak adalah ....

A. poros engkol posisi TMB, mur dilepas dengan kunci pasB. poros engkol posisi TMB, mur dilepas dengan kunci soketC. poros engkol posisi TMA, mur dilepas dengan kunci pasD. poros engkol posisi TMA, mur dilepas dengan kunci soketE. poros engkol posisi TMA, mur dilepas dengan kunci kombinasi

10. Pada motor 4 tak 4 silinder dengan F.O. 1-3-4-2, bila silinder No.1 sedang melakukan langkah buang, maka silinder lainnya sedang melakukan ....

A. silinder 2 usaha, silinder 3 buang, silinder 4 hisapB. silinder 2 buang, silinder 3 usaha, silinder 4 hisapC. silinder 2 hisap, silinder 3 usaha, silinder 4 kompresiD. silinder 2 usaha, silinder 3 hisap, silinder 4 buangE. silinder 2 buang, silinder 3 hisap, silinder 4 kompresi

11. Nama komponen yang ditunjuk pada gambar nomor 2 – 5 -3 berikut ini adalah...

A. 1 -2-8B. 1-2-9-10C. 1 -2 - 9 - l0 - 5D. 1-3-6-11 -9-5E. 1-3-6-11-9-10

A. 10-9-5-4-6-8-7-2-3-1B. 10-9-5-4-6-7-8-3-2-1C. 10-9-5-4-6-7-8-2-3-1D. 10-9-5-6-4-7-8-3-2-1E. 10-9-5-6-4-8-7-3-2-1

A. retracting spring - strap - pressure plateB. diaphragm spring - pressure plate - clutch coverC. retracting spring - pressure plate - clutch coverD. retracting spring - cltutch cover - pressure plate sE. diaphragm spring - clutch cover - pressure plate

Page 3: sakhsondotcom.files.wordpress.com …  · Web viewBagian sistem rem piringan yang berfungsi mengembalikan piston kepada kedudukan semula -... A. brake pad. B. piston boot. C. piston

12. Tempat penyetelan tinggi pedal dan penyetelan tuas pembebas (release lever) dilakukan pada bagian yang ditunjukkan nomor....

13. Urutan pemindahan tenaga pada kopling hidrolik adalah ...,

A. master cylinder - release cylinder - release fork - release bearingB. master cylinder - release fork - diaphragm spring - release bearingC. master cylinder - release fork - release bearing - diaphragm springD. master cylinder - relesse cylinder - release fork - diaphragm springE. master cylinder- release cylinder - release bearing - diaphragm spring

14. Nama komponen yang ditunjuk nomor 2 - 3 - 5 pada gambar berikut ini adalah

15. Pada gambar berikut ini yakni jumlah gigi pada roda gigi A, B, C,D masing-masing 4 teeth, 8 teeth,4 teeth, dan 10 teeth, bila putaran input shaft 2000 rpm maka putaran outut shaft adalah …

16. Bagian differential yang membedakan putaran roda kiri dan kanan adalah....

A. pinion gear dan side gearB. drive pinion dan ring gearC. drive pinion dan pinion gearD. differential pinion dan side gearE. differential pinion dan drive pinion

17. Pemeriksaan posisi kontak gigi differential dapat terlihat pada permukaan ....

A. ring gearB. drive pinionC. pinion gearD. side gearE. differential pinion

18. Jenis poros roda belakang yang memikul langsung beban kendaraan adalah

A. three quarter floatingB. semi load axle shaftC. full load axleD. semi floatingE. full floating

A. 1 dan2B. 2 dan4C. 2 dan5D. 3dan5E. 3 dan2

A. shifting key - key spring - hub sleeveB. clutch hub - shifting key - hub sleeveC. synchronizer ring - key spring - hub sleeveD. synchronizer ring - key spring - clutch hubE. synchronizer ring - shifting key - hub

sleeve

A. 125 rpmB. 128 rpmC. 200 rpmD. 400 rpm E. 1280 rpm

Page 4: sakhsondotcom.files.wordpress.com …  · Web viewBagian sistem rem piringan yang berfungsi mengembalikan piston kepada kedudukan semula -... A. brake pad. B. piston boot. C. piston

19. Arti angka 14 yang tertera pada spesifikasi ban kendaraan seperti 6.45 S 14 4Pr menunjukkan....A. lebar ban dalam inciB. lebar ban dalam mmC. diameter pelek dalam inciD. diameter pelek dalam cmE. aspek ratio dalam persen

20. Bagian sistem rem piringan yang berfungsi mengembalikan piston kepada kedudukan semula -...A. brake padB. piston bootC. piston sealD. brake discE. caliper

21. Prinsip kerja sistem rem berdasarkan ....

A. perubahan gaya gesek menjadi gaya tekanB. momen kelembaman pada gesekan dua bidangC. perubahan energi kinetik menjadi energi panasD. perpindahan panas dari hasil gesekanE. perubahan energi panas menjadi tenaga

22. Fungsi rem pada mobil adalah ....A. memperlambat kendaraanB. menghentikankendaraanC. mengarahkan dan menghentikan kendaraanD. memperlambat dan mengarahkan kendaraanE. memperlambat dan menghentikan kendaraan

23. Bila roda kemudi diputar ke kiri dan menggerakkan katup , maka aliran tekanan oli pada power steering adalah ....

24. Nama komponen 1,2,3 dan 6 pada gambar di bawah ini adalah ....

25. Fungsi pegas suspensi pada kendaraan adalah ....

A. meredam goncangan akibat permukaan jalan agar tidak ke bodiB. meredam goncangan akibat gerakan shock absorberC. menahan tekanan dari ban agar tidak ke bodi kendaraanD. menahan tekanan dari bodi agar tidak diteruskan ke banE. menahan bodi dan ban kendaraan

26. Nama komponen yang ditunjuk pada gambar nomor 1 - 6 - 3 - 2 - 7 - dan 4 di bawah ini adalah ....

A. 1-7-4-5B. 2-3-8-6C. 1-7-8-6D. 1 -7 -4 -2E. 2-3-7-1

A, Tie rod end, tie rod, rack, bootB. Tie rod end, tie rod, pinion, rackC. Tie rod end, pinion, boot, dan rackD, Tie rod end, balljoint, rack, dan bootE. Tie rod end, tie rod, pinion, dan ball joint

Page 5: sakhsondotcom.files.wordpress.com …  · Web viewBagian sistem rem piringan yang berfungsi mengembalikan piston kepada kedudukan semula -... A. brake pad. B. piston boot. C. piston

27. Kapasitas baterai yang diperoleh jika baterai tersebut dihubungkan paralel seperti gambar berikut adalah ....

28. Tiga buah tahanan masing-masing 6Ω , 3Ω , 9Ω dirangkai seri kemudian dihubungkan dengan sumber tegangan l2V, maka arus yang mengalir adalah ....

29. Untuk mengoperasikan lampu dekat, maka rangkaian harus dihubungkan melalui terminal ....

30. Urutan rangkaian sistem pengapian yang benar pada gambar di bawah ini adalah ....

A.12V - 60 AHB. 12V - 160 AHC. 24V- 60 AHD. 24V -80 AHE. 24V - 160 AH

A. 0,67 AB. 1,33 Ac. 1,50 AD. 18,0 AE. 30,0 A

A. 1-3-2-6-4-9B. 1-2-3-4-5-9C. 1-2-3-6-7-9D. 1-3-2-4-5-10E. 1-3-2-4-8-10

A. 1-8-7 -11-2-4 -3 -6 -5-9B. 1- 8- 7 -11-4-2-6-3 -5 -9c. 1 -8-9- 11 -2-4-3-5 -6-7D. 1 -8-9- 11 -2-4 -3-6 -5-7E. 1-8-9-2-11-4-3-6-5-7

A. frame - knuckle arm -front axle - upper ball joint - spring - lower armB. frame - upper ball joint arm - knuckle - king pin - spring - lower armC. frame - upper arm - knuckle - upper ball joint - spring - lower armD. frame - upper arm - knuckle arm- king pin - spring - knuckle armE. frame - knuckle arm - ball joint - upper arm - spring - lower arm

Page 6: sakhsondotcom.files.wordpress.com …  · Web viewBagian sistem rem piringan yang berfungsi mengembalikan piston kepada kedudukan semula -... A. brake pad. B. piston boot. C. piston

31. Bila waktu pengapian lambat dari spesifikasi, maka cara mengatasinya adalah ....

A. memutar distributor searah putaran rotorB. memutar distributor berlawanan putaran rotorC. merubah timing belt agar posisi camshaft sedikit majuD. merubah timing belt agar posisi crankshaft sedikit majuE. menyetel celah platina untuk memperoleh sudut dwell yang tepat

32. Bagian yang menggerakkan plunyer pada solenoid motor starter untuk menghubungkan terminal 30 dengan terminal C, sesaat setelah kunci kontak "ON" adalah....

A. field coilB. field in coilC. primary coilD. pull in coilE. hold in coil

33. Pemeriksaan komponen motor starter nomor 1,2, dan 3 pada gambar di bawah ini merupakan pemeriksaan . ...

A. hubungan masa komutator, run out komutator, panjang sikatB. hubungan masa komutator, run out komutator, panjang pegasC. hubungan masa komutator, kedalaman segmen komutator, panjang sikatD. hubungan terbuka komutator, hubungan segmen komutator dan panjang sikatE. hubungan terbuka komutator, kedalamam segmen komutator, panjang pegas

34. Pengaturan out put alternator dilakukan oleh ....

A. voltage relayB. voltage regulatorC. voltage relay dan resistorD.voltage regulator dan relayE. voltage relay dan rotor coil

35. Komponen sistem AC yang berfungsi merubah gas menjadi cairan Refrigerant, adalah....

A. dryerB. condenserC. evaporatorD. compressorE. expansion valve

36. Komponen sistem AC yang berfungsi merubah gas menjadi cairan Refrigerant, adalah....

A. dryerB. condenserC. evaporatorD. compressorE. expansion valve

37. Kondisi freon pada saluran nomor 5 sampai 6 pada gambar di bawah ini saat mesin hidup adalah....

A. cairan tekanan rendah dan temperatur rendahB. gas tekanan rendah dan temperatur rendahC. cairan tekanan tinggi dan temperatur tinggiD. gas tekanan tinggi dan temperatur tinggiE. cairan tekanan rendah temperatur tinggi

Page 7: sakhsondotcom.files.wordpress.com …  · Web viewBagian sistem rem piringan yang berfungsi mengembalikan piston kepada kedudukan semula -... A. brake pad. B. piston boot. C. piston

38. Oxygen sensor berfungsi untuk....

A. mendeteksi kadar oksigen di ruang bakarB. mendeteksi kadar oksigen di saluran buangC. mendeteksi kadar oksigen di saluran masukD. mendeteksi kadar oksigen dan nitrogen di saluran buangE. mendeteksi kadar oksigen dan nitrogen di saluran

39. Komponen yang mendeteksi jumlah udara masuk melalui intake manifold pada mesin EFI tipe "D" adalah ....

A. air valveB. air chamberC. airflow meterD. throttle position sensorE. manifold absolute pressure sensor

40. Airflow meter pada system EFI tipe L berfungsi ....

A. mengukur temperatur udaraB. mengukur jumlah udaraC. mengukur jumlah bahan bakarD. mengatur arus yang mengalir ke ECUE. mengatur temperatur kerja mesin

--o0o--