rpp smk mpl hanif

43
RPP SMK : TEKNIK TELEKOMUNIKASI Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Surabaya Mata Pelajaran : Kompetensi Kejuruan Kelas/Semester : Kelas X / Semester 1 dan 2 Materi Pembelajaran : Media Transmisi Alokasi Waktu : 2 x 45 menit I. Standar Kompetensi : Memahami komunikasi data sinyal digital antar peralatan elektronika. II. Kompetensi Dasar : Menerapkan konsep dasar sistem komunikasi data sinyal digital melalui media kabel, fiber dan udara (frekuensi radio). III. Indikator a. Kognitif 1. Produk: a) Menjelaskan macam-macam dan penggunaan media transmisi pada sistem komunikasi data sinyal digital. b) Menjelaskan karakteristik media transmisi yakni kabel, fiber, dan udara (frekuensi radio (ad hoc)) pada sistem komunikasi data sinyal digital. c) Menjelaskan langkah-langkah pengaturan pada komputer/laptop supaya kedua komputer/laptop bisa terkoneksi dengan menggunakan media kabel, fiber maupun frekuensi radio (ad hoc) pada system komunikasi data sinyal digital. 1

Upload: haniffanani

Post on 03-Jul-2015

545 views

Category:

Documents


12 download

TRANSCRIPT

Page 1: Rpp Smk Mpl Hanif

RPP SMK : TEKNIK TELEKOMUNIKASI

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Surabaya

Mata Pelajaran : Kompetensi Kejuruan

Kelas/Semester : Kelas X / Semester 1 dan 2

Materi Pembelajaran : Media Transmisi

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

I. Standar Kompetensi : Memahami komunikasi data sinyal digital antar peralatan

elektronika.

II. Kompetensi Dasar : Menerapkan konsep dasar sistem komunikasi data sinyal

digital melalui media kabel, fiber dan udara (frekuensi

radio).

III. Indikator

a. Kognitif

1. Produk:

a) Menjelaskan macam-macam dan penggunaan media transmisi pada sistem

komunikasi data sinyal digital.

b) Menjelaskan karakteristik media transmisi yakni kabel, fiber, dan udara

(frekuensi radio (ad hoc)) pada sistem komunikasi data sinyal digital.

c) Menjelaskan langkah-langkah pengaturan pada komputer/laptop supaya kedua

komputer/laptop bisa terkoneksi dengan menggunakan media kabel, fiber maupun

frekuensi radio (ad hoc) pada system komunikasi data sinyal digital.

2. Proses:

a) Merancang dan melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki kecepatan transfer

data antar peralatan elektronika (komputer/laptop) yang menggunakan media

transmisi kabel, fiber, dan frekuensi radio (ad hoc) pada sistem komunikasi data

sinyal digital.

b)

b. Psikomotor:

1. Menghubungkan dan mengatur kedua komputer/laptop dengan media transmisi kabel

sehingga dapat saling mengirim data dan mencatat kecepatan pengiriman data digital.

1

Page 2: Rpp Smk Mpl Hanif

2. Menghubungkan dan mengatur kedua komputer/laptop dengan media transmisi fiber

sehingga dapat saling mengirim data digital dan mencatat kecepatan pengiriman data.

3. Menghubungkan dan mengatur kedua laptop dengan media transmisi frekuensi radio

(ad hoc) sehingga dapat saling mengirim data dan mencatat kecepatan pengiriman

data.

c. Afektif

1. Keterampilan sosial: Bertanya, menyumbang ide atau berpendapat, menjadi

pendengar yang baik, komunikasi

IV. Tujuan Pembelajaran:

Produk:

1. Secara mandiri dan tanpa membuka bahan ajar, siswa dapat menjelaskan macam-

macam dan penggunaan media transmisi pada sistem komunikasi data sinyal digital

dengan mengerjakan soal terkait di LP 1: Produk sesuai dengan kunci jawaban.

2. Diberikan alat dan bahan siswa dapat menerangkan karakteristik masing masing

media transmisi yakni kabel, fiber, dan frekuensi radio (ad hoc) dengan mengerjakan

soal terkait di LP 1: Produk sesuai dengan kunci jawaban.

3. Diberikan alat dan bahan siswa dapat mejelaskan langkah-langkah pengaturan pada

komputer/laptop supaya kedua komputer/laptop bisa terkoneksi dengan menggunakan

media kabel, fiber maupun udara (frekuensi radio (ad hoc)).

Proses:

1. Diberikan alat dan bahan dan LKS SMK Komunikasi Data siswa dapat merancang dan

melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki kecepatan transfer data antar peralatan

elektronika (komputer/laptop) yang menggunakan media transmisi kabel, fiber, dan

frekuensi radio (ad hoc) pada sistem komunikasi data sinyal digital sesuai Kunci LKS

SMK Komunikasi Data.

Psikomotor:

1. Diberikan alat dan bahan LKS SMK Komunikasi Data agar siswa dapat merangkai

komponen atau bagian-bagian yang diperlukan untuk menyelidiki kecepatan transfer

2

Page 3: Rpp Smk Mpl Hanif

data antar peralatan elektronika (komputer/laptop) yang menggunakan media transmisi

kabel, fiber, dan frekuensi radio (ad hoc) pada sistem komunikasi data sinyal digital

sesuai dengan rincian tugas kinerja yang ditentukan.

2. Disediakan software agar siswa dapat mengoprasikan dan mengukur besar kecepatan

transfer data antar peralatan elektronika (komputer/laptop) yang menggunakan media

transmisi kabel, fiber, dan frekuensi radio (ad hoc) pada sistem komunikasi data sinyal

digital sesuai dengan rincian tugas kinerja yang ditentukan.

Keterampilan sosial:

1. Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling tidak siswa dinilai

Membuat kemajuan dalam menunjukkan keterampilan sosial bertanya,

menyumbang ide atau berpendapat, menjadi pendengar yang baik, komunikasi.

V. Model dan Metode Pembelajaran

Model Pembelajaran : Model Pembelajaran Langsung

Metode Pembelajaran : Diskusi dan pemberian tugas

VI. Alat dan Bahan:

Dua komputer/laptop (OS windows 7), kabel UTP/STP (Patchcord), fiber optic SM

(patchcord), dan dua converter FO to RJ45.

VII. Berbasis Strategi Pembelajaran Inovatif untuk pengembangan keterampilan

berpikir dan karakter

3

Page 4: Rpp Smk Mpl Hanif

VIII. Proses Belajar Mengajar

A. Pendahuluan

Kegiatan

Penilaian oleh

Pengamat

1 2 3 4

1. Memotivasi siswa dengan menunjukkan kabel UTP, fiber optic dan

converter FO to RJ45. (Fase 1 MPL)

2. Mengkomunikasikan tujuan pembelajaran produk, proses,

psikomotor, dan keterampilan sosial dan karakter. (Fase 1 MPL)

B. Inti

Kegiatan

Penilaian oleh

Pengamat

1 2 3 4

Penggalan 1

1. Membagikan LKS SMK dan menyajikan informasi berupa

rumusan masalah tentang kecepatan transfer data antar peralatan

elektronika (komputer/laptop) yang menggunakan media transmisi

kabel, fiber, dan frekuensi radio (ad hoc) pada sistem komunikasi

data sinyal digital. (Fase 2 MPL)

2. Mendemonstrasikan cara merumuskan hipotesis atau masalah

tersebut dan mengidentifikasikan variabel yang terdapat dalam

hipotesis itu dengan mengacu pada Kunci LKS SMK. (Fase 2

MPL)

3. Membimbing siswa merumuskan hipotesis atas rumusan masalah

yang telah diberikan di LKS tersebut dengan cara meminta siswa

jujur mengatakan bila belum dapat merumuskan hipotesis dan

meminta yang siswa pandai membantu teman yang membutuhkan

bantuan. (Fase 3 MPL)

4. Membimbing siswa mengidentifikasi variabel manipulasi,

variabel respon, dan variabel kontrol, dengan cara menunjuk

4

Page 5: Rpp Smk Mpl Hanif

siswa untuk menyumbang ide dan meminta siswa lain menjadi

pendengar yang baik saat temannya menyampaikan idenya. (Fase

3 MPL)

5. Memberi kesempatan untuk pelatihan lanjutan dengan meminta

setiap siswa menuntaskan perumusan hipotesis dan

mengidentifikasi variabel di LKS mereka masing-masing.(Fase 5

MPL)

Penggalan 2

5. Mendemonstrasikan langkah-langkah melaksanakan eksperimen

sesuai prosedur yang tertulis di LKS SMK dan mengisikan pada

tabel hasil percobaan yang telah dilakukan pada kolom yang sesuai

di tabel. (Fase 2 MPL)

6. Membimbing siswa merumuskan definisi operasional variabel

manipulasi dan variabel respon dengan cara memberi contoh

terlebih dahulu dengan mengacu pada Kunci LKS SMK. (Fase 3

MPL)

7. Melakukan evaluasi formatif dengan cara meminta satu-dua

kelompok mempresentasikan kinerjanya dan ditanggapi kelompok

lain. Siswa yang menunjukkan toleransi terhadap perbedaan

segera diberi pujian sebagai umpan balik agar karakter ini diikuti

siswa lain. Siswa yang mencela ide teman secara tidak santun

segera diingatkan agar tidak ditiru temannya. (Fase 4 MPL)

8. Memberi kesempatan untuk pelatihan lanjutan dengan meminta

setiap siswa menuntaskan pengisisan masing-masing tabel mereka

dengan mengacu pada tabel 1 di Kunci LKS SMK. (Fase 5 MPL)

Penggalan 3

9. Membimbing pelatihan dengan cara meminta siswa mengerjakan

Analisis, Kesimpulan, Penerapan Ide, dan Refleksi dengan

mengacu pada Kunci LKS SMK. (Fase 3 MPL)

10. Melakukan evaluasi formatif dengan cara meminta satu-dua

kelompok mempresentasikan kinerjanya dan ditanggapi kelompok

lain. Siswa yang menunjukkan toleransi terhadap perbedaan

5

Page 6: Rpp Smk Mpl Hanif

segera diberi pujian sebagai umpan balik agar karakter ini diikuti

siswa lain. Siswa yang mencela ide teman secara tidak santun

segera diingatkan agar tidak ditiru temannya. (Fase 4 MPL)

11. Memberi kesempatan untuk pelatihan lanjutan dengan meminta

setiap siswa menuntaskan pengisisan masing-masing tabel mereka

dengan mengacu pada tabel 1 di Kunci LKS SMK. (Fase 5 MPL)

C. Penutup

Kegiatan

Penilaian oleh

Pengamat

1 2 3 4

1. Dengan melibatkan siswa menutup pelajaran dan memberi PR

mencari tahu bagaimana perbandingan dan karakteristik dan

kecepatan transmisi dari masing-masing media transmisi dengan

mengacu pada kunci LKS SMK.

IX. Sumber Pembelajaran

1. LKS SMK: Teknik Telekomunikasi

2. Kunci LKS SMK: Teknik Telekomunikasi

3. LP 1: Produk

4. Kunci LP 1 Produk

5. LP 2: Proses

6. Kunci LP 2 Proses

7. LP 3: Psikomotor

8. LP 4: Pengamatan Keterampilan Sosial

9. Tabel Spesifikasi Lembar Penilaian

10. Silabus

11. Modul SMK Teknik Telekomunikasi JILID 1

Daftar Pustaka

6

Page 7: Rpp Smk Mpl Hanif

Nur, Muhamad. Tanpa Tahun. Rincian Tugas Kinerja Ketrampilan Proses Sains Draf 2 Surabaya : Pusat Sains dan Matematika Sekolah Universitas Negeri Surabaya.

LKS SMK: Teknik Telekomunikasi

7

Page 8: Rpp Smk Mpl Hanif

Tujuan : Menyelidiki kecepatan transfer data antar peralatan elektronika

(komputer/laptop) yang menggunakan media transmisi kabel, fiber,

dan frekuensi radio (ad hoc) pada sistem komunikasi data sinyal

digital.

Materi Pokok : Media transmisi

Alat dan Bahan : Dua komputer/laptop (OS windows 7), kabel UTP/STP (Patchcord),

fiber optic SM (patchcord), dan dua converter FO to RJ45.

Berbasis Strategi Pembelajaran Inovatif :

Berdasarkan alat dan bahan yang ada pada Laboratorium Elektronika Komunikasi.

Rumusan Masalah (KPS 2) : Bagaimanakah kecepatan transfer data antar peralatan

elektronika (komputer/laptop) yang menggunakan media

transmisi kabel, fiber, dan frekuensi radio (ad hoc) pada sistem

komunikasi data sinyal digital?

Hipotesis (KPS 19) : _________________________________________________

__________________________________________________

Variabel (KPS 18) : (a) yang dijaga konstan : _________________________

(b) yang dimanipulasi : _________________________

(c) yang merespon : _________________________

DOVM : _________________________________________________

_________________________________________________

_________________________________________________

_________________________________________________

DOVR : _________________________________________________

_________________________________________________

_________________________________________________

_________________________________________________

Rencana Eksperimen : Anda harus merencanakan dan melaksanakan eksperimen

8

Page 9: Rpp Smk Mpl Hanif

(KPS 20) untuk menyelidiki kecepatan transfer data antar peralatan

elektronika (komputer/laptop) yang menggunakan media

transmisi kabel, fiber, dan frekuensi radio (ad hoc) pada sistem

komunikasi data sinyal digital sesuai Kunci LKS SMK

Komunikasi Data seperti ditunjukkan pada gambar berikut ini.

Gambar 1

Gambar 2

Gambar 3

Daftar langkah – langkah prosedur yang telah kamu buat dan

rakitan rangkaianmu, sebelumnya harus disetujui oleh gurumu

sebelum eksperimen itu dilaksanakan.

Ceklist : 1. Apakah alat dan bahan telah dirangkai dengan benar?

9

Page 10: Rpp Smk Mpl Hanif

2. Apakah pengaturan pada komputer sudah benar?

3. Apakah kedua komputer sudah saling terkoneksi

dengan benar?

Prosedur (KPS 20) :

1. Siapkan semua alat dan bahan sesuai yang tercantum pada daftar alat

dan bahan dan sesuai gambar.

2. Rakit alat dan bahan sesuai gambar 1.

3. Mengatur komputer/laptop sehingga terkoneksi dengan baik.

4. Konsultasikan kepada gurumu sebelum mencoba rakitan itu untuk

memastikan semua alat dan bahan bekerja dengan baik.

5. Mengirimkan data dari com1 ke com2 dan mencatat kecepatan transfer

data.

6. Rakit alat dan bahan sesuai gambar 2.

7. Ulangi langkah 3, 4, dan 5.

8. Rakit alat dan bahan sesuai gambar 3.

9. Ulangi langkah 3, 4 dan 5.

Pengamatan :

(KPS 1; KPS 10; KPS 11)

Tabel 1. Hasil Pengamatan

No Media Transmisi Kecepatan Transfer Data

1 Kabel UTP/STP

2 Fiber Optic

3 Frekuensi Radio (ad hoc)

Analisis (KPS 12) :

10

Page 11: Rpp Smk Mpl Hanif

1. Kecepatan transfer data antar dua komputer dengan media

transmisi kabel UTP/STP adalah _____________________

2. Kecepatan transfer data antar dua komputer dengan media

transmisi fiber optic adalah __________________________

3. Kecepatan transfer data antar dua komputer dengan media

transmisi frekuensi radio (ad hoc) adalah ________________

Kesimpulan (KPS 23) :

1. Apakah hipotesismu dapat diterima?

________________________________________________

________________________________________________

2. Kesimpulan apa yang dapat dibuat?

________________________________________________

_______________________________________________

Penerapan Ide :

Untuk mendapatkan kecepatan transfer secara maksimal

lebih baik menggunakan media transmisi

_________________________________________________

_________________________________________________

DAFTAR PUSTAKA

Nur, Muhamad. Tanpa Tahun. Rincian Tugas Kinerja Ketrampilan Proses Sains Draf 2 Surabaya : Pusat Sains dan Matematika Sekolah Universitas Negeri Surabaya.

__________, 2010. Contoh Perangkat RPP IPA FISIKA SMP. Surabaya : Pusat Sains dan Matematika Sekolah Universitas Negeri Surabaya.

Kunci LKS SMK: Teknik Telekomunikasi

11

Page 12: Rpp Smk Mpl Hanif

Tujuan : Menyelidiki kecepatan transfer data antar peralatan elektronika

(komputer/laptop) yang menggunakan media transmisi kabel,

fiber, dan frekuensi radio (ad hoc) pada sistem komunikasi data

sinyal digital.

Materi Pokok : Komunikasi data

Alat dan Bahan : Dua komputer/laptop (OS windows 7), kabel UTP/STP

(Patchcord), fiber optic SM (patchcord), dan dua converter FO to

RJ45.

Berbasis Strategi Pembelajaran Inovatif :

Berdasarkan alat dan bahan yang ada pada Laboratorium Elektronika Komunikasi.

Rumusan Masalah (KPS 2) : Bagaimanakah kecepatan transfer data antar peralatan

elektronika (komputer/laptop) yang menggunakan media

transmisi kabel, fiber, dan frekuensi radio (ad hoc) pada sistem

komunikasi data sinyal digital?

Hipotesis (KPS 19) : Jika menginginkan kecepatan transfer yang maksimal

maka harus menggunakan media transmisi fiber optic.

Variabel (KPS 18) : (a) yang dipertahankan konstan: komputer/laptop .

(b) yang dimanipulasi: media transmisi (menggunakan

UTP, fiber optic, atau frekuensi radio)

(c) yang merespon: kecepatan transfer data.

DOVM :Media transmisi pada system komunikasi data sinyal digital

dimanipulasi dengan cara menggunakan kabel UTP/STP

lalu diganti dengan fiber optic dan terakhir menggunakan

frekuensi radio (ad hoc).

DOVR :kecepatan transfer data pada saat menggunakan media

transmisi kabel, fiber optic, maupun frekuensi radio

(ad hoc).

12

Page 13: Rpp Smk Mpl Hanif

Rencana Eksperimen : Anda harus merencanakan dan melaksanakan eksperimen

(KPS 20) untuk menyelidiki kecepatan transfer data antar peralatan

elektronika (komputer/laptop) yang menggunakan media

transmisi kabel, fiber, dan frekuensi radio (ad hoc) pada sistem

komunikasi data sinyal digital sesuai Kunci LKS SMK

Komunikasi Data seperti ditunjukkan pada gambar berikut ini.

Gambar 1

Gambar 2

Gambar 3

Daftar langkah – langkah prosedur yang telah kamu buat dan

13

Page 14: Rpp Smk Mpl Hanif

rakitan rangkaianmu, sebelumnya harus disetujui oleh gurumu

sebelum eksperimen itu dilaksanakan.

Ceklist : √ 1. Apakah alat dan bahan telah dirangkai dengan benar?

√ 2. Apakah pengaturan pada komputer sudah benar?

√ 3. Apakah kedua komputer sudah saling terkoneksi

dengan benar?

Prosedur (KPS 20) :

1. Siapkan semua alat dan bahan sesuai yang tercantum pada daftar alat

dan bahan dan sesuai gambar.

2. Rakit alat dan bahan sesuai gambar 1.

3. Konsultasikan kepada gurumu sebelum mencoba rakitan itu untuk

memastikan semua alat dan bahan bekerja dengan baik.

4. Mengirimkan data dari com1 ke com2 dan mencatat kecepatan transfer

data.

5. Rakit alat dan bahan sesuai gambar 2.

6. Ulangi langkah 3 dan 4.

7. Rakit alat dan bahan sesuai gambar 3.

8. Ulangi langkah 3 dan 4.

Pengamatan :

(KPS 1; KPS 10; KPS 11)

Tabel 1. Hasil Pengamatan

No Media Transmisi Kecepatan Transfer Data

1 Kabel UTP/STP

2 Fiber Optic

3 Frekuensi Radio (ad hoc)

Analisis (KPS 12) :

14

Page 15: Rpp Smk Mpl Hanif

1. Kecepatan transfer data antar dua komputer dengan media

transmisi kabel UTP/STP adalah _____________________

2. Kecepatan transfer data antar dua komputer dengan media

transmisi fiber optic adalah __________________________

3. Kecepatan transfer data antar dua komputer dengan media

transmisi frekuensi radio (ad hoc) adalah ________________

Kesimpulan (KPS 23) :

1. Apakah hipotesismu dapat diterima?

Dapat diterima

2. Kesimpulan apa yang dapat dibuat?

Hipotesis diterima, Jika menginginkan kecepatan

transfer yang maksimal maka harus menggunakan

media transmisi fiber optic.

Penerapan Ide :

Untuk mendapatkan kecepatan transfer secara maksimal

lebih baik menggunakan media transmisi fiber optic.

DAFTAR PUSTAKA

Nur, Muhamad. Tanpa Tahun. Rincian Tugas Kinerja Ketrampilan Proses Sains Draf 2 Surabaya : Pusat Sains dan Matematika Sekolah Universitas Negeri Surabaya.

__________, 2010. Contoh Perangkat RPP IPA FISIKA SMP. Surabaya : Pusat Sains dan Matematika Sekolah Universitas Negeri Surabaya.

Tabel Spesifikasi Lembar Penilaian

15

Page 16: Rpp Smk Mpl Hanif

Indikator LP dan Butir Soal Kunci LP dan Butir Soal

Produk :

a) Menjelaskan macam-macam dan

penggunaan media transmisi pada

sistem komunikasi data sinyal

digital.

b) Menjelaskan karakteristik media

transmisi yakni kabel, fiber, dan

frekuensi radio (ad hoc) pada sistem

komunikasi data sinyal digital.

c) Menjelaskan langkah-langkah

pengaturan pada komputer/laptop

supaya kedua komputer/laptop bisa

terkoneksi dengan menggunakan

media kabel, fiber maupun frekuensi

radio (ad hoc) pada sistem

komunikasi data sinyal digital.

LP 1 : Produk

Butir 1

LP 1 : Produk

Butir 2

Kunci LP 1 : Produk

Butir 1

Kunci LP 1 : Produk

Butir 2

Proses :

1. Diberikan alat dan bahan dan LKS

SMK Komunikasi Data siswa dapat

merancang dan melaksanakan

eksperimen untuk menyelidiki

kecepatan transfer data antar

peralatan elektronika

(komputer/laptop) yang

menggunakan media transmisi kabel,

fiber, dan frekuensi radio (ad hoc)

pada sistem komunikasi data sinyal

digital sesuai Kunci LKS SMK

Komunikasi Data.

LP 2 : Proses

RTK 1,2,3,4,5,6

Kunci LP 2 : Proses

RTK 1,2,3,4,5,6

Psikomotor:

16

Page 17: Rpp Smk Mpl Hanif

1. Menghubungkan dua

komputer/laptop dengan media

transmisi kabel sehingga dapat

saling mengirim data dan mencatat

kecepatan pengiriman data.

2. Menghubungkan dua

komputer/laptop dengan media

transmisi fiber sehingga dapat saling

mengirim data dan mencatat

kecepatan pengiriman data.

3. Menghubungkan dua laptop dengan

media transmisi frekuensi radio (ad

hoc) sehingga dapat saling mengirim

data dan mencatat kecepatan

pengiriman data.

LP 3 : Psikomotor

RTK 1,2

LP 3 : Psikomotor

RTK 3,4,5

Dipercayakan kepada

judgement Penilai/Guru

Keterampilan sosial :

1. Bertanya, menyumbang ide atau

berpendapat, menjadi pendengar

yang baik, komunikasi.

LP 4 Keterampilan

Sosial: RTK 1, 2, 3, 4

Seluruh RTK itu minimal

memperoleh penilaian

Menunjukkan kemajuan

dan dipercayakan kepada

judgement Penilai/Guru.

Nama: NIS: Tanggal:

17

Page 18: Rpp Smk Mpl Hanif

LP 1 : Produk

Butir 1:

Jelaskan macam-macam dan penggunaan media transmisi pada sistem komunikasi data sinyal

digital?

Jawab :

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

Butir 2:

Menjelaskan karakteristik media transmisi yakni kabel, fiber, dan frekuensi radio (ad hoc)

pada sistem komunikasi data sinyal digital?

Jawab :

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

Butir 3:

Jelaskan langkah-langkah pengaturan pada komputer/laptop supaya kedua komputer/laptop

bisa terkoneksi dengan menggunakan media kabel, fiber maupun frekuensi radio (ad hoc)

pada system komunikasi data sinyal digital?

Jawab :

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

Nama: NIS: Tanggal:

18

Page 19: Rpp Smk Mpl Hanif

Kunci LP 1 : Produk

Butir 1:

Jelaskan macam-macam dan penggunaan media transmisi pada sistem komunikasi data sinyal

digital?

Jawab :

1. Kabel UTP/STP = digunakan untuk jaringan LAN

2. Fiber optic = digunakan untuk jarak jauh (backbone)

3. Frekuensi radio (ad hoc) = digunakan untuk LAN terbatas

Butir 2:

Menjelaskan karakteristik media transmisi yakni kabel, fiber, dan frekuensi radio (ad hoc)

pada sistem komunikasi data sinyal digital?

Jawab :

1. Kabel UTP/STP : bandwith 4Mbps – 100Mbps, 8 kabel (4 pair), konektor RJ45

2. Fiber Optic : panjang gelombang FO SM 1310 atau 1550 nanometer, core 8-10

mikron, jarak bisa mencapai 100km, bandwith 100Mbps – 1Gbps.

3. Frekuensi radio (ad hoc) : multiple wireless link, dynamic topology dan limited

resources

Butir 3:

Jelaskan langkah-langkah pengaturan pada komputer/laptop supaya kedua komputer/laptop

bisa terkoneksi dengan menggunakan media kabel, fiber maupun frekuensi radio (ad hoc)

pada system komunikasi data sinyal digital?

Jawab :

1. Pengaturan untuk media transmisi kabel UTP dan Fiber Optic sebenarnya sama

setelah kedua komputer duhubungkan harus diatur turn on network discovery, file

and printer sharing, public folder sharing, turn off password protected sharing,

wireless network connection properties pada internet protocol version 4(TCP/IP)

diatur obtain, dan turn off network firewall.

2. Pengaturan pada media transmisi frekuensi radio (ad hoc) :

a) Turn on network discovery, file and printer sharing, public folder sharing, turn

off password protected sharing, dan turn off network firewall.

19

Page 20: Rpp Smk Mpl Hanif

b) Misal com 1 sebagai server, com 1 harus membuat network dengan cara :

wireless network connection properties pada internet protocol version

4(TCP/IP) diatur IP address 192.168.0.1 Open network and sharing center

set up a new connection or network set up a wireless ad hoc (computer-to-

computer) network next next network name diisi terserah missal, LAN

security type diisi no authentication (open) save this network next

close

c) Com 2 sebagai client, com 2 mengatur wireless network connection properties

pada internet protocol version 4(TCP/IP) diatur IP address 192.168.0.2 bisa

langsung connect ke LAN.

20

Page 21: Rpp Smk Mpl Hanif

LP 2 : Proses

Butir 1

RENCANA EKSPERIMEN : Anda harus merencanakan dan melaksanakan

eksperimen untuk menyelidiki kecepatan transfer data

antar peralatan elektronika (komputer/laptop) yang

menggunakan media transmisi kabel, fiber, dan

frekuensi radio (ad hoc) pada sistem komunikasi data

sinyal digital sesuai Kunci LKS SMK Komunikasi Data

seperti ditunjukkan pada gambar berikut ini.

Gambar 1 Gambar 2

Gambar 3

21

Page 22: Rpp Smk Mpl Hanif

Petunjuk !

Jawablah pertanyaan berikut ini:

No. Rincian Tugas Kinerja Skor

1. Rumuskan sebuah hipotesis tentang kecepatan transfer pada media

transmisi kabel UTP/STP, fiber optic, dan frekuensi radio (ad

hoc):__________________________________________________

______________________________________________________

10

2. Identifikasi variable control : ______________________________

______________________________________________________ 15

3. Identifikasi variable manipulasi : ___________________________

______________________________________________________ 15

4. Identifikasi variabel respon : _______________________________

______________________________________________________ 15

5. Buatlah analisa data dari hasil pengamatan : __________________

______________________________________________________ 25

6. Buat kesimpulan dari hasil eksperimen : _____________________

______________________________________________________ 20

22

Page 23: Rpp Smk Mpl Hanif

Kunci LP 2 : Proses

Butir 1

No. Rincian Tugas Kinerja Skor

1. Rumuskan sebuah hipotesis tentang kecepatan transfer pada media

transmisi kabel UTP/STP, fiber optic, dan frekuensi radio (ad hoc):

Jika menginginkan kecepatan transfer yang maksimal maka

harus menggunakan media transmisi fiber optic.

10

2. Identifikasi variable kontrol : komputer/laptop . 15

3. Identifikasi variable manipulasi : media transmisi (menggunakan

UTP, fiber optic, atau frekuensi radio) 15

4. Identifikasi variabel respon : kecepatan transfer data . 15

5. Buatlah analisa data dari hasil pengamatan : Setelah melakukan

percobaan dapat diketahui pada sistem komunikasi data sinyal

digital memiliki kecepatan transfer yang maksimal pada saat

menggunakan media transmisi fiber optic.

25

6. Buat kesimpulan dari hasil eksperimenhasil percobaan : Sesuai

dengan teori dan hipotesis diterima. Artinya Jika

menginginkan kecepatan transfer yang maksimal maka harus

menggunakan media transmisi fiber optic.

20

Lembar Penilaian (Proses): Menyelidiki Pengaruh

23

Page 24: Rpp Smk Mpl Hanif

Petunjuk :

1. Menyiapkan alat dan bahan sesuai daftar alat dan bahan.2. Berikan tugas : “Lakukan eksperimen untuk Menyelidiki pengaruh besar tegangan

input jika melebihi batas maksimum tegangan zener terhadap besar tegangan output !”.

3. Siswa dinilai dengan mengacu pada RTK di bawah ini.4. Siswa diperbolehkan untuk membaca lembar penilaian ini sebelum tes.5. Siswa diperbolehkan untuk menilai dirinya sendiri.

No. RTK (skor maks=100) skor Oleh siswa Oleh guru

1 Merumuskan hipotesis 10

2 Mengidentifikasi variabel manipulasi 9

3 Mengidentifikasi variabel respon 9

4 Mengidentifikasi variabel control 9

5 Merumuskan DOVM 10

6 Merumuskan DOVR 10

7Menulis langkah – langkah eksperimen

6

8 Menyiapkan tabel data 6

9Mengumpulkan dan mencatat data pada tabel

6

10 Menganalisa data 15

11 Menarik kesimpulan 10

Skor total = 100 100

Surabaya, ............................. 2010

Siswa Guru

(...................................) (...................................)

24

Page 25: Rpp Smk Mpl Hanif

LP 3 : Psikomotor

25

Page 26: Rpp Smk Mpl Hanif

Gambar 1 Gambar 2

Gambar 3

Petunjuk :

1. Siapkan alat dan bahan sesuai gambar 1, 2, dan 3.

2. Berikan siswa tugas: Rangkaian alat dan bahan tersebut sesuai dengan gambar 1, 2,

dan 3.

3. Skor kinerja siswa mengacu pada format asesmen kinerja psikomotor di bawah ini.

4. Berikan format ini kepada siswa sebelum asesmen dilakukan.

5. Siswa diijinkan mengakses kinerja mereka sendiri dengan menggunakan format ini.

ASESSMEN KINERJA PSIKOMOTOR

26

Page 27: Rpp Smk Mpl Hanif

NO Rincian Tugas Kinerja

Skor

Maksimu

m

Skor Asesmen

Oleh Siswa

SendiriOleh Guru

1Menyiapkan alat dan bahan yang dibutuhkan

seperti yang ditunjukkan pada gambar 1,2 dan 3.10

2Merangkai alat dan bahan yang telah disiapkan

seperti ditunjukkan pada gambar 1, 2, dan 3.40

3Mengatur komputer/ laptop sehingga terkoneksi

dengan baik.40

4Melakukan Pengiriman data dan mencatat

kecepatan transfer data tersebut.10

Skor Total 100

Surabaya,.............................2011

Siswa Guru

______________ ____________

LP 4 : Format Pengamatan Perilaku Berkarakter

27

Page 28: Rpp Smk Mpl Hanif

Siswa: Kelas: Tanggal:

Petunjuk:

Untuk setiap perilaku berkarakter berikut ini, beri penilaian atas perilaku berkarakter siswa

menggunakan skala berikut ini:

D = Memerlukan C = Menunjukkan B = Memuaskan A = Sangat

perbaikan kemajuan

baik

Format Pengamatan Perilaku Berkarakter

No

Rincian Tugas

Kinerja (RTK)

Memerlukan

perbaikan

(D)

Menunjukkan

kemajuan (C)

Memuaskan

(B)

Sangat baik

(A)

1 Jujur

2 Peduli

3 Tanggungjawab

4 Toleransi

5Selalu melakukan yang

terbaik

6 Kreatif

7

Terbuka dan

mendengarkan

pendapat teman

8Tidak mencela teman

dengan kasar

9Membantu teman yang

membutuhkan

28

Page 29: Rpp Smk Mpl Hanif

Surabaya, 2011

Pengamat

( )

Sumber: Johnson, DavidW. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A

Manageable and Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon.

29

Page 30: Rpp Smk Mpl Hanif

LP 5 : Format Pengamatan Keterampilan Sosial

Siswa: Kelas: Tanggal:

Petunjuk:

Untuk setiap keterampilan sosial berikut ini, beri penilaian atas keterampilan sosial siswa itu

menggunakan skala berikut ini:

D = Memerlukan C = Menunjukkan B = Memuaskan A = Sangat

perbaikan kemajuan baik

Format Pengamatan Keterampilan Sosial

No

Rincian Tugas

Kinerja (RTK)

Memerlukan

perbaikan

(D)

Menunjukkan

kemajuan (C)

Memuaskan

(B)

Sangat baik

(A)

1 Bertanya

2 Menyumbang ide atau

pendapat

3 Menjadi pendengar

yang baik

4 Komunikasi

Surabaya, 2011

Pengamat

( )

30

Page 31: Rpp Smk Mpl Hanif

Sumber: Johnson, DavidW. & Johnson, Roger T. 2002. Meaningful Assessment. A

Manageable and Cooperative Process. Boston: Allyn & Bacon.

31