rpp kls 1 t3 st4

106
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Satuan Guruan : Sekolah Dasar Tawang Mas Kelas/ Semester : I/1 (satu) Tema/ Subtema : Kegiatanku (Tema 3) /Kegiatan Malam Hari (Subtema 4) Pembelajaran : 1 Alokasi Waktu : 6 x 35 menit ( 1 Pertemuan) A. Kompetensi Inti (KI) 1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. 2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru. 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mend engar, melihat, membaca dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah. 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estesis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia. B. Kompetensi Dasar dan Indikator PPKn 3.2 Memahami aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah. 4.2 Melakukan perbuatan yang sesuai dengan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah. Bahasa Indonesia 3.7 Mengenal kosakata yang berkaitan dengan peristiwa siang dan malam melalui teks pendek (berupa gambar, slogan sederhana, tulisan, dan atau syair lagu).

Upload: siti-musyayati

Post on 22-Jan-2018

273 views

Category:

Education


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Rpp  kls 1 t3 st4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Guruan : Sekolah Dasar Tawang Mas

Kelas/ Semester : I/1 (satu)

Tema/ Subtema : Kegiatanku (Tema 3) /Kegiatan Malam Hari (Subtema 4)

Pembelajaran : 1

Alokasi Waktu : 6 x 35 menit ( 1 Pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam

berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat, membaca

dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan

kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang

estesis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang

mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

PPKn

3.2 Memahami aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah.

4.2 Melakukan perbuatan yang sesuai dengan aturan yang berlaku dalam kehidupan

sehari-hari di rumah.

Bahasa Indonesia

3.7 Mengenal kosakata yang berkaitan dengan peristiwa siang dan malam melalui teks

pendek (berupa gambar, slogan sederhana, tulisan, dan atau syair lagu).

Page 2: Rpp  kls 1 t3 st4

4.7 Menjelaskan kosa kata Bahasa Indonesia dan ejaan yang tepat terkait peristiwa siang dan

malam dalam teks tulis dan gambar.

SBdP

3.4 Memahami bahan alam dan berkarya.

4.4. Membuat karya dari bahan alam.

Indikator

PPKn

3.2.3 Mengidentifikasi kebiasaan yang baik dilakukan pada malam hari yang sesuai dengan

aturan yang berlaku di rumah.

4.2.3 Menunjukkan perilaku yang baik di malam hari sesuai dengan aturan yang berlaku di

rumah.

Bahasa Indonesia

3.7.9 Menunjukkan kosakata tentang kegiatan malam hari sebagai bagian dari peristiwa

siang dan malam yang tepat sesuai gambar.

3.7.10 Mengidentifikasi kalimat yang menggunakan kosakata tentang kegiatan malam hari

sebagai bagian dari peristiwa siang dan malam dengan tepat.

4.7.9 Membaca dan menuliskan kosa kata - kosa kata terkait kegiatan malam hari.

4.7.10 Menggunakan kosakata terkait kegiatan malam hari dalam menyusun kalimat/cerita.

SBdP

3.4.1 Mengidentifikasi pemanfaatan tumbuhan (biji-bijian) dalam membuat karya kerajinan.

4.4.1 Membuat karya kerajinan dengan memanfaatkan bagian-bagian tumbuhan (biji-bijian).

C. Tujuan Pembelajaran

Page 3: Rpp  kls 1 t3 st4

1. Melalui gambar, siswa dapat mengidentifikasi kebiasaan yang baik dilakukan pada malam

hari yang sesuai dengan aturan yang berlaku di rumah dengan benar,

2. Melalui gambar, siswa dapat menunjukkan perilaku yang baik di malam hari sesuai dengan

aturan yang berlaku di rumah dengan benar.

3. Melalui tabel kata, siswa dapat menunjukkan kosakata tentang kegiatan malam hari sebagai

bagian dari peristiwa siang dan malam yang tepat sesuai gambar dengan benar.

4. Melalui kartu kata, siswa dapat mengidentifikasi kalimat yang menggunakan kosakata

tentang kegiatan malam hari sebagai bagian dari peristiwa siang dan malam dengan tepat.

5. Melalui metode SAS, siswa dapat membaca dan menuliskan kosa kata - kosa kata terkait

kegiatan malam hari dengan benar.

6. Melalui metode TPS, siswa dapat menggunakan kosakata terkait kegiatan malam hari

dalam menyusun kalimat/cerita dengan benar.

7. Melalui menempel biji-bijian, siswa dapat mengidentifikasi pemanfaatan tumbuhan

(biji-bijian) dalam membuat karya kerajinan dengan benar.

D. Materi Pembelajaran

1. Kosa kata yang berkaitan dengan kegiatan malam hari.

2. Membuat karya kolase dengan biji-bijian

E. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu

Pendahuluan 1. Guru mengkondisikan kelas, mengucapakan

salam, menunjuk salah satu siswa untuk

memimpin doa dan melakukan presensi.

2. Guru membuka pelajaran dan melakukan

apersepsi, bertanya pada siswa” hewan apa

15 menit

Page 4: Rpp  kls 1 t3 st4

yang muncul pada malam hari?” siapa yang

pernah melihat?” Hal apa saja yang kalian

lakukan pada malam hari?”

3. Guru memberikan motivasi kepada siswa

dengan melakukan tepuk semangat.

4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru

mengenai tujuan yang akan dicapai dengan

bahasa yang mudah dimengerti.

Kegiatan Inti 1. Siswa mengamati gambar yang ditampilkan

guru. (mengamati)

2. Siswa mendengarkan bacaan yang

disampaikan guru. (menyimak)

3. Siswa diberi kesempatan mengajukan

pertanyaan berkaitan dengan gambar yang

diamati. Guru secara kritis memancing siswa

agar mengajukan pertanyaan. “ayo, siapa

yang ingin mengajukan pertanyaan berkaitan

dengan gambar tersebut?” (menanya)

4. Siswa diminta menyebutkan kata-kata yang

berhubungan dengan kegiatan malam hari.

Guru menuliskan kata-kata yang disebutkan

siswa dipapan tulis. Setelah tidak ada siswa

yang menyebutkan, guru menambahkan

kosa kata jika diperlukan. (menalar)

5. Beberapa siswa maju kedepan mencoba

menuliskan kosa kata yang diberikan guru,

kemudian siswa tersebut membaca.

(mencoba)

6. Guru membimbing siswa untuk membentuk

kelompok secara berpasang-pasangan.

(membentuk jejaring)

7. Untuk memperkuat pemahaman tentang kosa

170 menit

Page 5: Rpp  kls 1 t3 st4

kata yang dipelajari, guru menempelkan

tabel huruf di papan tulis. Siswa diminta

untuk menemukan kosa kata yang diminta

guru. (menalar)

8. Siswa menuliskan kosakata yang ditemukan

pada Lembar Kerja yang diberikan guru secara

berpasangan. (menalar)

9. Selanjutnya guru tanya jawab dengan siswa

berkaitan dengan kegiatan malam hari. Tanay

jawab diarahkan untuk membahas

kebiasaan-kebiasaan yang baik pada malam hari

dirumah.

10. Secara berpasangan siswa menjelaskan

kebiasaan yang dilakukan temannya di malam

hari secara bergantian . (mengkomunikasikan)

11. Siswa mengamati contoh gambar karya seni

kolase terbuat dari biji-bijian yang ditampilkan

guru. (mengamati)

Page 6: Rpp  kls 1 t3 st4

12. Siswa diberi kesempatan untuk bertanya

apabila ada yang kurang jelas. (menanya)

13. Secara berpasangan siswa membuat karya

seni kolase dari biji-bijian yang bertemakan

kegiatan malam hari. (mencoba)

14. Siswa membuat karya dengan tertib sesuai

dengan arahan guru.

15. Setelah selesai, secara bergantian siswa

mempersentaikan hasil karya seninya di depan

kelas.. (mengkomunikasikan)

Penutup 1. Guru dan siswa menyimpulkan materi

secara bersama-sama. (konfirmasi)

2. Tindak lanjut untuk mempelajari materi

pembelajaran pada pertemuan selanjutnya.

3. Salam dan doa.

25 menit

Page 7: Rpp  kls 1 t3 st4

F. Teknik Penilaian

a. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan

No Nama Peserta

Didik

Indikator

Kerjasama Percaya Diri Tanggung jawab

BT T MT MB BT T MT MB BT T MT MB

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1 √ √ √

2. √ √ √

3. √ √ √

Keterangan :

BT : Belum Terlihat T : Terlihat

MT : Mulai Terlihat MB : Membudaya

b. Penilaian Pengetahuan : Tes tertulis dan tes lisan

100maksimalSkor

diperoleh yangSkor = Nilai x

Rentang Nilai Kriteria Keterangan

81-100 Sangat Baik Tuntas

61-80 Baik Tuntas

41-60 Cukup Tidak Tuntas

≤ 40 Kurang Tidak Tuntas

Page 8: Rpp  kls 1 t3 st4

Lembar Penilaian Pengetahuan

No Nama siswa Nilai Kriteria Keterangan

1.

2.

c. Penialaian Keterampilan: Kosakata dan karya kolase

Keterampilan Kriteria

Sangat Baik Baik Cukup Perlu Pendampingan

1. Menunjukkan kosakata

tentang kegiatan sore hari dengan

tepat

Hanya paling banyak 1

kesalahan

Terdapat 2-3 kesalahan

Terdapat4-5 kesalahan

Terdapat lebih dari 5 kesalahan

2. Membuat

karya kolase dari tumbuhan

Ide dan tema

sesuai, komposisi bentuk dan

warna tertata rapi, dan

selesai tepat waktu

Ide dan tema

sesuai, komposisi bentuk dan

warna tertata rapi, namun

tidak selesai tepat waktu

Ide dan tema

sesuai, selesai tepat waktu, namun

komposisi bentuk dan

warna tidak rapi.

Karya belum

sesuai dengan ide dan tema, selesai tidak tepat

waktu.

Lembar Penilaian Keterampilan

1. Menunjukkan kosakata tentang kegiatan malam hari dengan tepat

No. Nama Siswa Hanya

paling banyak 1

Terdapat

2-3 kesalahan

Terdapat

4-5 kesalahan

Terdapat

lebih dari 5

Kriteria

Page 9: Rpp  kls 1 t3 st4

kesalahan kesalahan

2. Membuat karya kerajianan dari biji-bijian

No. Nama Siswa Ide dan tema

sesuai,

komposisi

bentuk dan

warna tertata

rapi, dan

selesai tepat waktu

Ide dan tema

sesuai,

komposisi

bentuk dan

warna tertata

rapi, namun

tidak selesai tepat waktu

Ide dan tema

sesuai, selesai

tepat waktu,

namun

komposisi

bentuk dan

warna t idak rapi.

Karya

belum

sesuai

dengan ide

dan tema,

selesai tidak tepat waktu.

Kriteria

1.

2.

Page 10: Rpp  kls 1 t3 st4

G. Media, Alat, dan Sumber Belajar

a. Buku siswa: Kemendikbud. 2016. Keluargaku Tematik Terpadu Kurikulim 2013. Jakarta :

kemendikbud.

b. Buku Guru: Kemendikbud. 2016. Keluargaku Tematik Terpadu Kurikulim 2013. Jakarta :

kemendikbud.

c. Kartu kata.

d. Tabel huruf.

e. Contoh gambar karya seni kolase terbuat dari biji-bijian.

f. Bebagai macam biji-bijian.

g. Lem dan kertas.

Semarang, 14 Februari 2017

Kepala Sekolah, Guru Kelas 1

….…………… Siti Musyayati, S.Pd

Refleksi Guru:

Page 11: Rpp  kls 1 t3 st4

LAMPIRAN

A. Materi Ajar

B. Media Pembelajaran

1. Gambar

Page 12: Rpp  kls 1 t3 st4

2. Kartu Kata

3. Tabel Huruf

terbenam

cahaya

terpejam kelelawar

bintang

bulan gelap

malam

kantuk jangkrik

Page 13: Rpp  kls 1 t3 st4
Page 14: Rpp  kls 1 t3 st4

KISI - KISI

No Muatan

pelajaran

Kompentensi dasar Indikator Jenis

soal

Bentuk

soal

1 PPkn 3.2 Memahami

aturan yang berlaku

dalam kehidupan

sehari-hari di rumah

3.2.3

Mengidentifikasi

kebiasaan yang

baik dilakukan

pada malam hari

yang sesuai

dengan aturan

yang berlaku di

rumah

Lisan Demonstra

si

4.2 Melakukan

perbuatan yang

sesuai dengan aturan

yang berlaku dalam

kehidupan

sehari-hari di rumah

4.2.3

Menunjukkan

perilaku yang

baik di malam

hari sesuai

dengan aturan

yang berlaku di

rumah

Tertulis Uraian

2. Bahasa

Indonesia

3.7 Mengenal

kosakata yang

berkaitan dengan

peristiwa siang dan

malam melalui teks

pendek (berupa

gambar, slogan

sederhana, tulisan,

dan atau syair lagu)

3.7.9

Menunjukkan

kosakata tentang

kegiatan malam

hari sebagai

bagian dari

peristiwa siang

dan malam yang

tepat sesuai

gambar

Tertulis Pilihan

ganda

Page 15: Rpp  kls 1 t3 st4

No Muatan

pelajaran

Kompentensi dasar Indikator Jenis

soal

Bentuk

soal

3.7.10

mengidentifikasi

kalimat yang

menggunakan

kosakata tentang

kegiatan malam

hari sebagai

bagian dari

peristiwa siang

dan malam

dengan tepat.

4.7 Menjelaskan kosa

kata Bahasa Indonesia

dan ejaan yang tepat

terkait peristiwa siang

dan malam dalam teks

tulis dan gambar.

4.7.9 membaca

dan menuliskan

kosa kata- kosa

kata terkait

kegiatan malam

hari dengan

benar

4.7.10

menggunakan

kosakata terkait

kegiatan malam

hari dalam

menyusun

kalimat/cerita

Lisan Demostrasi

3 SBdP 3.4 Memahami

bahan alam dan

berkarya

3.4.1

mengidentifikasi

pemanfaatan

tumbuhan

Praktek Portofolio

Page 16: Rpp  kls 1 t3 st4

No Muatan

pelajaran

Kompentensi dasar Indikator Jenis

soal

Bentuk

soal

(biji-bijian)

dalam membuat

karya kerajinan

4.4. Membuat karya

dari bahan alam

4.4.1 Membuat

karya kerajinan

dengan

memanfaatkan

bagian-bagian

tumbuhan

(biji-bijian)

Praktek Portofolio

Page 17: Rpp  kls 1 t3 st4

Lembar Kerja Siswa

Nama :

1.

2.

Kerjakan tugas berikut secara berpasangan!

Cari kata-kata berikut ini pada tabel huruf, lingkarilah kata yang sesuai !

Soal Evaluasi

Nama :

No. Absen :

1. Sebelum tidur kita harus….

a. Makan banyak b. Menyikat gigi c. Bermain

2. Pada malam hari biasanya kita tidur pukul …

a. Tujuh b. Sepuluh c. Sembilan

3. Tujuan menggosok gigi sebelum tidur adalah…

a. Agar gigi sakit b. Agar gigi bau c. Agar gigi bersih

4. Hewan yang ada pada malam hari adalah …

a. Ayam b. Kuda c. Kelelawar

5. benda dilangit yang berkelip pada malam hari disebut …

Page 18: Rpp  kls 1 t3 st4

a. Matahari b. Bintang c. Awan

Page 19: Rpp  kls 1 t3 st4

Kunci Jawaban Soal Evaluasi

1. B

2. B

3. C

4. C

5. B

REKAPITULASI PENILAIAN

No. Nama

Siswa

KD/ Indikator

Nilai Total

Bahasa Indonesia PKN SBdP

3.7

.9

3.7.1

0

4.7.9 4.7.1

0

3.2.3 4.2.3 3.4.1 4.4.1

1.

2.

3.

Page 20: Rpp  kls 1 t3 st4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Guruan : Sekolah Dasar Tawang Mas

Kelas/ Semester : I/1 (satu)

Tema/ Subtema : Kegiatanku (Tema 3) /Kegiatan Malam Hari (Subtema 4)

Pembelajaran : 2

Alokasi Waktu : 6 x 35 menit (1 Pertemuan)

B. Kompetensi Inti (KI)

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam

berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati, mendengar, melihat, membaca,

dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan

kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang

estesis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang

mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

Bahasa Indonesia

3.7 Mengenal kosakata yang berkaitan dengan peristiwa siang dan malam melalui teks pendek

(berupa gambar, slogan sederhana, tulisan, dan atau syair lagu).

4.7 Menjelaskan kosa kata Bahasa Indonesia dan ejaan yang tepat terkait peristiwa siang dan

malam dalam teks tulis dan gambar.

PJOK

Page 21: Rpp  kls 1 t3 st4

3.3 Memahami prosedur gerak dasar manipulatif sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha dan

keterhubungan permainan sederhana dan atau tradisional.

4.3 Mempraktikan prosedur pola gerak dasar manipulatif sesuai dengan konsep tubuh, ruang,

usaha dan keterhubungan permainan sederhana dan atau tradisional.

Indikator

Bahasa Indonesia

3.7.9 Menunjukkan kosakata tentang kegiatan malam hari sebagai bagian dari peristiwa siang

dan malam yang tepat sesuai gambar.

3.7.10 Mengidentifikasi kalimat yang menggunakan kosakata tentang kegiatan malam hari

sebagai bagian dari peristiwa siang dan malam dengan tepat.

4.7.9 Membaca dan menuliskan kosa kata - kosa kata terkait kegiatan malam hari dengan

benar.

4.7.10 Menggunakan kosakata terkait kegiatan malam hari dalam menyusun kalimat/cerita.

PJOK

3.3.5 Menjelaskan prosedur gerakan memantulkan sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha

dan keterhubungan permainan sederhana dan atau tradisional.

4.3.5 Mempraktekkan gerakan memantulkan sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha dan

keterhubungan permainan sederhana dan atau tradisional.

C. Tujuan Pembelajaran

1. Melalui penjelasan guru, siswa dapat menunjukkan prosedur gerakan memantulkan dengan

tepat.

2. Melalui permainan bola, siswa dapat mempraktekkan gerakan memantulkan dengan tepat.

Page 22: Rpp  kls 1 t3 st4

3. Melalui teks yang dibacakan guru, siswa dapat menunjukkan kosakata tentang kegiatan

malam hari dengan benar.

4. Melalui permainan menyusun kartu huruf, siswa dapat membentuk kosakata yang

berhubungan dengan malam hari dengan lafal dan ejaan yang tepat.

5. Melalui contoh yang diberikan guru,siswa mampu mengidentifikasi kalimat yang disusun

dari kosakata terkait kegiatan malam hari dengan benar.

6. Melalui permainan menyusun kata, siswa dapat membuat kalimat dari kosa kata yag

berhubungan dengan kegiatan malam hari dengan benar.

D. Materi Pembelajaran

1. Gerakan memantulkan bola

2. Membuat kosakata berhubungan dengan malam hari

E. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi

waktu

Pendahuluan 1. Guru mengkondisikan kelas, mengucapakan

salam, menunjuk salah satu siswa untuk

memimpin doa dan melakukan presensi

2. Guru memberikan motivasi kepada siswa

dengan menyanyi “selamat pagi”.

3. Guru memperlihatkan bola kepada siswa

dan mempraktekkan cara kerja bola.

4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru

kegiatan apa yang akan dilakukan dan apa

15 menit

Page 23: Rpp  kls 1 t3 st4

tujuan yang akan dicapai pada hari tersebut.

Kegiatan Inti 1. Siswa keluar kelas menuju halaman sekolah

atau lapangan olahraga sekolah.

2. Siswa melakukan gerakan pemanasan

dengan panduan guru.

3. Siswa memperhatikan penjelasan tentang

teknik memantukan bola. (mengamati)

4. Siswa melakukan latihan seperti yang telah

dicontohkan oleh guru secara secara

bersama-sama dengan panduan guru selama

lebih kurang 10 menit. (mencoba)

5. Siswa diberi kesempatan bertanya jika

belum jelas. (menanya)

6. Siswa dibagi kedalam beberapa kelompok

sesuai jumlah bola yang ada.

7. Masing-masing kelompok membentuk

lingkaran. Guru membagikan bola pada

setiap kelompok. (membentuk jejaring)

8. Siswa mempratikkan memantulkan bola

secara bergantian dengan teman

kelompoknya. (mencoba)

9. Setelah waktunya habis siswa melakukam

pendinginan yang dipimpin guru.

10. Siswa istirahat, berganti pakaian persiapan

untuk mengikuti pembelajaran selanjutnya.

11. Setelah siswa melanjutkan pembelajaran,

guru mengingatkan kembali tentang

kosakata yang berhubungan dengan malam

hari. Siswa kosakata yang mereka ingat dan

guru menuliskannya di papan tulis.

170 menit

Page 24: Rpp  kls 1 t3 st4

12. Siswa dibagi ke dalam beberapa kelompok

yang terdiri setiap kelompok maksimal 4

orang.

13. Setiap kelompok diberi waktu 10 menit

untuk menyusun kartu-kartu huruf yang ada

menjadi kata yang berhubungan dengan

malam hari. Kelompok pemenang adalah

kelompok yang paling cepat dan tepat

dalam menyusun kata. (menalar)

14. Siswa mendengarkan penjelasan guru

dalam menyusun kalimat dari salah satu

kata. (menyimak)

15. Siswa berlatih membuat kalimat secara

lisan dan bergantian. (menalar)

Penutup 1. Guru dan siswa menyimpulkan materi

secara bersama-sama. (konfirmasi)

2. Guru memberikan reward pada siswa

terbaik.

3. Siswa mengerjakan soal evaluasi.

4. Tindak lanjut untuk mempelajari materi

pembelajaran pada pertemuan selanjutnya.

5. Salam dan doa

25 menit

Page 25: Rpp  kls 1 t3 st4

F. Teknik Penilaian

a. Penilaian sikap : Observasi selama kegiatan

No Nama Peserta

Didik

Indikator

Disiplin Percaya Diri Tanggung jawab

BT T MT MB BT T MT MB BT T MT MB

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1 √ √ √

2. √ √ √

3. √ √ √

Keterangan :

BT : Belum Terlihat

T : Terlihat MT : Mulai Terlihat MB : Membudaya

b. Penilaian pengetahuan: Tes tertulis dan tes lisan

100maksimalSkor

diperoleh yangSkor = Nilai x

Rentang Nilai Kriteria Keterangan

81-100 Sangat Baik Tuntas

61-80 Baik Tuntas

41-60 Cukup Tidak Tuntas

≤ 40 Kurang Tidak Tuntas

No Nama siswa Nilai Kriteria Keterangan

Page 26: Rpp  kls 1 t3 st4

c. Penialaian Keterampilan: Memantulkan bola dan membuat kosakata

Page 27: Rpp  kls 1 t3 st4

G. Media, Alat, dan Sumber Belajar

a. Buku siswa: Kemendikbud. 2016. Keluargaku Tematik Terpadu Kurikulim 2013. Jakarta :

kemendikbud. Hal 110-111

b. Buku Guru: Kemendikbud. 2016. Keluargaku Tematik Terpadu Kurikulim 2013. Jakarta :

kemendikbud. Hal 112-116

c. Bola

d. Kartu kata

Semarang, 14 Februari 2017

Kepala Sekolah, Guru Kelas 1

Refleksi Guru:

Page 28: Rpp  kls 1 t3 st4

….…………… Siti Musyayati, S.Pd

Page 29: Rpp  kls 1 t3 st4

Lampiran

A. Materi Ajar dan Media pembelajaran

Bacaan

1. Gerakan pemanasan

2. Teknik-teknik memantulkan bola

3. Gerakan pendinginan

Page 30: Rpp  kls 1 t3 st4

4. Kartu kata

m a l a m

g e l a

p

t e

b r e

n m a

b n a l u

Page 31: Rpp  kls 1 t3 st4
Page 32: Rpp  kls 1 t3 st4

KISI-KISI

No Muatan pelajaran

Kompentensi dasar Indikator Jenis soal Bentuk soal

1 PJOK 3.3 Memahami

prosedur gerak dasar manipulatif sesuai dengan

konsep tubuh, ruang, usaha dan

keterhubungan permainan sederhana dan atau

tradisional.

3.3.5 Menjelaskan

prosedur gerakan memantulkan sesuai dengan

konsep tubuh, ruang, usaha dan

keterhubungan permainan sederhana dan atau

tradisional.

Praktek Demonstrasi

4.3 Mempraktikan prosedur pola gerak

dasar manipulatif sesuai dengan

konsep tubuh, ruang, usaha dan keterhubungan

permainan sederhana dan atau

tradisional.

4.3.5 Mempraktekkan gerakan

memantulkan sesuai dengan

konsep tubuh, ruang, usaha dan keterhubungan

permainan sederhana dan atau

tradisional.

Praktek Demonstrasi

2. Bahasa

Indonesia

3.7 Mengenal

kosakata yang berkaitan dengan

peristiwa siang dan malam melalui teks

pendek (berupa gambar, slogan

sederhana, tulisan, dan atau syair lagu)

3.7.9

Menunjukkan kosakata tentang

kegiatan malam hari sebagai bagian dari

peristiwa siang dan malam yang

tepat sesuai gambar

3.7.10 mengidentifikasi

kalimat yang menggunakan

kosakata tentang kegiatan malam hari sebagai

bagian dari peristiwa siang

dan malam dengan tepat.

Lisan Uraian

Page 33: Rpp  kls 1 t3 st4

No Muatan pelajaran

Kompentensi dasar Indikator Jenis soal Bentuk soal

4.7 Menjelaskan kosa kata Bahasa

Indonesia dan ejaan yang tepat terkait

peristiwa siang dan malam dalam teks tulis dan gambar.

4.7.9 membaca dan menuliskan

kosa kata- kosa kata terkait

kegiatan malam hari dengan benar

4.7.10

menggunakan kosakata terkait kegiatan malam

hari dalam menyusun

kalimat/cerita

Lisan Uraian

SOAL EVALUASI

Dalam permainan kali ini, setiap anak secara bergiliran akan mendapatkan kartu kata yang

diberikan guru. Setelah anak menerima kartu kata, anak tersebut akan diminta untuk membuat

kalimat menggunakan kartu kata secara lisan

terbenam

bulan

gelap

malam cahaya

terpejam

kelelawar

bintang

Page 34: Rpp  kls 1 t3 st4

kantuk jangkrik

Page 35: Rpp  kls 1 t3 st4

Rekapitulasi Penilaian

No. Nama Siswa KD/ Indikator

Nilai

Total

Bahasa Indonesia PJOK

3.7.9 3.7.1

0

4.7.

9

4.7.1

0

3.3.5 4.3.5

1.

2.

3.

Page 36: Rpp  kls 1 t3 st4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Guruan : Sekolah Dasar Tawang Mas

Kelas/ Semester : I/1 (satu)

Tema/ Subtema : Kegiatanku (Tema 3) /Kegiatan Malam Hari (Subtema 4)

Pembelajaran : 3

Alokasi Waktu : 6 x 35 menit ( 1 Pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam

berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati, mendengar, melihat, membaca,

dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan

kegiatannya dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang

estesis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang

mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

Matematika

3.4 Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan pengurangan yang melibatkan bilangan

cacah sampai 99 dalam kehidupan sehari-hari serta mengaitkan penjumalahn dan

pengurangan.

4.4. Menyelesaikan masalah kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan penjumlahan dan

pengurangan bilangan yang melibatkan bilangan cacah sampai 99.

Bahasa Indonesia

Page 37: Rpp  kls 1 t3 st4

3.7 Mengenal kosakata yang berkaitan dengan peristiwa siang dan malam melalui teks pendek

(berupa gambar, slogan sederhana, tulisan, dan atau syair lagu).

4.7 Menjelaskan kosa kata Bahasa Indonesia dan ejaan yang tepat terkait peristiwa siang dan

malam dalam teks tulis dan gambar.

PPKn

3.2 Memahami aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah.

4.2 Melakukan perbuatan yang sesuai dengan aturan yang berlaku dalam kehidupan

sehari-hari di rumah.

Indikator

Matematika

3.4.2 Mengidentifikasi masalah sehari-hari yang melibatkan penjumlahan (bilangan 11- 20)

3.4.6 Melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan dengan hasil maksimal 20 dengan

teknik tanpa menyimapan dengan bantuan benda konkret.

4.4.1 Menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari-hari yang melibatkan penjumlahan.

Bahasa Indonesia

3.7.9 Menunjukkan kosakata tentang kegiatan malam hari sebagai bagian dari peristiwa siang

dan malam yang tepat sesuai gambar.

3.7.10 Mengidentifikasi kalimat yang menggunakan kosakata tentang kegiatan malam hari

sebagai bagian dari peristiwa siang dan malam dengan tepat.

4.7.9 Membaca dan menuliskan kosa kata- kosa kata terkait kegiatan malam hari dengan benar.

4.7.10 menggunakan kosakata terkait kegiatan malam hari dalam menyusun kalimat/cerita.

PPKn

3.2.3 Mengidentifikasi kebiasaan yang baik dilakukan pada malam hari yang sesuai dengan

aturan yang berlaku di rumah.

4.2.3 Menunjukkan perilaku yang baik di malam hari sesuai dengan aturan yang berlaku di

rumah.

Page 38: Rpp  kls 1 t3 st4

C. Tujuan Pembelajaran

1. Melalui kegiatan membaca siswa dapat mengidentifikasi kata-kata yang berhubungan

dengan kegiatan malam hari dengan tepat.

2. Melalui kegiatan membaca siswa, mampu mengidentifikai kalimat-kalimat yang

berhubungan dengan kegiatan malam hari dengan tepat.

3. Setelah mengidentifikasi kalimat, siswa mampu membuat kalimat menggunakan kata-kata

dengan benar.

4. Melalui penjelasan guru dalam diskusi kelas, siswa mampu menyusun kalimat-kalimat

dengan menggunakan kata-kata yang terkait dengan kegiatan malam hari.

5. Melalui menyampaikan pendapat berdasarkan gambar/situasi yang diamati siswa mampu

menunjukkan kebiasaan kebiasaan baik yang sesuai aturan dirumah dengan tepat.

6. Melalui pengamatan contoh dalam kehidupan sehari-hari, siswa mampu mengidentifikasi

konsep penjumlahan dengan tepat.

7. Melalui benda konkret, siswa dapat melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan

dengan hasil maksimal 20 dengan teknik tanpa menyimpan dengan tepat.

8. Melalui latihan soal dan dengan menggunakan media hitung benda konkret, siswa mampu

memecahkan masalah sehari-hari yang berkaitan melibatkan penjumlahan dua bilangan

dengan hasil maksimal 20 dengan teknik tanpa menyimpan melalui benda konkrit dengan

tepat.

D. Materi Pembelajaran

1. Kosakata berkaitan dengan kegiatan malam hari.

2. Penjumlahan bilangan hasil maksimal 20.

3. Kebiasaan baik yang sesuai aturan dirumah.

E. Langkah-langkah Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi waktu

Page 39: Rpp  kls 1 t3 st4

Pendahuluan 1. Guru mengkondisikan kelas,

mengucapakan salam, memimpin doa dan

melakukan presensi.

2. Guru mengaitkan pembelajaran

sebelumnya yang berkaitan pada

pembelajaran selanjutnya.

3. Guru memberikan motivasi dengan

melakukan tepuk semangat.

4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru

kegiatan apa yang akan dilakukan dan apa

tujuan yang akan dicapai.

15 menit

Kegiatan Inti 1. Siswa memperhatilan bacaan yang

dibacakan guru pada halaman 112.

( mengamati)

2. Siswa yang ditunjuk guru, membaca

nyaring wacana sederhana yang

berhubungan dengan kegiatan malam hari,

dengan lafal dan intonasi yang

tepat.(mencoba)

3. Siswa melafalkan setiap kata yang ada

wacana dengan bimbingan guru. (menalar)

4. Guru memberi penekanan pada beberapa

kata yang berhubungan dengan kegiatan

malam hari.

5. Siswa menjawab pertanyaan-pertanyaan

terkait isi bacaan dan melengkapi kalimat

yang rumpang dengan kosa kata yang tepa

secara individu.(menanya)

170 menit

Page 40: Rpp  kls 1 t3 st4

6. Setelah selesai guru bersama siswa

mengoreksi jawaban yang benar.(menalar)

7. Dengan bimbingan guru, siswa membentuk

kelompok.

8. Selanjutnya, Siswa mengamati sebuah

situasi/gambar yang terkait kegiatan malam

hari, dan mendiskusikannya dengan

kelompok.(mengamati dan menalar)

9. Secara bergantian setiap kelompok

mempresentasikan hasilnya di depan kelas.

(mengkomunikasikan)

10. Siswa diminta menyebutkan kegiatan

dimalam hari selain yang ada pada gambar.

(menanya)

11. Setelah siswa selesai berdiskusi, guru

melanjutkan pembelajaran mengenai

pemecahan sehari-hari yang melibatkan

penjumlahan.

12. Siswa memperhatikan ilustrasi yang

Page 41: Rpp  kls 1 t3 st4

dituliskan guru di papan tulis terkait

penjumlahan.(mengamati)

13. Siswa menjawab pertanyaan secara lisan

dari guru yang ditulis di papan tulis.

(menanya)

12. Untuk mengukur kemampuan siswa, guru

menampilkan tabel penjumlahan dan kartu

angka.

13. Siswa secara acak, menjawab soal pada

tabel penjumlahan dengan menempelkan kartu

angka pada kolom jawaban. (menanya)

14. Siswa yang cepat dan tepat mengisi tabel

penjumlahan akan diberi hadiah.

Penutup 1. Guru dan siswa mengulas kembali materi 25 menit

Page 42: Rpp  kls 1 t3 st4

secara bersama-sama.

2. Siswa mengerjakan Soal Evaluasi.

3. Guru memberi hadiah kepada siswa yang

menjawab tabel matematika secara cepat

dan tepat.

4. Tindak lanjut kepada siswa yang belum

tuntas dengan memberikan soal secara

lisan.

5. Guru dan siswa menyimpulkan

pembelajaran bersama.

6. Salam dan doa.

F. Teknik Penilaian

a. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan

No Nama Peserta

Didik

Indikator

Disiplin Percaya Diri Tanggung jawab

BT T MT MB BT T MT MB BT T MT MB

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1 √ √ √

2. √ √ √

3. √ √ √

Keterangan :

BT : Belum Terlihat T : Terlihat

MT : Mulai Terlihat MB : Membudaya

b. Penilaian pengetahuan: Tes Tertulis dan lisan

100maksimalSkor

diperoleh yangSkor = Nilai x

Rentang Nilai Kriteria Keterangan

81-100 Sangat Baik Tuntas

61-80 Baik Tuntas

Page 43: Rpp  kls 1 t3 st4

41-60 Cukup Tidak Tuntas

≤ 40 Kurang Tidak Tuntas

Page 44: Rpp  kls 1 t3 st4

Lampiran Penilaian Pengetahuan

No Nama siswa Nilai Kriteria Keterangan

c. Penilaian Keterampilan: melengkapi kalimat, mengemukakan pendapat, penjumlahan

Page 45: Rpp  kls 1 t3 st4

G. Media, Alat, dan Sumber Belajar

1. Buku siswa: Kemendikbud. 2016. Keluargaku Tematik Terpadu Kurikulim 2013. Jakarta:

kemendikbud.

2. Buku Guru: Kemendikbud. 2016. Keluargaku Tematik Terpadu Kurikulim 2013. Jakarta:

kemendikbud.

3. Gambar

4. Lembar soal

Refleksi Guru:

1.

2.

3.

Page 46: Rpp  kls 1 t3 st4

Semarang, 16 Februari 2017

Kepala Sekolah, Guru Kelas 1

….…………… Siti Musyayati, S.Pd

Page 47: Rpp  kls 1 t3 st4

Lampiran

Materi Ajar dan Media Pembelajaran

1. Teks bacaan

2. Media Pembelajaran

Page 48: Rpp  kls 1 t3 st4

3. Kartu Angka dan Tabel Penjumlahan

1 3

8

10

6

19

9 7 12 16 20 5

Page 49: Rpp  kls 1 t3 st4
Page 50: Rpp  kls 1 t3 st4

4. Kisi-kisi

No Muatan

pelajaran

Kompentensi dasar Indikator Jenis

soal

Bentuk

soal

1 Matematik

a

3.4 Menjelaskan dan

melakukan

penjumlahan dan

pengurangan yang

melibatkan bilangan

cacah sampai 99

dalam kehidupan

sehari-hari serta

mengaitkan

penjumalahn dan

pengurangan.

3.4.2

Mengidentifikasi

masalah sehari-hari

yang melibatkan

penjumlahan

(bilangan 11 sampai

20)

3.4.6 Melakukan

penjumlahan dan

pengurangan

bilangan dengan

hasil maksimal 20

dengan teknik tanpa

menyimapan dengan

bantuan benda

konkret.

Lisan

Tertulis

Demonstra

si

Uraian

4.4. Menyelesaikan

masalah kehidupan

sehari-hari yang

berkaitan dengan

penjumlahan dan

pengurangan bilangan

yang melibatkan

bilangan cacah sampai

99.

4.4.1 Menyelesaikan

masalah dalam

kehidupan

sehari-hari yang

melibatkan

penjumlahan.

Tertulis Lisan

2. Bahasa

Indonesia

3.7 Mengenal

kosakata yang

3.7.9 Menunjukkan

kosakata tentang

Lisan Uraian

Page 51: Rpp  kls 1 t3 st4

No Muatan

pelajaran

Kompentensi dasar Indikator Jenis

soal

Bentuk

soal

berkaitan dengan

peristiwa siang dan

malam melalui teks

pendek (berupa

gambar, slogan

sederhana, tulisan,

dan atau syair lagu)

kegiatan malam

hari sebagai bagian

dari peristiwa siang

dan malam yang

tepat sesuai gambar

3.7.10

mengidentifikasi

kalimat yang

menggunakan

kosakata tentang

kegiatan malam

hari sebagai bagian

dari peristiwa siang

dan malam dengan

tepat.

4.7 Menjelaskan kosa

kata Bahasa Indonesia

dan ejaan yang tepat

terkait peristiwa siang

dan malam dalam teks

tulis dan gambar.

4.7.9 membaca dan

menuliskan kosa

kata- kosa kata

terkait kegiatan

malam hari dengan

benar

4.7.10

menggunakan

kosakata terkait

kegiatan malam

hari dalam

menyusun

kalimat/cerita

Lisan Uraian

Page 52: Rpp  kls 1 t3 st4

No Muatan

pelajaran

Kompentensi dasar Indikator Jenis

soal

Bentuk

soal

3 PPkn 3.2 Memahami

aturan yang berlaku

dalam kehidupan

sehari-hari di rumah

3.2.3

Mengidentifikasi

kebiasaan yang baik

dilakukan pada

malam hari yang

sesuai dengan

aturan yang berlaku

di rumah

Lisan Demonstra

si

4.2 Melakukan

perbuatan yang

sesuai dengan aturan

yang berlaku dalam

kehidupan sehari-hari

di rumah

4.2.3 Menunjukkan

perilaku yang baik

di malam hari

sesuai dengan

aturan yang berlaku

di rumah

Tertulis Uraian

Soal Evaluasi

a. Soal lisan

Page 53: Rpp  kls 1 t3 st4

b. Soal Tertulis

Nama :

No. Absen:

Page 54: Rpp  kls 1 t3 st4

Nama :

No. Absen:

Page 55: Rpp  kls 1 t3 st4
Page 56: Rpp  kls 1 t3 st4

Rekapitulasi Penilaian

No. Nama

Siswa

KD/ Indikator

Nilai

Total

Matematika Bahasa Indonesia PPKn

3.4.2 3.4.

6

4.

4.

1

3.7.

9

3.7.10 4.7.9 4.7.10 3.2.3 4.2.3

1.

2.

3.

Page 57: Rpp  kls 1 t3 st4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Guruan : Sekolah Dasar Tawang Mas

Kelas/ Semester : I/1 (satu)

Tema/ Subtema : Kegiatanku (Tema 3) /Kegiatan Malam Hari (Subtema 4)

Pembelajaran : 4

Alokasi Waktu : 6 x 35 menit ( 1 Pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri

dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati, mendengar, melihat,

membaca, dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk

ciptaan Tuhan dan kegiatannya serta benda-benda yang dijumpainya di rumah dan

di sekolah.

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya

yang estesis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan

yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

PJOK

3.3 Memahami prosedur gerak dasar manipulatif sesuai dengan konsep tubuh, ruang,

usaha dan keterhubungan permainan sederhana dan atau tradisional.

4.3 Mempraktikan prosedur pola gerak dasar manipulatif sesuai dengan konsep tubuh,

ruang, usaha dan keterhubungan permainan sederhana dan atau tradisional.

Bahasa Indonesia

Page 58: Rpp  kls 1 t3 st4

3.7 Mengenal kosakata yang berkaitan dengan peristiwa siang dan malam melalui teks

pendek (berupa gambar, slogan sederhana, tulisan, dan atau syair lagu).

4.7 Menjelaskan kosa kata Bahasa Indonesia dan ejaan yang tepat terkait peristiwa

siang dan malam dalam teks tulis dan gambar.

SBdP

3.4 Memahami bahan alam dan berkarya.

4.4. Membuat karya dari bahan alam.

Indikator

PJOK

3.3.5 Menjelaskan prosedur gerakan memantulkan sesuai dengan konsep tubuh, ruang,

usaha dan keterhubungan permainan sederhana dan atau tradisional.

4.3.5 Mempraktekkan gerakan memantulkan sesuai dengan konsep tubuh, ruang,

usaha dan keterhubungan permainan sederhana dan atau tradisional.

Bahasa Indonesia

3.7.9 Menunjukkan kosakata tentang kegiatan malam hari sebagai bagian dari

peristiwa siang dan malam yang tepat sesuai gamba.r

3.7.10 Mengidentifikasi kalimat yang menggunakan kosakata tentang kegiatan malam

hari sebagai bagian dari peristiwa siang dan malam dengan tepat.

4.7.9 Membaca dan menuliskan kosa kata - kosa kata terkait kegiatan malam hari

dengan benar.

SBdP

3.4.1 Mengidentifikasi pemanfaatan tumbuhan (biji-bijian) dalam membuat karya

kerajinan.

4.4.1 Membuat karya kerajinan dengan memanfaatkan bagian-bagian tumbuhan

(biji-bijian).

C. Tujuan Pembelajaran

Page 59: Rpp  kls 1 t3 st4

1. Melalui penjelasan dan contoh yang diberikan guru, siswa dapat mengidentifikasi

gerakan memantulkan sebagai bagian dari gerak manipulatif dengan tepat.

2. Melalui permainan, siswa dapat mempraktekkan gerak memantulkan sebagai

bagian dari gerak manipilatif dengan tepat.

3. Melalui penjelasan guru, siswa dapat menunjukkan kosakata tentang kegiatan

malam hari dengan tepat.

4. Melalui permainan catur kata, siswa dapat mengidentifikasi kalimat yang berasal

dari kosa kata yang berkaitan kegiatan malam hari dengan benar.

5. Melalui permaianan merangkai kata, siswa mampu membaca dan menuliskan kosa

kata - kosa kata terkait kegiatan malam hari dengan benar

6. Melalui contoh yang diberikan guru, siswa dapat mengidentifikasi cara

menggunakan bahan alam dalam membuat karya kerajian kolase dengan benar.

7. Melalui arahan guru, siswa dapat membuat karya kerajinan dengan memanfaatkan

bagian-bagian tumbuhan (biji-bijian) dengan baik.

D. Materi Pembelajaran

1. Gerakan memantulkan bola.

2. Membuat kalimat sederhana.

3. Membuat kerajianan kolase dari biji-bijian.

E. Langkah-langkah Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi waktu

Pendahuluan 1. Guru mengkondisikan kelas,

mengucapakan salam, menunjuk salah

satu siswa untuk memimpin doa dan

melakukan presensi

2. Guru mengaitkan pembelajaran

sebelumnya yang berkaitan pada

pembelajaran hari itu.

15 menit

Page 60: Rpp  kls 1 t3 st4

3. Guru memberikan motivasi dengan

bernyanyi “Matahari Terbenam”

4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru

kegiatan apa yang akan dilakukan dan apa

tujuan yang akan dicapai.

Kegiaatan Inti 1. Siswa keluar kelas menuju halaman

sekolah atau lapangan olahraga sekolah.

2. Siswa melakukan gerakan pemanasan

dengan panduan guru. (mencoba)

3. Siswa memperhatikan penjelasan guru

tentang teknik melempar bola dengan

permainan sederhana. (mengamati)

4. Siswa diberi kesempatan bertanya apabila

belum jelas. (menanya)

5. Siswa dengan bimbingan guru, membentuk

2 kelompok. Setiap kelompok membentuk

barisan berbanjar kebelakang menghadap

ke sebuah garis start dan 5 meter dari garis

start dibuat garis finish. (menalar)

6. Siswa bermain lempar tangkap bola

dengan teman di seberangnya, bergantian

secara teratur dengan teman

dibelakangnya. (mencoba)

7. Setelah semua siswa mencoba, waktu yang

tersisa dimanfaatkan untuk pengayaan

siswa yang belum tuntas.

8. Selesai bermain guru memandu siswa

untuk melakukan refleksi kegiatan tersebut

dan melakukan pendinginan.

9. Siswa istirahat, berganti pakaian dan

170 menit

Page 61: Rpp  kls 1 t3 st4

kembali ke kelas melanjutkan kegitan

pembelajaran.

10. Siswa duduk secara berpasangan.

11. Siswa menyimak penjelasan guru tentang

permainan merangkai kata.(menyimak)

12. Secara berpasangan, siswa debagikan 5

kartu kata.

13. Siswa membuat kalimat berdasarkan kartu

kata dengan menempel kartu tersebut

dilembar kerja. Kalimat yang dibuat harus

berhubungan dengan malam hari.(mencoba

dan menalar)

14. Beberapa pasang siswa yang ditunjuk maju

kedepan kelas, mempresentasikan hasil

diskusi.(mengkomunikasikan)

15. Selanjutnya, siswa mendengarkan

penjelasan guru mengenai hewan yang

muncul pada malam hari, salah satunya

burung hantu.(menyimak)

16. Siswa mengeluarkan biji-bijian yang sudah

dibawa dari rumah.

17. Siswa memperhatikan contoh gambar

karya krajinan dari biji-bijian.

(mengamati)

18. Setiap siswa mendapat lembar kerja untuk

membuat karya seni dengan menempelkan

biji-bijian sesuai gambar ilustrasi pada

lembar soal.(mencoba)

19. Siswa diberi waktu 15 menit setelah itu

Page 62: Rpp  kls 1 t3 st4

tugas dikumpulkan.(menalar)

Penutup 1. Guru dan siswa mengulas kembali

materi secara bersama-sama.

2. Guru memberi hadiah kepada siswa

kelompok terbaik.

3. Tindak lanjut kepada siswa yang belum

tuntas dengan memberikan soal secara

lisan.

4. Guru dan siswa menyimpulkan

pembelajaran bersama.

5. Salam dan doa

25 menit

7. Guru dan siswa mengulas kembali

materi secara bersama-sama.

8. Siswa mengerjakan Soal Evaluasi.

9. Guru memberi hadiah kepada siswa

yang menjawab tabel matematika secara

cepat dan tepat.

10. Tindak lanjut kepada siswa yang belum

tuntas dengan memberikan soal secara

lisan.

11. Guru dan siswa menyimpulkan

pembelajaran bersama.

12. Salam dan doa

25 menit

25 menit

Page 63: Rpp  kls 1 t3 st4

F. Teknik Penilaian

a. Penilaian Sikap : Observasi selama kegiatan

No Nama Peserta

Didik

Indikator

Disiplin Kerjasama Tanggung jawab

BT T MT MB BT T MT MB BT T MT MB

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1 √ √ √

2. √ √ √

3. √ √ √

Keterangan :

BT : Belum Terlihat T : Terlihat MT : Mulai Terlihat

MB : Membudaya

b. Penilaian Pengetahuan: Tes tertulis dan tes lisan

100maksimalSkor

diperoleh yangSkor = Nilai x

Rentang Nilai Kriteria Keterangan

81-100 Sangat Baik Tuntas

61-80 Baik Tuntas

41-60 Cukup Tidak Tuntas

≤ 40 Kurang Tidak Tuntas

Lampiran Penilaian Pengetahuan

No Nama siswa Nilai Kriteria Keterangan

Page 64: Rpp  kls 1 t3 st4

c. Penilaian Keterampilan

Keterampilan Kriteria

Sangat Baik Baik Cukup Perlu Pendampingan

1.Melakukan

gerak memantulkan bola

Gerakan

dilakukan dengan benar, bola yang dipantulkan tidak

pernah meleset. melakukan

gerakan dengan percaya diri.

Hanya

memenuhi 2 kriteria

Hnya

memenuhi 1 kriteria

Belum mampu

melakukan gerakan pemantulan

2.Menyusun kalimat

Menyusun kalimat dengan benar tanpa ada

kesalahan.

Terdapat 1-2 kesalahan dalam menyusun

kalimat

Terdapat 3-4 kesalahan dalam

menyusun kalimat

Terdapat lebih dari 4 kesalahan

3. Membuat karya kolase

Ide dan tema sesuai, kompisisi

bentuk dan warna tertata rapi, dan

selesai tepat waktu

Ide dan tema sesuai,

komposisi bentuk dan

warna tertata rapi, namun tidak selesai

tepat waktu.

Ide dan tema sesuai,

selesai tepat waktu,

namun komposisi bentuk dan

warna tidak rapi.

Karya belum sesuai dengan

ide dan tema, dan tidak

selesai tepat waktu

Lembar Penilaian Keterampilan

1. Melakukan gerakan memantulkan bola

Page 65: Rpp  kls 1 t3 st4

No. Nama Siswa Gerakan dilakukan dengan benar, bola yang

dipantulkan tidak pernah meleset.

melakukan gerakan dengan percaya diri.

Hanya memenuhi 2 kriteria

Hanya memenuhi 1

kriteria

Belum mampu melakuka

n gerakan pemantul

an

Kriteria

1.

2.

2. Menyusun Kalimat

No. Nama Siswa Menyusun

kalimat dengan

benar tanpa ada

kesalahan.

Terdapat

1-2

kesalahan

dalam

menyusun

kalimat

Terdapa

t 3-4

kesalaha

n dalam

menyus

un

kalimat

Terdapat

lebih dari

4

kesalahan

Kriteria

1.

2.

Page 66: Rpp  kls 1 t3 st4

2. Membuat Kolase

No. Nama Siswa Gerakan dilakukan dengan benar, bola yang

dipantulkan tidak pernah meleset.

melakukan gerakan dengan percaya diri.

Hanya memenuhi 2 kriteria

Hanya memenuhi 1

kriteria

Belum mampu melakuka

n gerakan pemantul

an

Kriteria

1.

2.

G. Media, Alat, dan Sumber Belajar

Refleksi Guru:

Page 67: Rpp  kls 1 t3 st4

1. Buku siswa: Kemendikbud. 2016. Keluargaku Tematik Terpadu Kurikulim 2013.

Jakarta : kemendikbud.

2. Buku Guru: Kemendikbud. 2016. Keluargaku Tematik Terpadu Kurikulim 2013.

Jakarta : kemendikbud.

3. Gambar contoh karya kolase

4. Biji-bijian

5. Lembar soal dan lem

Semarang, 16 Februari 2017

Kepala Sekolah, Guru Kelas 1

….…………… Siti Musyayati, S.Pd

Page 68: Rpp  kls 1 t3 st4

Lampiran

1. Materi Ajar

Gerakan pemanasan

Gerakan melempar tangkap bola

Gerakan pendinginan

Page 69: Rpp  kls 1 t3 st4

Ilustrasi penjelasan guru

2. Media Pembelajaran

a. kartu kata

b. Contoh gambar karya kerajinan dari biji-bijian

Page 70: Rpp  kls 1 t3 st4

3. Kisi-kisi

No Muatan

pelajaran

Kompentensi dasar Indikator Jenis

soal

Bentuk

soal

1 PJOK 3.3 Memahami

prosedur gerak dasar

manipulatif sesuai

dengan konsep tubuh,

ruang, usaha dan

keterhubungan

permainan sederhana

dan atau tradisional.

3.3.5 Menjelaskan

prosedur gerakan

memantulkan

sesuai dengan

konsep tubuh,

ruang, usaha dan

keterhubungan

permainan

sederhana dan

atau tradisional.

Praktek Demonstra

si

4.3 Mempraktikan

prosedur pola gerak

dasar manipulatif

sesuai dengan konsep

tubuh, ruang, usaha

4.3.5

Mempraktekkan

gerakan

memantulkan

sesuai dengan

Praktek Demonstra

si

Page 71: Rpp  kls 1 t3 st4

dan keterhubungan

permainan sederhana

dan atau tradisional.

konsep tubuh,

ruang, usaha dan

keterhubungan

permainan

sederhana dan

atau tradisional.

2. Bahasa

Indonesia

3.7 Mengenal

kosakata yang

berkaitan dengan

peristiwa siang dan

malam melalui teks

pendek (berupa

gambar, slogan

sederhana, tulisan,

dan atau syair lagu)

3.7.9

Menunjukkan

kosakata tentang

kegiatan malam

hari sebagai

bagian dari

peristiwa siang

dan malam yang

tepat sesuai

gambar

3.7.10

mengidentifikasi

kalimat yang

menggunakan

kosakata tentang

kegiatan malam

hari sebagai

bagian dari

peristiwa siang

dan malam

dengan tepat.

Lisan Uraian

4.7 Menjelaskan kosa

kata Bahasa Indonesia

4.7.9 membaca

dan menuliskan

Tertulis Uraian

Page 72: Rpp  kls 1 t3 st4

dan ejaan yang tepat

terkait peristiwa siang

dan malam dalam teks

tulis dan gambar.

kosa kata- kosa

kata terkait

kegiatan malam

hari dengan

benar

4.7.10

menggunakan

kosakata terkait

kegiatan malam

hari dalam

menyusun

kalimat/cerita

3 SBdP 3.4 Memahami

bahan alam dan

berkarya

3.4.1

mengidentifikasi

pemanfaatan

tumbuhan

(biji-bijian)

dalam membuat

karya kerajinan

Praktek Portofolio

4.4. Membuat karya

dari bahan alam

4.4.1 Membuat

karya kerajinan

dengan

memanfaatkan

bagian-bagian

tumbuhan

(biji-bijian)

Praktek Portofolio

Page 73: Rpp  kls 1 t3 st4

Soal evaluasi

Bahasa Indonesia

Buatlah kaalimat sederhana dengan menempelkan kartu kata!

1.

…………………………………………………..

2.

…………………………………………………..

3.

…………………………………………..

4.

…………………………………………………..

5.

Nama :

1.

2.

bintang

gngg

malam

cahaya

gelap

gngg

bulan

gngg

Page 74: Rpp  kls 1 t3 st4

…………………………………………………..

Page 75: Rpp  kls 1 t3 st4

SBdP

Page 76: Rpp  kls 1 t3 st4

Rekapitulasi Nilai Siswa

No. Nama

Siswa

KD/ Indikator

Nilai

Total

PJOK Bahasa Indonesia SBdP

3.3.5 4.3.5 3.7.9 3.7

.10

3.4.1

9

3.4.1 4.4.1

1.

2.

3.

Page 77: Rpp  kls 1 t3 st4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Guruan : Sekolah Dasar Tawang Mas

Kelas/ Semester : I/1 (satu)

Tema/ Subtema : Kegiatanku (Tema 3) /Kegiatan Malam Hari (Subtema 4)

Pembelajaran : 5

Alokasi Waktu : 6 x 35 menit ( 1 Pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri

dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati, mendengar, melihat,

membaca, dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk

ciptaan Tuhan dan kegiatannya dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan

di sekolah.

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya

yang estesis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan

yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

Matematika

3.4 Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan pengurangan yang melibatkan

bilangan cacah sampai 99 dalam kehidupan sehari-hari serta mengaitkan

penjumalahn dan pengurangan.

4.4. Menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan penjumlahan dan

pengurangan bilangan yang melibatkan bilangan cacah sampai 99.

Page 78: Rpp  kls 1 t3 st4

Bahasa Indonesia

3.7 Mengenal kosakata yang berkaitan dengan peristiwa siang dan malam melalui teks

pendek (berupa gambar, slogan sederhana, tulisan, dan atau syair lagu).

4.7 Menjelaskan kosa kata Bahasa Indonesia dan ejaan yang tepat terkait peristiwa

siang dan malam dalam teks tulis dan gambar.

Indikator

Matematika

3.4.10 Mengidentifikasi masalah sehari-hari yang melibatkan pengurangan (bilangan

11 sampai dengan 20).

3.4.14 Melakukan pengurangan dua bilangan yang hasil maksimal 20 menggunakan

teknik tanpa menyimpan dengan bantuan benda konkret.

3.4.19 Mengenal bilangan nol (0).

4.4.2 Menyelesaikan masalah sehari-hari terkait pengurangan.

Bahasa Indonesia

3.7.10 Mengidentifikasi kalimat yang menggunakan kosakata tentang kegiatan malam

hari sebagai bagian dari peristiwa siang dan malam dengan tepat.

4.7.10 Menggunakan kosakata terkait kegiatan malam hari dalam menyusun

kalimat/cerita.

C. Tujuan Pembelajaran

1. Melalui pengalaman langsung, siswa dapat mengidentifikasi masalah sehari-hari

yang melibatkan pengurangan (bilangan 11 sampai dengan 20) dengan benar.

2. Melalui contoh yang diberikan guru, siswa dapat melakukan pengurangan dua

bilangan yang hasil maksimal 20 tanpa menyimpan menggunakan bantuan benda

konkret dengan benar.

Page 79: Rpp  kls 1 t3 st4

3. Melalui benda konkret, siswa dapat mengidentifikasi bilangan nol (0) dengan

benar.

4. Melalui latihan soal, siswa dapat menyelesaikan masalah sehari-hari terkait

pengurangan dengan tepat.

5. Melalui penjelasan guru, siswa dapat mengidentifikasi kalimat yang menggunakan

kosakata tentang kegiatan malam hari sebagai bagian dari peristiwa siang dan

malam dengan tepat.

6. Melalui penjelasan guru, siswa mampu membuat cerita sederhana menggunakan

kosakata terkait kegiatan malam hari dengan benar.

D. Materi Pembelajaran

1. Pengurangan bilangan dengan hasil maksimal 20.

2. Mengenal bilangan nol (0).

3. Membuat cerita sederhana menggunakan kosakata terkait malam hari.

E. Langkah-langkah Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi waktu

Pendahuluan 1. Guru mengkondisikan kelas,

mengucapakan salam, menunjuk salah

satu siswa untuk memimpin doa dan

melakukan presensi.

2. Guru mengaitkan pembelajaran

sebelumnya yang berkaitan pada

pembelajaran selanjutnya.

3. Guru memberikan motivasi dengan

melakukan tepuk semangat..

4. Siswa mendengarkan penjelasan dari

guru kegiatan apa yang akan dilakukan

15 menit

Page 80: Rpp  kls 1 t3 st4

dan apa tujuan yang akan dicapai.

Kegiatan Inti 1. Siswa memperhatikan cerita pendek

yang dibacakan dan ditulis guru dipapan

tulis. (menyimak)

2. Guru juga memberi penjelasan tentang

pengurangan 2 kumpulan benda yang sama

banyak akan menghasilkan bilangan nol (0).

3. Siswa diberi kesempatan bertanya apabila

kurang jelas mengerjakan soal pengurangan.

(menanya)

4. Siswa mempraktekkan pengurangan

bilangan yang menghasilkan bilangan nol

dengan menggunakan benda konkret.

(mencoba)

5. Siswa berlatih soal pengurangan

menggunakan benda yang dibawa secara

berpasangan. (mencoba)

6. Siswa mengerjakan soal evaluasi yang

diberikan guru. (mencoba)

7. Setelah selesai guru dan siswa

170 menit

Page 81: Rpp  kls 1 t3 st4

mengoreksi bersama.

8. Selanjutnya guru mengingatkan kembali

pelajaran mengenai kosakata yang berkaitan

dengan malam hari. (menalar)

9. Siswa mengamati gambar pada buku

siswa tentang kegiatan pada malam hari

secara acak halaman 125. (mengamati)

10. Siswa menyusun gambar acak tersebut

kemudian membuat cerita sederhana

berdasarkan gambar secara individu.

(menalar)

11. Beberapa siswa maju kedepan kelas

membacakan cerita yang telah dibuat.

(mengkomunikasikan)

Penutup 1. Guru dan siswa mengulas kembali

materi secara bersama-sama.

2. Tindak lanjut kepada siswa yang belum

tuntas dengan memberikan soal secara

lisan.

3. Guru dan siswa menyimpulkan

pembelajaran bersama.

4. Salam dan doa

25 menit

G. Teknik Penilaian

Penilaian sikap : Observasi selama kegiatan

Berilah dengan tanda centang () pada kolom yang sesuai

N

o

Nama Peserta

Didik

Indikator

Disiplin Percaya Diri Tanggung jawab

B T M MB BT T MT MB B T M M

Page 82: Rpp  kls 1 t3 st4

T T T T B

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1 Hadiono √ √ √

2. Nurul √ √ √

3. Dst √ √ √

Keterangan :

BT : Belum Terlihat T : Terlihat MT : Mulai Terlihat

MB : Membudaya

b. Penilaian pengetahuan

Tes tertulis dan tes lisan

Nilai = jumlah benar/skor maksimal x 100

No Nama siswa Banyaknya

jawaban benar

Nilai Keterangan

Penilaian Keterampilan

Page 83: Rpp  kls 1 t3 st4

G. Media, Alat, dan Sumber Belajar

1. Buku siswa: Kemendikbud. 2016. Keluargaku Tematik Terpadu Kurikulim 2013.

Jakarta : kemendikbud.

2. Buku Guru: Kemendikbud. 2016. Keluargaku Tematik Terpadu Kurikulim 2013.

Jakarta : kemendikbud.

3. Benda konkret untuk menghitung (kerikil, biji-bijian, dll)

Semarang, 17 Februari 2017

Kepala Sekolah, Guru Kelas 1

Refleksi:

1.

2.

3.

Page 84: Rpp  kls 1 t3 st4

….…………… Siti Musyayati, S.Pd

Page 85: Rpp  kls 1 t3 st4

Lampiran

1. Materi Ajar

Bacaan

Media Pembelajaran

Page 86: Rpp  kls 1 t3 st4

Gambar untuk membuat narasi sederhana

A B

C D

Lembar membuat narasi

Nama :

No. Absen :

Page 87: Rpp  kls 1 t3 st4

Latihan soal

Page 88: Rpp  kls 1 t3 st4
Page 89: Rpp  kls 1 t3 st4

Kisi-kisi

No Muatan pelajaran

Kompentensi dasar Indikator Jenis soal Bentuk soal

1 Matematika 3.4 Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan pengurangan yang melibatkan bilangan cacah sampai 99 dalam kehidupan sehari-hari serta mengaitkan penjumalahn dan pengurangan.

3.4.10 Mengidentifikasi masalah sehari-hari yang melibatkan pengurangan (bilangan 11 sampai dengan 20).

3.4.14 Melakukan pengurangan dua bilangan yang hasil maksimal 20 menggunakan teknik tanpa menyimpan dengan bantuan benda konkret.

3.4.19 Mengenal bilangan nol (0).

Tertulis Isian

4.4. Menyelesaikan masalah kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan bilangan yang melibatkan bilangan cacah sampai 99.

4.4.2 Menyelesaikan masalah sehari-hari terkait pengurangan.

Tertulis Lisan

2. Bahasa Indonesia

3.7 Mengenal kosakata yang berkaitan dengan peristiwa siang dan malam melalui teks pendek (berupa gambar, slogan sederhana, tulisan, dan atau syair lagu)

3.7.10 Mengidentifikasi kalimat yang menggunakan kosakata tentang kegiatan malam hari sebagai bagian dari peristiwa siang dan malam dengan tepat.

Lisan Demonstrasi

4.7 Menjelaskan kosa kata Bahasa Indonesia dan ejaan yang tepat terkait peristiwa siang dan malam dalam teks tulis dan gambar.

4.7.10 Menggunakan kosakata terkait kegiatan malam hari dalam menyusun

Tertulis Uraian

Page 90: Rpp  kls 1 t3 st4

kalimat/cerita.

Page 91: Rpp  kls 1 t3 st4

Rekapitulasi penilaian

No. Nama Siswa KD/ Indikator

Nilai

Total

Matematika Bahasa Indonesia

3.4.10 3.4.1

4

3.4.

19

4.4.2 3.7.10 4.7.10

1.

2.

3.

Page 92: Rpp  kls 1 t3 st4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Guruan : Sekolah Dasar Tawang Mas

Kelas/ Semester : I/1 (satu)

Tema/ Subtema : Kegiatanku (Tema 3) /Kegiatan Malam Hari (Subtema 4)

Pembelajaran : 6

Alokasi Waktu : 6 x 35 menit ( 1 Pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri

dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati, menengar, melihat,

membaca, dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk

ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di

sekolah.

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya

yang estesis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan

yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

Bahasa Indonesia

3.7 Mengenal kosakata yang berkaitan dengan peristiwa siang dan malam melalui teks

pendek (berupa gambar, slogan sederhana, tulisan, dan atau syair lagu).

4.7 Menjelaskan kosa kata Bahasa Indonesia dan ejaan yang tepat terkait peristiwa

siang dan malam dalam teks tulis dan gambar.

PPKn

Page 93: Rpp  kls 1 t3 st4

3.2 Memahami aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah.

4.2 Melakukan perbuatan yang sesuai dengan aturan yang berlaku dalam kehidupan

sehari-hari di rumah.

Matematika

3.4 Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan pengurangan yang melibatkan

bilangan cacah sampai 99 dalam kehidupan sehari-hari serta mengaitkan

penjumalahn dan pengurangan.

4.4. Menyelesaikan masalah kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan

penjumlahan dan pengurangan bilangan yang melibatkan bilangan cacah sampai

99.

Indikator

Bahasa Indonesia

3.7.10 Mengidentifikasi kalimat yang menggunakan kosakata tentang kegiatan ma lam

hari sebagai bagian dari peristiwa siang dan malam dengan tepat.

4.7.10 Menggunakan kosakata terkait kegiatan malam hari dalam menyusun

kalimat/cerita.

PPKn

3.2.3 Mengidentifikasi kebiasaan yang baik dilakukan pada malam hari yang sesuai

dengan aturan yang berlaku di rumah.

4.2.3 Menunjukkan perilaku yang baik di malam hari sesuai dengan aturan yang

berlaku di rumah.

Matematika

4.4.1 Menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari-hari yang melibatkan

penjumlahan.

4.4.2 Menyelesaikan masalah sehari-hari yang melibatkan pengurangan.

Page 94: Rpp  kls 1 t3 st4

C. Tujuan Pembelajaran

1. Melalui penjelasan guru, siswa dapat mengidentifikasi kalimat yang menggunakan

kosakata tentang kegiatan malam hari dengan tepat.

2. Melalui pengalaman masing-masing siswa, siswa dapat menggunakan kosakata

terkait kegiatan malam hari dalam menyusun narasi dengan benar..

3. Melalui bermain peran, siswa dapat mengidentifikasi kebiasaan yang baik

dilakukan pada malam hari yang sesuai dengan aturan yang berlaku di rumah

dengan benar.

4. Melalui bermain peran, siswa dapat menunjukkan perilaku yang baik di malam hari

sesuai dengan aturan yang berlaku di rumah dengan benar.

5. Melalui soal cerita, siswa dapat menyelesaikan masalah dalam kehidupan

sehari-hari yang melibatkan penjumlahan dengan benar.

6. Melalui soal cerita, siswa dapat menyelesaikan masalah sehari-hari yang

melibatkan pengurangan dengan benar.

D. Materi Pembelajaran

1. Membuat narasi singkat pengalaman berkaitan dengan malam hari.

2. Dialog singkat.

3. Pengurangan.

E. Langkah Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi

waktu

Pendahuluan 1. Guru mengkondisikan kelas, mengucapakan

salam, menunjuk salah satu siswa untuk

memimpin doa dan melakukan presensi

2. Guru mengaitkan pembelajaran sebelumnya

15 menit

Page 95: Rpp  kls 1 t3 st4

yang berkaitan pada pembelajaran

selanjutnya.

3. Guru memberikan motivasi dengan

melakukan tepuk semangat..

4. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru

kegiatan apa yang akan dilakukan dan apa

tujuan yang akan dicapai.

Kegiatan Inti 1. Dengan bimbingan guru, siswa membuat

narasi terkait kebiasaan baik pada malam hari

yang pernah dialami.(menalar)

2. Siswa mengerjakan narasi pada lembar

kerja.(menalar)

3. Setelah selesai, siswa mendengarkan

percakapan yang dibacakan guru.(menyimak)

4. Guru menekankan pada kebiasaan-kebiasaan

yang baik pada malam hari.

5. Siswa dengan bimbingan guru, membentuk

kelompok dengan anggota 5 siswa untuk

memerankan dialog

percakapan.(mengkomunikasikan)

6. Sebelum tampil di depan kelas siswa berlatih

dahulu bersama kelompoknya.

7. Siswa diberi kesempatan bertanya biala ada

yang kurang jelas. (menanya)

8. Secara bergantian setiap kelompok

mensimulasikan dialog di depan kelas.

9. Selanjutnya guru menyiapkan 5 pos soal di

sudut-sudut kelas. Soal berkaitan dengan

penjumlahan dan pengurangan.

170 menit

Page 96: Rpp  kls 1 t3 st4

10. Siswa berhitung dari angka 1 sampai 5., dan

masing-masing siswa diminta mengingat

nomor yang mereka ucapkan.

11. Kelompok yang mendapat nomor 1

berkumpul dengan teman yang juga mendapat

nomor 1, begitu pila siswa yang mendapatlkan

nomor 2, 3, 4, dan 5.

12. Kelompok yang nomor 2 mengerjakan soal

terlebih dahulu di pos nomor 2, setelah itu

berkeliling mengerjakan soap di pos 1, 3, 4,

dan 5 bergantian denagn kelompok lain.

13. Sampai waktu yang ditentukan siswa

berkeliling dari 1 pos ke pos lain. Kelompok

yang tercepat dan hasilnya tepat, diberikan

hadiah.

Penutup 1. Guru dan siswa mengulas kembali materi

secara bersama-sama.

2. Tindak lanjut kepada siswa yang belum

tuntas dengan memberikan soal secara lisan.

3. Guru dan siswa menyimpulkan pembelajaran

bersama.

4. Salam dan doa

25 menit

F. Teknik Penilaian

a. Penilaian sikap : Observasi selama kegiatan

Berilah dengan tanda centang () pada kolom yang sesua

No Nama Peserta Didik

Indikator

Kerja sama Percaya Diri Tanggung jawab

BT T M MB BT T MT MB BT T MT MB

Page 97: Rpp  kls 1 t3 st4

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1 Hadiono √ √ √

2. Nurul √ √ √

3. Dst √ √ √

Keterangan :

BT : Belum Terlihat T : Terlihat MT : Mulai Terlihat

MB : Membudaya

b. Penilaian pengetahuan: tes tertulis dan lisan

100maksimalSkor

diperoleh yangSkor = Nilai x

Rentang Nilai Kriteria Keterangan

81-100 Sangat Baik Tuntas

61-80 Baik Tuntas

41-60 Cukup Tidak Tuntas

≤ 40 Kurang Tidak Tuntas

Lampiran Penilaian Pengetahuan

No Nama siswa Nilai Kriteria Keterangan

Page 98: Rpp  kls 1 t3 st4

c. Penilaian Keterampilan

Kriteria Sangat baik Baik Cukup Kurang

1. Menulis cerita Sesuai tema, runut, susunan kalimat benar, ejaan tidak ada kekeliruan.

Hanya memenuhi 3 kriteria

Hanya memenuhi 2 kriteria

Hanya memenuhi 1 kriteria

2. Menentukan penjumlahan dan pengurangan bilangan

Dari 5 soal benar semua

Salah 1 Salah 2 Salah >3

Penilaian keterampilan menulis cerita

No. Nama Siswa

Kriteria Predikat

Sesuai tema, runut, susunan kalimat benar, ejaan tidak ada kekeliruan.

Hanya memenuhi 3 kriteria

Hanya memenuhi 2 kriteria

Hanya memenuhi 1 kriteria

1. Azra v Sangat baik

2. Heri v Baik

3. Santi v Kurang

Penilaian keterampilan mengerjakan soal pengurangn dan penjumlahan

No. Nama Siswa

Kriteria Predikat

Dari 5 soal

benar

Salah 1 Salah 2 Salah >3

Page 99: Rpp  kls 1 t3 st4

semua

1. Azra v Sangat baik

2. Heri v Baik

3. Santi v Kurang

G. Media, Alat, dan Sumber Belajar

1. Buku siswa: Kemendikbud. 2016. Keluargaku Tematik Terpadu Kurikulim 2013.

Jakarta : kemendikbud.

2. Buku Guru

3. Kemendikbud. 2016. Keluargaku Tematik Terpadu Kurikulim 2013. Jakarta :

kemendikbud.

4. benda konkret untung menghitung (kerikil, biji-bijian, dll)

Semarang, 17 Februari 2017

Kepala Sekolah, Guru Kelas 1

Refleksi:

1.

2.

3.

Page 100: Rpp  kls 1 t3 st4

….…………… Siti Musyayati, S.Pd

Page 101: Rpp  kls 1 t3 st4

Lampiran

1. Materi Ajar

2. Lembar kerja

Page 102: Rpp  kls 1 t3 st4

3. Soal di Pos 1 sampai 5

4. Kisi -kisi

No Muatan

pelajaran

Kompentensi dasar Indikator Jenis

soal

Bentuk

soal

1 Matematika 3.4 Menjelaskan dan melakukan

penjumlahan dan pengurangan yang melibatkan bilangan

cacah sampai 99 dalam kehidupan

3.4.10 Mengidentifika

si masalah sehari-hari yang melibatkan

pengurangan (bilangan 11

Isian Tertulis

Page 103: Rpp  kls 1 t3 st4

No Muatan pelajaran

Kompentensi dasar Indikator Jenis soal

Bentuk soal

sehari-hari serta

mengaitkan penjumalahn dan pengurangan.

sampai dengan

20).

3.4.14 Melakukan pengurangan dua bilangan

yang hasil maksimal 20

menggunakan teknik tanpa menyimpan

dengan bantuan benda konkret.

3.4.19 Mengenal

bilangan nol (0).

4.4. Menyelesaikan masalah kehidupan

sehari-hari yang berkaitan dengan penjumlahan dan

pengurangan bilangan yang melibatkan

bilangan cacah sampai 99.

4.4.2 Menyelesaikan

masalah sehari-hari terkait

pengurangan.

Tertulis Lisan

2. Bahasa

Indonesia

3.7 Mengenal

kosakata yang berkaitan dengan peristiwa siang dan

malam melalui teks pendek (berupa

gambar, slogan sederhana, tulisan, dan atau syair lagu)

3.7.10

Mengidentifikasi kalimat yang menggunakan

kosakata tentang

kegiatan malam hari sebagai bagian dari

peristiwa siang dan malam

dengan tepat.

Lisan Uraian

4.7 Menjelaskan kosa kata Bahasa Indonesia dan ejaan yang tepat

terkait peristiwa siang

4.7.10 Menggunakan kosakata terkait

kegiatan malam

Lisan Uraian

Page 104: Rpp  kls 1 t3 st4

No Muatan pelajaran

Kompentensi dasar Indikator Jenis soal

Bentuk soal

dan malam dalam teks

tulis dan gambar.

hari dalam

menyusun kalimat/cerita.

3. PPKn 3.2.3 Mengidentifikasi

kebiasaan yang baik dilakukan pada malam hari yang

sesuai dengan aturan yang berlaku di

rumah.

3.2.3 Mengidentifikasi

kebiasaan yang baik dilakukan pada malam hari

yang sesuai dengan aturan

yang berlaku di rumah.

Tertulis Uraian

4.2.3 Menunjukkan perilaku yang baik di

malam hari sesuai dengan aturan yang berlaku di rumah.

4.2.3 Menunjukkan

perilaku yang baik di malam hari sesuai

dengan aturan yang berlaku di rumah.

Tertulis Uraian

Rekapitulasi Nilai

No. Nama

Siswa

KD/ Indikator

Nilai

Total

PJOK Bahasa Indonesia SBdP

3.3.5 4.3.5 3.7.9 3.7

.10

3.4.1

9

3.4.1 4.4.1

1.

2.

3.

Page 105: Rpp  kls 1 t3 st4

Penilaian diri

Page 106: Rpp  kls 1 t3 st4