rpp kelas xi

52
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : SMA NEGERI 4 BINJAI Mata Pelajaran : Ekonomi Kelas / Semester : XI (sebelas) / 1 Standar Kompetensi : 1. Memahami kondisi ketenagakerjaan dan dampaknya terhadap pembangunan ekonomi. Kompetensi Dasar : 1.1 Mengklasifikasi ketenagakerjaan Indikator : 1. Menjelaskan pengertian jumlah penduduk, tenaga kerja, angkatan kerja, dan kesempatan kerja. 2. Menjelaskan penyebab pengangguran. 3. Menjelaskan cara mengatasi masalah pengangguran di Indonesia. 4. Menjelaskan cara meningkatkan kualitas tenaga kerja. 5. Menjelaskan sistem pengupahan dan penggajian yang berlaku di Indonesia. Alokasi Waktu : 8 x 45 menit A. Tujuan Pembelajaran a) Siswa dapat menjelaskan pengertian jumlah penduduk, tenaga kerja, angkatan kerja, dan kesempatan kerja. b) Siswa dapat menjelaskan penyebab pengangguran. c) Siswa dapat menjelaskan cara mengatasi masalah pengangguran di Indonesia. d) Siswa dapat menjelaskan cara meningkatkan kualitas tenaga kerja. e) Siswa dapat menjelaskan sistem pengupahan dan penggajian yang berlaku di Indonesia. B. Materi Pokok Ketenagakerjaan C. Uraian Materi a) Hubungan jumlah penduduk, tenaga kerja, angkatan kerja, dan kesempatan kerja b) Pengangguran c) Cara-cara mengatasi pengangguran d) Usaha peningkatan mutu tenaga kerja e) Sistem upah yang berlaku di Indonesia D. Pendekatan

Upload: ikhwancaniago

Post on 16-Jan-2016

80 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

RPP KELAS XI

TRANSCRIPT

Page 1: RPP KELAS XI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 4 BINJAIMata Pelajaran : EkonomiKelas / Semester : XI (sebelas) / 1

Standar Kompetensi : 1. Memahami kondisi ketenagakerjaan dan dampaknya terhadap pembangunan ekonomi.

Kompetensi Dasar : 1.1 Mengklasifikasi ketenagakerjaan

Indikator : 1. Menjelaskan pengertian jumlah penduduk, tenaga kerja, angkatan kerja, dan kesempatan kerja.

2. Menjelaskan penyebab pengangguran. 3. Menjelaskan cara mengatasi masalah pengangguran di Indonesia.

4. Menjelaskan cara meningkatkan kualitas tenaga kerja. 5. Menjelaskan sistem pengupahan dan penggajian yang berlaku di Indonesia.

Alokasi Waktu : 8 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajarana) Siswa dapat menjelaskan pengertian jumlah penduduk, tenaga kerja, angkatan kerja, dan

kesempatan kerja.b) Siswa dapat menjelaskan penyebab pengangguran.c) Siswa dapat menjelaskan cara mengatasi masalah pengangguran di Indonesia.d) Siswa dapat menjelaskan cara meningkatkan kualitas tenaga kerja.e) Siswa dapat menjelaskan sistem pengupahan dan penggajian yang berlaku di Indonesia.

B. Materi PokokKetenagakerjaan

C. Uraian Materia) Hubungan jumlah penduduk, tenaga kerja, angkatan kerja, dan kesempatan kerjab) Pengangguranc) Cara-cara mengatasi pengangguran d) Usaha peningkatan mutu tenaga kerjae) Sistem upah yang berlaku di Indonesia

D. PendekatanKontekstual

E. Metode PembelajaranDiskusi kelompok

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal a. Apersepsi

Guru menggali dan mengembangkan pengetahuan siswa tentang ketenagakerjaan. Kemudian guru mempersilahkan siswa memasuki ruang audio visual untuk melihat tayangan yang berhubungan dengan kondisi ketenagakerjaan di Indonesia. Selama kegiatan tersebut, guru menghimbau siswa untuk mencatat hal-hal yang penting.b. Motivasi

Masalah ketenagakerjaan adalah masalah yang sangat dekat dengan kehidupan kita. Masalah tersebut merupakan topik yang senantiasa dibicarakan dalam kerangka pembangunan ekonomi nasional. Kelak, para siswa akan menjadi bagian dari tenaga kerja Indonesia.

Page 2: RPP KELAS XI

2. Kegiatan Intia. Siswa dikelompokkan menjadi lima kelompok, di mana masing-masing kelompok terdiri dari 5-6 orang (disesuaikan dengan jumlah siswa).b. Kelompok pertama diberi tugas untuk menjelaskan pengertian jumlah penduduk, tenaga kerja, angkatan kerja, dan kesempatan kerja.c. Kelompok kedua diberi tugas untuk menjelaskan penyebab pengangguran.d. Kelompok ketiga diberi tugas untuk menjelaskan cara mengatasi masalah pengangguran di Indonesia.e. Kelompok keempat diberi tugas untuk menjelaskan cara meningkatkan kualitas tenaga kerja.f. Kelompok kelima diberi tugas untuk menjelaskan sistem pengupahan dan penggajian yang berlaku di Indonesia.g. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok yang lain menanggapi.h. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhira. Guru dan siswa melakukan refleksib. Penilaian

Tes lisan dengan beberapa pertanyaan (kognitif) Lembar pengamatan (afektif) Lembar pengamatan (psiko motorik)

c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan AlatBuku teks, OHP, spidol

Mengetahui Binjai, 9 Juli 2010 Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Binjai Guru Mata Pelajaran

KHAIDIR NASUTION M.IKHWAN CHANIAGO S.Pd

Page 3: RPP KELAS XI

Soal-soal Evaluasi Dan Jawaban.

1. Apa yang dimaksud dengan kesempatan kerja, tenaga kerja, dan angkatan kerja?2. Apa arti :

a. Pengangguran terbuka?b. Setengah menganggur?c. Pengangguran terselubung?

3. Apa yang dimaksud dengan :a. Pengangguran friksional?b. Pengangguran struktural?c. Pengangguran terselubung?

Jawaban :

1. Kesempatan kerja adalah tersedianya lapangan kerja bagi angkatan kerja yang membutuhkan pekerjaan. Tenaga kerja adalah penduduk yang berusia 15 tahun ke atas untuk negara-negara berkembang seperti Indonesia dan berusia antara 15 hingga 64 tahun untuk negara-negara maju. Angkatan kerja adalah penduduk dalam usia kerja (15 tahun ke atas), baik yang bekerja maupun yang tidak bekerja.

2. a) Pengangguran terbuka adalah situasi di mana orang sama sekali tidak bekerja dan berusaha mencari pekerjaan.

b) Setengah menganggur adalah situasi di mana orang bekerja, tetapi tenaganya kurang termanfaatkan diukur dari curahan jam kerja, produktivitas kerja, dan penghasilan yang diperoleh.

c) Pengangguran terselubung adalah jenis pengangguran yang terjadi karena tenaga kerja tidak bekerja secara optimal.

3. a) Pengangguran friksional adalah pengangguran yang terjadi karena kesulitan temporer dalam mempertemukan pemberi kerja dan pelamar kerja.

b) Pengangguran stuktural adalah pengangguran yang terjadi karena perubahan struktur perekonomian.

c) Pengangguran musiman adalah pengangguran yang terjadi karena pergantian musim.

Page 4: RPP KELAS XI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 4 BINJAIMata Pelajaran : EkonomiKelas / Semester : XI (sebelas) / 1

Standar Kompetensi : 1. Memahami kondisi ketenagakerjaan dan dampaknya terhadap pembangunan ekonomi

Kompetensi Dasar : 1.2 Mendeskripsikan tujuan pembangunan ekonomi

Indikator : 1. Menjelaskan pengertian pembangunan ekonomi. 2. Menilai kondisi perekonomian Indonesia dan menjelaskan tujuan

pembangunan ekonomi di Indonesia.3. Mengidentifikasi permasalahan pembangunan ekonomi di Indonesia.4. Mengidentifikasi keberhasilan dan kegagalan pembangunan ekonomi

Indonesia.

Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajarana) Siswa dapat menjelaskan pengertian pembangunan ekonomi.b) Siswa dapat menilai kondisi perekonomian Indonesia dan menjelaskan tujuan pembangunan

ekonomi di Indonesia.c) Siswa dapat mengidentifikasi permasalahan pembangunan ekonomi di Indonesia.d) Siswa dapat mengidentifikasi keberhasilan dan kegagalan pembangunan ekonomi Indonesia.

B. Materi PokokPembangunan ekonomi

C. Uraian Materia) Pengertian pembangunan ekonomib) Pengertian dan tujuan pembangunan nasionalc) Pola dan tahapan pembangunan nasionald) Keberhasilan dan kegagalan pembangunan ekonomi Indonesia

D. PendekatanKontekstual

E. Metode PembelajaranDiskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal a. Apersepsi

Guru mengulas kembali pembahasan materi yang lalu tentang ketenagakerjaan. Kondisi ketenagakerjaan sangat berkaitan dengan keberhasilan dan kegagalan pembangunan ekonomi Indonesia. Kemudian guru mempersilahkan siswa memasuki ruang audio visual untuk melihat tayangan yang berhubungan dengan pembangunan nasional. Selama kegiatan tersebut, guru menghimbau siswa untuk mencatat hal-hal yang penting.b. Motivasi

Setiap negara secara berkesinambungan melakukan pembangunan ekonomi untuk menciptakan kesejahteraan rakyatnya. 2. Kegiatan Inti

Page 5: RPP KELAS XI

a. Siswa dikelompokkan menjadi empat kelompok, di mana masing-masing kelompok terdiri dari 5-6 orang (disesuaikan dengan jumlah siswa).b. Kelompok pertama diberi tugas untuk menjelaskan pengertian pembangunan ekonomi.c. Kelompok kedua diberi tugas untuk menilai kondisi perekonomian Indonesia dan menjelaskan tujuan pembangunan ekonomi di Indonesia.d. Kelompok ketiga diberi tugas untuk mengidentifikasi permasalahan pembangunan ekonomi di Indonesia.e. Kelompok keempat diberi tugas untuk mengidentifikasi keberhasilan dan kegagalan pembangunan ekonomi Indonesia.f. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok yang lain menanggapi.g. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhira. Guru dan siswa melakukan refleksib. Penilaian

Hasil kerja kelompok (kognitif) Lembar pengamatan (afektif) Lembar pengamatan (psiko motorik)

c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.d. Siswa diberi tugas untuk mencari artikel koran dan majalah yang berkaitan dengan pembangunan nasional.

G. Sumber dan AlatBuku teks, OHP, spidol

Mengetahui Binjai, 9 Juli 2010 Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Binjai Guru Mata Pelajaran

KHAIDIR NASUTION M.IKHWAN CHANIAGO S.Pd

Page 6: RPP KELAS XI

Soal-soal Evaluasi Dan Jawaban.

1. Jelaskan pengertian pembangunan nasional?2. Sebutkan tujuan jangka panjang dan jangka pendek pembangunan nasional pada masa orde

baru!3. Sebutkan beberapa kelemahamn ekonomi Indonesia pada masa orde baru!

Jawaban

1. Pembangunan nasional adalah suatu rangkaian usaha yang dilakukan secara berkesinambungan dalam semua bidang kehidupan masyarakat, bangsa, dan negara untuk menuju suatu keadaan yang lebih baik.

2. Tujuan jangka pendek pembangunan nasional adalah meningkatkan taraf hidup, kecerdasan, dan kesejahteraan masyarakat yang semakin adil dan merata serta meletakkan landasan yang kuat untuk tahap pembangunan selanjutnya. Sedangkan tujuan jangka panjang pembangunan nasional adalah mewujudkan suatu masyarakat adil dan makmur yang merata, baik material maupun spiritual, berdasarkan Pancasila di dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia yang merdeka, bersatu, dan berdaulat dalam suasana perikehidupan bangsa yang aman, tenteram, tertib, dan dinamis dalam lingkungan pergaulan dunia yang merdeka, bersahabat, tertib, dan damai.

3. Beberapa kelemahan ekonomi Indonesia pada masa Orde Baru:a) Bahan dasar industri banyak yang harus diimporb) Kesenjangan sosialc) Sistem perbankan yang belum mantapd) Ketergantungan pembiayaan dari pinjaman luar negerie) Menumpuknya pembayaran pokok dan bungan pinjaman luar negeri

Page 7: RPP KELAS XI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 4 BINJAIMata Pelajaran : EkonomiKelas / Semester : XI (sebelas) / 1

Standar Kompetensi : 1. Memahami kondisi ketenagakerjaan dan dampaknya terhadap pembangunan ekonomi

Kompetensi Dasar : 1.3 Mendeskripsikan proses pertumbuhan ekonomi

Indikator : 1. Mendeskripsikan pertumbuhan ekonomi.2. Mengidentifikasi faktor-faktor yang memengaruhi pertumbuhan ekonomi.

Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajarana) Siswa dapat mendeskripsikan pertumbuhan ekonomi.b) Siswa dapat mengidentifikasi faktor-faktor yang memengaruhi pertumbuhan ekonomi.

B. Materi PokokPertumbuhan ekonomi

C. Uraian Materia) Arti pertumbuhan ekonomib) Teori pertumbuhan ekonomic) Faktor-faktor yang memengaruhi pertumbuhan ekonomi

D. PendekatanKontekstual

E. Metode PembelajaranDiskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal a. Apersepsi

Guru mengulas kembali pembahasan materi yang lalu tentang pembangunan ekonomi. Kemudian guru mengaitkan dan menjelaskan perbedaan antara pembangunan ekonomi tersebut dengan pertumbuhan ekonomi serta memberi penjelasan yang singkat dan jelas tentang materi yang baru dan kompetensi yang harus dikuasai.b. Motivasi

Laju pertumbuhan ekonomi merupakan indikator keberhasilan pembangunan ekonomi suatu negara.

2. Kegiatan Intia. Siswa dikelompokkan menjadi dua kelompok besar (disesuaikan dengan jumlah siswa).b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mendeskripsikan pertumbuhan ekonomi.c. Kelompok kedua diberi tugas untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang memengaruhi pertumbuhan ekonomi.d. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok yang lain menanggapi.e. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhir

Page 8: RPP KELAS XI

a. Guru dan siswa melakukan refleksib. Penilaian

Tes lisan dengan beberapa pertanyaan (kognitif) Lembar pengamatan (afektif) Lembar pengamatan (psiko motorik)

c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan AlatBuku teks dan spidol

Mengetahui Binjai, 9 Juli 2010 Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Binjai Guru Mata Pelajaran

KHAIDIR NASUTION M.IKHWAN CHANIAGO S.Pd

Page 9: RPP KELAS XI

Soal-soal Evaluasi Dan Jawaban.

1. Berdasarkan teori pembangunan Rostow, Jelaskan tahapan yang sedang dilalui Indonesia pada saat ini!

2. Sebutkan lima perioritas pembangunan nasional dalam GBHN 1999 – 2004!3. Jelaskan pola perencanaan pembangunan pada saat ini!

Jawaban :

1. Berdasarkan teori Rostow, tahapan yang sedang dilalui oleh Indonesia pada saat ini adalah perekonomian transisi, di mana terjadi upaya peningkatan kesejahteraan melalui pembangunan ekonomi serta banyak terjadi perubahan nilai-nilai dan struktur kelembagaan yang berlaku di dalam masyarakat.

2. Lima prioritas pembangunan nasional dalam GBHN 1999-2004:a) Membangun sistem politik yang demokratis serta mempertahankan persatuan dan kesatuan.b) Mewujudkan supremasi hukum dan pemerintahan yang baik.c) Mempercepat pemulihan ekonomi dan memperkuat landasan pembangunan berkelanjutan dan

berkeadilan yang berdasarkan sistem ekonomi kerakyatand) Membangun kesejahteraan rakyat serta meningkatkan kualitas kehidupan beragama dan

ketahanan budaya.e) Meningkatkan pembanguna daerah.

3. Pola perencanaan pembangunan:a) Rencana Pembangunan Jangka Pendek (RPJP)

RPJP merupakan dokumen perencanaan untuk periode 20 tahun. RPJP terdiri dari RPJP nasional yang disusun oleh menteri dan ditetapkan berdasarkan undang-undang, dan RPJP daerah yang disusun oleh Kepala Bappeda dan ditetapkan berdasarkan peraturan kepala daerah.

b) Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM)RPJM merupakan dokumen perencanaan untuk periode lima tahun. RPJM terdiri dari RPJM nasional yang disusun oleh menteri dan ditetapkan berdasarkan keputusan presiden, dan RPJM daerah yang disusun oleh Kepala Bappeda dan ditetapkan berdasarkan peraturan kepala daerah.

c) Rencana Pembangunan Tahunan (RPT)RPT merupakan dokumen perencanaan untuk periode satu tahun. RPT terdiri dari RPT nasional yang disusun oleh menteri dan ditetapkan berdasarkan keputusan presiden, dan RPT daerah yang disusun oleh Kepala Bappeda dan ditetapkan berdasarkan peraturan kepala daerah.

Page 10: RPP KELAS XI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 4 BINJAIMata Pelajaran : EkonomiKelas / Semester : XI (sebelas) / 1

Standar Kompetensi : 1. Memahami kondisi ketenagakerjaan dan dampaknya terhadap pembangunan ekonomi

Kompetensi Dasar : 1.4 Mendeskripsikan pengangguran beserta dampaknya terhadap pembangunan nasional

Indikator : Menjelaskan dampak pengangguran terhadap pembangunan nasional

Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Tujuan PembelajaranSiswa dapat menjelaskan dampak pengangguran terhadap pembangunannasional

B. Materi PokokDampak pengangguran

C. Uraian MateriDampak pengangguran terhadap pembangunan nasional

D. PendekatanKontekstual

E. Metode PembelajaranDiskusi kelompok

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal a. Apersepsi

Guru mengulas kembali pembahasan materi yang lalu tentang kondisi ketenagakerjaan Indonesia yang senantiasa diliputi oleh masalah pengangguran. Di samping itu, guru mengingatkan kembali pembahasan materi yang lalu tentang pembangunan nasional. Kemudian guru mengaitkan kedua materi tersebut, yakni dengan memberi gambaran umum tentang dampak pengangguran terhadap pembangunan nasional serta memberi penjelasan yang singkat dan jelas tentang materi yang baru dan kompetensi yang harus dikuasai.b. Motivasi

Pemahaman mengenai dampak pengangguran terhadap pembangunan nasional diharapkan dapat mendorong siswa untuk terus giat belajar demi meningkatkan mutu tenaga kerja Indonesia dan pada akhirnya dapat mencapai keberhasilan dalam pembangunan nasional.

2. Kegiatan Intia. Siswa dikelompokkan menjadi enam kelompok, di mana masing-masing kelompok terdiri dari 5-6 orang (disesuaikan dengan jumlah siswa).b. Setiap kelompok diberi tugas untuk mengidentifikasi permasalahan yang dapat ditimbulkan oleh pengangguran dalam pembangunan nasional. c. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok yang lain menanggapi.d. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

Page 11: RPP KELAS XI

3. Kegiatan Akhira. Guru dan siswa melakukan refleksib. Penilaian

Hasil kerja kelompok (kognitif) Lembar pengamatan (afektif) Lembar pengamatan (psiko motorik)

c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.d. Siswa diberi tugas untuk mencari artikel koran dan majalah yang berkaitan dengan dampak pengangguran terhadap pembangunan nasional.

G. Sumber dan AlatBuku teks dan spidol

Mengetahui Binjai, 9 Juli 2010 Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Binjai Guru Mata Pelajaran

KHAIDIR NASUTION M.IKHWAN CHANIAGO S.Pd

Page 12: RPP KELAS XI

Soal-soal Evaluasi Dan Jawaban.

1. Sebutkan dampak pengangguran terhadap kegiatan ekonomi masyarakat?2. Jelaskan berbagai usaha yang dilakukan pemerintah dalam rangka memperluas kesempatan kerja!3. Menurutmu, Apakah masalah pembangunan ekonomi Indonesia pada saat ini?

Jawaban1. Dampak pengangguran terhadap kegiatan ekonomi masyarakat:

a) Menurunkan nilai pendapatan nasional dan pendapatan per kapita.b) Menurunkan penerimaan negara.c) Meningkatkan beban psikologis yang berpengaruh pada berbagai perilaku dalam kehidupan

sehari-hari.d) Meningkatkan biaya sosial sebagai akibat meningkatnya tindak kejahatan.

2. Berbagai usaha pemerintah untuk memperluas kesempatan kerja:a) Menciptakan hubungan kerja yang baik antara pengusaha dan karyawan sehingga pengusaha

dapat mempekerjakan karyawan secara optimal.b) Mengusahakan pengiriman tenaga kerja ke luar negeri.c) Menyalurkan, menyebarkan informasi ketenagakerjaan sehingga dapat mengatasi kesulitan

temporer dalam mempertemukan pemberi kerja dan pelamar kerja.d) Membuka proyek-proyek padat karya sehingga mampu menampung tenaga kerja yang

menganggur.3. (Jawaban berdasarkan pendapat masing-masing siswa)

Masalah pembangunan ekonomi Indonesia pada saat ini adalah korusi, kolusi, dan nepotisme (KKN), kenaikan harga BBM, inflasi, kemiskinan, rendahnya daya beli masyarakat, pengangguran, dan bencana alam.

Page 13: RPP KELAS XI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 4 BINJAIMata Pelajaran : EkonomiKelas / Semester : XI (sebelas) / 1

Standar Kompetensi : 2. Memahami APBN dan APBD

Kompetensi Dasar : 2.1 Menjelaskan pengertian, fungsi, tujuan APBN dan APBD Indikator : Menjelaskan dengan menyebutkan pengaruh dan pentingnya anggaran bagi

pemerintah pusat dan daerah

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Tujuan PembelajaranSiswa dapat menjelaskan pengaruh dan pentingnya anggaran bagi pemerintah pusat dan daerah

B. Materi PokokAPBN dan APBD

C. Uraian MateriPengertian, fungsi, tujuan APBN dan APBD

D. PendekatanKontekstual

E. Metode PembelajaranDiskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal a. Apersepsi

Guru memberi penjelasan tentang pentingnya anggaran bagi pemerintah pusat dan daerah.b. Motivasi

Pembuatan anggaran ditujukan agar pemerintah dapat mengetahui dan meningkatkan sumber pendapatan. Selanjutnya, pemerintah diharapkan dapat memanfaatkan dan mengalokasikan pendapatan tersebut untuk keperluan pembangunan dengan sebaik-baiknya.

2. Kegiatan Intia. Siswa dikelompokkan menjadi empat kelompok, di mana masing-masing kelompok terdiri dari 5-6 orang (disesuaikan dengan jumlah siswa).b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mengumpulkan informasi tentang pengertian, fungsi, dan tujuan APBN.c. Kelompok kedua diberi tugas untuk mengumpulkan informasi tentang pengertian, fungsi, dan tujuan APBD.d. Kelompok ketiga diberi tugas untuk mengumpulkan informasi tentang pengaruh dan pentingnya anggaran bagi pemerintah pusat. e. Kelompok keempat diberi tugas untuk mengumpulkan informasi tentang pengaruh dan pentingnya anggaran bagi pemerintah daerah.f. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok yang lain menanggapi.g. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

Page 14: RPP KELAS XI

3. Kegiatan Akhira. Guru dan siswa melakukan refleksib. Penilaian

Hasil kerja kelompok (kognitif) Lembar pengamatan (afektif) Lembar pengamatan (psiko motorik)

c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan AlatBuku teks dan spidol

Mengetahui Binjai, 9 Juli 2010 Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Binjai Guru Mata Pelajaran

KHAIDIR NASUTION M.IKHWAN CHANIAGO S.Pd

Page 15: RPP KELAS XI

Soal-soal Evaluasi Dan Jawaban.

1. Jelaskan pengertian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara?2. Jelaskan tujuan penyusunan APBN!3. Jelaskan fungsi APBN

Jawaban :

1. APBN adalah suatu daftar yang memuat rincian pendapatan dan pengeluaran negara untuk waktu tertentu, biasanya satu tahun. Saat ini, APBN dihitung sejak tanggal 1 Januari sampai dengan 31 Desember.

2. Tujuan penyusunan APBN adalah sebagai pedoman pendapatan dan pembelanjaan negara dalam melaksanakan tugas kenegaraan untuk meningkatkan produksi dan kesempatan kerja, dalam rangka meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan kemakmuran masyarakat.

3. Fungsi APBN terdiri dari:a) Fungsi alokasi.

Penghasilan dari pajak yang diterima dapat dialokasikan ke berbagai sektor pembangunan.b) Fungsi distribusi

Pajak yang ditarik dari masyarakat dapat pula didistribusikan dalam bentuk dana subsidi dan dana pensiun.

c) Fungsi stabilisasiAPBN berfungsi sebagai pedoman agar pendapatan dan pengeluaran keuangan negara teratur sesuai dengan yang telah ditetapkan. Dengan demikian, akan mempermudah pencapaian berbagai sasaran yang telah ditetapkan.

Page 16: RPP KELAS XI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 4 BINJAIMata Pelajaran : EkonomiKelas / Semester : XI (sebelas) / 1

Standar Kompetensi : 2. Memahami APBN dan APBD

Kompetensi Dasar : 2.2 Mengidentifikasi sumber-sumber penerimaan pemerintah pusat dan pemerintah daerah

Indikator : Mengidentifikasi sumber-sumber pendapatan negara dan hibah dalam APBN/APBD

Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Tujuan PembelajaranSiswa dapat mengidentifikasi sumber-sumber pendapatan negara dan hibah dalam APBN/APBD.

B. Materi PokokPendapatan negara

C. Uraian MateriPendapatan negara dan hibah dalam APBN/APBD

D. PendekatanKontekstual

E. Metode PembelajaranDiskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal a. Apersepsi

Guru mengulas kembali pembahasan materi yang lalu tentang fungsi APBN dan APBD. Pada APBN dan APBD dicatat sumber-sumber pendapatan negara. Kemudian guru memberi penjelasan yang singkat dan jelas tentang sumber-sumber pendapatan negara yang menjadi fokus dalam pembelajaran kali ini.b. Motivasi

Siswa dapat memahami apa saja yang menjadi sumber pendapatan negara.

2. Kegiatan Intia. Siswa dikelompokkan menjadi dua kelompok besar (disesuaikan dengan jumlah siswa).b. Kelompok pertama diberi tugas mengidentifikasi sumber-sumber pendapatan negara dan hibah dalam APBN.c. Kelompok kedua diberi tugas untuk mengidentifikasi sumber-sumber pendapatan negara dan hibah dalam APBD.d. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok yang lain menanggapi.e. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhira. Guru dan siswa melakukan refleksib. Penilaian

Page 17: RPP KELAS XI

Hasil kerja kelompok (kognitif) Lembar pengamatan (afektif) Lembar pengamatan (psiko motorik)

c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan AlatBuku teks dan spidol

Mengetahui Binjai, 9 Juli 2010 Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Binjai Guru Mata Pelajaran

KHAIDIR NASUTION M.IKHWAN CHANIAGO S.Pd

Page 18: RPP KELAS XI

Soal-soal Evaluasi Dan Jawaban.

1. Jelaskan cara penyusunan APBN?2. Apa yang dilakukan pemerintah jika terjadi defisit anggaran?3. Sebutkan pembelanjaan negara menurut pengaruhnya?

Jawaban :

1. Cara penyusunan APBNPertama-tama, tiap departeman yang dibiayai oleh keuangan negara mengajukan usul atau

rencana penerimaan dan pembiayaaan kepada presiden. Usul tersebut akan dibahas oleh kelompok yang dibentuk untuk tujuan itu. Setelah disetujui, pemerintah mengajukan RAPBN ke DPR. Setelah dibahas dan disetujui oleh DPR, RAPBN tersebut kemudian disahkan menjadi APBN melalui undang-undang. Bila RAPBN tidak disetujui oleh DPR, pemerintah menggunakan APBN tahun sebelumnya. Pelaksanaan APBN diatur dengan keputusan presiden.

2. Apabila terjadi defisit anggaran, pemerintah menutupi defist tersebut dengan utang swasta atau utang luar negeri.

3. Pembelanjaan negara:a) Belanja pemerintah pusat

1. Belanja pegawai negeri dan TNI2. Belanja barang3. Belanja modal4. Bunga dan cicilan utang5. Subsidi6. Belanja hibah7. Bantuan sosial8. Bantuan lain-lain

b) Belanja pemerintah daerah1. Dana perimbangan

a. Dana bagi hasilb. Dana Alokasi Umum (DAU)c. Dana Alokasi Khusus (DAK)

2. Dana otonomi khusus dan penyesuaian

Page 19: RPP KELAS XI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 4 BINJAIMata Pelajaran : EkonomiKelas / Semester : XI (sebelas) / 1Standar Kompetensi : 2. Memahami APBN dan APBD

Kompetensi Dasar : 2.3 Mendeskripsikan kebijakan pemerintah di bidang fiskal

Indikator : Menjelaskan macam-macam kebijakan fiskal yang berlaku di Indonesia

Alokasi Waktu : 6 x 45 menit

A. Tujuan PembelajaranSiswa dapat menjelaskan macam-macam kebijakan fiskal yang berlaku di Indonesia.

B. Materi PokokKebijakan fiskal

C. Uraian Materia) Pengertian kebijakan fiskalb) Tujuan kebijakan fiskalc) Macam-macam kebijakan fiskal

D. PendekatanKontekstual

E. Metode PembelajaranDiskusi kelompok

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal a. Apersepsi

Guru memberi informasi awal tentang kebijakan fiskal yang berlaku di Indonesia.b. Motivasi

Pemahaman mengenai kebijakan fiskal akan mempermudah pemahaman materi selanjutnya.

2. Kegiatan Intia. Siswa dikelompokkan menjadi dua kelompok besar (disesuaikan dengan jumlah siswa).b. Kelompok pertama diberi tugas untuk menjelaskan pengertian dan tujuan kebijakan fiskal.c. Kelompok kedua diberi tugas untuk menjelaskan macam-macam kebijakan fiskal yang berlaku di Indonesia.d. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok yang lain menanggapi.e. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhira. Guru dan siswa melakukan refleksib. Penilaian

Hasil kerja kelompok (kognitif) Lembar pengamatan (afektif) Lembar pengamatan (psiko motorik)

Page 20: RPP KELAS XI

c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.d. Siswa diberi tugas untuk mencari artikel koran dan majalah yang berkaitan dengan kebijakan fiskal yang berlaku di Indonesia.

G. Sumber dan AlatBuku teks dan spidol

Mengetahui Binjai, 9 Juli 2010 Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Binjai Guru Mata Pelajaran

KHAIDIR NASUTION M.IKHWAN CHANIAGO S.Pd

Page 21: RPP KELAS XI

Soal-soal Evaluasi Dan Jawaban.

1. Apa yang dimaksud dengan kebijakan fiskal2. Jelaskan maksud dari empat jenis pembiayaan kebijakan fiskal?

Jawaban :

1. Kebijakan fiskal adalah kebijakan penyesuaian di bidang pengeluaran dan penerimaan negara untuk memperbaiki keadaan ekonomi.

2. Empat jenis pembiayaan:a) Pembiayaan fungsional

Pembiayaan pengeluaran pemerintah ditentukan sedemikian rupa sehingga tidak berpengaruh langsung terhadap pendapatan nasional. Tujuan utamanya adalah untuk meningkatkan kesempatan kerja.

b) Pengelolaan anggaranPenerimaan dan pengeluaran pemerintah dari perpajakan dan pinjaman adalah paket yang tidak dapat dipisahkan dalam rangka menciptakan kestabilan ekonomi.

c) Stabilisasi anggaran otomatisDalam stabilisasi anggaran ini diharapkan (atau dengan sendirinya) terdapat keseimbangan antara penerimaan dan pengeluaran tanpa campur tangan pemerintah yang sengaja.

d) Anggaran belanja seimbangCara yang diberlakukan dalam hal ini adalah anggaran yang disesuaikan dengan keadaan. Tujuannya adalah untuk tercapainya anggaran berimbang dalam jangka panjang.

Page 22: RPP KELAS XI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 4 BINJAIMata Pelajaran : EkonomiKelas / Semester : XI (sebelas) / 1

Standar Kompetensi : 2. Memahami APBN dan APBD

Kompetensi Dasar : 2.4 Mengidentifikasi jenis-jenis pengeluaran pemerintah pusat dan pemerintah daerah.

Indikator : Mengidentifikasi pengeluaran negara dalam APBN/APBD

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Tujuan PembelajaranSiswa dapat mengidentifikasi pengeluaran negara dalam APBN/APBD

B. Materi PokokPengeluaran negara

C. Uraian MateriPengeluaran negara dalam APBN/APBD

D. PendekatanKontekstual

E. Metode PembelajaranDiskusi kelompok

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal a. Apersepsi

Guru mengulas kembali pembahasan materi yang lalu tentang kebijakan fiskal yang pada dasarnya adalah kebijakan pengelolaan penerimaan dan pengeluaran negara. Kemudian guru memberi penjelasan yang singkat dan jelas tentang hal-hal penting yang berkaitan dengan pengeluaran negara.b. Motivasi

Siswa dapat memahami pos-pos pengeluaran negara.

2. Kegiatan Intia. Siswa dikelompokkan menjadi dua kelompok besar (disesuaikan dengan jumlah siswa).b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mengidentifikasi pengeluaran negara dalam APBN.c. Kelompok kedua diberi tugas untuk mengidentifikasi pengeluaran negara dalam APBD.d. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok yang lain menanggapi.e. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhira. Guru dan siswa melakukan refleksib. Penilaian

Hasil kerja kelompok (kognitif) Lembar pengamatan (afektif) Lembar pengamatan (psiko motorik)

c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

Page 23: RPP KELAS XI

G. Sumber dan AlatBuku teks dan spidol

Mengetahui Binjai, 9 Juli 2010 Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Binjai Guru Mata Pelajaran

KHAIDIR NASUTION M.IKHWAN CHANIAGO S.Pd

Page 24: RPP KELAS XI

Soal-soal Evaluasi Dan Jawaban.

1. Sebutkan jenis-jenis anggaran yang biasa diterrapkan dalam penyusunan anggaran pendapatan dan belanja Negara?

2. APBN Indonesia mengalami defisit. Jelaskan maksudnya ?

Jawaban :

1. Jenis-jenis anggaran yang biasa diterapkan dalam penyusunan APBN:a) Penerimaan Perpajakanb) Penerimaan Bukan Pajakc) Belanja Pemerintah Pusatd) Belanja Pemerintah Daerahe) Pembiayaan Dalam Negerif) Pembiayaan Luar Negeri

2. Maksud APBN Indonesia mengalami defisit adalah pengeluaran negara Indonesia lebih besar dari penerimaan negaranya.

Page 25: RPP KELAS XI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 4 BINJAIMata Pelajaran : EkonomiKelas / Semester : XI (sebelas) / 1

Standar Kompetensi : 3. Mengenal pasar modal

Kompetensi Dasar : 3.1 Mengenal jenis produk dalam bursa efek

Indikator : 1. Menjelaskan pengertian dan fungsi pasar modal.2. Menjelaskan faktor-faktor yang memengaruhi perkembangan

pasar modal.

Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajarana) Siswa dapat menjelaskan pengertian dan fungsi pasar modal.b) Siswa dapat menjelaskan faktor-faktor yang memengaruhi perkembangan pasar modal.

B. Materi PokokPasar modal

C. Uraian Materia) Pengertian dan fungsi pasar modal b) Faktor-faktor yang memengaruhi perkembangan pasar modal

D. PendekatanKontekstual

E. Metode PembelajaranDiskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal a. Apersepsi

Guru mengembangkan pengetahuan siswa tentang pasar modal. Kemudian guru menguraikan dengan jelas gambaran umum mengenai pasar modal. b. Motivasi

Pemahaman mengenai pasar modal sangat penting mengingat peranan pasar modal dalam perekonomian saat ini cukup besar. Selain itu, pemahaman mengenai pasar modal akan mempermudah pemahaman materi selanjutnya. 2. Kegiatan Intia. Siswa dikelompokkan menjadi dua kelompok besar (disesuaikan dengan jumlah siswa).b. Kelompok pertama diberi tugas untuk menguraikan pengertian dan fungsi pasar modal.c. Kelompok kedua diberi tugas untuk menguraikan faktor-faktor yang memengaruhi perkembangan pasar modal.d. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok yang lain menanggapi.e. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhira. Guru dan siswa melakukan refleksib. Penilaian

Page 26: RPP KELAS XI

Hasil kerja kelompok (kognitif) Lembar pengamatan (afektif) Lembar pengamatan (psiko motorik)

c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan AlatBuku teks dan spidol

Mengetahui Binjai, 9 Juli 2010 Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Binjai Guru Mata Pelajaran

KHAIDIR NASUTION M.IKHWAN CHANIAGO S.Pd

Page 27: RPP KELAS XI

Soal-soal Evaluasi Dan Jawaban.

1. Apa saja yag diperdagangkan dalam bursa saham?2. Bagaimana pasar modal mempengaruhi perekonomian?3. Jelaskan tugas PT. Dana Reksa4. Jelaskan Tugas BAPEPAM ?

Jawaban :

1. Yang diperdagangkan di bursa saham adalah saham dan obligasi.2. Pasar modal mempengaruhi perekonomian melalui fungsinya sebagai sarana penambahan modal

bagi badan usaha, sarana pemerataan pendapatan, sarana peningkatan kapasitas produksi, sarana penciptaan lapangan kerja, sarana peningkatan pendapatan negara, dan sebagai indikator perekonomian negara.

3. PT Dana Reksa bertugas untuk menjaga kestabilan bursa efek, di mana bisnis utamanya adalah mengelola dana dari masyarakat dengan menginvestasikannya ke berbagai saham.

4. Bapepam bertugas sebagai pelaksana, pengendali, dan pengawas pasar modal serta bertanggung jawab kepada menteri keuangan.

Page 28: RPP KELAS XI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 4 BINJAIMata Pelajaran : EkonomiKelas / Semester : XI (sebelas) / 1

Standar Kompetensi : 3. Mengenal pasar modal

Kompetensi Dasar : 3.2 Mendeskripsikan mekanisme kerja bursa efek

Indikator : 1. Mendeskripsikan mekanisme transaksi Bursa Efek Jakarta. 2. Menjelaskan pengertian sekuritas serta membedakan saham

dan obligasi.3. Menjelaskan proses investasi pada sekuritas.

Alokasi Waktu : 6 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajarana) Siswa dapat mendeskripsikan mekanisme transaksi Bursa Efek Jakarta.b) Siswa dapat menjelaskan pengertian sekuritas serta membedakan saham dan obligasi.c) Siswa dapat menjelaskan proses investasi pada sekuritas.

B. Materi PokokMekanisme kerja bursa efek

C. Uraian Materia) Pasar Modal di Indonesiab) Investasi pada sekuritas

D. PendekatanKontekstual

E. Metode PembelajaranDiskusi kelompok

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal a. Apersepsi

Guru mengajak siswa memasuki ruang audio visual untuk melihat tayangan transaksi di bursa efek. Kemudian guru memberi pengarahan agar siswa mencatat hal-hal yang berkaitan dengan kompetensi dasar.b. Motivasi

Pemahaman mengenai mekanisme kerja bursa efek sangat penting karena siswa dapat memperoleh gambaran tentang prosedur apa saja yang harus dilakukan jika terlibat dalam transaksi di bursa efek.

2. Kegiatan Intia. Siswa dikelompokkan menjadi dua kelompok besar (disesuaikan dengan jumlah siswa).b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mensimulasi mekanisme transaksi Bursa Efek Jakarta.c. Kelompok kedua diberi tugas untuk mendeskripsikan proses investasi pada sekuritas.d. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok yang lain menanggapi.e. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhira. Guru dan siswa melakukan refleksib. Penilaian

Page 29: RPP KELAS XI

Hasil kerja kelompok (kognitif) Lembar pengamatan (afektif) Lembar pengamatan (psiko motorik)

c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan AlatBuku teks, OHP dan spidol

Mengetahui Binjai, 9 Juli 2010 Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Binjai Guru Mata Pelajaran

KHAIDIR NASUTION M.IKHWAN CHANIAGO S.Pd

Page 30: RPP KELAS XI

Soal-soal Evaluasi Dan Jawaban.

1. Jelaskan fungsi pasar modal sebagai sarana untuk meningkatkan kapasitas produksi! Berikan contohnya.

2. Apa perbedaan antara pasar primer dan pasar sekunder?3. Jelaskan perbedaan saham dan obligasi?4. Bagaimana pengaruh keadaan politik dan ekonomi suatu Negara terhadap perkembangan pasar

modal?

Jawaban :

1. Fungsi pasar modal sebagai sarana untuk meningkatkan kapasitas produksi adalah sebagai berikut.Dengan adanya tambahan modal yang diperoleh dari pasar modal, maka perusahaan dapat meningkatkan produksi. Contohnya, perusahaan A memperoleh tambahan modal dari pasar modal. Tambahan modal tersebut digunakan untuk membeli alat-alat dengan teknologi canggih, yang dapat meningkatkan produksi.

2. Pasar primer adalah pasar tempat pertama kalinya surat berharga diperjualbelikan oleh masyarakat atau investor. Sedangkan, pasar sekunder adalah pasar tempat memperjualbelikan surat berharga yang sudah beredar di pasar.

3. Saham adalah tanda kepemilikan seseorang atau badan dalam suatu perusahaan. Pemegang saham berhak memperolah dividen yang besarnya ditentukan dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS). Sedangkan, obligasi berisi kontrak antara pemberi pinjaman (pemodal) dengan yang diberi pinjaman (emiten). Setiap pemegang obligasi berhak menerima bunga dengan interval waktu penerimaan berdasarkan kontrak tersebut.

4. Keadaan politik dan ekonomi suatu negara memengaruhi pasar modal, karena masyarakat atau investor yang membeli saham atau obligasi membutuhkan kepastian dalam perolehan dividen (dari saham) atau bunga (dari obligasi). Jika keadaan politik dan ekonomi suatu negara baik, maka tingkat kepastian tersebut tinggi, sehingga pasar modal akan bergairah.

Page 31: RPP KELAS XI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 4 BINJAIMata Pelajaran : EkonomiKelas / Semester : XI (sebelas) / 1

Standar Kompetensi : 4. Memahami perekonomian terbuka

Kompetensi Dasar : 4.1 Mengidentifikasi manfaat, keuntungan dan faktor-faktor pendorong perdagangan internasional

Indikator : 1. Mengidentifikasi faktor-faktor pendorong terjadinya perdagangan internasional.2. Menjelaskan manfaat perdagangan internasional.3. Menjelaskan teori-teori perdagangan internasional. 4. Menganalisis dampak perdagangan internasional terhadap produktivitas dan

konsumsi.5. Menjelaskan konsep devisa.

Alokasi Waktu : 8 x 45 menit

A. Tujuan Pembelajarana) Siswa dapat mengidentifikasi faktor-faktor pendorong terjadinya perdagangan internasional.b) Siswa dapat menjelaskan manfaat perdagangan internasional.c) Siswa dapat menjelaskan teori-teori perdagangan internasional.d) Siswa dapat menganalisis dampak perdagangan internasional terhadap produktivitas dan

konsumsi.e) Siswa dapat menjelaskan konsep devisa.

B. Materi PokokPerdagangan internasional

C. Uraian Materia) Faktor-faktor pendorong terjadinya perdagangan internasionalb) Manfaat perdagangan internasionalc) Teori-teori perdagangan internasionald) Dampak perdagangan internasional terhadap produktivitas dan konsumsie) Devisa

D. PendekatanKontekstual

E. Metode PembelajaranDiskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal a. Apersepsi

Guru mengembangkan pengetahuan siswa tentang perdagangan internasional. Kemudian guru memberi penjelasan secara singkat dan jelas tentang perdagangan internasional dan konsep devisa serta menguraikan tentang teori-teori perdagangan internasional.b. Motivasi

Pemahaman mengenai perdagangan internasional akan mempermudah pemahaman materi selanjutnya.

Page 32: RPP KELAS XI

2. Kegiatan Intia. Siswa dikelompokkan menjadi lima kelompok, di mana masing-masing kelompok terdiri dari 5-6 orang (disesuaikan dengan jumlah siswa).b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mengidentifikasi faktor-faktor pendorong terjadinya perdagangan internasional.c. Kelompok kedua diberi tugas untuk menjelaskan manfaat perdagangan internasional.d. Kelompok ketiga diberi tugas untuk menjelaskan teori-teori perdagangan internasional.e. Kelompok keempat diberi tugas untuk menganalisis dampak perdagangan internasional terhadap produktivitas dan konsumsi.f. Kelompok kelima diberi tugas untuk menjelaskan konsep devisa.g. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok yang lain menanggapi.h. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhira. Guru dan siswa melakukan refleksib. Penilaian

Hasil kerja kelompok (kognitif) Lembar pengamatan (afektif) Lembar pengamatan (psiko motorik)

c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan AlatBuku teks, OHP dan spidol

Mengetahui Binjai, 9 Juli 2010 Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Binjai Guru Mata Pelajaran

KHAIDIR NASUTION M.IKHWAN CHANIAGO S.Pd

Page 33: RPP KELAS XI

Soal-soal Evaluasi Dan Jawaban.

1. Bagaimana selera konsumen mendorong terjadinya perdaganagan Internasional?2. Jelaskan secara singkat teori keunggulan mutlak dalam perdagangan internasionl dengan member

contoh dalam bentuk tabel.3. Jelaskan perbedaan system kurs tetap dan mengambang?

Jawaban :

1.Selera juga dapat menjadi faktor penyebab terjadinya perdagangan internasional. Contohnya, meskipun buah apel juga ada di Indonesia, tetap saja Indonesia mengimpor apel dari Australia karena banyak orang indonesia yang menyukai apel dari Australia.

2. Ilustrasi teori keunggulan mutlak:

Tabel 1. Keunggulan mutlak Indonesia atas Jepang dalam produksi kopi (sebelum spesialisasi)Negara Hasil Dasar Tukar Dalam Negeri (DTDN)

Kopi KalkulatorIndonesia 40 8 1 kalkulator = 5 kopiJepang 20 20 1 kalkulator = 1 kopiJumlah 60 28

Tabel 2. Keunggulan mutlak Indonesia dan Jepang (setelah spesialisasi)Negara Hasil

Kopi KalkulatorIndonesia 80 -Jepang - 40

Menurut teori keunggulan mutlak, perdagangan internasional terjadi ketika Indonesia berspesialisasi memproduksi kopi, sementara Jepang berspesialisasi memproduksi kalkulator. Keunggulan mutlak di sini adalah Indonesia mampu memproduksi kopi lebih banyak dari Jepang dan Jepang mampu memproduksi kalkulator lebih banyak dari Indonesia. Setelah perdagangan internasional, kopi yang dihasilkan lebih banyak (80) dari sebelumnya (60) dan demikian pula kalkulator labih banyak (40) dari sebelumnya (28). Selain itu, penduduk Indonesia dapat menukar lima kopi dengan lima kalkulator (lihat DTDN Jepang) dan penduduk Jepang dapat menukar satu kalkulator dengan lima kopi (lihat DTDN Indonesia).

3. Pada sistem kurs tetap, kurs ditetapkan oleh pemerintah. Sedangkan pada sistem kurs mengambang, kurs ditentukan oleh mekanisme permintaan dan penawaran.

Page 34: RPP KELAS XI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 4 BINJAIMata Pelajaran : EkonomiKelas / Semester : XI (sebelas) / 1

Standar Kompetensi : 4. Memahami perekonomian terbuka

Kompetensi Dasar : 4.2 Mengidentifikasi kurs tukar valuta asing dan neraca pembayaran

Indikator : Mendeskripsikan pembayaran internasional

Alokasi Waktu : 6 x 45 menit

A. Tujuan PembelajaranSiswa dapat mendeskripsikan pembayaran internasional

B. Materi PokokPembayaran internasional

C. Uraian Materia) Kursb) Pembayaran internasional

D. PendekatanKontekstual

E. Metode PembelajaranDiskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal a. Apersepsi

Guru mengulas kembali pembahasan materi yang lalu tentang perdagangan internasional. Kemudian guru mengaitkan materi tersebut dengan materu yang baru, yakni tentang kurs dan pembayaran internasional.b. Motivasi

Siswa dapat memahami tentang kurs dan pembayaran internasional.

2. Kegiatan Intia. Siswa dikelompokkan menjadi empat kelompok, di mana masing-masing kelompok terdiri dari 5-6 orang (disesuaikan dengan jumlah siswa).b. Kelompok pertama diberi tugas untuk mendeskripsikan mencari informasi tentang pengertian kurs dan perubahannya.c. Kelompok kedua diberi tugas untuk menghitung nilai tukar valuta berdasarkan kurs yang berlaku.d. Kelompok ketiga diberi tugas untuk mencari informasi tentang perkembangan nilai rupiah terhadap valuta asing.e. Kelompok keempat diberi tugas untuk mendeskripsikan pembayaran internasional.f. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok yang lain menanggapi.g. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhira. Guru dan siswa melakukan refleksib. Penilaian

Hasil kerja kelompok (kognitif)

Page 35: RPP KELAS XI

Lembar pengamatan (afektif) Lembar pengamatan (psiko motorik)

c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Ekonomi Esis.

G. Sumber dan AlatBuku teks dan spidol

Mengetahui Binjai, 9 Juli 2010 Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Binjai Guru Mata Pelajaran

KHAIDIR NASUTION M.IKHWAN CHANIAGO S.Pd

Page 36: RPP KELAS XI

Soal-soal Evaluasi Dan Jawaban.

1. Jelaskan secara singkat teori keunggulan komparatif yang dikemukakan oleh David Ricardo!2. Mengapa perdagangan internasional dapat meningkatkan kesempatan kerja?3. Menurut Adam Smith negara melakukan perdagangan internasional jika mereka memiliki

keunggulan pada suatu barang. Berilah komentar anda tentang pernyataan pernyataan Adam Smith tersebut.

Jawaban :

1. Menurut teori keunggulan komparatif, dua negara akan tetap melakukan perdagangan internasional walaupun salah satu negara memiliki semua keunggulan, karena adanya perbedaan keunggulan komparatif juga dapat memberi keuntungan.

2. Perdagangan internasional, terutama ekspor, dapat meningkatkan kesempatan kerja. Hal ini karena untuk menghasilkan barang ekspor tersebut dibutuhkan tenaga kerja

3. (Jawaban berdasarkan pendapat masing-masing siswa)Pernyataan Adam Smith tersebut benar, karena dengan memiliki keunggulan pada suatu barang, negara dapat berspesialisai pada barang tersebut dan mengekspornya untuk memperoleh keuntungan.

Page 37: RPP KELAS XI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMA NEGERI 4 BINJAIMata Pelajaran : EkonomiKelas / Semester : XI (sebelas) / 1

Standar Kompetensi : 4. Memahami perekonomian terbuka Kompetensi Dasar : 4.3 Menjelaskan konsep tarif, kuota, larangan ekspor, larangan

impor, subsidi, premi, diskriminasi harga dan dumping

Indikator : Mendeskripsikan kebijakan perdagangan internasional

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Tujuan PembelajaranSiswa dapat mendeskripsikan kebijakan perdagangan internasional

B. Materi PokokKebijakan perdagangan internasional

C. Uraian Materia) Pengertian kebijakan perdagangan internasionalb) Jenis-jenis kebijakan perdagangan internasional

D. PendekatanKontekstual

E. Metode PembelajaranDiskusi kelompok dan studi kepustakaan

F. Skenario Pembelajaran

1. Kegiatan Awal a. Apersepsi

Guru memberikan penjelasan tentang kebijakan perdagangan internasional. Kemudian guru menguraikan jenis-jenis kebijakan perdagangan internasional.b. Motivasi

Siswa memahami kebijakan perdagangan internasional.

2. Kegiatan Intia. Siswa dikelompokkan menjadi dua kelompok besar (disesuaikan dengan jumlah siswa).b. Kelompok pertama diberi tugas untuk menjelaskan pengertian kebijakan perdagangan internasional.c. Kelompok kedua diberi tugas untuk mengumpulkan informasi tentang jenis-jenis kebijakan perdagangan internasional.e. Masing-masing kelompok mempersentasikan tugasnya di depan kelas, sedangkan kelompok yang lain menanggapi.f. Dengan bimbingan guru, siswa membuat kesimpulan.

3. Kegiatan Akhira. Guru dan siswa melakukan refleksib. Penilaian

Hasil kerja kelompok (kognitif) Lembar pengamatan (afektif) Lembar pengamatan (psiko motorik)

c. Siswa mengerjakan soal-soal evaluasi yang terdapat pada buku teks Esis.

Page 38: RPP KELAS XI

G. Sumber dan AlatBuku teks dan spidol

Mengetahui Binjai, 9 Juli 2010 Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Binjai Guru Mata Pelajaran

KHAIDIR NASUTION M.IKHWAN CHANIAGO S.Pd

Page 39: RPP KELAS XI

Soal-soal Evaluasi Dan Jawaban.

1. Apa tujuan dari kuota, Penetapan tarif, Larangan impor, dan damping?2. Apa yang dimaksud denga neraca pembayaran?3. Apa yang dimaksud dengan neraca jasa?

Jawaban :

1. Tujuan dari:1) Kuota : membatasi jumlah impor sehingga dapat melindungi industri dalam negeri.2) Tarif : meningkatkan harga barang impor sehingga barang sejenis yang diproduksi di dalam

negeri akan memilki daya saing.3) Larangan impor : menghemat devisa

4) Dumping: meningkatkan permintaan dari luar negeri2. Neraca pembayaran adalah suatu catatan sistematis yang berisi hubungan ekonomi atau transaksi antarpenduduk dari suatu negara dengan negara lainnya yang dinilai dalam mata uang pada kurun waktu tertentu, biasanya satu tahun.3. Neraca jasa mencatat jumlah jasa yang diterima dari negara lain dan jumlah jasa yang diberikan ke negara lain.