rita damayanti ketua perkumpulan promotor...

40
RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR DAN PENDIDIK KESEHATAN MASYARAKAT INDONESIA Disampaikan dalam Lokakarya Sertifikasi Promotor Kesehatan Yogyakarta, 2 Maret 2018

Upload: vandat

Post on 21-Jul-2018

267 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

R I T A D A M A Y A N T I

K E T U A P E R K U M P U L A N P R O M O T O R D A N P E N D I D I K K E S E H A T A N M A S Y A R A K A T

I N D O N E S I A

Disampaikan dalam Lokakarya Sertifikasi Promotor Kesehatan

Yogyakarta, 2 Maret 2018

Page 2: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

Profesi adalah:

Kelompok individu yang secara disiplin mematuhi standar etika yang telah disepakati bersama.

Kelompok ini memposisikan diri sebagai memiliki pengetahuan dan keterampilan khusus dalam bidang ilmu yang diakui secara luas dan berasal dari penelitian, pendidikan dan pelatihan pada tingkat tinggi, dan diakui oleh masyarakat.

Profesi juga siap untuk menerapkanpengetahuan ini dan melatih keterampilan ini untuk kepentingan orang lain.

(Professional Standard Council Australia)

Page 3: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

CIRI-CIRI PROFESI

1. Mandiri2. Memilikikompetensi

khusus

3. Diakuidan dihargai

olehmasyarakat

4. Memilikiorganisasi

profesi

Page 4: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

1. MANDIRI

Page 5: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

Personal Autonomy

Profesi memiliki sistim kualifikasi yang mandiri, dimana kelompok profesinyamenyusun standar, melakukanakreditasi dari kualifikasinya, danmenjamin kualitasnya di masyarakat.

Page 6: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

J E N J A N G K O M P E T E N S I

2. MEMILIKI KOMPETENSI KHUSUS

Page 7: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

IUHPE Core competencies and professional standard

Page 8: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

Health Promotion Domain of Core Competencies (Galway Consensus 2009)

Advocacy Partnership

Catalyzing Change

Leadership

Implementation Evaluation

Assessment

Planning

Page 9: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

AREA KOMPETENSIAREA KOMPETENSI KOMPETENSI INTI

1

Kemampuan memecahkanmasalah kesehatan

1 Siklus pemecahan masalah kesehatan

2Penelitian perilaku kesehatan (need

assassment and evaluation)

3Pembiayaan Promosi Kesehatan

(perencanaan)

2 Landasan ilmiah ilmu promkes 4 Pengetahuan dasar promkes

3 Kepemimpinan 5 Kerjasama dan Kepemimpinan dalam tim

4Komunikasi

6 Komunikasi

7 Pengembangan media

5 Pemberdayaan masyarakat 8 Pemberdayaan masyarakat

6 Kemampuan dalam melakukan

mediasi9 Jejaring dan kemitraan

7Kemampuan advokasi

10 Advokasi

11 Kebijakan berwawasan kesehatan

8 Etika Profesi 12 Etika dan praktek profesi

Page 10: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

KOMPETENSI PPPKMI

KompetensiD3

(level 5)D4

(level 6)S1 Kesmas

(level 6)Profesi (level 7)

S2 (level 8)

S3 (level 9)

1Siklus pemecahan masalah

kesehatan x x x x x x

2 Pengetahuan dasar promkes x x x x x x

3 Komunikasi x x x x x x

4Kerjasama dan Kepemimpinan

dalam tim x x x x x x

5 Pengembangan media x x x x x x

6 Pemberdayaan masyarakat x x x x x

7 Jejaring dan kemitraan x x x x x

8 Advokasi x x x x x

9 Pembiayaan Promosi Kesehatan x x x x

10 Etika dan praktek profesi x x x

11 Penelitian perilaku kesehatan x x

12 Kebijakan berwawasan kesehatan x

Page 11: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

KERANGKA KUALIFIKASI KOMPETENSI PROMKES

1. JALUR PENDIDIKAN

2. JALUR SERTIFIKASI

PROFESI & VOKASI4. BELAJAR MANDIRI

3. JALUR JENJANG

PEKERJAAN

Page 12: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

Jalur pendidikan

S1 non SKM yang relevan

ProfesiAhli PPKM

D IIIPromkes

S2 (Magister Terapan)

Doktor Terapan

AKADEMIK V O K A S I

Catatan: Bridgingprogram

Doktor IKM

S2 MKM Promkes

D IVPromkes

S1 SKM

Page 13: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

Tanggung jawab kerjapromotor kesehatan

Tanggungjawab

D3 D4 S1 Kesmas

Profesi Magister

S3

Tanggungjawab kerja

Pelaksana Pengelolaprogram

Pengelolaprogram

Penyusun/evaluatorprogram

Penelitianperilaku/intervensi

Penelitianuntukperubahan

kebijakan

Bidang kerjadi pemerin-tahan

Pelaksanapromkes

PJPromkesPuskesmas

PJPromkesPuskesmas

Dinkeskabupaten/ provinsi

Dinkespropinsi/pusat

Litbang/Bapelkes

Bidang kerjanon-pemerintah

di RS/tempat kerja

RS/LSM/Asuransi

RS/tempat kerja/

RS/Tempatkerja/LSM

Universitas

Litbang/PusatPenelitian

Universitas

/Litbang/PusatPenelitian

Page 14: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

Undang-Undang Nomor 20 tahun 2003 tentangSistem Pendidikan Nasional

PENDIDIKAN AKADEMIK

PENDIDIKAN PROFESI

PENDIDIKAN VOKASI

Pendidikan akademikadalah sistem pendidikantinggi yang diarahkanpada penguasaan danpengembangandisiplin ilmupengetahuan, teknologi, dan senitertentu, yang mencakupprogram pendidikansarjana (penerapan ilmu), magister (pengembanganilmu), dan doktor(penemuan ilmu)

Pendidikan profesi adalahsistem pendidikan tinggisetelah program pendidikan sarjana yang menyiapkan peserta didikuntuk menguasaikeahlian khusus. Lulusan pendidikanprofesi mendapatkangelar profesi.

Pendidikan vokasi adalahsistem pendidikan tinggiyang diarahkan padapenguasaan keahlianterapan tertentu, yang mencakup program pendidikan diploma I, diploma II, diploma III, dan diploma IV.

Page 15: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

SERTIFIKASI

IUHPE Health Promotion Accreditation System

Untuk menciptakan penjaminan mutu/quality assurance, kompetensi, gerakan promosi kesehatan, pendidikan danpelatihan yang standar secara internasional

Keikutsertaan dan registrasi bersifat sukarelamendapatkan 'IUHPE Registered Health Promotion Practitioner'

Pelatihan yang terakreditasi mendapatkan 'IUHPE Accredited Health Promotion Course’.

http://www.iuhpe.org/index.php/en/the-accreditation-system

Page 16: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

Yang berhak mengikuti CPH Certification

Mahasiwa master dariprogram Kesmas yang

terakreditasi CEPH.

Alumni master dan doktoraldari program kesmas yang

terakreditasi CEPH.

Memiliki gelar lain yang relevan, atau 3 tahun pengalamanbekerja dalam bidang kesmas dantelah mengambil mata kuliah inti

kesmas.

Memiliki pengalaman kerja di bidang kesmas. S1 namun

memiliki pengalaman minimal 5 tahun

SERTIFIKASI

Re-sertifikasi setiap 2 tahun dengan continuing education atau 50 CPH

Page 17: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

SURAT TANDA REGISTRASI

Page 18: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

STR ADALAH COMPULSARY

Page 19: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

IN-PASSING STR PROMKES

PNS

Pelatihan JabfungPKM walau belumdiangkat JF PKM

Bekerja di bidang promkes min 5 th. atau 3 th. +15 SKP walaupun latar belakang bukan promkes dan belum pelatihan Jabfung

SKM bekerja di bidang promkes minimal 1 tahun

SWASTA

SKM bekerja di bidang promkes minimal 1 tahun

Page 20: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

ALUMNI YANG DAPAT MENGAJUKAN STR

D3 lulusan Promkes/Perilaku Kesehatan

Progam D4 Promkes

Lulusan SKM peminatan Kebidanan Komunitas

Lulusan SKM peminatan promkes/PKIP

Lulusan SKM peminatan lainnya + 10 SKP

Lulusan S2 peminatan Promkes atau PKIP

Page 21: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

3. DIAKUI DAN DIHARGAI OLEH MASYARAKAT

Page 22: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

APAKAH BIDANG KERJA INI TELAH DI AKUI?

UU 36 tentang kesehatan tahun 2014 pasal 11: BAB III Kualifikasi dan Pengelompokan Tenaga Kesehatan

(1) Tenaga Kesehatan dikelompokkan ke dalam:a. tenaga medis; dokter, dokter gigi, dokter spesialis, dan dokter gigi spesialis.b. tenaga psikologi klinis; psikologi klinis.c. tenaga keperawatan;d. tenaga kebidanan;e. tenaga kefarmasian;f. tenaga kesehatan masyarakat; g. tenaga kesehatan lingkungan;h. tenaga gizi;i. tenaga keterapian fisik;j. tenaga keteknisian medis;k. tenaga teknik biomedika;l. tenaga kesehatan tradisional; danm. tenaga kesehatan lain.

Page 23: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

UU 36 tentang kesehatan tahun 2014 pasal 11 ayat 7

2 MEI 2014, PPPKMI DILANTIK OLEH MENKES

BERSAMA 28 ORGANISASI PROFESI LAINNYA

Page 24: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

4. MEMILIKI ORGANISASI PROFESI

Established: 22 Februari 1971 Established: 14 Februari 1988

Page 25: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

PEMBINAAN

Meningkatkan kapasitas jabfung promkes

Mendampingi jabfung promkes dalam penerimaandan kenaikan golongan

BKDJABFUNG PROMKES

PPPKMI

Page 26: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

P P P K M I (PENGCAB DAN PENGDA) DI JABAR

Lesson Learnt pengajuan STR Promkes

1

Page 27: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

Dasar

Keputusan Ketua Majelis Tenaga Kesehatan Indonesia (MTKI) No HK.02.04/MTKI/0006/2017 Tgl 4 Januari 2017 -Penerbitan Surat Tanda Registrasi bagi Tenaga Promosi Kesehatan

2

Page 28: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

PRINSIP PENGAJUAN STR

BERSAMA-SAMA Setiap kabupaten/kota membentuk Perkumpulan PPKMI Cabang

ONLINE Tidak mengajukan STR secara manual

mtki.kemkes.co.id

BERBAYAR Membutuhkan orang yang akan melakukan pekerjaan administratif

Biaya :

Rp. 100.000,- untuk MTKI ditransfer langsung

Rp. 150.000,- untuk Cabang

Rp. 100.000,- untuk Daerah

Rp. 50.000,- untuk Pusat

Page 29: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

P E N G A J U A N S T R P R O M K E S

Diskusi kelompok

Page 30: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan
Page 31: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

4

Tahapan yang dilakukan di Pengda PPPKMI (Povinsi)

Surat Pengajuan ke PPPKMI PusatPenetapan wakil PPPKMI di MTKP.

Di Jabar Penetapan MTKP dg SK Gubernur

Surat ke Ka Diskes Kab / Kota, Direktur RS, Institusi Pendidikan meminta dukungan pembentukan / pengaktifan PPPKMI Cabang, himbauan tenaga promkes mendaftar anggota PPPKMI & memiliki STR

Surat ke MTKP Prov (Jabar) untuk pengurusan STRTenaga Promkes.

Secara langsung, perwakilan PPPKMI di MTKP pelajari prosedur di MTKP.

Page 32: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

Proses verifikasi berkas persyaratan dilakukan Pengda PPPKMI (Verifikator, tenaga admin, perwakilan PPPKMI di MTKP).

Pengajuan berkas yg memenuhi syarat ke MTKP Verifikasi dan upload oleh petugas MTKP Prov ke dalam sistem STR Nakes Online

Terbit STR oleh MTKI Pengda Prov. PPPKMI Cabang Ybs.

5

Tahapan yang dilakukan di Pengda PPPKMI (Provinsi)

Uji Coba Penerbitan STR – PPPKMI Cabang Kota Bogor (serangkaian proses dilakukan oleh pemohon STR dan Verifikasi Pengurus Cabang )

Page 33: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

Berkas yang harus disiapkan pemohon STR.

1. Format 1 di print waktu daftar on line2. Format 2 di print waktu daftar on line3. Surat pernyataan4. Bukti pembayaran ke Bank (bukti setoran / transfer) sesuai

arahan on line5. Pas Foto ukuran 4x66. Ijazah7. Foto copy KTP8. Foto copy sertikat kompetensi9. Surat Keterangan Sehat.

Yang dikirim ke Pengda Prov. :Berkas no 1 s/d 4 dibuat rangkap 2Berkas no 5 s/d 9 rangkap 1

6

Page 34: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

Proses Pembuatan STR

1. Yang bersangkutan (anggota PPPKMI) membawa berkas-berkas dan daftar on linebersama-sama di Perkumpulan PPKMI Cabang

2. Transfer biaya ke MTKI, lengkapi berkas(fisik) dan kumpulkan kembali ke pengcabuntuk dilanjutkan ke pengda

3. Verifikasi berkas di Pengda PPPKMI Prov. sekalian memilah berkas. Dibuat Register (contoh terlampir).

7

Page 35: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

Proses Pembuatan STR di Cabang PPPKMI

4. Berkas dikirim Pengda PPPKMI dengan surat pengantar ke MTKP (rangkap 2) : Format 1 di print waktu daftar on line Format 2 di print waktu daftar on line Surat pernyataan Bukti pembayaran ke Bank (bukti setoran /

transfer) sesuai arahan on line5. Berkas yang menjadi Arsip di PPPKMI

- Pas Foto ukuran 4x6- Ijazah- Foto copy KTP- Foto copy sertikat kompetensi- Surat Keterangan Sehat.

8

Page 36: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

Proses Pembuatan STR di Pengda PPPKMI6. Verifikasi online di MTKP7. Keluar Surat usulan penerbitan STR dan

manifesnya dari MTKP ke MTKI8. MTKI menerbitkan STR sesuai usulan dari

MTKP dan mengirim atau MTKP mengambil STR yang sudah diterbitkan .

9. Transfer dana internal STR untuk OP dari PPPKMI Cabang ke PPPKMI Prov dan Pusat. (Rp. 50.000 ke Pusat, Rp. 100.000,- ke Prov) Rp. 150.000 untuk Cabang)

10. PPPKMI Cabang mengambil STR yang sudah jadi ke PPPKMI Prov atau dikirim (perlu kesepakatan)

9

Page 37: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

• Catatan :

• Pada pengisian on line, jangan salah memilihmenu di software, butir kompetensi ada yangmemilih 2 pilihan.

• Misal :

- Promotor Kesehatan Ahli ( D4)

- Promotor Kesmas ( S1 )

- Ahli Kesmas.

10

Page 38: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

Penjelasan / Kesepakatan memaknai level

24/11/2017PPPKMIJabar

11

Page 39: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

PPPKMI Jabar 24/11/2017

SURAT USULAN PENERBITAN STR DARI PPPKMI KE MTKP

12

Page 40: RITA DAMAYANTI KETUA PERKUMPULAN PROMOTOR …masyarakatsehat.id/wp-content/uploads/2018/03/Materi-4.2._Dr.-Dra... · akreditasi dari kualifikasinya, dan ... BAB III Kualifikasi dan

LEMBAR CHECK LIST PENGAJUAN PERSYARATANSTRPROMKES

N O

NAMA

PAS FOTO 4X6

FOTO COPY KTP

FOTO COPY IJAZAHFC SERTIFIKAT KOMPETENSI

SURATKET. SEHAT

REKOMENDASI OP

FORMAT A1

FORMAT A2

SURAT PERNYATAA

N

BUKTI PENDAFTARA

N ONLINE

BUKTI SETORA

N

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

1Taufik Hidayat v Provinsi Jabar Politeknik Kesehatan Bandung Diklat Jabfung PKM v v v v v

2Alamanda MutiaraP v Provinsi Jabar Kesehatan Masyarakat Diklat Jabfung PKM v v v v v

3Gusti Herawati B v provinsi sulsel Kesehatan Masyarakat Diklat Jabfung PKM v v v v v

4Lis Rodhiasih v Provinsi Jabar Public Health Diklat Jabfung PKM v v v v v

5Agti Nurvitasari v Provinsi Jabar Kesehatan Masyarakat Diklat Jabfung PKM v v v v v

6Diyah Ratih K v Provinsi Jabar Kesehatan Masyarakat Diklat Jabfung PKM v v v v v

7Diah Fitri ayuningtyas v provinsi DKI Kesehatan Masyarakat Diklat Jabfung PKM v v v v v

8Ratna yussi P v Provinsi Jabar Kesehatan Masyarakat Diklat Jabfung PKM v v v v v

9Purnama Mardayanti v Provinsi Jabar Kesehatan Masyarakat Diklat Jabfung PKM v v v v v

10

Erni Yuniarti v Provinsi Jabar Kesehatan Masyarakat Diklat Jabfung PKM v v v v v

11

Roslina Susilowati v Provinsi Jabar Kesehatan Masyarakat Diklat Jabfung PKM v v v v v

12

Ida Ayu Putu M v Provinsi Jabar Kesehatan Masyarakat Diklat Jabfung PKM v v v v v

13

Eta Pangkung v Provinsi Jabar Kesehatan Masyarakat Diklat Jabfung PKM v v v v v

14

Ellysa v Provinsi Jabar Public Health Diklat Jabfung PKM v v v v v

15

Erni Malini S v Provinsi Jabar Kesehatan Masyarakat Diklat Jabfung PKM v v v v v

16

Dwi Erni v Provinsi Jabar Kesehatan Masyarakat Diklat Jabfung PKM v v v v v

Lampiran :Lembar Verifikasi Berkas STR

24/11/2017PPPKMIJabar

13