rencana kerja kesatuan bangsa dan politik kabupaten...

39
RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN TANAH BUMBU TAHUN 2016 PEMERINTAH KABUPATEN TANAH BUMBU KANTOR KESATUAN BANGSA DAN POLITIK Alamat : Jl. Dharma Praja No. 03 Telp/Fax (0518)6076037 Kec. Batulicin Kab. Tanah Bumbu Kalimantan selatan 2015

Upload: lythien

Post on 01-Apr-2019

247 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

2

RENCANA KERJAKESATUAN BANGSA DAN POLITIK

KABUPATEN TANAH BUMBUTAHUN 2016

PEMERINTAH KABUPATEN TANAH BUMBUKANTOR KESATUAN BANGSA DAN POLITIK

Alamat : Jl. Dharma Praja No. 03 Telp/Fax (0518)6076037 Kec. BatulicinKab. Tanah Bumbu Kalimantan selatan

2015

Page 2: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

RENJA 2016 Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kab. Tanah Bumbu, 2015 vii

PEMERINTAH KABUPATEN TANAH BUMBUKANTOR KESATUAN BANGSA DAN POLITIK

Alamat : Jl. Darma Praja No. 3 No. Fax (0815) 6076031 Batulicin Kode Pos 72171

KEPUTUSAN KEPALA KESBANGPOL KABUPATEN TANAH BUMBUNOMOR : 20/SK/TU-X/KESBANGPOL

TENTANGPENETAPAN RENCANA KERJA

KANTOR KESATUAN BANGSA DAN POLITIK

KABUPATEN TANAH BUMBUTAHUN 2016

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA KESBANGPOL KABUPATEN TANAH BUMBU,

Menimbang : a. bahwa untuk melaksanakan amanat Undang-Undang Nomor25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan PembangunanNasional dan dengan berpedoman pada Peraturan DaerahKabupaten Tanah Bumbu Nomor 16 Tahun 2011 tentangRencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD)Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2006-2025 serta PeraturanDaerah Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 17 Tahun 2011tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah(RPJMD) Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2011-2015,dipandang perlu menyusun Rencana Kerja (Renja SKPD)Tahun 2013;

b. bahwa untuk melaksanakan Peraturan Menteri Dalam NegeriNomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan PeraturanPeraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan,Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi PelaksanaanRencana Pembangunan Daerah, disebutkan bahwa KepalaSatuan Kerja Perangkat Daerah dipandang perlu menetapkanRenja-SKPD sebagai dokumen perencanaan SKPD untukperiode satu (1) tahun, yang memuat kebijakan, program, dankegiatan pembangunan baik yang dilaksanakan langsung olehpemerintah daerah maupun yang ditempuh dengan mendorongpartisipasi masyarakat ;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksuddalam huruf a dan huruf b, perlu perlu menetapkan KeputusanKepala Kantor Kesatuan Bangsa Dan Politik Daerah KabupatenTanah Bumbu tentang Rencana Kerja Kantor Kesatuan Bangsadan Politik Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016.

Page 3: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

RENJA 2016 Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kab. Tanah Bumbu, 2015 vii

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2003 tentang PembentukanKabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di PropinsiKalimantan Selatan (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2003 Nomor 22, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 4265) ;

2. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2003, tentang KeuanganNegara ;

3. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang SistemPerencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);

4. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang PemerintahanDaerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 4437);

5. Undang-undang nomor 33 Tahu8n 2004, tentang PerimbanganKeuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah daerah ;

6. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang PedomanPembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan PemerintahDaerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005Nomor 165, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 4593);

7. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang PelaporanKeuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2006 Nomor 25, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4614);

8. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2008, tentangKecamatan ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun2008 Nomor 40, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 9826 );

9. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang tahapan,tata cara penyusunan, pengendalian dan evaluasi pelaksanaanrencana pembangunan daerah (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2008 Nomor 21, Tambahan Lembaran NegaraRepublik Indonesia Nomor 4817);

10. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 tahun 2006,tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimanatelah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor59 Tahun 2007, tentang Perubahan atas Peraturan MenteriDalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006, tentang PedomanPengelolaan Keuangan Daerah ;

11. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 15 Tahun 2006 tentangJenis dan Bentuk Produk Hukum Daerah;

12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 16 Tahun 2006 tentangProsedur Penyusunan Produk Hukum Daerah;

Page 4: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

RENJA 2016 Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kab. Tanah Bumbu, 2015 vii

13. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentangPelaksanaan Peraturan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendaliandan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;

14. Peraturan Daerah Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 17 Tahun2007 tentang Pembentukan, Kedudukan, Tugas Pokok danSusunan Organisasi Lembaga Teknis Daerah Kabupaten TanahBumbu (Lembaran Daerah Kabupaten Tanah Bumbu Tahun2007 Nomor 41) sebagaimana telah diubah dengan PeraturanDaerah Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 20 Tahun 2011tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Kabupaten TanahBumbu Nomor 17 Tahun 2007 tentang Pembentukan,Kedudukan, Tugas Pokok dan Susunan Organisasi LembagaTeknis Daerah Kabupaten Tanah Bumbu (Lembaran DaerahKabupaten Tanah Bumbu Tahun 2011 Nomor 20);

15. Peraturan Daerah Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 4 Tahun2008 tentang Urusan Pemerintahan yang Menjadi KewenanganPemerintah Kabupaten Tanah Bumbu (Lembaran DaerahKabupaten Tanah Bumbu Tahun 2007 Nomor 4);

16. Peraturan Daerah Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 16 Tahun2011 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang DaerahKabupaten Tanah Bumbu Tahun 2006-2025 (LembaranDaerah Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2011 Nomor 16);

17. Peraturan Daerah Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 17 Tahun2011 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah DaerahKabupaten Tanah Bumbu Tahun 2011-2015 (Lembaran DaerahKabupaten Tanah Bumbu Tahun 2011 Nomor 17);

18. Keputusan Bupati Tanah Bumbu Nomor 545 Tahun 2011tentang Pengesahan Rencana Strategis Satuan Kerja PerangkatDaerah Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2011-2015.

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA KESBANGPOL TENTANG PENETAPANRENCANA KERJA KANTOR KESATUAN BANGSA DAN POLITIKKABUPATEN TANAH BUMBU TAHUN 2016.

KESATU : Rencana Kerja Kantor Kesatuan Bangsa Dan Politik yangselanjutnya disebut Renja-KESBANGPOL adalah dokumenperencanaan Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik untuk periodesatu (1) tahun, yang memuat kebijakan, program, dan kegiatanpembangunan baik yang dilaksanakan langsung olehpemerintah daerah maupun yang ditempuh dengan mendorongpartisipasi masyarakat

Page 5: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

RENJA 2016 Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kab. Tanah Bumbu, 2015 vii

KEDUA : Rencana Kerja Kantor Kesatuan Bangsa Dan Politik KabupatenTanah Bumbu Tahun 2016 sebagaimana dimaksud dalamDiktum KESATU berisi:

Bab I PendahuluanBab II Evaluasi Pelaksanaan Renja Kesbangpol Tahun LaluBab III Tujuan, Sasaran, Program Dan KegiatanBab IV Penutup.

KETIGA : Rencana Kerja Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Tahun 2016adalah sebagaimana dinyatakan dalam lampiran yangmerupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini

KEENAM : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan denganketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalampenetapan inii akan diperbaiki sebagaimana mestinya.

Di tetapkan di : BatulicinPada tanggal : 20 Oktober 2015

KEPALA KANTOR KESBANGPOLKABUPATEN TANAH BUMBU,

DARMIADI, M.APPembina TK INip. 19670717 198902 1 004

Tembusan disampaikan Kepada Yth :1. Bapak Bupati Tanah Bumbu di Gunung Tinggi2. Kepala Bappeda Kab. Tanah Bumbu di Gunung Tinggi3. Pertinggal.

Page 6: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 2015 i

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, karena berkat Rahmad dan

Karunia-Nya Jualah penyusunan Rencana Kerja (RENJA) Kantor Kesatuan Bangsa

dan Politik Kabupaten Tanah Bumbu tahun 2016 dapat diselesaikan.

Rencana Kerja (Renja) Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten

Tanah Bumbu tahun 2016, akan dijadikan sebagai pedoman dan rujukan dalam

menyusun program dan kegiatan Kantor kesatuan Bangsa dan Politik tahun 2015

yang telah ditetapkan Prioritas Pembangunan Daerah, yang mengarah pada

pencapaian sasaran-sasaran pembangunan yang dalam penyusunannya juga

memperhatikan program dan kebijakan dari Pemerintah Pusat yang dilaksanakan di

daerah.

Diharapkan Rencana Kerja (RENJA) ini dapat dijadikan sarana peningkatan

kinerja Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Tanah Bumbu dan juga

dapat memberikan umpan balik yang sangat diperlukan dalam pengambilan

keputusan dan penyusunan rencana di masa mendatang oleh para pimpinan

manajemen dan seluruh staf Kantor Kesatuan Bangsa danPolitik Kabupaten Tanah

Bumbu sehingga akan diperoleh peningkatan kinerja ke arah yang lebih baik dimasa

mendatang.

Kami menyadari bahwa dalam penyusunan Rencana Kerja (RENJA) ini masih

terdapat kekurangan-kekurangan. Untuk itu kritik dan saran serta masukan sangat

diharapkan guna penyempurnaan Rencana Kerja (RENJA) ini.

Kami ucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu hingga

RENJA ini dapat diselesaikan tepat waktu. Semoga RENJA ini dapat bermanfaat

bagi kemajuan pembangunan khususnya sektor energi dan sumberdaya mineral di

Kabupaten Tanah Bumbu.

Batulicin, 20 Oktober 2015

Kepala Kantor Kesatuan Bangsa dan PolitikKabupaten Tanah Bumbu

DARMIADI, M.APPembina Tingkat INIP. 19670717 198902 1 004

Page 7: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

RENJA 2016 Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kab. Tanah Bumbu, 2015 ii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL

KATA PENGANTAR.............................................................................................. i

DAFTAR ISI......................................................................................................... iii

DAFTAR TABEL.................................................................................................. iv

BAB I PENDAHULUAN1.1. Latar Belakang................................................................................... 1

1.2. Landasan Hukum............................................................................... 3

1.3. Maksud Dan Tujuan........................................................................... 5

1.4. Sistematika Penulisan ....................................................................... 5

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA TAHUN LALU2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Tahun Lalu Dan

Capaian Renstra Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik ..................... 6

A. Analisis Kinerja Output.................................................................... 6

B. Analisis Kinerja Keuangan ............................................................... 6

2.2. Analisis Kerja Pelayanan Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik……… 8

2.3. Isu-Isu Penting Penyelenggaraan

Tugas Dan Fungsi Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik ..................... 9

2.4. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD……………………………..12

2.5. Penelaahan Usulan Program

Dan Kegiatan Masyarakat ................................................................. 12

BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN3.1. Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional .......................................... 14

3.2. Tujuan Dan Sasaran Renja Kantor Kesatuan Bangsa dan

Politik................................................................................................ 15

3.3. Program Dan Kegiatan …………………………………………………..16

BAB IV PENUTUP …………………………………………………………………….20

Page 8: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

RENJA 2016 Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kab. Tanah Bumbu, 2015 iii

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja Kantor Kesatuan Bangsa

Dan Politik dan Pencapaian Renstra Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik

s/d Tahun 2014 Kabupaten Tanah Bumbu..........................................

Tabel 2.2 Pencapaian kinerja Pelayanan SKPD Tahun 2015 Kantor Kesatuan

Bangsa dan Politk Kabupaten Tanah Bumbu.........................................

Tabel 2.4 Reviuw terhadapa rancangan awal RKPD Tahun 2015 .........................

Tabel 2.5.Usulan Program dan Kegiatan dari Para Pemangku Kepentingan Tahun

2015 .....................................................................................................................

Tabel 3.1 Rumusan program dan kegiatan SKPD .................................................

Page 9: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 20151

BAB IPENDAHULUAN

1.1 Latar BelakangDengan ditetapkannya UU No. 25 tahun 2004 tentang Sistem

Perencanaan Pembangunan Nasional (SPPN), diamanatkan bahwa setiap

daerah harus menyusun rencana pembangunan daerah secara sistematis,

terarah, terpadu, menyeluruh dan tanggap terhadap perubahan, dengan jenjang

perencanaan yaitu perencanaan jangka panjang, perencanaan jangka

menengah maupun perencanaan tahunan. Untuk setiap daerah (kabupaten/kota)

harus menetapkan Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJP) Daerah,

Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM) Daerah dan Rencana Kerja

Pemerintah Daerah (RKPD).

Sementara itu paralel dengan pembuatan rancangan Rencana Kerja

Pemerintah Daerah (RKPD), sesuai dengan pasal 7 UU Nomor 25 tahun 2004

juga mewajibkan setiap SKPD membuat dan memiliki Rencana Kerja (Renja)

SKPD, yang disusun dengan berpedoman kepada Renstra SKPD dan mengacu

kepada RKPD. Sedangkan RKPD dijadikan dasar penyusunan Rancangan

Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD), Kebijakan Umum

Anggaran (KUA) dan Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS).

Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Tanah Bumbu

tahun 2016 yang berfungsi sebagai dokumen perencanaan tahunan,

penyusunannya dengan memperhatikan seluruh aspirasi pemangku kepentingan

pembangunan melalui penyelenggaraan Musrenbang tahunan yang

diselenggarakan secara berjenjang untuk keterpaduan Rancangan Renja SKPD.

Sesuai amanat tersebut maka Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik

Kabupaten Tanah Bumbu sebagai Satuan Kerja Perangkat Daerah pada tahun

2016 ini menyusun Rencana Kerja Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik

Kabupaten Tanah Bumbu tahun 2016 Renja SKPD merupakan dokumen

rencana pembangunan SKPD yang berjangka waktu 1 (satu) tahun guna

mengoperasionalkan RKPD yang disertai dengan upaya mempertahankan dan

meningkatkan capaian kinerja pelayanan masyarakat yang sudah dicapai oleh

SKPD, sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya.

Rencana Kerja Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten TanahBumbu tahun 2016, merupakan rencana pembangunan tahunan yang pada

Page 10: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 20152

dasarnya disusun untuk mewujudkan visi Kantor kesatuan Bangsa dan PolitikKabupaten Tanah Bumbu tahun 2011 – 2015 seperti yang tertuang dalamRancangan Rencana Strategis Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik KabupatenTanah Bumbu Tahun 2015 – 2020 yaitu : “TERWUJUDNYA KESATUANBANGSA DAN KETAHANAN MASYARAKAT MENUJU KEHIDUPAN YANGHARMONIS DAN DEMOKRATIS DI KABUPATEN TANAH BUMBU“.

Untuk mewujudkan visi tersebut diatas, diperlukan tindakan nyata dalambentuk misi. Sesuai dengan peran Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik, misiKantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2015 –2020 adalah sebagai berikut :

1. Mewujudkan Kesadaran masyarakat akan nilai-nilai persatuan dankesatuan antar kelompok dalam keragaman suku, ras, agama, budayadan adat istiadat yang ada dalam NKRI;

2. Mewujudkan kehidupan kebangsaan yang demokratis ditandai denganberfungsinya suprastruktur dan infrastruktur sosial politik, suksespenyelenggaraan pemilihan umum, meningkatnya partisipasi dan etikapolitik masyarakat, serta komunikasi politik berdasarkan nilai – nilailuhur agama dan budaya bangsa.

3. Mewujudkan situasi dan kondisi masyarakat yang aman, tertib, tentram,dan dinamis yang berlandaskan semangat kebersamaan dalam NKRI.

4. Mewujudkan ketahanan dan kewaspadaan masyarakat dari segalabentuk ancaman yang timbul akibat keberadaan dan kegiatan orangasing maupun yang timbul akibat bencana.

5. Meningkatkan peran serta Masyarakat dalam upaya deteksi dini,memfasilitasi aspirasi masyarakat yang berkembang dan penyelesaianmasalah yang timbul di tengah – tengah masyarakat.

6. Meningkatkan kemampuan Sumber Daya Manusia OrganisasiKemasyarakatan dan organisasi politik yang profesional dalammenjalankan fungsi – fungsi organisasinya.

Rencana Kerja (Renja) Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik KabupatenTanah Bumbu tahun 2016, akan dijadikan sebagai pedoman dan rujukan dalammenyusun program dan kegiatan Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik tahun2016 yang telah ditetapkan Prioritas Pembangunan Daerah, yang mengarahpada pencapaian sasaran-sasaran pembangunan yang dalam penyusunannyajuga memperhatikan program dan kebijakan dari Pemerintah Pusat yangdilaksanakan di daerah.

Page 11: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 20153

1.2 Landasan HukumDasar Hukum penyusunan Rencana Kerja Kantor Kesatuan Bangsa dan

Politik Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2015 adalah :

1. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara yangBersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 1999 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 3851);

2. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2003 Tentang Pembentukan Kabupaten TanahBumbu dan Kabupaten Balangan di Provinsi Kalimantan Selatan (LembaranNegara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 22, Tambahan Lembaran NegaraRepublik Indonesia Nomor 4265);

3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (LembaranNegara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran NegaraRepublik Indonesia Nomor 4286);

4. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286);

5. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004 tentang Pembentukan PeraturanPerundang–undangan, (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor53, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4389);

6. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan, Pengelolaan, danPertanggungjawaban Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2004 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor4410);

7. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem PerencanaanPembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);

8. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antaraPemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor4438);

9. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan JangkaPanjang Nasional Tahun 2005–2025 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun2007 Nomor 33, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4700);

10. Undang–Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (LembaranNegara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor, Tambahan Lembaran NegaraRepublik Indonesia No. 1137);

Page 12: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 20154

11. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan KeuanganDaerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 nomor 140, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578);

12. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2006 tentang Tata Cara Pengendalian danEvaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan;

13. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan

Pemerintahan antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Kabupaten, Pemerintahan

Daerah Kabupaten/Kota.

14. Peraturan Bupati Tanah Bumbu Nomor 19 Tahun 2014, tentang Tugas

Pokok dan Fungsi Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Tanah

Bumbu;

15. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata CaraPenyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana PembangunanDaerah;

16. Peraturan Presiden Nomor 5 Tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan JangkaMenengah Nasional 2010-2014;

17. Peraturan Bersama Menteri Dalam Negeri, Menteri Perencanaan PembangunanNasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional dan MenteriKeuangan Nomor 28 Tahun 2010, Nomor 0199/M PPN/04/2010, Nomor PMK95/PMK 07/2010 tentang Penyelarasan Rencana Pembangunan Jangka MenengahDaerah (RPJMD) dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional(RPJMN) 2010-2014;

18. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang PelaksanaanPeraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata CaraPenyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana PembangunanDaerah;

19. Peraturan Daerah Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 16 Tahun 2011 tentangRencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kabupaten Tanah Bumbu Tahun2006-2025;

20. Peraturan Daerah Kabupaten Tanah Bumbu Nomor 17 Tahun 2011 tentangRencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Tanah BumbuTahun 2011-2015.

Page 13: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 20155

1.3 Maksud Dan TujuanPenyusunan Rencana Kerja Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik

Kabupaten Tanah Bumbu tahun 2016 dimaksudkan menetapkan dokumen

perencanaan yang memuat program dan kegiatan pembangunan daerah yang

menjadi tolok ukur penilaian kinerja Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik

Kabupaten Tanah Bumbu. Sedangkan tujuannya adalah :

1. Sebagai acuan bagi Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik dalammengoprasionalkan rancangan Rencana Kerja Pembangunan DaerahKabupaten Tanah Bumbu Tahun 2016 sesuai dengan tugas pokok danfungsinya dalam rangka mencapai visi dan misi pemerintah daerah:

2. Merumuskan program dan kegiatan Kantor Kesatuan Bangsa dan PolitikKabupaten Tanah Bumbu Tahun Rencana 2016.

1.4 Sistematika PenulisanAdapun sistematika penulisan dokumen rencana kerja Bappeda kabupaten

Tanah Bumbu adalah sebagai berikut:

BAB I. PENDAHULUAN

pada bagian ini dijelaskan mengenai gambaran umum penyusunan rancangan

Renja SKPD yang meliputi latar belakang, landasan hukum, maksud dan tujuan

serta sistematika penulisan, sehingga substansi pada bab–bab berikutnya dapat

dipahami dengan baik.

BAB II. EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU

Berisi tentang evaluasi pelaksanaan Renja SKPD tahun lalu dan capaian renstra

SKPD, analisis kinerja pelayanan SKPD, isu-isu penting penyelenggaraan tugas

dan fungsi SKPD, review terhadap rancangan awal RKPD serta penelaahan

usulan program dan kegiatan masyarakat.

BAB III. TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

Berisi tentang telahaan terhadap kebijakan nasional serta tujuan dan sasaran

renja SKPD

BAB IV. PENUTUP

Menguraikan tentang catatan penting yang perlu mendapat perhatian, baik dalam

rangka pelaksanaannya maupun seandainya ketersediaan anggaran tidak sesuai

dengan kebutuhan, kaidah pelaksanaannya serta rencana tindak lanjut.

Page 14: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 20156

BAB IIEVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU

2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD Tahun 2004 Dan CapaianRenstra Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik 2011-2015.

Kinerja output adalah pencapaian hasil suatu kegiatan berdasarkan

indikator kinerja yang telah disusun sebelumnya. Sedangkan kinerja keuangan

adalah perhitungan realisasi penyerapan dana sesuai dengan sasaran

penyerapan yang telah ditetapkan dalam upaya melaksanakan kegiatan tersebut.

A. Analisis Kinerja OutputBerdasarkan laporan Kemajuan Kinerja Kegiatan Tahun Anggaran 2014,

kinerja keluaran (output performance) pelaksanaan program/kegiatan mencapai

99,63%, artinya, hampir seluruh PPTK mampu merealisasikan indikator kinerja

dengan Rencana Kerja (Renja) Kantor Kesatuan Bangsa Dan Politik Kabupaten

Tanah Bumbu Tahun 2014. Berdasarkan hasil Evaluasi Kinerja dari kegiatan,

bahwa semua PPTK telah berusaha maksimal dan berhasil dalam upaya

merealisasikan target kinerja yang telah disepakati dalam DPA kegiatan.

Dari 26 kegiatan yang direncanakan dilaksanakan di Kesbangpol, ada 1

program dan 1 kegiatan yang memiliki realisasi kinerja hanya 76,84 %. Program

yang dimaksud adalah Program Pemberdayaan Masyarakat untuk menjaga

ketertiban dan keamanan, dengan kegiatan Koordinasi Intelejen Daerah

(Kominda). Program dan kegiatan tersebut terlaksana dengan 8 kali rapat

dengan target 16 kali ini di karenakan keterbatasan waktu serta situasi dan

kondisi tanah bumbu.

B. Analisa Kinerja KeuanganAnalisa Kinerja keuangan dilakukan untuk melihat efesiensi realisasi

penyerapan dana berdasarkan sasaran yang telah ditetapkan. Hal ini dapat dilihat

melalui kinerja keuangan per program. Pada tahun 2014, Kesbangpol melaksanakan

7 program dan 26 kegiatan. Adapun Program dan kegiatan tersebut adalah sebagai

berikut:

Page 15: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 20157

No PROGRAM/KEGIATAN REALISASIKEUANGAN

I Program Pelayanan AdministrasiPerkantoran

1 Penyediaan jasa surat menyurat -2 Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya

air dan listrikRp. 8.036.193,-

3 Penyediaan jasa pemeliharaan danperizinan kendaraan dinas/operasional

Rp. 22.348.500,-

4 Penyediaan jasa administrasi keuangan Rp. 95.061.500,-5 Penyediaan jasa kebersihan kantor Rp. 1.518.000,-6 Penyediaan alat tulis kantor Rp. 14.373.000,-7 Penyediaan barang cetakan dan

penggandaanRp. 12.355.000,-

8 Penyediaan komponen instalasilistrik/penerangan bangunan kantor

Rp. 850.000,-

9 Penyediaan peralatan dan perlengkapankantor

Rp. 196.040.000,-

10 Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi keluar daerah.

Rp. 208.978.086,-

11 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS Rp. 100.550.000,-12 Rapat - Rapat Koordinasi Dalam Daerah *) Rp. 44.990.000,-II Program Peningkatan Sarana dan

Prasarana Aparatur1 Pemeliharaan rutin/berkala gedung kantor Rp. 3.750.000,-

III Program peningkatan disiplin aparatur1 Pengadaan pakaian khusus hari-hari

tertentuRp. 6.300.000,-

IV Program Pengembangan WawasanKebangsaan

1 Peningkatan Toleransi dan Kerukunandalam Kehidupan beragama

Rp. 11.760.000,-

2 Peningkatan Rasa Solidaritas dan IkatanSosial dikalangan Masyarakat.

Rp.262.211.000,-

V Program Kemitraan WawasanKebangasaan

1 Fasilitas Pencapaian Halaqoh dan BerbagaiForum Keagamaan lainnya dalam upayapeningkatan wawasan kebangsaan.

Rp. 37.567.000,-

2 Seminar, Talk show, diskusi peningkatanwawasan kebangsaan

Rp. 60.625.000,-

3 Pentas Seni dan budaya, festival, lombacipta dalam upaya peningkatan wawasankebangsaan.

Rp. 46. 685.000,-

4 Pembinaan terhadap Ormas Rp. 16.590.000,-5 Perundang Undangan Tentang Ormas Rp. 26.445.000,-

VI Program Pemberdayaan MasyarakatUntuk Menjaga Ketertiban dan

Page 16: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 20158

Keamanan

1 Koordinasi Intelejen Daerah (Kominda) Rp. 24.625.000,-

2 Pembinaan Kewaspadaan Dini Masyarakat Rp. 226.150.000,-

VII Program Pendidikan PolitikMasyarakat

1 Penyuluhan kepada Masyarakat Rp. 69.200.000,-

2 Koordinasi Forum-forum diskusi politik Rp. 140.850.000,-

3 Penyusunan Data base parpol Rp. 14.000.000,-

4 Dukungan Logistik Pemilu Rp. 135.615.000,-

Dari 7 program yang direncanakan dilaksanakan di tahun anggaran 2014 rata-

rata penyerapan anggaran yang terendah adalah 48,19 %, artinya pelaksanaan

program/kegiatan sudah sesuai tetapi berdasar pada kebutuhan saat tahun tersebut

dengan program di dalam anggaran (APBD). Penyerapan keuangan tertinggi yaitu

mencapai 100% terjadi pada kegiatan Pengadaan pakaian khusus hari-hari tertentu.

Sementara itu berdasarkan analisa kinerja output, ternyata output yang

terealisasi sebesar 99,63%, artinya baik kinerja keuangan maupun kinerja program

belum menunjukkan capaian yang baik. Beberapa kegiatan tidak dapat menyerap

atau menggunakan anggaran sehingga masih terjadi kelebihan dana yang harus ke

Kas Daerah.

2.2 Analisis Kerja Pelayanan Kantor Kesatuan Bangsa Dan Politik

Sebagaimana tugas pokok dan fungsinya sebagai melaksanakan penyusunan

dan pelaksanaan kebijakan daerah dibidang kesatuan bangsa, dan mengacu pada

Peraturan pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 dan Peraturan Pemerintah Nomor 38

Tahun 2007 tentang Indikator Kinerja yang terkait dengan kinerja pelayanan SKPD,

maka ada 3 indikator kinerja pelayanan yang merupakan Indikator Kinerja Utama

(IKU) dan Indikator Kinerja Mandiri (IKM) untuk Kesatuan Bangsa dan Politik.

Sampai dengan tahun anggaran 2014 Kesbangpol telah menyusun berbagai

dokumen perencanaan dan menyediakan data dan informasi sebagai bahan

perencanaan untuk para pemangku kepentingan. Pada prosesnya memang harus

berhadapan dengan hambatan atau permasalahan. Beberapa hal yang menjadi

Page 17: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 20159

permasalahan atau hambatan dalam melaksanakan kinerja pelayanan Kesbangpol

antara lain yaitu:

1. Keterbatasan Sumber Daya Manusia teknis terlatih yang sesuai kebutuhan

dan sangat menghambat pelaksnaan kegiatan.

2. Kurangnya mobil operasional lapangan menghambat inventarisasi dan

pembinaan Ormas, Politik dan LSM

3. Kurangnya Fasilitas sarana peralatan perkantoran

4. Tidak Tersedianya Kantor yang Memadai.

Walaupun dengan kondisi demikian pelayanan Kesbangpol atas tugasnya

sebagai Pelaksana kebijakan daerah bidang kesbangpol terus diupayakan agar

menjadi lebih baik. Pada tahun 2015 ini Kesbangpol telah mengupayakan agar

pelaksanaan Program dan Kegiatan selalu berjalan sesuai tahapan dan peraturan

serta tepat waktu disamping mengupayakan juga peningkatan kapasitas aparatur

dan kelembagaan. Ini dapat disebut sebagai kemajuan, dan Kesbangpol akan terus

melakukan perbaikan yang terus menerus untuk mewujudkan Program dan Kegiatan

dalam pembangunan yang lebih baik dan mengukir prestasi dibidang Kesatuan

Bangsa dan Politik.

Gambaran tentang capaian kinerja Bappeda pada Renja tahun 2014 disajikan

pada tabel 2.2. (terlampir)

2.3. Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas Dan Fungsi Kantor KesatuanBangsa dan Politik

Berdasarkan hasil evaluasi terhadap analisa terhadap kinerja pelayanan

Kesbangpol tahun sebelumnya dan capaian kinerja pelayanan yang sudah

dijabarkan pada subbab sebelumnya, maka beberapa isu penting dalam

pelaksanaan tugas dan fungsi Kesbangpol sebagai Penyusun dan pelaksana

Kebiajakan daerah dibidang Kesbangpol antara lain adalah:

1. Keterbatasan Sumber Daya Manusia teknis terlatih yang sesuaikebutuhan.Keterbatasan SDM pada Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik

membuat kegiatan dalam pembinaan, pelaksanaan secara teknis dan

administrai kurang maksimal.

Page 18: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 201510

2. Kurangnya mobil operasional lapangan menghambat inventarisasidan pembinaan Ormas, Politik dan LSMSampai saat ini, mobil operasional lapangan untuk melaksanakan

kegiatan pembinaan organisasi Ormas, Politik dan LSM yang dimiliki

Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik hanya 1 (satu) buah, jenis Avanza

.Dengan kondisi geografis yang luas dan kegiatan yang dilaksnakan di

10 kecamatan, dan medan yang sulit untuk di tempuh dengan mobil

sejenis Avanza tersebut sulit untuk dijangkau.

3. Kurangnya Fasilitas Sarana Peralatan Kantor.Saat ini dalam pelaksanakan kegiatan kantor Kesatuan Bangsa dan

Politik tidak maksimal seperti yang diharapkan karena kurangnya

komputer /PC sehingga setiap kegiatan oprasional sering terlambat,

dan didukung dengan kantor yang tidak kondusif.

4. Tidak Tersedianya Kantor yang MemadaiSampai saat ini Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik masih

menggunakan kantor bersama dengan Dukcapil, dan Dinas Tata Kota,

Bangunan dan Kebersihan dengan luas kurang lebih 6 X 15 m2

2.3.3. Dampaknya Terhadap Pencapaian Program Secara Nasional1. Dalam upaya peningkatan kegiatan Kesbangpol yang belum sesuai

dengan apa yang direncanakan

2. Masih lemahnya dalam penginputan data dan informasi

3. Belum maksimalnya pembinaan di desa-desa tertinggal

Hambatan yang secara langsung terhadap hambatan yang terjadi di

Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik ada pada misi Bupati ke enam.

Didalam misi ke enam yaitu menyelenggarakan tata kelola birokrasi yang

baik dan bersih. Dan yang tidak secara langsung adalah pada upaya

peningkatan Sumber Daya Manusia itu sendiri yang tentunya berkaitan

dengan upaya pembangunan daerah serta dalam peningkatan dalam

pembinaan ketahanan Nasional yang berwawasan kebangsaan .

Page 19: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 201511

2.3.4. Tantangan dan Peluang Dalam Meningkatkan Pelayanan KantorKesatuan Bangsa dan PolitikTantangan

a. Kesadaran akan rendahnya pengetahuan masyarakat terhadap

pemahaman dalam pembinaan organisasi baik itu organisasi

masyarakat, Politik Keagamaan dan LSM.

b. Kesadaran akan keberagamanragam etnis yang ada di Kabupaten

Tanah Bumbu.

c. Menurunya pemahaman masyarakat terhadap arti pentingnya

kehidupan bertoleransi dan kerukunan berbangsa serta wawassan

kebangsaan

d. Menurunnya penghargaan terhadap nilai-nilai budaya daerah dan

nasional yang bercirikan kebangsaan

Peluanga. Otonomi Daerah.

b. Sumber Daya Manusia yang memadai.

c. Nuansa kabupaten baru memotifasi seluruh lapisan masyarakat untuk

aktif berpartisifasi dalam pembangunan

d. Potensi hasil sumber daya alam yang cukup tinggi.

e. Tersedianya volume tenaga kerja yang cukup banyak

f. Tersedianya stakeholders yang turut serta mendukung pembangunan

daerah.

g. Adanya pengaruh globalisasi.

2.3.5. Formulasi Isu-isu Penting Berupa Rekomendasi danCatatan yang Strategis1. Keterbatasan Sumber Daya Manusia teknis terlatih yang sesuai

kebutuhan.Keterbatasan SDM pada Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik

membuat kegiatan dalam pembinaan, pelaksanaan secara teknis dan

administrai kurang maksimal.

Page 20: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 201512

2. Kurangnya mobil operasional lapangan menghambat inventarisasidan pembinaan Ormas, Politik dan LSMSampai saat ini, mobil operasional lapangan untuk melaksanakan

kegiatan pembinaan organisasi Ormas, Politik dan LSM yang dimiliki

Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik hanya 1 (satu) buah, jenis Avanza

.Dengan kondisi geografis yang luas dan kegiatan yang dilaksnakan di

10 kecamatan, dan medan yang sulit untuk di tempuh dengan mobil

sejenis Avanz tersebut sulit untuk dijangkau.

3. Kurangnya Fasilitas Sarana Peralatan Kantor.Saat ini dalam pelaksanakan kegiatan kantor Kesatuan Bangsa dan

Politik tidak maksimal seperti yang diharapkan karena tidak memiliki

Laktop sehingga setiap kegiatan orasional seperti dalam penginfutan

data, keuangan sering terlambat.

4. Tidak Tersedianya Kantor yang MemadaiSampai saat ini Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik kantor bersama

dengan Dukcapil, dan Dinas Tata Kota dan Kebersihan dengan luas

2.4 Review Terhadap Rancangan Awal RKPDMembandingkan program dan kegiatan yang ada pada rancangan awal RKPD

Tahun 2016 terhadap hasil analisis kebutuhan program dan kegiatan, tidak

perbedaan baik pada target capaian dan pagu indikatif terhadap kebutuhan dana

pada program kegiatan Kesbangpol. Namun tetap menjadi perhatian bahwa target

capaian dan pagu masih bisa mengalami perubahan karena pertimbangan prioritas

program dan kegiatan dan hasil capaian pada tahun sebelumnya.

Dengan demikian perbedaan antara target capaian, pagu indikatif terhadap

kebutuhan dana yang menjadi catatan penting untuk diperhatikan bagi SKPD. Untuk

lebih lengkapnya dapat dilihat pada tabel berikut ini:

2.5 Penelaahan Usulan Program Dan Kegiatan Masyarakat

Berikut ini adalah beberapa usulan program dan kegiatan yang diusulkan para

pemangku kepentingan, baik dari kelompok masyarakat terkait langsung dengan

pelayanan, LSM, Organisasi Kemasyarakatan, OKP, serta Partai Politik se

Kabupaten yang langsung ditujukan kepada SKPD maupun berdasarkan hasil

Page 21: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 201513

pengumpulan informasi masyarakat dari penelitian lapangan dan pengamatan

pelaksanaan Musrenbang kecamatan.

Usulan-usulan tersebut menjadi bahan pertimbangan bagi Kesbangpol dalam

merumuskan program dan kegiatan untuk tahun rencana yang akan berjalan dengan

mempertimbangkan prioritas program dan kegiatan untuk pencapaian visi dan misi

kepala daerah, pencapaian target, penanggulangan kemiskinan, dan peningkatan

kualitas hidup. Berdasarkan tugas pokok dan fungsinya berikut ini adalah hasil

inventarisasi program dan kegiatan yang merupakan usulan/aspirasi para pemangku

kepentingan pembangunan di Kabupaten Tanah Bumbu. (Terlampir)

Page 22: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 201514

BAB IIITUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

3.1 Telaahan Terhadap Kebijakan NasionalPokok-pokok Kebijakan Kesatuan Bangsa dan politik yang terkait dengan

kegiatan Kantor Kesatuan dan Politik meliputi, arah kebijakan daerah.

Pokok - pokok Kebijakan Kesatuan Bangsa dan Politik yang sesuai

dengan tupoksi Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik yaitu :

1. Arah Kebijakan Ideology dan Wawasan Kebangsaan

a. Perlu peningkatan kualitas informasi dalam pemahaman terhadap

wawasan Ideology dan Wawasan Kebangsaan.

b. Perlunya perbaikan sistem birokrasi dan informasi tentang Ideology dan

Wawasan Kebangsaan terhadap Pelajar, Mahasiwa dan tokoh pemuda.

c. Perlu diperbaiki sistem birokrasi dan informasi dalam penyelenggaraan

mediasi dan fasilitasi kesatuan bangsa, asimilasi antar suku bangsa

dan kerukunan hidup beragama dan ketahanan nasional.

2. Arah Kebijakan Politik dan Kwaspadaan Nasional

a. Peningkatan kualitas pemberian informasi dalam pemahaman terhadap

Politik dan Kwaspadaan Nasional dalam masyarakat

b. Mengembangkan penyelenggaraan mediasi dan failitasi Politik dan

Kwaspadaan Nasional

c. Menerapkan prinsip pembangunan berkelanjutan dalam kegiatan

pembinaan Politik dan Kwaspadaan Nasional.

d. Pembukuan dalam sebuah dokumen Data Base Parpol.

3. Arah Kebijakan Ketahanan seni budaya, agama, kemasyarakatan dan

ekonomi.

a. Peningkatan kuantitas dan kualitas dalam memberikan informasi

terhadap keberadaan organisasi mayarakat, politik LSM dan

Kepemudaan serta keagamaan, budaya dan ekonomi.

b. Peningkatan dalam pelaksanaan fasilitasi pembinaan hubungan

kemitraan serta pengumpulan data dan informasi tentang hubungan

organisasi kemasyarakatan, profesi dan lembaga swadaya masyarakat

serta budaya dan ketahanan ekonomi.

Page 23: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 201515

Untuk itu Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Tanah Bumbu

menetapkan arah kebijakan sebagai berikut :

1. Meningkatkan pelayanan adminstrasi dan pengendalian keuangan.

2. Pemenuhan kebutuhan sarana dan prasarana administrasi dan operasional.

3. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia dalam pelayanan dan

pembinaan kepada masyarakat terhadap organisasi masyarakat, politik LSM,

keagmaan, tokoh pemuda, seni, budaya dan ketahanan ekonomi.

4. Meningkatkan pelaksanaan kegiatan pendidikan politik dan kewaspadaan

nasional melalui penyuluhan akan arti pentingnya dalam menciptakan peran

serta masyarakat menuju pemerintahan yang demokratis

5. Menyajikan data Sumber Daya Manusia yang memiliki potensi sehingga

dapat manfaatkan Sumber Daya Alam yang ada.

6. Meningkatkan akan kesadaran cinta tanah air, pelestarian budaya bangsa,

kerukunan antar umat beragama, seni, budaya dan ketahanan ekonomi.

7. Meningkatkan stabilitas keamanan daerah melalui kegiatan KOMINDA FKDM.

3.2 Tujuan Dan Sasaran Renja Kantor Kesatuan Bangsa Dan PolitikFaktor-faktor yang mnjadi bahan pertimbangan terhadap rumusan

program dan kegiatan Rencana Kerja Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik

Kabupaten Tanah Bumbu adalah isi dari misi keenam Bupati Tanah Bumbu yaitu

yaitu menyelenggarakan tata kelola birokrasi yang baik dan bersih , untuk

mewujudkan peningkatan Sumber Daya Manusia yang berazas pada

pemahaman terhadap cinta tanah air, kerukunan umat beragama, keberadilan

dalam menciptakan system demokrasi , transparan dan akuntabel untuk

peningkatan pelayanan masyarakat . Sedangkan sasarannya adalah

terwujudnya Sumber Daya Manusia yang berwawasan kebangsaan, ketahanan

nasional dan cinta tanah air, terwujudnya pemahaman akan arti pentingnya

partisipasi masyarakat dalam berdemokrasi melalui kegiatan politik.

Adapun tujuan dan sasaran secara terinci yaitu :

1.2.1. `Misi Kesatu : Mewujudkan kesadaran masyarakat akan nilai-nilai

persatuan dan kesatuan antar kelompok dalam keragaman suku, ras,

agama, budaya dan adat istiadat serta ketahanan ekonomi yang ada

dalam NKRI;

Tujuan :

Page 24: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 201516

Meningkatkan Kualitas pembinaan terhadap cinta tanah air, kerukunan

hidup beragama, cinta budaya dan ketahanan nasional

Sasaran :

1. Tersedianya Sumber Daya Manusia dalam forum Kominda, FKDM

dan TIM terpadu penanganan ganguan dan keamanan (TIMDU

PGK).

2. Meningkatnya partisipasi dibidang ketahahan seni budaya, agama,

kemasyarakatan dan ekonomi.

1.2.2. Misi Kedua : Mewujudkan kehidupan kebangsaan yang demokratis

ditandai dengan berfungsinya suprastruktur dan infrastruktur sosial politik,

sukses penyelenggaraan pemilihan umum, meningkatnya partisipasi dan

etika politik masyarakat, serta komunikasi politik berdasarkan nilai – nilai

luhur agama dan budaya bangsa.

Tujuan :

Maningkatkan kualitas dalam kehidupan kebangsaan yang

demokratis;

Sasaran :

1. Tersedianya angka partisipasi politik masyarakat dalam kerangka

NKRI, serta kesadaran politik terbuka dan etika politik di

masyarakat.

2. Tersedianya angka partisipasi masyarakat dan etika politik

masyarakat.

1.2.3. Misi Ketiga : Mewujudkan situasi dan kondisi masyarakat yang aman,

tentram, dan dinamis yang berlandaskan semangat kebersamaan dalam

NKRI

Tujuan :

Meningkatkan kualitas pembinaan akan cinta tanah air yang berlandas

semangat kebersamaan

Sasaran :

1. Terpenuhinya peran serta masyarakat dalam deteksi dini setiapmasalah yang timbul ditengah masyarakat.

2. Timbulnya rasa nasionalisme, bela negara, nilai-nilai sejarahkebangsaan dikalangan masyarakat.

Page 25: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 201517

1.2.4. Misi Keempat : Mewujudkan ketahanan dan kewaspadaan masyarakat

dari segala bentuk ancaman yang timbul akibat keberadaan dan

kegiatan orang asing maupun yang timbul akibat bencana.

Tujuan :

Meningkatkan kualitas pembinaan akan cinta tanah air dan

ketahanan nasional

Sasaran :

1. Tersedianya data kegiatan Orang asing dan lembaga NGO Asinglainnya sebagai wujud pembinaan akan cinta tanah air danketahanan nasional.

1.2.5. Misi Kelima : Mewujudkan peran serta Masyarakat dalam upaya deteksi

dini memfasilitasi aspirasi masyarakat yang berkembang dan

penyelesaian masalah yang timbul di tengah – tengah masyarakat

Tujuan :

Meningkatkan peran serta masyarakat dalam penyelesaian masalah

yang timbul ditengah-tengah masyarakat

Sasaran :

1. Peningkatan mediasi dan fasilitasi pembauran, pemantapan ideologidan wawasan kebangsaan.

2. Peningkatan rasa toleransi antara kelompok dalam keagamaansuku, ras, agama, budaya dan adat istiadat dalam menjagakeutuhan NKRI.

1.2.6. Misi Keenam : Mewujudkan kemampuan Sumber Daya Manusia dalam

Organisasi Kemasyarakatan dan organisasi politik yang profesional

dalam masyarakat menjalankan fungsi – fungsi organisasinya.

Tujuan :

Meningkatkan Sumber Daya Manusia dibidang kesatuan bangsa dan

Politik melalui organisasi kemasyarkatan dan OKP.

Sasaran : Meningkatnya akurasi dan validasi data serta pembinaan

Ormas, LSM, OKP dan organisasi nirlaba lainnya.

3.3. Program dan Kegiatan.Program dan kegiatan yang dijabarkan berikut ini merupakan rumusan program dan

kegiatan yang disusun dengan mempertimbangkan pencapaian visi misi kepala daerah,

pencapaian target kebijakan kesbangpol, penanggulangan kemiskinan dan pencapaian

Page 26: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 201518

Indikator Kinerja Utama (IKU) serta mendukung pencapaian Nawacita nasional seperti

melakukan reformasi birokrasi, maupun koordinasi pembangunan.

Dari pertimbangan tersebut diatas, untuk tahun 2016 Kantor Kesatuan

Bangsa dan Politik Kabupaten Tanah Bumbu merancang beberapa program

dan kegiatan yang terdiri dari 7 Program 30 Kegiatan dengan total pagu indikatif

sebesar Rp. 3.574.746.578 secara lengkap daftar program dan kegiatan tahun

2016 adalah tertuang sebagai berikut: (Terlampir)

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantorana. Kegiatan Penyediaan Jasa Komunikasi Sumber Daya Air dan Listrik

b. Penyediaan Jasa Peralatan dan Perlengkapan Kantor

c. Kegiatan Pemeliharaan Rutin / Berkala Kendaraan Dinas / Operasional

d. Kegiatan Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan

e. Kegiatan Penyediaan Jasa Kebersihan kantor

f. Kegiatan Penyediaan Alat Tulis Kantor

g. Kegiatan Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan

h. Kegiatan Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan bangunan

Kantor

i. Kegiatan Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor

j. Kegiatan Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah

k. Kegiatan Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

l. Kegiatan Rapat Koordinasi Dalam Daerah

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatura. Kegiatan Pemeliharaan Rutin/berkala peralatan gedung kantor

3. Program dan Peningkatan Disiplin Aparatura. Kegiatan Pengadaan Pakaian Khusus hari-hari Tertentu

4. Program Wawasan Kebangsaana. Kegiatan Peningkatan Toleransi dan Kerukunan dalam Kehidupan

Beragama

b. Kegiatan Peningktan Rasa Solidaritas dan Ikatan Sosial di Kalangan

Masyarakat

c. Monitoring kegiatan kebradaan orang asing dan lembaga NGO (Non

Goverment Organitation) asing

d. Sosialisi peningkatan ketahanan ekonomi bagi generasi muda.

Page 27: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 201519

e. Monitoring evaluasi dan pelaporan bidang bina ideologi dan wawasan

kebangsaan.

5. Program Kemitraan Pengembangan Wawasan Kebangsaana. Kegiatan Fasilitas Pencapaiah Halaqoh Forum Keagamaan Lainnya

dalam Upaya Peningkatan Wawasan Kebangsaan.

b. Kegiatan Seminar, Talk Show, diskusi Peningkatan Wawasan

Kebangsaan

c. Kegiatan Pentas Seni dan Budaya, Festival, Lomba Cipta dalam Upaya

Peningkatan Wawasan Kebangsaan.

d. Kegiatan Pembinaan terhadap Organisasi Kemasyarakatan.

e. Monitoring dan pelayanan administrasi pembentukan Ormas dan

penerbitan SKT.

f. Dialog pembauran antar etnis, golongan, suku dan umat beragama

g. Monitoring evaluasi dan pelaporan bidang ketahanan seni dan budaya,

agama, kemasyarakatan dan ekonomi

h. Fasilitasi temu tokoh seni dan budaya kab Tanah Bumbu.

6. Program Pendidikan Politik Masyarakata. Kegiatan Penyuluhan Kepada Masyarakat

b. Monitoring evaluasi dan pelaporan bidang Politik dan Kewaspadaan

nasional.

7. Program Pemberdayaan Masyarakat untuk Menjaga Ketertiban danKeamanan.a. Kegiatan Kordinasi Intelejen Daerah ( KOMINDA)

b. Kegiatan Pembinaan Kewaspadaan Dini Masyarakat.

Page 28: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Rencana Kerja 2016 Kantor Kesbangpol Kab. Tanah Bumbu, 201520

BAB IVPENUTUP

Rencana Kerja (RENJA) Kesatuan Bangsa Dan Politik ini selain menjadi panduan

pelaksanaan kegiatan selama Tahun 2015 berfungsi pula sebagai sarana peningkatan

kinerja Kesatuan BAngsa Dan Politik. Sebagai bahan pelaksanaan kegiatan selama Tahun

2015, RENJA juga dapat digunakan sebagai sarana untuk melakukan kegiatan yang

dilaksanakan dalam satu tahun bagi seluruh jajaran Kesatuan Bangsa Dan Politik. RENJA

juga memberikan umpan balik yang sangat diperlukan dalam pengambilan keputusan dan

penyusunan rencana di masa mendatang oleh para pimpinan dan seluruh staf Kesatuan

Bangsa Dan Politik Kabupaten Tanah Bumbu sehingga akan diperoleh peningkatan kinerja

ke arah yang lebih baik di masa yang akan datang.

Output Rencana Kerja Kantor Kesatuan Bangsa Dan Politik Kabupaten Tanah

Bumbu adalah Program Tahunan yang sesuai dengan Tupoksi dan sasaran Program

Kesatuan Bangsa Dan Politik. Hal-hal penting yang harus diingat adalah bahwa capaian

target kinerja dan capaian penyerapan anggaran akan mengalami pergeseran pada

pelaksanaannya. Untuk itu perlu dicatat dan menjadi bahan pertimbangan dalam

menentukan rumusan rencana program dan kegiatan untuk tahun rencana yang akan

datang.

Demikian Renja Kesatuan Bangs Dan Politik Tahun 2016 ini disusun, kiranya

benar-benar menjadi acuan dalam menjalankan program dan kegiatan Kesatuan Bangsa

Dan Politik dalam tahun 2016.

Batulicin, 20 Oktober 2015

Kepala Kantor Kesatuan Bangsa dan PolitikKabupaten Tanah Bumbu

DARMIADI, M.APPembina Tingkat INIP. 19670717 198902 1 004

Page 29: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Target RENJA SKPDTh (n-2) 2014

Realisasi RENJASKPD Th 2014

Ringkasan Realiasi(%)

Realisasi CapaianProgram dan

Kegiatan s/d Th2015

Tingkat CapaianRealisasi Target

Renstra (%)

1 2 3 4 5 6 7 8 =7/6 9 10 11=10/4Urusan PilihanBidang Urusan Kesatuan Bangsa dan Politik

1.19.1.19.04.01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran Terselenggaranya Pelayanan Administrai Perkantoran 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

1.19.1.19.04.01.02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air & Listrik Terbayarnya tagihan rekening kantor 12 bulan 12 bulan 12 bulan 12 bulan 1 12 bulan 12 bulan 11.19.1.19.04.01.07 Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan Jumlah pegelola administrasi keuangan 8 0rang 8 0rang 8 0rang 8 0rang 100% 8 0rang 8 0rang 100%1.19.1.19.04.01.03 Penyediaan Jasa peralatan dan Perlengkapan Kantor Tersedianya peralatan dan perlengkapan kantor 12 bulan 12 bulan 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100%

1.19.1.19.04.01.06 Pemeliharaan rutin/berkala kendaraan dinas/operasional Jumlah kendaraan dinas/oprasional dan mobil jabatan 5 bh 5 bh 5 bh 5 bh 100% 5 bh 5 bh 100.00%

1.19.1.19.04.01.08 Penyediaan jasa Kebesihan kantor Tersedianya jasa kebersihan kantor 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 100% 1 Tahun 1 Tahun 100%1.19.1.19.04.01.10 Penyediaan Alat Tulis Kantor Tersedianya alat tulis kantor 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 100% 1 Tahun 1 Tahun 100%1.19.1.19.04.01.11 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan Tersedianya barang cetakan dan penggandaan 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 100% 1 Tahun 1 Tahun 100%

1.19.1.19.04.01.12 Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bagnunan kantor Tersedianya komponen listrik 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 100% 1 Tahun 1 Tahun 100%

1.19.1.19.04.01.18 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi keluar daerah koodinasi dan konsultasi keluar daerah 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 100% 1 Tahun 1 Tahun 100%1.19.1.19.04.01.19 Penyediaan Jasa Tenaga non PNS Jumlah jasa non PNS 9 org 9 org 9 org 9 org 100% 9 org 9 org 100%1.19.1.19.04.01.22 Rapat-rapat Koodinasi dan konsultasi dalam daerah koordinasi dan konsultasi dalam daerah 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 100% 1 Tahun 1 Tahun 100%

1.19.1.19.04.02 Peningkatan sarana danprasarana Aparatur Terpenuhinya sarana penunjang dalam melaksanaantugas dan melancarkan pelaksanaan kegiatan

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100.00%

1.19.1.19.04.02.28 Pemeliharaan Rutin/berkala peralatan gedung kantor Terpeliharanya peralatan gedung kantor 12 bulan 12 bulan 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100.00%1.19.1.19.04.03 Peningkatan Disiplin Aparatur Tercapainya perkantoran yang baik 12 bulan 12 bulan 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100.00%

1.19.1.19.04.03.05 Pengadaan pakaian khusus hari-hari tertentu jumlah pakaian olah raga yang tersedia 22 stel 22 stel 22 stel 22 stel 100% 22 stel 22 stel 100.00%

1.19.1.19.04.17 Pengembangan Wawasan Pengembangan Wawasan jumlah sosialisasi tentang wawasan kebangsaan 100% 100% 100% 100% 100% 1 kali 1 kali 100.00%

1.19.1.19.04.17.01 Peningkatan toleransi dan kerukunan dalam kehidupan beragama Sosialisasi PBM kerukunan umat beragama 1 kali 1 kali 1 kali 1 kali 100% 1 kali 1 kali 100.00%

1.19.1.19.04.17.02 Peningkatan Rasa Solidaritas dan ikatan sosial di kalangan masyarakat Jumlah Hari-hari besar nasional 5 kali 5 kali 5 kali 5 kali 100% 5 kali 5 kali 100.00%

1.19.1.19.04.17.04Monitoring kegiatan keberadaan orang asing dan lembaga NGO (NonGovernment Organitation) asing

tersedianya dokumen Keberadaan Orang Asing danLembaga NGO 1 dokumeni 1 dokumeni 1 dokumeni 1 dokumeni 100% 1 dokumeni 1 dokumeni 100.00%

1.19.1.19.04.17.06 Sosialisasi peningkatan ketahanan ekonomi bagi generasi muda Terselenggaranya sosialisasi dibidang ketahanan ekonomi 1 kali 1 kali 1 kali 1 kali 100% 1 kali 1 kali 100.00%

1.19.1.19.04.18 Kemitraan Pengembangan wawasan kebangsaan Presentase LSM, Ormas dan OKP yang dibina 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100.00%

1.19.1.19.04.18.01 Fasilitasi pencapaian Halaqoh dan berbagai forum keagamaan lainnyadalam upaya peningkatan wawasan kebangsaan

Dialog Publik Atar Umat Beragama 1 kali 1 Kali 1 kali 1 kali 100% 1 Kali 1 kali 100.00%

1.19.1.19.04.18.02 Seminar, Talk show, diskusi peningkatan wawasan kebangsaan seminar dan diskusi peningkatan wawasan kebangsaan 3 kali 3 kali 3 kali 3 kali 100% 3 kali 3 kali 100.00%

1.19.1.19.04.18.03 Pentas seni dan Budaya, festival, lomba cipta dalam upaya peningkatanwawasan kebangsaan

Pentas Seni dan Budaya, Festival, Lomba Cipta dalamUpaya Peningkatan wawasan Kebangsaan

1 kali 1 Kali 1 kali 1 kali 100% 1 kali 1 kali 100.00%

1.19.1.19.04.18.04 Pembinaan terhadap Organisasi Kemasyarakatan jumlah Pembinaan LSM, Ormas dan OKP 1 kali 1 kali 1 kali 1 kali 100% 1 kali 1 kali 100.00%

1.19.1.19.04.18.05Sosialisasi persyaratan pendaftaran keberadaan Ormas dan peraturanperundang-undangan tentang Ormas

soaialisasi tata tatacara berorganisasi yang baik danbenar 1 kali 1 kali 1 kali 1 kali 100% 1 kali 1 kali 100.00%

1.19.1.19.04.18.08Monitoring dan pelayanan adiministrasi pendaftaran ormas danpenerbitan SKT Bagi Ormas

Tertib administrasi pendaftaran dan terpantaunyakeberadaan ormas 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 1 Tahun 100% 1 Tahun 1 Tahun 100.00%

Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan TahunLalu (n-2) 2013

Target Programdan Kegiatan

(Renja SKPD Th2015

Perkiraan Realisasi Capaian TargetRenstra SKPD s/d Th Berjalan (2015)

Tabel 2.1Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik

dan Pencapaian Renstra Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Tahun 2015 Kabupaten Tanah Bumbu

KODE Nama Kegiatan Indikator Kinerja Program (outcome)/Kegiatan (output)

Target KinerjaCapaian Program

(Renstra SKPD)Tahun 2015

Realisasi TargetKinerja HasilProgram dan

Keluaran Kegiatans/d Tahun (n-3)

Tahun 2013

Page 30: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

1.19.1.19.04.18.09 Dialog pembauran antar etnis, golongan, suku dan umat beragama Kerukunan antar etnis, golongan dan umat beragama 1 kali 1 kali 1 kali 1 kali 100% 1 kali 1 kali 100.00%

1.19.1.19.04.19 Program Pemberdayaan Masyarakat untuk menjaga ketertiban dankeamanan

Outcame: persentase pemberdayaan masyrakat dalammenjaga ketertiban dan keamanan

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100.00%

1.19.1.19.04.19.02 Koordinasi Intelejn DaerahJumlah Rekomendasi tentang Koordinasi intilegenDaerah 8 rekomendasi 8 Rekomendasi 8 rekomendasi 8 rekomendasi 100% 8 Rekomendasi 8 rekomendasi 100.00%

1.19.1.19.04.19.03 Pembinaan Kewaspasaan dini masyarakat jumlah Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) yang terbina11 FKDM 11 FKDM 11 FKDM 11 FKDM 100% 11 FKDM 11 FKDM 100.00%1.19.1.19.04.21 Program Pendidikan Politik Masyarakat Jumlah penyuluhan politik kemasyarakat 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100.00%

1.19.1.19.04.21.01 Penyuluhan Kepada Masyarakat Penyluhan poltik kepada masyarakat 3 kali 3 kali 3 kali 3 kali 3 kali 3 kali 100.00%1.19.1.19.04.21.03 Fkoordinasi forum-forum diskusi politik Koordinasi forum - forum diskusi politik 10 kec 10 kec 10 kec 10 kec 100% 10 kec 10 kec 100.00%1.19.1.19.04.21.04 Data Base Parpol Jumlah dokumen data base parpol 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 100% 1 Dok 1 dok 100.00%

1.19.1.19.04.21.05 Penyusunan dan pengumpulan data informasi kebijakan daerah Kebijakan daerah bidang kesbangpol 1 dok 1 dok 1 dok 1 dok 100% 1 Dok 1 dok 100.00%

1.19.1.19.04.21.06 Dukungan kelancaran logistik dari pemerintah lainnya pada pemilu2014

Dukungan dan pasilitas pemilu 2014 dan 2015 sesuaidengan ketentuan dari perundang undangan

1 kali 1 dok 1 dok 1 dok 100% 1 dok 1 dok 100.00%

NIP. 19670717 198902 1 004

Batulicin, 20 Oktober 2015

Kepala KantorKesatuan Bangsa Dan Politik,

Darmiadi, M.APPembina TK.I

Page 31: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (8) (10) (11) (12) (13) (14) (15) (16) (17)

1Kegiatan Pembinaan Ormas,LSM dan Orpol

3 4 6 6 8 6 6 8 8

2Kegiatan Pembinaan PolitikDerah

2 4 5 4 1 4 4 1 1

3 Jumlah LSM 25 27 27 30 27 21 30 30

4 Jumlah Demo 12 10 8 6 8 5 6 4

5Terkendalinya stabilitaskeamanan dan ketertiban

100 100 100 100% 100 100% 100 100%

MDGs

Pencapaian Kinerja Pelayanan Tahun 2015

IKK Tahun2013

Catatan AnalisisTahun2016

Tahun2015

Target Renstra SKPDTahun2016

Tabel (2.2)

Tahun2014

NoProyeksi

Tahun2015

Lainya

Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik

Target

SPM

Kabupaten Tanah Bumbu

Tahun2015

Tahun2016

Realisasi CapaianIndikator Kinerja (sesuai

tupoksi SKPD) Tahun2012

IKK

NIP. 19670717 198902 1 004

Batulicin, 20 Oktober 2015

Kepala KantorKesatuan Bangsa Dan Politik,

Darmiadi, M.APPembina TK.I

Page 32: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target CapaianPagu Indikatif (Rp.

000)Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target Capaian

Kebutuhan Dana(Rp. 000)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)

1.Program PengembanganWawasan Kebangsaan

Tanah BumbuJumlah sosialisasi tentangwawasan kebangsaan

7 Kali 1 Dokumen 10Kecamatan

1,213,130,000Program PengembanganWawasan Kebangsaan

Tanah BumbuJumlah sosialisasitentang wawasankebangsaan

7 Kali 1Dokumen 10Kecamatan

1,213,130,000

1.1Peingkatan Toleransi dankerukunan dalam kehidupanberagama

Tanah BumbuJumlah Sosialisasi PBM kerukunanumat beragama

1 kali 367,445,000Peingkatan Toleransi dankerukunan dalamkehidupan beragama

Tanah BumbuJumlah Sosialisasi PBMkerukunan umatberagama

1 kali 276,445,000

1.2Peningkatan Rasa Solidaritasdan ikatan sosial di kalanganmasyarakat

Tanah BumbuJumlah Upacara Hari-hari besarnasional

5 kali 380,975,000Peningkatan RasaSolidaritas dan ikatan sosialdi kalangan masyarakat

Tanah BumbuJumlah Upacara Hari-haribesar nasional

5 kali 379,625,000

1.3

Monitoring kegiatankeberadaan orang asing danlembaga NGO (NonGovernment Organitation)asing

Tanah BumbuJumlah dokumen KeberadaanOrang Asing dan Lembaga NGOAsing

1 dokumen 15,402,000

Monitoring kegiatankeberadaan orang asing danlembaga NGO (NonGovernment Organitation)asing

Tanah BumbuJumlah dokumenKeberadaan Orang Asingdan Lembaga NGO Asing

1 dokumen 524,670,000

1.4Sosialisasi peningkatanketahanan ekonomi bagigenerasi muda

Tanah BumbuJumlah sosialisasi peningkatanketahanan ekonomi bagi generasimuda

1 kali 21,920,000Sosialisasi peningkatanketahanan ekonomi bagigenerasi muda

Tanah Bumbu

Jumlah sosialisasipeningkatan ketahananekonomi bagi generasimuda

1 kali 22,390,000

1.5

Monitoring, Evaluasi danPelaporan bidang BinaIdeologi dan WawasanKebangsaan

Tanah BumbuTerlaksananya Pengawasan danPembinaan dibidang Bina Ideologidan Wawasan Kebangsaan

10 Kecamatan 21,675,000

Monitoring, Evaluasi danPelaporan bidang BinaIdeologi dan WawasanKebangsaan

Tanah Bumbu

TerlaksananyaPengawasan danPembinaan dibidang BinaIdeologi dan WawasanKebangsaan

10 Kecamatan 10,000,000

2.Program KemitraanPengembangan WawasanKebangsaan

Tanah BumbuPresentase LSM, Ormas danOKP yang dibina

6 Kali 30 Group 8Ormas 10 Kec.

240,825,000Program KemitraanPengembangan WawasanKebangsaan

Tanah BumbuPresentase LSM, Ormasdan OKP yang dibina

6 Kali 30 Group8 Ormas 10 Kec.

240,825,000

2.1

Fasilitasi pencapaian halaqohdan berbagai forumkeagamaan lainnya dalamupaya peningkatan wawasankebangsaan

Tanah BumbuJumlah Dialog Publik Atar UmatBeragama

1 kali 34,440,000

Fasilitasi pencapaianhalaqoh dan berbagai forumkeagamaan lainnya dalamupaya peningkatanwawasan kebangsaan

Tanah BumbuJumlah Dialog PublikAtar Umat Beragama

1 kali 34,440,000

Tabel (2.4)Review Terhadap Rancangan Awal RKPD 2016

Kabupaten Tanah Bumbu

SKPD : KANTOR KESATUAN BANGSA DAN POLITIK

NoRancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Catatan

Penting

Page 33: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

2.2Seminar, talk show, diskusipeningkatan wawasankebangsaan

Tanah BumbuJumlah Seminar dan DiskusiPeningkatan Wawasan Kebangsaan

3 kali 75,075,000Seminar, talk show, diskusipeningkatan wawasankebangsaan

Tanah BumbuJumlah Seminar danDiskusi PeningkatanWawasan Kebangsaan

3 kali 75,075,000

2.3

Pentas seni,dan budaya,festival, lomba cipta dalamupaya peningkatan wawasankebangsaan

Tanah Bumbu

Jumalah Peserta Pentas Seni danBudaya, Festival, Lomba Ciptadalam Upaya Peningkatanwawasan Kebangsaan

30 Group 44,710,000

Pentas seni,dan budaya,festival, lomba cipta dalamupaya peningkatanwawasan kebangsaan

Tanah Bumbu

Jumalah Peserta PentasSeni dan Budaya,Festival, Lomba Ciptadalam Upaya Peningkatanwawasan Kebangsaan

30 Group 44,710,000

2.4Pembinaan terhadapOrganisasi Kemasyarakatan

Tanah BumbuJumlah Sosialisasi PembinaanLSM, Ormas dan OKP

1 kali 29,750,000Pembinaan terhadapOrganisasi Kemasyarakatan

Tanah BumbuJumlah SosialisasiPembinaan LSM, Ormasdan OKP

1 kali 29,750,000

2.5

Monitoring dan pelayananadiministrasi pendaftaranormas dan penerbitan SKTterdaetar bagi Ormas

Tanah BumbuJumlah Hasil Monitoring danPelayanan Administrasi Ormas

8 Ormas 6,460,000

Monitoring dan pelayananadiministrasi pendaftaranormas dan penerbitan SKTterdaetar bagi Ormas

Tanah BumbuJumlah Hasil Monitoringdan PelayananAdministrasi Ormas

8 Ormas 6,460,000

2.6Dialog pembauran antar etnis,golongan, suku dan umatberagama

Tanah BumbuJumlah Dialog Kerukunan antaretnis, golongan dan umat beragama

1 kali 24,550,000Dialog pembauran antaretnis, golongan, suku danumat beragama

Tanah Bumbu

Jumlah DialogKerukunan antar etnis,golongan dan umatberagama

1 kali 24,550,000

2.7Fasilitasi Temu Tokoh Senidan Budaya Kabupaten TanahBumbu

Tanah BumbuJumlah Fasilitasi Temu Tokoh Senidan Budaya Kabupaten TanahBumbu

30 Orang 15,840,000Fasilitasi Temu Tokoh Senidan Budaya KabupatenTanah Bumbu

Tanah BumbuJumlah Fasilitasi TemuTokoh Seni dan BudayaKabupaten Tanah Bumbu

30 Orang 15,840,000

2.8

Monitoring, Evaluasi danPelaporan bidang KetahanSeni, Budaya, Agama,Kemasyarakatan dan Ekonomi

Tanah Bumbu

Terlaksananya Pengawasan danPembinaan dibidang Ketahan Seni,Budaya, Agama, Kemasyarakatandan Ekonomi

10 Kecamatan 10,000,000

Monitoring, Evaluasi danPelaporan bidang KetahanSeni, Budaya, Agama,Kemasyarakatan danEkonomi

Tanah Bumbu

TerlaksananyaPengawasan danPembinaan dibidangKetahan Seni, Budaya,Agama, Kemasyarakatandan Ekonomi

10 Kecamatan 10,000,000

3.Program Pemberdayaanmasyarakat untuk menjagaketertiban dan keamanan

Tanah Bumbupersentase pemberdayaanmasyrakat dalam menjagaketertiban dan keamanan

8 Rek. 11 FKDM 971,565,000

Program Pemberdayaanmasyarakat untukmenjaga ketertiban dankeamanan

Tanah Bumbu

persentasepemberdayaanmasyrakat dalammenjaga ketertiban dankeamanan

8 Rek. 11FKDM

971,565,000

3.1Koordinasi intelejen daerah(Kominda)

Tanah BumbuJumlah Rekomendasi tentangKoordinasi intilegen Daerah

8 Rekomendasi 810,890,000Koordinasi intelejen daerah(Kominda)

Tanah BumbuJumlah Rekomendasitentang Koordinasiintilegen Daerah

8 Rekomendasi 810,890,000

3.2Pembinaan Kewasapdaan diniMasyarakat

Tanah BumbuJumlah Forum Kewaspadaan DiniMasyarakat (FKDM)

11 FKDM 160,675,000Pembinaan Kewasapdaandini Masyarakat

Tanah BumbuJumlah ForumKewaspadaan DiniMasyarakat (FKDM)

11 FKDM 160,675,000

Page 34: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

4.Program Pendidikan PolitikMasyarakat

Tanah BumbuJumlah penyuluhan politikkemasyarakat

3 Kali 10 Kecamatan 61,885,000Program PendidikanPolitik Masyarakat

Tanah BumbuJumlah penyuluhanpolitik kemasyarakat

3 Kali 10Kecamatan

61,885,000

4.1Penyuluhan Kepadamasyarakat

Tanah BumbuPenyluhan poltik kepadamasyarakat

3 kali 51,885,000Penyuluhan Kepadamasyarakat

Tanah BumbuPenyluhan poltik kepadamasyarakat

3 kali 51,885,000

4.2Monitoring, Evaluasi danPelaporan bidang Politik danKewaspadaan Nasional

Tanah BumbuTerlaksananya Pengawasan danPembinaan dibidang Politik danKewaspadaan Nasional

10 Kecamatan 10,000,000Monitoring, Evaluasi danPelaporan bidang Politikdan Kewaspadaan Nasional

Tanah Bumbu

TerlaksananyaPengawasan danPembinaan dibidangPolitik dan KewaspadaanNasional

10 Kecamatan 10,000,000

NIP. 19670717 198902 1 004

Batulicin, 20 Oktober 2015

Kepala KantorKesatuan Bangsa Dan Politik,

Darmiadi, M.APPembina TK.I

Page 35: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

No Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Besaran/Volume Catatan(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Tabel (2.5)Usulan Program dan Kegiatan dari Para Pemangku Kapentingan Tahun 2016

Kabupaten Tanah Bumbu

SKPD : KANTOR KESATUAN BANGSA DAN POLITIK

Batulicin, 20 Oktober 2015

Kepala KantorKesatuan Bangsa Dan Politik,

Darmiadi, M.APPembina TK.I

NIP. 19670717 198902 1 004

Page 36: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

(3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11)Belanja pegawai Tanah bumbu 100% 933,466,978 100% 933,466,978

Tanah bumbu Tanah bumbu Gajih dantunjangan 933,466,978 Gajih dan

tunjangan 933,466,978

Tanah bumbu Tambahanpenghasilan

Tambahanpenghasilan -

Pelayanan Administrasi Perkantoran Terselenggaranya Pelayanan AdministraiPerkantoran Tanah bumbu 100% 549,592,600 APBD II 100% 604,551,860

1 Penyediaan Jasa Komonikasi, sumberdaya air dan listrik Terbayarnya tagihan rekening kantor SKPD 12 Bulan 13,020,000 APBD II 12 Bulan 14,322,000

2 Penyediaan jasa pemeliharaan danperizinan kendaraan dinas/operasional

Terpeliharanya kendaraandinas/oprasional dan mobil jabatan SKPD 12 Bulan 38,600,000 APBD II 12 Bulan 42,460,000

3 Penyediaan Jasa Administrasi keuangan Terlaksananya pegelolaan administrasikeuangan SKPD 12 Bulan 129,070,000 APBD II 12 Bulan 141,977,000

4 Penyediaan jasa Kebesihan kantor Tersedianya jasa kebersihan kantor SKPD 76 item 1,500,000 APBD II 76 item 1,650,000

5 Penyediaan Alat Tulis Kantor Tersedianya Alat tulis kantor SKPD 610 item 15,181,600 APBD II 610 item 16,699,760

6 Penyediaan Barang Cetakan danpenggandaan

Tersedianya barang cetakan danpenggandaan SKPD 3 item 8,700,000 APBD II 3 item 9,570,000

7 Penyediaan komponen instalasilistrik/penerangan bagununan kantor Tersedianya komponen listrik SKPD 58 item 2,500,000 APBD II 58 item 2,750,000

8 Penyediaan Jasa Peralatan, danperlengkapan kantor

Tersedianya peralatan dan perlengkapankantor SKPD 44 buah 49,800,000 APBD II 44 buah 54,780,000

9 Rapat-rapat Koodinasi dan konsultasikeluar daerah

Jumlah koodinasi dan konsultasi keluardaerah SKPD 80 Kali 69,371,000 APBD II 80 Kali 76,308,100

10 Penyediaan Jasa Non PNS Jumlah aparatur non PNS SKPD 11 Org 177,450,000 APBD II 11 Org 195,195,000

11 Rapat-rapat Koodinasi dan konsultasidalam daerah

Jumlah koordinasi dan konsultasi dalamdaerah SKPD 183 Kali 44,400,000 APBD II 183 Kali 48,840,000

Peningkatan sarana dan prasaranaAparatur

Terpenuhinya sarana penunjang dalammelaksanaan tugas dan melancarkanpelaksanaan kegiatan.

Tanah bumbu 100% 8,750,000 100% 9,625,000

1 Pemeliharaan Rutin/berkala peralatangedung kantor Terpeliharanya peralatan gedung kantor SKPD 12 Bulan 8,750,000 APBD II 12 Bulan 9,625,000

Peningkatan Disiplin Aparatur Tercapainya perkantoran yang baik 2200% 6,600,000 30 stel 7,260,000

SKPD : Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik

No

(1)A

1

2

3

1.19.1.19.04.01.10

1.19.1.19.04.01.11

1.19.1.19.04.01.18

1.19.1.19.04.01.22

1.19.1.19.04.02.

1.19.1.19.04.02.28

1.19.1.19.04.03

1.19.1.19.04.01.19

1.19.1.19.04.01

Target CapaianKinerja

KebutuhanDana/PaguIndikator

Sumber Dana CatatanPenting

(2)5.'1,'1

1.19.1.19.04.01.02

1.19.1.19.04.01.08

1.19.1.19.04.01.07

1.19.1.19.04.01.13

1.19.1.19.04.01.06

1.19.1.19.04.01.12

Tabel (3.1)Rumusan Rancangan Program dan Kegiatan Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Tahun 2016

dan Prakiraan Maju Tahun 2017Kabupaten Tanah Bumbu

KodeUrusan / Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah danProgram / Kegiatan

Indikator Kinerja Program / Kegiatan

Rencana Tahun 2016 Prakiraan Maju Rencana Tahun2017

LokasiKebutuhanDana/PaguIndikator

TargetCapaianKinerja

Page 37: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

1 Pengadaan pakaian khusus hari-haritertentu Jumlah pakaian olah raga yang tersedia SKPD 22 6,600,000 APBD II 30 stel 7,260,000

Pengembangan Wawasan Kebangsaan Jumlah sosialisasi dokumen tentangwawasan kebangsaan Tanah 7 Kali 1 Dokomen 807,417,000 APBD II 7 Kali 1

Dokomen 888,158,700

1 Peningkatan toleransi dan kerukunandalam kehidupan beragama

Jumlah Pesrta Sosialisasi PBM kerukunanumat beragama Kabupaten 1 Kali 367,445,000 APBD II 1 Kali 404,189,500

2 Peningkatan Rasa Solidaritas dan ikatansosial di kalangan masyarakat Jumlah Upacara Hari-hari besar nasional Kabupaten 5 kali 380,975,000 APBD II 5 kali 419,072,500

3Monitoring kegiatan keberadaan orangasing dan lembaga NGO (NonGovernment Organitation) asing

Jumlah dokumen Keberadaan OrangAsing dan Lembaga NGO Kabupaten 1 Dokumen 15,402,000 APBD II 1 Dokumen 16,942,200

4 Sosialisasi peningkatan ketahananekonomi bagi generasi muda

Jumlah sosialisasi peningkatan ekonomibagi generasi muda Kabupaten 1 Kali 21,920,000 APBD II 1 Kali 24,112,000

5 Monitoring, Evaluasi dan PelaporanSeksi Bina Ideologi dan Wesbang

Terlaksananya pengawasan danpembinaan di bidang ideologi danwawasan kebangsaan

Kabupaten 10 Kecamatan 21,675,000 APBD II 10 Kecamatan 23,842,500

Kemitraan Pengembangan wawasankebangsaan

Presentase LSM, Ormas dan OKP yangdibina Tanah 6 Kali 30 Grup 8

Ormas 30 Orang 287,090,000 APBD II6 Kali 30 Grup

8 Ormas 30Orang

315,799,000

1

Fasilitasi pencapaian Halaqoh danberbagai forum keagamaan lainnyadalam upaya peningkatan wawasankebangsaan

Jumlah Dialog Publik Antar UmatBeragama Kabupaten 1 Kali 36,940,000 APBD II 1 Kali 40,634,000

2 Seminar, Talk show, diskusipeningkatan wawasan kebangsaan

Jumlah seminar dan diskusi peningkatanwawasan kebangsaan Kabupaten 3 Kali 89,775,000 APBD II 3 Kali 98,752,500

3Pentas seni dan budaya,festival, lombacipta dalam upaya peningkatanwawasan kebngsaan

Jumlah Peserta Pentas Seni dan Budaya,Festival, Lomba Cipta dalam UpayaPeningkatan wawasan Kebangsaan

Kabupaten 30 Grup 51,360,000 APBD II 30 Grup 56,496,000

4 Pembinaan terhadap OrganisasiKemasyarakatan

Jumlah sosialisasi Pembinaan LSM,Ormas dan OKP Kabupaten 1 Kali 21,675,000 APBD II 1 Kali 23,842,500

5Monitoring dan pelayananadiministrasi pendaftaran danpenerbitan SKT terdaftar bagi Ormas

Jumlah monitoring dan pelayananadministrasi ormas Kabupaten 8 Ormas 29,950,000 APBD II 8 Ormas 32,945,000

6 Dialog pembauran antar etnis,golongan, suku dan umat beragama

Jumlah dialog kerukunan antar etnis,golongan, suku dan umat beragama Kabupaten 1 Kali 13,600,000 APBD II 1 Kali 14,960,000

7 Fasilitasi temu tokoh seni dan budayaKabupaten Tanah Bumbu

Jumlah Fasilitasi tokoh seni budayadalam upaya peningkatan wawasankebangsaan

Kabupaten 30 Orang 27,050,000 APBD II 30 Orang 29,755,000

8Monitoring, Evaluasi dan PelaporanSeksi Ketahan Seni, Budaya, Agama,Kemasyarakatam dan Ekonomi

Terlaksananya pengawasan, pembinaandan penyelenggaraan pemerintahan dikecamatan dan desa di bidang ketahananseni, budaya, agama, kemasyarakatandan ekonomi

Kabupaten 10 Kecamatan 16,740,000 APBD II 10 Kecamatan 18,414,000

Pemberdayan masyarakat untukmenjaga ketertiban dan keamanan

persentase pemberdayaan masyarakatdalam menjaga ketertiban dankeamanan

Tanah Bumbu 8 Rekomendasi/11 FKDM 920,930,000 APBD II

8Rekomendasi/

11 FKDM1,013,023,000

5

6

1.19.1.19.04.18.03

4

1.19.1.19.04.18.xx

1.19.1.19.04.03.05

1.19.1.19.04.17

1.19.1.19.04.17.01

1.19.1.19.04.17.02

1.19.1.19.04.17.04

1.19.1.19.04.17.xx

1.19.1.19.04.17.xx

1.19.1.19.04.18

1.19.1.19.04.18.01

1.19.1.19.04.18.02

1.19.1.19.04.18.04

1.19.1.19.04.18.xx

1.19.1.19.04.18.xx

1.19.1.19.04.19

1.19.1.19.04.18.xx

Page 38: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

1 Koordinasi intelejen daerah (kominda) Jumlah Rekomendasi tentang Koordinasiintilegen Daerah Kabupaten 8 Rekomdasi 761,680,000 APBD II 8 Rekomdasi 837,848,000

2 Pembinaan Kewaspadaan dini MasyarakatJumlah Forum Kewaspadaan DiniMasyarakat (FKDM) yang terbina Kabupaten 11 FKDM 159,250,000 APBD II 11 FKDM 175,175,000

Penddidikan politik Masyarakat Jumlah penyuluhan politik kemasyarakat Tanah bumbu 3 Kali 60,900,000 APBD II 3 Kali 66,990,000

1 Penyuluhan Kepada masyarakat Jumlah Penyuluhan poltik kepadamasyarakat Kabupaten 3 Kali 50,950,000 APBD II 3 Kali 56,045,000

2Monitoring, Evaluasi dan PelaporanSeksi Politik dan KewaspadaanNasional

Terlaksananya pengawasan, pembinaandan penyelenggaraan pemerintahan dikecamatan dan desa di bidang politik dankewaspadaan nasional

Kabupaten 10 Kecamatan 9,950,000 APBD II 10 Kecamatan 10,945,000

3,574,746,578 3,838,874,5387 PROGRAM 30 KEGIATAN

7

1.19.1.19.04.21.01

1.19.1.19.04.21.xx

1.19.1.19.04.21

1.19.1.19.04.19.02

1.19.1.19.04.19.03

NIP. 19670717 198902 1 004

Batulicin, 20 Oktober 2015

Kepala KantorKesatuan Bangsa Dan Politik,

Darmiadi, M.APPembina TK.I

Page 39: RENCANA KERJA KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN …sakip.tanahbumbukab.go.id/wp-content/uploads/2017/03/KANTOR...Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Balangan di Propinsi Kalimantan

SKPD : Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik

SPM IKK MDGs Lainnya(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

1 Kegiatan pembinaan terhadap LSM, Ormas dan OKP 1 kali

2. Kegiatan pembinaan politik daerah 13 kali

3. Jumlah demo 2

4. Jumlah Organisasi pemuda 1

5. Jumlah organisasi kepemudaan 2

Target Indikator Makro Tahun2016 Keterangan

Tabel (3.2)Target Indikator Makro Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Tahun 2016

Kabupaten Tanah Bumbu

No Indikator

NIP. 19670717 198902 1 004

Batulicin, 20 Oktober 2015

Kepala KantorKesatuan Bangsa Dan Politik,

Darmiadi, M.APPembina TK.I