relasi pemerintah desa dengan badan … · 1. kepada pimpinan universitas muhammdiyah malang bapak...

12
RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN PERMUSYAWARATAN DESA DALAM PERUMUSAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA (Studi di Desa Kedungjajang Kecamatan Kedungjajang Kabupaten Lumajang) SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang Sebagai Persyaratan Untuk Mendapat Gelar Sarjana (S-1) Disusun Oleh : FILMA ERIANDANI NIM : 09230037 JURUSAN ILMU PEMERINTAHAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS MUHAMADYAH MALANG 2013

Upload: doanhanh

Post on 29-Apr-2019

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN … · 1. Kepada pimpinan Universitas Muhammdiyah Malang Bapak Rektor, Pembantu Rektor I, Pembantu Rektor II dan Pembantu Rektor III. Terima kasih

RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN PERMUSYAWARATAN DESA

DALAM PERUMUSAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA

(Studi di Desa Kedungjajang Kecamatan Kedungjajang Kabupaten Lumajang)

SKRIPSI

Diajukan Kepada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Muhammadiyah Malang

Sebagai Persyaratan Untuk Mendapat Gelar Sarjana (S-1)

Disusun Oleh :

FILMA ERIANDANI

NIM : 09230037

JURUSAN ILMU PEMERINTAHAN

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS MUHAMADYAH MALANG

2013

Page 2: RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN … · 1. Kepada pimpinan Universitas Muhammdiyah Malang Bapak Rektor, Pembantu Rektor I, Pembantu Rektor II dan Pembantu Rektor III. Terima kasih

LEMBAR PENGESAHAN

Telah Dipertahankan Dihadapan

Sidang Dewan Penguji Skripsi

Jurusan Ilmu Pemerintahan

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Muhammadiyah Malang

Pada:

Hari : Rabu

Tanggal : 31 Juli 2013

Jam : 09.00

Tempat : Kantor Jurusan Ilmu Pemerintahan

Dewan Penguji

1. Drs. Krishno Hadi, M.AP (..........................)

2. Drs. Jainuri, M.Si (………………..)

3. Dr. Tri Sulistyaningsih, M. Si (………………..)

4. Dr. Vina Salviana. D. S., M.Si (………………..)

Mengesahkan

Dekan

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Muhammadiyah Malang

Dr. Wahyudi, M. Si

Page 3: RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN … · 1. Kepada pimpinan Universitas Muhammdiyah Malang Bapak Rektor, Pembantu Rektor I, Pembantu Rektor II dan Pembantu Rektor III. Terima kasih

BERITA ACARA BIMBINGAN

Nama : Filma Eriandani

NIM : 09230037

Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Jurusan : Ilmu pemerimtahan

Judul : RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN

PERMUSYAWARATAN DESA DALAM PERUMUSAN ANGGARAN PENDAPATAN

DAN BELANJA DESA (Studi di Desa Kedungjajang Kecamatan Kedungjajang Kabupaten

Lumajang)

Konsultai Skripsi :

Tanggal

Bimbingan

Paraf

Pembimbingan I

Paraf

Pembimbingan II

Keterangan Bimbingan

10-11-2012 Pengajuan judul skripsi

15-12-2012 ACC bab 1

28-12-2012 Seminar proposal

14-03-2013 ACC bab 2 dan 3

17-07-2013 ACC bab 4 dan 5

Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

Dr. Tri Sulistyaningsih, M. Si Dr. Vina Salviana. D. S., M. Si

Mengetahui

Ketua Jurusan Ilmu Pemerintahan

Dr. Tri Sulistyaningsih, M. Si

Page 4: RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN … · 1. Kepada pimpinan Universitas Muhammdiyah Malang Bapak Rektor, Pembantu Rektor I, Pembantu Rektor II dan Pembantu Rektor III. Terima kasih

LEMBAR PERSETUJUAN

Nama : Filma Eriandani

NIM : 09230037

Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Jurusan : Ilmu pemerintahan

Judul : RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN

PERMUSYAWARATAN DESA DALAM PERUMUSAN ANGGARAN PENDAPATAN

DAN BELANJA DESA (Studi di Desa Kedungjajang Kecamatan Kedungjajang Kabupaten

Lumajang)

Disetujui Untuk Diuji Dihadapan

Sidang Dewan Penguji Skripsi

Jurusan Ilmu Pemerintahan

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Muhammadiyah Malang

Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

Dr. Tri Sulistyaningsih, M.Si Dr. Vina Salviana. D. S., M.Si

Mengetahui,

Dekan FISIP UMM Kajur Ilmu Pemerintahan

Dr. Wahyudi, M. Si Dr. Tri Sulistyaningsih, M. Si

Page 5: RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN … · 1. Kepada pimpinan Universitas Muhammdiyah Malang Bapak Rektor, Pembantu Rektor I, Pembantu Rektor II dan Pembantu Rektor III. Terima kasih

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT dengan keberkahan kehidupan yang diberikan-

Nya sehingga peneliti dapat menyelesaikan Skripsi sebagai persyaratan akademis untuk lulus

di Universitas Muhammadiyah Malang, tidak lupa juga kepada sang Revolusioner dunia ini

yaitu Nabi Muhammad Saw, dengan kesabaran beliau, dan keikhlasan beliau sehingga

mampu merubah peradaban dunia ini menjadi besar dan bermoral.

Peneliti mencoba mengangkat judul penelitian skripsi tentang “RELASI

PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN PERMUSYAWARATAN DESA DALAM

PERUMUSAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA ( Studi di Desa

Kedungjajang Kecamatan Kedungjajang Kabupaten Lumajang ), dalam skripsi ini

mengupas tentang bagaimana Relasi antara Pemerintah Desa dengan Badan permusyawaratan

Desa di desa Kedungjajang dalam perumusan APBDES, dan bagaimana kendala-kendala dari

perumusan APBDES tersebut.

Dengan terselesainya skripsi ini, yang merupakan usaha peneliti secara maksimal,

tentu saja melibatkan bantuan dan partisipasi dari berbagai pihak, untuk itu peneliti merasa

wajib menyampaikan terima kasih yang tak terhingga kepada mereka secara khusus sebagai

berikut :

1. Kepada pimpinan Universitas Muhammdiyah Malang Bapak Rektor, Pembantu Rektor I,

Pembantu Rektor II dan Pembantu Rektor III. Terima kasih atas didikasi mereka yang

tinggi, mereka adalah para pecinta pengetahuan dan kebijakan yang telah mengabdi

demi terciptanya umat manusia dan beradab.

2. Kepada Dekan Fakultas ilmu sosial dan ilmu politik, terima kasih atas dedikasi yang tinggi

terhadap fakultas ilmu sosial dan ilmu politik.

Page 6: RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN … · 1. Kepada pimpinan Universitas Muhammdiyah Malang Bapak Rektor, Pembantu Rektor I, Pembantu Rektor II dan Pembantu Rektor III. Terima kasih

3. Kepada Dosen Pembimbing I (Dr. Tri Sulistyaningsih, M. Si) dan Dosen Pembimbing II (Dr.

Vina Salviana. D. S., M. Si), terima kasih atas kesabaran, pengertian dan kesediaan

menjadi sharing partner sehingga skripsi ini dengan segera terselesaikan.

4. Kepada Dosen Ilmu Pemerintahan yang telah merintis ilmu kepada peneliti Bapak

Jainuri, Bapak Asep Nurjaman, Bapak Krishno Hadi, Bapak Salahudin, Bapak Saiman,

Bapak Imam Hidayat, Bapak A. Rifai, Bapak Mas;ud Said, Bapak Salim Said, Ibu Hevi

Kurnia, Dan Ibu Noenik. Yang telah berjasa banyak kepada penulis dalam memberikan

keikhlasan ilmunya.

5. Kedua orangtua, Radiyal yang telah menuntun hidup saya dengan keteladanan,

kesabaran, kedamaian dan cinta kasih yang sangat dalam dan tulus, ibunda tercinta

Mimin Kusmiyati, yang telah menitiskan niat dan ruh suci dan keikhlasan dalam

menuntut ilmu sehingga pemulis dapat mencapai cita-cita. Selanjutnya, terima kasih

pula untuk adik tercinta saya Aldam Bachrudin yang telah memaknai kehidupan dalm

satu keluarga.

6. Kepada kerabat-kerabat saya, kakung, om, tante, dan ponakan-ponakan saya Moza,

Devan dan tak lupa sepupu saya Risna dan juga Mas Budi, terima kasih telah

memberikan do’a dan semangat.

7. Kepada teman-teman Ilmu Pemerintahan angkatan 2009 Enggar, Feby, Atta, Pipit, Friska,

Sari dan lain-lain yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu. Bisa berteman dengan

kalian merupakan anugerah yang sangat luar biasa bagi hidup saya.

8. Kepada teman-teman “KOST B-2-37” yang masih tinggal dikosan maupun yang sudah

lulus terima kasih atas supportnya, kalian adalah keluarga keduaku di Malang.

Malang, 25 Juli 2013

Peneliti,

Filma Eriandani

Page 7: RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN … · 1. Kepada pimpinan Universitas Muhammdiyah Malang Bapak Rektor, Pembantu Rektor I, Pembantu Rektor II dan Pembantu Rektor III. Terima kasih

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN SKRIPSI ......................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN ......................................................................... iii

HALAMAN SURAT PERNYATAAN ........................................................... iv

HALAMAN BERITA ACARA BIMBINGAN............................................... v

KATA PENGANTAR ..................................................................................... vi

DAFTAR ISI .................................................................................................... viii

ABSTRAKSI ................................................................................................... xiii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah ............................................................ 1

B. Rumusan Masalah ...................................................................... 8

C. Tujuan Penelitian ........................................................................ 9

D. Manfaat Penelitian ...................................................................... 9

E. Definisi Konseptual ..................................................................... 9

F. Fokus Kajian ................................................................................ 14

G. Metode Penelitian ........................................................................ 15

1. Jenis Penelitian ........................................................................ 15

2. Sumber Data ............................................................................ 16

3. Teknik Pengumpulan Data ....................................................... 17

4. Subyek Penelitian .................................................................... 20

5. Lokasi Penelitian ..................................................................... 20

6. Teknik analisa Data ................................................................. 21

7. Keabsahan data ........................................................................ 23

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Desa ........................................................................................... 25

1. Pengertian Desa ................................................................... 25

2. Pemerintahan Desa ............................................................... 28

3. Struktur Pemerintahan Desa ................................................ 34

B. Badan Permusyawaratan Desa. .............................................. 41

Page 8: RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN … · 1. Kepada pimpinan Universitas Muhammdiyah Malang Bapak Rektor, Pembantu Rektor I, Pembantu Rektor II dan Pembantu Rektor III. Terima kasih

1. Pengertian Badan Permusyawaratan Desa ........................... 41

2. Kedudukan dan Keanggotaan Badan Permusyawaratan Desa 43

3. Tugas Pokok, Kewenangan, Hak, dan Kewajiban ............... 46

C. Hubungan Pemerintah Desa dengan Badan Permusyawaratan Desa.

................................................................................................. 48

D. Penelitian Terdahulu ............................................................... 56

BAB III GAMBARAN UMUM OBJEK PENELITIAN

A. Gambaran Umum Kabupaten Lumajang ............................. 59

1. Sejarah Kabupaten Lumajang .............................................. 59

2. Letak Geografis .................................................................... 62

3. Luas Wilayah ........................................................................ 63

4. Topografi .............................................................................. 64

5. Geologi ................................................................................. 65

6. Jenis tanah ............................................................................ 65

7. Hidrologi .............................................................................. 65

8. Kemampuan Lahan ............................................................... 66

9. Kemiringan Tanah (Lereng) ................................................ 66

10. Drainase ................................................................................ 67

11. Iklim dan Curah Hujan ......................................................... 67

B. Gambaran Umum Kecamatan Kedungjajang ..................... 68

C. Gambaran Pemerintah Desa dan BPD Kedungjajang ......... 72

1. Pemerintahan Desa ............................................................... 72

2. Badan Permusyawaratan Desa ............................................. 78

D. Data Perangkat Desa dan BPD Desa Kedungjajang Kecamatan

Kedungjajang ........................................................................... 80

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Relasi Pemerintah Desa Dengan Badan Permusyawaratan Desa (BPD)

Dalam Perumusan APBdes ..................................................... 83

1. Fungsi BPD dan Aparat Desa dalam Perumusan Anggaran

dan Belanja Desa................................................................... 83

2. Wewenang BPD dan Aparat Desa dalam Perumusan Anggaran

dan Belanja Desa .................................................................. 93

3. Koordinasi BPD dan Aparat Desa dalam Perumusan Anggaran

dan Belanja Desa .................................................................. 97

Page 9: RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN … · 1. Kepada pimpinan Universitas Muhammdiyah Malang Bapak Rektor, Pembantu Rektor I, Pembantu Rektor II dan Pembantu Rektor III. Terima kasih

4. Peran BPD dan Pemerintah Desa dalam Perumusan Anggaran

dan Belanja Desa .................................................................. 100

5. Pengawasan BPD dalam Perumusan Anggaran

dan Belanja Desa .................................................................. 103

B. Kendala – kendala yang dihadapi oleh Pemerintah Desa dan BPD dalam

Proses perumusan anggaran pendapatan dan belanja desa 106

C. Langkah-langkah yang dilakukan oleh BPD dan Pemerintah Desa untuk

mengatasi kendala-kendala dalam perumusan anggaran dan belanja Desa

..................................................................................................... 109

BAB V PENUTUP

A. Kesimpulan .................................................................................. 116

B. Saran ............................................................................................ 118

DAFTAR PUSTAKA

Page 10: RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN … · 1. Kepada pimpinan Universitas Muhammdiyah Malang Bapak Rektor, Pembantu Rektor I, Pembantu Rektor II dan Pembantu Rektor III. Terima kasih

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Luas Wilayah Masing Maisng Kecamatan Kabupaten Lumajang .. 64

Tabel 3.2 Jumlah dan Nama Desa di Kecamatan Kedungjajang

Kabupaten Lumajang .................................................................... 69

Tabel 3.3 Data Perangkat Desa Kedungjajang Kecamatan Kedungjajang

Kabupaten Lumajang .................................................................... 80

Tabel 3.4 Data Anggota BPD Desa Kedungjajang Kecamatan Kedungjajang

Kabupaten Lumajang .................................................................... 81

Page 11: RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN … · 1. Kepada pimpinan Universitas Muhammdiyah Malang Bapak Rektor, Pembantu Rektor I, Pembantu Rektor II dan Pembantu Rektor III. Terima kasih

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Analisis Model Interaktif ............................................................ 23

Gambar 2.1 Model Hubungan Badan Permusyawaratan Desa (BPD)

Dengan Pemerintahan Desa .......................................................... 51

Gambar 3.2 Peta Desa Kedungjajang Lumajang ............................................ 70

Gambar 3.1 Peta Kabupaten Lumajang .......................................................... 62

Gambar 3.3 Struktur Organisasi Pemerintah Desa Kedungjajang

Kabupaten Lumajang ..................................................................... 82

Page 12: RELASI PEMERINTAH DESA DENGAN BADAN … · 1. Kepada pimpinan Universitas Muhammdiyah Malang Bapak Rektor, Pembantu Rektor I, Pembantu Rektor II dan Pembantu Rektor III. Terima kasih

DAFTAR PUSTAKA

Bintarto. R, 1983. Interaksi Desa Kota dan Permasalahannya. Jakarta: Ghalia, Indonesia.

Widjaja, HAW. 2003. Otonomi Desa. Jakarta: Raja Grafindo Persada

Sukasmanto dkk, 2004, Promosi Otonomi Desa, Yogyakarta: IRE Press.

Inu Kencana Syafiie ; 2006 Syafiie Inu Kencana. 2006. Ilmu Administrasi Publik. Jakarta. PT

Rineka Cipta

Raldi, H. Koestoer. 1997. Perspektif Lingkungan Desa Dan Kota. Jakarta. UI Press

Abdullah Rozali. 2003. Pelaksanaan Otonomi Luas Dan Isu Fundamental Sebagai Suatu

Alternatif. Jakarta. PT Raja Grafindo Persada

Undang-Undang No.32 Tahun 2004 Undang-Undang Undang-Undang Nomor 32 Tahun

2004 Tentang Pemerintahan Daerah

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 72 Tahun 2005 tentang Desa

Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004

Nurcholis, Hanif. 2005. Teori dan Praktik Otonomi Daerah. Jakarta: Grasindo

Napitupulu, Paimin. (2007). Menuju Pemerintahan Perwakilan Bandung: PT Alumni.