refrat bedah kateter

27
REFERAT KATETERISASI URETRA Disusun Oleh : OLIMVIA DWI JULANDA, S. Ked Pembimbing : DR. WAHYU PRABOWO, SP. B KEPANITERAAN KLINIK ILMU PENYAKIT BEDAH

Upload: nugraha-saputra

Post on 16-Aug-2015

256 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

kateterisasi

TRANSCRIPT

REFERATKATETERISASI URETRADisusun Oleh :OLIMVIA DWI JULANDA, S. KedPemimin! :DR. WA"#U PRA$OWO, SP. $KEPANITERAAN KLINIK ILMU PEN#AKIT $EDA"FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS WIJA#A KUSUMASURA$A#A $A$ %PENDA"ULUAN1.1 Latar BelakangKateterisasi uretra merupakan salah satu tindakan untuk membantu eliminasi urin maupunketidakmampuan melakukan urinasi. . Kateterisasi uretra adalah memasukan kateter ke dalamkandung kemih melalui uretra. Foley membuat kateter menetap pada tahun 1930, kateter tersebutdapat ditinggalkan menetap untuk jangka waktu terentu karena didekat ujungnya terdapat balonyangdikembangkansehinggamenegahkateter terlepas dari kandungkemih. Kateter !oleysampai saat ini masihdipakai searaluasdiduniasebagai alat untukmengeluarkanurindarikandung kemih "#urnomo, $003%.Banyak pasien merasa emas, takut akan rasa nyeri dan ketidaknyamanan dalammenghadapi kateterisasi urin. &erekaterlihat emosional menghadapi tindakan'tindakanpengobatan maupun perawatan terlebih yang berhubungan dengan daerah urogenital yangdimana kateter menembus masukkedalamtubuh"(llis et al, 199)%. #hiladelphia &enurutpenelitian di *merika, dari +, pasien di rumah sakit maupun homecare yang terpasang kateterindwelling, -$. di antaranya mengalami beberapa komplikasi, antara lain terjadi blocking ataupenyumbatan sehingga aliranurinterganggu,3-. di antaranya mengalamikebooranurindisekitar kateter dan 30. mengalami hematuria. Begitu juga pada pasien yang terpasang kateteruretra dalam jangka waktu lama "melebihi 3 bulan%. "/kmore K. et al it &adigan et al, $003%.0ndi1idu yang sehat yang memiliki kandung kemih normal, sisa'sisa metabolisme dibuang keluarselama berkemih. Berkemihadalahpengeluaranurindari tubuh, berkemihterjadi sewaktus!ingter uretra internal dan eksternal di dasar kandung kemih berelaksasi. 2erajat regang yangdibutuhkanuntukmenghasilkan e!ek iniber1ariasi diantara indi1idu,beberapa indi1idudapatmentoleransi distensi lebih besar tanpa rasa tidak nyaman "3ibson, $00$%. 4rin yang tidak dapatdieliminasi seara alamiah dan harus dialirkan keluar, maka kateter dapat langsung dipasang kedalamkandung kemih, ureter atau pel1is ginjal. Kateter dapat menjadi tindakan yangmenyelamatkan jiwa, khususnya bila traktus urinarius tersumbat atau pasien tidak dapatmelakukan urinasi1.$ 5ujuan 65ujuanpembuatanre!rat ini adalahuntukmengetahui de!inisi kateter, anatomi uretra dankandung kemih, 0ndikasi dan kontraindikasi kateter, jenis'jenis kateter, #emasangan kateter.$A$ IIANATOMI3ambar 1. *natomi 1esika urinaria$.1 7esia 4rinaria "Kandung Kemih%67esika urinaria "kandung kemih% dapat mengembang dan mengempis seperti balon karet,terletakdibelakangsim!isispubisdi dalamronggapanggul.Ber!ungsitukmenampungurinesampai kurang lebih $30'300 ml. /rgan ini dapat mengeil atau membesar sesuai isi urine yangada. Bentuk kandung kemih seperti keruut yang dikelilingi oleh otot yang kuat, berhubungandengan ligamentum 1esika umbilikalis medius.Bagian 1esika urinaria terdiri dari6 Fundus yaitu, bagian yang menghadap ke arah belakang dan bawah, bagian ini terpisah darirektumolehspatiumreto1esikaleyangterisi olehjaringanikat duktus de!eren, 1esikaseminalis dan prostat. Korpus, yaitu bagian antara 1erteks dan !undus. 7erteks, bagian yang manung ke arah muka dan berhubungan dengan ligamentum 1esikaumbilikalis.2inding kandung kemih terdiri dari lapisan sebelah luar "peritonium%, tunika muskularis"lapisan otot%, tunika submukosa, dan lapisan mukosa "lapisan bagian dalam%. #embuluh lim!e1esika urinaria mengalirkan airan lim!e ke dalam nadi lim!atik iliaka interna dan eksterna. Lapisan otot 1esika urinariaLapisan otot 1esika urinaria terdiri dari otot polos yang tersusun dan saling berkaitan dandisebut m. detrusor 1esikae. #eredaran darah 1esika urinaria berasal dari arteri 1esikalis superiordanin!erior yangmerupakanabangdari arteri iliakainterna. 7enanyamembentukpleksus1enosus 1esikalis yang berhubungan dengan pleksus prostatikus yang mengalirkan darah ke 1enailiaka interna. #ersara!an 1esika urinaria#ersara!an1esikaurinariaberasal dari pleksushipogastrikain!erior.8erabut ganglionsimpatikus berasal dari ganglion lumbalis ke'1 dan ke'$ yang berjalan turun ke 1esika urinariamelalui pleksus hipogastrikus. 8erabut preganglion parasimpatis yang keluar dari ner1ussplenikuspel1isyangberasal dari ner1ussakralis$, 3dan,berjalanmelalui hipogastrikusin!erior menapai dinding 1esika urinaria.8ebagian besar serabut a!eren sensoris yan g keluar dari 1esika urinaria menuju sistemsusunan sara! pusat melalui ner1us splanikus pel1ikus berjalan bersama sara! simpatis melaluipleksus hipogastrikus masuk kedalam segmen lumbal ke'1 dan ke'$ medula spinalis.3ambar $. *natomi 4retra laki'laki$.$ 4retra Laki'laki#adlaki'laki uretraberjalanberkelokkelokmelalaui tengah'tengahprostat kemudianmenembus lapisan !ibrosa yang menembus tulang !ubis ke bagian penis panjangnya berbentukpipa, panjang1-'$$,+m, sebagai saluranpengeluaranurineyangtelahditampungdi dalam1esia urinaria "kandung kening% ke luar badan "dunia luar% dan saluran semen. 4retra padalaki'laki terdiri dari6a. 4retra prostatiab. 4retra membranosa. 4retra ke1ernosaLapisan uretra laki'laki terdiri lapisan mukosa "lapisan paling dalam%, dan lapisansubmukosa.4retramulai dari ori!isiumuretrainternadi dalam1esikaurinariasampai ori!isiumeksterna. #ada penis panjangnya 1-,+'$0 myang terdiri dari bagian'bagian berikut6Uretra prostatikamerupakan saluran terlebar panjangnya 3 m, berjalan hampir1ertikulummelalui glandulaprostat , mulai dari basis sampai keapaks danlebihdekat kepermukaan anterior.Uretra pars membranasea ini merupakan saluran yang paling pendek dan paling dangkal,berjalan mengarah ke bawah dan ke depan di antara apaks glandula prostata dan bulbus uretra.#ars membranesea menembus diag!ragma urogenitalis, panjangnya kira'kira $,+ m, di belakangsim!isis pubis diliputi oleh jaringan s!ingter uretra membranasea. 2i depan saluran ini terdapat1ena dorsalis penis yang menapai pel1is di antara ligamentumtrans1ersal pel1is danligamentum ar9uarta pubis.Uretra pars kavernosusmerupakan saluran terpanjang dari uretra dan terdapat di dalamkorpus ka1ernosus uretra, panjangnya kira'kira 1+ m, mulai dari pars membranasea sampai keori!isiumdari dia!ragmaurogenitalis. #ars ka1ernosus uretraberjalankedepandankeatasmenujubagiandepansim!isispubis. #adakeadaanpenisberkontraksi, parska1ernosusakanmembelok ke bawah dan ke depan. #ars ka1ernosus ini dangkal sesuai dengan korpus penis )mmdanberdilatasi kebelakang. Bagiandepanberdilatasi di dalamglans penis yangakanmembentuk !ossa na1ikularis uretra.Oriifisiumuretraeksternamerupakanbagianerektoryangpalingberkontraksi berupasebuah elah 1ertikal ditutupi oleh kedua sisi bibir keil dan panjangnya ) mm. glandula uretralisyangakanbermuarakedalamuretradibagi dalamduabagian, yaituglanduladanlakuna.3landula terdapatdibawah tunikamukosa didalamkorpus ka1ernosus uretra "glandula parsuretralis%. Lakuna bagian dalam epitelium. Lakuna yang lebih besar dipermukaan atas di sebutlakuna magma ori!isium dan lakuna ini menyebar ke depan sehingga dengan mudahmenghalangi ujung kateter yang dilalui sepanjang saluran."#ut:,; < #abst,; 199) 8obotta ,=illiams, #.L 199+ 3ray>s anatomy %3ambar 3. 4retra =anita$.3 4retra =anita 64retra pada wanita terletak di belakang sim!isis pubis berjalan miring sedikit ke arah atas, #ipasaluran ini mempunyai panjang 3', m yang hanya ber!ungsi untuk pengeluaran urine, dimulaidari ori!iium urethra internumdengan m. sphinter 1esiae dan berakhir pada ostinum urethraeksternum yang bermuara di sebelah 1entroaudal dari 1estibulum 1aginae dilinea mediana. 7estibulum 1aginae merupakan ruangan yang dibatasi kanan'kiri oleh labiaminora, 1entroranial oleh !renulurn litoridis dan dorsoaudal oleh !renulum labiorumminorum. 0ntroitus 1aginae "ostium 1aginae% terletak tepat 1entroranial dari !renulumlabiorumminorum. 2indingnya terdiri atas tunia musularis dan tunia muosa. 5uniamusularis merupakanserabut otot melingkar lanjutanstratumirularem. sphinter 1esia.5unia muosamempunyaipliae longitudinales.(pitheliumdekat denganori!iium urethraeinternumbersi!at transisionil dankedistal menjadi epitheluimolumnare. Kedalamurethrabermuara glandulae urethrales yang terdapat di dalam epithel dan merupakan launae. 2i dalamtela submuosa terdapat serabut'serabut kenyal dan banyak 1enae. 3landulaeparaurethralesbermuaradi kanandankiri dari ori!iiumurethreeksternum.8aluranuretraperempuanpadaposisi tidur "supinasi% mempunyai kedudukan mendekati sudut lurus dari 1estibulum 1aginae ke1esiae urinaria. "#ut:,; < #abst,; 199) 8obotta , =illiams, #.L 199+ 3ray>s anatomy %$., 2inding uretra terdiri dari 3 lapisan 6a% Lapisan otot polos, merupakan kelanjutan otot polos dari 7esika urinaria mengandungb% jaringan elastis dan otot polos. 8phinter urethra menjaga agar urethra tetap tertutup.% Lapisan submukosa, lapisan longgar mengandung pembuluh darah dan sara!.d% Lapisan mukosa. 2inding kandung kemih terdiri dari6a% Lapisan sebelah luar "peritoneum%.b% 5unika muskularis "lapisan berotot%.% 5unika submukosa.d% Lapisan mukosa "lapisan bagian dalam%"#ut:,; < #abst,; 199) 8obotta , =illiams, #.L 199+ 3ray>s anatomy %$A$ IIIKATETERISASI URETRA3.1 2e!inisiKateteradalahselangyangdimasukkankedalamkandungkemihuntukmengalirkanurine. Kateter ini biasanya dimasukkan melalui uretra kedalam kandung kemih, namun metodelain yang disebut pendekatan suprapubik, dapat digunakan "&arrelli, $00-, p.$)+%.3.$ 0ndikasi pemasangan kateter6 2iagnostik 6o &engambil sample urin untuk kultur urino &engukur residu urineo &emasukan bahan kontras untuk pemeriksaan radiologyo 4rodinamiko &onitor produksi urine atau balane airan.o &engukur urin yg keluar pada situasi kegawatandaruratan atau saat operasio 2rainase pasaoperati! pada kandung kemih, darah 1agina atau prostat. 5erapi 6o ;etensi urineo 8el! interniten kateterisasi "?0?%o &emasukan obat'obatan kedalam kandung kemiho 7i1ersi urineo 8ebagai splin3.3 Kontraindikasi 6Kontraindikasimutlakpadakateterisasi uretraadalahjejaspadauretra, apakahdiurigaiatauterko!irmasi. 0njury atau jejas pada uretra biasanya terjadi pada pasien yang mengalami traumayang berhubungan dengan pel1is atau pasien dengan patah tulang pel1is,pengukuran urin yangkeluar pada situasi kegawatdaruratan atau saat operasi. #ada pemeriksaan !isik ditemukan darahpada meatus uretra dangrosshematuri untukmenghilangkandarahdangumpalannya darikantung kemih, perineal hematoma, dan prostat yang melayang. 3ambaran prostat yangmelayangbiasanyadikaburkandenganadanyahematomapel1isyangbesar ataudapat jugadisebabkan pasien menolak dilakukan pemeriksaan karena rasa sakit pada area tersebut. Bila halini terjadi,urethrographyretrograde harus dilakukansebelumpemasangankateter,."3ousse,*ngelo < 8hlamo1it:, $011 < &. Beynon, 5. ,$00+%. Ko:ier "$010% menyebutkan kontraindikasipemasangan kateter yaitu6 adanya penyakit in!eksi di dalam 1ul1a seperti uretritis gonorhoe danpendarahan pada uretra.;elati! kontraindikasi dari pemasangan kateter uretra adalah striktur baru saja dilakukanpembedahan uretra ataukandungkemih,danpasienyang tidakkooperati!.. "3ousse,*ngelo(.,et al.$011%$A$ IVJENIS&JENIS KATETER*da tiga maam kateter kandung kemih, yaitu 6 Kateter dengan selang pembuangan satu buah 6 kateter dengan satu lumen dipakai untuktujuan satu kali. Kateter dengan dua buah 6 kateter dengan dua lumen adalah kateter yang ditinggal tetapdisitusatulumendipakaisebagaisaluranpembuanganurine, lumenyanglaindipakaiuntuk mengisi dan mengosongkan balon yang dipasang pada ujungnya. Balon ini diisijika kateter dimasukkandenganara yangtepat. @umlahair destilasi tertentu, yangmenyebabkan kateter tidak dapat tergeser dan tetap berada dalam kandung kemih. Barusetelah kateter akan dilepas, balon ini harus dikosongkan. Kateter tiga buah saluran pembuangan. 6 kateter dengan tiga lumen, terutama dipakaiuntuktujuanmembilas kandung kemih.2isinisatulumendipakaiuntuk memasukkanairan pembilas, satu sebagai saluran pembuangan airan, dan satu untuk balonpenampungan. 8aluranpembuanganini dinamakanlumen. Kateterdengantigalumendengansendirinya akanmemiliki garis tengah"jadi lebihgemuk% yanglebihbesardibanding kateter dengan satulumen. "8melt:er