reaksi hipersensitivitas

34
REAKSI HIPERSENSITIVITAS Ery Purwanti

Upload: untung-edi-purwanto

Post on 08-May-2017

338 views

Category:

Documents


13 download

TRANSCRIPT

Page 1: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Ery Purwanti

Page 2: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Hypersensitivity reactions: Classification

Page 3: REAKSI HIPERSENSITIVITAS
Page 4: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

HIPERSENSITIFITAS

Suatu keadaan dimana seseorang menjadi sensitif terhadap suatu antigen

Reaksi abnormal

Page 5: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

REAKSI TIPE I REAKSI ANAFILAKSIS/

REAKSI ALERGI

Reaksi yang segera timbul sesudah alergen masuk ke dalam tubuh

Page 6: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Reaksi Hipersensitivitas tipe I

• Reaksi Hipersensitivitas tipe cepat atau anafilaktik• Diperantarai IgE • Alergenproduksi IgE berikatan spesifik dengan reseptor di

permukaan sel mast dan basofil tersensitisasi• Kontak berikutnya sederetan reaksi biokimia degranulasi dan

pelepasan mediator2 (histamin, leukotrien dan sitokin) reaksi alergi• 15-30 menit setelah terpapar antigen, kadang keterlambatan (10-12 jam)• Dapat melibatkan kulit (urtikaria dan eksema), mata (konjungtivitis),

nasofaring (rinitis), jaringan bronkopulmoner (asma), dan GI tract (gastroenteritis)

Page 7: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

• Contoh: reaksi anafilaksis terhadap bisa hewan, hay fever, urtikaria akibat makanan, dermatitis atopik, rhinitis alergika, konjungtivitis, asma, dll

• Gejala : ketidaknyamanan ringan sampai kematian• Berat ringan gejala dipengaruhi :• antibodi IgE• jumlah alergen• faktor-faktor lain yang dapat meningkatkan respon (infeksi virus

dan polutan)

Reaksi Hipersensitivitas tipe I……….

Page 8: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

REAKSI TIPE I

Page 9: REAKSI HIPERSENSITIVITAS
Page 10: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Biologic effects of mediators

Page 11: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Table 1. Pharmacologic Mediators of Immediate Hypersensitivity

MEDIATOR

Preformed mediators in granules

histamine bronchoconstriction, mucus secretion, vasodilatation, vascular permeability

tryptase proteolysis

kininogenase kinins and vasodilatation, vascular permeability, edema

ECF-A(tetrapeptides)

attract eosinophil and neutrophils

Newly formed mediators

leukotriene B4 basophil attractant

leukotriene C4, D4 same as histamine but 1000x more potent

prostaglandins D2 edema and pain

PAF platelet aggregation and heparin release: microthrombi 

Page 12: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Tes diagnostik

• Skin test (prick dan intradermal)• Kadar total IgE dan IgE spesifik terhadap alergen yang

dicurigai (ELISA) IgE tinggi pada kondisi atopik

Terapi:• Antihistamin, adrenalin, bronkodilator, kortikosteroid,

menghindari paparan alergen dan immunoterapi

Page 13: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Ragweed

Control negative (saline)

Control positve (histamine)

Skin test for allergy

Page 14: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

14

Capillary dilation

Pressure of exudate

Release of chemical mediators :HistamineSRS-AKininsProstaglandins

IncreasedBloodVolume

Increased Capillary permebiality

Exudation ofCell, fluid protein

Nerve irritation

Constrictionof smoothmuscle

AntigenIngestants

FoodDrugs

PollensDustsMolds

InjectantsDrugsStings

VaccinesSerum

Allergen interacts withIgE on mast cell

CAUSES MECHANISM PATHOPHYSIOLOGY

Page 15: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Type I hypersensitivity reaction (continued)15

Respiratory tract1. Upper “sinus headache”

itching of eyestearing, sneezing,watery nasal discharge,itching of nose,throat irritation

2. Lungs wheezing, dyspnea, dry cough, tightness in chest

MANIFESTATIONS CLINICAL EXAMPLES

GastrointestinalGlossitis, cardiospasmNausea, vomittingIrritable bowelDiarrhea, pruritus ani

SkinUrticaria, pruritus,Angioedema, weeping erthematosus vesico-papular lessions

Respiratory tract1. Upper “sinus headache”

itching of eyestearing, sneezing,watery nasal discharge,itching of nose,throat irritation

2. Lungs wheezing, dyspnea, dry cough, tightness in chest

Conjunctivitis

Asthma

Food allergies

Atopic dermatitis

Urticaria

Allergic rhinitis

Page 16: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

REAKSI TIPE II REAKSI SITOTOKSIK

• Reaksi yang terjadi karena dibentuknya antibodi IgG atau IgM terhadap antigen yang merupakan bagian dari sel penjamu

• Misalnya : a. Destruksi erytrocyt akibat reaksi transfusi b. Anemia hemolitik pada bayi yang baru lahir

Page 17: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Reaksi Hipersensitivitas tipe II• Waktu reaksi : menit - jam• Fagosit dan sel K punya peran• Interaksi antigen-antibodi pd permukaan sel, IgM atau IgG

dgn antigen yang juga merupakan bagian integral membran sel atau telah terserap atau menyatu menjadi membran.

• Mengaktifkan sistem komplemen dan sel yang terlibat dihancurkan.

• Terapi: anti-inflamasi dan agen immunosupresif

Page 18: REAKSI HIPERSENSITIVITAS
Page 19: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Type II hypersensitivity reaction19

CAUSES MECHANISM PATHOPHYSIOLOGY CLINICAL EXAMPLES

Susceptability to infections

Antigen

Transfusionreaction

Erythroblastosisfetalis

Drugs

Autoantibodies

Unknown

Antigen interacts with body cell i.e :

•Erythrocyte •Leucocyte •Platelet •Vascular endothelium

Agranulocytosis

Thrombocytopenia Purpura

Vesicular purpura

Vasculitis

Erytrhrocyte

hemolysis Hemolytic anemia

Reaction of IgG orIgM antobody with antigen on cell

Activates complement

Page 20: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

REAKSI TIPE III REAKSI KOMPLEKS IMUN

• Reaksi yang terjadi akibat endapan kompleks antigen-antibodi dalam jaringan atau pembuluh darah

• Jenis Antibodi : IgG• Kompleks tersebut mengaktifkan makrofag

merusak jaringan di sekitarnya• Antigen sering berasal dari : kuman malaria, spora

yang terhirup, jaringan itu sendiri (Autoimun)• Organ yang terkena : Ginjal, persendian, darah,

kulit, paru.

Page 21: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Reaksi Hipersensitivitas tipe III• Reaksi hipersensitivitas kompleks imun / reaksi Arthus• 3-10 jam setelah terpapar antigen• Antigen eksogen (bakteri, virus, atau parasit)/endogen (SLE)• Terbentuk kompleks antigen-antibodi (toksik terhadap

jaringan di tempat mereka diendapkan seperti ginjal / paru-paru) infiltrasi dinding pembuluh darah kecil aktivasi kaskade komplemen pelepasan bahan aktif secara biologis, termasuk faktor-faktor yang menarik sel-sel fagosit yang akan menfagositosis kompleks tersebut

Page 22: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

• Komplek antigen-antibodi terikat komplemen merupakan deposit pada dinding vasa darah, permukaan serosa, dan ekstravaskular yang lain

• Netrofil tertarik secara kemotaktik, dan mele-paskan enzim lisosomal, prostaglandin, kinin, dan radikal bebas kerusakan jaringan

Page 23: REAKSI HIPERSENSITIVITAS
Page 24: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Type III hypersensitivity reaction24

CAUSES MECHANISM PATHOPHYSIOLOGY CLINICAL EXAMPLES

Tissue destruction

Inflammation

Antigen and antibody forman immunecomplex

Antigen

Autoantibodies Drugs SerumChemicals Foreign antigenBacteria Virus

Glomerulo-nephritis

Vasculitis

Arthus reaction

Rheumatoid diseases

Serum sickness

Deposits on vessel wallsor basement membrane

Page 25: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

• Dalam keadaan normal, kompleks imun akan dimusnahkan oleh sel-sel mononuklear

Page 26: REAKSI HIPERSENSITIVITAS
Page 27: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Immune Complex Hypersensitivity (type III)

Page 28: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Immune Complex Hypersensitivity (type III)

Page 29: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Immune Complex Hypersensitivity (type III)

Page 30: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Diagnosis:– Biopsi jaringan (endapan Ig dan komplemen)

– Kompleks imun pada darah dan penurunan jumlah komplemen

Terapi:– Anti-inflamasi

Page 31: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

REAKSI TIPE IV REAKSI HIPERSENSITIVITAS LAMBAT

• Timbul lebih dari 24 Jam setelah tubuh kemasukan antigen• Reaksi terjadi karena respon dari sel Th1

yang sudah disensitisasi oleh antigen tertentu• Bila antigen menetap dalam jangka waktu

yang lama terbentuk jaringan granulo-matosa

Page 32: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Reaksi Hipersensitivitas Tipe IV

• tipe seluler atau tipe lambat (delayed type hypersensitivity)• > 12 jam• Contoh klasik: reaksi tuberkulin (Mantoux) yang memuncak

48 jam setelah injeksi antigen• Contoh lain: dermatitis kontak, penyakit autoimun dan infeksi

seperti tuberkulosis, lepra, granulomatosa, toksoplasmosis, dll

Page 33: REAKSI HIPERSENSITIVITAS
Page 34: REAKSI HIPERSENSITIVITAS

Type IV hypersensitivity reaction

34

CAUSESMECHANISM PATHOPHYSIOLOGY CLINICALEXAMPLES

Release of :Lymphokines Migration inhibition factorInterferonKiller cellsTransfer factor

Injury and destruction of target organ

Antigen

TuberculinPoison IvyChemicalFungiTransplante

d organsVirus

Contact dermatitis

Graft vs host reactions

Viral infection

Autoallergic disease

SensitizedLymphocyte reacts with antigen