rangkuman pelajaran bahasa indonesia kelas 4

Upload: carolina-ramirez

Post on 06-Jul-2018

259 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    1/15

    Pelajaran 1: Kesenian

    Denah  gambar yang menunjukkan letak kota, jalan dansebagianya

      dengan denah kita bisa menemukan tempat dan jalan yang kita tuju dengan mudah

      denah adalah sebagian kecil dari sebuah peta

    denah sama fungsinya dengan peta, tetapi hanya peta menggambarkan lokasi yang lebih luas dan lebih

    detail. 

    • Tujuan Belajar: membuat gambar atau denah berdasarkan

    penjelasan yang didengar

    a. Mendengarkan Penjelasan Denah

    •Tujuan Belajar: Mendseskripsikan tempat sesuai dengan denah ataugambar dengan kalimat yang runtut

    b. Mendeskripsikan tempat

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    2/15

    Menemukan pikiran pokok

    • Pikiran pokok teks - adalahgagasan yang menajdi dasarpenegmabnagn sebuah paragraf.

    • Disebut juga ide pokok

    • biasanya diwakili oleh kalimatutam yang letaknya bisa di awal,tengah atau akhir paragraf.

    •Tujuan Belajar: menemukan pikiran pokok teks agak panjang (150-200kata) dengan cara membaca sekilas

    C. Membaca sekilas

    D. Menggunakan kata depan di dan ke

    Deskripsi merupakan penggambaran secara detai l

    tentang suatu tempat atau benda

    Sat mendiskripsikan , kita harus menguraikan cirikhas

    tempat tersewbut secara rinci

    Beberapa hal yang harus diperhatikan saat

    emndeskripsikan tempat:

    a.  lokasi

    b.  b. bentuk fisik

    c.  ciri khas

    d.  kegunaan

    Mendeskripsikan Museum Asia Afrika

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    3/15

     

    “di-” sebagai awalan atau imbuhanditulis serangkai dengan katadasarnya

      diajarkan. 

      dikembangkan

      ditulis 

    “ke -” sebagai awalan atau imbuhanditulis serangkai dengan katadasarnya

      ketua 

      ketiga

    E. Kebahasaan

    • Menggunakan tanda petik ("........") 

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    4/15

    Pelajaran 2 : Lingkungan

    • Tujuan Belajar: menjelaskan kemabli secara lisan atau tuli

    penjelasan tentang simbol daerah lambang korps

    a. Mendengarkan Penjelasan Simbol

    • Tujuan Belajar: Mendseskripsikan tempat sesuai dengan gambar

    b. Mendeskripsikan tempat

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    5/15

     

    Memahami

    paragraf

    Pada setiap paragraf terdapat satu pikiran pokok

    Kalimat lain disebut pikiran penjelas, merupakan rambahan yang berfungsimenjalskan pikiran pokok 

    C. Membaca sekilas

    D. Menulis petunjuk 

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    6/15

     

    Kata depan“dengan’ 

    Dapat menunjukkan alat, dikuit kata bendaAyah menggambar dengan pensil.

    Tika memotong kue dengan pisau. Akhiran –kan Berfungs membentuk kata kerja

    1.  Kumpulkan hasul pekerjaan kalian di depan kelas!

    2.  Ilmu yang kami daparkan akan selalu kami amalkan.

    Akhiran –i Berfungs membentuk kata kerja1.  Buku yang aling engkau sukai?

    2.  Setiap peraturan harus selalu kita taati. 

    Akhiran –an Berfungsi membentuk kata benda1.  Kandungan Ibu Rini sudah berusia 9 bulan. 

    Akhiran –nya Berfungsi membentuk kata benda1.  Alamak, pahitnya rasa kopi ini! 

    E. Kebahasaan

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    7/15

    Pelajaran 3 : Tempat Umum

    • Tujuan Belajar: menjelaskan kembali secara lisan atau tulisan

    tentang simbol daerah/lambang korps

    a. Mendengarkan Penjelasan Lambang Korps

    •Tujuan Belajar: Mendseskripsikan suatu tempat sesuai dengan denahatau gambar dengan kalimat yang runtut

    b. Mendeskripsikan suatu tempat

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    8/15

     Petunjuk menggunakan telepon umum:

    1.  angkat gagang telpon 2.  masukkan kartu telepon umum3.   pencet nomor tujuan4.  letakkan gagang telpon jika sudah selesai5.  ambil kembali kartu telpon umum

    •Tujuan Belajar: melakukan sesuatu berdasarakan petunjuk pemakainyang dibaca.

    C. Melakukan sesuatu berdasarkan petunjuk

    D. Kebahasaan 

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    9/15

     

    Bagian-bagian surat yang saya akan uraikan di bawah ini

    merupakan bagian-bagian surat resmi, bagian-bagian surat

    resmi tersebut adalah sebagai berikut ini: 

    1. Tempat dan Tanggal Surat 

    Pencantuman tempat dan tanggal surat tersendiriditujukan untuk memberikan informasi mengenai tempat

    dan tanggal penulisan surat tersebut. Untuk tempat

     biasanya tidak dicantumkan kembali jika tempat sudah

    ditulis di kepala surat yang berupa alamat instansi. Tapi

     bagi surat bukan resmi yang tidak memiliki kepala surat,

     wajib menuliskan tempat di bagian surat ke 2 ini. 

    Contoh: 

     Jakarta, 3 Januari 2014 

    Cirebon, 18 Mei 1990 

    2. Salam Pembuka Bagian surat yang ke 7 adalah salam pembuka yang

     berfungsi sebagai sapaan dalam surat. Salam pembuka

    ditulis dengan huruf kapital di awal dan diakhiri oleh tanda

    koma. 

    Contoh: 

     Dengan hormat, 

     Salam pramuka, 

     Assalamualaikum wr.wb. 

    3. Isi Surat 

    Pembuka Pembuka merupakan alenia pertama

     yang berfungsi sebagai pengantar atau

    pendahuluan terhadap infomrasi yang disampaikan

    di alenia isi. 

      Isi  Alendia isi berisi informasi yang akan disampaikan

      Penutup 

    Sedangkan alenia penutup ini berisi ucapan terima

    kasih atau harapan dari penulis surat kepada

    pembaca surat.

    4. Salam Penutup 

    Salam penutup merupakan penutup surat yang biasanya

    menggunakan kata: "Hormat saya, Hormat kami

     Wassalam". Penulisan salam penutup tersebut sepert

    salam pembuka, diawali oleh huruf kapital dan diakhiroleh tanda koma. 

    5.Nama Jelas Pengirim dan

    6. Tanda tangan Setelah salam penutup, terdapa

    nama jelas pengirim surat beserta tanda tangannya. 

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    10/15

    Pelajaran 4 : Kegemaran

    • Tujuan Belajar: membuat gambar denah berdasarkan

    penjelasan yang didengar

    a. Mendengarkan Penjelasan tentang denah

    b. Menjelaskan penggunaan alat pancing

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    11/15

     

    C. Membaca Kamus

    D. Menyampaikan pujian •Pujian adalah pernyataan yang ebrisi kekguman dan penghargaan terhadap sesautu

    yang dianggap abik atau indah

    •Pujian harus disampaikan dengan bahasa yang santun dan tidak berlebihan

    • contoh : Bagus benar lukisan yang kamu buat!

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    12/15

    D. Menulis cerita

    D. Penggabungan kalimat

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    13/15

    Pelajaran 5 : Hidup Sehat

    B. Menjelaskan penggunaan alat musik angklung

    Petunjuk Pemakaian ObatPada kemasan obat biasanya terdapat petunjukpemakaiannya, pahamilah dengan baik petunjuktersebut agar tidak terjadi hal-hal yang tidakdiinginkan. Contoh petunjuk pemakaian padaobat adalah sebagai berikut : 1. Usia 4-6 tahun 1/4 sendok 3 kali sehari2. Usia 7-11 tahun 1/2 sendok 3 kali sehari3. 12 tahun ke atas 1 sendok 3 kali sehari Jika Ani saat ini berusia 7 tahun maka aturanpemakaian obat sesuai dengan petunjuk di atas

    Perhatikan contoh petunjuk pemakaian padagambar di samping. Jika Nonik berusia 13 tahun,aturan pemakaian obat yang benar adalah sehari 3

    a. Mendeskripsikan Penjelasan denah

    C. Membaca petunjuk pemakaian obat

    http://3.bp.blogspot.com/-iymltlxvX0o/ULokUGJ4C8I/AAAAAAAAJEc/0jfquzInCW4/s1600/petunjuk.jpg

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    14/15

    adalah 1/2 sendok 3 kali sehari. kali minum, setiap minum1 tablet. Nonik berusia 13tahun atau dapat dikatakan 12 tahun ke atas makadosis obat untuk nonik adalah 1 tablet 3 kali sehari

    D.Menulis percakapan

    Kalimat Langsung

      Kalimat langsung adalah kalimat yangmenirukan ucapan atau ujaran orang lain. 

      Kalimat hasil kutipan pembicaaraanseseorang persis seperti apa yangdikatakannya. Bagian ujaran/ucapan diberi

    tanda petik (“….” ) dapat berupa kalimat perintah, berita, atau kalimat tanya.

    Kalimat Tidak Langsung

      Kalimat tidak langsung adalah kalimat yangmelaporkan ucapan atau ujaran orang lain. 

      Bagian kutipan dalam kalimat tak langsungsemuanya berbentuk kalimat berita 

    1. Robi berkata, “Panas sekali cuaca hari ini”.2. “Tolong ambilkan obat!” kata Ibu kepada Rani.

    3. “Kamu harus isitirahat yang cukup dan jangandulu keluar rumah selama beberapa hari,”kata

    dokter kepadaku.

    4. Bu Guru bertanya, “Diantara kalian, siapa yang

    bercita-cita ingin menjadi astronot?” 

    5. Desmon berkata,” Ani nanti pulangnya saya

    antar!” 

    6. ” Kapan bukuku kamu kembalikan?“ tanya Samid.

    7. ” Belikan saya mobil baru!“ pinta Tria.

    1. Robi mengatakan bahwa cuaca hari ini panassekali.

    2. Ibu mengatakan kepada Rani untuk mengambilkanobat.

    3. Dokter berkata kepadaku bahwa aku harus

    istirahat yang cukup dan tidak keluar rumah selama

    beberapa hari.

    4. Bu Guru menanyakan kepada kami adakah

    diantara kami yang bercita-cita menjadi astronot.

    5. Desmon mengatakan bahwa dia nanti akan

    mengantarkan Ani kalau pulang.

    D. Mengubah tidak kalimat langsung menjadi kalimat langsung 

  • 8/17/2019 Rangkuman Pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4

    15/15

    8. ” Saya akan datang nanti malam,“ kata Hamid.

    9. Dani berkata,” Coba kamu bantu saya

    menyelesaikan tugas ini!” 

    10. Paman berkata,” Pulanglah kalian secepatnya

    karena sebentar lagi hujan turun.” 

    11. Ketua kelas berkata,” Terima kasih atas

    sambutan kalian kepada kami pada acara kunjungan

    kami.” 12. Kata Webby,” Saya nanti sore akan ke

    rumahmu.” 

    Contoh kalimat tidak langsung 

    6. Hamid menanyakan tentang kapan bukunya saya

    kembalikan.

    7. Tria meminta agar dia dibelikan mobil baru.

    8. Hamid berkata bahwa dia akan datang nanti

    malam.

    9. Dani mengatakan supaya saya membatu dia

    menyelesaikan tugas.

    10. Paman mengatakan bahwa kita harus pulangsecepatnya karena sebentar lagi hujan turun.

    11. Ketua kelas mengatakan terima kasih atas

    sambutan kami kepada mereka pada acara

    kunjungan mereka.

    12. Webby mengatakan bahwa dia akan datang ke

    rumahku nanti sore. 

    Perubahan Kata Ganti Kalimat Langsung ke Tak

    Langsung

    Dalam perubahan bentuk ini perhatikan

    perubahan kata gantinya:Kata Ganti Kalimat Langsung—> Kata Ganti

    Kalimat Tak Langsung

    Saya—> Dia

    Kamu—> Saya

    Kalian—> Kami

    Kami—> Mereka

    Kita—> Kami 

    Ubahlah kalimat berikut menjadi kalimat

    langsung !1. Adik mengatakan bahwa ia menyukai bunga

    dan boneka2. Rudi mengatakan kepada kami bahwa kamidapat mengunjungi rumahnya pada hari

    Minggu.Ubahlah kalimat langsung berikut menjadi

    kalimat tidak langsung !

    1. “Ayo, kita segera berangkat!”, ajak ayah padakami.

    2. Tina berkata, “Ibuku sangat senang sekalimemasak”.