rancangan e-learning repdis bermutu 2014

20
RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

Upload: ursala

Post on 13-Feb-2016

92 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014. TOPIK PAPARAN. RASIONAL. 1. TUJUAN – SASARAN – MANFAAT . 2. DISAIN DAN TEKNIS PELATIHAN REPDIS BERMUTU. 3. 4. ALUR PELATIHAN REPDIS BERMUTU. 5. PORTAL E-LEARNING REPDIS BERMUTU. e-Training RepDis BERMUTU. 1. RASIONAL. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

RANCANGANE-LEARNING REPDIS BERMUTU2014

Page 2: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

e-Training RepDis BERMUTU

TOPIK PAPARAN

RASIONAL

DISAIN DAN TEKNIS PELATIHAN REPDIS BERMUTU

PORTAL E-LEARNING REPDIS BERMUTU

TUJUAN – SASARAN – MANFAAT

ALUR PELATIHAN REPDIS BERMUTU

5

4

3

2

1

Page 3: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

Selama 5 tahun pelaksanaan program BERMUTU dinilai telah berhasil meningkatkan kinerja guru di wilayah program BERMUTU

Keberhasil tersebut perlu direplikasi dan diseminasikan ke beberapa wilayah lain di Indonesia

1. RASIONALRepDis Program BERMUTU

e-Training RepDis BERMUTU

Page 4: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

e-Training RepDis BERMUTU

1 …lanjutan RASIONAL

Agar pendidik memiliki kompetensi pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) (Pemendikbud Nomor 65 Tahun 2013 salah satu prinsip pembelajaran adalah pemanfaatan TIK untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas pembelajaran)

Untuk mencakup wilayah yang lebih luas, RepDis program BERMUTU dirancang dengan pelatihan berbasis online (e-learning)

Disain ini dibuat berdasarkan pertimbangan variasi kondisi geografis, jumlah populasi pendidik yang sangat besar, dan keunggulan e-learning system

Page 5: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

e-Training RepDis BERMUTU

1 …lanjutan RASIONAL

Definisi e-Learning Rosenberg (2001), merujuk pada penggunaan teknologi

internet untuk mengirimkan serangkaian solusi yang dapat meningkatkan pengetahuan dan keterampilan.

Darin E. Hartley ( 2001), suatu jenis belajar mengajar yang memungkinkan tersampaikannya bahan ajar ke siswa dengan menggunakan media internet, intranet atau media jaringan komputer lain.

Onno W. Purbo (2002), istilah “e” atau singkatan dari elektronik dalam e-learning digunakan sebagai istilah untuk segala teknologi yang digunakan untuk mendukung usaha-usaha pengajaran lewat teknologi elektronik internet.

Page 6: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

e-Training RepDis BERMUTU

1 …lanjutan RASIONAL

Keunggulan e-Learning Memerlukan biaya yang lebih rendah Menyediakan akses tak terbatas Variasi penyediaan konten Selalu up to date Pengguna dapat melakukan akses dimana saja dan kapan

saja setiap saat E-learning dapat disesuaikan dengan protokol universal

(contoh internet dan browser) Mendorong dan menfasilitasi terbentuknya komunitas

dengan beragam minat dan kepentingan Efektif meningkatkan layanan pada proses pembelajaran

Page 7: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

e-Training RepDis BERMUTU

1 …lanjutan RASIONAL

Kelemahan e-Learning Kurangnya interaksi antar peserta pelatihan yang dapat

memperlambat terbentuknya values dalam proses belajar dan mengajar

Kecenderungan mengabaikan aspek akademik atau aspek sosial dan sebaliknya mendorong tumbuhnya aspek bisnis/ komersial

Berubahnya peran pengajar dari teknik pembelajaran konvensional ke teknik pembelajaran menggunakan ICT

Peserta pelatihan yang tidak mempunyai motivasi belajar tinggi cenderung gagal

Tidak semua tempat tersedia fasilitas internet Kurangnya tenaga yang mengetahui dan memiliki ketrampilan

internet

Page 8: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

Secara substansial, RepDis program BERMUTU bertujuan meningkatkan kompetensi dan kinerja guru

Memfasilitasi guru dalam pelaksanaan pengembangan keprofesian berkelanjutan

Meningkatkan pengetahuan guru dalam memanfaatkan teknologi informasi

2. TUJUAN – SASARAN – MANFAAT RepDis Program BERMUTU

e-Training RepDis BERMUTU

Page 9: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

e-Training RepDis BERMUTU

2 …lanjutan TUJUAN – SASARAN – MANFAAT

Sasaran RepDis program BERMUTU adalah 25 provinsi (8 provinsi mitra BERMUTU dan 17 provinsi perluasan)

Manfaat secara teknis dari RepDis program BERMUTU antara lain: Meningkatnya kemampuan peserta dalam hal materi, konsep, struktur

dan pola pikir, serta pola tindak keilmuan yang mendukung mata pelajaran

Meningkatnya penggunaan internet sebagai sumber dan media pembelajaran

Meningkatnya pengetahuan dan wawasan pendidik dalam memperoleh variasi sumber belajar di luar program konvensional (tatap muka)

Terbangunnya komunitas pendidik secara online di seluruh wilayah Indonesia

Menjangkau seluruh wilayah geografis yang lebih luas, menghemat waktu proses belajar mengajar

Melatih pendidik lebih mandiri dalam mendapatkan ilmu pengetahuan Adanya bantuan profesional secara online bagi pendidik

Page 10: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

Disain pelatihan RepDis program BERMUTU adalah diklat dengan sistem online (e-Learning) bagi guru berbasis KKG/ MGMP

Pelatihan online RepDis BERMUTU menggunakan model Blended Learning (perpaduan antara online dan offline)

3. DISAIN DAN TEKNIS PELATIHANRepDis Program BERMUTU

e-Training RepDis BERMUTU

Page 11: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

e-Training RepDis BERMUTU

Meminimalisir kendala teknis di lapangan Disain pelatihan RepDis BERMUTU berbasis

forum KKG dan MGMP Diharapkan terjadi diskusi interaktif dan

edukatif melalui forum tersebut, baik sesama guru maupun dengan fasilitator

Mengapa Blended Learning…?

Page 12: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

e-Training RepDis BERMUTU

3 …lanjutan DISAIN DAN TEKNIS PELATIHAN

Komponen (kebutuhan perangkat) e-learning…

RUMAH

ISI

PERALATAN

e-Learning System Learning Managemen System (LMS) Situs Portal/ Blog

e-Learning Content Multimedia-based Content Text-based Content

Infrastructure Server client Laptop/ PC Network media (internet)

P4TK Bahasa, P4TK IPA, P4TK IPS, dan P4TK Matematika

P4TK Bahasa, P4TK IPA, P4TK IPS, dan P4TK Matematika

P4TK, LPMP, KKG/MGMP, unit terkait

Page 13: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

e-Training RepDis BERMUTU

3 …lanjutan DISAIN DAN TEKNIS PELATIHAN

Konten e-learning akan diisi oleh 4 PPPPTK….

E-Learning RepDis

Program BERMUTU

P4TK Bahasa

P4TK IPA

P4TK IPS

P4TK Matematika

Page 14: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

e-Training RepDis BERMUTU

3 …lanjutan DISAIN DAN TEKNIS PELATIHAN

Materi online yang akan disajikan adalah:

P4TK Bhs

P4TK IPA

P4TK IPS

P4TK Mtk

Bhs Indonesia Tematik (KKG)

Bhs Inggris (MGMP)

IPA Terpadu (MGMP)

IPS Terpadu (MGMP)

Matematika Kreatif (MGMP)

Matematika Tematik (KKG)

Page 15: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

e-Training RepDis BERMUTU

3 …lanjutan DISAIN DAN TEKNIS PELATIHAN

Model evaluasi sistem e-learning: Penugasan (30%) : quiz, problem solving, tanya

jawab, praktikum, tagihan-tagihan Aktifitas Pembelajaran (20%) : mengikuti seluruh

proses pembelajaran, dan log sistem e-learning terhadap peserta diklat

Aktifitas Forum (30%) : diskusi materi, tanya jawab, tes-tes sederhana secara langsung

Tes akhir / Komprehensif (20%)

Page 16: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

• Agar pelaksanaan e-Learning RepDis program BERMUTU berjalan efektif dan efisien perlu disusun skema dan alur kegiatan

• Terjadi sinkronisasi dengan seluruh lembaga terkait, guna saling mendukung dan meminimalisir berbagai kendala

4. ALUR PELATIHANRepDis Program BERMUTU

e-Training RepDis BERMUTU

Page 17: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

e-Training RepDis BERMUTU

4 …lanjutan ALUR DAN ADM PELATIHAN

Skenario pelatihan RepDis BERMUTU

P2TK DIKDAS, P4TK MITRA BERMUTU (NCT)

Pelatihan bagi PCT/DCT

Hasil

Melatih Guru Pemandu Menjadi PCT/DCT

tdk lulus

lulus

SertifikatBlended learning di KKG/MGMP

NCT dapat memfasilitasi kegiatan di GP dan KKG/MGMP

PCT dapat memfasilitasi kegiatan di KKG/MGMP

Page 18: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

e-Training RepDis BERMUTU

4 …lanjutan ALUR DAN ADM PELATIHAN

Mekanisme mengikuti online learning RepDis BERMUTU Peserta harus mengunduh formulir pada masing-

masing portal e-learning P4TK (format Excel) Mengisi formulir tersebut dengan lengkap, kemudian

ditandatangani oleh dinas Formulir tersebut harus dikirim ke masing-masing

P4TK sesuai mapel untuk diregistrasi ke dalam sistem

Peserta mendapatkan akun untuk login ke dalam sistem e-learning

Page 19: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

5. PORTAL E-LEARNINGRepDis Program BERMUTU

e-Training RepDis BERMUTU

PPPPTK IPAhttp://p4tkipa.kemdikbud.go.id

PPPPTK Bahasahttp://www.pppptkbahasa.net

PPPPTK IPShttp://p4tkipa.kemdikbud.go.id

PPPPTK Matematikahttp://p4tkmatematika.org

Page 20: RANCANGAN E-LEARNING REPDIS BERMUTU 2014

TERIMAKASIHTim RepDis Program

BERMUTU