radar tegal 22 juli 2011

20
dengan dinonaktifkan dari jabatan di partai, maka proses hukum yang akan dijalankan para penegak hu- kum juga diharapkan akan bisa berjalan lebih baik. “Kalau ternyata (yang dituduhkan) tidak benar, maka hak-hak mereka dapat di- kembalikan lagi,” imbuh Hencky. Penonaktifan tersebut, lanjut dia, bisa dilakukan dalam forum ra- kornas, yang akan dilaksanakan di Jakarta, 23-24 Juli nanti. “Sudah sepantasnya, rakornas bukan ha- nya untuk memecat Nazaruddin semata,” pungkasnya. JAKARTA -Keterangan mantan Juru Panggil Mahkamah Konstitusi Mashuri Hasan, semakin membuka tabir munculnya surat palsu pene- tapan kursi di daerah pemilihan Sulawesi Selatan I. Dalam rapat panja mafia pemilu yang digelar tertutup, Hasan membeberkan kro- nologis munculnya surat palsu, termasuk keterlibatan sejumlah pihak di dalamnya. Anggota Panja Mafia Pemilu Akbar Faizal menyatakan, kronologi yang disampaikan Hasan ternyata menemukan hal-hal baru. Jika man- tan Anggota KPU Andi Nurpati menyatakan bahwa pembahasan pleno terkait konsultasi dapil Sulsel I dilakukan pada 14 Agustus 2009, Hasan menyatakan sudah ada pembicaraan terkait hal itu sejak 9 Agustus. “Detilnya saya jangan ditanya CMYK Harian Pertama Kebanggaan Wong Tegal 20 HALAMAN - Rp. 2.500,- JUMAT, 22 JULI 2011 CMYK Saudara Nazaruddin Mulai Dicekal * Pan melu kabur? Mulai Muncul Desakan Anas Non Aktif * Kuat ora? Pemkot Dikibuli PT KAI HAL. METROPOLIS Pemilihan Wabup Gagal HAL. RADAR BREBES Dindikpora Tarik Muhropah HAL. PEMALANG Ingat Momen Indah Lewat Album Kenangan HAL. XPRESI INDEKS Rieke Diah P SEMOK Bergabung dengan Demonstran ANGGOTA FPDIP DPR Rieke Diah Pitaloka mungkin merasa ti- dak cukup hanya menyampaikan de- sakan pengesahan Rancangan Un- dang-Undang (RUU) Badan Pe- nyelenggara Ja- minan Sosial (BPJS) di gedung parlemen dan me- dia. Rieke yang po- puler sebagai to- koh Oneng di se- buah sinetron itu ikut turun ke jalan dengan bergabung dalam aksi demonstrasi mahasiswa Universitas Indonesia. Rieke ikut rombongan dari Gedung Nusantara III DPR menuju ruang pimpinan DPR di Gedung Nusantara I. Rieke dan belasan mahasiswa yang dipimpin Ketua BEM UI Maman Abdurrakhman diterima Wakil Ketua DPR Priyo Budi Santoso. Mantan anggota PKB itu juga fasih menyanyi- kan lagu wajib demonstran, Totalitas Per- juangan. “Kewajiban saya mendorong disahkannya UU BPJS agar masyarakat yang berada di bawah garis kemiskinan bisa mendapatkan jaminan kesehatan,” kata Rieke yang tengah hamil empat bulan. Rieke yang tampak lebih kurus itu menga- takan, tugasnya sebagai anggota pansus dan panja BPJS melelahkan karena rapat-rapat sering berlangsung hingga tengah malam. (nik/jpnn/ c6/nw) JAKARTA - Komisi Pem- berantasan Korupsi (KPK) tidak mau lagi kecolongan dengan kaburnya orang-orang yang terlibat dalam kasus suap pro- yek wisma atlet Sea Games 2011 di Palembang. Karenanya, lem- baga antikorupsi ini menge- luarkan surat cegah dan tangkal (tangkal) kepada orang-orang yang diduga terlibat dalam kasus tersebut. Pada Senin (18/7) lalu KPK mengeluarkan permohonan kepada Direktorat Jenderal Imigrasi Kemenkum HAM agar Muhammad Nazir, sepupu Mu- hammad Nazaruddin yang juga anggota DPR RI itu di cekal. Tentu saja, permintaan itu langsung ditindaklanjuti dan disetujui Ditjen Imigrasi. Tak berhenti pada Nazir. Keesokan harinya, empat orang lainnya yang juga terkait erat dengan kasus tersebut juga dicekal. Mereka adalah Muja- hidin Nur Hasyim, Albert Pang- gabean, Gerhana Sianipar, dan Munarsih. “Itu permohonan yang paling baru,” kata Juru Bicara Ditjen Imigrasi Heriawan Sukoaji kemarin (21/7). Namun Heriawan mengaku bahwa dirinya tidak mengerti apa peran keempat orang itu dalam kasus wisma atlet. Me- nurutnya, itu semua adalah kewenangan KPK dan Ditjen Imigrasi hanya menindaklanjuti permohonan cegah dan tangkal tersebut. Saudara Nazaruddin Mulai Dicekal ke hal 19 kol 5 JAKARTA - Posisi Anas Ur- baningrum sebagai ketua umum DPP Partai Demokrat sedang dalam krisis. Suara menginginkan agar Anas dinonaktifkan sementara bersama dengan pejabat partai lain yang sempat dituding Nazaruddin, mulai muncul. “Mereka jelas harus dinonaktif- kan dahulu,” desak salah seorang pendiri Partai Demokrat yang ter- gabung Forum Komunikasi Pendiri dan Deklarator Hencky Luntungan, di Jakarta, kemarin (21/7). Menurut dia, penonaktifan para pejabat Demokrat tersebut adalah bentuk tanggung jawab moral. “Semua nama yang disebut Na- zaruddin, mulai Anas Urbaningrum, Andi Mallarangeng, Angelina Sondakh, Mirwan Amir, hingga Jafar Hafsah,” tandasnya. Saat ini, Andi Mallarangeng adalah sekretaris dewan pembina. Sedangkan Angelina dan Mirwan, masing-masing adalah wasekjen dan wakil bendahara umum. Se- mentara Jafar Hafsah selain ketua di salah satu departemen juga merupakan ketua fraksi Demokrat di DPR. Hencky menambahkan, bahwa Mulai Muncul Desakan Anas Non Aktif ke hal 19 kol 1 Optimalkan Kemensos, DPR dan Pemerintah Urung Bikin Lembaga Baru JAKARTA - DPR dan Peme- rintah mulai berfikir lebih selek- tif untuk membentuk lembaga non struktural baru. Semangat ini tampak dari RUU Fakir Mis- kin yang disahkan menjadi undang -undang di sidang paripurna DPR, kemarin. Me- reka bersepakat mengurungkan hasrat untuk membentuk sema- cam badan atau komisi baru yang diberi kewenangan dalam Fakir Miskin Diberi Hadiah Undang -Undang Hasan Bongkar Kronologis Surat Palsu ke hal 19 kol 1 ke hal 19 kol 1 TEDY KROEN/RAKYAT MERDEKA USUT KETERLIBATAN ANAS - Massa dari Komite Aksi Pemuda Anti Korupsi (Kapak) berunjuk rasa di depan Gedung KPK, Jakarta, Kamis (21/7). Sambil membakar sejumlah poster bergambar elit partai penguasa, mereka meminta KPK segera melakukan pengusutan tuntas dan transparan terkait kasus korupsi wisma Atlet yang disebut-sebut oleh M. Nazaruddin juga melibatkan Ketua Umum Anas Demokrat Urbaningrum. RANDY TRI KURNIAWAN/RM KRONOLOGIS SURAT PALSU - Mantan juru panggil Mahkamah Konstitusi (MK) Masyhuri Hasan didampingi penyidik Polri memenuhi panggilan Panitia Kerja Mafia Pemilu di Gedung DPR, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta (21/7).

Upload: jaelani-hutabarat

Post on 25-Mar-2016

339 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Radar Tegal 22 Juli 2011

TRANSCRIPT

dengan dinonaktifkan dari jabatandi partai, maka proses hukum yangakan dijalankan para penegak hu-kum juga diharapkan akan bisaberjalan lebih baik. “Kalau ternyata(yang dituduhkan) tidak benar,maka hak-hak mereka dapat di-kembalikan lagi,” imbuh Hencky.

Penonaktifan tersebut, lanjut dia,bisa dilakukan dalam forum ra-kornas, yang akan dilaksanakan diJakarta, 23-24 Juli nanti. “Sudahsepantasnya, rakornas bukan ha-nya untuk

memecat Nazaruddin semata,”pungkasnya.

JAKARTA -Keterangan mantanJuru Panggil Mahkamah KonstitusiMashuri Hasan, semakin membukatabir munculnya surat palsu pene-tapan kursi di daerah pemilihanSulawesi Selatan I. Dalam rapatpanja mafia pemilu yang digelartertutup, Hasan membeberkan kro-nologis munculnya surat palsu,termasuk keterlibatan sejumlahpihak di dalamnya.

Anggota Panja Mafia PemiluAkbar Faizal menyatakan, kronologiyang disampaikan Hasan ternyatamenemukan hal-hal baru. Jika man-tan Anggota KPU Andi Nurpatimenyatakan bahwa pembahasanpleno terkait konsultasi dapil SulselI dilakukan pada 14 Agustus 2009,Hasan menyatakan sudah adapembicaraan terkait hal itu sejak 9Agustus.

“Detilnya saya jangan ditanya

CMYK

Harian Pertama Kebanggaan Wong Tegal

20 HALAMAN - Rp. 2.500,-JUMAT, 22 JULI 2011

CMYK

Saudara Nazaruddin Mulai Dicekal* Pan melu kabur?

Mulai Muncul Desakan Anas Non Aktif* Kuat ora?

PemkotDikibuli PTKAIHAL. METROPOLIS

PemilihanWabupGagalHAL. RADAR BREBES

DindikporaTarikMuhropahHAL. PEMALANG

IngatMomenIndahLewatAlbumKenangan

HAL. XPRESI

INDEKS

Rieke Diah PSEMOK

Bergabung dengan DemonstranA N G G O T A

FPDIP DPR RiekeDiah Pitalokamungkin merasa ti-dak cukup hanyamenyampaikan de-sakan pengesahanRancangan Un-d a n g - U n d a n g(RUU) Badan Pe-nyelenggara Ja-minan Sosial(BPJS) di gedungparlemen dan me-dia. Rieke yang po-puler sebagai to-koh Oneng di se-buah sinetron ituikut turun ke jalan

dengan bergabung dalam aksi demonstrasimahasiswa Universitas Indonesia.

Rieke ikut rombongan dari Gedung NusantaraIII DPR menuju ruang pimpinan DPR di GedungNusantara I. Rieke dan belasan mahasiswa yangdipimpin Ketua BEM UI Maman Abdurrakhmanditerima Wakil Ketua DPR Priyo Budi Santoso.Mantan anggota PKB itu juga fasih menyanyi-kan lagu wajib demonstran, Totalitas Per-juangan.

“Kewajiban saya mendorong disahkannyaUU BPJS agar masyarakat yang berada di bawahgaris kemiskinan bisa mendapatkan jaminankesehatan,” kata Rieke yang tengah hamil empatbulan. Rieke yang tampak lebih kurus itu menga-takan, tugasnya sebagai anggota pansus danpanja BPJS melelahkan karena rapat-rapat seringberlangsung hingga tengah malam. (nik/jpnn/c6/nw)

JAKARTA - Komisi Pem-berantasan Korupsi (KPK) tidakmau lagi kecolongan dengankaburnya orang-orang yangterlibat dalam kasus suap pro-yek wisma atlet Sea Games 2011di Palembang. Karenanya, lem-baga antikorupsi ini menge-luarkan surat cegah dan tangkal(tangkal) kepada orang-orangyang diduga terlibat dalamkasus tersebut.

Pada Senin (18/7) lalu KPKmengeluarkan permohonankepada Direktorat JenderalImigrasi Kemenkum HAM agarMuhammad Nazir, sepupu Mu-hammad Nazaruddin yang jugaanggota DPR RI itu di cekal.Tentu saja, permintaan itulangsung ditindaklanjuti dan

disetujui Ditjen Imigrasi.Tak berhenti pada Nazir.

Keesokan harinya, empat oranglainnya yang juga terkait eratdengan kasus tersebut jugadicekal. Mereka adalah Muja-hidin Nur Hasyim, Albert Pang-gabean, Gerhana Sianipar, danMunarsih. “Itu permohonanyang paling baru,” kata JuruBicara Ditjen Imigrasi HeriawanSukoaji kemarin (21/7).

Namun Heriawan mengakubahwa dirinya tidak mengertiapa peran keempat orang itudalam kasus wisma atlet. Me-nurutnya, itu semua adalahkewenangan KPK dan DitjenImigrasi hanya menindaklanjutipermohonan cegah dan tangkaltersebut.

SaudaraNazaruddinMulaiDicekal

ke hal 19 kol 5JAKARTA - Posisi Anas Ur-

baningrum sebagai ketua umumDPP Partai Demokrat sedang dalamkrisis. Suara menginginkan agarAnas dinonaktifkan sementarabersama dengan pejabat partai lainyang sempat dituding Nazaruddin,mulai muncul.

“Mereka jelas harus dinonaktif-kan dahulu,” desak salah seorangpendiri Partai Demokrat yang ter-gabung Forum Komunikasi Pendiridan Deklarator Hencky Luntungan,di Jakarta, kemarin (21/7). Menurutdia, penonaktifan para pejabatDemokrat tersebut adalah bentuk

tanggung jawab moral.“Semua nama yang disebut Na-

zaruddin, mulai Anas Urbaningrum,Andi Mallarangeng, AngelinaSondakh, Mirwan Amir, hinggaJafar Hafsah,” tandasnya.

Saat ini, Andi Mallarangengadalah sekretaris dewan pembina.Sedangkan Angelina dan Mirwan,masing-masing adalah wasekjendan wakil bendahara umum. Se-mentara Jafar Hafsah selain ketuadi salah satu departemen jugamerupakan ketua fraksi Demokrat diDPR.

Hencky menambahkan, bahwa

Mulai Muncul Desakan Anas Non Aktif

ke hal 19 kol 1

OptimalkanKemensos, DPRdan PemerintahUrung BikinLembaga Baru

JAKARTA - DPR dan Peme-rintah mulai berfikir lebih selek-

tif untuk membentuk lembaganon struktural baru. Semangatini tampak dari RUU Fakir Mis-kin yang disahkan menjadiundang -undang di sidangparipurna DPR, kemarin. Me-reka bersepakat mengurungkanhasrat untuk membentuk sema-cam badan atau komisi baruyang diberi kewenangan dalam

Fakir MiskinDiberi HadiahUndang -Undang

Hasan Bongkar Kronologis Surat Palsu

ke hal 19 kol 1 ke hal 19 kol 1

TEDY KROEN/RAKYAT MERDEKA

USUT KETERLIBATAN ANAS - Massa dari Komite Aksi Pemuda Anti Korupsi (Kapak) berunjuk rasa di depanGedung KPK, Jakarta, Kamis (21/7). Sambil membakar sejumlah poster bergambar elit partai penguasa,mereka meminta KPK segera melakukan pengusutan tuntas dan transparan terkait kasus korupsi wismaAtlet yang disebut-sebut oleh M. Nazaruddin juga melibatkan Ketua Umum Anas Demokrat Urbaningrum.

RANDY TRI KURNIAWAN/RM

KRONOLOGIS SURAT PALSU - Mantan juru panggil Mahkamah Konstitusi(MK) Masyhuri Hasan didampingi penyidik Polri memenuhi panggilanPanitia Kerja Mafia Pemilu di Gedung DPR, Kompleks Parlemen, Senayan,Jakarta (21/7).

CMYK

CMYK

METROPOLISRADAR TEGAL

3JUMAT , 22 JULI 2011

PemkotDikibuliPT KAI

SENI

ORGANISASI

Kelurahan PesurunganKidul (Peskid) baru-baru

ini mengadakanpemilihan pengurus

baru 14 RT dan 2 RW. Halini dilaksanakan sesuai

ketentuan setelahPeraturan Daerah

(Perda) Nomor 4 Tahun2010 usai direvisigubernur Jateng,

pergantian pengurusRT/RW paling lambat

pertengahan tahun ini.Seperti apa

pelaksanaannya?

LAPORAN: ADI MULYADI

SEJAK 10 hingga 17 Juli ke-marin, warga di 14 RT di Pesu-rungan Kidul menggelar pestademokrasi. Mereka memberikanhak suaranya kepada figur yangdianggap mampu memimpin.Pelaksanaan pemilihan dilakukanumumnya di tempat atau rumahketua RT sebelumnya. Namun adajuga yang dilaksanakan di tempatnetrala, seperti lapangan ataulainnya.

Pesta demokrasi tidak berhentidi situ saja setelah 14 RT terpilih.Pada 19-20/7 pemilihan kembalidigelar. Hanya saja ini diperun-tukkan dua pengurus RW. Saat itugegap gempita demokrasi sangatterasa. Warga menyalurkan haksuaranya sesuai hati nurani ma-

sing-masing.Panitia Pemilihan RT dan RW

Pesurungan Kidul, Agus Riyantomengatakan, pemilihan Ketua RT/RW serentak mulai 10 hingga 20Juli kemarin. Sebelum pelaksanaanpemilihan 14 RT dan 2 RW baruini, dilakukan rapat koordinasi(rakor) pemilihan Ketua RT/RWperiode 2011 - 2014, dan Sosia-lisasi Peraturan Daerah Nomor 4Tahun 2010 tentang PenataanLembaga Kemasyarakatan. “Ra-kor diikuti tokoh masyarakat,ketua RT dan RW se-KelurahanPesurungan Kidul, ketua LPMKdan anggota, BabinkamtibmasKelurahan serta Babinsa Kelurah-an,” ucapnya.

ADI MULYADI/RATEG

SERAHKAN HADIAH - Plt Lurah Pesurungan Kidul Soetjahjono,menyerahkan hadiah pada ketua RT terpilih, yang kebetulan tergiatdalam melaksanakan pemilihan pengurus.

Pemilihan Pengurus 14 RT dan 2 RW Pesurungan Kidul

Salah Satu RT Dipimpin Kaum Hawa

Terkait PemanfaatanLapangan PJKA

PEMERINTAH Kota (Pem-kot) Tegal merasa dibodohi aliasdikibuli PT Kereta Api Indone-sia (KAI). Sebab secara nyatapemanfaatan lapangan PJKAuntuk PKL telah disepakatikedua belah pihak. BahkanPemkot telah melayangkansurat resmi untuk meminta ijinpemanfaatan lokasi itu. Namunkenyataannya PT KAI meng-aku tidak pernah memberikanijin dan menerima surat resmitersebut.

Wali Kota Tegal H Ikmal JayaSE Ak secara tegas mengata-kan, kronologis pemindahanPKL Taman Poci ke lapangan

PJKA terjadi lantaran adapermintaan PT KAI Daop IVSemarang, yang akan mela-kukan revitalisasi. Dimana ke-giatan ini bakal menggunakanaset Pemkot. “Wacana tersebutkita sambut baik. Tapi Pemkotmelakukan negosiasi, semuaPKL Taman Poci dimasukkanke lapangan PJKA. Karenadalam revitalisasi, PT KAImenggunakan aset Pemkotberupa jalan yang berlokasi didepan stasiun. Selain itu,Pemkot merelakan tugu PKKdibongkar demi terealisasinyarencana itu,” ucapnya usai kon-ferensi pers penerimaan plakatWahana Citra Nugraha (WTN),di Peringgitan Balai Kota Tegal,Kamis (21/7) kemarin.

BekaliMahasiswadenganSoftSkill

BANGUN JIWAKEWIRAUSAHAAN

MENUMBUHKAN jiwa kewira-usahaan di kalangan mahasiswatentu tidak semudah membalikkantelapak tangan. Inilah yang cobaUniversitas Pancasakti (UPS) Tegal,melalui Pusat Pengembangan Karirdan Hubungan Alumni Bursa KerjaKhusus (PPKHA-BKK). Seratusan

mahasiswa dan alumni, Kamis (21/7) kemarin, memenuhi auditoriumguna mengikuti Workshop on Enter-preneurship yang akan membedahpengetahuan kewirausahaan. Hadirdalam kesempatan itu Dr (HC) HMuhadi Setiabudi selaku dirutDedy Jaya Lambang Perkasa, dan

Drs H Masduki MM sebagai nara-sumber. Selain Wakil Rektor I DrsLagiyono MPd serta Wakil RektorIII Dwijoyo Hartoyo SH MH.

Dalam kesempatan itu Muhadimenuturkan, untuk menjadi enter-preneur seseorang harus menang-kap setiap peluang yang ada. Me-

nurutnya, apa yang didapatkan saatini dengan memiliki 3.500 karyawanbukan tanpa perjuangan. Awalnya,Muhadi menjadi kondektur angkut-an umum, hingga berjualan bambudan minyak tanah. Tapi denganketekunan serta keuletan tanpakenal menyerah, dia berhasilmewujudkan sekaligus mendirikan

ROCHMAN GUNAWAN/RATEG

BERI MASUKAN - Dr (HC) H Muhadi Setiabudiberbagi pengalaman dalam Workshop onEnterpreneurship, Kamis (21/7).

ADI MULYADI/RATEG

LAPANGAN PJKA - Pemkot akan segera menindaklanjuti terkaitmasalah pemanfaatan lapangan PJKA.

SIKAP PT Kereta Api Indo-nesia (PT KAI) yang menya-takan keberadaan PedagangKaki Lima (PKL) di lapanganPJKA ilegal. Gara-gara Pemotbelum pernah mengajukan i-jin terkait pemanfataan lapa-ngan tersebut harus disikapitegas. Sebab, kalau t idakmaka kewibawaannya akantercoreng. Selain itu nasibPKL tak jelas.

Menurut Wakil Ketua KomisiII DPRD, Rachmat Rahardjo,soal pernyataan PT KAI sangatberpengaruh terhadap kewiba-waan Pemkot. Sebab secara

tidak langsung menilai Pemotmenyerobot lahan milik PT KAI,untuk tempat relokasi PKLTaman Poci.

Karena itu, keberadaan PKLyang menempati lapanganPJKA terancam. Sebab se-waktu-waktu saat PT KAImembutuhkan harus keluar. Halini juga harus jadi perhatianPemkot, untuk melindungi war-ganya yang berada di lapangantersebut.

“Kami minta Pemkot turun kePKL, supaya mereka tidakresah. Sebab pernyataan PT

Lagi, KewibawaanPemkot Diuji

M SAEKHUN/RATEG

TERANCAM DIGUSUR - Sejumlah PKL eks Taman Poci yangmenempati lapangan PJKA terancam digusur. Karena dinilai PTKAI ilegal, dan tidak memiliki ijin apapun.

SETELAH dilakukan penilaianoleh tim Wahana Tata Nugraha(WTN) pusat bulan Januari lalu.Pemerintah Kota (Pemkot) Tegaldinyatakan berhak atas penghar-gaan berupa plakat dari Kemente-rian Perhubungan (Kemenhub) RI.

Penghargaan diserahkan kepalaDirektorat Perhubungan Darat ke-pada kepala Dinas PerhubunganKomunikasi dan Informatika(Dihubkominfo) Khaerul Huda,yang mewakili Wali Kota Tegal HIkmal Jaya SE Ak, kemarin di Jakarta.Selanjutnya, Kamis (21/7) Khaerulmenyerahkannya pada Ikmal Jayadi Peringgitan Bali Kota Tegal.

Dengan diterimanya penghar-gaan ini, pelaksanaan tertib lalu lin-tas dan angkutan jalan di kota inilebih baik dibanding kota/kabu-paten lain di Jawa Tengah (Jateng).

ADI MULYADI/RATEG

TERIMA PLAKAT - Wali Kota Tegal menerima penghargaan plakat WTNdari kepala Dishubkominfo.

Raih Plakat WTN, Pemkot Tak Jumawa

Terkait KasusPemukulanPeserta Didik

MENYIKAPI aksi pemukulansalah satu peserta didik kelas 2 SDNegeri Panggung 9, Feriza Sandikal,yang dilakukan seorang oknumguru. Maka Unit Pelayanan Pendi-dikan Dasar (UPPD) KecamatanTegal Timur, mengumpulkan 51 ke-pala sekolah (kasek) SD, MI, danSDLB, baik negeri maupun swastadi wilayahnya. Selain diminta me-lakukan identifikasi terhadap anak

yang memiliki kebutuhan khusus,kasek diminta melakukan identi-fikasi terhadap guru berkelakuankhusus. Hal ini demi menghindariaksi kekerasan terulang kembali didunia pendidikan.

Menurut Kepala UPPD Kecamat-an Tegal Timur, Drs Mursalin, pi-haknya bersyukur bahwa FerizaSandikal peserta didik kelas 2 SDNegeri Panggung 9, yang jadi kor-ban pemukulan mulai kemarin be-rangkat kembali mengikuti prosesbelajar-mengajar. Selain melakukanklarifikasi kepada pihak sekolah,orang tuanya meminta penyelesai-

Sebanyak 51 Kasek SD/MI Di-warning

DOK.RATEG

Drs Mursalin

Orkestra LaguTegalanSambangiPalembang

LAGU Tegalan ternyata cukup dikenal di luardaerah. Terbukti pada perhelatan PertemuanPenyair Nusantara (PPN) V di Kota Palembang,Sumatera Selatan 16 hingga 19 Juli 2011 lalu,didaulat mengisi salah satu agenda. PenyairKota Tegal, M Enthieh Mudakir.

“Pembacaan Puisi Multimedia” di RuangSriwijaya Hotel Swarna Dhiwa, Palembang.Acara tersebut merupakan perhelatan mutakhirbagi penyair yang memiliki video klip pembacaanpuisi digabung dengan aransemen musik.

Penyair Kota Tegal, M Enthieh Mudakir, salahsatu peserta yang beruntung tampil dalamagenda tersebut. Saat pembacaan berlangsung,terlihat sosok Enthieh muncul di slide layar moni-tor yang terpampang di panggung pentasberkolaborasi dengan lagu tegalan ‘Aja Ngalub’ciptaan Lanang Setiawan dalam iringan musikorkestra.

ADI MULYADI/RATEG

DIKUKUHKAN - Mewakili wali kota, kepalaDisporabudpar mengkukuhkan jajaranpengurus Karang Taruna Kota Tegal periode2011 - 2015.

Ketua Karang TarunaDikukuhkan

SETELAH sempat vakum, keberadaan KarangTaruna Kota Tegal kembali dibangkitkan denganpergantian pengurus. Dalam pemilihan yangdilaksanakan di Gedung Sanggar Pramukabeberapa waktu lalu, Suwatmo ditetapkansebagai ketua masa bakti 2011 - 2015.

Secara resmi pengurus Karang Taruna barudikukuhkan di Pendopo Bali Kota Tegal, Kamis(21/7) kemarin, oleh Kepala Dinas Pemuda OlahRaga Seni Budaya (Disporabudpar) M Wahyudimewakili Wali Kota Tegal H Ikmal Jaya SE Akyang berhalangan hadir.

Sebelum acara pengukuhan, SekretarisKarang Taruna Kota Tegal masa bakti 2011 –2015, Irawan mengatakan, sesuai denganmasanya pergantian pengurus karang tarunadilakukan selama 5 tahun sekali. Pada tahun inipergantian ketua telah dilakukan dan terpilihsebagai ketua Suwatmo.

Sementara untuk Ketua I dijabat TeguhPrihatno, Ketua II dijabat Ansori Azizi dan Ketua

ke hal 9 kol 1

ke hal 9 kol 1

ke hal 9 kol 6ke hal 9 kol 1

ke hal 9 kol 5 ke hal 9 kol 5

ke hal 9 kol 1

ke hal 9 kol 5

JUMAT22 JULI 2011

PEMALANGRADAR TEGAL

4

NGENDONGSabet 10Medali

PRESTASI membagakan kembalidiperoleh kontingen KabupatenPemalang dalam ajang pekan seniSD/SMP dan SMA Sederajat tingkatKarsidenan Pekalongan padatanggal 13 Juli 2011. Pemalangberhasil meraih 10 medali.

Kasi Bimudora Dinas PendidikanPemuda dan Olahraga (Dindikpora)Kabupaten Pemalang Suwito SPdmengatakan, seni tari merupakannilai tambah bagi Kabupaten Pe-malang. Selain mempertahankanbudaya-budaya tradisional jugasebagai upaya mengembangkanbakat siswa

“Pada ajang pekan seni, Pemalang berhasil mendapat 10 medali.”10 medali tersebut di antaranya seni tari sekolah dasar

mendapatkan 1 emas, seni tari untuk SMP Putri mendapatkan 1 emas.Seni tari SMP putra juga mendapatkan medali emas, dan seni tariSMA mendapatkan 1 emas. Sementara itu untuk mata lomba mocopatkategori SMP putri juga mendapatkan emas. uMocopat putrimendapatkan 1 emas, dan pada SMP putra hanya mendapatkan 1medali perak.

Untuk kategori menyanyi SMA dan seni lukis SMA mendapatkanmedali perak. Kategori solo song SD putra mendapatkan 1 medaliperunggu, dan disusul melalui kategori seni lukis tingkat SD jugamendapatkan 1 medali perunggu.

“Seni tari tradisional merupakan nilai moral dan sosial yang selaluada cerita yang akan disampaikan melalui gerakan-gerakan tubuhyang indah,” kata Suwito kemarin.

“Harapannya kelak akan mendapatkan bibit-bibit unggul pada senitari yang bakal membawa nama harum untuk Kabupaten Pemalang,”tambahnya.

Suwito mengungkapkan, untuk memeriahkan hari ulang tahunkemerdekaan yang ke-66 di pendopo pada tanggal 12 Agustusmendatang, mereka para juara tari akan menyuguhkan tariankhasnya. (ddm)

dok.rateg

Suwito SPd

PENTOL RAH

AGUS PRATIKNO/RADAR PEMALANG

LOMBA KOOR – Grup ibu-ibu PKK sedang mengikuti lombakoor menyanyikan lagu-lagu perjuangan.

Lomba Koor Lagu PerjuanganPEMALANG – Untuk menumbuhkan kembali semangat jiwa

nasionalisme dan nilai-nilai perjuangan, Kantor Kecamatan Pemalangdalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan RIke-66 banyak menyelenggarakan berbagai macam kegiatan lomba.Salah satu di antaranya adalah lomba koor lagu-lagu perjuanganyang diikuti ibu-ibu PKK dari desa dan kelurahan yang ada diwilayahnya.

Camat Pemalang Syaifudin Hambali SH MSi menuturkan, dalam rangkamemperingati HUT Kemerdekaan RI ke-66, pihaknya akanmenyelengarakan berbagai macam kegiatan lomba. Tujuannya untukmenumbuhkan kembali jiwa nasionalisme dan membangkitkansemangat perjuangan para pahlawan. Sehingga masyarakatdiharapkan akan terus mengingat jasa-jasa para pahlawan dan akanikut menjaga keutuhan bangsa dan negara.

“Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) itu harga mati. Olehkarena itu di hari yang bersejarah HUT RI ini kita peringati untukmembangkitkan kembali semangat jiwa nasionalisme padamasyarakat,” katanya kepada Radar, Kamis (21/7) kemarin.

Seperti halnya salah satu kegiatan lomba yang kali ini sedangdilaksanakan. Yaitu lomba koor lagu-lagu perjuangan yang diikuti olehibu-ibu PKK dari desa dan kelurahan yang ada di Kecamatan Pemalang.

Menurut dia, dalam rangkaian kegiatan peringatan HUT RI tahun ini,sejumlah lomba yang diselenggarakan, selain lomba koor laguperjuangan juga lomba tarik tambang, lari kelereng, lomba karaokeyang diikuti oleh seluruh kepala desa dan lurah serta perangkatberpasagan dengan istrinya. Untuk memeriahkan jalannya acaralomba karaoke, pihaknya bersama istri serta Sekcam bersama istrijuga ikut berkaraoke berpasangan.

Selain itu lomba tarik tambang, lingkungan bersih dan sehat (K3)dengan semarak unbul-umbul dan bendera merah putih. Dan sebagaipuncak, acara lomba jalan sehat dengan banyak hadiah berupatelevisi, sepeda dan sejumlah hadiah hiburan lainnya.

“Untuk lomba jalan sehat sehat ini gratis untuk semua masyarakatPemalang tanpa dipungut biaya pendaftaran. Rencana lomba akandilaksanakan tanggal 29 Juli 2011 nanti,” ujarnya.

Untuk ketentuan lomba koor ini, peserta menyanyikan lagu wajibyang berjudul Hari Merdeka. Sedangkan pilihannya adalah Sorak-sorak Bergembira, Berkibarlah Benderaku dan Indonesia TetapBersatu. Untuk hadiah lomba ini dan sejumlah lomba-lomba lainnyaadalah berupa tropy. (apt)

Penuhi TuntutanGuru, Karyawandan Siswa SMKPGRI

PEMALANG – Tuntutanguru, karyawan dan siswa SMKPGRI 1 Taman, KabupatenPemalang, agar kepala seko-lahnya Muhropah SPd dikem-balikan kepada intansi induk-nya sebagai guru di SMK Ne-geri 1 Pemalang, berbuah hasil.

Kepala Dinas PendidikanPemuda dan Olah Raga (Din-dikpora) setempat Drs SapardiMSi telah melakukan langkahtegas menarik kembali tugassebagai guru di sekolah swastatersebut. Meskipun statussebagai kepala sekolah belum

jelas kepastiannya, lantarankewenangan ada pada YayasanYPLP Dikdasmen PGRI Kabu-paten Pemalang.

Kepala Dindikpora Kabu-paten Pemalang Drs SapardiMSi mengatakan, pihaknyatelah mengambil langkah tegas.Yaitu, menarik kembali tugasMuhropah SPd sebagai guru diSMK Negeri 1 Pemalang sesuaiSK pengangkatannya.

“Muhropah sudah saya tarikke induknya sebagai SMKNegeri 1 Pemalang,” tegasnya.

Terkait persoalan-persoalanyang banyak dituduhkan ke-padanya (Muhropah), lanjutSapardi, pemeriksaan masihterus dilakukan. Hasil peme-riksaan selanjutnya adalahurusan yayasan yang mem-punyai kewenangan untuk

melakukan tindakan.“Hasil pemeriksaannya se-

perti apa, saya serahkan keyayasan yang punya kewe-nangan,” ujarnya.

Dia menjelaskan soal ba-tas kewenangan dinas hanyamenarik dari tugas guru diSMK PGRI 1 Taman, yang se-belumnya ditugaskan di se-kolah swasta karena untukmemenuhi jam mengajarnyasebagai guru. Adapun soaljabatan sebagai kepala se-kolah di SMK PGRI 1 Taman,tidak jadi masalah apabilayayasan menilai guru yangbersangkutan mampu men-duduki tugas sebagai kepalasekolah.

Dan itu menurutnya syah-syah saja karena tidak adaketentuan atau aturannya. (apt)

DOK.RADAR PEMALANG

DEMO – Siswa SMK PGRI 1 Taman saat turun ke jalan untukberdemontrasi.

Dindikpora Tarik Muhropah

Gapoktan TerimaBantuan

BANTUAN kembali digu-lirkan oleh Bupati Pemalang HJunaedi SH MM kepada se-jumlah petani di KabupatenPemalang, Kamis (21/7). Haltersebut merupakan bentukkepedulian pemerintah daerahkepada para petani untuk me-wujudkan swasembada pa-ngan.

Bantuan tersebut diberikanbertepatan pada acara panenraya yang berada di Desa Si-dorejo Kecamatan Comal, meli-puti sarana dan prasarana perta-nian seperti pompa air, traktormaupun bantuan permodalankepada seluruh gapoktan (ga-bungan kelompok tani) yangada di Kabupaten Pemalang.

“Bantuan tersebut untukmenunjang kegiatan pertanian.Sebab, saat ini KabupatenPemalang merupakan lumbungberas andalan propinsi JawaTengah, sehingga seoptimalmungkin harus dipertahankan,”kata Bupati Pemalang H Junaedi

DEDI MUHSONI/RADAR PEMALANG

TERIMA BANTUAN - Sejumlah pengurus gapoktan telah menerima bantuan sarana dan prasaranapertanian dan peternakan, Kamis (21/7).

Pertahankan Lumbung BerasSH MM kemarin.

Mereka yang mener imabantuan tersebut secarasimbolis diberikan kepadapara kelompok tani berupapompa air 23 PK 1 unit dibe-r ikan kepada Carsad (45)perwakilan kelompok taniDesa Pesantren KecamatanUlujami, 1 unit pompa air 5,5PK diberikan kepada Soleh(52) Kelompok tani Desa Jra-ganan Kecamatan Bodeh,20uni t hand t raktor kepadakelompok tani dipercayakankepada Sudamo warga DesaSirangkang Kecamatan Peta-rukan.

Bupati juga memberikan ban-tuan berupa alat pemprosespupuk organik (APPO) 16 unitdipercayakan kepada Markuat(31) kelompok tani warga DesaSitemu Kecamatan Taman, jugaberupa bibit mangrove se-banyak 5.500 batang untuk KTMitra Bahari Desa PesantrenKecamatan Ulujami dan bibitpenghijauan seperti bibit mang-ga,mahoni,jati,duren dan petesebanyak 47.650.

Tidak hanya itu, bantuan

juga digulirkan berupa hewanternak domba erino Texas se-banyak 40 ekor untuk kelopoktani Gapoktan Sumber RejekiDesa Walangsanga KecamatanMoga dan 6 ekor sapi kepadakelompok tani Maju Jaya desaJojokan Kecamatan Watukum-pul.

Saat ini kelompok tani bolehberbangga hati. Sebab, peme-rintah Kabupaten memberikanbantuan permodalan sebanyakRp 5,1 milyar untuk 51 gapoktanse-Kabupaten Pemalang. Se-cara simbolis diberikan kepadaHM Badrudin Daryono RDwarga Desa Sarwodadi Keca-matan Comal. (ddm)

PEMALANG - Rencanapembangunan Pabrik DerivatGondorukem dan Terpentin diKabupaten Pemalang men-dapat respon positif dari kala-ngan masyarakat. Salah satu-nya adalah Wakil Ketua DPRDPemalang HM Rois Faisal.Pihaknya sangat apresiasi danmemberikan dukungan kepadaPemerintah Daerah yang tekahbetul-betul serius ingin mem-berikan sebuah harapan lebihbaik lagi untuk masyarakatPemalang.

“Pembangunan pabrik inisalah satu indikasi keseriusanBupati Pemalang H Junaedi SHMM yang ingin membangunPemalang akan lebih maju,”katanya HM Rois Faisal MSSPdi MSi usai mengikuti papa-ran rencana pembangunanpabrik Derivat Gondorukemdan Terpentin bersama di AulaBKD setempat, Kamis (21/7)kemarin.

Pembangunan pabrik ter-sebut, menurutnya sebagaibukti bupati telah memenuhijanjinya pada waktu kampanyedi Pemilukada lalu. Oleh karenaitu pihaknya sangat berharappembangunan pabrik dapatberjalan lancar dan membawamanfaat bagi masyarakat Pe-malang.

“Dengan dibangunnya pab-rik tersebut, akan mempunyaidampak yang cukup besar,antara lain akan terserapnya tenaga kerja. Harapan sayapabrik ini bisa berkembang dantentu saja bukan hanya pabrikini saja tetapi akan ciptakanpabrik-pabrik yang lain,” ujar-nya.

Rois menambahkan perkem-bangan pabrik ini diharapkan

Dewan SambutPembangunanPabrik Gondorukem

tidak mengganggu dan ber-dampak pada lingkungan danaspek Amdal serta nilai-nilaibudaya dan kultur masyarakatPemalang.

Rencana pembangunan pab-rik Derivat Gondorukem danTerpentin di Pemalang ini milikPerum Perhutani. Pabrik iniakan mampu berproduksi Gon-dorukem sebanyak 17,150 tonpertahun sedangkan terpentinsebanyak 7,500 ton pertahun.

Sementara produksi getahatau kapasitas getah yang adadi Pemalang ini mencapai 24,500ton pertahun. Untuk penye-rapan tenaga kerja langsungyakni staf dan operator men-capai 150 orang, penyadapgetah 9.450 kepala keluargayang menghidupi sebanyak37.700 orang. Adapun tenagakerja tidak langsung yaituburuh angkut, kebersihan danlain-lainnya sebanyak 1.500 or-ang. Disamping itu pabrik inijuga dapat memberikan nilaitambah yang tinggi. (apt)

dok.rateg

HM Rois Faisal

JUMAT22 JULI 2011

TEGALMETROPOLISRADAR TEGAL

5

AGENDA HOTELHOTEL KARLITARabu dan Sabtu , Show DJ and Dancer Performance pukul 23.00-03.00 WIB di Zodiak Discotheque dan VIP Karaoke.

HOTEL BAHARI INN Tegal- Jum’at dan SabtuLive Musik di Cafe Nelayan, Mulai Jam 19.00 WIB

- SabtuHappy Our di Musro Diskotik, Jam 20.00 - 03.00 WIB

RIEZ PALACE HOTEL- Senin sampai Sabtu

Pick up service Gratis. Layanan antar jemput gratis setiaphari kerja. Dari atau ke Stasiun KA & Terminal Bus TegalSpesial menu at abunawas resto ”Kambing Bakar Maroko”.mulai 1 juni 2011.

TELEPON PENTINGHotel Bahari Inn Tegal (0283) 343399Hotel Karlita (0283) 358050Orange Karaoke (0283) 322022Riez Palace Hotel (0283) 353773, hunting (0283) 358978Flash Family Karaoke & Cafe (0283) 321284

Ajam Goreng Spesial Lombok Idjo

- Gerbang Mas Bahari Water Park (0283) 341740 Jl. DR. Wahidin - Pesurungan Lor

- Jl. Karanganyar No. 21A Kejambon (0283) 342330 (0283) 342331

Dipertanyakan, RealisasiPembangunan Kampus

TINDAK LANJUT MoUhibah lahan seluas 13,3 hektaredi Kecamatan Margadana, ke-pada Kementerian Perhubu-ngan (Kemenhub) melaluiBadan Pengembangan SumberDaya Manusia (SDM) Perhubu-ngan, untuk pembangunanKampus Politeknik Kesela-matan Transportasi Jalan, di-pertanyakan Komisi III DPRDKota Tegal. Sebab sampai saatini tidak ada penjelasan Pemkotpada publik soal realisasinya.

Menurut Ketua Komisi IIIDPRD, Drs HM NursholehMMPd, sesuai informasi danaduan masyarakat yang masuk,banyak mempertanyakan reali-sasi rencana pembangunankampus tersebut. Sejak pelak-sanaan MoU hibah, sekitarbulan April 2011 sampai saatini, belum ada penjelasan resmitindak lanjut pembangunan-nya. Bahkan tak sedikit infor-masi yang diterima, kalau pem-bangunan kampus tersebutterancam gagal.

“Kami minta ada penjelasan,terutama tentang realisasi sampaibulan ini sudah sampai mana.Sebab pembangunan kampus itumenggunakan aset milik Pemkot,yang dihibahkan pada Ke-menhub. Secara prinsip kamimendukung, rencana pemba-ngunan kampus tersebut. Na-mun agar masyarakat tidakberburuk sangka, perlu adatransparasi tentang realisasi atautindak lanjut atas pelaksanaanhibah lahan seluas 13,3 hektare,yang diberikan Pemkot padaKemenhub. Apalagi saat inisudah 3 bulan lebih, pelaksanaanpenandatangan MoU-nya.”

Menanggapi pertanyaantersebut, Wali Kota Tegal HIkmal Jaya SE Ak mengung-kapkan, saat ini Kemenhubmelalui Badan PengembanganSDM Perhubungan sedangmelakukan proses penyusunanDED dan market. Sesuai ren-cana, akhir tahun semua selesai.

Sedangkan tahun 2012 mulaidilakukan pembangunan fisik.Secara resmi anggaran pemba-ngunan Kampus PoliteknikKeselamatan Transportasi Jalantelah diajukan Kemenhub,melalui APBN 2012.

“Pembangunan fisiknyaditargetkan selesai 3 tahun.Mengingat anggaran yangdibutuhkan cukup besar. Sebablahan yang ada mencapai 13hektare lebih. Walaupun pem-bangunan fisik baru dimulai2012, tapi penerimaan mahasis-

wa baru Politeknik KeselamatanTransportasi Jalan dimulaitahun ajaran baru ini. Sementarawaktu proses belajar-mengajarmahasiswanya menggunakanBalai Diklat Transjaya, di JalanSemeru dan Jalan PerintisKemerdekaan.”

Ditegaskan Ikmal, prosespembangunan Kampus Politek-nik Keselamatan TransportasiJalan terus berlanjut. Karena itusudah konsekuensi bersamaantara Pemkot dan Badan Pe-ngembangan SDM Perhubu-

ngan. Melalui nota kesepakatanbersama nomor MoA.894/HK.208/IV/BPSDMP-20011 dannomor 019.6/002/2001, menye-pati adanya prioritas wargaKota Tegal untuk mengikutipendidikan di Politeknik. Bah-kan fasilitas olah raga di dalamkampus bisa bersama-samadimanfaatkan masyarakat.

“Sesuai kesepakatan, PusatPengembangana SDM Perhu-bungan Darat, Badan SDMPerhubungan berkewajiban me-manfaatkan hibah lahan seluas

13,3 hektare untuk pemba-ngunan Kampus PoliteknikKeselamatan Tranportasi Jalan.Kewajiban Pemkot menghi-bahkan lahan serta meman-faatkan fasilitas kampus, gunamewujudkan Kota Tegal seba-gai Live Labboratory Trans-portasi Jalan. Kewajiban BadanPengembangan SDM Perhu-bungan pada pasal 3, mem-berikan prioritas pada wargaKota Tegal untuk mengikutipendidikan di Politeknik,”tegasnya. (hun)

Harga EsBalok TakBerubahKEBUTUHAN es balok untuk pendingin ikan, yang merupakan hal

utama bagi kapal-kapal nelayan di Kota Tegal, ternyata harganya takberubah. Satu balok mencapai Rp12.000.

Menurut seorang nelayan, Satori (45), harga tersebut termasuktinggi. Karena sebelumnya per balok cuma Rp8.500. “Harga memangtak berubah,” tukasnya saat ditemui di dermaga Tempat PelelanganIkan (TPI) Jongor, kemarin.

Dijelaskan, kebutuhan es balok untuk sekali berangkat mencapai40 ton. Sedang untuk kapal dengan Gross Ton (GT) lebih besar,kebutuhan es lebih banyak. Bahkan bisa 70 ton dengan masa tangkap1 sampai 2 bulan. “Sebagai nelayan saya harap harga dapat turun.Sehingga mengurangi beban biaya operasional. Tapi kemungkinansangat kecil. Mengingat tingginya harga Bahan Bakar Minyak (BBM,red),” ucap nelayan lain, Kirno.

Tingginya harga es tidak dibarengi naiknya harga ikan. Di sisi lain,harga perbekalan terus melambung. Apalagi makin dekatnya Lebaran,dimana harga kebutuhan pokok juga naik. Hal itu berdampak padabiaya operasional.

VCD dan berbagai bukureligi bernapaskan Islam, dalamsepekan terakhir mulai diburumasyarakat. Pemandangan ituterlihat di sejumlah toko buku,kaset hingga penjual VCD baja-kan pinggir jalan. Lagu-lagureligi menempati urutan perta-ma, yang banyak diburu men-jelang bulan Ramadhan.

Mamat, seorang penjualVCD mengatakan, berbagaiVCD religi mulai banyak dicariorang. Beberapa lagu sepertiyang dibawakan Bimbo dansejenisnya, mendominasi de-retan lagu yang banyak di-minta masyarakat. Selain lagu-lagu klasik, sejumlah bandyang mengeluarkan lagu religijuga menyedot perhatian,sehingga permintaannya punmeningkat.

Untuk itu, jauh-jauh hari diasengaja menambah koleksiyang ada. Guna memenuhipermintaan dalam sepekan kedepan diprediksi terus mening-kat. Untuk harga, jelasnya,relatif terjangkau. Sehinggamasyarakat yang datang bisamembeli 2 sampai 3 buah VCDsekaligus. “Saat ini segalasesuatu yang bernuansaRamadhan pasti banyakdiburu.”

Lukman, pengelola toko bukumembenarkan, jika saat inisejumlah buku religi seperti caracepat membaca Al-Quran, kisahnabi dan sebagainya menjadi

incaran masyarakat.Padahal, dalam kondisi nor-

mal untuk menjual buku-bukutersebut cukup susah. Tapi,harga buku relatif lebih tinggidibanding VCD bajakan dansejenisnya. Namun buku dapatdibawa kemana saja. Sehinggamampu mengisi waktu luang,sekaligus menambah wawas-an. “Sebagian besar dijual diatas Rp15 ribu per buku,”terangnya.

Sementara Ilham, seorangpembeli mengaku sengajadatang mendapatkan beberapaVCD lagu Islami. NuansaRamadhan sangat terasa jikadiputarkan lagu-lagu religi.Sehingga dapat dinikmatiseluruh keluarga. Bahkan diasengaja membeli beberapakeping VCD. Sehingga tidakbosan dan menjadi hiburanselama menjalankan ibadahpuasa sebulan penuh. (gun)

VCD dan BukuReligi Diburu

M SAEKHUN/RATEG

BAHAS NOTA KESEPAKATAN - Jajaran pejabat dilingkungan Pemkot Tegal, dipimpin Walikota Tegal bersama Badan PengembanganSDM Perhubungan membahas realissai pembangunan kampus Politeknik Keselamatan Transportasi Jalan beberapa waktu lalu.

NELAYAN

LIMA PULUH warga RW 7Kelurahan Panggung Keca-matan Tegal Timur, kemarin,menerima bantuan modal yangdiberikan Dr Messy WidiastutiMARS, anggota Fraksi PDIPDPRD Propinsi Jateng, dalamkesempatan resesnya di KotaTegal. Bantuan diberikan dalamupaya membantu modal. Dari50 warga masing-masing mene-rima Rp1 juta. Harapannyausaha mereka makin meningkat.“Ini sebagai modal usaha,”ucap Messy Widiastuti.

Sebelum ke Kota Tegal, pi-haknya sempat menggelaracara reses di Desa KepandeanKecamatan Dukuhturi Tegal,dan Paguyungan. Tepatnya diperkebunan Kaliguwa Kabupa-ten Brebes. Pertemuan dihadiriratusan warga setempat, ter-masuk generasi muda.

Dari aspirasi yang disampai-kan sebagian besar masalahkesehatan. Utamanya seputarlayanan Jaminan KesehatanMasyarakat (Jamkesmas), dan

Jaminan Kesehatan Daerahmaupun Jamkesda. Karenakenyataannya masih banyakyang belum terdaftar. Pihaknyaminta pihak terkait, baik RT, RW,maupun kepala kelurahan lebihteliti melakukan pendataan.

“Jangan sampai ada wargayang tertinggal. Sebab kesehat-an sangat penting. Apalagi iniprogram pemerintah yangdiberikan bagi warga takmampu. Karena itu harus benar-benar tepat sasaran.” (din)

Lima Puluh Warga Terima Bantuan

ABIDIN ABROR/RATEG

PROGRAM - Anggota Komisi E DPRD Jateng, Dr Messy Widiastutikesempatan reses berdialog langsung dengan warga RW 7Panggung.

PertinaBerangkatkanTujuhAtletPERSATUAN Tinju Amatir Indonesia (Pertina) Kota Tegal, mulai 24 -

29 Juli 2011 akan memberangkatkan 7 atlet ke Solo. Mereka akanbertanding di sejumlah kelas dalam piala wali kota, kapolres, danKNPI.

Ketua Umum Pertina Kota Tegal Stefanus Wawan didampingi pelatihPertina M Syafei membenarkanrencana tersebut. Menurutnya, ke-7 atlet tinju tersebut saat ini sedangmenjalani latihan rutin, sertapemantapan agar tampil maksimal.Terdapat 3 atet putri, masing-masing Nadia Oktavia, Febri Anita,dan Selvy Kusuma yang akanturun di beberapa kelas. Sementaraatlet putra yang akan dikirim MWahidin, Fiki Fadilah, Daniel, ObetS serta Ismail Java.

Ada 2 atlet yang akan turun dikelas junior, dua di kelas youth, dan4 di kelas elit. Untuk pembiayaansendiri bersumber dari KONI KotaTegal. Sehingga semua persiapanberjalan dengan lancar sampaisaat ini. “Untuk memperoleh hasilmaksimal, seluruh atlet terusmemusatkan latihan guna mening-katkan kemampuan fisik danstrategi, sebelum berlaga melawanpetinju dari daerah lain.”

Selain itu, lanjut dia, terdapat 4atlet tarung derajat ‘AA Boxer’ yangakan berlaga di Magelang 22 - 25Juli. Mereka akan bertandig dalampiala wali kota menghadapipetarung lain se-Jateng. (gun)

ROCHMAN GUNAWAN/RATEG

LATIH TANDING – Atlet Pertina Kota Tegal berlatih kerasmenghadapi sejumlah kejuaraan.

OLAH RAGA

JUMAT22 JULI 2011

SLAWIMETROPOLISRADAR TEGAL

6

Rendemen TebuTidak Transparan

M GHONI/RADAR SLAWI

REMBUG - Puluhan petani tebu Desa Margahayu, KecamatanMargasari didukung sejumlah petani tebu asal SonggomBrebes tengah berembug, Kamis (21/7).

Tani Tebu SiapGerudugPG Jatibarang

MARGASARI - Puluhan pe-tani tebu Desa Margahayu,Kecamatan Margasari, Kabu-paten Tegal dan sebagian pe-tani Songgom Brebes, bakalgerudug PG Jatibarang. Merekamerasa dibohongi PG terkaitrendemen yang tidak trans-paran dan kental pemboho-ngan. Akibat kondisi itu, petanimerasa terugikan di musimtebang giling Tahun 2011.Belum lagi, tidak transparan-sinya terkait lelang dan bagihasil gula yang dianggap meru-gikan petani. Hal itu dikatakanGhozali dan Sarip yang mewakilirekan sesama petani tebu asalDesa Margahayu, kepada Ra-dar, Kamis (21/7), di balaidesa.

Dikatakan Sarip, dirinya be-lum lama menggeluti pertaniantebu, namun begitu melihatperjalanannya, terkesan tidaktransparan dari PG terhadappetani, khususnya terkait ren-demen. Padahal, rendemensalah satu patokan petani gunamengetahui hasil produksi gulamereka. Seperti dikatakan se-jumlah rekan petani tebu, ren-demen yang dikeluarkan doktergula PG Jatibarang, terkesansudah diatur untukkepentingan pihak PG sendiri.

Menurut dia, untuk musimgiling saat ini atau sebelumnya,rendemen yang dikeluarkan PGtidak jauh dari angka enam.Padahal untuk rendeman petanimilik PG nilai bisa lebih tinggidari tebu milik petani masya-rakat. “Ini yang membuat petanicuriga dan bakal mendatangi PG

Jatibarang. Saat ini kami tengahmembahas bersama bagaimanalangkah kedepan,” kata Sarip.

Disisi lain Ghozali menga-takan, PG sepertinya tidakmemperhatikan nasib petanitebu. Padahal petani tebu su-dah mengeluarkan biaya yanglumayan besar, namun hasilnyadiperkirakan bakal rugi. Hal itumembuat petani protes, karenadianggap banyak unsur per-mainan yang dilakukan PG danoknum lainnya. Ironinya lagi,Asosiasi Petani Tebu RakyatIndonesia (Apetri), justru tidakberpihak kepada petani me-lainkan kepada PG. “Setiaphektar biaya pribadi untuk sewalahan Rp 4 juta. Dipinjami olehPG sebesar Rp 2,5 juta dan pupuksebesar Rp 1,6 juta, nantinya jikadikembalikan ditambah bungayang ditentukan dari PG. Belumtermasuk biaya tenaga pera-watan dan lainnya belum ter-hitung,” tutur Ghozali.

Sedang hasil panen tebupetani satu hektarnya sekitar 30ton tebu, jika jadi gula dengan

asumsi rendemen 6, hanyamendapatkan sekitar 1,8 tongula. Jika diuangkan denganasumsi harga Rp 8 ribu menjadiuang sekitar Rp 14,4 juta. De-ngan pembagian hasil 40 pro-sen untuk PG dan 60 prosenuntuk petani, berarti sekitar Rp8 juta lebih. Dengan melihatasumsi itu, petani merugi karenaitu belum termasuk biaya te-bang angkut yang menjadibeban petani, dimana 1 KWtebu dibebankan biaya sekitarRp 9 ribu. “Kondisi inilah yangingin dipertanyakan petanikepada PG,” ucapnya pula.

Sementara, untuk pertemuanrembug puluhan petani tebu,yang dilaksanakan itu, barusebatas membahas sejumlahdugaan kecurangan yang me-ngakibatkan kerugian petani.Sedang untuk menggerudug PGJatibarang, bakal disepakatiusai pertemuan. “Yang pastijika tidak ada transparansi dariPG, petani tetap menggerudug,karena merasa dirugikan,”pungkas keduanya. (gon)

Dongkrak TargetPBBDari RakorKecamatan Warureja

UPAYA mendongkrak targetperolehan pajak bumi dan ba-ngunan (PBB) di wilayah ker-janya, Camat Warureja, Moha-mad Natsir, tidak tanggung-tanggung melakukan tero-bosan barunya. Yakni dengancara membentuk tim khusus darikecamatan, guna mendatangidesa-desa sekitar. Mereka akanbekerja intensif, dan mendesakbeberapa desa atau wajib pajak(WP), yang belum melunasi.

Secara prinsip, camat mene-gaskan, pajak adalah sumberpembangunan yang diperolehdari para WP. Tanpa pajak,tentunya pembangunan akanberjalan tersendat-sendat yangpada akhirnya masyarakat jugayang dirugikan.

“Paling tidak, dengan ada-nya metode jemput bola kepadapara wajib pajak di tingkat desadan kecamatan, saya yakin bisamenaikkan jumlah perolehanPBB yang ada,” kata camat,kepada seluruh kepala desa dansekretaris desa se-KecamatanWarureja, dalam acara rapatkoordinasi (rakor) yang dihelatdi Pendopo kecamatan se-tempat, Kamis (21/7) siang.

Orang pertama di kecamatanini menjelaskan, perolehanPBB di wilayahnya, baru men-capai 8,8 persen dari jumlahtarget Rp 892.442.945. Me-nurut dia, prosentase itu masihbisa dipacu lagi hingga meraihtarget yang ditetapkan. Sejauhini, pihaknya sudah berupaya

maksimal. Hanya saja, be-berapa desa masih ada yangmengalami kendala. SepertiDesa Sidamulya, baru men-capai 0,26 persen. “DesaSidamulya yang terendah di-antara desa lainnya. Sementarapencapain tertinggi, DesaWarureja meraih nilai 21,18persen,” terangnya.

Dia meminta, jajaran peme-rintah desa di wilayahnya, agarbisa optimal saat menarik WP.Khususnya bagi perangkatdesa atau kopak setempat. Se-lain itu, dirinya juga memintaagar desa dapat memproteksidiri dengan melaksanakan ke-tentuan dan aturan yang ada.Tak luput pula, desa dibawahbinaanya harus wajib memberi-kan data atau informasi kepadayang membutuhkan. Hal inimenurutnya, mengacu pada UUNomor 18 tahun 2008 tentangketerbukaan informasi publik.“Sebagai aparatur negara, harusbetul-betul dapat melaksanakantupoksinya sebagai salah satubentuk pertanggung jawabansecara moral. Laksanakan pro-gram-program pemerintah, sesuaiaturan yang ada,” paparnya.

Camat menambahkan, pro-gram pemerintah pusat supayadilaksanakan sesuai aturanyang ada. Terutama pembangu-nan fisik di setiap desa. Danjangan mengabaikan, tang-gung jawab bagi desa untukmelaporkan administrasinya.“Laporan administrasi harussesuai dengan yang diguna-kan,” kata camat, seraya me-nutup perbincangannya de-ngan Radar. (yeri novel)

YERI NOVEL/RADAR SLAWI

RAKOR - Camat Warureja, Mohamad Natsir S.Sos, saat memimpin rakor di pendopo kecamatansetempat, kemarin.

Komisi IIIakan Panggil DPU

SLAWI – Komisi III DPRDKabupaten Tegal dalam waktudekat akan mengundang DinasPekerjaan Umum (DPU) Ka-bupaten Tegal, yang sampaisaat ini belum menjalankanproyek yang sudah diang-garkan APBD tahun 2011. Pada-hal anggaran pada tahun inisudah cair, dan sudah akanmenginjak ke anggaran peru-bahan. Hal itu diungkapkanWakil Ketua Komisi III DPRDKabupaten Tegal, Sahyudin,kepada Radar, Rabu (20/7). “Inisudah memasuki bulan Juli, tapisampai saat ini program pem-bangunan belum dilelangkan,lalu kapan akan mulai mem-bangun. Makanya kita secepat-nya akan undang untuk mem-pertanyakan itu,” katanya.

Dikatakannya, kalau memanganggaran sudah ada, tidak adaalasan bagi Pemkab untukmenunda proses tender terha-dap sejumlah proyek yang akan

dikerjakan. Khususnya yangberhubungan langsung de-ngan kepentingan masyarakat,seperti pembangunan aksesjalan, jembatan dan gedungsekolah serta sejumlah saranalainnya. “Tugas kami selakuanggota dewan akan tidakmaksimal, karena kegiatan ter-sebut belum dilaksanakan,”ujarnya.

Menurutnya, lambatnya pro-ses pelelangan ini memper-lihatkan bahwa Pemkab tidakbelajar pada tahun-tahun se-belumnya. Pihaknya berharapproses pelelangan itu segeradilakukan dan dapat disele-saikan pihak rekanan sesuaiwaktu yang ditetapkan.

Ia menambahkan, kalau me-mang pemkab melalui DPU inibetul-betul menjalankan proyeksesuai dengan waktunya. Diri-nya berharap kualitas proyekyang akan dikerjakan nantiharus sesuai standar. (fat)

SK Pemberhentian Sekdes DipertanyakanWARUREJA - Surat Kepu-

tusan (SK) pemberhentianSekretaris Desa (Sekdes) De-mangharjo, Kecamatan Waru-reja, masa bakti 1973-2011hingga kini belum keluar. Pada-hal, jabatan Sekdes di desatersebut sudah ada penggan-tinya dan sudah aktif bekerjasejak 1 April 2011 lalu. Dengandemikian, tentunya satu jaba-tan Sekdes di desa tersebut, di-duduki oleh dua orang. Hal se-perti ini membuat Sekdes yanglama merasa kebingungan kare-na posisinya tidak jelas.

“Sampai sekarang belum adaSK pemberhentian untuk saya.Karena itu, saya bingung ha-rus berbuat apa. Sebab disisilain, sekdes baru yang ditugasioleh Pemkab sudah hadir di sini(balai desa, red) sejak 3 bulanlalu,” kata Sekdes lama DesaDemangharjo, Supadi, ke-marin.

Upaya pengajuan pember-hentian, pihaknya mengakusudah melakukannya maksimal.Mulai dari menanyakan kepadakepala desa, camat hingga kePemkab. Namun yang terjadi,tidak ada respon sama sekalidari instansi terkait. Celakanyalagi, menurut Supadi, uangkompensasi juga belum keluar.Padahal yang dia tahu, uangkompensasi itu sebesar Rp 20juta. “Masa bakti saya men-jabat sebagai Sekdes di sinisudah 38 tahun. Tetapi boro-boro uang kompensasi diserah-kan, SK pemberhentiannya sajajuga belum keluar,” ujarnya.

Tak dipungkirinya, selama

ada Sekdes baru, Supadi tetapbekerja sesuai tugasnya meskiberangkatnya tidak setiap hari.Tugas desa yang biasa di-monitor adalah masalah admi-nistrasi pertanahan. Sementara,jika bukan pertanahan, makadikerjakan oleh Sekdes yangbaru. “Terpaksa, tugas desadibagi dua. Karena, dua-dua-nya masih menjabat sebagaiSekdes sesuai aturan hukum-nya,” terangnya.

Pada kesempatan yang samapula, Kepala Desa Demang-

harjo, Abdul Aziz, mengakutidak bisa tebang pilih antaraSekdes yang baru dan yanglama. Kendati Sekdes yang barusudah ada SK dari Bupati,namun dirinya tidak bisa mem-berhentikan Sekdes yang lamasecara sepihak.

Karena Sekdes yang lamabelum ada SK pemberhentianresmi dari Pemkab setempat.Selain itu, Sekdes yang barujuga belum bisa beradaptasimengenai tugas pemerintahandesa. “Saya sudah sering

mengajukan ke camat. Tetapihasilnya belum sesuai harapankami,” katanya.

Kepala desa mengemukakan,ketika penugasan Sekdes baruke desanya, sebelumnya tidakada koordinasi sama sekali.Sehingga, membuat jajaranpemerintah desa dan wargasekitar merasa kaget. Bahkankala itu, beberapa warganya adayang tidak setuju dengan ke-beradaan sekdes baru.

Terpisah, Sekdes baru DesaDemangharjo, Andrias Hindar-

woto mengatakan, penugasan-nya sebagai sekdes datangnyalangsung dari Bupati. Selamamenjabat, dirinya mengakusudah sesuai aturan. Hanyasaja, administrasi pertanahan,dia serahkan kepada sekdesyang lama karena dirinya belummenguasai 100 persen.

Camat Warureja, MohamadNatsir S.Sos, menyatakan,bahwa pihaknya sudah melaku-kan langkah maksimal gunakeluarnya SK pemberhentiansekdes lama. (yer)

FATKHUROHMAN/RADAR SLAWI

PEMBERIAN BAP – Setelah memberikan BAP, Bupati Tegal,Agus Riyanto, foto bersama dengan mahasiswa dan paradenusantara.

Agus: BAP untuk BahanDiskusiSEMARANG – Agus Riyanto, yang diduga melakukan korupsi terkait

proyek Jalan lingkar Kota Slawi (Jalingkos), Rabu (20/7) menyerah-kan Berita Acara Pemeriksaan (BAP) pada mahasiswa adan ParadeNusantara. Pemberian BAP itu untuk dijadikan sebuah bahan diskusi,agar mereka tahu mana yang benar dan yang salah dimatamasyarakat.

Agus Riyanto berpesan agar masyarakat Tegal jangan sampaidiremehkan. Hal ini karena dirinya menganggap persoalan ini adasebuah persekongkolan untuk menyalahkan Agus Riyanto sebagaiBupati Tegal. “Berkas ini kami berikan sebagai bahan diskusi, jangansampai masyarakat Kabupaten Tegal dianggap cengceremed (jangandianggap ringan, red),” katanya.

Ia berpesan kepada mahasiswa dan parade nusantara untuk bisamembedah kasus ini sampai tuntas. Karenanya testimoni yang pernahdisampaikan itu semua berbeda dengan yang ada di BAP.

Agus menjelaskan, ada tiga sangkaan yang dituduhkan kepadanya.Yang pertama, mark up pembelian tanah yang merugikan uang negaraRp 1,7 miliar, kedua disangka mengalihkan pinjaman daerah, yangharusnya ke rekening daerah, pindah kepada rekening pribadi milikBudi Haryono. Dan yang ketiga memberikan uang senilai Rp 230 jutauntuk pembelian rumah di Bandung, dirumah dinas bupati. Dirinyamengatakan, bahwa yang di tuduhkan itu semua tidak benar, karenadalam dakwaannya tidak cermat, jelas dan lengkap. “Yang palingpenting proses pengadilan ini dapat dikawal, buktikan bahwa PemkabTegal tidak bisa diremehkan,” ujarnya.

Ketua Presidium parade nusantara Kabupaten Tegal, AkhmadKusen, setelah menerima berkas BAP mengatakan, terima kasih danmemohon kepada masyarakat Tegal agar dapat mengawal proseskasus jalingkos ini. “Kami tidak ingin ada pendzoliman, makanya kamimohon doa dan dukungan agar proses ini bisa dituntaskan.” (fat)

Antar Jemput Ambulan GratisRUMAH SAKIT (RS) Mitra Siaga Jalan

Pala Raya, Kelurahan Dampyak, Keca-matan Kramat, memberikan programgratis khususnya kepada pasien yangmembutuhkan alat transportasi ambu-lance. Khususnya pasien yang berdo-misili di wilayah Kecamatan Suradadi,Kramat dan Kecamatan Tegal Timur. Halini disampaikan Direktur RS Mitra Siaga,dr Wahyu Heru Triono, saat ditemui diruang kerjanya, Kamis (21/7) pagi.

Menurutnya, pelayanan ambulancegratis kepada pasien, diberlakukanselama 24 jam penuh. Pihak RS tidakmeminta biaya apapun. Jumlah mobilambulance, ada dua unit dan satu mobiljenazah. Dia menjelaskan, jumlah para-

medis keperawatan di RS yang di pimpinnya itu, ada 68 orang.Sedangkan jumlah paramedis non perawat, 22 orang. Masing-masingparamedis, merupakan tenaga yang sudah profesional dan sudahmelalui uji keperawatan. “Kami siap memberikan pelayanan yangoptimal, khususnya kepada pasien kami,” katanya.

Belum lama ini, lanjut dia, RS Mitra Siaga telah mendatangkan alatdiagnostik pencitraan dengan menggunakan suara ultra untukmendeteksi organ internal. Alat yang dapat dibeli dari luar negeri ini,namanya Ultrasonografi medis (Sonografi). Alat itu bisa memilihfrekwensi dan menentukan resolusi gambar penembusan ke dalamtubuh pasien. Diagnostik sonografi umumnya beroperasi pada frek-wensi dari 2 sampai 13 megahertz. “Alat ini memiliki 4 dimensi,”ucapnya.

Alat itu menurutnya, baru kali pertama hadir di Tegal dan sekitarnya.Karenanya, selain harganya mahal, untuk mencarinya juga susah.Kegunaan alat tersebut, juga tidak sedikit. Khususnya untuk penyakitdalam, bisa terdeksi secara riil. “Sonografi ini, bisa juga untuk menunjukancitra kepala sebuah janin dalam kandungan,” pungkasnya. (yer)

DOK. RATEG

dr Wahyu Heru Triono

PELAYANAN

JALINGKOS

KABUPATENTEGAL JUMAT22 JULI 2011

RADAR TEGAL

7

DALAM kegaduhan hukumPerkara Jalingkos (Jalan Ling-kar Kota Slawi) KabupatenTegal, perkembangan selan-jutnya Persatuan Rakyat De-sa Nusantara (PARADE NU-SANTARA) KabupatenTegal,sebagai Ormas besar yangdibidani kepala desa/mantankepala desa/perangkat desabeserta masyarakat Kabu-paten Tegal, mendukung ter-bentuknya Pansus dan me-ngawal proses hukum Jaling-kos hingga tuntas.

Berdasarkan kajian hukumDivisi Advokasi Parade Nu-santara, perkara hukum Ja-lingkos hingga penetapanBupati Tegal sebagai ter-dakwa dalam sidang TipikorJawa Tengah, langkah KejariSlawi sangat terburu–buru,mengingat, diantara terpidanaJalingkos, Edi Prayitno danBudi Haryono serta beberapanama lain yang diduga terkait,terdapat peran penting BankJateng cabang Slawi yanghingga saat ini belum pernahdi periksa, baik sebagai saksimaupun tersangka. Dari kete-rangan Bank Jateng cabang

Slawi akan terungkap siapasebenarnya operator dalampenyelewengan dana Jaling-kos sehingga terjadi kebocor-an dan pengalihan ke rekeningpribadi terpidana Jalingkos“jilid pertama” Budi haryono,oleh siapa, atas perintah siapadan terjadi dimana.

Akan terungkap pula ter-masuk siapa yang membayarbunga pinjaman tersebut.Kejanggalan–kejanggalanyang lain juga muncul ter-hadap beberapa saksi yangterungkap dalam sidang jilidpertama yang telah mengakuimeminjam dan atau menga-lihkan dana Jalingkos, jugaterungkap bukti pengemba-liannya di depan persidangankala itu, sesuai definisi korupsidalam UU Tipikor. Semestinyasudah ada langkah hukumlanjutan dari Kejaksaan Ne-geri Slawi yang ketika itumenangani kasus Jalingkosjilid pertama. Hingga hari ini,pengguna anggaran saat itudan beberapa nama–namadalam kepanitiaan Jalingkosbelum tersentuh hukum. Ke-janggalan juga muncul de-ngan tidak adanya prosespenyitaan aset–aset milikterpidana Jalingkos.PANSUS JALINGKOS

Tentang mengapa harus adaPansus Jalingkos, ParadeNusantara menganggap perludan sangat penting bagiDPRD Kabuapaten Tegalberkaitan dengan kelanjutanproses hukum Jalingkos dankepastian atas hak wargapemilik tanah yang hingga hari

ini belum terbayar. Atas silangpendapat perlu tidaknyaPansus Jalingkos, mendasariYuris prudensi Kasus BankCentury, DPR RI membentukPansus Century pada saatproses hukum sedang ber-jalan dengan terdakwa Rob-ert Tantular. Terhadap yangberpendapat bahwa usulanpembentukan PansusJalingkos hanyalah dagelanpolitik saja dan khawatirmenjadi bahan tertawaanahli hukum, pendapattersebut perlu dikaji ulangsubstansinya. Terbentuk nyaPansus Jalingkos juga akanmemperjelas sikap dan komit-men DPRD Kabupaten Tegalterhadap pemberantasan ko-rupsi, kolusi dan nepotisme(KKN) yang menjadi kere-sahan di tengah–tengah ma-syarakat Kabupaten Tegal.Dan yang harus menjadi ca-tatan penting bagi Fraksi–fraksi yang tidak mendukungadanya Pansus Jalingkos,bahwa, Pansus Jalingkosdalam hal ini bukan untukdukung mendukung bagi sia-pa saja nama–nama yangtersangkut maupun yangdiduga terlibat dalam ProyekAPBD 2006 – 2007 Jalan Ling-kar Kota Slawi KabupatenTegal.

Dan Parade Nusantara Ka-bupaten Tegal secara tegasmenyatakan, bahwa sebagaikebijakan, Jalingkos adalahkebijakan cerdas dan sesuaidengan kebutuhan. Sehinggaterjadi kegaduhan hukum da-lam pembangunan Jalingkos,

kesalahan dan pelanggaranjustru terjadi ditingkat pe-laksanaan.SIKAP PARADE NUSANTARA

Ketua Dewan PresidiumDaerah Parade NusantaraKabupaten Tegal, AkhmadKusen,A.Md dan sekretaris,Slamet Riyanto, Adib Fuadi,H.Akhmad Zaeni, SP danbeberapa jajaran pengurusharian DPD Parade NusantaraKabupaten Tegal lainnya,didampingi ketua BidangOKK, Dewan Presidium Na-sional Parade Nusantara, UripHaryanto, mengatakan sikap:

1. Menolak segala bentukPolitisasi Jalingkos. Meng-ingat, ada beberapa pihakyang menggunakan perkaraJalingkos sebagai komoditaspolitik dan melupakan sub-stansi perkara.

2. Parade Nusantara secaraaktif mengawal supremasiHukum dalam perkara hukumJalingkos. Serta, menyiapkanadvokasi bagi warga Duku-salam/pemilik tanah yangbelum mendapatkan haknya.

3. Meminta Kejari Slawisegera tuntaskan kasus Ja-lingkos, tanpa tebang pilih.Segera memeriksa mantanDirut Bank Jateng CabangSlawi, dan bebaskan KejariSlawi dari tekanan politik pihakmanapun.

4. Menagih janji DPRD Ka-bupaten Tegal yang telahmenyanggupi “sejak 11 juli2011” dalam 1 (satu) minggusudah terbentuk Pansus Ja-lingkos.

5. Mengajak seluruh elemen

masyarakat Kabupaten Tegaluntuk bersama–sama menga-wal Penegakan Hukum dalamperkara Jalingkos, berhati–hati dan tidak mudah tergiringoleh isu–isu Jalingkos untukpembusukan karakter, tetapberpedoman pada penanga-nan hukum yang ber keadilan.

6. Segera dilakukan penyi-taan terhadap harta kekayaanterpidana Jalingkos yang ter-ungkap dalam persidangan,untuk mengganti kerugianNegara.

7.Hentikan pendzolimanHukum oleh siapapun dankepada siapapun.TITIK AWAL TERJADINYATIPIKOR

Ada yang terlupakan danterlewati oleh proses hukumdan publik pada umumnya,bahwa dari semua kegaduhanhukum yang terjadi atas Pro-yek Jalingkos adalah, ketikaKetua DPRD Kabupaten Tegalperiode 2004 – 2009 menan-datangani pengajuan Pin-jaman Dana Talangan APBDuntuk Pos Anggaran Jaling-kos. Sehingga, oleh terpidanaJalingkos, Edi Prayitno danBudi Haryono bekerjasamadengan Direktur Bank JatengCabang Slawi (yang statushukumnya tidak jelas/tidaktersentuh hukum) sebagai alatuntuk mengeruk Uang Ne-gara.

DPDPARADE NUSANTARA

KABUPATEN TEGAL

(ADV)

SIKAP PARADE NUSANTARA DALAMPERKARA JALINGKOS

Agar Jalan DesaTidak Tergenang Air

MARGASARI – Pembangu-nan saluran drinage sepanjang113 meter dengan nilai Rp 40juta di Desa Kali Salak, Ke-camatan Margasari sangat di-damba masyarakat setempat.Pasalnya, dengan nantinyaselesai pembangunan salurandiatas, jalan desa tidak lagitergenangi air yang memper-

cepat rusaknya kondisi jalan.Meski kegiatan tersebut meru-pakan aspirasi dari salah se-orang anggota DPRD Kabu-paten Tegal, masyarakat sangatberterima kasih dan bergembiardibangunnya saluran dimak-sud. “Kami sangat bersyukurdengan pembangunan salurandrinage ini. Karena kedepanjalan desa tidak lagi tergenangiair dan menjadi lebih awet tidakcepat rusak,” kata Mukroni,warga setempat kepada Radar,

M GHONI/RADAR SLAWI

DRINAGE- Dengan dibangunnya drinage di Desa Kali Salak, Margasari, jika musim hujan mendatang, jalan Desa Kali Salak, tidak lag i tergenangi air, sepertisebelumnya.

Kamis (21/7), menyikapi pem-bangunan saluran drinage itu.

Dikatakan Mukroni, meskihanya sepanjang 113 meter danmasih harus dilanjutkan, namununtuk langkah awal pemba-ngunan saluran yang diha-rapkan sangatlah berarti. Untukitu pihaknya dan masyarakatDesa Kali Salak lainnya, ber-harap agar tahun depan di-lanjutkan pembangunannyameski dari aspirasi lagi.

Menurut dia, jika tidak dilan-

jutkan kondisinya menghawa-tirkan menjadi kurang ber-fungsi sesuai harapan. Di-samping itu, saat musim hujan,luapan air tetap menggenangijalan, karena drinage tidakberfungsi maksimal. “Jangantanggung, jika memang inginmembuat rakyat bergembira,lanjutkan pembangunan salu-ran ini,” ujarnya.

Sementara Kepala UPTDDPU Margasari, Wamanudinmembenarkan jika kegiatan itu

merupakan aspirasi anggotaDPRD Kabupaten Tegal. Terle-pas dari itu, dirinya berharap,dengan adanya bangunan salu-ran air baru maupun yang telahada, hendaknya masyarakatturut serta menjaganya. Karenajika bukan lingkungan yangmenjaga, saluran menjadi cepatrusak dan tidak terawat. “Nan-tinya yang merugi malah ma-syarakat sendiri jika saluranmenjadi tidak berfungsi,” ucapWamanudin. (gon)

Warga DukungPembangunan Drinage

M GHONI/RADAR SLAWI

USAI BERTANDING- Pembina pemuda dan Olah Raga WilayahKecamatan Pagerbarang yang juga anggota DPRD KabupatenTegal, KRT Sugono Adinagoro, foto bersama usai per-tandingan eksebisi antara Muspika dan perangkat desa.

PencarianBibitSekaligusPeringati HUTRI

PAGERBARANG - HUT RI ke 56, bertepatan dengan bulan Romadontahun 2011. Sejumlah kegiatan terkait dengan lomba maupun sejumlahevent dimajukan, seperti turnamen sepak bola Kambing Cup, yangdigelar oleh Karang Taruna Desa Pagerbarang, KecamatanPagerbarang. 20 tim mengikuti turnamen tersebut, bahkan seharisebelum gelar final, Rabu (20/7) sore, dilakukan pertandingan eksebisiantara Muspika melawan perangkat desa, yang dimenangkankesebelasan Muspika dengan skor 3-2. “Untuk final memperebutkanhadiah utama seekor kambing, berhadapan antara PS Rudal melawanPS Siliwangi keduanya dari Desa Pagerbarang,” kata Pembina IkatanSepakbola Pagerbarang (ISP), KRT Sugono Adinegoro, sekaligusmembantu tiga buah bola kepada ISP.

Dikatakan Sugono, turnamen dimaksudkan untuk memilih bibit pemainsepakbola desa setempat, juga dalam rangka memperingati HUT RI ke56, yang kebetulan jatuh pada bulan romadlon sehingga diperingatilebih awal. Turnemen sendiri dinilai berhasil, sebanyak 20 kesebelasandesa se Kecamatan Pagerbarang ikut meramaikan turnamen tersebut.

Sementara, sehari sebelum final, juga dilakukan pertandinganeksebisi antara kesebelasan Muspika dan tokoh masyarakat, termasukdirinya, melawan kesebelasan Pamong Desa se KecamatanPagerbarang. Meski diwarnai canda, akhirnya kesebelasan Muspikaberhasil mengalahkan kesebelasan perangkat desa dengan skor tipis3-2. “Kami bersyukur, selaku pembina ISP. Karena gregetpersepakbolaan di Kecamatan Pagerbarang, terus berkembang danturnamen ini sebagai salah satu bukti,” pungkas Sugono. (gon)

VOLLY

M GHONI/RADAR SLAWI

LOMBA VOLLY- Berbagai kegiatan peringati HUT RI Tahun2011, digelar oleh KPH Perhutani Balapulang, yang diikuti olehenam perwakilan BKPH di lingkungan KPH, perwakilan KHPsendiri dan dari Pensiunan Perhutani (HPK).

Berbagai LombaPeringatiHUTRIBALAPULANG – Dalam rangka memperingati HUT RI tahun 2011

yang kebetulan jatuh di bulan puasa, diperingati lebih awal olehinstansi KPH Balapulang, Kamis (21/7). peringatan itu dalam bentuksejumlah lomba kegiatan seperti lomba tenis meja, bulu tangkis, futsaldan gaple. Untuk para juara, nantinya mendapat hadiah yang telahdisediakan panitia, namun tanpa melihat hadiah yang bakal diterima,semua lomba di laksanakan secara meriah dan kebersamaan.“Kegiatan dilakukan sehari penuh, dengan harapan tidak mengganggukinerja utama para PNS Perhutani kedepan,” ucap ADM KPHBalapulang, Ir Toni Suratno MM, kepada Radar, Kamis (21/7) di lokasilomba.

Dipilihnya saat ini, karena sebentar lagi datang bulan puasa danHUT RI bersamaan dengan bulan itu, makanya didahulukanmemperingati HUT RI, agar tidak mengurangi kekhusyuan berpuasa.Selain itu, dengan dilaksanakan lomba saat ini, peserta terlihat lebihsemangat dan serius dalam ber-lomba.

Menurut dia, selain itu, lombayang dilaksanakan secara se-derhana itu karena belum me-masuki bulan puasa, peserta lebihenjoy, meriah dan bebas ber-ekpresi serta guyon yang positif.Kondisi itu menjadi beda jika di-laksanakan pada saat bulan puasa.“Inilah yang mendasari KPH Ba-lapulang mendahului memperingatiHUT RI,” ujar Toni.

Sementara, keceriaan dan ke-gembiraan nampak di raut semuapeserta. Namun ada sesuatu yangsedikit berbeda pada perlombaanyang digelar KPH Balapulang,khususnya pertandingan Futsal.Untuk lomba dengan menggunakanlapangan sederhana yang ada dihalaman KPH Balapulang, pesertapertandingan Futsal dibatasi empatorang setiap timnya. Sedang bolayang digunakan menggunakan boladari plastik. “Katanya sih denganbola plastik kiper menjadi lebih sulitmenangkap dan merasa repot. Jadilomba menjadi lebih segar,” pung-kasnya. (gon)

SEPAKBOLA

JUMAT22 JULI 2011

RADARBREBESRADAR TEGAL

8

RSUD Brebes (0283) 671431

RSU Bhakti Asih (0283) 671279 / 673481

RSIA Mutiara Bunda Tanjung Brebes (0283) 877222

RS Dera As Syifa Banjarharjo Brebes (0283) 889588/ 889548

Hotel Dedy Jaya Brebes (0283) 673133 / 673158

RS Dedy Jaya (0283) 672145/ 672525

TELEPON PENTING

WONGE DEWEK

DPRD HanyaPasrah

BREBES - Hasrat DPRD Ka-bupaten Brebes untuk melang-sungkan paripurna pemilihanWakil Bupati Brebes (PAW)akhirnya gagal dilaksanakan.Sebelumnya Bamus DPRD te-lah mengagendakan pemilihanWabup dilaksanakan tanggal22 Juli secara tertutup. Namunhingga Kamis (21/7), BupatiBrebes H Agung WidyantoroSH MSi belum juga mengajukandua nama calon wakilnya tanpadiketahui pasti alasannya. Se-hingga proses pemilihan itu

Pemilihan Wabup Gagalurung dilakukan kemarin.

Ketua DPRD Brebes H IlliaAmin membenarkan bahwahingga saat ini lembaganyabelum menerima usulan namaCawabup dari Bupati walautelah diagendakan Bamus.“Memang Bamus telah me-ngagendakan pemilihan Wa-bup Jumat 22 Juli 2011. Tapikarena belum ada usulan dariBupati jadi tunda. Bukangagal,” katanya kepada se-jumlah wartawan.

Dia mengatakan, sebagaitindak langsung penundaanparipurna tersebut, maka pi-haknya berencana akan kem-bali mengagendakan jadwal

pemilihinan Wabup hinggaada pengajuan dari Bupati.“Kami juga tidak bisa mene-bak-nebak kapan Bupati akanusulan Cawabupnya, yangjelas kami hanya menunggu,”lanjut dia.

Sebelumnya, DPRD Brebessendiri telah bersikap untukmeminta Bupati Brebes segeramengusulkan dua nama Cawa-bup PAW. Seperti diketahui,DPC PDIP Kabupaten Brebestelah mengajukan dua namasebagai calon Wabup kepadaBupati Brebes, yakni IdzaPriyanti AMd dan Drs AgusKhairul Anwar MSi.

Sayangnya, Bupati H Agung

Widyantoro SH MSi sejauh inibelum bisa dikonfirmasi. Namundisinyalir Bupati masih mela-kukan berbagai kajian danpertimbangan matang. Bebe-rapa waktu lalu, dirinya memintapendapat kepada DPRD Brebesberkenaan munculnya sejum-lah gugatan dari kader PDIPBrebes terhadap proses penja-ringan Cawabup PAW DPCPDIP.

Permintaan pendapat itu se-bagai masukan untuk pengam-bilan keputusan kelanjutanproses pengisian kekosonganWabup demi terciptanya rodapemerintahan yang kondusif dimasa mendatang. (ism)

DOK RATEG

Illia Amin SH MMPd

Bakti Sosial KB-Kes TNIManunggal

Kenapa jumlah akseptor lebihbanyak berjenis kelamin perem-puan? Kaum Adam ini bahkanmasih sangat lemah dalammendukung program KeluargaBerencana. Terbukti di setiaplayanan KB-Kesehatan, tidakada akseptor KB lelaki yangdilayani. Jawabnya karenamayoritas laki-laki egois.

“Lelaki sangat lemah dalamber-KB, akibat rasa ego yangterus dipelihara oleh mereka.Padahal, bila sang Istri ber-potensi memiliki resiko tinggiharus digantikan oleh suami,”tutur Kabag PNPKKB Biro BinaSosial Setda Provinsi JawaTengah Dra Noor Chayati MSisaat melakukan peninjauanBakti Sosial KB-Kes TNI Ma-nunggal di Koramil 01 Brebes,Kamis (21/7).

Meski demikian, dia merasabangga atas prestasi yangdicapai Kabupaten Brebes disetiap Bakti Sosial pelayananKB. Dari waktu ke waktu selalumenunjukan peningkatan yangsignifikan. Minat generasi mudadalam ber KB cukup tinggi.Terutama bagi ibu-ibu muda dibawah usia 30 tahun. “Kamilihat hari ini, lebih dari 300 ibu-ibu muda memasang implan danIUD,” tuturnya.

Laki-Laki Dinilai Egois, Mereka Enggan Ber-KBDan yang lebih menggem-

birakan, lanjutnya, telah terjalinkerja sama yang sangat baik danterpadu, baik yang dilakukanTNI, Masyarakat, Polri dantokoh agama. “Meski saat inidigelar oleh TNI, tetapi penjem-putan peserta dilakukan olehPolri,” ungkapnya mencon-tohkan kerja sama yang terjalin.

Meski demikian, Noor meng-himbau agar layanan KB gratisbenar-benar diperuntukan un-tuk masyarakat menengah kebawah saja. “Kepada masya-rakat menengah ke atas, kamiberharap agar ber-KB mandiri,”ajaknya.

Jawa Tengah, menargetkanangka laju pertumbuhan pendu-duk dari rata-rata 2,3 menjadi 2,1pada akhir tahun 2013. Bila tidakditekan, maka penduduk JawaTengah yang mencapai 33 jutajiwa lebih itu akan terjadi leda-kan penduduk. “Maka, seluruhelemen masyarakat harus ber-partisipasi aktif mensukseskanprogram KB untuk mewujudkankeluarga yang berkualitas,”pungkasnya.

Sementara Pabandya BinKomsos Kodam 4 DiponegoroLetkol Inf Haryanto menje-laskan, pelaksanaan bakti ma-nunggal TNI KB-Kes ini seba-gai tindak lanjut pencananganKB-Kes pada 11 Maret 2011lalu. Peninjauan yang dia laku-kan, untuk memotret sejauhmana hasil kegiatan KB-Kes disetiap daerah, termasuk di

ISMAIL FUAD/RADAR BREBES

LAYANI AKSEPTOR - Petugas Bakti Sosial KB-Kes TNI Manunggal di Koramil 01 Brebes melayaniakseptor baru, Kamis kemarin.

DanaPKHSegeraDicairkanSetelah pemerintah sebelumnya

mengeluarkan program BantuanLangsung Tunai (BLT), kinipemerintah pusat akan meng-gulirkan dana bantuan berupaProgram Keluarga Harapan(PKH) yang diberikan kepadawarga miskin.

Untuk wilayah Kabupaten Bre-bes, program tersebut akandisalurkan pada akhir bulan Juli2011 ini.

Ketua Forum Pendamping PKHKabupaten Brebes, Fatah ElZaman kepada Radar menga-takan, program PKH untuk wargamiskin tersebut sesuai rencana

akan disalurkan pada akhir bulan ini. Di Kabupaten Brebessendiri ada 30.042 Keluarga Sangat Miskin (KSM) yang akanmendapatkan bantuan tersebut.

Untuk nominal bantuan sendiri, masing-masing akan men-dapatkan bantuan senilai Rp 600 ribu sampai dengan Rp 2,2juta tiap tahunnya. Untuk teknis pembagian sendiri, ujar Fatah,akan diberikan secara berkelompok.

“Untuk masing-masing kelompok maksimal terdiri dari 25KSM,” terangnya.

Pembagian tersebut akan disalurkan melalui Kantor Pos dimasing-masing kecamatan. Guna menghindari kericuhan saatproses pembagian, nantinya petugas kantor pos akan dibantuoleh petugas pendamping dari masing-masing kecamatan. (har)

DOK RATEG

Fatah El Zaman

AJIB AH...

HARVIYANTO/RADAR BREBES

MENOLONG - Tim wartawan lomba gerak jalan membantupengendara sepeda motor yang terperosok.

Gerak Jalan, Bantu Pengendara MotorBREBES - Ada yang berbeda dengan lomba gerak jalan dalam

rangka menyambut HUT Kemerdekaan RI ke-66 yangdiselenggarakan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Brebes padaKamis (21/7). Jika pada tahun sebelumnya jarak yang ditempuhpara peserta lomba gerak jalan mencapai 10 KM dengan startdi lapangan Jatirokeh, Kecamatan Songgom dan finish diKarang Birahi, namun untuk kali ini para peserta hanyamenumpuh jarak 5 KM dengan start-finish di halaman depanStadion Karang Birahi.

Ada pun rute perjalanannya, yakni dimulai dari halamanStadion Karangbirahi Brebes menuju Desa Terlangu, kemu-dian menuju Desa Pemaron, Kecamatan Brebes, hingga kembalilagi arah Stadoin Karangbirahi. Dari pantauan Radar, lombagerak jalan yang dilaksanakan dari pukul 07.00 WIB ini, diikutioleh ratusan peserta dari berbagai kalangan, seperti pelajar SDhingga SMA maupun birokrasi, organisasi dan wartawan.

Yang menarik perhatian peserta lomba maupuh masyarakatyang menyaksikannya adalah ketika salah satu peserta lombadari tim wartawan yang meliput di Brebes baru sampai DesaPulosari, terlihat salah seorang pengendara sepeda motortengah terjebak ke jalan yang berlumpur. Ini akibat pengerukansaluran drainase di sepanjang rute yang dilalui para pesertalomba gerak jalan, sehingga jalan yang dilalui becek danberlumpur sampai ke jalan raya. “Kasihan kalau gak ditolong,jadi kita tolong dulu,” kata Uki, salah seorang wartawan. (har)

BREBES - Agenda pamerandan pasar malam dalam rangkaHUT RI ke-66 di KabupatenBrebes dimajukan pada bulanJuli ini. Even pameran yangbertajuk Brebes Expo 2011 inibakal dibuka Bupati Brebes HAgung Widyantoro SH MSipada Jumat (22/7) hari ini dikompleks GOR Sasana AdhiKarsa.

Kabag Humas dan ProtokolSetda Brebes Drs Atmo TanSidik mengatakan, pembukaanpameran tahunan itu diren-canakan sekitar pukul 19.30WIB oleh Bupati dan dihadirijajaran Forkompimda serta di-nas dan instansi di KabupatenBrebes.

“Brebes Expo ini merupakanajang pameran pembangunan,baik oleh pemerintah maupunmasyarakat. Apa-apa yangsudah diraih Pemkab dan ma-syarakat bisa dilihat dalampameran pembangunan ini,”tandas Atmo.

Selain pameran pembangu-nan, dalam even ini juga diikutidengan pasar malam yangdiikuti masyarakat Brebes dansekitarnya. Sehingga secaraekonomi, ajang Brebes Expo inijuga menajdi salah satu upayauntuk menggeliatkan ekonomidi Kota Brebes.

Brebes.Dirinya bersama tim, melihat

dari dekat seluruh aspek kegia-tan. Tidak hanya aspek peren-canaan, organisasi, programtetapi juga aspek komitmen dansarpras. “Bila terjadi kekura-ngan tenaga di lapangan misal-nya, maka perlu diatasi denganmencari solusi yang tepat,”terangnya. Program ini, kata

Haryanto, dilakukan secaraserentak di 35 Kabupaten danKota se Jateng. Pada hari ini,selain di Brebes digelar kegiatanserupa di Wonogiri dan Karang-anyar.

Kepala Badan Keluarga Beren-cana dan Pemberdayaan Perem-puan (BKBPP) Kabupaten Bre-bes H Emastoni Ezam SH Mhummengaku bangga dengan kerja

sama yang telah terjalin denganberbagai pihak. Sebab programKB menjadi kebutuhan semuamanusia untuk menyelamatkankeluarga.

“Keberhasilannya pun mem-butuhkan kerja sama dengansemua pihak, termasuk denganTNI-POLRI yang terus gigihmenjalankan program layananKB-Kes,” pujinya. (ismail fuad)

Sebelumnya, Kepala BidangPasar DPPKAD KabupatenBrebes M Kaspud Saputramengatakan, even tahunanpasar malam tersebut sebagailangkah Pemkab dalam meng-optimalkan lahan kosong untukkegiatan perekonomian danpendapatan daerah.

Dari kegiatan tersebut, Pem-kab melalui panitia saat iniberhasil menjual kapling kiossebanyak 213 dari 225 kaplingyang disediakan. Kaspud me-ngaku, kapling dengan luas 12meter persegi tersebut dijualkepada pedagang dengan har-ga Rp 400 ribu selama ber-langsungnya pasar malam. Daripenjualan kapling itu, saat iniberhasil terkumpul pendapatansenilai Rp 85 juta lebih. Meskidemikian, target PAD dari kegi-atan pasar malam tahun inihanya senilai Rp 27 juta. “Se-suai target, dari kegiatan ini kamiharus memberi pemasukan kasdaerah senilai Rp 27 juta,”terangnya.

Ia menuturkan, penghasilanpenjualan kapling tersebuttidak semuanya dimasukan kekas daerah sebagai PAD darisektor pasar. Dana tersebutjuga digunakan untuk biayaoperasional selama kegiatantersebut berlangsung. (riz)

Malam Ini BrebesExpo Dibuka Tak Kuat

MenanjakTONJONG - Insiden kecela-

kaan lalu lintas terjadi di tanja-kan Ciregol Desa kutamenala,Kecamatan Tonjong, Kamis(21/7) sekitar 10.00 WIB. Se-buah truk diesel bernomorpolisi R 1869 E terbalik setelahtidak kuat saat melintasi tanja-kan tersebut.

Pengemudi truk diesel Sis-woyo (46) mengatakan, trukyang dikemudikannya dari Ja-karta menuju Banyumas terse-but mengalami masalah saatmenanjak. “Saat berada ditengah tanjakan, masin menda-dak mati karena tidak kuat,”ungkap warga Desa Windu-negara RT 04/RW 02 Keca-matan Wangon, KabupatenBanyumas itu.

Truk yang membawa muatancat kaleng, besi dan sejumahbahan material tersebut mundurtidak terkendali dan terperosokkedalam parit hingga akhirnyaterbalik. Beruntung Siswoyodan serorang kernetnya sela-mat dalam insiden tersebut.

Dikatakan, dirinya bukan kalipertama melalui tanjakan Cire-gol ini. Semenjak terjadinyabencana hingga terpaksa diberlakukannya penutupan ruasjalan bagi kedaraan besar,dirinya terpaksa menggunakan

Truk Diesel Terbalik di Ciregol

jalur alternatif. “Sekarang jalan-nya sudah bagus dan beraspal,tapi tanjakannya masih luma-yan curam,” ungkapnya.

Petugas Pos Lantas Bumiayuyang datang ke lokasi kejadiansegera mengamankan jalur lalulintas karena banyaknya peng-guna kendaraan yang menu-runkan laju kendaraannya un-tuk melihat kondisi truk. Se-mentara arus lalu lintas sempattersendat saat petugas menge-vakuasi truk diesel yang terbalikdengan bantuan satu unitkendaraan derek. Kecelakantersebut selanjutnya ditangani

petugas Pos Lantas Bumiayu.Kepala Terminal Bumiayu Ari

Mardiyono SIP menghimbaukepada pengguna jalan untuktetap berhati-hati saat melintasilokasi tanjakan Ciregol.

“Meski penanganan pascaterjadinya bencana alam sudahhampir dirampungkan dan per-mukaan jaan sudah hotmix,kewaspadaan pengendara mu-tlak tetap diperlukan. Terlebihdengan seringnya turun hujangerimis dan medan tanjakanyang cukup curam sehinggadituntut kehati-hatian,” imba-unya. (pri)

TEGUH SUPRIYANTO/RADAR BREBES

TERBALIK - Sebuah truk diesel terbalik di tanjakan Ciregolsetelah tidak kuat menanjak hingga membuat lalu lintastersendat.

JUMAT22 JULI 2011

SAMBUNGANRADAR TEGAL

9

dari halaman 3

Sebanyak 51 Kasek SD/MI Di-warning

dari halaman 3

Lagi, Kewibawaan Pemkot Diuji

Tahukah Anda bahwa Indonesiamenduduki peringkat ke-4 sebagainegara dengan jumlah penderita dia-betes terbanyak di dunia? Totalpenderita diabetes di Indonesiaberdasarkan data WHO saat iniadalah sekitar 8 juta jiwa, dandiperkirakan jumlahnya akanmelebihi 21 jiwa pada tahun 2025mendatang.

Obat apapun, memang belumdapat melakukan pencegahanterhadap diabetes tipe 1, dimanaketidakmampuan pankreas mem-produksi insulin sejak lahir. Ber-beda dengan tipe 2, yang seringdicetuskan oleh faktor genetik,obesitas, kurang olahraga, serta polamakan yang tidak sehat, sesung-guhnya diabetes dapat dicegah, salahsatunya dengan terapi GentongMas. H. Sarwono yang sudah 10tahun menderita diabetes sudahmembuktikan manfaatnya.

“Sekitar 1 bulan ini saya minumGentong Mas secara rutin. Seka-rang bangun tidur terasa segar,kencing normal, vitalitas punmeningkat. Padahal dulu, sayaseringkali kencing ketika malam danpandangan mata jadi kabur ketikakadar gula darah saya tinggi.”Terang pria berusia 51 tahuntersebut menceritakan pengalamanbaik yang dialaminya.

Diabetes adalah peningkatan kadarglukosa darah akibat kekurangan in-sulin baik yang sifatnya absolutmaupun relatif atau resistensi

SEORANG GURU MENGATASI DIABETESDENGAN CARA YANG ALAMI

reseptor insulin. Diabetes melitussangat erat kaitannya denganmekanisme pengaturan gula normal.

Dengan tubuh yang sehat, ayah3 orang anak tersebut sekarangdapat menjalani aktifitasnya seba-gai seorang guru dengan nyaman.

Ia pun tidak segan-segan untukberbagi pengalamannya tersebutdengan yang lain, “Semoga penga-laman saya yang mendapat kese-hatan dengan cara yang alami inidapat bermanfaat bagi orang lain...”Harap warga Jln. Maluku, Pema-lang, Jawa Tengah tersebut.

Gentong Mas adalah minumankesehatan herbal alami dengan bahanutama Gula Aren dan Nigella Sativa(Habbatussauda) yang terbuktimanfaatnya bagi penderita dariberbagai penyakit, termasuk diabetes.

Habbatussauda dipercaya dapat

meningkatkan fungsi insulin danmengurangi resistensi reseptor in-sulin, sedangkan Gula Aren berpe-ran dalam optimalisasi kerja resep-tor insulin.

Gentong Mas juga mengandungChromium yang efektif memper-lancar metabolisme gula darah danmengatur kepekaan sel terhadapinsulin sehingga meringankan kerjapankreas. Selain itu, indeks gli-semik dalam Gentong Mas yangsangat aman bagi kesehatan yaituhanya 35 (aman jika indeks glise-mik dibawah 50), mampu menjagadan merawat pankreas agar tetapberfungsi dengan baik.

Meski demikian, untuk menda-patkan hasil maksimal, disarankanuntuk mengatur pola makan,olahraga, pengaturan berat badanseideal mungkin, diet rendah lemak,kontrol stress, dan menghindarirokok serta alkohol.

Dengan aturan penggunaan yangtepat, manfaat bagi kesehatan dankelezatan rasanya membuat sema-kin banyak masyarakat yangmengkonsumsi Gentong Mas.

Untuk informasi lebih lanjutsilahkan kunjungi www.gentongmas.com.

Bagi Anda yang membutuhkanGentong Mas bisa didapatkan diapotek/ toko obat terdekat atauhubungi: Tegal:081990879809,B r e b e s : 0 8 1 2 2 5 0 9 9 2 8 2 ,Pekalongan: 028 -58175543.Depkes:P-IRT:812.3205.01.114.

Menurutnya, dalam rapatpembahasan antara PT KAI danPemkot sudah selesai. Hanyasaja pada waktu itu tidak adaMoU tertulis. Namun demikian,dalam rapat ada notulen yangmenjadi dasar kesepakatan.Tidak hanya itu. Pemkot melaluiDinas Koperasi UMKM Perin-dustrian dan Perdagangan (Dis-kop UMKM perindag) jugamelayangkan surat resmi ke PTKAI Daop IV dengan tembusanPT KAI pusat.

“Surat dengan Nomor 511-3/001 tertanggal 14 Februari 2011,dengan sifat amat segera, pe-rihal penataan PKL dan TagihanUang Sewa Tanah PJKA diki-rimkan langsung ke Vice Presi-dent Aset Non Produksi PTKAI. Jadi tidak benar apa yangdisampaikan Humas PT KAIkalau Pemkot belum mengirimsurat resmi terkait pemanfaatanlapangan PJKA. Terlebihdikatakan PT KAI belumpernah memberikan ijin pema-kaiannya. Lalu apa arti kesepa-katan dalam rapat sebelumnya.Kalau begini artinya Pemkotdikibuli PT KAI,” tandas Ikmal.

Dalam surat resmi tadi, lanjut

wali kota, isinya antara lainmenyebutkan. Sampai saat iniPemkot belum melaksanakankegiatan penataan PKL dilapangan PJKA. Tapi hanyamemindah PKL ke lapanagnPJKA yang merupakan konse-kuensi program PT KAI, dalampembangunan parkir dan pena-taan kawasan PJKA, termasukpula pemindahan PKL dariTaman Poci ke PJKA.

Sesuai kesepakatan paraPKL Taman Poci yang pindahke lapangan PJKA, berjualandengan tenda bongkar pasang.Mulai pukul 16.00 sampai 22.00,dan setelahnya tidak bolehmeninggalkan sarana usaha.Mengingat kondisi lapanganpada saat hujan tergenang air,selain dalam upaya menjagakondisi lapangan agar tidakkumuh. Maka Pemkot mohondapat diijinkan melaksanakankegiatan pembangungan non-permanen berupa paving dansaluran air. “Harusnya itu su-dah terealisasi, apabila ijin dariPT KAI turun. Karena Pemkottelah menganggarkan untukpavingisasi dan pembuatansaluran air. Namun ijin yangditunggu tidak kunjung ada.Justru PT KAI malah meng-

anggap pemanfaatan lapanganilegal.”

Menanggapi hal itu, wali kotaakan segera melakukan koordi-nasi kembali dengan PT KAI.Selain itu mengirim surat resmike PT KAI. Dia meminta paraPKL berkomitmen dalam men-jalankan usahanya di lapanganPJKA. “Ini yang akan kita segeralaksanakan. Selain itu mengum-pulkan PKL lapangan PJKA.Karena komitmennya merekaberjualan sore hingga malam,dan tidak menggunakan bilikpermanen. Tapi setelah berda-gang bisa langsung dibongkar.Sehingga tidak terkesan kumuh.Sementara saat ini para PKLtelah melanggar komitmentersebut,” pungkasnya.

Sebelumnya rencana PemkotTegal memfasilitasi PKL dilapangan PJKA berupa pavi-ngisasi tidak mungkin tereali-sasi. Sebab, pada kenyataannyaPemkot belum memiliki ijin dariPT Kereta Api Indonesia (PTKAI), terkait pemanfaatan asettersebut. Bahkan perusahaanitu menyatakan tidak pernahmemberikan ijin penggunaanlapangan PJKA untuk PKL.

Hal ini diungkapkan HumasPT KAI Daop IV Semarang,

Sapto Hartoyo, saat mendam-pingi Kepala Daop IV M SolehKosasih, dalam tinjauan per-siapan menghadapi Lebaran diStasiun Besar Kota Tegal danBalai Yasa.

Sapto mengatakan, padaintinya PT KAI tidak ada ijin ataskeberadaan PKL di lapanganPJKA. Disebutkan, waktu adapenataan ini, Pemkot memintaPKL ditempatkan di lokasi itu.Namun kewenangan memberi-kan ijin pemanfaatan aset ada ditangan PT KAI pusat. “Semen-tara yang ada sekarang memangkita diamkan. Dari PT KAI puntidak menarik uang sewa ter-hadap pemanfaatan lapanganPJKA. Karena memang belumada ijin penggunaannya.”

Dia kembali mengutarakan,memang benar Pemkot pernahmeminta itu. Namun hal ter-sebut tidak dibarengi dengansurat resmi ke PT KAI pusat.Jadi sampai kapan pun ijinpemanfaatan lapangan PJKAtidak akan pernah ada. Karenaitu, apabila pada suatu saatnanti PT KAI membutuhkanakan digusur. Maka dari itusebaiknya Pemkot memberikansosialisasi pada para PKL yangberada di tempat ini. (adi)

KAI yang menyatakan PKL dilapangan PJKA ilegal, sangatberdampak terhadap psiko-logis mereka. Apalagi saat inimereka bingung dan selalu me-rugi. Belum lagi menghadapiLebaran. Kami minta ada tin-dakan atau langkah konkritPemkot.”

Hal senada dilontarkan ang-gota DPRD, Heri Budiman. Diainta ketegasan Pemkot menyi-kapi statemen PT KAI, yangmenganggap PKL di lapanganPJKA ilegal. Selain itu dia harap

Pemkot dan PKL duduk ber-sama, guna menyikapi PT KAI(Kereta Api Indonesia) yangdinilai cukup arogan, dalammengeluarkan kebijakan.

“Karena adanya relokasiPKL Taman Poci ke lapanganPJKA, disebabkan adanyapembangunan perluasan Sta-siun KA Tegal. Bahkan dalamperluasan PT KAI telah berlakusemena-mena, menyerobot asetmilik Pemkot berupa jalan,” im-buhnya.

Ditegaskan, perluasan sta-siun juga mengubah strukturtata ruang, terutama wilayah

Stasiun Tegal dan Kantor Biraosebagai bangunan bersejarahmaupun cagar budaya. Sebabcagar budaya bukan hanyabangunan, tapi daerah sekitar-nya dan oleh PT KAI diacak-acak dengan pembangunanperluasan stasiun.

“Kalau PT KAI tegas, kamiminta Pemkot bisa tegas. Se-hingga pembangunan per-luasan Stasiun Tegal harusdibongkar, dan PT KAI ber-kewajiban mengembalikanstruktur bangunan sepert isemula,” ungkap Heri Budi-man lagi. (hun)

an kasus ini secepatnya. Pi-haknya juga mengumpulkansemua kasek SD/MI maupunSDLB di Kecamatan TegalTimur.

“Dalam pertemuan denganpara kasek, kami menekankanagar melakukan identifikasiterhadap anak yang memilikikebutuhan khusus. Bukan itusaja. Kasek diharapkan melaku-kan identifikasi terhadap guruberkelakuan khusus. Sehinggakejadian aksi pemukulan se-orang guru pada peserta didik-nya, sebagaimana terjadi diSDN Panggung 9 tak terulangkembali,” imbuhnya.

Lebih lanjut Mursalin me-nambahkan, sikap keras yangdilakukan guru terhadap pe-serta didiknya, disebabkan olehbeberapa hal. Mungkin karenakarakter atau karena faktor lain.Salah satunya ada masalahpribadi atau sakit. Namun yang

terjadi di SDN Panggung 9,guru melakukan pemukulanterhadap Ferizal Sandika, ter-nyata setelah dikros cek habissembuh dari sakit. Belum lagifaktor lain, salah satunya men-jelang purna tugas atau pen-siun. “Kami juga minta parakasek menmingkatkan pembi-naan dan pengawasan pada gu-ru, untuk benar-benar melaku-kan kompetensi guru,” tutur-nya.

Dijelaskan Mursalin, mesti-nya sesuai standar nasionalpendidikan, jumlah siswa setiaprombongan belajar atau kelasmaksimal 28 siswa, bukan 36atau bahkan sampai 40 siswa.Sehingga guru benar-benar me-ngusai karakteristik pesertadidik. Baik fisik, moral spritual,sosial, kultural, emosional, danintelektual. Sehingga guru da-pat berkomunikasi lebih efektif,empatik serta santun terhadappeserta didiknya, sesuai kondisipsikologis anak didik. Guru juga

harus menghargai pesertadidiknya, tanpa diskrimniasidan bersikap objektif.

“Kami minta guru berko-munikasi dengan setiap orangtua peserta didik secara santun,empatik, dan efektif. Jika dalamsatu rombongan belajar ataukelas jumlahnya siswanya 36atau bahkan 40 siswa, mustahilguru mampu melakukan semuatuntutan tersebut. Ferizal dinilaimerupakan salah satu pesertadidik yang harus memperolehperhatian khusus. Karena sejakkelas 1, dalam menjalankan be-lajar-mengajar selalu ditungguorang tuanya.”

Mursalin menambahkan,pihaknya minta kasek lebihcermat dan tanggap, denganpeserta didik maupun kondisiguru. Jika perlu ada konsultasikhusus, baik pada instansi ter-kait ataupun psikolog. Demisuksesnya Program Tegal Cer-das Tahun 2011 yang dica-nangkan Pemkot.

“Kami minta semua kasek me-lakukan evaluasi dan identi-fikasi, terhadap sekolah yangdipimpinnya. Jangan sampaikasus pemukulan, ataupunkekerasan lain terulang kembalidi dunia pendidikan,” imbuh-nya.

Secara terpisah SekretarisKomisi I DPRD, W Edi SusiloSH mengungkapkan, pihaknyamendukung langkah UPPDKecamatan Tegal Timur, yangaktif melakukan tindak lanjutdengan menghadirkan semuakasek, supaya tidak terulangkembali kasus pemukulanataupun kekerasan di duniapendidikan. Karena hal itudapat mencoreng dunia pendi-dikan, khususnya ProgramTegal Cerdas. “Kami rasa DinasPendidikan juga bisa menirulangkah UPPD KecamatanTegal Timur, guna menganti-sipasi kasus pemukulan terha-dap peserta didik agar tidakterulang kembali.” (hun)

dari halaman 3

Pemkot Dikibuli PT KAI

beberapa jenis usaha. Sehinggamampu menyerap tenaga kerjadalam jumlah banyak.

“Untuk itu saya berpesanpada mahasiswa dan alumni,agar memiliki jiwa kewira-usahan. Dengan begitu mampumenangkap peluang tanpa ha-rus menunggu sebuah peker-jaan. Rintangan pasti ada disetiap usaha, namun dengankebulatan tekad dan semangatkuat, semua akan jadi bagiandari pengalaman serta perjalan-an menuju kedewasaan. Sayaharap mahasiswa dan alumniyang hadir dalam workshop kaliini, bisa mengambil hikmahmaupun mengaplikasikan apayang disampaikan. Sehinggabisa menjadi pelajaran berharga

dalam menyongsong masadepan dengan memiliki jiwakewirausahaan. Untuk menjadiwirausahawan, jangan mudahmenyerah,” jelasnya.

Sementara Rektor UPS TegalProf Dr H Tri Jaka Kartana MSi,melalui Ketua PPKHA-BKKTaufiqullah SPd MHum menga-takan, melalui workshop terse-but mahasiswa diharapkanmemiliki soft skill sebagai nilailebih. Hal ini sejalan dengan visidan misi UPS Tegal serta TriDharma Perguruan Tinggi,yaitu pendidikan, penelitian,dan pengabdian masyarakat.“Di sini peserta mendapatkanmasukan langsung dari pelakuusaha di Tegal, yang menjadiinspirasi banyak orang karenakesuksesannya. Apa yang di-alami narasumber merupakan

pengalaman sekaligus pembe-lajaran, sehingga peserta seba-gian besar mahasiswa semes-ter delapan dan alumni, bisaberbagi pengalaman.”

Harapannya, tambah dia,dengan workshop itu bakalmemotivasi para peserta. De-ngan demikian mampu mening-katkan sekaligus membekalidengan jiwa kewirausahaanyang tinggi. Pasalnya, lulusanyang memiliki soft skill tentuakan lebih mudah menangkappeluang, dengan dukunganpengetahuan yang didapatselama di bangku kuliah. “Ba-nyak manfaat yang dipetik,sebab menghadirkan narasum-ber yang berkompeten di bi-dangnya,” ujar dia mantap.

Agus, seorang peserta me-ngaku senang dapat mengikuti

dari halaman 3

Orkestra Lagu Tegalan Sambangi Palembang

kegiatan tersebut. Baginya,bertatap muka dan mendengar-kan langsung pengalaman atausejarah hidup narasumber, men-jadi satu inspirasi sekaligusmotivasi menjadi lebih baik.Sebagai mahasiswa semesteratas yang sebentar lagi terjunke tengah masyarakat, banyaktantangan yang pasti mengha-dang.

Tapi dengan soft skill yangada, pihaknya optimis dapatmenghadapi semua dan men-ciptakan peluang kerja, atau u-saha untuk diri sendiri maupunorang lain di sekitar.

“Pengalaman narasumber bisajadi tolak ukur sekaligus pem-belajaran. Sebab semua usahadan kerja keras akan mengha-silkan manfaat. Tantangan pastiselalu ada.” (rochman gunawan)

Dengan mengenakan jaketwarna hijau tua, Enthieh berdiridi panggung pertunjukandalam guyuran sorot lampuremang-remang. Lagu Tegalan‘Aja Ngalub’ pun mengalunseirama dentaman pembacaantiga puisinya berjudul ‘NegriSumur Tanpa Dasar,’ ‘BagiWijati,’ dan ‘Piek,’ dilanjutkansajak ‘Musik Itu Amat Indah.’

Tampak harmonis dia me-nyelaraskan antara pembacaanpuisinya dalam tikaman iringanlagu tegalan ‘Aja Ngalub’ de-ngan sosoknya yang terpam-pang di layar monitor cukupbesar, seolah malam itu sedangterjadi tarung pembacaan puisidi antara dua sosok. Itulahyang dimaksudkan dengan“Pembacaan Puisi Multimedia.”

Hal yang sama juga terjadisaat sepuluh para penyairmelakukan kunjungan ke SMAPlus Negeri 17 Palembang padaforum Apresiasi Penyair danDialog (18/7) pagi, penyairEnthieh membawakan tiga puisiberjudul ‘Puisi Nestapaku,’‘Puisi-puisi,’ dan ‘Puisi Lugu’dalam iringan orekstra lagutegalan berjudul ‘Tragedi Jati-lawang’ ciptaan Lanang Setia-wan yang diputar melalui te-lepon genggam.

Dalam pembacaan di duatempat itu, respon penontonterhadap pembacaannya men-dapat aplaus yang cukup mem-banggakan. Tampak sekalimereka mengapresiasi pemba-caannya dan tenggelam dalamnada iringan lagu tegalan yangdikemas dalam musik ber-

kualitas. Hal itu terbukti saatberlangsungnya pembacaanseluruh penonton terpekurmenikmati betul apa yang se-dang terjadi di depan panggungpertunjukkan senyampanghamonisasi antara pembacaandan musik yang mengalir.

Penyair Anwar Putra Bayu,asal Palembang yang jugaselaku sekretaris panitia PPN V,mengatakan, cukup berkesandengan penampilan M EnthiehMudakir saat berlangsungacara “Pembacaan Puisi Multi-media.”

“Ternyata lagu Tegalan de-ngan musik orkestra mampumemberikan nuansa pembacaanyang cukup menarik. Meskipunsaya tidak seluruhnya mema-hami bahasa tegalan, tapi daricengkok lagu yang ada padasyairnya, batin saya cukup ter-sentuh dengan irama orkestrayang pedih dan menyanyat.Tapi pada intinya saya me-nyukainya,” terang Anwarpanggilan akrabnya.

Senada dengan Anwar PutraBanyu, Persiden Penyair Indo-nesia, Sutardji Calzoum Bachrisaat dihubungi secara terpisah,mengaku merasa enjoy menik-mati Pembacaan Puisi Multime-dia yang diusung oleh Enthieh.Meski dia tidak mengenal baha-sa tegalan namun eksistensiantara pembacaan dan lagutegalan dalam iringan musikorkestra patut dikembangkan.

Sutardji menandaskan, pem-bacaan puisi dengan iringanlagu daerah, menandai sebuahjatidiri seorang penyair di manadia berasal atau dilahirkan. Halitu menurutnya akan memper-

kuat eksistensinya sebagai se-orang penyair. “Saya responsekali pada para penyair yangmenggabungkan antara pem-bacaan dengan lagu atau musikyang berasal dari daerah masih-masing,” katanya.

Sementara M Enthieh Mu-dakir, dalam sambutan sebelummelakukan pembacaan menu-turkan rasa terima kasih padaLanang Setiawan yang me-nyimpan klip dirinya dan be-berapa lagu tegalan di hand-phonnya, sehingga pada acarayang cukup bergengsi itudirinya berkesempatan turutberaksi. “Kalau saja dihand-phon Lanang tidak menyimpanklip dan lagu-lagu tegalan cip-taannya dengan musik orkestragarapan Bintoro Tanpo Aran,saya tidak bisa tampil di acaratrung Pembaca Puisi Multime-dia itu,” katanya.

Menurutnya, acara tersebutmenjadi agenda dadakan mem-buat para penyair tak mampuberkutik untuk bisa beraktion.Karena syarat tampil padamimbar tersebut harus berko-laborasi antara klip dirinyadengan minus one musik ataulagu dari daerah asal penyair,dan setidak-tidaknya diiringimusik dari ciptaannya sendiri.Hal yang menarik juga dilaku-kan oleh pasangan suami istriDyah Setyowati dan Nuroch-man Sudibyo YS. Pada malamtarung “Pembacaan Puisi Mul-timedia”, mereka selain diiringiminus one lagu Cirbonan,dilengkapi juga dengan penam-pilan wayang golek gaya Cir-bonan yang mereka persiapkan.

Perhelatan PPN V yang ber-

langsung selama empat hari itu,acara di buka langsung olehGubernur Sumatera Selatan Ir.H. Alex Noerdin SH di GriyaAgung Jalan Demang LebarDaun, Palembang. Upacaraberlangsung meriah namunkhidmat dan diisi antara lainpenampilan penyair kondongSutardji Calzoum Bachir, NanaRiskhi Susanti (Tegal), musi-kalisasi puisi karya JJ Polongdan M Iqbal J Permana sertaRejung Pesirah Group, Palem-bang. Acara PPN V ini dihadiri200 penyair dari lima Negarayaitu Indonesia, Brune Darus-salam, Singapura, Malaysia,Thahiland, dan perwakilan dariNegara Srilanka serta Swedia.Sastrawan kondang yang hadirdari Indonesia antara lain TaufiqIsmail, Budi Darma, AhmadunYosi Herfanda, Diah Hadaning,Nanang Suryadi, BambangWidiatmoko, Arsyad Indradi, dlltermasuk dihadiri oleh AnggotaKomisi V DPRD KabupatenTegal, Wahidin dari bidangPariwisata dan Budaya. “Kare-na saya mengampu bidangpariwisata dan budaya, sayaberkepentingan untuk hadirpada perhelatan PPN VPalembang ini,” katanya.

Agenda acara selain pelun-curan buku antologi puisi “Aku-lah Musi”, puisi, seminar, apre-siasi ke sekolah/perguruantinggi, pameran buku, danwisata budaya ke perkam-pungan pendatang orang per-tama di Palembang, SungaiMusi, Musium Sultan MahmudBadaruddin II, dan komplekpembangunan penyelenggara-an Sea Games (ela)

dari halaman 3

Bangun Jiwa Kewirausahaan

Selama berlangsungnya pes-ta demokrasi ini, kondusifitastetap terjaga. Hasilnya dari 14ketua RT periode 2011 - 2014,satu diantaranya perempuan,yakni RT 5 RW 02. Itu murnihasil pemilihan yang dilaksana-kan menyerupai pemilu.

Dalam pelaksanaan pergan-tian pengurus tersebut ada pe-nilaian dari tim. Nantinya diberipenghargaan dari lurah Pesu-rungan Kidul. Kriterianya pe-laksanaan pemilihan meriah,netral, dan masyarakatnya ter-giat.

“Dari hasil pantauan yangdilakukan terdapat dua RT yangmelaksanakan pemilihan ditempat netral. Selain itu war-

ganya juga antusias. Dua RTtersebut adalah RT 4 RW 1 danRT 5 RW 2.”

Karena itu, dua ketua RTterpilih itu mendapat penghar-gaan dari lurah dalam bentukpiala.

Penghargaan tersebutdiserahkan secara langsungoleh Plt Lurah PesurunganKidul Soetjahjono. Hadiah di-berikan pada malam terakhirpemilihan pengurus RW yangdilangsungkan di KantorKelurahan.

Sementara itu Soetjahjonomenuturkan, dengan dilaksana-kannya pemilihan ini, makapengurus RT (Rukun Tetangga)dan RW (Rukun Warga) sudahberganti baru.

Artinya sesuai dengan

ketentuan yang diamanatkandalam Peraturan Daerah Nomor4 Tahun 2010. Dia berharapkepengurusan 14 RT dan 2 RWyang terpilih akan dapat melak-sanakan tugas dengan sebaik-baiknya.

Tentunya membantu programPemerintah Kota (Pemkot)Tegal. Selain itu, untuk RWrutinkanlah 2 bulan sekali mem-berikan laporan kegiatan kekelurahan.

“Sedang para RT segeralakukan pendataan terkaitjumlah kos-kosan di wilayahmasing-masing. Semoga de-ngan kepengurusan baru iniKelurahan Pesurungan Kiduldapat makin berkembang danmaju,” harapnya menutup pem-bicaraan. (*)

dari halaman 3

Salah Satu RT Dipimpin Kaum Hawa

III dipegang Handoko Eko. Se-lanjutnya Ketua IV dijabat olehAgus Setiawan, Sekretaris JokoMargo, Sekretaris I Irawan danSkretaris II dijabat Anung Pra-jastowo.

Untuk bendahara dijabatoleh Imam Syarifudin, sedang-kan Bendahara II Umi Fari-chatun dan Bendahara III Khae-rudin Ahmad.

“Pengukuhuan ini dilaksana-kan atas dasar Surat Keputusan(SK) Wali Kota Nomor 220/101/2011. Tentang penetapan pe-ngurus karang taruna masabakti 2011–2015,” katanya.

Dia berharap dengan kepe-ngurusan baru ditubuh ka-

rang taruna Kota Tegal ini bisamembawa kemajuan bagimasyarakat. Tentunya tidakterlepas dari dukungan semuapihak.

Sementara itu saat mem-bacakan sambutan wali kota,Kepala Disporabudpar M Wah-yudi menyampaikan, semogadengan kepemimpinan baru inimaka ke depan kemajuan akanterus terwujud tentunya de-ngan mengemban tugas dan a-manatnya sebaik-baiknya.

“Karang taruna sebagaiwadah tumbuh kembang ma-syarakat dan pemuda diha-rapkan mampu menanggulangipermasalahan kesejahteraansosial dan mampu mengatasisegala permasalahan menyang-

kut pemuda,” ujarnya.Lebih lanjut dikatakan, pe-

muda sebagai pilar negara dangenerasi penerus memilikiperanan penting dalam upayamewujudkan pembangunannasional. Sebagai organisasiyang tersusun hingga ke ting-kat masyarakat, karang tarunadiharapkan pula akan selalumeningkatkan kualitas organi-sasinya.

Sehingga apa yang telah di-laksanakan bisa berdaya guna,efektif dan lebih efisien, darioleh dan untuk masyarakat.Pemkot akan berupaya lebihmemberi dorongan termasukevaluasi agar dalam melaksa-nakan tugasnya dapat berjalanoptimal. (adi)

dari halaman 3

Ketua Karang Taruna Dikukuhkan

dari halaman 3

Raih Plakat WTN, Pemkot Tak Jumawa

Namun demikian Pemkot tidakmerasa jumawa. Justru lebihmeningkatkan lagi, denganharapan meraih piala WTN dariKemenhub RI.

Usai meyerahkan plakat, K-epala Dishubkominfo KhaerulHuda mengatakan, lomba ataupenilaian tersebut dilaksanakansetahun sekali. Dari pelaksa-naan yang sudah mencapai kalikeenam belas. Untuk kali per-tamanya Pemkot meraih peng-hargaan berupa plakat.

“Dari penilaian yang di-lakukan tim pusat, di Jateng ha-nya 8 wilayah yang meraihpenghargaan. Tiga di antaranyaJepara, Solo, dan Semarang me-raih piala WTN. Sementara limalainnya termasuk di dalamnyaKota Tegal hanya meraih plakatlomba tersebut.”

Sementara Ikmal menambah-kan, dengan diraihnya plakat ini

menjadi pemicu agar ke depanlebih baik. Sehingga bisa meraihpenghargaan berupa piala.

Dia mengakui bahwa pelak-sanaan tertib lalu lintas danangkutan jalan di Kota Tegalbelum sepenuhnya bagus. Ka-rena itu hanya mendapatkanplakat. Hal itu sangat dipenga-ruhi oleh masih banyaknya PKL(Pedagang Kaki Lima) yangmenggunakan trotoar untukberjualan.

“Tapi ini ke depan bakaldiperbaiki. Sebab tertib lalulintas dan angkutan jalandilaksanakan bukan hanyauntuk meraih penghargaan.Tapi mengarah pada pemberiankeamanan, keselamatan, dankenyamanan para penggunajalan,” paparnya.

Untuk itu, tandasnya, agarsemua bisa terwujud pihaknyamengimbau masyarakat men-taati rambu-rambu lalu lintas.Barang toko tidak diletakkan di

atas trotoar, PKL juga tidakberjualan di atasnya. Kemudiansaat memasang stiker, pamfletatau sarana reklame lain di traf-fic light.

“Apabila itu tidak dilak-sanakan, Pemkot akan menu-runkan tim untuk melakukan pe-nertiban. Semua ini kita lakukanbukan untuk lomba, tapi lebihpada keselamatan penggunajalan.”

Pemkot juga akan kembalimenata kawasan tertib lalulintas yang telah ditentukan,seperti di Jalan Ahmad Yanibagian timur akan dibuat tempatparkir khusus sepeda motor.Karena kondisi yang sekarangdi sebelah barat sudah tidakmenampung.

Sehingga tidak sedikit motoryang parkir di atas trotoar.Selain itu, Pemkot juga akanmelakukan penataan lain diantaranya PKL (Pedagang KakiLima). (adi)

JUMAT , 22 JULI 2011

CMYK

CMYKCMYK

10KOTA BAWANG

AGUS WIBOWO/RADAR BREBES

IKUT NAIK - Kenaikan harga yang saat inimenjadi trend bukan pada sembako saja,melainkan pada harga bunga melati danmawar juga mengalami hal sama.

HargaBungaMelati IkutMelambung

BREBES - Kenaikan barang rupanya tidakberlaku pada harga sembako saja. Pasalnyaseperti harga bunga melati dan mawar juga ikutmengalami kaenaikan yang cukup tinggi. Sepertihalnya dikatakan oleh Samroh, pedagangbunga di Pasar Induk Brebes. Menurutnya,harga melati yang dalam pekan kemarin hanyaRp 20 ribu, kini naik menjadi Rp 25 ribu perkgnya.

“Demikian dengan harga bunga mawar yangkini naik menjadi Rp 750 per biji, yang sebe-lumnya Rp 300-400 rupiah saja,” katanya.

Dijelaskan bahwa selain banyaknya per-mintaan terhadap bunga melati ini lantaranbanyak pula orang yang mengadakan hajatan.Saat ini juga menjelang bulan Ramadan. Yangbiasanya sesuai dengan tradisi, banyak orangmelakukan ziarah ke makam sebelum Ramadantiba.

“Harga bunga melati dan mawar ini akanmengalami kenaikan yang tinggi hingga jelangLebaran nanti. Dan ini sepertinya sudahmerupakan tradisi tahunan. Sebab seperti padatahun sebelumnya, harga bunga melati jugabisa sampai Rp 100 ribu per kgnya,” bebernya.

Samroh juga menambahkan, kenaikan hargabunga melati ini lantaran pasokan dari Tegaljuga sudah tinggi. Sehingga terkadang dirinyakesulitan untuk menjualnya. Namun karena diBrebes sangat minim dengan penjual bungamelati, usahanya ini juga lancar. (gus)

TEGUH SUPRIYANTO/RADAR BREBES

LATIHAN - Sejumlah guru saat akan mengikutikegiatan penularan senam sehat bangsakudi GOR Bulutangkis Kecamatan Tonjong.

Guru TonjongDapatPenularan Senam SehatTONJONG - Kesehatan adalah kunci pro-

duktivitas kerja, jika kondisi tubuih tidak fit, akanmempengaruhi aktivitas sehari hari danotomatis menurunkan produktivitas. Untuk itu,dalam upaya menjaga kesehatan tubuh, seba-nyak 60 guru dari tingkat SD/MI, SMP/MTs se-Kecamatan Tonjong menggelar kegiatanPenularan Senam Sehat Bangsaku di GedungOlahraga Bulutangkis Tonjong.

Menurut Prayoga SPd, Ketua Panitia me-ngatakan, kegiatan penularan berlangsungselama 3 hari dengan tujuan memberikanpengetahuan tehknik maupun gerakan senam.“Saat ini penulaaran dilaksanakan dari ins-truktur terhadap para guru, untuk kemudiansecepatnya ditularkan kepada para siswa didikpada masing-masing satuan,” ungkapnya Kamis(21/7).

Selain itu, lanjut dia, dalam waktu dekat inipihaknya juga akan menggelar lomba senamsehat bangsaku di tingkat Kecamatan Tonjong.“Karenanya kita berharap penularan ini agarsecepatnya kembali ditularkan pada siwa didiksebagai persiapan lomba,” ujar Prayoga.

Sementara Abu Nasor SPd, PengawasOlagraga UPTD Pendidikan Kecamatan Ton-jong, menyambut baik kegiatan tersebut.Dikatakan, banyak manfaat yang akan dirasakandengan melakukan senam. Bahkan diharapkanaksi kerja bhakti pada Jumat disebut gerakanJumat Bersih, bisa disertai juga kegiatan senampagi atau senam sehat.

“Sehingga diharapkan budaya Jumat Bersihbisa berkembang menjadi Jumat Sehat. Karenaperilaku hidup bersih sangat menentukan polahidup sehat, di lingkungan tempat

kerja masing-masing. Lingkungan tempatkerja yang akan mendukung sikap kerja personalyang sehat, sehingga mempengaruhi pro-duktifitas kerja yang berkualitas, bagi per-kembangan instansi tempat bekerja,” urai AbuNashor. (pri)

RAMADAN

KESEHATAN

Sesuai dengan AD/ART

BREBES - Pemimpin RevolusiSistem DPC PDIP Kia Rangga-sasana yang telah mendapatmandat 9 PAC PDIP kembalimenegaskan tekadnya untukmelanjutkan perbaikan pada kon-disi internal partai mereka. Hal itu,menurutnya, sebagai bagian dariupaya menegakkan konstitusipartai. Karenanya, dia meng-himbau seluruh jajaran strukturalmaupun kader partai untuk me-ngedepankan semangat keber-samaan dan rekonsiliasi demikebaikan partai.

“Dalam AD/ART BAB II ten-tang Organisasi, Pasal 26 telahmengatur mekanisme pembekuandan pembubaran pengurus partai.Di sana menyebutkan, pembekuanatau pembubaran kepengurusanpartai dilaksanakan apabila kepe-ngurusan dimaksud melakukanhal-hal yang merugikan ataumembahayakan partai. Jadi pole-mik yang terjadi di tubuh kepe-ngurusan DPC sekarang memangsudah seharusnya direvolusi,”tandas Rangga kepada Radar,Kamis (21/7).

Dia melanjutkan, pada ayat 1hingga 4 pasal 26 juga sudahmenjadi dasar yang kuat adanyarevolusi sistem. “Ayat 1, pengu-rus partai mengambil kebijakanyang menyimpang atau berten-tangan dengan kebijakan yangditetapkan oleh jajaran partai yanglebih tinggi. Kepengurusan partai

terpecah dan kelompok-kelom-pok yang tidak dapat lagi di-pertemukan dan saling ber-tentangan mengenai kebijakanpartai. Ketiga, sebagian besaratau seluruh kepengurusanpartai terlibat langsung kegiatanmenentang kepemimpinan ja-jaran partai satu tingkat yanglebih tinggi. Dan, kepengurusanpartai yang tidak dapat me-laksanakan tugasnya yang telahdiatur dalam AD/ART partai.Syarat-syarat ini sudah terjadi diPDIP Brebes,” tudingnnya.

Dia mengatakan, revolusi inibukan untuk dukung mendukungpersonal. “Ini bukan masalah kamiloyal atau tidak pada Pa Indra, tapijajaran pengurus selama ini me-mang tidak jarang bekerja se-enaknya sendiri. Dan ini meru-gikan partai tapi menguntungkansegelintir pengurus,” kata dia.

Lebih lanjut pihaknya mengakutelah melakukan koordinasi kepa-da DPD PDIP Jawa Tengah mau-pun DPP di Jakarta untuk melak-sanakan Konfercablub di Brebes.Hal itu akan dimulai dengan Rake-rancabsus, Rakercabsus yangakan membahas persiapan Kon-fercablub dan evaluasi menye-luruh, termasuk kepada kebijakanpengurus sekarang seperti penja-ringan Cawabup PAW yang ber-masalah. “Makanya kami meng-himbau kepada PAC-PAC, khu-susnya untuk tidak dikotak-kotakkanan. Mari kita akhiri kon-flik yang tidak jelas, rekonsiliasidemi soliditas dan kebesaranpartai,” ajaknya. (ism)

RanggasasanaTetap GalangKonfercablub

Pengusaha Ikut Berang Gara-Gara MacetPengiriman BarangTerlambat

BREBES - Kemacetan di jalurPantura Brebes akibat adanyaperbaikan jembatan Pemali yangtak kunjung rampung membuatsegala persoalan ikut terhambatpula. Tak terkecuali dengan parapengusaha, yang harus menang-gung kerugian miliaran rupiahakibat keterlambatan pengirimanbarang.

“Awalnya kami tidak memper-cayai alasan sopir terkait kema-cetan di Brebes. Namun setelah

kami melakukan pengawalan ter-hadap kendaraan barang, ternyatamemang benar kalau kemacetanyang terjadi di Brebes benar-benarsangat mengganggu,” kata HWarto, pengusaha ikan asal Tegal.

Menurutnya, akibat tersen-datnya arus lalin di Brebes, ba-nyak barangnya yakni ikan segarmenjadi bonto atau kualitas ku-rang baik. Sehingga, harganyapun secara otomatis turun. Demi-kian dengan biaya tambahan yangharus diberikan kepada sopir danperangkatnya, lantaran mau tidakmau jelas ada kenaikan biaya ataskemacetan tersebut.

Hal sama juga dikatakan olehsopir pengangkut sayur mayurDikin, yang sudah sebulan inimerasakan kejenuhan akan kema-cetan yang dihadapinya saatmemasuki Brebes.

“Kalau sudah masuk Brebes,maka saya harus bisa mengen-dalikan diri agar tidak emosi. Sebabkemacetan yang terjadi jelas men-jenuhkan. Terlebih saat antrianpanjang hingga mencapai perba-tasan di Kota Tegal,” katanya.

Pengemudi truk bermuatansayur tersebut mengatakan, untukmengantisipasi keterlambatanpengiriman barang dari Cirebon

menuju Pasar Buah dan SayurPemalang, maka harus berangkatlebih awal agar tidak terlambatsampai ke tempat tujuan. Karenasejak ada proyek perbaikan jem-batan Pemali, Pakijangan, danBalaikambang dipastikan akanterjebak macet satu-dua jam diPantura Brebes.

“Biasanya dhuhur saya sampaike Pemalang, tetapi sejak adaproyek perbaikan jembatan sam-pai di pasar sekitar jam 13.00 WIB-15.00 WIB, sehingga pemasokanbuah ke pedagang menjadi ter-lambat. Untungnya buah dansayur yang saya bawa baru panen

dari kebun, sehingga masih segar,kalau hasil panen kemarin sampaidi tempat tujuan pasti sudahlayu,” katanya.

Ditambahkan, padahal saat inimerupakan waktunya para sopirpengakut barang mengejar setor-an. Sebab, kalau sudah memasukipertengahan bulan Ramadan, jelaspara awak kendaraan besar sudahdilarang melintas di jalan raya.“Namun adanya perbaikan jem-batan Pemali yang tak kunjungrampung ini, jelas membuat parapengusaha maupun sopir banyakmengalami kerugian maupunwaktu,” pungkasnya. (gus)

AGUS WIBOWO/RADAR BREBES

MENEROBOSMECET - Kondisikemacetanseperti inimembuatkendaraan lain,seringmelakukanpelanggaranlantaran inginsegera terbebasdari kemacetanyang panjang.

BREBES - Sedikitnya empatpenjual minuman keras (miras)di wilayah Kecamatan Brebesdiamankan jajaran Polres Bre-bes. Mereka tertangkap saatmenjual minuman beralkohol inioleh petugas langsung dibawake Pengadilan Negeri (PN)Brebes, guna mempertanggung-jawabkan perbuatannya.

“Ada empat orang yang ber-hasil kami amankan. Dan kinimereka langsung kami sidang-kan di PN Brebes,’’ kata AipdaGatot, saat membawa para pen-jual miras di PN Brebes, kemarin.

Menurutnya, barang buktiyang diamankan dari empattersangka cukup banyak. Na-mun saat ini pihaknya masihbelum menghitung kembali. Tapiyang jelas, empat orang bersamadengan BB miras ini merupakanhasil razia pekat jelang Ramadan.

“Sedangkan giat razia pekatini akan terus digencarkanhingga tercipta suasana amandan kondusif. Terlebih saat ini,umat muslim hendak mengha-dapi ibadah bulan suci rama-dhan. Makanya, dengan terusmelakukan penindakan, agarpaling tidak segala bentukpenyakit masyarakat khusus-nya di wilayah Brebes, bisadiminimalisir,” jelasnya.

Sementara salah satu penjualmiras yang terpaksa harus me-ngikuti persidangan Tindak Pi-

dana Ringan (Tipiring) Kasidi(60) warga Desa Sengon Brebes,merasa kaget saat dirinya diba-wa oleh petugas kepolisian.“Barang bukti yang diamankanoleh pak polisi dari saya yaknisatu botol bir hitam, dan satubotol bir putih saja. Dan sayajuga tidak menjual miras lain-nya,” katanya.

Menurutnya, seharusnyapihak kepolisian bisa menindak

penjual miras yang besar. Se-dangkan pihaknya hanya men-jual dua bir saja. Dan itu pun kinisudah diamankan petugas. Se-mentara setelah dilakukan pen-dataan, empat penjual miras jugaoleh PN Brebes, segera dila-kukan sidang di tempat. Merekajuga masing-masing akhirnyaharus membayar denda saja atauharus menjalani kurungan sela-ma beberapa minggu. (gus)

Empat Penjual Miras Diamankan

AGUS WIBOWOWO/RADAR BREBES

SIDANG - Nampak petugas kepolisian Resor Brebes tengahmembawa penjual miras ke Pengadilan Negeri Brebes untuksegera disidangkan.

Pemkab Siapkan 215 Ribu Liter Air BersihBREBES - Pemkab Brebes telah

menyiapkan sedikitnya 215 ribuliter air bersih untuk mengan-tisipasi terjadinya kekeringanpanjang yang berbuntut padakekurangan fasilitas air bersih.Upaya antisipatif ini dilakukanmengingat Kabupaten Brebesmenjadi daerah rawan kekeringan.

Kepala Kantor Kesatuan Ke-bangsaan Politik dan Perlin-dungan Masyarakat (Kesbang-

polinmas) Kabupaten Brebes DrsH Rais Khana menjelaskan, diwilayahnya ada 91 desa di 9kecamatan yang mengalami rawankrisis air bersih. Bahkan di bebe-rapa titik di Kecamatan Ketang-gungan sudah mulai terjadi sejakmemasuki musim kemarau 2011.Kesembilan kecamatan itu dianta-ranya Kecamatan Brebes, Wana-sari, Larangan, Bulakamba, Tan-jung, Ketanggungan, Losari,

Bantarkawung, dan Songgom.“Secara keseluruhan, estimasi

jumlah air bersih yang dibutuhkansekitar 235 tangki, setiap tangkivolumenya 5000 liter dan bisalebih banyak dari itu jika keke-ringan berkepanjangan,” katanya.

Saat ini, lanjutnya, PemkabBrebes melalui Kesbangpolinmasbekerja sama dengan PDAM danDinsosnakertrans telah menyiap-kan 43 tangki air bersih. (ism)

CMYK

OLAHRAGARADAR TEGAL

JUMAT , 22 JULI 2011 11

ROONEYUNJUK GIGI

kedua, striker andalan United itumencetak hat-trick pada menit ke-51,69', dan 72'.

Tapi, 67.052 penonton hanyadisuguhi sebiji gol Setan Merah -sebutan- United di babak pertama. Golpada menit ke-15 itu lahir melalui sun-dulan striker mungil Michael Owen.Sebagai catatan, Owen juga mencetakgol pembuka United ke gawang Revo-lution.

Keran gol United baru lancar di ba-bak kedua. Hanya empat menit dimulai,Mame Biram Diouf menggandakankeunggulan. Setelah hat-trick Rooney,tercipta gol tambahan yang disumbangoleh Park Ji-sung (71') dan GabrielObertan (88').

Pelatih United Sir Alex Fergusontentu saja senang dengan tujuh golyang dicetak lima pemainnya. “Tahunlalu, kami hanya bergantung kepadatiga pemain untuk mencetak gol. Jadi,sangat bagus apabila lebih banyakpemain yang bisa mencetak gol untuktim,” ungkapnya kepada Reuters.

Terkait hat-trick Rooney, Fergie -sapaan Ferguson- memberikan komen-tarnya. “Senang melihat dia mencetakgol. Tiga gol merupakan awal bagusbaginya. Dia bekerja keras dan me-

lakukan tugasnya dengan baik selamalatihan,” tuturnya kepada Reuters.

Untuk diketahui, Rooney melewat-kan tur pramusim United di AS musimlalu. Penyebabnya, striker 25 tahun itumenjalani liburan setelah membelatimnas Inggris di Piala Dunia 2010.Absennya Rooney kala itu berpe-ngaruh terhadap ketajamannya dikompetisi.

Rooney yang musim sebelumnyamengemas 34 gol dari 44 laga hanyamampu mencetak dua gol dari titikpenalt i dari Agustus sampai De-sember 2010. Wazza -sapaan akrabRooney- baru mencetak gol pertamadari open play tepat pada 1 Januari2011 ke gawang West BromwichAlbion.

Sementara itu, seusai lawan Sound-ers, United langsung terbang ke Chi-cago untuk bersiap menghadapi Chi-cago Fire di Soldier Field Minggu pagiWIB (24/7). Setelah menjajal MLS All-Stars di New Jersey (28/7), Setan Merahrematch kontra Barcelona di FedExField, Washington, D.C. (31/7). Bar-celona adalah tim yang mengalahkanUnited 3-1 dalam final Liga Championsdi Stadion Wembley, London, 28 Meilalu. (dns/bas)

Seattle Sounders (0) vMan United (7)

SEATTLE - Manches-ter United kembali men-catat kemenangan be-sar dalam tur pramu-sim Amerika Serikat(AS). Setelah me-nang 4-1 atas NewEngland Revolution(13/7), jawara Pre-mier League itu me-lumat SeattleSounders 7-0 ke-marin WIB (21/7).

Turun denganmateri pemainyang masih samaseperti saat meng-hadapi Revolu-tion, United ter-lalu perkasa bagiSounders. Lagadi CenturyLinkField itu se-kaligus menjadiajang unjuk gigiWayne Rooney.Turun di babak

Berharap Lolos PD 2014

BUENOS AIRES - Sungguhkurang beruntung nasibEdinson Cavani. Striker Napoliitu diperkirakan tidak bisaturun lapangan pada pertan-dingan bersejarah ketika Uru-guay bertarung melawan Para-guay pada final Copa America2011, Senin dini hari (25/7).

Cedera lutut yang dialaminyasaat menghadapi Cile pada lagakedua grup B (8/7) masih belumpulih. Akibat cedera itu, Cavaniabsen dalam tiga laga terakhirUruguay, yakni laga pemung-kas grup B melawan Mek-siko (12/7), Argentina diperempat final (16/7), danPeru di semifinal (19/7).

Tentu saja mengece-wakan bagi Cavani yangmusim lalu tampil hebatbersama Napoli di Serie ALiga Italia. Sebab, dia sangatberharap dapat mem-berikan kontribusi.Apalagi, mula-nya pelatihU r u g u a yOscar Wa-s h i n g t o nTabarez se-lalu menjadi-kannya pe-main utama.

Demi meng-akomodasi Ca-vani, Tabarezmengubah ske-ma 4-4-2 atau 4-4-1-1 yang menjadi anda-lannya pada Piala Dunia2010 lalu menjadi 4-3-3 atau4-3-1-2. Seiring dengan ce-deranya Cavani, Tabarezkembali ke skema awal 4-4-2dengan Luis Suarez danDirgo Forlan sebagai

ujung tombak.Ternyata, tanpa Cavani,

permainan Uruguay menjadilebih luwes. Kegarangan duetSuarez-Forlan kembali tersaji.Tampaknya, dengan kondisi ituTabarez tidak perlu terlalukhawatir kehilangan Cavani.Asalkan, tidak ada kendaladengan Suarez atau Forlan.

Lagipula, Napoli juga sudahm e w a n t i - w a n t i

bahwa Uru-guay tidak

boleh me-m a k _ -

s a k a nkondi-si Ca-vani.B i l a

memang cedera, sebaiknyaCavani tidak dipaksakan untukbermain. Sebab, pada akhirnyahanya akan merugikan klub.

“Saya akan membunuhmereka bila mereka merusakEdinson saya,” ancam AurelioDe Laurentiis, presiden Napoli,seperti dilansir Eurosport.

De Laurentiis tidak inginmerugi karena harus mengisti-rahatkan Cavani pada awalmusim. “Saya tidak peduli de-ngan pertandingan internasio-nal, tapi saya hanya memintakepada Uruguay agar menja-ganya baik-baik. Kalau diatidak fit, maka jangan di-mainkan,” lanjutnya.

Tidak hanya itu saja anca-man De Laurentiis. “Kalau Uru-guay tidak berhati-hati, sayaakan mempersoalkan masalahitu tanpa akhir,” jelas produser

film ternama Italia itu.Wajar bila De Laurentiis

khawatir kondisi pemain-nya. Sebab, musim laluCavani merupakan anda-lan utama bersama MarekHamsik dan EzequeilLavezzi. Cavani men-cetak 33 gol di seluruhkompetisi musim lalu.

Tabarez sebelumnyamenyatakan bahwa ce-dera Cavani tidak ter-lalu parah. Dia hanyabutuh istirahat danUruguay juga ti-dak akan memak-sakan dia turunke lapangan.(ham)

Cavani Harus Lupakan Final

Wayne Rooney

RENNY VEGA

EDINSONCAVANI

VENEZUELA boleh gagal menembus fi-nal Copa America 2011. Namun, suksesmenembus semifinal adalah pencapaianluar biasa bagi mereka. Mereka menatapmasa depan sepak bola dengan optimistis.Hasil ini membuat para penggawa Ven-ezuela percaya diri menatap masa depan.

Nah, target La Vinotinto -julukan Ven-ezuela- berikutnya adalah Piala Dunia (PD)2014. “Mimpi kami berikutnya adalahbermain di Piala Dunia dan kami yakinakan tercapai,” kata Renny Vega, kiperVenezuela, seperti dikutip AP.

Selama ini Venezuela hanya dianggaptim pelengkap di Amerika Selatan. Merekaadalah satu-satunya tim yang belumpernah merasakan atmosfer Piala Dunia.Prestasi tertinggi di Copa America jugabaru dicapai kali ini. Sebelumnya, hasilterbaik Venezuela adalah lolos perempatfinal Copa America 2007.

Venezuela dianggap memainkan sepakbola bertahan, yang bukan ciri khasAmerika Selatan. Namun, pada CopaAmerica 2011, mereka membantahanggapan itu dengan memainkan sepakbola yang agresif.

“Kami harus mengakhiri kemunafikandan anggapan bahwa Venezuela tidakbisa memainkan sepak bola. Lihat saja saatmelawan Paraguay, kami mampumenyerang terus selama 90 menit dan jugadi waktu tambahan,” jelas Cesar Farias,

pelatih Venezuela.Dia menolak anggapan bahwa hanya

tim besar saja yang bisa bermainhebat. Faktanya, pada turnamensepak bola paling akbar diAmerika Selatan itu, timraksasa seperti Argentina danBrazil justru sudah harus outdi perempat final.

Venezuela masih harusmelakoni satu laga lagi.Yakni perebutantempat ketiga me-lawan Peru di EstadioCiudad de La Plata,Minggu dini hari (24/7).

“Masih ada satupertandingan di depan.Tanpa kehilangan rasahormat kepada tim lain, kamikatakan bahwa kami tidaktakut dengan tim manapunsekarang ini,” kata Farias.

Peru punya tradisi lebih baik dari-pada Venezuela. Tapi, secara stati-stik kedua tim berimbang. Dalam11 kali pertemuan, Peru menangenam kali, seri sekali, dan kalah em-pat kali. (ham/ca)

JUMAT22 JULI 2011

ALL SPORTSRADAR TEGAL

12

HAHAHAHAHATTTTT-----TRICK CR7TRICK CR7TRICK CR7TRICK CR7TRICK CR7SAN DIEGO - Real Madrid se-

pertinya belum butuh striker baruseperti Neymar atau Sergio Ague-ro. Itu karena Real punya CristianoRonaldo. Setelah melesakkan 53gol dari 54 laga musim lalu, CR7 -sebutan Ronaldo- menunjukkantanda-tanda masih akan menjadimesin gol Real di musim baru nanti.

Setidaknya, ketajaman Ronaldoterlihat di dua laga awal pramusim.Setelah menyumbang satu gol darikemenangan 4-1 atas Los AngelesGalaxy (16/7), winger Portugal itumemborong ketiga gol Real kegawang Chivas Guadalajara diStadion Qualcomm kemarin WIB.

Hat-trick Ronaldo bahkan ter-cipta hanya dalam rentang sem-bilan menit. Diawali pada menit ke-73 kala Ronaldo berlari mendahuluidua pemain lawan untuk menyam-but umpan Karim Benzema. Son-tekan kaki kanan Ronaldo pungagal dibendung Luis ErnestoMichel, kiper Guadalajara yangjuga kiper Meksiko di Copa America2011.

Tiga menit kemudian (76'), Ro-naldo kembali memperdaya Michelmelalui eksekusi penalti. Penaltidiberikan setelah Pepe dijatuhkanOmar Arellano di kotak 16. Ronaldomelengkapi hat-trick-nya padamenit ke-82 lewat tendangan kepojok kanan bawah gawang.

Real memang baru bisa mencetakgol pada 17 menit terakhir karenapermainan bertahan yang dite-rapkan Guadalajara. Statistik men-catat tidak ada tembakan ke ga-wang yang dilakukan Guadalajara,sedangkan Real 12 kali. “Setelah

kami mencetak gol pertama, se-galanya lebih mudah,” ujar EstebanGranero, gelandang Real, kepadaAssociated Press.

“Kami bermain bagus hari ini(kemarin, Red), tapi kami bakal lebihbaik,” sahut Ronaldo di situs resmiklub.

Pernyataan Ronaldo mendapatdukungan dari entrenador RealJose Mourinho. “Kami sebenarnyatidak memiliki seluruh skuad kamikarena Piala Dunia, karena AmerikaLatin, karena cedera, maupunoperasi. Meski begitu, sejak haripertama kamp, kami bekerjasamadengan baik,” tutur pelatih berjulukThe Special One itu.

Dalam laga kemarin, Real ke-hilangan banyak pemain di sektorgelandang dengan dua pemainbaru asal Turki, Nuri Sahin danHamit Altintop, masih pemulihancedera. Xabi Alonso dan SamiKhedira juga ikut cedera. Tidakheran apabila Mourinho me-mainkan bek kiri baru asalPortugal, Fabio Coentrao,sebagai gelandangbertahan.

D a l a mkesempatan yangsama, Mourinhosekaligus me-

nanggapi dirinya yang dijuluki -Zen Master- oleh media diAmerika. Itu karena Mourinhodianggap setara denganpelatih sukses NBA PhilJackson. “Tidak, tidak,tidak, saya bukan ZenMaster. Dia (Jackson)spesial dalam basketdan tidak mungkin di-bandingkan. Apakahjika saya Jackson, Cris-tiano (Ronaldo) adalah(Kobe) Bryant ? Tidak,Cristiano tetap Cris-tiano,” tutur eks pelatihChelsea dan Inter Mi-lan itu. (dns/bas)

VARESE - AC Milan makinyakin menatap kompetisi musim2011-2012. Scudetto Serie Amusim lalu itu menggelontortuan rumah Solbiatese Arno 12gol tanpa balas di StadionFelice Chinetti kemarin. Keme-nangan telak itu sejatinya wajarmengingat Solbiatese hanyaklub amatir yang berlaga di ligaregional.

Dari selusin gol Rossoneri -sebutan Milan- dua gol diha-silkan Zlatan Ibrahimovic dansatu gol hasil bunuh diri lawan.Sisanya dibagi rata ClarenceSeedorf, Antonio Cassano,Mathieu Flamini, Alberto Pa-loschi, Gianluca Zambrotta,Urby Emanuelson, Filippo In-zaghi, Mattia Valoti, serta Gian-mario Comi. Dua nama terakhiradalah pemain primavera Milan.

Allenatore Milan Massim-iliano Allegri sendiri menu-runkan 24 pemain dalam lagatersebut. Dari 24 pemain tadi,trio Brazil (Alexandre Pato,Robinho, Thiago Silva), dandefender baru Philippe Mexesmasih absen. Pujian diberikanAllegri kepada kombinasi Ibra-himovic dan Cassano di babakpertama.

Sedangkan penampilan me-ngecewakan ditunjukkan bekkiri anyar Taye Taiwo. Gara-garabelum mencapai kondisi fisikideal, pemain internasional Ni-geria itu tidak mampu mengim-bangi ritme permainan tim.Taiwo didatangkan Milan de-

Makin Yakinberkat Gol Selusin

ngan status free transfer.“Taye baru berlatih sembilan

hari bersama kami sehinggamasih membutuhkan banyakpenyesuaian. Secara keselu-ruhan, saya suka dengan ki-nerja tim di lapangan karenaberusaha mencetak gol se-banyak mungkin dan menekansejak menit awal,” papar Allegriseperti dilansir Football Italia.

“Uji coba ini penting dalammerotasi semua pemain dalamskuad kami. Sekarang, kami siapmenjalani tes melawan BayernMunchen yang sekaligus men-jadi pemanasan Piala SuperItalia di Beijing,” imbuhnya.

Bentrok Milan versus Bayernakan berlangsung dalam tur-namen segi empat Audi Cup diAllianz Arena pada 26 Juli nanti.Rossoneri juga akan bertemudengan pemenang Barcelonaversus Internacional dua harikemudian (28/7).

Sedangkan lawan Milan diPiala Super Italia adalah rivalsekota, Inter Milan.

Kemarin, Inter juga memain-kan uji coba menghadapi Cre-monese di Rovereto. Hasilnya,Nerazzurri -sebutan Inter- meng-hajar klub dua kasta diba-wahnya itu dengan skor 4-1. Itumerupakan kemenangan ketigaberuntun allenatore baru InterGian Piero Gasperini. Dalam dualaga sebelumnya, Inter menga-lahkan Trentino (14/7) danMezzocorona (17/7) masing-masing dengan 6-1. (dns/bas)

Antonio Cassano

MENDOZA - Paraguay kem-bali menang adu penalti. Setelahmenyingkirkan Brazil di perem-pat final, kemenangan via adupenalti juga diraih Paraguayatas Venezuela pada semifinaldi Estadio Malvinas Argen-tinas, Mendoza, kemarin. LaAlbirroja -julukan Paraguay-lolos ke final setelah menangadu penalti 5-3.

Paraguay bakal bersua Uru-guay pada final di BuenosAires, Senin dini hari (25/7).Bagi Paraguay, ini adalah finalpertama dalam 32 tahun terakhirCopa America.

“Saya harap kami punyakeberuntungan juara. Benarbahwa kami begitu kesulitan.Kami sunguh beruntung, tapisepak bola terkadang sepertiitu. Tidak selalu terbaik yangmenang,” ujar striker ParaguayNelson Haedo Valdez sepertidikutip AFP.

Perjuangan Paraguay me-mang tidak mudah. Babak per-tama berlangsung seimbang.Memasuki babak kedua, justruVenezuela yang mendominasi.Tekanan kepada Paraguay se-makin besar ketika kehilangangelandang Jonathan Santanayang diganjar kartu kuningkedua pada menit ke-103. Na-mun, performa gemilang kiperParaguay Justo Villar membuatskor imbang tanpa gol bertahanhingga babak perpanjanganwaktu rampung.

Saat adu penalti, lima ekse-kutor Paraguay berhasil men-jalankan tugas dengan baik.Sebaliknya, penendang ketigaVenezuela Franklin Lucenagagal. Meski masih punya satukesempatan lagi, Venezuelasudah tak mungkin mengejarketinggalan.

Villar lagi-lagi menjadi bin-tang kemenangan Paraguay.Kematangannya di bawah mis-tar gawang menjadi kunci suk-ses Paraguay. Termasuk me-nyingkirkan Brazil di perempatfinal.

Yang menarik, Paraguay takpernah menang di waktu nor-mal. Di fase grup, tiga lagadilakoni dengan hasil seri.Yakni, 0-0 dengan Ekuador, 2-2dengan Brazil, dan 3-3 melawanVenezuela. Saat melawan Brazildi perempat final, Paraguay

sukses menjaga skor 0-0 sampaiwaktu normal habis.

“Kami bermain buruk danjuga bermain hebat (di adupenalti). Yang penting kamimenang,” kata Nestor Ortigoza,gelandang Paraguay.

Kekecewaan terlihat jelas dikubu Venezuela. Mereka merasalebih pantas lolos ke final.“Kami bertarung hingga akhirdemi peluang kami. Tapi, adupenalti selalu seperti lotre. Padaakhirnya kami pantas mendapathormat.

Kami harus tetap berkepalategak,” kata Renny Vega, kiperVenezuela, seperti dikutip As-sociated Press.

Striker Venezuela SalomonRondon juga merasa bahwatimnya layak menantang Uru-guay di partai puncak. “Kamibermain sangat baik, tapi gagalmeraih kemenangan. Itu sangatmemalukan, kami pantas beradadi final,” ujarnya seperti dikutipGoal.

Di akhir laga sempat terjadiinsiden. Pemain Venezuela ter-provokasi ulah sejumlah ofisialParaguay ketika merayakankemenangan. Akibatnya, terjadibentrokan fisik antara keduakubu. (ham/ca)

La Albirroja ke Final

Dukungan Totaluntuk Laga Final

SUKSES Uruguay mele-nggang ke final Copa Ame-rica 2011 berhasil mengugahnasionalisme warga negeritersebut. Termasuk sangpresiden, Jose Alberto Mu-jica. Orang nomor satu diUruguay itu akan menontonlangsung final di EstadioMonumental di Buenos Ai-res, Senin dini hari (25/7).

Menteri Pariwisata danOlahraga Uruguay HectorLescano mengatakan bahwaMujica begitu bersemangatsetelah mengetahui Uruguaylolos ke final. “PresidenMujica meminta semua agen-da kenegaraannya akhir pe-kan ini dikosongkan karenadia akan bepergian ke Bue-nos Aires,” ujar Lescano.

Mujica, 76, sejatinya bu-kan orang yagn gila bola.Latar belakangnya adalahpolitik dan pertanian. Mujicabaru memberikan perhatianlebih kepada sepak bolasetelah Uruguay tampil se-bagai semifinalis Piala Dunia2010. Saat itu dia baru tigabulan menjadi presiden.

Selain menonton final Co-pa America, kunjungan Muji-ca ke Buenos Aires jugauntuk kepentingan lain yangberkaitan dengan sepak bo-

la. Yakni, mematangkan kerja-sama Uruguay-Argentinasebagai calon tuan rumahPiala Dunia 2030. Uruguaysangat getol dengan proyekitu demi peringatan 100 ta-hun Piala Dunia. Ya, PialaDunia pertama (1930) me-mang dihelat di Uruguay.

Kans Uruguay-Argentinamenjadi tuan rumah cukupterbuka karena mereka men-jadi negara pertama yangmengajukan penawaran. Se-lain itu, seusai rotasi negarapenyelenggara Piala Dunia,edisi 2030 memang menjadijatah Amerika Latin setelahPiala Dunia 2014 dilang-sungkan di Brazil. “PresidenMujica dan Presiden Argen-tina (Cristian Fernandez, Red)akan membicarakan banyakhal terkait pencalonan tuanrumah Piala Dunia 2030, khu-susnya promosi,” ungkapLescano.

Sukses Uruguay menem-bus final juga di-blow upoleh media negerinya. Uru-guay bahkan serasa sudahjuara Copa America 2011.“Penguasa Amerika (Latin)”headline harian berbasis diMontevideo, El Pais, dengangambar Diego Forlan danLuis Suarez. (dns/ca)

CRISTIANORONALDO

JUMAT22 JULI 2011

ALL SPORTS 13RADAR TEGAL

SURABAYA - Persema berhasilmempertahankan puncak klasementurnamen Battle of The FantasticFour di hari kedua penyelenggaraan.Tim berjuluk Laskar Ken Arok itumenjaga harga dirinya sebagai tim tuadi Liga Primer Indonesia setelahmengalahkan Bali Devata denganskor 1-0 (0-0) di Gelora 10 Nopemberkemarin (21/7).

Gol semata wayang Persema dicip-takan oleh Kim Jeffrey Kurniawan dimenit ke-75. Dalam suatu skrimit,pemain keturunan Indonesia-Jermanitu berhasil melakukan tendangankeras dari luar kotak penalti hinggagagal dihalau kiper Agus Purwanto.Di luar gol tersebut, Kim menjadi pi-lar handal Persema di lapangantengah.Beberapa kali pemain kela-hiran 23 Maret 1990 itu menjadikreator serangan Persema. Selain itu,Kim juga kerap turun membantupertahanan Persema yang seringkalikewalahan menghadapi seranganBali Devata.

Pada babak pertama, Persemamemang kerap melakukan tekananpada pertahanan Bali Devata. “Tapipada babak kedua setelah kamimelakukan rotasi, kami banyak mene-kan dan menciptakan peluang,”papar pelatih Bali Devata Petar Segrt.

Dia juga sedikit kecewa dengankepemimpinan wasit. Salah satunyaterkait gol Jeno Wiliantara yangdianulir di laga menit ke-70. Namun,dia juga menegaskan bahwa semuapihak bisa melakukan kesalahandalam suatu pertandingan. “Pemainkami juga melakukan kesalahan dipertandingan ini, tapi wasit juga tidaklepas dari kesalahan. Karena itusemua seharusnya belajar dan be-kerja untuk lebih baik di masa menda-tang,” tegasnya.

Di sisi lain pelatih Persema TimoScheunemann juga menyatakanbahwa anak asuhnya sempat mela-kukan beberapa kali kesalahan fataldi awal laga. Bahkan, mantan pemainPersiba Balikpapan itu menyebut duapeluang Bali Devata di awal laga yangberpotensi menjadi gol. Kesalahanyang dilakukan para pemain Persema,menurut Timo, tidak lepas dari faktorkonsentrasi dan mental.

Menurut Timo, pertarungan keduatim sejatinya berimbang. Kalaupunharus dimenangkan Persema, lanjutTimo, hal tersebut tidak lepas darikeberuntungan. “Saya kira keme-nangan kami hari ini berkat Tuhan.Sebenarnya permainan berjalanseimbang. Tapi kami lebih beruntung,penempatan bola Kim juga sangatbagus tadi,” terangnya.

Pelatih berkebangsaan Jerman itumengaku bahwa di awal pertan-dingan dia membakar semangatpemain untuk tidak kalah dengan timyang diperkuat pemain asing. “Sayakatakan kepada mereka untuk mem-buktikan diri meski tampil dengankekuatan lokal penuh. Kim juga sayatekankan untuk bermain baik padaposisi yang disenanginya, gelan-dang,” tegas Timo. (uan)

DITE SURENDRA/JAWA POS

KETAT - Pemain Persema Malang, Angga Jaya Kusuma (kanan), ditempel ketat oleh pemain Bali Devata, Tezar Ari Aksara(kiri), pada laga Battle Fantastic Four 2011 di Stadion Gelora 10 November Surabaya.

PERSEMA (1) V BALI DEVATA (0)

JAJAJAJAJAGA HARGA DIRIGA HARGA DIRIGA HARGA DIRIGA HARGA DIRIGA HARGA DIRI

Timnas TC di BatuJAKARTA - Kebutuhan dan

timnas SEA Games sedikittertutupi. Kemarin PSSI menan-datangani MoU dengan limaBUMN senilai Rp 9 miliar. Ke-lima BUMN tersebut adalah PTTelekomunikasi Indonesia Tbk,PT Bank Mandiri Tbk, PT Perta-mina Tbk, PT Bukit Asam Tbk,dan PT Semen Padang Tbk.

Tapi ini bukan jerih payahmurni dari pengurus baru.Sebab sponsorship ini sebe-lumnya sudah digodok pe-ngurus lama. Itu adalah pro-gram bapak asuh yang digagaspemerintah bersama KONIuntuk membantu suksesnya In-donesia di SEA Games XXVINovember mendatang. Semuacabang olahraga mendapat halyang sama.

Sebenarnya deal kerjasamaitu sudah mau ditandatanganiketika PSSI dibawah kendaliKomite Normalisasi (KN) AgumGumelar. Tapi ketua KN waktuitu, Agum Gumelar, menyatakanagar pengurus baru yang me-nandatangani agar tidak menim-bulkan masalah di kemudianhari. “Dana Rp 9 miliar ini hanyauntuk SEA Games saja,” kataDjohar Arifin di sela penan-datanganan kerjasama di Ball-room Hotel Sultan Jakarta,kemarin siang.

Menurut Djohar selain danadari konsorsium lima BUMN itu,timnas SEA Games juga akanmendapatkan bantuan danadari Satlak Prima.

Dalam proposal yang di-

HENDRA EKA/JAWA POS

LATIHAN - Bek Timnas Sepak Bola Indonesia, Wahyu Wijiastanto,saat berlatih di lapangan Latihan Timnas, Senayan, Jakarta.

Suntikan Dana Rp 9 Miliarajukan Badan Tim Nasional(BTN) sebelumnya, dana untuktimnas U-23 yang saat itu bakalditangani Alfred Riedl men-capai kisaran Rp 22 miliar. Danasebesar itu awalnya termasukuntuk kebutuhan pemusatanlatihan (TC) selama dua bulandi Austria seperti yang pernahdirancang Alfred Riedl. Ren-cana semula TC akan dilakukansetelah Idul Fitri.

Nah untuk menyiasati cekaknya dana yang ada, kepengu-rusan baru melakukan koreksibesar-besaran terhadap pro-gram yang disusun BTN danAlfred Riedl. TC di Austriadihapus dan diganti ke BatuMalang. Rencana ujicoba de-ngan tim-tim Eropa digantidengan dengan tim Asia. “Itupenghematan luar biasa,” beberDjohar.

Sementara itu, asisten pelatihtimnas U-23 Widodo CahyonoPutro mengatakan bahwa pe-manggilan pemain U-23 akandilakukan pada Senin lusa (25/7). “Latihan akan mulai dila-kukan 26 Juli di Batu. Nama-nama nanti, head coach yangmengumumkan,” kata Widododi Lapangan C Senayan ke-marin sore.

Menurut dia, bisa dipastikannama-nama yang dipanggilakan berbeda dengan yangdiumumkan Alfred Riedl bulanlalu. Pasti akan ada nama-namapemain Liga Primer Indonesia(LPI) yang dipanggil seleksi diBatu. Timnas U-23 sendiri akanditangani Rahmad Darmawanyang saat ini menjabat asistenpelatih di timnas senior. (ali/ko)

Kido/Hendra Hanya Yakin SemifinalKejuaraan DuniaLondon 2011

JAKARTA - Semangat Markis Kidosedang kendur. Peraih emas Olimpiade2008 bersama Hendra Setiawan tersebutpesimistis mampu menembus partaipuncak Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis2011 yang dilaksanakan di London 8-14Agustus mendatang.

“Kalau mau gelar juara ganda putra,akan sangat berat. Kalau semifinal itumasih bisa dicapai dengan kondisi kamisaat ini. Kami pikir menyamai hasil tahunlalu sudah bagus,” katanya saat berlatihbersama di pelatnas PB PBSI Cipayung.

Target tersebut, menurut Kido, cukuprealistis. Alasannya, pada kejuaraanyang sama pada 2010, mereka hanyaberhasil menembus semifinal. Pun,pebulu tangkis 26 tahun tersebut menilaipersaingan di tingkat elite dunia padatahun ini semakin ketat dengan kualitaspebulu tangkis yang semakin baik.

Pernyataan Kido itu mengacu pada

hasil Indonesia Super Series Premier2011 pada Juni lalu. Meskipun sudahmempersiapakan diri dari jauh-jauh hari,Kido/Hendra hanya bisa bertahan dipartai semifinal setelah kalah ataspasangan Tiongkok Cai Yun/Fu Haifeng.

“Itu bisa menjadi tolok ukur kami. Dipremier itu kan yang turun pebulu-pebulu tangkis elite sepuluh besardunia, paling tidak melihat dari hasil itusudah bisa dibaca bagaimana petapersaingannya,” terang atlet yang barumelepas lajang pada 10 Juli lalu.

Selain Cai Yun/Fu Haifeng, beberapapasangan yang dianggap saingan beratKido adalah Mathias Boe/ChristianMogensen (Denmark), Koo Kien Keat/Tan Boon Heong (Malaysia), dan JungJae-sung/Lee Yong-dae (Korsel), KoSung-hyun/Yoo Yeon-seong (yang jugadari Korsel).

Mereka dinilai yang terbaik saat inikarena menjadi penghuni peringkat limabesar dunia. Sedangkan, posisi Kido/Hendra terus melorot dari peringkat duapada awal tahun hingga sekarang hanya

di posisi keenam.Sebenarnya, kans Kido/Hendra bisa

menjadi juara tidak sepenuhnya tertu-tup. Keduanya pernah mengecap ma-nisnya menjadi juara dunia pada edisi2007. Hanya, Kido mengakui, jikapenampilan mereka saat ini sudahmenurun.

Apalagi, latihan yang dijalani sudahtidak seintensif saat masih berada dipelatnas. Bahkan, kabarnya mereka lebihsering berlatih hanya sekali dalamsehari. Akibatnya, kondisi fisiknya jugamulai mengalami penurunan. Kidosendiri baru kembali menjalani latihanpada minggu ini setelah sebelumnyalibur selama sekitar seminggu setelahmelaksanakan pernikahan. Tapi, Hendratetap berlatih. Dia saat ini berusahamengembalikan performanya dahulu.

Sementara, pelatih ganda putrapelatnas Christian Hadinata juga tidakbisa sepenuhnya terlalu berharapKido/Hendra. Dia ingin momen inidimanfaatkan pebulu tangkis mudaPelatnas. (aam/diq)JAKARTA - Kesempatan

emas menghampiri Santia TriKusuma. Pembalap sepedawanita penghuni Pelatnas SEAGames 2011 tersebut bakalmemperkuat tim Moving LadiesBelanda untuk bertanding diberbagai kejuaraan di Eropapada Agustus-Oktober men-datang.

Tercatat, lima negara di Eropabakal menjadi ajang bagi Santiauntuk uji kemampuan. SelainBelanda, negara-negara ituialah Jerman, Ceko, Prancisserta Belgia. Tiket ke Belandasendiri didapat setelah atletasal Malang tersebut disokongsecara penuh oleh sebuahprodusen sepeda yang selamaini memang menjadi spon-sornya.

“Ini adalah uji coba pertamabagi saya sejak masuk pelatnas.Tentu saja saya tidak akanmenyia-nyiakannya. Saya sa-ngat berterima kasih kepadasponsor karena sudah maumenjadi jembatan bagi saya,”terang Santia saat ditemui diHotel Atlet Century Senayan,Jakarta, kemarin (21/7).

Manager promosi produsensepeda tersebut Peter Mulyadisendiri menyatakan bahwapihaknya memang berniat men-dukung Santia secara penuh.Apalagi, Santia saat ini menjadiatlet balap sepeda wanita yangpaling bersinar. Salah satubuktinya ialah keberhasilannyamerebut perak di Asian Games2010 lalu. “Santia meninggalkanjejak di Belanda. Tahun lalu,

saat persiapan Asian Games diajuga berlatih di sana dan ter-nyata bisa menjadi runner-up diAsian Games. Ini menjadi rang-sangan bagi atlet lainnya,” ucapPeter.

Selain bakal menjadi ajangpemanasan menghadapi SEAGames 2011, rentetan kejuaraandi Belanda tersebut juga akandijadikan sarana untuk men-dulang poin menuju Olimpiade2012 mendatang. Santia sendirisempat absen pada Olimpiade2008. Sebelumnya, dia bisaberlaga dalam Olimpiade 2004.

“Pada 2008 lalu, saya sebe-narnya memiliki kans untuktampil di Olimpade. Tapi nggaktahu kenapa saya nggak dibe-rangkatkan ke kualifikasinya.Karena itu, kesempatan yangdiberikan ini akan menjadisemangat tambahan bagi sayauntuk meraih tiket ke Olimpiade2012 nanti,” tegas Santia.

Santia menyatakan sudahmempersiapkan diri untuk tam-pil di berbagai kejuaraan diEropa. Atlet kelahiran 27 April1981 itu menegaskan bahwadirinya menargetkan mampumenajamkan catatan waktunyaselama latihan di Indonesia.Terakhir, Santia mampu men-catat waktu 1 jam 45 menit untukmenempuh perjalanan Subang-Tangkuban Perahu yang ber-jarak 30 km. “Memang hasil diBelanda tidak bisa menjadi pa-tokan karena track-nya beda.Tapi setidaknya saya inginmenajamkan catatan waktu se-lama ini,” sebut Santia. (ru/diq)

Santia Gabung Klub Belanda

JUMAT22 JULI 2011

JATENGRADAR TEGAL

17

JEPARA

ZAINAL ABIDIN/RADAR KUDUS

MENGAIS BARANG - Korban kebakaran dan keluarga mencaribarang berharga yang masih bisa digunakan.

TigaBengkelMotorTerbakarJEPARA - Diduga akibat korsleting tiga bengkel di sebelah utara

SMPN 1 Jepara kemarin (20/7) terbakar. Kebakaran itu menghabiskansatu bengkel motor ludes terbakar, satu bengkel atapnya rusakterbakar, dan satu bengkel lagi sebagian kecil ikut terbakar. Peristiwaitu tidak menelan korban jiwa, namun kerugian mencapai Rp200 juta.Masing-masing Rp150 juta dari bengkel pusat korsleting, Rp50 jutadari bengkel yang berada di sebelah timurnya, dan jutaan rupiahuntuk bengkel terakhir .

Pemilik bengkel yang ludes terbakar Bwono (35), warga RT 3 RWI, Kelurahan Pengkol, Kecamatan Jepara mengatakan, sekitar pukul10.30 dia bersama beberapa pekerja sedang memperbaiki sepedamotor. “Tiba-tiba kami dikagetkan suara letupan dari stop kontak didalam pintu toko. Seketika itu, letupan menyambar ban, oli, dan alatmudah terbakar,” jelasnya. Belum sempat menyelamatkan barangyang ada di dalam bengkel, api membesar dan membakar seisi bengkeldan merambat ke atap bengkel lainnya. “Kami panik dan tidak sempatmenyelamatkan barang di dalam bengkel hanya barang yang ada diluar bengkel yang berhasil kami selamatkan,” ujarnya.

Korban lainnya, Sufaat (35), warga RT 3 RW VI, Desa TanggulSekacer, Kecamatan Mlonggo menerangkan, api padam sekitarseperempat jam kemudian. Pemadaman itu dilakukan oleh satu tangkimobil kebakaran yang datang. “Kejadian begitu cepat, mungkin karenaapi membakar bahan mudah terbakar sehingga langsung ludes,”tegasnya.

Sedangkan Sutaman (63), warga RT 1 RW VIII Desa Krapyak,Kecamatan Tahunan yang bengkelnya ikut terbakar mengaku,bengkelnya hanya terbakar dibagian atap saja. “Memang rugi, namuntidak seberapa,” terangnya.

Kapolres Jepara Ruslan Ependi didampingi Kapolsek Kota AKPSarwo Edi Santoso menerangkan, dari beberapa saksi yang ditemuidi lokasi kebakaran pertama memang diakibatkan korsleting. Percikanapi tersebut menyambar bensin yang baru dituangkan korban. “Hinggakini kami masih melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) untukmengetahui penyebab pastinya,” jelasnya. (zen/ris)

REMBANGKadesPondokrejoPenuhi

PanggilanPolisiREMBANG - Setelah sempat tertunda hampir dua bulan untuk

menunggu turunnya rekomendasi pemeriksaan dari bupati Rembang,Kepala Desa (Kades) Pondokrejo, Kecamatan Bulu, Edi Subodo,kemarin memenuhi panggilan penyidik Polres Rembang. Ini terkaitkasus dugaan penyalahgunaan beras untuk keluarga miskin atauprogram Beras Miskin (Raskin) di desanya, sebagaimana dilaporkanwarga desa setempat ke polisi.

Dari data yang dihimpun, Edi datang didampingi kedua rekannya,yakni dari Paguyuban Guru Pendawa Kabupaten Rembang HadiSusanto, dan Ketua Paguyuban Guru Pendawa Kecamatan BuluRosidi. Edi diperiksa di Kanit III Bagian Tindak Pidana Korupsi, mulaisekitar pukul 09.00. Dan hingga pukul 15.00, pemeriksaan masihberlangsung. ”Untuk proses penahanan kepada yang bersangkutan,kita masih menunggu proses penyelidikan. Kita tunggu saja hasilpemeriksaan yang bersangkutan,” ungkap Kapolres Rembang AKBPAdhy Fadly Aryanto, Rabu (20/7).

Jika bukti dan keterangan saksi-saki cukup, menurut Adhy, yangbersangkutan akan dapat langsung dilakukan penahanan. Namundemikian, semuanya tergantung proses penyelidikan yang tengahberlangsung. ”Sementara untuk pasal yang nantinya akan kitakenakan pada tersangka, yakni dengan pasal penggelapan untukpidana ringan, dan untuk pidana beratnya akan kita terapkan pasaltindak pidana korupsi, “ terangnya.

Adhy menegaskan jika pihaknya akan menjalankan ketentuanhukum sesuai dengan peraturan yang ada. ”Bagaimanpun inimenyalahi peruntukannya. Kendati sudah dilakukan penggantianterhadap beras raskin tersebut, proses hukum tetap akan kita terapkan.Apalagi penggantian dilakukan setelah adanya laporan ke pihakberwajib,” tandasnya.

Sementara Ketua Paguyuban Guru Pendawa Kecamatan BuluRosidi, saat ditemui mengatakan, pihaknya akan berlaku kooperatifterhadap pemanggilan dan penanganan kasus yang membelit rekanyatersebut. ”Kami warga negara yang patuh hukum. Sudah sepatutnyakami menghargai proses hukum yang saat ini berjalan. Bagaimanananti baiknya, kita serahkan semuanya pada pihak penegak hukum,”ungkapnya.

Rosidi mengatakan, kasus yang membelit rekanya itu termasukpermasalahan yang dilematis. Sebab selain rekannya belummengetahui aturan baku terkait prosedur penyaluran raskin, di sisilain penjualan raskin tersebut guna kegiatan bersih desa setempat.Yang merupakan kesepakatan bersama, baik dari masyarakat, BPD,dan panitia Raskin sendiri.

Dengan demikian, menurut Rosidi, sebagai pemangku kebijakandan bertanggung jawab di desa,yang bersangkutan tidak dapatmengelak. Sebab itu kesepakatan bersama. ”Namun demikian, kendatisemuanya telah diganti secara keseluruhan berasnya, tapi karenaini masuk dalam ranah hukum, kami akan tetap menghormati prosesyang sedang berjalan,” tegasnya.

Sebelumnya, kasus yang menyeret kades Pondokrejo itu, bermulapada tahun 2011. Desa tersebut setiap bulan mendapat alokasi Raskin3.360 kilogram untuk dibagikan kepada 224 rumah tangga sasaran(RTS). Namun sejak bulan Januari hingga Mei, ternyata pendistribusianbermasalah, dan warga yang harusnya berhak menerima Raskinkemudian melapor ke Polres Rembang.

Dari hasil pemeriksaan para saksi, diketahui jika Raskin dijual kadeske salah satu pedagang beras di Pasar Krikilan, Kecamatan Sumber.Berdasarkan keterangan kades, hasil penjualan itu digunakan untukkebutuhan pembiayaan kegiatan sedekah desa. (ali/mer)

KAJEN - Dengan dilantiknyamenjadi Bupati Pekalongan,pada 27 Juni 2011 lalu, Drs HAmat Antono MSI, selalu me-nerapkan disiplin pada PegawaiNegeri Sipil (PNS) di ling-kungan Pemkab Pekalongan.Karenanya bupati selalu meng-gelar apel pagi pada Dinas-Dinas secara mendadak untukmengetahui tingkat kedisiplinan

Bupati: Pesta BolosSudah Berakhir

para PNS tersebut.Menurut Antono, PNS bukan

saatnya lagi untuk tidur-tidurandan datang kekantor selaluterlambat.”Karena pesta bolossudah berakhir,” tegas Bupatisetelah memimpin apel pagi diDinas Kesehatan pada, Kamis(21/7) kemarin.

Dalam audiensi Bupati de-ngan Kru Radar Pekalongan, Ia

mengungkapkan pada saatmemimpin apel pagi di DinasKesehatan, bupati keluar darirumah Dinas sekitar pukul 06.15dan sampai di Kantor DinasKesehatan pukul 06.45. Setelahtepat pukul 07.00 digelar apelpagi, dan dari ratusan PNSyang bertugas di Dinas Kese-hatan hanya ada 16 PNS yangmengikuti apel pagi.

Sementra pada apel pagi diDinas Pendidikan juga mene-mui hal yang serupa, bahkansaat dirinya memimpin apel,tidak ada separuhnya yangmengikuti apel dari keseluruhanPNS yang bertugas di DinasPendidikan. Melihat kondisi itu,Bupati Pekalongan akan mene-rapkan disiplin pada PNS untukmasuk tepat waktu yaitu pukul

07.00, ia juga tidak segan-segandalam memberikan teguran atausanksi bagi PNS yang tetapyang terlambat atau bolos.

Bupati juga mengatakan bah-wa PNS di Kabupaten Peka-longan terlalu berlebihan, ideal-nya untuk Kabupaten Peka-longan itu 9 ribu PNS, namunsaat ini tercatat hingga 11 ribuanpegawai. (yon/jun)

Sakit TakKunjung Sembuh

PEKALONGAN - Didugakarena kecapekan dan sudahlama mengidap penyakit, Sahuri(56) seorang pengayuh becakwarga Karya Bhakti KelurahanMedono Kecamatan Pekalo-ngan Barat ditemukan tewassaat mengayuh becak di JalanKertoharjo Gang IV saat pulangmengantar penumpang, Rabu(20/7) petang.

Dari beberapa sumber menye-butkan kejadian tersebut terjadisetelah mengantar kain mori dirumah Nurrohim warga Kerto-harjo gang IV. Begitu selesaimenurunkan kain mori kepadaalamat yang dituju, korbanmengayuh becak untuk pulang.Namun, beberapa meter kemu-dian korban jatuh dan dinya-takan sudah tidak bernyawa.

Kapolres Pekalongan KotaAKBP Tony Harsono melaluiPaur Humas Ipda Sumarsomengungkapkan meninggalnyakorban diduga karena korbansering mengalami penyakityang tidak kunjung sembuh.Bertepatan saat korban hendakpulang dari mengantar barangkesuatu tempat.

“Korban bernama Sahuri (56)warga Karya Bhakti Kelurahan

Tukang Becak TewasSaat Mengayuh

Medono Kecamatan Pekalo-ngan Barat. Sebelum meninggaldunia, dirinya mengatar kainmori ke rumah Nurahim yangberada di Kertoharjo Gang IV.Saat itu, korban sudah menge-luh sakit dan tidak enak badan,”ucapnya.

Namun begitu, korban me-maksakan diri untuk mengayuhbecak hendak pulang. Dantanpa disangka baru mengayuhbecak sekitar 10 meter diketahuikorban sudah jatuh dari becak-nya. Masyarakat segera meno-long, namun nyawa sudah tidaktertolong.

“Begitu pulang dan menga-yuh sekitar 10 meter, masya-rakat dihebohkan dengan kor-ban yang jatuh dari atas becak-nya. Lalu bersegera menolongkorban, meski sudah dilakukanpertolongan dengan segeraoleh masyarakat sekitar namunnyawa tidak tertolong lagi.Begitu mendapat laporan, ang-gota lansung ke TKP,” ucap-nya.

Marso menambahkan setelahdilakukan penyelidikan diketa-hui tidak ada bekas tanda-tanda penganiayaan. Dan kelu-arga memahami kalau korbanmemang menderita sakit yangberkepanjangan. Oleh karenatidak menghendaki dilakukanvisum oleh keluarga. (ap10)

KRAGAN - Seorang mertuadan anak menantunya yakniWadirun (55), warga Desa Kra-gan, RT3/III, dan Jasmin (28),warga Karanganyar, RT3/IV,Kecamatan Kragan, tewas sete-lah tersengat listrik tegangantinggi, pada Selasa (19/7) lalu,sekitar pukul 18.30.

Bukan hanya mereka berduayang menjadi korban dalambencana tersebut. Ada duaorang lainnya, yakni NurulArifin (17), dan Ahmad Diyono(17), warga Desa Plawangan,RT 4/II, Kecamatan Kragan,yang juga harus dirawat diPuskesmas Plawangan akibatperistiwa tersebut. Peristiwa ituterjadi, saat keempatnya sedangmembersihkan kerak kapal atauyang biasa disebut nages. Jikadua korban meninggal di tem-pat, kedua korban lain selamatsetelah sebelumnya terpentaldari atas kapal yang merekabersihkan.

Salah satu korban selamatAhmad Diyono, saat ditemui diPuskesmas Plawangan menu-turkan, kejadian itu terjadibegitu saja. Saat itu dirinyabersama dengan ketiga rekankerjanya itu, tengah member-sihkan nages kapal milik jura-

Bersihkan Kapal, Dua Tewasgannya. Lokasinya di tepi pan-tai Desa Karanganyar atau didekat Tempat Pelelangan Ikan(TPI) Karanganyar.

Menurut Diyono, dua rekan-nya yakni Wadirun dan Jasmin,membersihkan kapal di bagiankanan. Sedangkan dirinya ber-sama Arifin, kebagian di sebelahsisi kiri. Karena kondisi airpasang, juragan mereka mintaderek diangkat lebih tinggi, agarkerak kapal yang menempelbisa dibersihkan.

Air laut sendiri memang pa-sang semakin meninggi. Itusebabnya, beberapakali derekharus dinaikkan. Pada saat itu-lah, tiba-tiba kabel yang beradadi atas derek yang digunakanpada lampu penerangan danuntuk alat membersihkan kerakkapal, diduga terkelupas karenatergesek derek. ”Kabel kemu-dian membelit di derek. Karenaderek dari besi itu mengenaikabel yang terkelupas, spontansaat derek kami tarik kembali,maka nyetrum. Kami kemudianterseterum,” tuturnya.

Diyono yang mengaku tidaksadarkan diri usai kejadian,sempat berteriak untuk meng-ingatkan rekan-rekannya, bah-wa ada kabel yang membelit di

derek. Namun karena teman-temanya tidak mendengar teria-kan tersebut, musibah tak bisaterelakkan.

”Barangkali teriakan saya itutidak didengar. Karena posisikami berada di kanan kiri kapal,dan ombak cukup kencang.Praktis karena teriakan saya takterdengar kedua rekan sayayang berada di kanan kapal,maka mereka tetap menarikderek sehingga nyetrum tadi,”ujarnya.

Sementara menurut Samiya-tun, pemilik warung dekat TPI,mengatakan dirinya sempatmemberikan pertolongan perta-ma dengan mengguyurkan airtawar pada korban. Dia jugamengaku kaget melihat peris-tiwa tersebut.

”Ada puluhan orang yangmengangkat korban ke TPIuntuk diberikan pertolonganpertama. Dua orang langsungsadar setelah diguyur air (Di-yono dan Arif, red). Namun duakorban lainnya (Wadirun danJasmin, Red) tak sadar-sadar.Oleh warga kemudian dibawa kePuskesmas. Namun karenalukanya cukup parah, dalamperjalanan keduanya mening-gal,” terangnya. (ali/mer)

PEKALONGAN - Didugacemburu dengan mantan suamiyang menggandeng kekasihbaru. Kema Nanda (26) wargaKraton Kidul, Kecamatan Peka-longan Utara tak kuasa mena-han emosi sehingga memukulkorban Febi Angelia Andrenalin(26) warga Jalan Merdeka 3 A,Kecamatan Pekalongan yangmerupakan kekasih baru YohanHaryanto (28) warga Podo-sugih, Kota Pekalongan, yangjuga mantan suami pelaku.

Informasi yang berhasil di-himpun menyebutkan kejadianberawal ketika korban besertaYohan Haryanto asyik ber-belanja di mall Plaza MatahariPekalongan. Ternyata yangdilakukan korban beserta man-tan suaminya tersebut tidakmembuat nyaman, sehinggapelaku geram. Akibatnya, se-sampainya di area parkir korbandipukul di kepala bagian bela-kang dan sempat ditampar padawajahnya oleh pelaku.

Kapolres Pekalongan KotaAKBP Tony Harsono melaluiPaur Humas Ipda Sumarsoketika dikonfirmasi mengatakanaksi bermula sekitar pukul 10.45WIb korban beserta mantansuami pelaku sehabis belanja disebuah mall di jalan Nusantara.Ketika akan pulang, tiba-tibapelaku memukul korban hinggaluka.

“Aksi tindak penganiayaan

Cemburu, Mantan IstriAniaya Pacar Suami

yang menimpa korban terjadisaat dirinya hendak mengambilkendaraannya di tempat parkir.Saat itu tiba-tiba pelaku memu-kul kepala bagian belakangsebanyak satu kali dan sempatmenamparnya pada bagianwajag juga sebanyak satu ka-li,”jelas Marso.

Untuk menghindari aksi yangsemakin menjadi-jadi, akhirnyapacar korban yang merupakanmantan suami pelaku meleraikeduanya. Namun begitu, kor-ban tidak menerima perlakuandari pelaku dan melaporkannyakepada pihak yang berwajib.“Korban begitu mendapat tin-dak penganiayaan berusahamemberikan perlawanan namunlangsung dilerai Yohan hinggatidak terjadi perkelahian. Meskidemikian, korban yang mende-rita memar pada bagian kepaladan pipinya langsung memin-takan visum melaporkan kasustindak penganiayaan padapihak kepolisian,” tandas Mar-so lagi.

Marso menambahkan atastindakan pelaku yang mela-kukan tindak penganiayaanterhadap korban diancam de-ngan pasal 352 KUHP yangancaman hukumannya palinglama 3 bulan penjara. Karena,pelakunya kooperatif maka ti-dak dikenai tahanan hinggahingga sampai proses persi-dangan. (ap10)

AHMAD JUNAEDI

DIRAWAT - Warga yang selamat dari musibah masih dirawat di Puskesmas Plawangan.

TANGGUNGHARJO – WakilKetua DPRD Grobogan M Nur-wibowo menolak rencana pe-nutupan galian liar khususnyadi Desa Mrisi, Tanggungharjooleh Pemkab. Sebab dirasanyarencana tersebut bukan solusitepat atas tragedi Mrisi 16 Junilalu. Hal tersebut didasar-kannya pada keadaan ekonomiwarga di daerah sekitar. Lan-taran tempat tersebut dijadikansebagai lahan mata pencaharianmereka. ”Pemkab dalam hal iniDinas Perindustrian Perdaga-ngan Pertambangan dan Energi(Disperindagtamben, red) se-tempat harus mengkaji ulangpenutupan penambangan ga-lian ilegal tersebut. Mengingatkegiatan tersebut merupakanmata pencaharian warga setem-pat,” ucap M Nurwibowo.

Penutupan ini dinilainya ha-

Dewan Tolak Penutupan Tambangnya sekedar respon sesaatpemerintah daerah atas terja-dinya musibah longsornyabukit galian C milik PT SemenGrobogan. Dengan begitu te-lah menunjukkan jika peme-rintah setempat hanya melihatdari satu kacamata. ”Intinyajangan asal menutup kalaudikaitkan soal izin. Kenapatidak dari dulu dilakukan penu-tupan jika tahu tidak berizin.”

Jika ternyata kebijakan itudiberlakukan, imbuhnya, mem-buktikan pemkab hanya melihatdari satu kacamata. Tidak fokusmemikirkan dan melihat darisudut warganya. Nurwibowomengaku justru lebih setujudengan apa yang dinyatakanCamat Tanggungharjo TeguhHarjokusumo. Di mana, camatmengatakan seharusnya tidakdilakukan penutupan melain-

kan penertiban lokasi penam-bangan liar. ”Penertiban sayasetuju. Sedangkan penutupanbersifat sementara.”

Sebab, yang harus diingatoleh instansi terkait sebagianbesar warga Tanggungharjomencari nafkah sebagai buruhtambang galian C. ”Jika sampaiditutup tanpa ada solusi yangtepat kasihan masyarakat se-tempat,” tambahnya. Padahal,lokasi penambangan merupa-kan lahan yang dikuasai PTSemen Grobogan. SehinggaPemkab tidak memiliki kewena-ngan untuk menutup lokasipenambangan galian C terse-but. ”Sebaiknya semua pihakterkait duduk bersama memba-has masalah ini. Baik wargasekitar, Disperindagtamben,Camat Tanggungharjo, dan PTSemen Grobogan.” (ici/hil)

CMYK

RADAR TEGALJUMAT, 22 JULI 2011 18

YangKuSayangMikha Tambayong

[intro] A D

Asayang yang paling ku sayang Dku sangat cinta padamu F#mhingga memutih rambutku Dku tetap ada untukmu

Asayang yang paling ku sayang Ddimanapun kau berada F#mtak peduli ruang dan waktu Dhatiku ada untukmu

Akemana kau pergi dimana kau ada Dhatimu kan slalu tinggal dalamku F#msayangku yang paling kusayang Dkuberikan segalanya

[chorus] Ahey kamu yang di

sana Dpandanglah mataku F#mdan lihat hanya kamu

yang ada Ddan jadi khayalanku

Aoh sayangku yang

disana Ddengarlah suara

hatiku F#mkarna cuma kamu

yang mampu Dmencuri cintaku

Asayang yang paling

ku sayang D

Simpan Album di Tempat yang Aman SELAIN menjadi salah satu bentuk

gambaran diri dan orang lain, foto juga bisamenjadi pengingat sebuah kenangan.Karenanya nggak heran kalo banyak yangsuka difoto. Salah satunya Putri Prastika,aktivis pramuka asal SMK Negeri 2 KotaTegal.

“Aku emang suka berfoto karena emangpengen jadi model,”tuturnya.

Selain hobi foto, cewek ini juga punya al-bum foto kenangan. Dia juga menyimpansebagian foto kenangannya di akunfacebooknya. Menurutnya, mengumpulkanfoto dan menyimpannya di album kenangan

membuatnya lebih mudah mengingatberbagai kejadian yang telah lewat.

Cewek kelahiran Tegal, 18 Juni 1994 inimengaku sering foto bersama teman-temandan keluarganya. “Dengan keluarga dan or-ang-orang tersayang banyak momen pen-ting yang layak diabadikan,”tambahnya.

Cewek yang juga aktif di dunia seni inimempunyai tips bagaimana menjaga danmemelihara album foto kenangan. Yuk kita

PUTRI PRASTIKA

Aktivis Pramuka SMK Negeri 2 Kota Tegal

TRI KUNTUM MELATI SUKMA

Jadi Jawara di Lari 1500 Meter

simak!1. Simpan album kenangan di tempat yang

aman2. Rawat album kenangan dengan baik

agar tetap bersih dan rapi3. Hiasi album kenangan sesuai dengan

keinginan kamu4. Jangan lupa tulis sesuatu untuk

membantu mengingat kejadianyang ada

5. Jaga album kenanganyang ada agar tidak hilang.Jangan taruh di semba-rang tempat.(shinta)

Mengukir prestasi di cabang olahraga atletik menjadikebanggaan tersendiri bagi Tri Kuntum Melati Sukma dankedua orang tuanya. Si hitam manis ini berhasil menjuaraieven tahunan Popda (Pekan Olahraga Pelajar Daerah)Kabupaten Tegal di cabang lari 1500 meter. Dia berhasilmeraih Juara I dalam even yang digelar pada bulan Maret2011 di GOR Tri Sanja Slawi.

Dengan keberhasilannya itu, Melati memantapkanlangkahnya menuju Popda tingkat propinsi di Semarang.Namun sayangnya keberuntungan belum berpihak padacewek kelahiran Tegal, 31 Mei 1998 ini. Dia hanya bisamenduduki peringkat ke-4 saja.

“Buatku nggak masalah menjadi yang ke-4. Yang

penting pengalamannya,” tutur Melati.Sebelum dia meraih semua itu, Melati berusaha keras

dengan latihan rutin seminggu 5 kali untuk menjajalkemampuan larinya. Setiap kali latihan, gadis yang punyapostur tinggi badan ideal ini selalu didampingi guruolahraganya. Kadang-kadang didampingi sang bundakalo latihannya di rumah. Selain support dari ortu,dukungan dari para guru juga terus mengalir. Salahsatunya dari Pak Slamet, guru olahraga yang men-dukungnya dan mengharapkan di tahun-tahun beri-kutnya SMP Negeri 1 Pagerbarang bisa mengirimkankontingennya untuk meraih prestasi seperti yang pernahdiraih Melati. (layung)

TIM TARI SMA NEGERI 3 SLAWI

BawakanTariMerakSEJUMLAH siswi SMA Negeri 3 Slawi belum

lama ini membawakan tari merak dalam pagelaranseni di sekolahnya. Mereka yang tergabung dalamtim tari sekolah tersebut diantaranya BatiYuniarsih, Eva Setiowati, Laela Pujiwati,danTriwardhani Noviarini menunjukkan aksinyadengan baik.

Meski tarian ini tergolong sulit untuk dibawa-kan, namun mereka tampak enjoy memba-wakannya. Beberapa kesulitan yang mereka alami,diakui mereka sebagai sesuatu yang wajar.

’’Kesulitannya terutama saat gerakan mendak,’’cerita Novi.

Namun kesulitan itu nggak membuat merekapatah semangat. Justru hal itu membuat merekaterus berlatih hingga saat pementasan tiba.Mereka tetep semangat berlatih di Gedung RakyatSlawi dengan pelatih Retno Setyaningrum SPdsetiap Senin dan Selasa. (anggi) MENGENANG sesuatu bisa lewat

banyak hal. Salah satunya lewat foto-fotoyang disimpan dalam album kenangan kita.Terutama buat 52 persen ResponX yangngaku suka banget foto-foto.

“Aku suka foto-foto apalagi kalau lagijalan-jalan dan pemandangannya indah.Langsung deh nyalain kamera,” tuturAmel, siswi SMK Negeri 2 Kota Tegal.

Sementara 20 persen lainnya ngakubiasa aja sama hal itu. Sebanyak 17 persenmalah ngaku nggak suka, dan 11 persen

Ingat Momen IndahLewat Album Kenangan

lainnya tergantung mood.Dengan banyaknya koleksi foto mereka,

43,5 persen ResponX pun punya albumkhusus untuk menyimpannya. Nggakbeda jauh, 21,6 persen lainnya jugamelakukannya meski jumlah foto yangtersimpan hanya sedikit. Hanya 16 persensaja yang ngaku nggak punya album fotokenangan. Sedangkan 18,9 persen lainnyapernah punya.

“Album foto tentu punya dong. Biarsuatu saat mudah untuk mengingat

kembali momen yang pernah ada,” ungkapSanti, siswi SMA Negeri 1 KramatKabupaten Tegal.

Sebanyak 25 persen ResponX jugamenyimpan album foto sebagai pengingat.Sementara 62 persen lainnya untukmenyimpan kenangan yang udah terjadi.Seperti kata Dewi, siswi SMA Negeri 1Brebes. “Aku menyimpan album kenanganuntuk mengenang semua yang telah akulewati,”tuturnya.

Jawabannya berbeda dengan 13 persen

lainnya yang menyimpannya hanyauntuk lucu-lucuan saja.

Namun nggak semua orang memangmau dan bisa mengabadikan setiap halyang dia lewati. Kalopun ada yang sukamenyimpan album kenangan, bagi 13persen ResponX, mereka termasuk hebar.Bahkan 36,5 persen lainnya menganggapmereka rajin dan ulet. Seperti kataIstikomah, siswi SMP Negeri 9 KotaTegal. “Pastinya yang membuat albumkenangan itu rajin dan ulet”. (tim 1)

JUMAT22 JULI 2011

SAMBUNGANRADAR TEGAL

19

karena itu kesepakatan didalam,” kata Akbar.

Pada intinya, kata Akbar, adakomunikasi antara dirinya de-ngan Neshawati, putri mantanHakim Konstitusi Arsyad Sa-nusi di sebuah tempat. Laluterjadi proses lanjutan terkaitsurat palsu itu di MK pada hariselanjutnya. “Tanggal 13 jugaada proses di MK, lalu berlanjutpada tanggal 14 (pleno KPU)dan 17 (munculnya surat pu-tusan MK) itu,” kata Akbar.

Anggota Panja Mafia PemiluBudiman Sudjatmiko menam-bahkan, tanggal 9 Agustus itumerupakan pertemuan pertamaHasan dengan Neshawati. Ha-san ketika itu menjalin hu-bungan dengan Rara, cucuArsyad, bertemu Nesha di se-buah pusat perbelanjaan. “Ituhanya perkenalan awal,” kataBudiman.

Pada tanggal 13 Agustus,Hasan bertemu mantan ang-gota KPU Andi Nurpati, yangmemintanya untuk diantarkanke ruang kerja Arsyad. “Arsyaddan Andi bertemu sekitar 20menit. Namun Hasan tidak ikutdi dalam pertemuan itu,” ujarBudiman.

Setelah pertemuan itu, Hasankembali mengantarkan Andi ketempat persidangan MK. Ke-duanya satu lift saat Andimenyampaikan pesan pentingkepada Hasan. “Andi bilang keHasan kalau besok mau kirimsurat,” kata Budiman. Surat ituadalah konsultasi KPU terkaitdapil Sulsel I dan Hasan Husein.

Benar saja, tanggal 14 Agus-tus sore hari, fax panitera MKmenerima surat nomor 1351 dan1352 dari KPU. Hasan sempatdipanggil Andi untuk ke KPUmengambil surat itu. Namun,surat itu tidak jadi disampaikanlangsung sehingga dia dipe-rintahkan pulang.

Pembahasan atas surat kon-sultasi KPU terkait dapil SulselI langsung dibahas saat itu.Hasan mengaku, surat itu di-susun dengan panitera MKZaenal Arifin Hoesein danPanitera Pengganti MohammadFaiz. Hasan membantah terlibatdalam penyusunan surat ja-waban MK itu.

“Ada kata penambahan didalam surat (dapil Sulsel I) yangdisusun itu,” kata Budiman.

Namun, surat itu masih ber-bentuk draf, sehingga belumditandatangani. Pada 15 Agus-tus, Bambang, staf dari calegHanura Dewi Yasin Limpo me-nelepon Hasan untuk mengi-rimkan surat jawaban MK keKPU segera. Andi dan Neshajuga meminta Hasan untuksegera mengirim surat tersebutkepada KPU.

Hasan semula menolak de-ngan menyebut bahwa surat itumasih berbentuk draf. Drafitupun juga belum ditanda-tangani oleh panitera MK.Namun, Andi meminta segeradikirim karena akan segera

dari halaman 1

Hasan Bongkar Kronologis Surat Palsudibahas dalam pleno. “Hasanmengaku mengirim surat itudengan menggunakan scantandatangan panitera MK,”kata Budiman. Surat itu akhir-nya dikirim pada 15 Agustuspagi hari ke nomor fax Andi.

Siang harinya, Zaenal tiba diMK dan bertemu dengan Ha-san. Zaenal menyampaikankepada Hasan bahwa ada ke-salahan di draf jawaban MKkepada KPU. Zaenal menya-takan tidak ada penambahanuntuk dapil Sulsel I.

“Namun, Hasan tidak me-ngaku kalau dia sudah mengirimsurat itu ke KPU,” jelasnya.

Menurut Budiman, Hasanmengaku ada dua kesalahanyang dibuatnya. Yakni meng-gunakan scan tanda tanganZaenal untuk mengirim surat keKPU. Kesalahan kedua adalahtidak melaporkannya ke yangbersangkutan bahwa dia sudahterlanjur mengirim surat itu ke

KPU. “Hasan mengaku tidakpaham bahwa surat itu ternyatamemiliki substansi yang ber-beda,” kata Budiman.

Hasan saat ditemui usai rapatmenyatakan bahwa ada ke-terangan tim investigasi MKdan Faiz yang berbeda dengankondisi saat penyusunan suratitu. Hasan menyatakan, surat itudikonsep antara Zaenal denganFaiz. Dirinya sama sekali tidakterlibat di penyusunan surat itu.

“Faiz yang mengkonsep su-rat itu,” kata Hasan usai rapat.

Saat dirinya sudah berstatustersangka, Hasan mengakusudah dikunjungi oleh Faiz. “DiBareskrim, Faiz menangis-na-ngis di depan saya,” ujarnya.

Apakah Faiz terlibat dalammengkonsep surat penam-bahan dapil? Hasan tidak ber-sedia menjawab pertanyaan itu.“Itu kewenangan penyidik,”kata Hasan.

Wakil Ketua panja mafia

pemilu Abdul Hakam Najamenyatakan, pada tanggal 16Agustus, Hasan menyatakanada surat lagi yang berkonseppenambahan. Surat itu disusunoleh Arsyad. Hasan dimintauntuk menyusun draf itu diMK, untuk kemudian dimin-takan tanda tangan PaniteraMK. “Surat itu dibawa ke Zae-nal bareng-bareng,” kata Ha-kam.

Saat diantarkan, Hasan tidaksendiri. Hasan bersama DewiYasin Limpo, Bambang, Rarabersama Ibunya. “Namun Zae-nal menolak tandatangan,” kataHakam menirukan pernyataanHasan. Surat itu akhirnya di-musnahkan oleh Hasan sendiri,tanpa pernah dikirimkan. Terkaitpertemuan dengan Andi padatanggal 17 Agustus di JAK TV,Hasan menyatakan kronologisyang sama seperti disampaikanpanitera pengganti MK NalomKurniawan. (bay)

Lebih lanjut, Dirjen ImigrasiBambang Irawan menerangkan,sebenarnya Nazir sempat nge-lencer ke luar negeri sebelumimigrasi mencekalnya. Duanegara yang dia kunjungi ituadalah Malaysia dan Singa-pura. Namun Bambang engganmenerangkan lebih lanjut kapantepatnya Nazir pergi ke duanegara tersebut. Tapi ternyataNazir tidak melarikan diri. Padatanggal 15 Juli lalu, pria yangpernah menjadi salah satukomisaris PT Anak Negeri itupulang.

“Baru tanggal 18 (Juli) diadicekal,” terang Bambang.

Di bagian lain, Kepala BagianPemberitaan KPK Priharsa Nu-graha menerangkan bahwa or-ang-orang yang dicekal ter-sebut merupakan orang-orangyang terkait dengan kasuswisma atlet. Namun dia mem-bantah bahwa dengan dice-kalnya kelima orang tersebut,maka mereka dianggap terlibatdalam kasus tersebut.

Menurut Priharsa, pence-kalan tersebut bertujuan untukkepentingan penyidikan. Jadi,kata dia, cekal tersebut untukmempermudah apabila sewak-tu-waktu mereka harus dipang-gil. “Untuk mempermudah sa-ja,” tuturnya.

Beralasan tidak mau melam-paui proses penyidikan, Pri-harsa enggan untuk mene-rangkan apa saja kaitan kelimaorang tersebut dalam kasuswisma atlet. “Yang jelas, merekamasih saksi dalam proyek ter-sebut,” imbuhnya.

Tapi seperti yang pernahdiketahui sebelumnya, keter-libatan Nazir dalam kasus suapwisma atlet sangatlah erat.Sebab, pria yang menggantikanNazaruddin di Komisi III inipernah tercatat sebagai komi-saris PT Anak Negeri bersamaNazaruddin.

PT Anak Negeri sendiri me-rupakan perusahaan yang ber-peran sebagai perantara danmemenangkan PT Duta GrahaIndah (DGI) dalam proyek wis-ma atlet. Tak hanya sebagaikomisaris, Nazir juga tercatatsebagai pendiri PT Anak Ne-geri.

Tak hanya PT Anak Negeri,Nazir bersama Mujahidin Mu-jahidin Nur Hasyim (salah satuorang yang dicekal), Naza-ruddin dan Ayub Khan disebut-sebut sebagai pemilik sahamtertinggi PT Mega Niaga. Selainitu PT Mahkota Negara dan PTAnugerah Nusantara juga men-jadi perusahaan-perusahaanyang dekat dengan Nazir.

Nah, perusahaan-perusa-haan itu adalah perusahaanyang selama ini disebut-sebutmengeruk keuntungan dariberbagai proyek di beberapakementerian dengan cara yangtidak wajar. PT Anugrah Nu-santara misalnya. Perusahaan

dari halaman 1

Saudara Nazaruddin Mulai Dicekaltersebut diduga melakukanpelanggaran dalam proyek re-vitalisasi sarana peningkatanmutu pendidikan dan tenagaependidikan Kemendiknas pa-da 2007 silam.

Sedangkan PT Mahkota Ne-gara terlibat dalam pengadaanPembangkit Listrik TenagaSurya (PLTS) di KementerianTenaga Kerja dan Transmigrasipada tahun 2008.

Di bagian lain, KPK kemarinmemanggil Kabag BanggarDPR Nurul Faiziah untuk dijadi-kan saksi kasus wisma atletdengan tersangka Nazaruddin.Sayangnya Nurul tidak bisadatang untuk memenuhi pang-gilan tersebut dengan alasanbanyak pekerjaan yang tidakbisa ditinggalkan.

Memang, kaitan antara Bang-gar DPR dengan kasus wismaatlet tidak bisa dipisahkan.Apalagi dalam dakwaan MindoRosalina Manulang disebutkanbahwa DPR dijatah untuk men-dapatkan dana 5 persen darinilai kontrak pembangunanwisma atlet.DIBANTU

Rekaman salah satu stasiuntelevisi yang menayangkanpercakapan telepon mantanBendahara Umum Demokrat MNazaruddin memunculkan spe-kulasi bahwa dia berada di In-donesia. Saat rekaman diputar,terdengar suara musik penjualkeliling “Sari Roti” terdengar didalamnya.

Anggota Fraksi Partai Demo-krat yang juga pakar telematikaRoy Suryo membenarkan bah-wa rekaman itu ada. “Saatdiputar live, saya buffer secaralangsung. Saat live pun sayajuga dengar. Kaget saya,” kataRoy usai rapat paripurna, ke-marin (21/7).

Munculnya suara penjualroti keliling itu merebak setelahrekaman televisi swasta itumuncul di situs youtube. Me-nurut Roy, ada kemungkinanbahwa suara musik penjual rotiitu menunjukkan bahwa Na-zaruddin berada di Indonesia.Namun, kemungkinan itu kecil.Sebab, suara musik penjual rotiitu muncul secara konstan, tidakperlahan-lahan muncul ke-mudian tenggelam.

“Sangat besar kemungkinanitu ringtone. Kenapa (jadi)

ringtone? Wallahu alam,” ujar-nya.

Apakah ada orang menyim-pan suara ringtone penjual rotikeliling? Menurut Roy, hal itubisa saja terjadi. “Kan itu suka-sukanya orang,” ujarnya. Roymemiliki analisa lain terhadapkomunikasi Nazaruddin ketelevisi swasta beberapa waktubelakangan ini.

Menurut dia, kemungkinanbahwa Nazaruddin menggu-nakan “perantara” untuk ber-komunikasi. Nazaruddin meng-gunakan calling card, yang bisadibeli di negara manapun.Fasilitas calling card itu bisadigunakan untuk meneleponsambungan internasional kenegara manapun.

“Di televisi itu jelas kok, adadelay (jeda komunikasi, red),”kata Roy.

Munculnya suara penjualroti itu, kata Roy, kemungkinankarena si perantara berada diIndonesia. Nazaruddin menele-pon si perantara, untuk ke-mudian disambungkan ke sta-siun televisi yang dituju.

“Jadi seperti conference call,nah siapa tahu sari roti ter-dengar di situ,” jelasnya lagi.

Fasilitas calling card ituseharusnya tetap bisa dilacakdari mana itu berasal. Namun,yang paling menarik, Nazarud-din menurut Roy masih meng-gunakan BlacBerry nya yanglama. Ini karena, pin BB yangdia gunakan dulu sampai saatini masih aktif.

“Sampai semalam dia masihkomunikasi dengan temannya,ketika di ping langsung jawab,ada apa bang,” tandasnya.

Di tempat terpisah, KapolriJenderal Timur Pradopo me-ngatakan, wawancara Nazarud-din dengan dua stasiun televisiswasta itu merupakan bagiandari penyelidikan. “Artinya dariposisi-posisi itu tentunya kamisudah dalam proses,” kataTimur.

Namun dia enggan mem-beberkan lebih lanjut denganalasan masih dalam prosespenyelidikan. Termasuk apakahNazaruddin di dalam atau luarnegeri. “Sekali lagi masih dalampenyelidikan. Dan salah satu-nya kita berkoordinasi denganMenkominfo,” katanya. (kuh/bay/fal)

dari halaman 1

Mulai Muncul Desakan Anas Non Aktif

Terkait hal tersebut, WakilKetua Umum DPP PD MaxSopacua menganggap, bahwakemungkinan peserta rakornasada yang akan meminta Anasnon aktif sementara sebagaiKetua Umum memang terbuka.

“Tidak tertutup kemung-kinan, sebab mereka punya hakuntuk bicara. Siapa yang bisamelarang,” kata Max, di GedungDPR, Jakarta, kemarin.

Menurut dia, diakui atautidak, kondisi partai terkini telahmemunculkan keresahan di in-ternal partai. Termasuk, parapengurus di daerah. “Daerahpasti terganggu dan resah, tapiyakinlah sambil proses hukumberjalan partai juga akan terusmembenahi diri dari pengurus-pengurus yang nakal,” ujarmantan presenter stasiun tv

milik pemerintah tersebut.Pandangan berbeda disam-

paikan Wasekjen DPP PD SaanMustopa. Dia yakin, forumrakornas nanti tidak akan ber-kembang hingga permintaanagar Anas atau petinggi partailainnya non aktif.

“Karena tuduhan Nazar itukan tidak didasarkan pada datadan fakta, kami semua (pe-ngurus Demokrat) paham betulsoal itu,” tegas Saan.

Saan juga yakin, bahwa per-nyataan Nazar ke sejumlah me-dia tidak menimbulkan kekhwa-tiran di internal partai. Sebab,apa yang disampaikan Nazarsudah terbantahkan oleh kete-rangan Ketua Umum AnasUrbaningrum yang jelas-jelasmuncul di depan publik. “Yangdidengar semua hanya halu-sinasi, semuanya kan sudahjelas,” katanya.

Menurut Saan, konsentrasiseluruh kader Demokrat saat iniadalah melaksanakan rakornassesuai agenda yang sudahditetapkan. Kedatangan Anasbersama petinggi Demokrat keIstana Negara pada Rabu (20/7) lalu juga membahas per-kembangan Rakornas. Salahsatunya membahas posisi Ben-dahara Umum DPP Partai De-mokrat pasca pemecatan Na-zaruddin.

“Jabatan Bendum kan ko-song, penggantinya harusdicari,” ujarnya.

Pandangan senada disam-paikan Wasekjen DPP PartaiDemokrat Ramadhan Pohan.Sampai sekarang, menurut dia,internal partainya masih solid.Dia membantah isu adanyasejumlah DPC yang mulai men-desak agar Anas Urbaningrummundur atau nonaktif dari

jabatannya selaku ketua umum.“Saya tidak dengar itu. Yang

jelas, tidak ada Ketua DPC yangnotabene pemegang suarakongres bermanuver memintaAnas Urbaningrum mundur,”tegas Ramadhan.

Menurut anggota Komisi IIDPR itu, tidak ada dasar apapununtuk melengserkan Anas.“Apalagi, hanya karena state-ment Nazaruddin yang bukanfakta hukum itu,” ujarnya.

Ramadhan menyebut, dalamsituasi kritis seperti sekarang,kader Partai Demokrat sudahsangat paham. Mereka, lanjutRamadhan, tidak akan maudiadu domba dan terpancingpermainan gendang orang lain.“Jangan karena satu Nazar,Partai Demokrat terjun ke titiknadir. Kami belajar dari pe-ngalaman,” tandas Ramadhan.(dyn/bay/pri)

dari halaman 1

Fakir Miskin Diberi Hadiah Undang -Undang

penanganan fakir miskin.“Cukup memperkuat lembaga

yang telah ada saja, yakni Ke-menterian Sosial dengan Men-teri Sosial sebagai leading sec-tor dalam penanganan fakirmiskin ini,” kata Menteri SosialSalim Segaf al Jufri di GedungDPR, kemarin (21/7).

Menurut dia, semula memangada pendapat tentang perlunyalembaga baru dalam penanga-nan fakir miskin. Setelah di-pertimbangkan secara lebihmendalam, lanjut Salim, pem-bentukan lembaga baru ber-potensi menimbulkan dampakyang kontraproduktif.

“Menambah beban angga-ran yang besar dan belum tentuakan efektif dan efisien,” ujarmenteri berlatarbelakang PKS,

itu.Salim menerangkan, UU Fa-

kir Miskin diperlukan sebagaipengaturan penanganan fakirmiskin yang terintegrasi danterkoordinasi. Dalam konteksini, Mensos mengkoordinasi-kan pelaksanaan penangananfakir miskin yang dilakukanberbagai kementerian ataulembaga terkait.

“Dengan adanya UU ini di-harapkan dapat memberikankepastian hukum dalam pe-nanganan fakir miskin,” te-gasnya.

Ketua Komisi VIII DPR AbdulKadir Karding mengatakan datamengenai fakir miskin selama initidak tertangani dengan baik.Masing -masing kementeriandan lembaga bergerak sendiri -sendiri.

“Ada 19 kementerian me-

nangani program pengentasankemiskinan. Namun, itu nggakjelas. Kadang -kadang be-berapa kementerian disatu titikyang sama, karena nggak koor-dinasi. Nah, (dengan UU FakirMiskin) ini semua disinergikan,disatu-atapkan,” jelas politisiPKB, itu.

Menurut Karding, UU FakirMiskin ini memberi kewenangankepada Menteri Sosial untukmenetapkan kriteria fakir miskin.Kriteria ini menjadi dasar bagilembaga negara, yakni BadanPusat Statistik (BPS) untukmelakukan pendataan.

“Mensos melakukan veri-fikasi atau validasi secara ber-kala sekurang -kurangnya duatahun sekali,” ujarnya.Data fa-kir miskin dari Mensos inilahyang akan menjadi panduanresmi bagi semua kementerian

dan lembaga yang memiliki pro-gram pengentasan kemiskinan.

“Kami ingin data fakir miskinyang ada divalidasi lagi olehKementerian Sosial, sehinggaparameternya jelas apa yangdisebut miskin. Selama ini se-mua beda -beda,” tuturnya.

Dia menegaskan ke depantidak boleh ada fakir miskinyang tidak terdata atau tercatat,sehingga tidak tertangani ne-gara.

Kadir menambahkan UU Fa-kir Miskin akan merubah para-digma publik mengenai pena-nganan kemiskinan dari charity(sumbangan, Red) menjadipemberdayaan. “Jadi, jelasprioritas bagi fakir miskin ada-lah program yang terarah danterencana dalam kerangka mem-berdayakan dan memandiri-kan,” tandasnya. (pri/bay)

CCCCCMMMMMYYYYYKKKKK

KOMBISJUMAT , 22 JULI 2011 20

RADAR TEGAL

TawarkanKembangApi KualitasTerbaikdi Kurnia Toys

TEGAL - Selain menjelangtahun baru, kembang api ramaiketika bulan puasa tiba. Hampirsetiap malam bunyi dan cahayakembang api ini membahana diudara. Tak heran bila penjualmainan ini mulai menjamur takterkecuali di Tegal dan seki-tarnya. Deretan dan susunanberbagai macam kembang apimulai tampak di sejumlah tokodan lapak. Salah satunya Kur-nia Toys/Baruna Elektronik diAlun-alun Kota Tegal.

Satu-satunya penjual kem-bang api yang mengantongi ijindari pihak berwenang ini me-nyediakan kembang api importdengan kualitas terbaik. Hampirsemua jenis kembang api bisakita temukan di sini. Sedikitnya176 jenis kembang api bisa kitatemukan di sini. Jenis danbentuknya beragam serta hargayang ditawarkan juga berva-riatif sehingga memberikanpilihan tersendiri bagi masya-rakat.

Menurut Darwin, owner Kur-nia Toys, produk berkualitas inidijamin keamanan dan mutu-nya. Pasalnya, untuk beberapaproduk yang kualitas bawah,terkadang keamanannya ku-rang terjaga dan tidak sesuaidengan yang tertera di kema-sannya.

‘’Kadang ada yang tem-patnya sudah rusak sehingga

gembos ke bawah,’’ katanya.Ada juga yang bertuliskan 10

shoot, ternyata hanya 5 shootsaja setelah dimainkan. Sebagaiagen resmi, pastinya hargayang ditawarkan juga lebihterjangkau. Pusat grosir kem-bang api ini juga bisa membantupengurusan surat perijinanuntuk kelas bakul.

‘’Ramainya penjualan sudahmulai terasa sejak bulan Mei,’’ujarnya.

Terkait jenis kembang api,saat ini paling banyak digemariadalah Roman Candle. Untukjenis Roman Candle, juga terdiridari berbagai bentuk. Mulai daribentuk cake, supernova, danbazooka. Bentuk cake masihterbagi lagi, tergantung padajenis bunga api yang diper-lihatkan. Diantaranya bentukkipas ajaib, bunga musim semi,nyiur melambai, benteng malai-kat, spin power, new extrava-ganza, bunga merah, bungamawar dan balet di atas air.

Keberadaan toko kembangapi menjadi salah satu saranabagi masyarakat yang inginmengisi liburan dengan mem-bakar kembang api dan melihatkeindahannya terutama padamalam hari dengan berbagaibentuk yang dihasilkan. Meski-pun diimpor dari China, tetapiharga yang ditawarkan sangatberagam sehingga siapa sajabisa datang dan memilih sesuaiselera dan kemampuan. (ela)

DOK.ISTIMEWA

POSE BERSAMA - Sejumlah personel Tim Esia Area Tegal berposebersama saat peresmian perluasan jaringan di Ketanggungan, KabupatenBrebes .

HESTI PRASTYANI/RATEG

MANJAKAN PELANGGAN - Petugas Esia Area Tegal (kiri) saat melayani pelanggan. Berbagai inovasi layanan telekomunikasi selular te rus dikemb-angkan oleh Esia untuk kepuasan pelanggan. Salah satunya, dengan menambah Base Transceiver Station (BTS) di area Ketanggungan.

EsiaSentuhKetanggungan

DIPERKUATDENGAN BTS BARU

MASYARAKAT KetanggunganKabupaten Brebes kini dapat meni-mati layanan yang dihadirkan Esia.Berbagai inovasi layanan teleko-munikasi selular terus dikemb-angkan oleh Esia untuk kepuasanpelanggan. Salah satunya, denganmenambah Base Transceiver Sta-tion (BTS) di area Ketanggungan.Hal ini disampaikan Supervisor EsiaArea Tegal Abdul Chofur kepadaRadar kemarin (21/7).

’’ Alhamdulillah, sekarang masya-rakat Ketanggungan dapat meman-faatkan layanan komunikasi selulardari Esia dengan nyaman. KarenaEsia sekarang sudah bisa digunakandi area Ketanggungan dan sek-itarnya,’’ tandas Chofur.

Lebih lanjut Chofur menjelaskan,sejumlah hal terkait alasan penam-bahan BTS di wilayah Ketang-gungan. Di antaranya, lanjut Chofur,untuk memperluas coverage Esia diwilayah kode area 0283.

’’Selain itu, tujuan kami di wilayahtersebut adalah karena mencermatibahwa Ketanggungan menjadisalah satu bisnis mikro yang lebihdi antara kompetitor wilayahnya,”jelas Chofur.

’’Termasuk untuk membuka chan-nel distribusi baru yakni berupaoutlet dan komunitas,” lanjutnya.

Di samping sejumlah hal tersebut,dia mengatakan, tujuan perluasanjaringan hingga ke Ketanggunganjuga karena keinginan kuat Esiauntuk memberikan layanan yangterbaik kepada pengguna jasa op-erator milik Bakrie Group tersebut.

’’Kami ingin memanjakan pe-langgan dengan tarif murah dansinyal kuat,” ujarnya.

Hingga saat ini, kenyamananlayanan komunikasi Esia didukungsekitar 3.900 unit BTS dan layananyang tersebar di 82 kota di seluruh

Indonesia.TERPUTUS, DIGANTI

Baru-baru ini Esia juga telahmemberikan layanan komunikasidengan tarif murah dengan programtarif percakapan telepon Rp 1 perdetik.

Dengan tarif Rp 1 per detik ini, kinitelepon ke sesama pelanggan Esiatentunya semakin murah. Tarif iniberlaku nasional. Untuk panggilantelepon ke luar kota menggunakankode akses 01010.

Lebih dahsyatnya lagi, tarif Rp1 per detik ini juga berlaku untuktujuan internasional. Untuk perca-kapan telepon internasional mela-lui jalur VOIP 01010, tarif Rp1 perdetik akan diterapkan untuk tujuan10 negara. Di antaranya, Brunei,Kanada, China, Hongkong, KoreaSelatan, Malaysia, India, Singa-pura, Thailand, dan Amerika. Cara-nya, cukup dengan melakukanregistrasi.

Negara-negara ini merupakannegara tujuan percakapan teleponyang banyak dihubungi pelangganEsia. Dengan memberikan tarif Rp 1per detik, maka pelanggan Esiasemakin dimanjakan karena merekamemiliki kesempatan yang lebih luasdan murah untuk melakukan komu-nikasi bisnis maupun menghubungirelasi.

’’Kami juga memberlakukan keten-tuan, jika layanan percakapantelepon terputus maka akan kamiganti. Penggantian ini tentunyadalam bentuk pulsa. Jika ada pelang-gan yang mengalami gangguan saatmemanfaatkan layanan percakapantelepon dan terputus, maka sistemakan segera mengetahuinya. Danakan segera menggantinya denganpulsa,” terangnya.

’’Adapun ketentuannya, untukCDMA akan kami ganti Rp 100

untuk 1 kali percakapan teleponterputus tetapi sudah harus men-capai 1 menit lebih. Sedangkanuntuk GSM, diganti Rp 500 untuk 1kali telepon terputus,” sambungnya.

Sebelumnya, Esia juga telahmenghadirkan program layanankomunitas. Di antara produk komu-nitas yang cukup diminati adalahCorporate User Group (CUG).Untuk memanfaatkan layanan CUGini, pelanggan hanya mengeluarkandana Rp 25 ribu per bulan. DenganRp 25 ribu per bulan tersebutpelanggan bisa menelepon danSMS gratis tanpa batas waktu antarsesama pengguna Esia.

’’Untuk program komunitas ini,kami telah memberlakukan di BankMandiri Jalan Jenderal Sudirman,Kota Tegal, serta beberapa instansiatau komunitas lainnya di areaTegal,” ujar Chofur belum lama ini.

’’Cara memanfaatkan program inisangat mudah. Pengguna cukupmengumpulkan minimal 5 pelanggannomor Esia. Kemudian meng-hubungi Esia untuk registrasi ataudidaftarkan. Setelah itu, programtersebut bisa langsung dinikmati 24jam gratis bagi komunitas yangdidaftarkan itu,” lanjutnya.

Program ini, lanjutnya, berlakuuntuk semua kalangan. Mulai Pega-wai Negeri Sipil (PNS), pegawaiswasta, pelajar, hingga per-kumpulan remaja atau pecinta hobitertentu.

’’Dengan program CUG ini, pe-langan sat menghubungi operatorlain mengunakan tarif normal. Untuktarif lokal (Jateng-DIJ) itu Rp 480 permenit. Sedangkan untuk lain-lain Rp800 per menit. Pemberlakuan tarif Rp800 menit ini juga berlaku untuk 45negara,” katanya. (hes)

TIGA brand mobil ternama;Chrysler, Dodge, dan Jeepmemanfaatkan momen Indone-sia International Motor Show(IIMS) 2011 yang berlangsungmulai hari ini untuk menun-jukkan keseriusan turut mema-jukan ramaikan pasar otomotifIndonesia.

PT Garansindo Inter Globalsebagai Agen Tunggal Peme-gang Merek (ATPM) ketiganyamulai merealisasikan investasisebesar USD 100 juta.

CEO Garansindo Ferial Fah-mi mengatakan, sejak berpisahdari Daimler pada 2007, ChryslerLLC segera membuat jaringandistributor baru di negara AsiaPasific termasuk di Indonesiayang mulai 2009 menggandengpihaknya.

“Kami sudah lakukan in-vestasi USD 10 juta dari total

USD 100 juta itu,” ujarnya,kemarin.

Ferial mengatakan dana totalinvestasi itu untuk kebutuhanpengembangan jaringan mulaidari dealer sampai bengkel yangberada di bawah naungan Ga-ransindo sampai 2013 atau 2014.Setelah itu akan dikaji lagiinvestasi tambahannya. Saat inidealership yang sudah tersediabaru 7 unit di beberapa kotabesar.

“Targetnya sampai 2013 itu23 dealership,” terangnya.

Sejauh ini penjualan masihdidominasi oleh Jeep dengankontribusi penjualan lebih dari80 persen. Sepanjang semesterpertama 2011, penjualan Garan-sindo sekitar 60 unit perbulan.Pihaknya masih butuh banyakwaktu untuk melakukan edu-kasi kepada konsumen khusus-

nya untuk brand Chrysler danDodge.

“Kami telah merancangkannetwork development di selu-ruh Indonesia sehingga pe-layanan kami tersedia di hampirseluruh provinsi di Indonesia,”tekadnya.

Jeep masih mendominasipenjualan karena selain brand-nya sudah sangat dikenal,varian produknya juga sudahcukup beragam. Lineup Jeepyang ada di Indonesia saat initerdiri atas Grand Cherokee,Overland 5700cc, WranglerSport, Wrangler Sahara, Wran-gler Rubicon, dan Patriot.

Sementara Chrysler ada tigavarian mulai dari 300C, SebringComfortable, dan SRT8 berka-pasitas 6100CC. Adapun Dod-ge salah satunya adalah Jour-ney.

“Lebih lengkapnya lihat sajadi IIMS,” kata Chief MarketingOfficer Garansindo Ahmad Rie-va Muchsin.

Rieva mengatakan, di IIMS2011 ini pihaknya juga mem-boyong edisi terbatas dalamrangka 70 tahun Jeep di dunia.Ada dua varian yang ditawar-kan berbasis Wrangler danCherokee.

“Jeep saat ini memang terusberkembang. Dalam 19 bulan inisudah melaunching 16 line upsecara global,” paparnya. IIMS2011 akan menjadi momenpertama keikutsertaan Dodgedan Chrysler.

Ketua Panitia IIMS 2011Johnny Darmawan mengata-kan, hal ini menjadi bukti per-kembangan even tahunan inisekaligus kemajuan industriotomotif di Indonesia. (jpnn)

Dodge, Chrysler dan Jeep Penetrasi Pasar

PERSELISIHAN atau dis-pute tunggakan pajak perusa-haan migas (kontraktor kontrakkerja sama/KKKS) mulai me-nemukan titik terang. Saat ini,pemerintah siap mengambiltindakan tegas untuk menagihtunggakan pajak tersebut.

“Pak Menkeu (Agus Marto-wardojo) sudah memberi arah-an. Jadi, kami akan lakukanpenelitian yang bisa berujungpada SKP (Surat KetetapanPajak),” ujar Dirjen Pajak Ke-menterian Keuangan FuadRahmany saat rapat denganKomisi XI DPR kemarin (20/7).

Sebagaimana diberitakan,

Komisi Pemberantasan Korupsi(KPK) telah menyebut 14 peru-sahaan migas yang menunggakpajak Rp 1,6 triliun berdasarperhitungan Badan Penga-wasan Keuangan dan Pem-bangunan (BPKP). Atas infor-masi tersebut, Komisi XI DPRmemanggil Ditjen Pajak, BadanPelaksana Kegiatan UsahaHulu Minyak dan Gas Bumi (BPMigas), serta BPKP.

Menurut Fuad, adanya pajakyang belum terbayar tersebutkarena masih ada perbedaanpandangan mengenai aturanantara pemerintah dan peru-sahaan migas. (jpnn)

Pemerintah TagihTunggakan Pajak Migas

LAELA NURCHAYATI/RATEG

BERAGAM PILIHAN – Berbagai jenis Roman Candle bisa kitadapatkan di Kurnia Toys.