radar tegal 2 januari 2014

24
CMYK CMYK Harian Pertama Kebanggaan Wong Tegal RADAR TEGAL KAMIS, 2 JANUARI 2014 Rp. 2.500,- Rencanakan Serang 50 Vihara * Aja sampe kedadean owh! Atut ke Golkar Sebelum Jadi Tersangka * Berarti ora ngaruh yah! Ratusan Ribu Kotak dan Bilik Suara Rusak JAKARTA - Ribuan kotak dan bilik suara sisa Pemilu Legislatif 2009 dan sejumlah pemilihan kepala daerah rusak. Berdasar inventarisasi Komi- si Pemilihan Umum, hampir seluruh provinsi masih membutuhkan tambahan kotak dan bilik suara sebagai pengganti yang rusak. “Semua daerah sudah melakukan inventarisasi, tinggal dilakukan lelang untuk tambahan ke- butuhannya,” ujar Arief Budiman, komisioner KPU, saat dihubungi kemarin (1/1). Arief menjelaskan, tambahan kotak dan bilik suara tidak lagi menggunakan material aluminium seperti di pengadaan pada pemilu-pemilu se- belumnya. Tambahan kotak dan bilik suara saat ini menggunakan material bahan plastik dan kardus. “Bahan plastik dan kardus ini lebih efisien dan tidak membutuhkan ruang untuk penyimpanan,” ujar Arief. APA MANING... ke hal 7 kol 1 DOK.ISTIMEWA KOTAK SUARA - Kotak suara seperti ini yang digunakan untuk pemilu. Penembak Polisi dan Perampok BRI JAKARTA - Penggerebekan sela- ma 10 jam di Kampung Sawah, Ci- putat, Tangsel, sejak Selasa (31/12) malam lalu menguak sejumlah du- gaan dan fakta baru. Mulai dari pe- nembakan polisi, perampokan BRI Tangerang hingga rencana penye- rangan sejumlah Vihara di Jakarta dan sekitarnya. Dari rumah kontrakan berukur- an 3x8 meter persegi itu, polisi me- nyita sejumlah besar barang bukti. Untuk senjata, polisi menemukan lima buah senpi jenis Glock atau FN plus satu revolver dan lima golok panjang. Kemudian ada enam bu- ah bom pipa, tiga dari paralon tiga dari pipa besi. “Bom yang ditemukan ada kemi- ripan dengan peledak yang ditemu- kan di warteg dekat bank BRI yang dirampok,” terang Karopenmas Divhumas Mabes Polri Brigjen Boy Rafli Amar kemarin. Keenam bom tersebut diperkira- kan belum lama dibuat. Masih ada juga sisa-sisa bahan pembuat bom seperti potasium klorida, black pow- der, arang, dan rangkaian elektronik. Polisi juga mengamankan enam buah motor dari rumah tersebut. Salah satu di antaranya yang ber- merek Honda Supra diduga milik satpam yang dirampas saat peris- tiwa penembakan polisi di Pondok Aren. Ciri-ciri fisiknya persis dengan pengakuan satpam tersebut. Ha- nya saja, nopolnya sudah diganti dari B 6620 SPS menjadi B 6516 VGE. Lima lainnya diduga juga hasil ram- pasan. Rencanakan Serang 50 Vihara ke hal 7 kol 1 Mengunjungi Korea sambil Menapaktilasi Lokasi Syuting Serial Winter Sonata Suhu Minus 12 Derajat Celsius, Turis Indonesia Tetap Terbanyak IMAWAN MASHURI FOR JAWA POS PENGGEMAR K-POP - Imawan Mashuri (kiri) bersama istri saat berada di Nami Island, Korea, kemarin. ke hal 7 kol 5 “Bongkar Pagar Parkir Stasiun” HAL. METROPOLIS Jalan Utama Berlubang HAL. RADAR BREBES Tenteng Ganja, Sopir Takluk HAL. RADAR PEMALANG Anggota Brimob Tewas Terlindas Truk HAL. INSIDEN INDEKS ke hal 7 kol 5 JAKARTA - Peme- riksaan Sekretaris Jen- deral (Sekjen) DPP Partai Golkar, Idrus Marham pada Selasa (31/12) membuka fak- ta. Gubernur Banten Ratu Atut Chosiyah ternyata pernah bi- ngung ketika dirinya terus-menerus dipe- riksa KPK. Sebelum menjadi tersangka, tercatat Atut pernah menyambangi kantor DPP Golkar untuk konsultasi. Dalam pertemuannya itu, ada beberapa hal yang dibicarakan soal hukum. Salah satunya, tentang kemungkinan Partai Golkar mem- berikan pendampingan hukum pada Atut. Apalagi, dalam partai itu ada bidang hukum ya- ng bisa digunakan untuk membantu kadernya yang sedang menghadapi suatu kasus. “Mbak Atut ke Golkar itu bertemu dengan saya. Bicara tentang bidang hukum untuk men- dampingi,” ujarnya. Lebih lanjut dia menyebut kalau itu sudah menjadi kewajiban partai untuk mendam- pingi kadernya. Namun, Idrus menekankan kalau partai berlogo beringin itu tetap meng- hargai proses hukum yang dilakukan KPK. Termasuk, saat dirinya dipanggil KPK. Pada- hal, rencananya dia harus bertolak ke Tanah Suci di Mekkah untuk melakukan umroh. Namun, ibadah tersebut harus dia batalkan karena KPK memintanya datang untuk mem- beri keterangan. Saat terjadi pertemuan, Idrus mengaku tidak ada permintaan khusus dari Atut. Dia menjawab dengan tegas soal itu saat di- tanya apakah kedatangan Atut ke Golkar juga meminta perlindungan. Supaya, dia tidak menjadi tersangka oleh KPK. “Tidak ada,” jawab Idrus Marham. Atut ke Golkar Sebelum Jadi Tersangka DOK.RATEG Ratu Atut Empat Uang Pecahan Kertas Ditarik BI Beri Kesempatan Penukaran TEGAL - Bagi masyarakat perlu hati- hati saat melakukan transaksi uang dalam bentuk fisik. Karena, Bank Indo- nesia (BI) telah menarik dari peredaran uang pecahan kertas Rp 10.000, Rp 20.000, Rp 50.000 dan Rp 100.000, emisi atau buatan tahun 1998 dan 1999. Arti- nya, uang-uang kertas pecahan dimak- sud sudah tidak laku lagi untuk bertran- saksi. Namun demikian, masyarakat yang masih mengantongi pecahan uang kertas itu tidak perlu kuatir. Sebab BI memberi kesempatan penukaran mulai 31 De- sember 2013 hingga 30 Desember 2018 mendatang. Kepala Kantor Perwakilan (KPw) BI Tegal Bandoe Widiarto mengatakan, uang yang ditarik dari peredaran adalah pecahan kertas Rp 10.000 dan Rp 20.000 emisi tahun 1998 dan Rp 50.000 dan Rp 100.000 emisi tahun 1999. “Yang Rp 10 ribu bergambar Cut Nyak Dien, Rp 20 ribu bergambar Ki Hajar Dewantara, Rp 50 ribu bergambar WR Supratman dan Rp 100 ribu bergambar Presiden Sokarno dan Bung Hatta dengan bahan plastik,” katanya, Selasa (31/12) kemarin. Hari Pertama, BPJS Sepi Tunggakan Jamkesmas Tak akan Hambat BPJS JAKARTA - Hari pertama berlakunya sistem Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) kesehatan kemarin dilaporkan masih sepi. Antusias masyarakat yang diperkirakan sebelumnya untuk mencoba me- manfaatkan program ini belum terlihat. Hal ini di- karenakan, awal berlakunya sistem yang menyertai Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) tersebut berte- patan dengan hari libur nasional. Direktur Bina Upaya Kesehatan (BUK) Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Akmal Tahir menjelaskan, hingga kemarin petang pihaknya masih belum men- dapat laporan khusus dari rumah sakit-rumah sakit pemerintah mengenai BPJS. “Belum ada laporan khusus. Hari libur biasanya pasien yang ke rumah sakit hanya pasien gawat daru- rat,” ujar Akmal saat dihubungi kemarin. Dalam keterangannya, Akmal juga tidak dapat memastikan apakah pasien gawat darurat yang di- tangani di rumah sakit menggunakan program baru tersebut. ke hal 7 kol 1 ADI MULYADI/RATEG UANG TAHUN EMISI 1998/1999 - Kepala KPw BI Tegal, Bandoe Widiarto menunjukan contoh empat uang pecahan kertas yang ditarik dari peredaran. ke hal 7 kol 1 Sejak serial panjang drama-drama Korea dan K-Pop membanjiri tayangan TV-TV Indonesia, wisatawan Indonesia ke Negeri Ginseng itu meningkat luar biasa. Kunjungannya tak luput ke seputar wilayah lokasi setting drama “terutama serial TV Winter Sonata” klip K-Pop, termasuk tempat kulinernya. Berikut laporan IMAWAN MASHURI, Dirut Jawa Pos Multimedia Corp, dari Korea. HUJAN salju sesekali turun tipis di Nami Island, sebuah pulau ber- jarak tempuh 2 jam dari bandara domestik mainland Kimpo. Tapi, kapal feri tak pernah sepi mengang- kut ribuan wisatawan terbanyak dari Indonesia datang dan pergi ke pulau indah seluas Pulau Seribu di Jakarta itu. Hanya 15 menit me- nyeberang, seperti Surabaya - Ma- dura. Jalanan bersalju yang terus me- nebal serta suhu minus 12 sampai minus 16 derajat Celsius tidak me- nyurutkan minat para turis, ter- utama turis dari Surabaya dan Ja- karta. Berbalut jaket tebal dengan longjohn (pakaian dalam panjang dan hangat) berlapis-lapis, mereka berfoto di area luas yang banyak dipakai syuting film Winter Sonata yang terkenal di Indonesia sejak sekitar delapan tahun lalu. Riuh turis yang antre berfoto maupun suasana makan di res- toran ayam panggang yang sangat populer di Pulau Nami akhir De- sember 2013 dan 1 Januari 2014 kemarin rata-rata berbahasa Indo- nesia dan Suroboyoan. Surabaya khas Kembang Jepun. Mereka da- tang karena mengikuti ajakan anak, cucu, atau istri. Adapun Pulau Na- mi yang juga disebut Garden of Cultural and Art, Song Island, dan Fairytale World atau Negeri Do- ngeng tersebut menjadi kunjungan wajib. Hyunkuk Shin, tour leader asal Korea yang pernah 14 tahun buka HENDRA EKA/JAWA POS ANGKUT MAYAT - Petugas Pusdokkes Polri mengangkut kantung mayat setelah terjadinya penggerebekan di rumah kontrakan lokasi terjadinya baku tembak antara Tim Densus 88 dengan kelompok terduga teroris, Rabu (1/1) di Kampung Sawah, Ciputat,Tangerang Selatan, Banten. HENDRA EKA/JAWA POS PERIKSA SEPEDA MOTOR - Petu- gas Kepolisian memeriksa sepe- da motor yang digunakan untuk kabur teroris pada pagi hari sebelum terjadinya penggere- bekan.

Upload: jaelani-hutabarat

Post on 23-Mar-2016

326 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

RADAR TEGAL 2 Januari 2014

TRANSCRIPT

CMYK

CMYK

Harian Pertama Kebanggaan Wong Tegal

RADAR TEGAL

KAMIS, 2 JANUARI 2014 Rp. 2.500,-

Rencanakan Serang 50 Vihara* Aja sampe kedadean owh!

Atut ke Golkar Sebelum Jadi Tersangka* Berarti ora ngaruh yah!

RatusanRibuKotak danBilikSuaraRusak

JAKARTA - Ribuan kotak dan bilik suara sisaPemilu Legislatif 2009 dan sejumlah pemilihankepala daerah rusak. Berdasar inventarisasi Komi-si Pemilihan Umum, hampir seluruh provinsimasih membutuhkan tambahan kotak dan biliksuara sebagai pengganti yang rusak.

“Semua daerah sudah melakukan inventarisasi,tinggal dilakukan lelang untuk tambahan ke-butuhannya,” ujar Arief Budiman, komisionerKPU, saat dihubungi kemarin (1/1).

Arief menjelaskan, tambahan kotak dan biliksuara tidak lagi menggunakan material aluminiumseperti di pengadaan pada pemilu-pemilu se-belumnya. Tambahan kotak dan bilik suara saatini menggunakan material bahan plastik dankardus.

“Bahan plastik dan kardus ini lebih efisien dantidak membutuhkan ruang untuk penyimpanan,”ujar Arief.

APA MANING...

ke hal 7 kol 1

DOK.ISTIMEWA

KOTAK SUARA - Kotak suara seperti ini yangdigunakan untuk pemilu.

Penembak Polisidan Perampok BRI

JAKARTA - Penggerebekan sela-ma 10 jam di Kampung Sawah, Ci-putat, Tangsel, sejak Selasa (31/12)malam lalu menguak sejumlah du-gaan dan fakta baru. Mulai dari pe-

nembakan polisi, perampokan BRITangerang hingga rencana penye-rangan sejumlah Vihara di Jakartadan sekitarnya.

Dari rumah kontrakan berukur-an 3x8 meter persegi itu, polisi me-nyita sejumlah besar barang bukti.Untuk senjata, polisi menemukanlima buah senpi jenis Glock atau FNplus satu revolver dan lima golokpanjang. Kemudian ada enam bu-ah bom pipa, tiga dari paralon tigadari pipa besi.

“Bom yang ditemukan ada kemi-ripan dengan peledak yang ditemu-kan di warteg dekat bank BRI yangdirampok,” terang KaropenmasDivhumas Mabes Polri Brigjen Boy

Rafli Amar kemarin.Keenam bom tersebut diperkira-

kan belum lama dibuat. Masih adajuga sisa-sisa bahan pembuat bomseperti potasium klorida, black pow-der, arang, dan rangkaian elektronik.

Polisi juga mengamankan enambuah motor dari rumah tersebut.Salah satu di antaranya yang ber-merek Honda Supra diduga miliksatpam yang dirampas saat peris-tiwa penembakan polisi di PondokAren. Ciri-ciri fisiknya persis denganpengakuan satpam tersebut. Ha-nya saja, nopolnya sudah digantidari B 6620 SPS menjadi B 6516 VGE.Lima lainnya diduga juga hasil ram-pasan.

Rencanakan Serang 50 Vihara

ke hal 7 kol 1

Mengunjungi Korea sambil Menapaktilasi Lokasi Syuting Serial Winter Sonata

Suhu Minus 12 Derajat Celsius, Turis Indonesia Tetap Terbanyak

IMAWAN MASHURI FOR JAWA POS

PENGGEMAR K-POP - Imawan Mashuri (kiri) bersama istri saat beradadi Nami Island, Korea, kemarin.

ke hal 7 kol 5

“Bongkar Pagar Parkir Stasiun”HAL. METROPOLIS

Jalan Utama BerlubangHAL. RADAR BREBES

Tenteng Ganja, Sopir TaklukHAL. RADAR PEMALANG

Anggota Brimob Tewas Terlindas TrukHAL. INSIDEN

INDEKS

ke hal 7 kol 5

JAKARTA - Peme-riksaan Sekretaris Jen-deral (Sekjen) DPPPartai Golkar, IdrusMarham pada Selasa(31/12) membuka fak-ta. Gubernur BantenRatu Atut Chosiyahternyata pernah bi-ngung ketika dirinyaterus-menerus dipe-riksa KPK. Sebelummenjadi tersangka,tercatat Atut pernahmenyambangi kantorDPP Golkar untuk konsultasi.

Dalam pertemuannya itu, ada beberapa halyang dibicarakan soal hukum. Salah satunya,tentang kemungkinan Partai Golkar mem-berikan pendampingan hukum pada Atut.Apalagi, dalam partai itu ada bidang hukum ya-ng bisa digunakan untuk membantu kadernyayang sedang menghadapi suatu kasus.

“Mbak Atut ke Golkar itu bertemu dengansaya. Bicara tentang bidang hukum untuk men-dampingi,” ujarnya.

Lebih lanjut dia menyebut kalau itu sudahmenjadi kewajiban partai untuk mendam-pingi kadernya. Namun, Idrus menekankankalau partai berlogo beringin itu tetap meng-hargai proses hukum yang dilakukan KPK.Termasuk, saat dirinya dipanggil KPK. Pada-hal, rencananya dia harus bertolak ke TanahSuci di Mekkah untuk melakukan umroh.Namun, ibadah tersebut harus dia batalkankarena KPK memintanya datang untuk mem-beri keterangan.

Saat terjadi pertemuan, Idrus mengakutidak ada permintaan khusus dari Atut. Diamenjawab dengan tegas soal itu saat di-tanya apakah kedatangan Atut ke Golkarjuga meminta perlindungan. Supaya, diatidak menjadi tersangka oleh KPK. “Tidakada,” jawab Idrus Marham.

Atut ke GolkarSebelumJadi Tersangka

DOK.RATEG

Ratu Atut

Empat Uang Pecahan Kertas DitarikBI Beri KesempatanPenukaran

TEGAL - Bagi masyarakat perlu hati-hati saat melakukan transaksi uangdalam bentuk fisik. Karena, Bank Indo-nesia (BI) telah menarik dari peredaranuang pecahan kertas Rp 10.000, Rp20.000, Rp 50.000 dan Rp 100.000, emisiatau buatan tahun 1998 dan 1999. Arti-nya, uang-uang kertas pecahan dimak-sud sudah tidak laku lagi untuk bertran-saksi.

Namun demikian, masyarakat yangmasih mengantongi pecahan uang kertasitu tidak perlu kuatir. Sebab BI memberikesempatan penukaran mulai 31 De-sember 2013 hingga 30 Desember 2018mendatang.

Kepala Kantor Perwakilan (KPw) BITegal Bandoe Widiarto mengatakan,uang yang ditarik dari peredaran adalahpecahan kertas Rp 10.000 dan Rp 20.000emisi tahun 1998 dan Rp 50.000 dan Rp100.000 emisi tahun 1999.

“Yang Rp 10 ribu bergambar Cut Nyak

Dien, Rp 20 ribu bergambar Ki HajarDewantara, Rp 50 ribu bergambar WRSupratman dan Rp 100 ribu bergambar

Presiden Sokarno dan Bung Hatta denganbahan plastik,” katanya, Selasa (31/12)kemarin.

Hari Pertama,BPJS SepiTunggakan JamkesmasTak akan Hambat BPJS

JAKARTA - Hari pertama berlakunya sistem BadanPenyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) kesehatankemarin dilaporkan masih sepi. Antusias masyarakatyang diperkirakan sebelumnya untuk mencoba me-manfaatkan program ini belum terlihat. Hal ini di-karenakan, awal berlakunya sistem yang menyertaiJaminan Kesehatan Nasional (JKN) tersebut berte-patan dengan hari libur nasional.

Direktur Bina Upaya Kesehatan (BUK) KementerianKesehatan (Kemenkes) Akmal Tahir menjelaskan,hingga kemarin petang pihaknya masih belum men-dapat laporan khusus dari rumah sakit-rumah sakitpemerintah mengenai BPJS.

“Belum ada laporan khusus. Hari libur biasanyapasien yang ke rumah sakit hanya pasien gawat daru-rat,” ujar Akmal saat dihubungi kemarin.

Dalam keterangannya, Akmal juga tidak dapatmemastikan apakah pasien gawat darurat yang di-tangani di rumah sakit menggunakan program barutersebut. ke hal 7 kol 1

ADI MULYADI/RATEG

UANG TAHUN EMISI 1998/1999 - Kepala KPw BI Tegal, Bandoe Widiarto menunjukancontoh empat uang pecahan kertas yang ditarik dari peredaran.

ke hal 7 kol 1

Sejak serial panjang drama-dramaKorea dan K-Pop membanjiri

tayangan TV-TV Indonesia,wisatawan Indonesia ke Negeri

Ginseng itu meningkat luar biasa.Kunjungannya tak luput ke seputar

wilayah lokasi setting drama“terutama serial TV Winter Sonata”

klip K-Pop, termasuk tempatkulinernya. Berikut laporan

IMAWAN MASHURI, Dirut JawaPos Multimedia Corp, dari Korea.

HUJAN salju sesekali turun tipisdi Nami Island, sebuah pulau ber-jarak tempuh 2 jam dari bandaradomestik mainland Kimpo. Tapi,kapal feri tak pernah sepi mengang-

kut ribuan wisatawan terbanyakdari Indonesia datang dan pergi kepulau indah seluas Pulau Seribu diJakarta itu. Hanya 15 menit me-nyeberang, seperti Surabaya - Ma-dura.

Jalanan bersalju yang terus me-nebal serta suhu minus 12 sampaiminus 16 derajat Celsius tidak me-nyurutkan minat para turis, ter-utama turis dari Surabaya dan Ja-karta. Berbalut jaket tebal denganlongjohn (pakaian dalam panjangdan hangat) berlapis-lapis, merekaberfoto di area luas yang banyakdipakai syuting film Winter Sonatayang terkenal di Indonesia sejaksekitar delapan tahun lalu.

Riuh turis yang antre berfotomaupun suasana makan di res-toran ayam panggang yang sangatpopuler di Pulau Nami akhir De-sember 2013 dan 1 Januari 2014kemarin rata-rata berbahasa Indo-nesia dan Suroboyoan. Surabayakhas Kembang Jepun. Mereka da-tang karena mengikuti ajakan anak,cucu, atau istri. Adapun Pulau Na-mi yang juga disebut Garden ofCultural and Art, Song Island, danFairytale World atau Negeri Do-ngeng tersebut menjadi kunjunganwajib.

Hyunkuk Shin, tour leader asalKorea yang pernah 14 tahun buka

HENDRA EKA/JAWA POS

ANGKUT MAYAT - Petugas Pusdokkes Polri mengangkut kantung mayat setelah terjadinya penggerebekan di rumah kontrakan lokasi ter jadinya baku tembak antara TimDensus 88 dengan kelompok terduga teroris, Rabu (1/1) di Kampung Sawah, Ciputat,Tangerang Selatan, Banten.

HENDRA EKA/JAWA POS

PERIKSA SEPEDA MOTOR - Petu-gas Kepolisian memeriksa sepe-da motor yang digunakan untukkabur teroris pada pagi harisebelum terjadinya penggere-bekan.

Wanita dalam Budaya Kekerasan

Semua wartawan Radar Tegal dilengkapi tanda pengenal/surat tugas dan tidak dibenarkan meminta/menerimaimbalan dalam bentuk apapun dari narasumber.

Harian Pertama KebanggaanWong Tegal

Pendiri: H. Mahtum Mastoem (Alm), Penasihat: Dahlan Iskan, Komisaris Utama: HM Alwi Hamu, Komisaris: Lukman Setiawan, Dwi Nurmawan, Dirut: Yanto S. Utomo, Direktur: Moh. Sukron

Pemimpin Umum: Moh. Sukron. Pemimpin Redaksi: M. Abduh. Wakil Pemimpin Redaksi: Wawan Setiawan. Redaktur Pelaksana: Iman Teguh Supriyono. Redaktur: ZuhlifarArrisandy, Moch. Arifin, M. Riza Pahlevi, Khikmah Wati, Arief Nur Rahardian Sidiq. Sekretaris Redaksi/Persh: Yully Trieyani. Kota Tegal: M Saekhun, Laela Nurchayati, Rohman Gunawan,Abidin Abror, Agus Wibowo, Adi Mulyadi. Brebes: Hervianto, Ismail Fuad. Bumiayu: Teguh Supriyanto. Slawi: Iman Teguh Supriyono (Kepala Perwakilan), Hermas Purwadi, Yeri Novelli, M.Ghoni, M. Fatkhurrohman. Pemalang: Embong Sriyadi (Kepala Perwakilan), Agus Pratikno, Moh. Khasanudin. Pekalongan: Ade Asep Syarifuddin. Pracetak: Feri Setiawan, M Yahya, DedyIrawan, Dwi Nanda P, Asep Ariadi S, Novian Setyo W. Desain Iklan: A.Sekhudin. Iklan: Hesti Prastyani, Kharisma Dewi, Arifudin Yunianto, Riyanto Harjo, Teguh Widodo Nawawi, AgusMutaalimin, Indani Dwi Oktina, Wahyudi. Pemasaran: Sunarjo (Manager), Umaman Sahareka, Muslih, Zaenal Muttaqin, Wahyu, Rokhim. Keuangan: Yela Ramadiah (Manager), Dwi Titi Lestari,

Lita Rahmiati, Astri Prayudita, Syafriani Maulidah, Mubin, Djuhaeri Effendi, Moh. Erlin, Imron Rosyadi. Promosi (Off Print): Taufiq Ismail. Alamat Redaksi/Pemasaran/Tata Usaha: Jl. Perintis Kemerdekaan Tegal telp. (0283) 340900 (hunting), fax (0283)340004. Semarang: M. Yusuf Abadi. Jakarta : Ferdinansyah, Eko Suprihatmoko. Alamat: Komp. Widuri Indah Blok A-3 Jl. Palmerah Barat No 353, Jakarta 12210 Telp (021) 5330976, 5333321 Fax: (021) 5322629. Eceran: Rp 2.500/eks. Percetakan: PTWahana Java Semesta Intermedia Kompleks LIK Dampyak -Tegal.

Tarif Iklan: Umum/Display: Rp 25.000/mm kolom, Sosial/Keluarga: Rp 17.000/mm kolom, Iklan Baris Laris: Rp 17.000/baris, Iklan Colour: Rp 37.000/mm kolom.Iklan halaman 1 (depan): Rp 75.000/ mmk. Tarif + 200%, Creative ad: Tarif + 50%. NPWP: No: 01.994.052.7-511.000.Bank: Bank Mandiri Cab. Tegal a.n. PT Wahana Semesta Tegal No. Rek: 139.0002152787. Bank Jateng Cab. Tegal No. Rek: 1.004.02598.5 a.n. PT Wahana Semesta Tegal

2 OPINIRADAR TEGAL

KAMIS2 JANUARI 2014

Anda pernah merasa tidak puas dengan pelayanan publik? Anda pernah kecewa karena mendapatkan pelayanan yang tidak semestinya dari instansi tertentu? Layangkan perasaan Anda ke rubrik Ngresula ini via SMSke 085225272499, email [email protected] atau melalui surat ke Radar Tegal Jalan Perintis Kemerdekaan No. 32 Tegal . Tulis dengan bahasa yang sopan atau bisa juga menggunakan Bahasa Tegal.Dapatkan Kaos Ngresula, yang berisi SMS Ngresula pilihan (hanya Rp 60.000/pcs).

PecahKongsi !!Oleh: Iman Teguh S.

INI bukan hal baru di tanah air, pasanganbaik gubernur dan wakil gubernur, bupatidan wakil bupati serta walikota danwakil walikota akan mengalami pecahkongsi. Kenapa hal itu bisa terjadi?

ketika mendaftar di KPU alangkahmesranya. Kami pasangan ygserasilah.,Kami akan berbagi tugas

sesuai amanat UUD lah dan lain-lain. Namun aplikasi dilapanganjauh panggang dari api. Kita lihat contoh wagub DKI yangmengundurkan diri dan mau melaporkan Foke ke KPK. Kemudianwakil bupati yg juga mantan pemain sinetron, Dicky Chandramengundurkan diri dari jabatannya karena tak sehaluan denganbupati, dan masih banyak contohnya lagi.

Apa pemicunya? dalam hal ini kita perlu menginvestigasilangsung dengan lebih mendalam. namun dari desas desus terkaittarik menarik parpol pengusung yang ikut andil di dalamnya.Belum lagi bawahan lebih suka ‘menjilat kepada kepala’ dibandingwakilnya. Hal tersebut tentu mempengaruhi roda pemerintahansuatu daerah, baik provinsi, kota dan kabupaten. Bersatu ajalagi keteteran apalagi tidak sejalan. Masyarakat tidak bisamenerima hal ini apapun alasan dan logika politiknya, merekadipilih sepaket. Dan tugas pokoknya diatur jelas dengan UU.Wakil bukanlah anak buah kepala, tetapi mitra kerja yangberimbang, tidak ada istilah persentase pembagian tugasnya.Karena tugas-tugas pokoknya sudah diatur dengan jelas.

Jika hal ini sering terjadi masyarakat tentu bertanya-tanyaapa penyebabnya. Kenapa pilkada tidak memilih kepala daerahdan sekretaris saja, sebagaimana di organisasi. Kan jadingelantur opini masyarakat dalam mensikapi opini tentang halini. Contoh yang bagus ketika SBY berpasangan dengan JK.Mereka berjalan dan bermitra duduk sama tinggi dalam mengaturroda pemerintahan . SBY tak pernah mengatur-atur JK. KarenaJK tipikal pemimpin yang agresif dan tau apa yang dibuatnya.Bagaimana dengan bupati yang pecah kongsi? (*)

berpakaian yang merangsang.Akibat dari budaya kekerasanyang dilestarikan oleh sistemhukum atau peradilan yang bu-ruk semacam ini menjadikanwanita hidup dalam tingkat ke-takutan yang konstan.

Dalam hal ini, laki-laki tidakmemiliki banyak pemahamanakan penderitaan wanita yanghidup dalam ketakutan. Laki-lakisering menunjukkan sikap me-remehkan dan menganggap se-pele hal tersebut, bahkan terka-dang sok menawarkan perlindu-ngan terhadap wanita. Sikaptersebut menunjukkan bahwaketakutan secara khas yang di-alami wanita dianggap hal ira-sional dan tak berguna.

Dalam bukunya misogyniesJoan Smith menganalisis ber-bagai kasus pemerkosaan danmemaparkan bagaimana keja-dian tersebut bersamaan de-ngan reaksi polisi dan penga-dilan, mencerminkan sikap per-caya terhadap budaya misogy-nist secara keseluruhan. Sehing-ga Joan berpendapat “diskri-minasi terhadap perempuan bu-kanlah kebetulan historis, me-lainkan manifestasi dari budayakebencian (misogyny) tersebut”.

Dengan begitu, secara positifkejahatan dan kakarasan terha-dap perempuan menjadi controlbagi wanita untuk lebih berhati-hati dalam beraktifitas. Meski-pun demikian, hal tersebut juga

oleh 10 orang ketika sedang ber-sepeda dengan suaminya. (jur-nas, 14/03/2013). tidak hanya diindia, dilansir vois of amerika(VOA.com), badan perlindu-ngan perempuan cina jugamemperkirakan seperempat pe-rempuan di cina menjadi korbankekerasan dalam rumah tangga(KDRT).

Dari data yang tersaji di atasmenggambarkan bahwa tingkatkekerasan terhadap perempuanmasih sangat tinggi, tidak hanyadi Indonesia, melainkan diber-bagai Negara. Hal tersebut me-nunjukkan tidak dihargainyahak-hak wanita untuk dapat hi-dup layak, bermartabat sertaterjamin. perempuan selalu di-anggap lemah dan diperlakukanseenaknya yang merupakangambaran dari budaya misogyniitu sendiri.

Dalam konteks ini, Jane C.Ollenburger dan Helen A. Mooremendefinisikan misogyny be-nar-benar sebagai kebencianterhadap wanita. Meskipun tera-sa ekstrim untuk dipergunakan,setidaknya konsep ini memban-tu untuk mendeskripsikan kea-daan tertekan yang dirasakanwanita.

Pada masa kekinian, masihbanyak didengar kasus-kasus dipengadilan yang memberi hu-kuman ringan bagi para pelakutindak kekerasan terhadap pe-rempuan dengan dalih wanita

berimbas pada terbatasnya ru-ang gerak wanita dalam kehi-dupan social, berkarya, dll. Yangtentunya menutup potensi wa-nita untuk turut serta dalammembangun peradaban dantujuan bersama.

Oleh karena itu, institusi-ins-titusi hukum seharusnya mela-kukan pembelaan dan pene-gasan keadilan untuk wanitayang selalu dijadikan korbanatas kekerasan yang dilakukanlaki-laki. Bukan malah memper-kuat norma-norma kekuasaanpatriarkis karena melindungikapitalisme dan memperkuatnuansa ras, kelas dan prasangka-prasangka kultural. Mengapadikatakan demikian? Karenakenyataannya saat ini hukumberpihak kepada yang ber-uangdan hanya untuk memenuhikepentingan kelas.

Kriminalitas terhadap wanitasaat ini kurang dianggap pen-ting dan tidak begitu diperhati-kan. Sikap dimana hukum me-nanggapi tuntutan-tuntutanbaru atas persamaan, keadilandan kebenaran tengah menga-lami masa kritis.

Wanita di bawah budaya pa-triarki tidak memiliki otoritasdalam hukum yang menentukanukuran sanksi bagi pelaku ke-jahatan dan juga korban. (bacasosiologi wanita, 2002). Sehing-ga hak-hak wanita tidak bisadidapatkan secara mutlak.

TATANAN kehidupan manusiayang didominasi oleh kaum laki-laki telah menjadi sejarah pan-jang. Sehingga kaum wanita di-tempatkan sebagai the secondhuman being (manusia kelasdua) di bawah superioritas laki-laki. Tak heran, paradigma sema-cam itu menjadi landasan atastindak marginalisasi dan mem-posisiskan wanita dalam budayakekerasan.

Secara garis besar, angka parti-sipasi wanita dalam tindak kri-minalitas adalah kecil diban-dingkan dengan angka partisi-pasi laki-laki. Saat inipun, banyakwanita yang lebih diterima dalamposisi publik. Misal, dalam bi-dang hukum, kepolisian, kema-syarakatan bahkan dalam bi-dang politik yang telah ditetap-kan aturan perundang-unda-ngannya.

Namun, frekuensi atau poten-si wanita menjadi korban ke-kerasan seperti pemerkosaan,KDRT, dan incest masih sangatmenghawatirkan. Sehingga per-lu ada penguraian menegenaibagian kekuatan hukum yangmemperkuat system budayayang membenci atau merendah-kan wanita (misogynist culturalsystem).

Sadis! Karena kasus pemerko-saan berjamaah kembali terjadidi india bagian tengah, kali inikorbannya adalah perempuanberkebangsaan swiss yang digilir

Oleh: S. SudaryonoDi dalam hak asasi manusia

(HAM) terdapat beberapa prin-sip, diantaranya adalah prinsipuniversal. Prinsip ini berarti bah-wa hak-hak tersebut dimiliki danuntuk dinikmati oleh semua ma-nusia tanpa ada pembedaanapapun, seperti ras, warna, jeniskelamin, bahasa, agama, latarbelakang bangsa, dan social. De-ngan kata lain, hak asasi manusiaadalah persamaan hak dan mar-tabat semua manusia untuk di-nikmati dimanapun dan selama-lamanya.

Selain prinsip universal jugadiketahui adanya prinsip inde-pendensi manusia yang me-ngangkat makna kemerdekaandalam hidup, maka sudah se-harusnya perempuan menda-patkan hak yang sama di masya-rakat. Namun dengan menge-tahui prinsip-prinsip di atassaja tidak cukup untuk me-ngembalikan hak-hak perem-puan. Maka sebab itu perluadanya ketegasan hokum dankeadilan yang disertai denganpenetapan undang-undangmengenai hak-hak wanita seca-ra penuh. Wallaahu a’alam bial-shawab.(*)

Penulis adalah Peneliti diLembaga Studi Agama danNasionalisme (LeSAN), danKorps HMI Wati (KOHATI)Komisariat Iqbal IAIN Wali-songo Semarang.

PLN Brebes Jaluke PimenNYONG pan melu ngresula kang jon, donge PLN brebes

kiye pimen sih, 2 dina pisan wayah magrib nganti jam 10bengi listrik mati trs, wis kaya kuwe laka pengumuman,donge pimen kuwe tanggung jwbe

085640775275

Tanggapan :MENANGGAPI listrik sering padam diwilayah kerja PLN

Rayon Brebes. Dari penelpon 085640775275 tanggal. 31Desember 2013 di kolom Ngresula harian radar, berikutkami sampaikan informasinya. Sebelumnya kami atasnama manajemen PLN Rayon Brebes mengucapkanpermohonan maaf atas ketidaknyamanan semua pe-langgan listrik diwilayah brebes dan jatibarang.

Perlu kami informasikan bahwa pada tgl. 2 Desember2013 telah terjadi kerusakan trafo daya 60 MVA di GarduInduk Brebes yang mengakibatkan

Pasokan listrik ke pelanggan terganggu. Dampak darikerusakan trafo tsb menyebabkan trafo yang ada sekarangdaya 30 MVA tidak mampu menanggung beban pelang-gan listrik diwilayah brebes dan jatibarang. Oleh sebabitu kami dengan berat hati dan sangat terpaksa melakukanpemadaman bergilir dan kami sudah memberikan suratpemberitahuan pemadaman bergilir tsb ke seluruh kepaladesa di wilayah kerja brebes.

Demikian mohon maaf dan terimakasih. Salam.HERI KUNTORO

Manajer Rayon PLN Brebes

Aneh tapi NyataNGURUS SIUP & TDP nang Kab. Tegal malah gawe

mumet, sing akhire kudu metu duit akeh, coba bae sih081901777227

Tanggapan :BAHWA sesuai dengan prosedur / mekanisme yang ada

(Perda No. 2 Tahun 2012 tentang Retribusi Daerah) bahwauntuk mengurus SIUP dan TDP pada BP2T Kab. Tegalmaka perlu dilengkapi dengan persyaratan sbb.

1. Izin Lokasi / Rekomendasi bagi tanah yang digu-nakan kegiatan Usaha (Non Retribusi)

2. Izin Mendirikan Bangunan (IMB) berretribusi yangbesarnya disesuaikan dengan luas dan kwalitas bangunan

3. Izin Gangguan (HO) berretribusi yang besarnyadisesuaikan dengan indek gangguan, indek jalan dan luastempat usaha. Sehingga apabila masyarakat / pemohonyang memerlukan pengurusan SIUP dan TDP makadiwajibkan juga harus mengurus sebagaimana tersebutdiatas point 1,2 dan 3 dimana harus membayar retribusidaerah, bukan biaya pengurusan SIUP dan TDP namunbiaya untuk membayar retribusi IMB dan HO.

Drs. EDY SISWOYO, SHKepala Badan Pelayanan Perizinan Terpadu

Kabupaten Tegal

Kota Tegal Dikepung Lahan ParkirBUNG RADAR, aq setuju nemen karo 081902070808

memang bener neng kota tegal nggon e parkiran tok,nyengiti nemen ka.. mbeke ndalah eh tukang parkirmarani

085786638882

Harus Berani dan GalakYTH Bupati Brebes , MELiHat sekaranG ASN (Aparat

sipiL Negara) bukan PNS Lg sebutan nya tp ASN Harusmencontohkan Watak Yg Baik Untuk Masy. KebiasaanBolos Disaat Hari Kejepit Sdh Budaya,tpi Jangan Begitu,Salut Buat Kepala Daerah Brbs Untuk Mendisiplinkan ParaBwahan Nya ,itulah Sifat Pemimpin Yg Tegas,berani, CobaKalau Ada Praturan Dri Presiden Yg Mengatur ASN Ygblos,slingkuh harus dipecat tidak dngan hormat, kalauaturan nya bgtu kan Mungkin Takut ASN Yah! Tidak adaYg Brani Bolos, Apalagi Slingkuh! trim,s Radar TEGAL.

085713626505

Jembatan Sudah Tidak LayakJembatan yg menghubungkan desa Pakulaut dan Du-

kuhtengah/Kaligayam/Wanasari sudah tak layak. Kondisijembatan sudah sangat parah besi dlurung kropos tiangjembatan miring, kayu2 tatakan banyak yg putus, sangatmembahayakan penggunanya. Utk perawatan dibebankankarena mburut kuptd DPU margasari tdk ada biaya. Keadaanini dah berlangsung hampir 3 th ttp pihak PU memutup mata

081391725747

Jalan Sigentong Rusak ParahTolong buat yang mengurusi jln desa. Khususnya

ds.Sigentong kec. Wrj d.benerna, udh ga layak, mmbaha-yakan pngendara. Aplfi kalau hjn, jln.y licin.soal.y byk ankskolah yg mlintas disitu. Terimakasih.

085726308978

Salut Karo Juru ParkirOM RATEG, salut nemen karo juru parkir kantor pos

slerok tegal timur. Soale wonge ramah, yen ana pe-langgan kantor pos langsung disambut lan dineininformasi. Ora sekedar markiri tok. Bener2 apik pela-yanane senajan mung juru parkir. Dadi ora elom neinongkos parkir sewu mbuh rongewu. Bisa kanggo contojuru2 parkir kota tegal ben ‘public service’-e tambahapik... Matur nuwun.

085642515024

Indonesia Sangat DaruratINDONESIA Sgt darurat hakim2 yg baik,kasus2 korupsi

semakin menumpuk.085742729678

Tindak Sopir Truk di PosoBPAK POLISI... tlong d tindak tegas para sopir2 truk yg

melintas d jln poso..mreka sangat ugal2an.Hatur nuhunsadayana...Smoga ranteg mkin bnyak pecintanya...amin

087730356404

Jln. Semeru No.3 Tegal Jawa Tengah, 52125, http://www.poltran.infoKAMIS, 2 JANUARI 2014 3

TentangKeselamatanTransportasi Jalan

UPAYA Politeknik Keselama-tan Transportasi Jalan (Poltran)Tegal mengabdikan diri kepadamasyarakat terus dilakukan. Kinigiliran para siswa dari lima SLTAdi Kota Cirebon yang menjadisasarannya.

Pengabdian kepada masyara-kat tersebut bertajuk ‘SosialisasiKeselamatan Transportasi Jalanke Sekolah Menengah dan Ke-juruan di Kota Cirebon Tahun2013’. Kegiatan dibuka olehAsisten III Kota Cirebon DrsMoch Corneli MSi di Cirebon, 19Desember lalu.

Ketua Giat Pengabdian Poltran,Nugroho Suadi ATD MT me-ngungkapkan, keselamatan trans-portasi jalan (road safety) me-rupakan masalah global. Padatahun 1998 organisasi kesehatandunia (WHO) menyatakan bahwa1.170.694 orang di seluruh duniameninggal akibat kecelakaan jalanraya (road traffic accidents). Ang-ka ini setara dengan 2,2 persen dariseluruh jumlah kematian di dunia(global mortality).

“Dari kejadian ini 85 persenterjadi di negara-negara berkem-bang (termasuk Indonesia) dimana jumlah kendaraan bermo-tor hanya 32 persen dari jumlahkendaraan di dunia,” katanya.

Di Indonesia, jumlah kenda-raan bermotor meningkat 11persen setiap tahun, yang dapatberpotensi meningkatkan angkakecelakaan di jalan raya. Dari segiekonomi, kerugian akibat kece-lakaan adalah setara dengan 1persen dari PDB untuk negaraberkembang, 1,5 persen untuknegara transisi dan 2 persen un-tuk negara maju, dengan variasi0,3 persen untuk Vietnam dan 5persen untuk Amerika.

“Kecelakaan didefinisikan se-bagai suatu peristiwa yang lang-ka, acak dan bersifat multifaktor,yang selalu didahului oleh suatusituasi dimana seorang atau le-bih pemakai jalan telah gagal

mengatasi lingkungan mereka.Dapat juga didefinisikan sebagaisuatu kejadian yang tanpa didu-ga dan disengaja yang menim-bulkan korban jiwa maupun lukaberat dan kerugian materi saja.”

Dijelaskan, penyebab kecela-kaan ada 3 faktor utama, yaitumanusia, kendaraan, serta jalandan lingkungannya. Selain per-masalahan tersebut, di Indone-sia masih ada masalah yang ter-kait dengan persepsi tentangkecelakaan yang cukup serius.Yakni masih adanya persepsiyang keliru dari masyarakat danpengambil keputusan.

Antara lain penanganan penin-gkatan keselamatan transportasijalan merupakan biaya (cost) yangsangat mahal. Padahal peningka-tan keselamatan merupakan in-vestasi yang menguntungkan. Ke-celakaan merupakan nasib dariseseorang yang tidak bias dirubah.Masih rendahnya sistem penda-taan kecelakaan transportasi jalan(road safety database). Sebagaiupaya mewujudkan keselamatantransportasi jalan raya, pemerintahsudah mempunyai RencanaUmum Nasional Keselamatan(RUNK) Jalan 2011-2035.

“Rencana umum ini mempu-nyai visi mewujudkan ‘Kesela-matan Jalan Terbaik di Asia Teng-gara Melalui Penguatan Koordi-nasi’. Misinya mengarusutama-kan keselamatan jalan menjadiprioritas nasional. Membuda-yakan penyelenggaraan lalu lint-as jalan yang mengutamakankeselamatan. Mensinergikan se-gala potensi guna memaksimal-kan kinerja keselamatan jalan.”

Adapun arah penyelengga-raan keselamatan jalan Indone-sia adalah formalisasi dan stan-darisasi proses penanganan ke-celakaan lalu lintas. Sistem pen-jaminan bagi penyelesaian ke-rugian akibat kecelakaan lalulintas. Pendidikan keselamatanyang terarah dan penegakan hu-kum yang berefek jera. Penyedia-an pendanaan yang berkelan-jutan guna peningkatan kesela-matan jalan. Pemberian hak me-ngemudi secara ketat.

ADI WAHYUDI/ RADAR TEGAL

Inilah penggalan pelaksanaan Sosialisasi Keselamatan Transportasi Jalan ke Sekolah Menengah dan Kejuruan di Kota Cirebon Tahun 2013. Dokumen tersebutdiabadikan melalui bidikan kamera punggawa Poltran, Satrio Laksonoyudho.

Gembleng Siswa 5 SLTA di Cirebon

Penyelenggaraan kelemba-gaan keselamatan jalan yangefektif yang didukung oleh sis-tem informasi yang akurat. Pe-nyediaan sarana dan prasaranalalu lintas jalan yang memenuhistandar kelaikan keselamatan.Target jangka panjang yang di-harapkan menurunkan tingkatkecelakaan fatalitas korban ke-celakaan lalu lintas sebesar 80persen pada tahun 2035 berbasisdata 2010 yang diukur berdasar-kan tingkat fatalitas per 10.000kendaraan atau disebut indeksfatalitas per 10.000 kendaraan.

Target jangka panjang ini akan

dicapai secara inkremental (ber-tahap) menjadi target 5 tahunan.Untuk memastikan bahwa selu-ruh aspek dalam penyelenggara-an keselamatan jalan tertanganisecara baik. Pada level nasionaldilakukan pengelompokan as-pek keselamatan jalan dalam 5(lima) pilar yang merupakan pe-nyederhanaan dari 14 sektoryang mempenyaruhi penanga-nan keselamatan jalan.

“Lima pilar itu adalah mana-jemen keselamatan, jalan yangberkeselamatan, kendaraanyang berkeselamatan, perilakupengguna jalan yang berkese-

lamatan, penanganan korbanpaska kecelakaan,” ujarnya.

Bidang-bidang yang dapat diin-tervensi dalam upaya penanga-nan keselamatan transportasijalan antara lain engineering,pendidikan, enforcement, emer-gency preperedness dan encour-agement. Dari kelima bidang ini,Poltran bekerja sama dengan Pe-merintah Kota Cirebon melaku-kan kesepakatan untuk melaku-kan sosialisasi ke sekolah-sekolah.

Untuk tahap awal akan dila-kukan ke sekolah menengah dankejuruan di Kota Cirebon. Tuju-annya memberikan informasi

mengenai kensep keselamatantransportasi jalan di Indonesiakepada pelajar. Meningkatkankesadaran pelajar dalam me-matuhi peraturan lalu lintas danangkutan jalan.

Menanamkan dan memba-ngun kesadaran generasi mudamelalui pelajar untuk berperilakutertib berlalu lintas dan tanggungjawab untuk meningkatkan ke-selamatan. Menyebarluaskan in-formasi tentang keselamatan ja-lan ke kalangan generasi mudamelalui pelajar. Jangka panjang-nya dapat menurunkan angkakecelakaan secara signifikan.

Kegiatan dilaksanakan seren-tak di 5 SLTA, yakni SMUN 1,SMUN 2, SMUN 3, SMKN 1, danSMKN 2 Kota Cirebon. Jumlahpeserta masing-masing sekolahmaksimal tiga kelas minimal satukelas yang terdiri dari 30-40 siswa.Pemateri berasal dari staf penga-jar Poltran dan Dinas Perhu-bungan Kota Cirebon.

“Dalam pelaksanaan ternyatajumlah peserta membludak. DiSMUN 1 diikuti 900 siswa, SMUN2 sejumlah 60 siswa, SMUN 3hingga 80 siswa. Lalu SMKN 1sebanyak 65 siswa dan SMKN 2,sejumlah 70 siswa.” (adi)

KAMIS, 2 JANUARI 2014 5

MOMENT akhir tahunbanyak dimanfaatkan

para pekerja ataukaryawan dengan

mengisi liburan ber-sama keluarga. Ini juga

dilakukan oleh NurulHidayah yang sehari-hari mengaku sangat

disibukkan denganrutinitas kerja.

Liburan bersama keluarga dipenghujung tahun 2013 seka-ligus menyambut tahun 2014bisa menjadi sebuah pengala-man yang tidak terlupakan.

Meski hanya dua hari berliburbersama keluarga, tetapi kualitaspertemuan tersebut sangat baikkarena semua pekerjaan untuksementara ditanggalkan dan ha-nya fokus menikmati kehanga-tan keluarga. Apalagi saat inianak-anak sedang liburan se-kolah sehingga bisa dimanfaat-kan pula sebagai rekreasi untukmengisi waktu luang.

Meski hanya berkunjung keobyek wisata yang tidak terlalujauh, tetapi merasakan candatawa bersama keluarga betul-betul bisa menjadi obat dari se-mua rasa lelah yang mendera. Disini, dia dan suami serta anak-anak juga banyak melakukankomunikasi secara santai, khu-susnya mengenai rencana diawal tahun yang bisa mem-berikan manfaat bagi selu-ruh anggota keluarga. “Ban-yak ide-ide segar yang munculdan semua tentu saja bisamenjadi rencana yang positif.”

Di sisi lain, lanjutnya, berliburdengan keluarga juga bisa men-

jadi sarana curhat bagi anak-anak. Dalam suasana yangsantai, anak-anak bisa ber-bagi pengalaman atau ken-dala yang dihadapi di se-kolah. Demikian halnya de-ngan dia yang banyak cur-hat kepada suami menge-nai kehidupan pribadimaupun pekerjaan.

Tidak lupa, semua mo-ment tersebut juga diaabadikan dalam reka-man video maupun ka-mera digital. Tujuan-nya, suatu saat bisa men-jadi sebuah kenanganmanis saat tidak bisa ber-kunjung ke tempat ter-sebut. Usai liburan ber-sama keluarga, pikiranbiasanya menjadi lebihsegar sehingga siap un-tuk menatap awal tahundengan percaya diriserta bisa menjalan-kan rencana yangada demi kebaikankeluarga. (gun)

Menikmati Libur

BersamaKeluarga

NurulHidayah

AUTISME baru bisa didiag-nosis setelah dokter melakukanpemeriksaan pada perilaku, ke-mampuan bersosialisasi dan ko-munikasi anak secara menye-luruh. Namun peneliti asal Ame-rika mengatakan gejala autismesudah bisa terdeteksi pada bayiketika usianya baru dua bulan.

Menurut peneliti, anak yangdi kemudian hari didiagnosisdengan autisme memperlihat-kan adanya keengganan untukmelakukan kontak mata di bu-lan-bulan pertama kehidupan-nya.

Tim peneliti dari Emory Uni-versity School of Medicine At-lanta menemukan cara itu de-ngan memanfaatkan teknologipelacak gerak-gerik mata untukmempelajari bagaimana carabayi memperhatikan sesuatudan merespons isyarat-isyaratsosial, sejak lahir hingga usianyamencapai tiga tahun.

Untuk keperluan studi ini,ketua tim peneliti, Dr. WarrenJones bekerjasama dengan DrAmi Klin, direktur Marcus AutismCenter, Atlanta untuk menga-mati 59 bayi yang berisiko tinggimengalami autisme karenamempunyai saudara dengangangguan yang sama, dan 51bayi yang berisiko rendah.

Ternyata 13 anak didiagnosisdengan gangguan spektrum au-tisme, di antaranya 11 anak laki-laki dan 2 anak perempuan. Ke-mudian setelah peneliti kembalimengamati data dari teknologipelacak gerak mata, ditemu-kanlah fakta mengejutkan.

“Pada bayi autis, kontak matamenurun sejak enam bulan per-tama kehidupannya,” kata Dr.

Jones, seperti dilansir laman TheVerge, Jumat (27/12).

Untuk itu Jones memperingat-kan agar para orangtua janganburu-buru menyimpulkan anakmereka terkena autis apabila se-waktu-waktu bayi mereka meng-hindari kontak mata dengan me-reka.

“Pasalnya kami mengguna-kan teknologi yang sangat khu-

sus untuk mengukur perbedaanperkembangan pada bayi autismaupun tidak, serta melalui pe-ngamatan intensif dari waktu kewaktu, dimana setiap gerakanbayi ketika berinteraksi diawasisecara sangat spesifik. Dan kamipastikan para orangtua tidakakan bisa melihat perbedaan itutanpa bantuan teknologi,” pung-kas Jones.(fny/jpnn)

Kenali Autisme Melalui Tatapan Bayi

STRES karena pekerjaan atautugas kuliah menumpuk mung-kin sudah biasa. Tapi bagaimanajika ternyata pemicu stres andaadalah hal-hal lain yang tidakpernah diduga sebelumnya, mi-salnya seperti ponsel atau kamaryang berantakan.

Berikut 6 hal yang diam-diammembuat anda stres dan caramenanggulanginya:1. Ponsel

Jauh dari ponsel diketahuidapat membuat beberapa orangmerasa panik, tapi ternyata ter-lalu dekat dengan ponsel ataumembawa ponsel kemanapunpergi justru membuat seseoranglebih stres. Hal ini terungkap daristudi Kent State University yangmenemukan bahwa mahasiswayang menghabiskan lebih ba-nyak waktu dengan ponselnyajustru lebih gelisah daripada me-luangkan waktu untuk menga-baikan ponsel sejenak.

“Kami tahu anda tidak mung-kin bisa hidup tanpa ponsel, tapicobalah untuk mematikan pon-sel anda ketika anda ingin rileks,terutama saat di gym, makanmalam, apalagi saat tidur,” katapakar stres, Sandra Thebaud,Ph.D, seperti dilansir laman Wo-

men’s Health, seperti dilansirlaman MTWomen’s Lifestyle,Senin (30/12).2. Media sosial

Peneliti dari University ofEdinburgh menemukan makinbanyak teman yang dimiliki se-seorang di akun Facebook-nya,bisa dipastikan ia akan makinstres dibuatnya. Dan ini tentumemaksa anda untuk menyak-sikan berbagai postingan dariorang-orang ini, bahkan bisa jadidalam waktu yang bersamaan.

Tapi bila anda merasa stresketika memikirkan setiap per-gantian status atau info-info

AKTIF bergerak akan mem-buat kita merasa sehat. Namun,seringkali godaan TV, video ga-me, atau bahkan kasur membuatkita malas bergerak. Jangankankita, anak Anda pun membutuh-kan minimal 60 menit per hariuntuk berolahraga, seperti ber-lari, memanjat, lompat tali, atau-pun menari. Pilihlah aktivitasyang bisa dilakukan bersamakeluarga. Dilansir dari family-time.co.uk, ini lho Ladies contohkegiatan yang bisa membuat An-da sehat dan mempererat rasapersaudaraan.Sepak bola

Perpaduan antara berjalan

dan berlari membuat olahragayang satu ini digadang-gadangbisa membakar lemak denganefektif. Selain itu sepak bola jugabisa memperkuat otot dan tu-lang. Manfaat lainnya adalahmemaksimalkan kerja jantungdan paru-paru.

Banyak orang tahu cara mela-kukan sepak bola, teman si kecilmaupun teman Anda pun bisabergabung bersama.Berenang

Berenang membuat seluruhtubuh Anda bergerak. Selain me-latih jantung dan paru-paru,berenang dapat meningkatkankekuatan dan daya tahan tubuh.

Hampir semua orang senangbermain air. Anda bisa juga men-coba beberapa permainan airseperti menyelam, lomba selun-cur, atau tangkap bola dalam air.Bersepeda

Bersepeda dapat meningkat-kan kesehatan sendi dan tulang.Selain itu juga bisa mengurangiberat badan Anda dan melatihotot kaki Anda.

Bersepeda merupakan olah-raga yang murah. Anda bisa ber-sepeda bersama keluarga setiaphari minggu atau hari libur.Menari

Menari bisa melatih kerja jan-tung, menguatkan tulang, serta

meningkatkan daya gerak. Se-mua orang bisa ikut menari. YangAnda butuhkan hanya musik.Tenis

Berlari mengitari lapanganbisa melatih kesehatan jantungdan paru-paru. Selain itu tenisbisa melatih koordinasi tangandan kaki Anda dan si kecil.

Biarkan si kecil mengalahkanAnda. Pasti tawa ceria akanmenghiasi family time Anda.

Nah, olahraga yang cukup prak-tis kan? Anda dapat menghabis-kan family time Anda denganolahraga-olahraga tersebut. Se-lain sehat, komunikasi pun ter-jaga. (vemale.com)

yang dibagi teman-teman andadi situs tersebut, mungkin inisaatnya Anda log out barangsejenak.3. Kurang tidur

Stres telah lama diketahui mem-buat seseorang kurang atau tid-ak bisa tidur, begitu juga seba-liknya.

“Untuk itu menurut sebuahstudi, ketika anda berhasil me-ngobati gangguan tidur yanganda alami, otomatis ini akanmeningkatkan kualitas hidupanda, termasuk menghilangkanbegitu banyak depresi dan stres,”kata Thebaud.

Habiskan ‘Family Time’ dengan Aktif Bergerak

4. Kamar berantakanSebuah survei di awal tahun

meemukan bahwa hanya sepe-rempat wanita yang mengatakanjika kamar tidurnya bisa mem-buatnya rileks. Salah satu yangmenyebabkan hal itu adalahtumpukan baju kotor yang adadi pojok kamar.5. Rencana diet

Menurut Thebaud, stres se-ringkali menghambat seseoranguntuk konsisten terhadap dietatau pola makan yang diingin-kannya.

Bila anda benar-benar inginmencapai target tersebut, The-baud menyarankan agar andamerencanakannya dengan se-baik-baiknya dan konsisten me-lakukannya. Dengan begitu an-da tidak akan mudah merasabersalah, apalagi sampai stres.6. Browsing tengah malam

Kebiasaan untuk mengeceklini masa Twitter sekali lagi sebe-lum tidur baiknya harus diku-rangi. Tim peneliti dari Universityof Texas-Pan American mene-mukan orang-orang yang mela-kukan hal ini. Minimal dua jamsebelum tidur, punya tingkat stresyang lebih tinggi ketimbang yangtidak melakukannya.(fny/jpnn)

6 Hal yang Bikin Wanita Stres

NAMANYA juga manusiabiasa, tentu pernah merasa-kan berbagai emosi negatif.Marah, kesal, dan sedih ada-lah contoh dari emosi negatif.Namun sebaiknya anda ja-ngan terlalu lama menyimpanperasaan tersebut karena ter-nyata dapat menyebabkandepresi.

Penelitian terbaru di Belan-da dan Amerika menunjuk-kan bahwa orang-orang yangsusah keluar dari emosi nega-tifnya memiliki gejala depresi.Tes dilakukan dengan caramenanyakan kondisi moodmereka sebanyak 10 kali da-lam sehari selama lima hariberturut-turut.

Dr. Chris Schneck M.D, di-rektur medis dari University ofColorado Depression Centermemaparkan bahwa kesuli-tan untuk bangkit munculkarena emosi negatif juga mem-pengaruhi sistem biologis se-seorang.

“Emosi negatif berpenga-ruh pada kondisi tidur, energi,motivasi, serta kemampuanberpikir jernih,” kata Chris,seperti dilansir laman mens-health.com, Minggu (29/12).

Dr. Schneck menambahkanbahwa orang yang mengalamikesedihan berlarut atau di-marahi oleh bosnya dapat me-ningkatkan peluang terjadi-

nya depresi. Hal itu diperpa-rah dengan kesulitan tidur,susah berkonsentrasi, meng-hindari kontak sosial, sertamemiliki gangguan padapunggung dan kepala.

David Hellerstein, M.D, di-rektur di Mood Disorders Re-search Program di ColumbiaUniversity, memberikan tipsmenghindari terjadinya stressebelum Anda sudah lebihdulu dibawa ke rumah sakit

jiwa.“Cara tercepat adalah ber-

olahraga teratur,” kata Heller-stein.

Ia menjelaskan cara terak-hir jika tidak dapat melakukanolahraga teratur, maka ber-geraklah. “Bergeraklah. Kare-na menggerakkan tubuh sela-ma setengah jam sehari sajadapat menjauhkan diri andadari depresi,” pungkasnya.(fny/jpnn)

Emosi Bisa Menyebabkan Depresi

SEBUAH metode magneticresonance imaging (MRI) barudapat mendeteksi kadar zat besiyang rendah dalam otak anak-anak dengan gangguan atten-tion-deficit/hyperactivity (AD-HD). Metode ini dapat mem-bantu dokter dan orang tuamembuat keputusan yang lebihbaik tentang obat.

“Obat psikostimulan diguna-kan untuk mengobati ADHDmempengaruhi tingkat dopaminkimia otak. Karena zat besi di-butuhkan untuk melakukan pro-ses dopamin, menggunakan MRIuntuk menilai kadar zat besi diotak dapat memberikan non-in-vasif, ukuran tidak langsung daribahan kimia,” kata seorang penel-iti postdoctoral di UniversitasKedokteran Carolina Selatan,Vitria Adisetiyo, seperti dilansirlaman Health, Selasa (31/12).

“Jika temuan ini dikonfirmasi

dalam studi yang lebih besar,teknik ini dapat membantu me-ningkatkan diagnosis dan pe-ngobatan ADHD,” kata Vitrialebih lanjut.

Metode ini mungkin memung-kinkan peneliti untuk mengukurtingkat dopamin tanpa menyun-tikkan pasien dengan zat yangmeningkatkan pencitraan. Me-nurut American Psychiatric As-sociation, gejala ADHD terma-suk hiperaktif dan kesulitan un-tuk tetap fokus, memperhatikandan mengendalikan perilakumempengaruhi 3 persen men-jadi 7 persen anak-anak usia se-kolah.

Para peneliti menggunakanteknik yang disebut pencitraanMRI dengan korelasi medanmagnet untuk mengukur kadarzat besi di otak, dengan menguji22 anak-anak dan remaja denganADHD dan kelompok lain dari 27

anak-anak dan remaja tanpagangguan.

Hasil pemindaian menunjuk-kan, 12 pasien ADHD yang tidakpernah diobati dengan obat psi-kostimulan seperti ritalin memi-liki kadar zat besi otak yang lebihrendah daripada mereka yangtelah menerima obat dan merekayang berada di kelompok kon-trol. Tingkat zat besi yang rendahpada pasien ADHD yang pernahmengkonsumsi obat perangsangmuncul untuk menormalkan se-telah mereka mengonsumsi o-bat-obatan.

Para penulis penelitian men-catat bahwa tidak ada perbe-daan yang signifikan di otak ten-tang bagaimana kadar zat besipasien yang terdeteksi melaluites darah atau metode yang lebihkonvensional untuk mengukurzat besi otak yang disebut tingkatrelaksasi MRI. (fny/jpnn)

Anak Hiperaktif Berkaitandengan Kadar Zat Besi dalam Otak

JAWA TENGAH KAMIS2 JANUARI 2014

RADAR TEGAL

6

SHALLY DALILA

Ingin JadiPebisnisMENJADI costumer service

(CS) tentunya harus ramahdan sabar dalam melayanisetiap nasabah. Hal itu yangdialami Shally Dalila saat ini.Dara cantik kelahiran Kendal,11 April 1990 ini mengaku, se-belum menjadi CS di Bank BNI46 Emerald di Jalan AhmadYani Semarang, ia bekerjasebagai teller di sebu-ah bank ternama diKota Semarangpada 2011.

Ia mengakusangat menik-mati pekerja-annya tersebut.”Rasanya koknggak ada dukanyasaat menjalani peker-jaan ini. Karena sayasering ketemu orang-or-ang sukses,” ujar alum-nus D III Ilmu KomunikasiFisip Universitas Diponegoro(Undip) Semarang ini.

Di tahun baru ini, Shallyberharap mendapatkan bisamendapatkan promosi ke-naikan jabatan. Selain itu,pencinta Bruno Mars ini jugaingin menjadi seorang pebisnis.

Untuk mengisi waktu luang di sela bekerja, gadis cantik ini memilihtraveling dengan motor besarnya. Selain itu, ia juga mendalami teknikfotografi. “Saya suka traveling dengan Kawasaki Ninja RR. Sekaliannyari spot-spot tempat yang bagus untuk menyalurkan hobi fotografi,”kata gadis yang suka mengoleksi jam impor ini. (den/aro)

DOK. PRIBADI

SEMARANG - Ratusan penum-pang yang akan berangkat kePontianak menggunakan KMLeuser terpaksa harus tidur diteras terminal pemberangkatanPelabuhan Tanjung Emas Sema-rang. Cuaca buruk menyebab-kan kapal tak bisa berangkatsesuai dengan jadwal. Para calonpenumpang hanya duduk atautiduran di terminal. Untuk me-ngisi waktu, ada pula yang ber-main kartu.

Menurut jadwal, KM Leuserharusnya berangkat Selasa (31/12) pukul 24.00. Namun karenacuaca buruk sedang melandaLaut Jawa, keberangkatan ditun-da menjadi Rabu (1/1) pukul05.00. Seandainya cuaca masihburuk, bisa jadi keberangkatankembali ditunda. “Jelas ini sangatmengganggu, tetapi harus ba-gaimana lagi namanya alam tidakbisa diprediksi,” ungkap salahseorang penumpang Margonowarga Wonosobo, kemarin.

Margono yang bekerja di se-buah perusahaan swasta di Pon-tianak ini memang memanfaat-kan waktu libur Natal dan TahunBaru untuk mudik ke Wonoso-bo. Seusai melepas kangen, Se-nin (30/12) lalu ia sudah ke Tan-jung Emas untuk kembali keperantauan. Namun cuaca bu-ruk malah menghadang kebe-rangkatan kapalnya. “Kalau maukembali ke Wonosobo juga jauh,terpaksa harus menginap di ter-minal penumpang Tanjung Mas,”katanya.

Untuk menginap di pelabu-han memang tak dipungut bia-ya. Hanya saja ia harus menge-luarkan biaya ekstra untuk ma-kan selama menginap. Selain itu,masih ada biaya menggunakan

toilet untuk mandi maupun bu-ang air kecil.

Penumpang lainnya, Andi ju-ga akan pulang ke Sintang, Ka-limantan Barat menggunakanKM Leuser. “Saya tidak tahu ka-

lau ada penundaan tetapi karenasudah sampai sini terpaksa harusditunggu,” katanya.

Selain KM Leuser, KM Egontujuan Kumai juga ditunda ke-berangkatannya. Seorang sopir

truk pengangkut sayuran Roji-kin mengaku khawatir jika kebe-rangkatan kapal terus ditunda.Ia sudah sampai di pelabuhanSenin (30/12) pukul 06.00 tapikapal baru bersandar ke pela-

buhan pukul 21.00. Sementarauntuk keberangkatan ke Kumai,hingga kemarin belum ada ke-jelasan. “kalau terus ditunda,sayuran saya bisa busuk,” je-lasnya, (hid/ton)

Tahun 2013,Kunker TelanRp 17,8 M

SEMARANG - Istilah makangaji buta bagi para pejabat yangduduk di kursi dewan bukanrahasia umum. Ini seperti yangterjadi di DPRD Provinsi Jateng.Berdasarkan data dari Sekre-tariat Dewan (Sekwan) DPRDJateng tercatat tiga ranking besarkomisi termalas, yakni Komisi E,A dan C. Hal itu dilihat dari per-sentase kehadiran tiap-tiap ang-gota komisi selama kurun waktu2013 dalam rapat paripurna.

Data yang diperoleh KomitePenyelidikan PemberantasanKorupsi Kolusi dan Nepotisme(KP2KKN) Jateng dari SetwanDPRD Jateng menyebutkan, se-lama Januari-September 2013telah digelar 36 rapat sidang pari-purna. Rinciannya, pada Januaridigelar 4 kali sidang paripurna,Februari (3 kali), Maret (5 kali),dan April (2 kali). Selanjutnyapada Mei digelar 6 kali, Juni (6kali), Juli (5 kali), Agustus (2 kali)dan September (4 kali).

“Dari 36 kali sidang tersebut,secara keseluruhan anggota Ko-misi B adalah yang paling rajinhadir. Sementara yang palingmalas atau paling sering membo-los adalah anggota Komisi E,”beber Sekretaris KP2KKN Jateng,Eko Haryanto kepada RadarSemarang, Rabu (1/1).

Sedangkan secara individu,lanjut Eko, ada tiga anggota de-wan yang paling malas mengikutirapat paripurna. Yakni, Dwi Yas-manto SIP dari Komisi E yangmembolos sebanyak 19 kali; HjHartisah SIP dari Komisi D yangabsen 17 kali, dan Drs H Mustofadari Komisi D yang tercatat 13 kalimembolos sidang paripurna.

Eko menyayangkan sikap ma-las anggota dewan. Sebab, ber-dasarkan Peraturan Pemerintah(PP) nomor 37 tahun 2006 ten-tang kedudukan dan protokolerkeuangan anggota DPRD, gajidewan cukup besar. “Ada 10 itemtunjangan yang diberikan ke-pada anggota dewan. Namunkenyataannya kerja mereka ha-nya malas-malasan, seolah ha-nya makan gaji buta,” tandasnya.

Menurut Eko, masih tingginyaangka bolos anggota dewanlantaran tidak adanya kontroldan tindakan tegas dari BadanKehormatan (BK) DPRD Jateng.Yakni, untuk memberikan sanksibagi anggota DPRD yang me-langgar disiplin dan kode etik.

Dituding sebagai komisi yangmalas, Ketua Komisi E DPRD Ja-teng AS Sukawijaya menyatakan

tidak sependapat. Menurutnya,Komisi E yang beranggotakan 20orang dewan justru dinilinya pal-ing rajin mengikuti setiap sidangparipurna yang digelar.

“Mungkin karena Komisi Elebih sering menerima tamu dariluar, jadi memang lebih tidaksering ikut rapat. Sebab, tamudari manapun itu pasti melalui Komisi E yang menemui dahu-lu. Termasuk jika ada demo-de-mo seperti demo buruh yangdilakukan berkali-kali, Komisi E-lah yang harus menangani dulu,”tandas pria yang akrab disapaYoyok Sukawi ini.

Sedangkan anggotanya, DwiYasmanto SIP, yang tercatat 19 kalimembolos sidang paripurna, me-nurut Yoyok, lantaran banyak melaksanakan tugas di luar. “Tapianggota lainnya sepengetahuansaya rajin semua. Bahkan setiaprapat digelar, anggota kami yangpaling banyak memenuhi ruangrapat,” ujarnya.

Terpisah, Forum Indonesiauntuk Transparansi Anggaran(Fitra) Jateng membeberkan,selama 2013, anggaran pening-katan kapasitas dewan Jatengmencapai Rp 53,8 miliar. Angga-

ran itu dialokasikan untuk bebe-rapa kegiatan, antara lain penyu-sunan perda Rp 14 miliar, perja-lanan dinas Rp 12 miliar, kun-jungan kerja (kunker) Rp 17,8miliar dan reses Rp 14,4 miliar.

Menurut Koordiantor FitraJateng, Mayadina RM, jika meli-hat sebaran alokasi anggarandewan, justru paling banyak ada-lah di anggaran kunker. Asum-sinya, kata dia, jika jumlah ang-gota DPRD Jateng sebanyak 100orang, maka dalam setahun seti-ap wakil rakyat ini mendapatkandana kunker hingga Rp 178 juta.“Padahal sampai saat ini, kunkerini sangat identik dengan plesirandewan. Karena tidak jelas per-tanggungjawabannya baik lapo-ran terkait penggunaan anggaranmupun hasil kunker itu sendiri,”ujar Mayadina RM.

Soal anggaran dewan ini, me-nurutnya, sangat mencengang-kan. Sebab, selama ini masyara-kat tidak banyak yang menge-tahui pos alokasi anggaran diDPRD Jateng. “Semestinya, de-wan dengan tiga fungsinya (legis-lasi, budget dan kontrol) bisamendorong kerja eksekutif diPemprov Jateng agar lebih mak-

Komisi E PalingMalas Rapat

ADITYO DWI/RADAR SEMARANG

TANPA KEPASTIAN - Para calon penumpang KM Leuser dan KM Egon beristirahat dengan kondisi seadanya di teras terminalpenumpang Pelabuhan Tanjung Emas Semarang.

Cuaca Buruk, Ratusan Penumpang Telantar

WargaCemasOmbakBesarSEMARANG - Warga yang tinggal di permukiman wilayah RT 1, 2,

3, 5, 6, dan 8 RW XV Kelurahan Tanjung Mas, Kecamatan SemarangUtara, makin cemas dengan meningginya ombak laut Jawa.

Selama ini, rumah-rumah warga rusak. Ombak langsung menerjangrumah warga, karena sabuk pantai di wilayah itu rusak. Me-ngantisipasi kerusakan semakin parah, warga menumpuk batu padasuntuk memperkuat rumah.

Camat Semarang Utara Djaka Sukawijana berjanji, secepatnyadibangun sabuk pantai untuk melindungi kampung Tambak Lorok,karena kondisi rumah warga memprihatinkan.

Djaka mengatakan, dengan kucuran dana dari pemerintah, makaakan dibangun sabuk pantai. Pengerjaan antara Januari dan Februaritahun ini. “Jika ada sabuk pantai, akan mengurangi serangan ombak.”

Sabuk pantai akan dibangun sejauh 200 meter. Dana yang akandikucurkan Rp 500 juta. “Dana itu dapat mencukupi, karena hanyaakan dibangun 200 meter.”

Selain dana Rp 500 juta, ada dana lainnya, Rp 2 miliar untukmembangun sabuk pantai. Namun, ia tak tahu dana sebesar itu kapancair. “Tapi yang terdekat adalah Rp 500 juta itu akan cair pada bulandepan.”

Warga RT 1 RW XV, Sarmonah (40) mengaku waswas tiap malamhari, ketika ombak besar menghantam rumahnya. “Warga sini itukalau malam tidak bisa tidur karena takut ombaknya menghantamrumah.”

Kata Sarmonah, di wilayah RT 1 RW XV sudah ada rumah yangroboh akibat terjangan ombak.

Warga lainnya, Kamim (45) juga mengaku khawatir dengan kondisisaat ini. “Rumah saya sebelumnya telah diperbaiki, tetapi sekarangterkikis batu batanya sehingga dikhawatirkan akan roboh.” (hid/isk)

TigaBelasShelterTerancamMangkrak

SEMARANG - Sebanyak 13 shelter Bus Rapid Transit (BRT) TransSemarang koridor III rute Pelabuhan Tanjung Emas-Dr Wahidin sudahdidirikan. Namun, operasionalnya direncanakan masih 2015mendatang. Masih lamanya pengoperasian, membuat shelter BRTkoridor III terancam mangkrak.

“Rencananya memang dilakukan tahun 2014, tapi anggaran kitaterbatas. Kemungkinan baru beroperasi 2015 mendatang. Meskibegitu, dengan beroperasinya tiga koridor BRT saat ini (koridor I, II,dan IV) kita sudah menjalankan amanat RPJMD (rencanapembangunan jangka menengah daerah).

Yaitu, mengamanatkan dari tahun 2010-2015 harus mengo-perasikan tiga koridor,” kata Kepala Badan Layanan Umum (BLU)BRT Trans Semarang, Bambang Kuntarso kepada Radar Semarang,kemarin (1/1).

Bambang Kuntarso menjelaskan, 13 shelter itu merupakan bantuandari Pemprov Jateng. Anggarannya sekitar Rp 800 juta. Setidaknya,untuk koridor III, membutuhkan 60 shelter.

Sisanya, diharapkan ada pihak ketiga yang turut membantupembangunan shelter ini. Sebagai kompensasi, perusahaan tersebutboleh memasang reklame di shelter tersebut.

Menurut Bambang, untuk membangun satu unit shelter permanen,butuh anggaran cukup besar, sekitar Rp 90-100 juta. Pembangunanshelter akan diteruskan pada 2015.

Namun tidak memungkinkan menggunakan anggaran perubahan2014. “Shelternya kurang 47 unit, kalau dianggarkan di perubahan2014, tidak akan terkejar.”

Rencananya, di koridor III, akan mengoperasikan 20 armada busjenis besar. Dari awal pemberangkatan Pelabuhan Tanjung Emassampai Dr Wahidin. Sepuluh ke kanan, sepuluh ke kiri. “Anggaranarmadanya kurang lebih satu unitnya Rp 1 miliar.”

Soal tiket elektronik (e-tiketing), Bambang mengakui, belum bisadijalankan. Karena masih dalam tahap sosialisasi dan edukasi petugas.Banyak petugas yang belum paham terkait sistem e-tiketing. “Alat e-tiketing sudah kita pasang ke BRT, tapi untuk operasionalnya masihmenunggu edukasi petugas.”

Sementara itu, mulai kemarin, tarif pelajar sudah turun menjadi Rp1000, dari yang sebelumnya Rp 2000. Dengan murahnya tarif bagipelajar, dapat mendorong para pelajar menggunakan BRT saatbersekolah. Pengumuman tarif baru juga terpampang di shelter-shel-ter tempat turun dan naik penumpang.

Salah satunya terlihat di shelter Jalan Pemuda kawasan BalaiKota Semarang. “Iya mulai hari ini (Rp1.000), tapi pelajarnya kanmasih liburan,” kata Dwi Widya, petugas tiket di shelter setempat.Penumpang BRT, Vella Anissa (17) mengaku, belum tahu tarif barubagi pelajar tersebut. Siswi SMK Yayasan Farmasi itu mengaku seringmenggunakan BRT dari Terminal Mangkang untuk berangkat kesekolah. (zal/isk)

SOSOK

CUACA

Disorot, LelangJabatan Molor

SEMARANG - Program le-lang jabatan esolon III dan IVPemprov Jateng yang digagasGubernur Jateng Ganjar Pra-nowo tidak berjalan sesuairencana. Program yang di-launching pada 28 Oktober2013 ini ditarget selesai 19Desember 2013. Kenyataan-nya hingga masuk 2014 ini,belum diumumkan PNS yangmemenangi lelang jabatan.

Kepala Dinas Badan Ke-pegawaian Daerah (BKD)Provinsi Jateng, Suko Mar-diono, saat dihubungi me-ngaku pengumuman belumbisa dilakukan karena pro-sesnya belum selesai. Prosespenilaian bagi peserta fit andproper test belum rampung.“Sekarang masih dalam pro-ses. Insya’ Allah Minggu de-pan selesai dan segera di-umumkan,” kata Suko Mar-diono kemarin.

Sebagaimana diketahui,terdapat 85 jabatan yang ko-song di jajaran jabatan eselonIII dan IV, dan proses pengi-sian itu dilakukan melalui le-lang jabatan. Jumlah PNSyang lolos administrasi untukbisa mengikuti lelang jabatanadalah sebanyak 2.934 PNS,dengan rincian 2.073 di anta-

ranya berasal dari fungsionalumum eselon IV, dari eselonIII 31 PNS dan eselon IV 830orang. Dari sebanyak 2.934itu, hanya 1.980 PNS yangmau ikut lelang dibuktikandengan mengumpulkan ma-kalah. Pengumpulan maka-lah terakhir sampai 2 Desem-ber lalu. Dari jumlah itu, 590PNS dinyatakan gugur ka-rena makalahnya dianggaptak memenuhi syarat.

Terhadap PNS yang ma-kalahnya diterima, selanjut-nya mengikuti tahapan fitand proper test yang dila-kukan pada 9-13 Desember2013 lalu. Uji kelayakan dankepatutan ini dilakukan olehpimpinan di masing-masingsatuan kerja perangkat dae-rah (SKPD). Seharusnya pro-ses itu rampung pada 19 De-sember 2013 lalu, dan pelan-tikannya bisa dilakukan se-belum ganti tahun.

Anggota Komisi A DPRDJateng Prajoko Haryanto sa-ngat menyesalkan atas pelak-sanaan lelang jabatan yangtidak bisa selesai tepat waktu.Padahal lowongan jabatanitu seharusnya segera terisiagar kinerja eksekutif bisamaksimal. (saf/aro)

SARPRAS

KAMIS2 JANUARI 2014

SAMBUNGANRADAR TEGAL

7

Atut ke Golkar Sebelum Jadi Tersangkadari halaman 1Rencanakan Serang 50 Vihara

dari halaman 1

Empat Uang Pecahan Kertas Ditarikdari halaman 1

restoran Korea di Jalan Sudir-man, Jakarta, mengaku sangatsibuk memandu turis Indonesiasetiap musim libur, terutama saatIndonesia libur Lebaran danNatal-tahun baru seperti seka-rang ini.

“Bertambah tahun bertambahbanyak yang datang dari Indo-nesia,” ujarnya.

“Ini rezeki bagi orang Koreayang bisa bahasa Indonesia,”lanjut Shin yang merasa berun-tung karena sekeluarga bisa ber-bahasa Indonesia.

Restoran Shin di Jakarta di-tutup tidak lama setelah mantanGubernur DKI Jakarta Sutiyosomemberlakukan jalur three inone di ruas-ruas jalan tertentu.Termasuk Jalan Sudirman tem-pat restoran Shin. Sebab, sejak iturestorannya sepi pengunjung.Maka, tak lama kemudian, diamemilih pulang ke negaranyadan kini menjadi tour leader,terutama untuk turis Indonesia.

“Saya masih bercita-cita inginbuka restoran Korea lagi, pilih diSurabaya, lalu Bali dan Medan.Tunggu partner dulu, Andamau?” tuturnya.

Banyak pula artis Indonesiayang memilih Korea untuk ber-libur sekaligus melihat negeribekas jajahan Jepang yang kinimulai menjadi kiblat baru untukmusik, serial drama TV, film, bah-kan mode di Asia, tersebut. Be-berapa bulan lalu ada rombong-an pasangan Anang-Ashanty.Menjelang tahun baru kemarin,tampak rombongan desainer ter-kenal Sebastian Gunawan be-serta keluarga besarnya meng-habiskan hari dengan berfoto diPulau Nami serta objek wisatalain di Korea.

Turis, terutama anak muda

tidak saja dari Indonesia, tapijuga dari Malaysia dan Asia lain-nya yang ditemui di Korea, rata-rata mengenal artis Lee Min-ho,boyband Big Bang, Girls Genera-tion, 2NE1, Wonder Girls, danseterusnya sampai generasi tua-nya yang tercekoki puluhan se-rial drama seperti Winter Sonata,Secret Garden, Autumn in MyHeart, sampai Dae Jang Geum.

Dunia pariwisata Korea benar-benar memperoleh manfaat be-sar lewat K-Pop dan serial dra-manya yang diputar di TV-TVseluruh dunia. Terutama di Asia,khususnya di Indonesia dan Ma-laysia. Hasil produksi musik dandrama itu dikerjasamakan de-ngan berbagai negara secarabarter, dijual lepas, bahkan di-berikan secara gratis untuk di-tayangkan di TV Indonesia. Bah-kan, KBS (Korean BroadcastingStation) TV sampai memberikanbeasiswa broadcasting kepadakru TV di beberapa negara, ter-masuk karyawan JTV Surabaya,untuk belajar produksi di Seoulselama sembilan bulan tiap pe-riode.

Cerita drama dan lirik K-Popyang dibuat biasanya mengete-ngahkan konflik cinta dan kehi-dupan modern namun tetapmenjunjung tradisi. Persis karak-ter bangunan kotanya yang mo-dern tapi bersanding harmonisdengan arsitektur tradisional.Lokasi setting-nya asli di daerahwisata yang kemudian ditetap-kan sebagai objek wisata pula.Demikian halnya dengan busanayang dipakai: fashionable.

Aktor-aktrisnya kuat sekalimemainkan inner act. Ritme pe-nuangan ceritanya mengalir,tidak bising. Produksinya teren-cana dengan serial yang sangatbanyak. Diputar tiap hari pun,tiga bulan kisahnya belum tentu

habis. Yang bergenre silat tetapmenjalinkan drama percintaanyang kuat, syahdu, dan kadangmenyayat. Itulah yang seringmembuat penontonnya ber-linangan air mata.

Korea memang pintar meman-jakan turis. Mereka terkesan sa-ngat bersungguh-sungguhmenjadikan semua wilayahnyasebagai objek wisata yang me-narik. Gunung dan perbukitanyang mengitari berbagai wilayahKorea sangat optimal dijadikanobjek wisata. Gunung Seorak,misalnya. Di sana diletakkanpatung Buddha raksasa lengkapdengan ritual pemujaan. Takketinggalan cable car sebagaiwahana.

Ada pula Pulau Jeju. Pulau itudiperjuangkan demikian ngototsampai akhirnya masuk kategorisaat ini tengah disandang satu diantara tujuh keajaiban dunia.Pulau yang selalu diibaratkanBali-nya Korea tersebut beradadi pulau tersendiri seluas 1.845km2 dan merupakan titik ter-tinggi di Korea. Di situlah Gu-nung Halla pernah aktif, mele-tus, dan letusannya membentuktebing-tebing indah. Gunungsetinggi 1.950 mdpl tersebut se-karang sudah tidak aktif dan pal-ing ramai dikunjungi untuk bu-lan madu. Fasilitasnya modern,dilengkapi berbagai museum.Boneka Teddy Bear pun dibuat-kan museum di sana.

Pulau Jeju, Pulau Nami, sertaratusan wisata alam lainnya, jugawisata budaya, sejarah, danbelanja, berhasil dipamerkanmelalui drama, film, dan K-Pop.Produksi dan kerja samanya de-ngan berbagai stasiun TV di se-luruh dunia terus dikembangkan.Sebab, mereka ingin meneguh-kan nama ibu kotanya, Seoul,sebagai Soul of Asia. (*/c10/ari)

Suhu Minus 12 Derajat Celsius, ...dari halaman 1

Bukti lain yang membuat me-reka terkait dengan perampokanBRI Tangerang sepekan lalu ada-lah uang tunai yang diperkirakanberjumlah sekitar Rp 200 juta.Budelan-bundelan uang itu di-bagi ke dalam sebuah tas besardan dua tas kecil, dan terdiri daripecahan Rp 50 ribu dan Rp 100ribu.

Satu barang bukti lain yangditemukan adalah sebuah printout berisi daftar nama 50 Viharadi Jakarta dan sekitarnya. Ter-masuk di dalamnya adalah Vi-hara Ekayana di Kebon Jeruk,Jakarta Barat. Menurut Boy,print out tersebut sudah cukupberbicara tentang apa yang se-dang mereka rencanakan.

Mantan Kabidhumas PoldaMetro Jaya itu juga meralat sta-temen yang dikeluarkannya be-berapa saat setelah baku tembakterjadi. Dia mengatakan, terdugateroris yang tertangkap hiduptidak berasal dari rumah kon-trakan tersebut. Melainkan, ter-tangkap di tempat lain.

Pernyataan tersebut didu-kung oleh Kabidhumas PoldaMetro Jaya Kombes Rikwanto.Lewat pesan singkat, Rikwantomenjelaskan jika terduga terorisitu tertangkap di depan sebuahwarnet di Jalan Alternatif Kem-ranjen Banyumas arah Purwo-kerto, Jateng.

“Namanya Anton alias Septi,dan yang bersangkutan adalahDPO kasus Bom di Beji, Depok, 8September 2012,” terangnya.

Anton ditangkap Selasa (31/12) lalu sekitar pukul 14.00. Nya-nyian Anton itulah yang mem-buat Densus 88 mengepungkontrakan di Kampung Sawahyang akhirnya menewaskanenam orang lainnya.

Boy menuturkan, nama-nama

penghuni kontrakan yang tewasdidapat dari pengakuan sejum-lah terduga teroris yang ditang-kap sebelumnya. Selain Dayatselaku pimpinan, ada Nurul Haqdan Hendi Albar yang merupa-kan eksekutor penembakan po-lisi di Pondok Aren 16 Agustuslalu. tiga lainnya bernama Ojialias Tomo, Rizal alias Teguh aliasSabar, dan Edo alias Amril.

“Untuk memastikan identitasmereka, kami akan lakukan uji fo-rensic. Tidak bisa berdasar pe-ngakuan semata,” tuturnya.

Hanya satu orang yang secarakasat mata hampir bisa dipas-tikan, yakni Nurul Haq. Ada lukadi bibirnya yang didapat saatterjatuh dari motor pada peris-tiwa pondok Aren.

Penggerebekan di kontrakantersebut berlangsung cukup la-ma, sekitar 10 jam. Warga sekitarkontrakan yang dikepung di-evakuasi menjelang baku tem-bak yang dimulai sekitar pukul19.30. Termasuk, pemilik kon-trakan yang disewa para terdugateroris, yakni Jaenab, janda se-puh yang tinggal bersebelahandengan para terduga teroris.Tembakan terakhir terdengarsekitar pukul 05.30.

Sekitar pukul 07.30, iring-iri-ngan ambulans membawa jasadpara penghuni kontrakan ke RSPolri Kramat Jati untuk uji foren-sik. Seorang anggota Densus 88sempat terkena tembakan saatterjadi baku tembak jelang te-ngah malam. Nyawanya sela-mat, karena setelah diperiksa diahanya terkena tembakan di kaki.Saat ini dia masih dalam pera-watan di RS Polri Kramat Jati.

Kemarin siang, polisi meng-geledah sebuah rumah di JalanDelima Satu, Rempoa, Ciputat.Rumah itu merupakan kontrak-an yang dihuni oleh Dayat. Darirumah tersebut, polisi menyita

beberapa bahan pembuat bom.Disinggung mengenai keter-

kaitan print out tersebut denganperayaan Imlek akhir Januarimendatang, Boy mengatakantidak menutup kemungkinan.Hanya saja, pihaknya tidak mauberspekulasi karena memangbelum terjadi. “Kalau memangbenar seperti itu artinya kitaberhasil mencegah,” tambah-nya.

Penggerebekan terduga tero-ris di Ciputat yang baru usai ke-marin pagi mengungkap banyakhal. Selain aksi kelompok Dayat,penggerebekan yang menewas-kan enam orang itu menguakcukup banyak jaringan terorisyang beraksi beberapa waktuterakhir. Termasuk gembong te-roris Noordin M Top.

Keberadaan Dayat cs diketa-hui dari nyanyian Anton, DPOkasus Bom di Beji, Depok, 8 Sep-tember 2012. Rekan-rekan An-ton yang terlibat dalam penge-boman tersebut telah divonis.Meski berbeda kelompok, Antoncukup dekat dengan Dayat cs.Dia merupakan bagian dari pe-rencana perampokan BRI Tange-rang, penembakan polisi, mau-pun bom di Vihara Ekayana.Ditambah lagi, perencanaan pe-ngeboman kedubes Myanmaryang gagal Mei 2013 lalu

Bahkan, dalam kasus ViharaEkayana, yang meletakkan bomadalah Anton sendiri bersamaNurul Haq. Baik Anton maupunDayat mendapatkan pelatihanmembuat bom dari Badri, terorisyang ditangkap di Solo padaSeptember 2012. Badri merupa-kan anak buah Urwah, yang me-rupakan bagian dari jaringanNoordin M Top. Dia terlibat da-lam sejumlah aksi teror di Jateng.

Kelompok Dayat juga terkaitdengan jaringan teroris Baratpimpinan Abu Roban dan Timur

pimpinan Santoso. Dari Abu Ro-ban, Dayat cs mendapat pelatih-an untuk mengambil fai” aliasharta rampasan perang untukmodal jihad.

Tentu saja, karena di Indone-sia tidak sedang berperang, ma-ka fai” diambil paksa alias di-rampok dari sejumlah bank ma-upun toko emas. Bank yang men-jadi sasaran sebagian besar ada-lah BRI. Selain karena lokasinyaada hingga daerah-daerah ter-pencil, BRI adalah bank milikBUMN yang artinya juga milikpemerintah. Dalam pandangankelompok tersebut, pemerintahIndonesia adalah thaghut ka-rena tidak menerapkan hukumsyariah.

“Kelompok ini juga merupa-kan alumnus pelatihan di Poso,”terang Karopenmas DivhumasPolri Brigjen Boy Rafli Amar ke-marin.

Mereka dilatih oleh kelompokpengajar yang dipimpin San-toso, gembong teroris Poso.

Hasil pemetaan Badan Nasio-nal Penanggulangan Terorisme(BNPT) dan Mabes Polri menun-jukkan, kelompok Abu Robandan Santoso berjalan sendiri-sendiri, namun masih saling ber-kaitan. Kelompok Abu Robanmemberi dukungan finansial,sementara Santoso mendukungpengembangan SDM melaluipelatihan-pelatihan perang diPoso.

Alumnus Akpol 1988 itu me-nambahkan, dana dari kelom-pok Abu Roban sudah mengalirke mana-mana. Termasuk ke Bi-ma, NTB. “Dari terduga teror ya-ng diungkap di Bima, didapatibukti jika mereka menerima se-dikitnya Rp 47 juta dari kelom-pok Abu Roban,” ucapnya. Uangtersebut untuk operasional pe-rekrutan pemuda untuk pelati-han di Poso. (byu)

Menurut dia, penarikan danpencabutan uang itu dilakukanbertahap. Lima tahun pertamadari 30 Desember 2008 sampaidengan 30 Desember 2013, ma-syarakat yang memegang uangpecahan tadi bisa menukarkandi bank-bank umum. Tahap ke-dua atau lima tahun kedua,jangka waktunya 31 Desember2013 hingga 30 Desember 2018penukaran uang yang dicabutitu bisa dilakukan di kantor BIterdekat.

“Jadi sekarang masyarakat ti-dak bisa lagi menukarkan uang

pecahan kertas ini di bank um-um, tapi harus ke BI. Itu bisa dikantor BI manapun.”

Disinggung alasan BI melaku-kan penarikan keempat pecahanuang kertas tadi? Bandoe me-nyatakan, untuk tetap menjagasupaya uang yang beredar dimasyarakat dalam kondisi baik.Selain itu, juga guna menekanadanya pemalsuan dari uang-uang tersebut. Karena semakinlama uang itu beredar, maka ke-mungkinan ditiru atau dipalsuoleh orang-orang yang tidak ber-tanggung jawab kian mudah.

Dijelaskan. di wilayah kerjaKPw BI Tegal atau se-Eks Kare-

sidenan Pekalongan, jumlahuang yang ditarik totalnya men-capai sekitar Rp 10 miliar. De-tailnya pecahan kertas Rp 100ribu totalnya Rp 5.560.000.000.Pecahan kertas Rp 50 ribu men-capai Rp 2.626.000.000. Pecahankertas Rp 20 ribu nominalnyahingaa Rp 623.000.000 dan pe-cahan kertas Rp 10 ribu sebanyakRp 439.000.000.

“Itu uang yang ditarik me-lalui penukaran di bank-bankumum dan masuk ke KPw BITegal per 30 Desember 2013,”imbuhnya.

Ditanya berapa perkiraantotal nominal uang yang se-

harusnya ditarik tetapi masihberedar luas di wilayah kerjaKPw BI Tegal? Bandoe mem-perkirakan, total nominal yangmasih beredar sekitar Rp 10miliar. Dia mengimbau, masya-rakat yang masih memegangkeempat uang pecahan kertastahun emisi 1998/1999 dimak-sud, untuk segera ditukarkanke BI terdekat.

“Kalau misalkan sedang ber-ada di Semarang, ya tukarkan dikantor BI Semarang. Kalau lagi diTegal ya di Tegal. Yang pasti pe-nukaran akan dilayani hingga 30Desember 2018 mendatang,”pungkasnya. (adi)

Namun, dia tidak menjawabdengan pasti saat ditanya soalkecenderungan mantan ketuaMahkamah Konstitusi (MK) saatbersidang untuk memenangkanpihak tertentu. Terutama, ketikasidang sengketa Pilkada yangpara kontestannya berasal dariPartai Golkar. Menurutnya, itutidak ada hubungannya denganPartai Golkar.

“Itu nggak realistis. Nggak ada,ada-ada saja (pertanyaannya, red).

Dalam mengikuti Pilkada, Par-tai Golkar selalu sesuai denganaturan yang berlaku,” tegasnya.

Sebelumnya, kuasa hukumtersangka Tubagus Chaeri War-dhana alias Wawan, Adnan Bu-yung Nasution mengatakan ka-lau Susi Tur Andayani dekat de-ngan Akil. Susi yang tertangkaptangan membawa uang Rp 1 mi-liar untuk Akil itu disebutnyaselalu menang di MK.

Terpisah, pengacara Atut, Fir-man Wijaya mengatakan kalaukondisi kliennya tidak stabil.Apalagi, usaha untuk menge-luarkan orang nomor satu diBanten itu ternyata tidak mudah.“Ini alternatif hukum, tapi ke-napa dipaksakan orang harusditahan. Fungsi hukum dan fung-si pemerintahan harus seim-bang,” tuturnya.

Dia kembali mempermasa-lahkan soal posisi pemerintahandi Banten bisa berantakan. Dari-pada KPK memaksa Kemenda-gri untuk melanggar undang-undang, menurutnya jalan te-ngah terbaik adalah mem-bebaskan Atut dengan statustahanan kota. Apalagi, statusAtut masih tersangka yang ber-arti masih diduga melakukankejahatan.

“Secara hukum legal formal,legal prosedural, legal subtansial,legal doktrinal, normanya sepertiitu. Seseorang berstatus ter-

sangka itu bersifat praduga barukemudian menjadi terdakwa,dan terpidana,” urainya.

Baginya, dalih KPK bahwa se-orang tersangka pasti menjaditerdakwa adalah pasti bersalahitu presumption of guilt.Seorang penyidik atau pimpinanKPK, lanjut Firman, tidak bolehmengatakan seseorang bersa-lah. Sebab, ada proses penga-dilan dan hakim yang bisa mem-beri vonis bersalah. KPK harusbersikap sesuai dengan tugasnyatermasuk tidak menjadi hakim.

Dia juga ngotot agar KPK kon-sisten dalam menjalankan aturan.Kalau menggunakan KUHAP da-lam menahan Atut, maka lembagaantirasuah juga harus membacapasal lain. Disitu tertulis jelas kalauKUHAP juga mengatur soal bagai-mana penangguhan penahananbisa diberikan.

“Bu Atut kooperatif, tetapikeadilan hukumnya harus ada,”jelasnya. (dim)

Namun ia menegaskan bahwauntuk pasien gawat darurat, ti-dak memerlukan kartu apapununtuk dapat dilayani.

“Mereka tidak memerlukankartu apapun, harus dilayani,”tegasnya.

Mengenai banyaknya dokteryang masih belum terlalu fahammengenai sistem BPJS kesehatanyang tengah berlaku, Akmal me-ngatakan bahwa dokter tidakperlu merubah cara kerja merekakarena BPJS. Hal itu secara tidaklangsung dapat diartikan jikadokter tidak perlu detail menge-tahui sistem ini. Para dokter cu-kup bekerja seperti biasa denganmenjalankan kewajibannya de-ngan sebaik-baiknya. Padahaldokter adalah pekerja lapangyang langsung berhadapan de-ngan para pasien.

Ditambahkan pula oleh WakilMenteri Kesehatan Ali GhufronMukti bahwa masih sepinya parapengguna program BPJS ini jugadikarenakan masyarakat masih

belum mendaftar. Masyarakatdiperkirakannya masih sibukmencari cara dan memahamiprogram baru ini. sebab, pro-sesnya harus dilakukan pendaf-taran terlebih dahulu.

“Jelas masih sepi, mereka ma-sih banyak yang belum daftar.Tapi coba dicek ke cabang askesatau posko-posko lain, pasti su-dah ada yang menggunakan sis-tem ini. Sebab mereka kan sudahtinggal pindah program,” tuturAli kemarin.

Wamenkes juga mengakui jikaprogram ini memang tidak dalamkondisi sempuran saat dilun-curkan. Terlebih minimnya pe-ngetahuan masyarakat terhadapsistem baru ini, bahkan banyadokter yang juga mengakui halyang sama. Namun ia yakin pro-gram ini dapat berjalan denganbaik nantinya.

“Ini kan program baru, jadiwajar jika tidak semuanya siap.Kita akan terus lakukan sosia-lisasi untuk semua kalangan. Itupasti,” ungkapnya.

Sementara itu, meskipun te-

lah melebur menjadi BPJS kese-hatan, Jaminan Kesehatan Ma-syarakat (Jamkesmas) ternyatamasih meninggalkan beberpahutang di belakang. Pembaya-ran Jamkesmas diketahui masihmenyisakan beberapa pemba-yaran tunggakan hingga saat ini.

Sebelumnya, Wakil menterikesehatan Ali Ghufron Muktimengatakan bahwa pada 2013tunggakan Jamkesmas menca-pai Rp 1,8 triliun. Dan ternyata,hingga saat ini hutang pemba-yaran pada pihak rumah sakitpenyedia jasa untuk Jamkesmasmasih belum semua terlunasi.

“Sudah sekitar 500 miliar yangdisetujui untuk dibayarkan, sisa-nya bertahap,” jelasnya.

Macetnya pembayaran ini di-karenakan naikknya jumlah pe-serta Jamkesmas pada tahun lalu.Jumlah peserta yang tadinyamencapai sekitar 70 juta pesertanaik menjadi kurang lebih 80juta. Selain itu, defisit ini memangbiasanya juga terjadi pada pe-ngujung tahun, namun karenaprogram langsung berganti baru

sehingga proses pembayaran-nya menjadi kesulitan.

“Biasanya langsung dibayarawal tahun, tapi karena awaltahun ini langsung ganti programjadi agak lama pembayarannya,”ungkapnya.

Kendati masih menyisakanbanyak tunggakan, Ali me-nyangkal jika nantinya hutangini akan menyulitkan para pe-serta BPJS kesehatan untuk ber-obat. Ia menekankan, bahwapembayaran BPJS kesehatan ber-beda dengan Jamkesmas. Pem-bayaran klaim BPJS kesehatanakan dilakukan paling lama 14hari setelah pasien berobat. Se-hingga pihak rumah sakit tidakperlu risau akan semakin me-nunggaknya tagihan kesehatanoleh pemerintah.

“Itu (Jamkesmas) pasti kitabayar. Hanya bertahap dan me-merlukan sedikit waktu. KalauBPJS, paling lama 14 hari. Jadirumah sakit gak perlu cemas,kami minta pelayanan tetap di-lakukan secara maksimal,” tu-tupnya. (mia)

Hari Pertama, BPJS Sepidari halaman 1

Ratusan Ribu Kotak dan Bilik Suara Rusakdari halaman 1

Pilihan material, lanjut Arief,diserahkan sepenuhnya kepadadaerah. Sebab, tidak semua dae-rah memiliki produsen materialplastik yang melimpah. Artinya,daerah juga bisa memilih mate-rial kardus jika dirasa memu-dahkan dalam proses lelang.

“Kalau di daerah ada produ-sen plastik, silakan gunakanplastik. Kalau banyak kardus,pakai kardus juga masuk spe-sifikasi KPU,” jelasnya.

Meski begitu, Arief tidak me-ngetahui persis berapa total ang-garan nasional untuk kebutuhantambahan kotak dan bilik suaraitu. “Semua lelang (kotak danbilik) sepenuhnya diserahkan kedaerah,” ujarnya.

KPU provinsi menjadi pihakyang ditunjuk KPU pusat untuk

pengadaan tambahan logistiktersebut. Berdasar data yangditampilkan KPU dalam sisteminformasi logistik (silog), ProvinsiJawa Barat adalah wilayah yangpaling banyak membutuhkanperbaikan kotak suara. Tercatat,89.250 kotak suara rusak beratdan 2.800 mengalami kerusakanringan. Provinsi Jawa Timur jugamembutuhkan tambahan kotaksuara dalam jumlah besar. Ter-catat, 52.123 kotak rusak berat,ditambah 21.384 kotak rusakringan.

Sementara itu, untuk kebu-tuhan bilik suara, Jatim mem-butuhkannya dalam jumlah pal-ing banyak. Berdasar data silog,56.019 bilik suara rusak berat dan14.290 bilik rusak ringan. KPUProvinsi Lampung juga mem-butuhkan tambahan bilik suarayang tidak sedikit karena tercatat

12.102 bilik rusak berat dan 9.066rusak ringan.

Sementara itu, pengadaan ko-tak dan bilik suara dalam Pileg2014 di sejumlah daerah tak le-pas dari permasalahan. Salahsatunya terjadi di Sulawesi Teng-gara (Sultra). Itu terkait dengandugaan spesifikasi logistik yangtidak memenuhi standar.

Ketua Komisi Pemilihan Um-um Sultra Hidayatullah menga-takan, masalah pengadaan ko-tak dan bilik suara Pemilu 2014yang diduga tak memenuhi stan-dar sudah diendus Bawaslu.Pihaknya juga berusaha meleng-kapi laporan mengenai penga-daan kotak dan bilik suara yangtidak memenuhi ketentuan ituuntuk dilaporkan ke Bawaslu.

Seperti dilansir Kendari Pos(Jawa Pos Group), Hidayatullahmengatakan bahwa dugaan ke-

curangan pengadaan kotak danbilik suara terlihat dari sampelyang dikirimkan KPU KolakaUtara (Kolut) dan Kota Kendari.Kata dia, tebal karton yang digu-nakan hanya 3,5"4 milimeter.Padahal, spesifikasi tebal mini-malnya adalah 6 milimeter.

“Kalau dimungkinkan, hasilrekomendasi Bawaslu dapat me-lengkapi laporan KPU Sultra,”ujarnya.

Saat disiram air, karton malahlangsung mengerut dan semakinlembek. Bahkan, bila disimpanlebih lama di tempat basah, logis-tik itu bisa hancur. Karena itu,KPU memastikan bahwa bahanyang digunakan dalam pem-buatan kotak dan bilik suara ter-sebut kedap air. “Bagaimanakotak suara ini bisa menjaminhasil perhitungan suara bilamudah sobek.” (jpnn)

JAKARTA - Kubu Anas Urba-ningrum kembali menunjukanperlawanan terhadap KPK. Me-reka menilai KPK terkesan me-maksakan mantan Ketua UmumPartai Demokrat tersebut se-bagai tersangka. Akibatnya kinilembaga pimpinan Abraham Sa-mad itu ragu-ragu melakukanpenahanan.

Kuasa Hukum Anas, FirmanWijaya mengatakan arah pem-buktian keterlibatan Anas dalamproyek Hambalang makin tidakjelas. Menurut Firman dalampersidangan mantan kabiro pe-rencanaan Kementerian Pemu-

da dan Olahraga Deddy Kusdinarfakta-fakta yang ada justru se-baliknya. “Fakta-fakta dipersidangan DK (DeddyKusdinar) menunjukan faktayang berbeda dengan sangkaanterhadap Anas,” jelasnya.

Salah satu fakta yang dimak-sud Firman ialah penerimaanmobil Toyota Harrier dari proyekHambalang. “Kami melihatnyasangkaan itu kini menjadi bias.Sudah terlanjur disebutkan da-lam dakwan tapi arah pembuk-tiannya tidak jelas,” ujarnya.

Firman ragu dengan alasanpenahanan Anas tak segera dila-

kukan karena factor penuhnyaRutan KPK. “Kami melihatnyaKPK ragu. Kalau ragu-ragu me-netapkan seseorang sebagai ter-sangka ya sudah lepaskan. Ja-ngan menetapkan tersangka du-lu baru mencari buktinya,” ung-kapnya.

Sebelum pergantian tahunkemarin, KPK membeberkanalasan belum adanya penaha-nan terhadap Anas. Wakil KetuaKPK Zulkarnaen menyebutkanfaktor belum ditahannya Anaskarena kondisi Rutan yang pe-nuh dan tidak mungkin me-masukan tahanan baru. (gun)

Soal Penahanan, Kubu AnasSebut KPK Ragu-Ragu

CCCCCMMMMMYYYYYKKKKK

CCCCCMMMMMYYYYYKKKKK

BISNISKAMIS , 2 JANUARI 2014 8

RADAR TEGAL

TEGAL – Beragamterobosan terus di-

lakukan Telkom Group.Salah satunya denganmenggencarkan edu-

kasi serta sosialisasiwifi.id yang bisa mem-buat semua terkoneksi

ke dunia maya.

K ak andatel TegalPungkas Untea mengatakan, saat ini se-

bagian besar masyarakat sudahmelek teknologi dan kerap me-manfaatkan internet dalam men-dukung aktivitas sehari-hari. Un-tuk itu, kehadiran wifi.id dariTelkom Group bisa mendukungaktivitas di luar rumah agar tetap

terhubung dengan internet yangstabil serta terjangkau, baik me-ngunakan laptop, netbook mau-pun perangkat gadget lainnya.

Saat ini, ada 5 pilihan SSIDyang masuk dalam @wifi.id [email protected]/[email protected], @wifi.id, Flexi Zone, FlashZone serta Flashzone-seamless.

Ada dua kategori yang bisadimanfaatkan. Pertama adalahkategori tidak berbayar atau freeuntuk memudahkan kepada peng-guna wifi kepada para pelanggandengan beberapa pembatasan.Diantaranya menggunakan [email protected], menggunakan [email protected], pelangganFlexi (SSID @wifi.id, Flexi Zone),pelan g g a n S p e e d y ( S S I D@ w i fi.id), pelanggan Telkomsel

Semua BisaOnline denganWiFi Id

(SSID @wifi.id, FlashZobe) sertapelanggan Telkomsel (SSID Flas-hzone-seamless).

Untuk kategori berbayar, pe-langgan yang belum berlang-ganan layanan data, akses [email protected] dapat dilakukan de-ngan cara membeli paket (timebased) yang menggunakan digi-tal voucher sebagai alat bayar.Pihaknya memberikan sosia-lisasi mengenai semua yang adakepada masyarakat agar fasilitastersebut bisa dimanfaatkan se-cara maksimal sesuai dengankebutuhan masing-masing.

“Ke depan, dengan semakinbanyaknya titik wifi.id, makakemudahan dalam berselancardi dunia maya menjadi semakinmudah,” jelasnya. (gun)

TEGAL – Tahun 2014 telah tiba, be-ragam harapan banyak digantungkandi tahun ini. Demikian halnya denganIndo Sarana Motor yang senantiasasiap memberikan layanan terbaik agarmasyarakat Tegal dan sekitarnya bisalebih mudah mendapatkan berbagaitipe sepeda motor Suzuki, baik secaratunai maupun kredit.

General Manager Indo Sarana Mo-tor Lolon Suharjito mengungkapkan,pelayanan yang telah berjalan selamaini akan terus ditingkatkan di tahunyang baru. Memasuki awal tahun 2014,sederet program penjualan serta promopendukung lainnya akan dihadirkanagar konsumen bisa lebih mudah men-dapatkan sepeda motor Suzuki, mulaidari tipe bebek, matik hingga sport.

Dengan dukungan jaringan yangluas dan tersebar di berbagai wilayah,menjadi nilai lebih karena bisa lebihdekat dengan masyarakat sehinggakebutuhan yang ada dapat dipenuhilebih cepat. Berbagai varian terbarujuga tersedia lengkap dan konsumenbisa datang untuk melihat secara lang-sung di showroom agar apa yang men-jadi kebutuhan bisa didapatkan de-ngan tepat.

“Stok kami tersedia lengkap dantinggal dipilih maka semua akan di-proses dengan cepat,” katanya.

Dukungan lain, lanjut dia, diantara-nya layanan after sales atau purna jualberupa ketersediaan bengkel resmiyang akan memberi kemudahan saatpelanggan membutuhkan layanan

berupa service berkala maupun per-baikan lain. Semua dilengkapi denganperalatan modern serta didukung me-kanik handal yang sudah berpenga-laman di bidangnya. Saat pelangganmembutuhkan pergantian suku ca-dang atau onderdil, semua juga ter-sedia lengkap sehingga bisa segeradilakukan pergantian sesuai kebu-tuhan yang ada. Layanan 3S tersebutselama ini sudah berjalan dengan baikdan memberi banyak kemudahan agarpelanggan setia Suzuki dapat meng-gunakan sepeda motor yang selaluberada dalam kondisi prima.

“Untuk program, akan selalu diha-dirkan yang baru dan tunggu saja ke-jutan-kejutan dari Indo Sarana Motor,”tandasnya. (gun)

ROCHMAN GUNAWAN/RATEG

SIAPKAN PROGRAM – Indo Sarana Motor bakal menyiapkan sederet program terbaru di tahun 2014.

Sambut 2014 Bersama Indo SaranaMotor

SIAP HADIRKANPROMO TERBARU

ADIRA Finance menghadir-kan program terbaru yang sangatistimewa, yaitu ’Serbu MokasBanjir Hadiah’.

Anda belum memiliki kenda-raan bermotor untuk mendu-kung aktivitas sehari, sementarakondisi kocek (dana, red) Andaminim? Mungkin program mo-tor bekas (mokas) yang diper-sembahkan Andira Finance kaliini dapat menjadi solusinya.

Konsumen tidak sekadar men-dapatkan kemudahan pembia-yaan kredit kepemilikan ken-daraan bermotor. Karena, dalamprogram ini konsumen juga akanberpeluang mendapatkan bera-gam hadiah istimewa.

’’Selain bisa memiliki mokas,konsumen juga bisa mendapat-kan beragam hadiah istimewa,’’tandas Kepala Marketing MotorBekas Adira Finance Tegal AlvitoWibi kepada Radar.

’’Kami mencoba mempersem-bahkan solusi dan kemudahanbagi masyarakat yang ingin me-miliki kendaraan bermotor me-lalui program Serbu Mokas BanjirHadiah ini. Program ini berlakumulai 1 Oktober 2013 hingga 31Mei 2014. Dan peluang emas

untuk mendapatkan hadiahnyajuga masih terbuka lebar,’’ lan-jutnya.BERAGAM KEUNTUNGAN

Alvito menjelaskan, dalamprogram ini beragam keuntu-ngan akan diperoleh konsumen.Konsumen dipersilakan bertran-saksi kredit mokas di seluruhdealer mokas yang bekerjasamadengan Adira Finance.

’’Beragam hadiah istimewa

telah disiapkan bagi konsumenyang beruntung. Di antaranya,puluhan mobil, ratusan sepedamotor, serta voucher,’’ jelas Al-vito.

’’Saat bertransaksi kredit didealer yang telah bekerjasamadengan Adira Finance, konsu-men akan mendapatkan hadiahlangsung berupa helm SNI yangelegan,’’ sambungnya.

Lebih lanjut Alvito menjelas-

kan, dalam program ini konsu-men juga akan mendapatkanangsuran dan uang muka ren-dah. Sejumlah tipe dan kenda-raan mokas yang dapat dimilikidi antaranya, Jupiter MX CW, Ju-piter Z CW, Jupiter Z15 CW, sertaNew Jupiter Z CW F1.

Selain itu, juga Revo AbsolutCW, Smash CW New, Supra FitNew, Supra X 125 CW, Supra X125 CW F1, Satria FU, Satria FUNew, Vega R, Vega ZR, serta BeatF1.

’’Karena program ini berlakuuntuk periode 1 Oktober 2013hingga 31 Mei 2014, maka pe-luang konsumen untuk men-dapatkan hadiah istimewa ter-buka lebar. Siapapun dapat men-jadi konsumen yang beruntungmendapatkan hadiah-hadiahtersebut,’’ terang Alvito.

’’Untuk informasi lengkapnya,konsumen bisa datang langsungke Kantor Adira Finance ter-dekat. Seluruh petugas kami a-kan siap melayani,’’ tambahnya.

Anda tertarik? Yuk, datanglangsung ke Adira Finance ter-dekat, serbu mokasnya, dan nik-mati banjir hadiahnya! (hestiprastyani/iklan)

PengobatanAlternatif Sin SheChang

TEGAL – Masyarakat Tegaldan sekitarnya yang saat inimenderita beragam penyakitdan ingin beralih ke pengobatanalternatif, Sin She Chang JayaAbadi Jalan A Yani Kota Tegalsiap memberikan pengobatandengan mengandalkan ramuanherbal dari Tiongkok untuk me-ngobati beragam penyakit tanpaoperasi dan efek samping.

Kobeng, pemilik Sin SheChang Jaya Abadi mengatakan,saat ini banyak masyarakat yangmenderita penyakit seperti dia-betes, hipertensi, jantung, stro-ke, syaraf, hepatitis, lambung, si-nusitis, polip, asma, bronchitis,paru-paru, batuk, tipes, ben-jolan atau tumor payudara, kista,keputihan, radang vagina, asamurat dan sebagainya yang inginberobat secara tradisional tetapibelum menemukan yang tepat.

Kepada siapa saja, pihaknyamemberikan kesempatan untukberkonsultasi terlebih dahulumulai Senin hingga Jumat, pukul09.00 sampai 12.00 WIB menge-nai penyakit yang diderita agardapat diberikan ramuan yangtepat. Bagi masyarakat yang barusaja menjalani operasi secaramedis, pihaknya juga menye-diakan obat berkhasiat paskaoperasi yaitu Pien Tze Huan yangmerupakan obat unggulan tra-disional China.

Ramuan Pin Tze Huang terdiridari bahan-bahan obat alamiyang bermutu tinggi sebagai o-bat utama untuk mengatasi pera-dangan, menghilangkan rasanyeri dan demam yang dise-babkan berbagai penyakit. An-tara lain hepatitis, demam ber-

darah, luka bakar, luka tusukbenda tajam, luka tembak danakibat gigitan lebah atau ular.Mempercepat proses penyem-buhan luka paska operasi, mem-percepat penyembuhan luka ba-kar dan patah tulang serta lukaborok pada penderita diabetes.

Khasiat nyata Pien Tze Huangtelah terbukti selama ratusantahun dan tidak tergantikan olehobat sejenis lainnya.

“Semua berasal dari alam dansudah teruji sejak ribuan tahundengan khasiatnya,” ujarnya.(gun)

Adira Finance Tegal

Tawarkan Solusi Plus Hadiah

DOK.RATEG

PADAT NASABAH – ADIRA Finance selalu dipadati nasabah yangtelah memanfaatkan beragam kemudahan dan layanan AdiraFinance.

ROCHMAN GUNAWAN/RATEG

BISA KONSULTASI – Sin She Chang memberikan kesempatanuntuk berkonsultasi tentang penyakit yang diderita.

Tanpa Operasi,Andalkan Ramuan Herbal

Proyeksi BankDunia

JAKARTA - Konsumsi domes-tik masih menjadi mesin utamapertumbuhan ekonomi Indone-sia. Karena itu, menyusutnyakonsumsi domestik diproyeksibakal menarik pertumbuhanekonomi di level rendah.

Ekonom Utama Bank Dunia diIndonesia Ndiame Diop menga-takan, Bank Dunia memproyeksiekonomi Indonesia bakal tum-buh 5,3 persen pada 2014.

“Tapi kalau konsumsi domes-tik melemah signifikan, makaekonomi hanya akan tumbuh dilevel 4,3 persen,” ujarnya dalamlaporan Bank Dunia kemarin (1/1).

Menurut Diop, Bank Duniamembuat tiga skenario pertum-buhan ekonomi Indonesia pada2014 dengan konsumsi domes-tik dan investasi sebagai duavariabel utama. Pertama, dasarperhitungan atau baseline yang

memproyeksi konsumsi masya-rakat (private consumption)bakal tumbuh 4,9 persen daninvestasi tumbuh 4,4 persen.Dengan asumsi tersebut, makaekonomi Indonesia diproyeksitumbuh 5,3 persen.

Skenario ke dua, konsumsidomestik sedikit melemah yangditandai dengan pertumbuhankonsumsi masyarakat sebesar4,4 persen dan investasi 3,9 per-sen. Dengan asumsi tersebut,ekonomi Indonesia diproyeksitumbuh 4,7 persen.

Skenario ke tiga, konsumsidomestik melemah signifikandengan indikator konsumsi ma-syarakat hanya mampu tumbuh3,9 persen dan investasi 3,4 per-sen. Dengan asumsi tersebut,maka ekonomi diproyeksi ha-nya akan tumbuh 4,3 persen.

Diop mengatakan, proyeksipertumbuhan ekonomi Indone-sia cukup sensitif dengan outlookinvestasi. Jika rating investasiturun, maka aliran modal masuk(capital inflow) bisa melemah

dan berdampak pada pelema-han nilai tukar rupiah.

Jika ditambah dengan kenai-kan suku bunga kredit, makakepercayaan konsumen bisa ter-gerus dan melemahkan profita-bilitas perusahaan. Hal itu punakan berimbas pada menyusut-nya konsumsi masyarakat.

“Jika itu terjadi, maka akanberpengaruh pada pertumbu-han ekonomi karena konsumsimasyarakat memegang porsi 55persen dari total belanja eko-nomi,” katanya.

Diop mengatakan, pemerin-tah Indonesia bisa meredampotensi pelemahan konsumsidomestik. Caranya, dengan tidakhanya fokus menekan impor, tapimendorong ekspor dan menga-mankan penanaman modal a-sing langsung atau foreign directinvestment (FDI).

“Risiko yang dihadapi eko-nomi 2014 memang besar, ka-rena itu Indonesia harus fokuspada program yang pro pertum-buhan,” ucapnya. (jpnn)

Skenario Terburuk, EkonomiTumbuh 4,3 Persen

CMYK

METROPOLISRADAR TEGAL

9KAMIS, 2 JANUARI 2014

CMYK

”BongkarPagarParkirStasiun”

KANCA BATIR

ORGANISASI PKL Taman Po-ci (ORPETA), mendesak DPRDdan pemkot bersikap tegas, me-nyusul pemagaran lapanganPJKA, yang dilakukan PT KAI.Sehingga pagar parkir stasiunharus dibongkar. Pemanfaatanlapangan PJKA oleh pemerintahdaerah setempat, kompensasipembangunan pagar tersebut.

Ketua ORPETA, Edy Kurniawanmempertanyakan sikap dewan,yang sempat meminta pemkotmembongkar pagar parkir StasiunBesar KA (Kereta Api) Tegal. Diaminta ada realisasi atas statemenitu. Apalagi lapangan PJKA yangjadi kompensasi pembangunanparkir stasiun, telah ditutup pagaroleh PT KAI.

M SAEKHUN/RATEG

DIPAGAR - Lapangan PJKA yang semula dijadikan relokasi PKL,akhirnya dipagar rapat oleh PT KAI.

ke hal 15 kol 1

MEMASUKI tahun 2014, Pe-merintah Kota (Pemkot) Tegalberharap aparaturnya mening-katkan kinerja. Bila tidak adapeningkatan, atau sama dengan2013, bisa dikatakan merugi.

Hal ini ditegaskan Wali KotaIkmal Jaya, ketika memberikansambutan pengantar menyam-but tahun 2014, di pendopo balaikota, Selasa (31/12) malam. Ha-dir pada kesempatan itu, jajaranForum Komunikasi PimpinanDaerah (Forkompinda), dan ke-pala SKPD di lingkungan pem-kot. “Dengan adanya pergantiantahun dari 2013 ke 2014. Apayang dikerjakan pemkot tahundepan, harus lebih baik diban-ding 2013.”

Dia berharap kinerja tahun2014 lebih bagus. Karena pe-patah mengatakan, hari ini haruslebih baik dari kemarin. “Jadi2014 lebih baik dari 2013. Jikasama saja, kita menjadi orangmerugi,” imbuhnya.

Mengevaluasi kinerja pemkottahun 2013, Ikmal mengucapkanterima kasih pada Forkopindadan SKPD. Dengan semangatkebersamaan, makin menyolid-kan dan mengakrabkan kerjasama. Hubungan baik ini harusberlanjut tahun 2014.

Terlebih, sambung dia, 2014merupakan tahun politik. Ter-dapat agenda pemilihan legislatifdan pemilihan presiden.

Tahun 2014, KinerjaHarus Meningkat

ADI MULYADI/RATEG

TIUP TEROMPET - Wali Kota Ikmal Jaya bersama jajaranForkompinda, dan kepala SKPD meniup terompet, menyambutkedatangan tahun 2014, di pendopo balai kota.

ke hal 15 kol 5Surat SuaraDikirim Maret

KOMISI Pemilihan Umum (KPU)mulai menerima logistik, yang akandipakai dalam pemilu legislatif (pileg)9 April 2014. Senin (30/12) malam,KPU Propinsi Jateng mengirim 113dus sampul II.S2 DPRD propinsi.Surat suara saat ini dalam proses ce-tak, dan dikirim ke KPU kabupaten/kota, bulan Maret 2014.

Menurut anggota KPU setempat,Agus Wijanarko, ada beberapa lo-gistik pileg yang dikirim. Termasukkiriman logistik dari KPU propinsi.Logistik lain pada Januari 2014 diki-rim lagi. Sehingga Maret mendatang,semua logistik yang akan digunakantelah dikirim semua.

KPU Terima Logistik untuk Pileg

M SAEKHUN/RATEG

LOGISTIK - Logistik kiriman KPU Propinsi Jateng, berupa 113 dus sampulII.S2 DPRD Propinsi, ditata di gudang KPU Kota Tegal.

AKBP Darmawan Sunarko SIK

OpsLilinCandiBerjalan Aman

PELAKSANAANOperasi Lilin Candi2013, dalam perayaanNatal 2013 dan TahunBaru 2014, telah ram-pung serta berjalansukses. Hal ini berkatbantuan maupun ke-sadaran masyarakat,yang ikut menjaga si-tuasi kamtibmas, agartetap aman bahkankondusif.

“Kami mengucapkan terima kasih pada unsurTNI, Pemerintah Kota Tegal bersama dinas terkait,FKUB, dan elemen masyarakat yang bersama-sama menjaga situasi kamtibmas. Sehingga ber-jalan aman serta kondusif, dalam perayaan Nataldan Tahun Baru 2014,” ujar Kapolres Tegal Kota,AKBP Darmawan Sunarko SIK.

Sebab, sejak pelaksanaan Pam Natal 2013, hing-ga menyambut tahun baru kemarin, semua berja-lan aman dan lancar. Hal ini berkat bantuan unsurmasyarakat atau pihak terkait, dengan suka relasiap membantu pengamanan.

“Ya, situasi seperti ini, harus selalu dijaga ber-sama. Kalau bukan kita, siapa lagi yang maumenjaga kotanya sendiri?” (gus)

AGUS WIBOWO/RADAR TEGAL

BERKAH - Cuaca pada malam Tahun Baru2014 yang cerah, menjadi berkah tersen-diri bagi pedagang terompet. Sebab da-gangannya laris manis diburu masyarakat.

Akhir Tahun, 55 Anggota TerimaKadoKenaikan Pangkat

TINGKATKANKINERJA DAN

PROFESIONALISME

MENGAKHIRI tahun 2013,ada 55 anggota Kepolisian Re-sort Tegal Kota naik pangkatsatu tingkat, Selasa (31/12).Upacara digelar di halaman ma-polres, dengan inspektur upa-cara Kapolres AKBP DarmawanSunarko SIK.

“Para anggota yang naikpangkat, dan mendapat keper-cayaan negara, lebih mening-katkan wawasan, pengetahuan,kinerja, berdedikasi, dan loyali-tas terhadap tugas maupun atas-an.”

Sementara data yang diterimaRadar, 55 personel Polres TegalKota yang naik pangkat, yaknidari pangkat Brigadir Polri 50personel. Di antaranya dari Aip-da ke Aiptu 4 orang, Bripka keAipda 6 orang, Brigadir ke Bripka4 orang, Briptu ke Brigadir 35 or-

ang, dan seorang dari Bripda keBriptu. Kenaikan pangkat berda-sarkan Surat Kapolda Jawa Te-ngah Nomor B/11597/XII/2013/Ro SDM, tanggal 23 Desember2013, tentang pemberitahuankenaikan pangkat.

ke hal 15 kol 5

ke hal 15 kol 1

AGUS WIBOWO/RADAR TEGAL

NAIK PANGKAT - Kapolres Tegal Kota AKBP Darmawan Sunarko SIK, ketika memberikan selamatpada puluhan anggotanya, yang baru naik pangkat, sebagai kado akhir tahun 2013.

KAMIS2 JANUARI 2014

PEMALANGRADAR TEGAL

10

PENTOL RAHPembentukanPengurusForkopis Periode2014-2015

FORUM Komunikasi RemajaPalang Merah Indonesia (Fork-opis) Kabupaten Pemalang dipenghujung tahun 2013 inimenggelar pembentukan pe-ngurus periode 2014 – 2015, Sab-tu (28/12), di Markas PMI. Ter-bentuknya kepengurusan inibertujuan untuk menampungaspirasi dari semua unit–unitPMR yang ada di KabupatenPemalang.

Selain itu, keberadaan pengu-rus baru Forkopis diharapkanPMR PMI Kabupaten Pemalangakan semakin kreatif, ceria, danpeduli terhadap sesama anggotaPMR. Acara ini dihadiri oleh 15sekolah wilayah dalam kota, 9sekolah wilayah selatan dan 26wilayah timur yang terdiri dariSLTP dan SLTA.

Ketua PMI Kabupaten Pe-malang Drs H Abdul Kadir mela-lui Anggota Pengurus MartonoSPd menjelaskan, Palang MerahRemaja (PMR) merupakan wa-dah pembinaan anggota remajaPMI dalam mewujudkan TriBhakti PMR. “Anggota inilahyang nantinya akan menerimatongkat estafet kepemimpinan,”tuturnya.

Dia juga mengajak seluruhanggota PMR jalin persau-daraan serta kembangkan se-mangat jiwa relawan. Untukmasyarakat Kabupaten Pema-lang berharap adanya duku-ngan, saran, masukan, danpartisipasi aktif para relawanguna memberikan sumbang-sih pengabdian dan karyabhakti demi kemajuan PMI.

Sementara Panitia Pemben-tukan Kepengurusan ForkopisDwito Muhbarok menerangkan,jenis kegiatan pada acara iniseperti pemberian materi kepa-langmerahan kepada anggotaPMR Madya dan Wira. (sri)

Tampung Aspirasi

EMBONG SRIYADI/RADAR PEMALANG

SAMPAIKAN MATERI - Relawan PMI Kabupaten Pemalang Dwito Muhbarok menyampaikan materipembekalan kepada 50 siswa SLTP dan SLTA.

PEMALANG – Kedapatanmembawa dan menyimpan nar-kotika jenis ganja, Ichwan Sa-putra bin Nasirin (28), wargaDukuh Glagah Desa Jatirejo Ke-camatan Ampelgading dibekukSat Res Narkoba Polres Pema-lang, Kamis (26/12), pukul 05.45WIB di Jalan Raya Gandulan te-patnya di Desa KedungbanjarKecamatan Taman.

Laki-laki yang bekerja sebagaisopir bus metro mini di Jakartaitu, ditangkap dan diamankansetelah turun dari bus jurusanJakarta tujuan Pekalongan. Sete-lah dilakukan pemeriksaan, dite-mukan dua bungkus daun ganjakering yang disimpan dalam tasplastik warna hitam, selanjutnyatersangka beserta barang buktidigelandang ke Mapolres Pema-lang.

Kapolres Pemalang AKBP De-di Wiratmo SIK melalui Kasu-bbag Humas AKP Harsono SHdidampingi Kasat Res NarkobaAKP Faizal Lisa SH menjelaskan,dari pengakuan tersangka bah-wa barang haram tersebut dibe-linya dari seseorang berinisial Balias PR di Meruya, Kebon Jeruk,Jakarta Barat, Senin (16/12), sek-itar pukul 11.00 WIB seharga Rp1.2 juta.

Menurutnya, barang tersebutuntuk keperluan atau dikon-sumsi sendiri, karena setelahmengonsumsi dapat meraskaandampaknya yaitu bisa fly dan

berhalusinasi serta badan terasaenak. Sehingga nafsu makan ber-tambah, namun saat sisa barangyang telah dikonsumsinya hen-dak dibawa pulang ke kampunghalamannya di Pemalang, kebu-ru ditangkap petugas.

Ganja yang dibeli dua garisyang tiap satu garisnya dibeliseharga Rp 600.000 tersebut, ma-sih menyisahkan 46,66 gramganja kering. Barang haram ter-sebut diamankan di MapolresPemalang sebagai barang buktiuntuk penyidikan lebih lanjut.

Untuk mempertanggungja-wabkan perbuatannya, tersang-

Tenteng Ganja,Sopir Takluk

ka ditahan di Rutan Polres Pema-lang. Tersangka diduga kerastelah melakukan perbuatan pida-na tanpa hak memiliki, memba-wa, menguasai, dan mengguna-kan narkotika golongan satujenis ganja sebagaimana diaturdalam pasal 111 ayat (1) jo pasal127 ayat (1) huruf a UU RI Nomor35 tahun 2009 tentang Narko-tika.

Akibatnya sopir metro mini ituterancam sanksi pidana penjarapaling singkat 4 tahun dan palinglama 12 tahun dan pidana dendapaling sedikit Rp 800 juta danpaling banyak Rp 8 milyar. (rid)

M RIDWAN/RADAR PEMALANG

BARANG BUKTI – Ichwan Saputra bin Nasirin (28) saatdigelandang di Mapolres Pemalang beserta barang bukti berupadaun ganja kering seberat 46,66 gram.

PEMALANG – Menyambutdatangnya tahun baru yang su-dah mentradisi bagi warga, khu-susnya di Kabupaten Pemalang,Jawa Tengah membuat jajarankeamanan Polres dan KodimPemalang harus siap siaga untukmenjaga keamanan di wilayah-nya. Kewajiban dan tugas beratyang harus dijalankan oleh sa-tuan keamanan, tak membuatKapolres Pemalang AKBP DediWiratno SIK dan Dandim 0711/Pemalang Letkol (Arh) RochimSetiawan Ranuwijaya perpang-ku tangan.

Namun untuk memberikansemangat kepada para anggota-nya, dua pejabat itu harus turunlangsung ke lapangan. Sepertiyang dilakukannya di Alun-alunPemalang, Selasa (31/12) malam.Didampingi Kepala Kesbang-polinmas Tetuko Raharjo, Ka-polres dan Dandim 0711/Pema-lang memantau jalannya pera-yaan pergantian tahun baru2014.

Menurut Kapolres, penga-manan momen tahun baru ba-nyak petugas keamanan yangdilibatkan yaitu sebanyak 467personel dan 200 tambahan dariPolres Pemalang. Selain itu, darilintas sektoral anggota KodimPemalang, mitra Polri senkom,pramuka juga ikut dilibatkan,sehingga total personil yang ber-jaga mencapai 700 orang per-sonil .

“Belum lagi dari komponenlainnya termasuk petugas Satpol

PP juga ikut dilibatkan guna pe-ngamanan tahun baru,” katanya.

Kapolres mengatakan penga-manan malam tahun baru, khu-susnya untuk alun-alun demiagar aman dan lancar, untukmobil atau kendaraan roda em-pat tidak diperbolehkan masukalun-alun karena diprioritaskanuntuk para pejalan kaki dan se-peda motor saja.

Sedang pengaman lokasi lain-nya di Obyek Wisata Pantai Wi-duri karena tempat wisata iniakan banyak dikunjungi olehwarga usai perayaan di alun-alun. “Karena akan ada pergeserarus masa menuju Obyek WisataPantai Widuri, maka petugasjuga telah disiapkan, agar situasiwilayah juga tetap aman.”

Dalam melakukan pengama-nan di Obyek Wisata Pantai Wi-duri akan dilakukan hingga pu-kul 02.00 WIB, dengan mela-kukan operasi membubarkanpengunjung di obyek wisata ter-sebut. Melakukan penyisiransemua warga yang ada di obyekwisata, dengan melibatkan in-tansi terkait lainnya yaitu dariKodim, Pom AL.

Operasi yang dilakukan me-nurutnya untuk menjaga ke-amanan pask perayaan tahunbaru. Yaitu untuk menghindariterjadi pesta miras dan aksi bru-tal kebut-kebutan bahkan

Kapolres Turun Langsung

mungkin untuk menghidari aksikejahatan dan tawuran antarwarga.

Disamping itu, untuk men-jaga kelancaran lalulintas, jugatelah di siapkan enam titik ataukantong tempat parkir kenda-raan, khususnya untuk kenda-raan roda empat yaitu mulai dariarah selatan. Kendaraan yangmau masuk ke alun-alun tidakdiperbolehkan, semua diarah-kan ke jalur selatan dan tempatparkir lainnya di Yogya Mall juga

telah disiapkan. Bahkan Semua jalur yang menuju ke

alun alun untuk menjaga kelan-caran juga semua telah disiapkantempat parker. Sehingga ken-daraan roda empat tidak masukalun-alun. Selain warga yangmenggunakan mobil bak ter-buka apabila ada penumpang-nya semua diturukan dan dihen-tikan untuk berjalan kaki saatmenuju alun-alun. Temasuk jikaada konvoi kendaraan sepedamotor yang datang secara be-

rombongan di pecah agar tidakmelakukan konvoi.

Harapan Kapolres agar ma-syarakat itu bisa melaksanakantahun baru dengan aman, nya-man, tertib dan damai. Se-hingga keamanan KabupatenPemalang tetap terjaga denganbaik.

Bahkan Kapolres juga sempatmenghimbau kepada warg ma-syarakat dalam perayaan tahunbaru meksi dengan suka cita dangembira tapi tidak melakukanhal-hal yang melanggar hukum.

Seperti mabuk-mabukan, ke-but- kebutan yang bisa menga-kibatkan terjadinya kecelakaan.Selian itu agar hindari pengguna-an narkoba. Termasuk melaku-kan operasi tempat hiburan jugadilakukan dengan menutup se-mua tempat hiburan yang ada.

Kapolres menjelaskan, dalammalam tahun baru ini, tidak adahiburan bukan karena tidak di-perbolehkan, tapi pas kebetulantidak ada yang mengajukan.

Namun demikian jika pun adademi keamanan pihaknya se-mentara untuk malam tahunbaru tidak mengijinkannya un-tuk dilaksanakan di alun-alun.

Karena petugas yang ada se-mua dikonsentrasikan untukmenjaga keamanan perayaantahun baru.

Meski demikian Kapolres ju-ga siap mendukungnya apabilaPemda Pemalang mengadakanacara hiburan untuk malam ta-hun baru. (apt)

AGUS P/RADAR PEMALANG

PANTAU PERAYAAN - Kapolres Pemalang AKBP Dedi Wiratno SIKdan Dandim 0711/Pemalang Letkol (Arh) Rochim SetiawanRanuwijaya memantau langsung perayaan malam tahun barudi Alun-alun Pemalang kemarin.

PEMALANG – Mobil Innovayang berpenumpang warga Ja-karta Timur terbalik tepat di de-pan mini market sebelah baratSMAN 2 Pemalang, Senin (30/12), sekitar pukul 00.10 WIB. Mo-bil bernomor polisi B 1634 TFRyang melaju dari arah barat ter-sebut, tak melihat gundukan ta-nah di Jalan Jenderal SudirmanPermalang.

Nur Kholidin, warga DesaPedurungan Kecamatan Taman,salah seorang saksi mata menga-takan, saat itu dia dari arah baratnaik sepeda motor tepat beradadi belakang mobil naas itu. Ke-tika sampai di depan sebuahdealer, mobil menabrak tum-pukan material tanah yang bera-da di sebelah kanan badan jalan.

Mobil kemudian oleng dansopir membanting stir ke kiri,

Tabrak GununganTanah, Innova Terguling

sehingga menabrak pohon yangberada di pinggir jalan hinggaroboh. “Karena jalan licin digu-yur hujan, mobil itu tergeser be-berapa meter dan terbalik hinggasampai di depan mini market,”kata Nur Kholidin.

Akibatnya, mobil rusak parahyakni bodi bagian depan mobilhancur dan kaca depan dan sam-ping pecah. Sedangkan ketigapenumpangnya Slamet Mulyo-no (59), Endang Sabdaningrum(53), dan Asri (29), hanya manga-lami luka ringan dan langsung dilarikan ke Rumah Sakit Siaga Me-dika Pemalang.

Ketiganya adalah wargaPenggilingan RT 4 RW 16 JakartaTimur yang masih satu keluarga.Menurut keterangan korban,mereka bertiga hendak menujuSolo.(rid)

MUSYAWARAH antar desa(MAD) prioritas usulan tahunanggaran 2014, Selasa (31/12),dilaksanakan di Pendopo Keca-matan Randudongkal. MAD di-adakan sejak 30 Desember diha-diri perwakilan dari 18 desa yaitukepala desa, Tim Pelaksana Ke-giatan (TPK), tokoh masyarakat,serta wakil perempuan.

Menurut Ketua MAD BudiMaskuri, setiap desa akan me-ngusulkan sarana dan prasaranayang akan diprioritaskan. Kemu-dian akan dinilai oleh desa lain-nya, setelah nilai terkumpul hasilnilai dari desa lain tersebut akanmenentukan rangking yang ber-pengaruh pada pendanaan.

MAD Prioritas UsulanTahun Anggaran 2014

“Hasil dari musyawarah iniakan menentukan rangking un-tuk setiap desa dan berkaitandalam hal pendanaan,” ung-kapnya.

Kegiatan tersebut dilaksana-kan dua hari, di mana pada haripertama untuk pembacaan tatatertib dilanjutkan hari keduapenilaian dan presentasi setiapdesa yang memprioritaskan usu-lanya. Adapun kriteria penilaianusulan yaitu lebih bermanfaatbagi masyarakat atau rumahtangga miskin (RTM), berdam-pak langsung dalam peningka-tan kesejahteraan, dapat diker-jakan oleh masyarakat dan didu-kung sumber daya. (maf)

SITI MAFTUKHAH/RADAR PEMALANG

Sampaikan Usulan - Ketua MAD Budi Maskuri mendengarkansalah satu usulan perwakilan desa di Kecamatan Randudongkal.

Gapura Ikon Desa PenusupanRANDUDONGKAL - Masyarakat Desa Penusupan Kecamatan

Randudongkal menyambut gembira dengan dibangunnya gapura DesaPenusupan yang baru kali pertama dibangun. Gapura yang menjadiikon desa merupakan salah satu bentuk wajah dan identitas darisebuah desa.

Kepala desa Penusupan Fauzan mengatakan, gapura tersebutsangat membantu warga desa karena bukan hanya sebagai wajahdesa akan tetapi memiliki multi fungsi. Selain menjadi identitas maupunikon desa, fungsi lainnya adalah dapat menjadi tempat berteduh untukwarga yang sedang menunggu angkot.

“Banyak warga menggunakan fasilitas sarana transportasi sepertiangkot. Sebelum ada gapura tidak ada tempat berteduh selamamenunggu angkot,” katanya, Selasa (31/12).

Pembangunan gapura yang sebelumnya diperkirakan selesai sekitarsebulan, sampai sekarang masih dalam tahap penyelesaianya. Dalampembangunanya pun masyarakat sangat antusias dengan membantupembangunan mulai dari penggalian pondasi hingga yang lainya.

“Ada taman kecil yang dibangun di gapura tersebut untuk menambahkeindahan,” tambahnya.

Banyak pembenahan yang dilakukan oleh setiap desa agar tercapaikemajuan seperti pembangunan gapura desa penusupan tersebutyang merupakan salah satu bentuk kemajuan desa dengan membawaperubahan pada akses masuk desa.

“Nantinya juga akan dibuat gapura di tempat pemakaman umumsehingga pembangunanya akan merata,” pungkasnya. (maf)

SITI MAFTUKHAH/RADAR PEMALANG

TAHAP FINISHING - Kepala Desa Penusupan Fauzan memantaupembangunan gapura yang mulai tahapan penyelesaian.

LINTASTigaKelompok

RemajaNyarisBentrokPEMALANG – Malam pergantian tahun baru yang dirayakan oleh

semua lapisan masyarakat dari anak-anak, remaja hingga dewasahampir terjadi di semua kota, salah satunya di kabupaten Pemalang.Perayaan malam tahun baru yang diselimuti oleh suasan terangmembuat sejumlah warga bersemangat untuk mendatangi pusat kotayaitu alun-alun sekedar merayakannya bersama teman, saudara,maupun keluarga.

Tampak di jantung kota suasana malam itu menjadi ramai bak lautanmanusia yang memadati seluruh jalan di sudut-sudut kota hingga kealun-alun Pemalang. Di Alun-alun Pemalang praktis lalu lintas macettotal karena ribuan warga berjubel di tempat tersebut, Selasa (31/12) kemarin malam.

Di beberapa titik jalan tampak dari arah timur arus kendaraanmenyemut menuju ke arah barat di jantung kota, begitu pula dari arahselatan, barat dan utara juga demikian. Warga berduyun-duyunmenuju ke arah jantung kota di alun-alun Pemlaang.

Tepat pukul 24.00 WIB warga yang sebelumnya sudahmempersiapkan terompet langsung meniupnya, termasuk menyalakankembang api. Saat warga kembali pulang itulah nyaris terjadi bentrokantara sekelompok remaja dalam suasana merayakan malampergantian tahun dari 2013 ke 2014.

Keributan pertama terjadi di Jalan Jenderal Sudirman atau di depanHotel Pemalang. Seorang remaja yang membonceng temannya tiba-tiba marah dengan salah satu pengendara di depannya.

Entah apa pemicunya, pemuda itu mengacung-acungkan tangannyadan nyaris memukul lawannya. Namun begitu pemuda itu didekatioleh rekan wartawan, langsung kabur.

Kejadian kedua terjadi di depan RSU Siaga Medika. Seorang remajayang berboncengan dengan teman wanitanya marah denganpengendara sepeda motor yang juga seorang remaja pria. Anaktersebut menghentikan laju kendaraan remaja satunya dan nyaristerjadi baku hantam. Namun setelah didekati wartawan, keduanyamengurungkan niatnya untuk berkelahi. (rid)

KABUPATENTEGALRADAR TEGAL

13KAMIS2 JANUARI 2014

DONOR

KRAMAT - Seorang anggotapolisi tewas mengenaskan se-telah sebelumnya terlindas trukdi Jalur Pantura Kabupaten Te-gal, tepatnya di depan SPBU Mu-ri Kelurahan Dampyak, Keca-matan Kramat, Selasa (31/12)malam. Korban adalah BrigadirSuwarjono yang merupakananggota Brigadir Mobil Sub De-tasemen Pelopor 2 B Polda Jatengyang bermarkas di Kota Pekalo-ngan.

Kapolres Tegal, AKBP TomyWibisono, melalui Kasatlantas,AKP Padli, didampingi KanitLaka Lantas, Iptu Rochim me-ngatakan, kecelakaan maut ituterjadi pada pukul 22.30 WIB.Saat kecelakaan, korban masihmengenakan seragam lengkapdan membawa senjata. Korbanmerupakan warga RT 1 RW 5 DesaGandararum, Kecamatan Kajen,Kabupaten Pekalongan. “Nya-wanya tidak tertolong meskisempat dirawat di RS Mitra SiagaKramat,” kata Rochim, saat dihu-bungi di lokasi kejadian.

Kronologis kecelakaan itu,Rochim menerangkan, malamitu Suwarjono dalam perjalananuntuk keperluan dinas tanpamenjelaskan lebih detail. Korbanmengendarai motor Yamaha Ju-piter berpelat nomor G 6186 YBdari arah barat ke timur. Di depanSPBU Muri, Suwarjono terjatuhsetelah menerjang jalan berlu-

Polisi Tewas Terlindas Trukbang yang cukup dalam. Naas,tepat di belakang Suwarjonomelaju truk bermuatan paketyang dikemudikan Maksum (48)warga Desa Kalianyar, Kecama-tan Wonosalam, Kabupaten De-mak. Karena jaraknya sangatdekat, kecelakaan tidak dapatdihindari meski truk berpelatnomor H 1453 WH itu melajupelan karena menarik truk sejenisyang mogok. “Kerusakan jalurpantura dan minimnya penera-ngan di lokasi kejadian menjadisalah satu faktor penyebab ke-celakaan itu,” kata Rochim.

Supir truk, Maksum mengaku

sempat melihat ada motor ter-jatuh di sebelah kanan kenda-raannya. Pada saat itulah, kenda-raannya mendadak tidak bisaberjalan karena terganjal tubuhkorban. “Dia (korban) mau me-nyalip (truk) saya, tapi dia ter-jatuh karena terkena lubang dijalan itu,” tutur Maksum yangmengaku membawa muatan ba-rang milik Polda Jawa Tengahdari Jakarta hendak menuju keSemarang. Maksum masih men-jalani pemeriksaan di Polres Te-gal. Meski diduga lalai, statusMaksum belum ditetapkan se-bagai tersangka. (yer)

YERRI NOVEL/RADAR SLAWI

CEK DARAH - Tampak sejumlah relawan saat dicek keseha-tannya sebelum mendonorkan darahnya.

Kebutuhan Darah Masyarakat60 Kantung

SLAWI - Kebutuhan darah masyarakat Kabupaten Tegal rata - ratamencapai 60 kantung setiap harinya. Untuk mencukupinya, pihakUDD PMI Kabupaten Tegal selama ini mengandalkan sumbangan darahdari para sukarelawan.

Direktur UDD PMI Kabupaten Tegal, dr Sumaryati Bimo mengatakansetiap harinya, kebutuhan darah di PMI Kabupaten Tegal kurang lebih60 kantong. Sekitar 80 persen diantaranya berasal dari Donor DarahSukarela dan sisanya adalah donor darah pengganti. “Saya mengajakkepada kelompok masyarakat untuk melakukan aksi sosial melaluiacara donor darah. Ini sangat membantu mencukupi kebutuhan stokdarah di UDD PMI,” ajaknya.

Dikatakannya, pihaknya siap mendatangi kelompok masyarakat yangbersedia menyumbangkan darahnya dengan mobil keliling khususdari Unit Donor Darah (UDD) PMI, meski jumlahnya sedikit. “Kami telahsiapkan mobil keliling untuk mendatangi langsung ke kelompokmasyarakat yang siap donor darah,” ujarnya.

Terpisah Ketua PMI Kabupaten Tegal, H Iman Sisworo SH melaluiKetua Bidang Kesiapsiagaan, dr Bimo Bayuadji mengatakan, harirelawan sedunia yang jatuh pada tanggal 26 Desember diperingatidengan kegiatan aksi sosial donor darah yang dipelopori olehRelawan PMI dengan mengusung tema “Relawan Palang Merah In-donesia Berbakti untuk Perikemanusiaan, Persaudaraan danperdamaian”. (yer)

RAPAT

HERMAS PURWADI/RADAR SLAWI

SATUKAN PENDAPAT - Gelar pemantapan jelang realisasipipanisasi bantuan presiden yang dipimpin Dandim 0712/Tegal, kemarin.

RealisasiPipanisasiBantuan Presiden

DUKUHTURI - Upaya merealisasi program pipanisasi air bersihbantuan Presiden RI kepada masyarakat di wilayah Kodim 0712/Tegalterus dimatangkan. Dandim 0712/ Tegal, Letkol Inf Jefson MarisanoSimanjuntak SIP mengundang semua kades yang akan menerima ban-tuan tersebut, di aula Makodim setempat, Selasa (31/12) siang kemarin.

Diakuinya, tujuan dari program pipanisasi air bersih bantuan pre-siden kali ini adalah untuk mewujudkan ruang juang, alat Juang, kondisijuang dan kemanunggalan TNI-rakyat serta dalam rangka membantupemerintah dalam menciptakan kesejahteraan masyarakat. “Sasaranyang hendak kita bidik adalah menumbuh kembangkan kesamaan visi,misi antar aparatur pemerintah dan para pembina kemasyarakatansecara terpadu dan melembaga dalam memberdayakan masyarakatdan lingkungannya. Selebihnya untuk meningkatnya kesejahteraan dankehidupan sosial masyarakat di daerah menuju masyarakat yangsemakin sejahtera dan mandiri serta memiliki ketahanan wilayah yangtangguh dalam menghadapi setiap hakikat ancaman,” cetusnya.

Diyakininya, dari giat ini akan tumbuh semangat kebersamaan,gotong-royong dan rasa kekeluargaan serta partisipasi aktifmasyarakat dalam membangun daerahnya sehingga terciptanya jiwapersatuan dan kesatuan yang kokoh, kuat serta terwujudnyaKemanunggalan TNI dan rakyat. (her)

SLAWI - Pesangon atau yangbiasa disebut dengan jasa lung-guh untuk kepala desa (kades)yang telah purna masa tugasnya,sejauh ini belum ada aturannya.Baik aturan dari pemerintah pu-sat, propinsi maupun peraturandaerah. Hal ini ditegaskan KetuaKomisi I DPRD Kabupaten Tegal,Tri Leksono, kemarin.

Dia mengakui, tidak sedikitkades yang sudah purna tugas,selalu meminta jasa lungguh.Biasanya, jasa lungguh itu beru-pa tanah bengkok yang dijualtahunan atau digadaikan. De-ngan begitu, kades yang baruatau kades terpilih tentunyaakan protes. “Biasanya sepertiitu, kades yang baru tidak terimakarena tanah bengkok yang me-rupakan haknya, dijual tahunanoleh kades yang lama hinggamelebih masa tugas,” kata Tri.

Dia berpendapat, apabila adakeinginan memberikan pesa-ngon untuk kepala desa yangmemasuki masa purna tugas,

Pesangon Kades BelumAda Aturan Mainnya

bisa dimusyawarahkan di ting-kat desa. Artinya, dalam musya-warah desa diputuskan di dalamperaturan desa untuk membe-rikan pesangon untuk kepaladesa yang purna tugas. Uang pe-sangon tersebut disisihkan dariAlokasi Dana Desa atau ADDsesuai dengan keputusan mu-syawarah desa. “Itu harus meli-batkan BPD, dan lembaga desaserta tokoh masyarakat desa,”ujarnya.

Tujuannya, lanjut Tri, untukmengantisipasi terjadinya keri-cuhan di lingkungan desa dike-mudian hari. Dia berharap, jasalungguh untuk kades yang su-dah purna tugas tidak harus daritanah bengkok. Menurutnya,jasa lungguh bisa dianggarkandari dana lainnya.

“Selama ini, jasa lungguh se-lalu turun temurun. Dan itu ha-rus dihapus karena bisa menim-bulkan ketidaknyamanan di ling-kungan masyarakat desa,” pin-tanya. (yer)

YERRY NOVEL/RADAR SLAWI

AUDENSI - Sejumlah anggota Komisi I DPRD Kabupaten Tegal audensi dengan pemerintahKecamatan Kramat, belum lama ini.

ADIWERNA – Geliat peringa-tan HUT ke 34 SMP N 2 Adiwernadimeriahkan dengan gelaran pa-meran yang bertajuk “ Expo Spe-duna” . kegiatan berlangsungselama tiga hari yakni Rabu danberakhir Sabtu dipelataran se-kolah setempat. Expo mema-merkan hasil karya siswa siswiSMP Negeri 2 Adiwerna. Ber-bagai stand dari luar juga turutmeramaikan Expo Speduna di-antaranya stand dari SMK BinaNusa Slawi yang menampilkanhasil kreasi fotografi dan filmdokumenter, Bimbingan BelajarAlfa English Club Adiwerna, Er-lina Fashion dari Ruko Pasar PagiTegal, Maria Ulfah FashionUjungrusi. Expo juga dimeriah-kan dengan hiburan yang diisisiswa siswi yang tergabung da-lam ekstra kurikuler Seni Musik.

Ketua panitia HUT, NurochimSPd menjelaskan hasil karyasiswa yang disuguhkan di arenaexpo diantaranya ketrampilanelektronika yang memamerkanbel untuk lomba cerdas cermat,pemanfaatan kaleng bekas un-tuk celengan dengan hiasan war-na warni, guci yang dibalut den-gan kulit telur. “Yang menjadiprimadona adalah bonsai yangterbuat dari bonggol kayu dandaun sintetis,” jelasnya.

Selain itu, sambung Nuro-

Expo Speduna, SuguhkanHasil Karya Siswa

chim, dari ekstra Pramuka SMPNegeri 2 Adiwerna yang saratdengan prestasi dan kejuaraanjuga memamerkan foto foto ke-giatan dan pernak pernik yangberkaitan dengan kegiatan pra-muka termasuk sejumlah tropikejuaraan yang diraih. “Pramukamenyuguhkan hasil kegiatandan sejumlah tropi yang direng-kuh pada sejumlah event baiktingkat Kecamatan maupun Ka-bupaten,” ujarnya.

Dirinya berharap ajang Expobisa dimanfaatkan oleh para sis-wa untuk lebih meningkatkanpengetahuannya untuk lebihbaik di masa yang datang. “Sayajuga mengucapkan terima kasihkepada semua pihak yang telahmendukung suksesnya acaraini,” tukasnya.

Sementara itu, Kepala SMPNegeri 2 Adiwerna, Drs.TaufikHidayat mengatakan kegiatanExpo Speduna merupakan kalipertama digelar pada rangkaianHUT ke - 34 dan menjadi momenyang baik untuk siswa siswi bela-jar mengembangkan diri me-nurut bakat dan minatnya. “De-ngan adanya expo ini siswa bela-jar langsung bagaimana mem-persiapkan sebuah pameran ba-ik dari bahan pameran yang se-bagian besar hasil karya siswasekolah,” katanya. (yer)

YERRY NOVEL/RADAR SLAWI

TRUK DIAMANKAN - Truk paket yang melindas tubuh AnggotaBrimob Sub Detasemen Pelopor 2 B Pekalongan, BrigadirSuwarjono di Jalan Raya Pantura depan SPBU Muri DampyakKecamatan Kramat, Selasa (31/12) malam.

KAMIS2 JANUARI 2014

RADAR TEGAL

14

RSUD Brebes (0283) 671431

RSU Bhakti Asih (0283) 671279 / 673481

RSIA Mutiara Bunda Tanjung Brebes (0283) 877222

RS Dera As Syifa Banjarharjo Brebes (0283) 889588/ 889548

Hotel Dedy Jaya Brebes (0283) 673133 / 673158

RS Dedy Jaya (0283) 672145/ 672525

TELEPON PENTING

RADARBREBES

WONGE DEWEK

AJIB AH...

Jumlah Pembina Pramuka KurangBREBES - Kwartir Cabang (Kwarcab) 11.29 Brebes terus mencetak

pembina mahir untuk memenuhi jumlah pembina di berbagai gugusdepan (Gudep). Antara lain denganmengadakan Kursus Mahir LahirLanjutan (KML) tingkat KabupatenBrebes. Apalagi, jumlah pembina diKabupaten Brebes mengalami keku-rangan akibat banyak yang pensiundan gonta-ganti pembina.

“Kami ingin terus mencetak pembina,meski perlahan namun pasti untukmemenuhi kekurangan pembina ma-hir,” ujar Ketua Kwarcab terpilih HEmastoni Ezam SH MH.

Menurut dia, Pembina Mahir sangatdibutuhkan untuk melahirkan pesertadidik yang berkualitas. Kalau pem-

binanya sudah mahir, dalam artian memenuhi syarat-syarat yangharus dipenuhi oleh seorang pembina maka akan melahirkan pesertadidik yang berkualitas pula.

“Jangan sampai peserta didik dibina oleh kakak kelasnya, yangnotabene belum memiliki kecakapan untuk membina,” kata Emastoniyang juga Sekda Brebes.

Dia menjelaskan, KML diikuti oleh 80 peserta. Mereka terdiri atasPeserta untuk golongan siaga 25 orang dan golongan penggalangsebanyak 55 peserta. KML yang berlangsung sejak 23 sampai 29Desember itu, setelah diadakan penilaian yang dinyatakan lulus untukgolongan siaga 22 orang, tidak lulus 2 orang dan lulus bersyarat 1orang. Sedangkan untuk golongan Penggalang, dinyatakan lulus 33orang. Sementara 6 orang dinyatakan tidak lulus dan 6 lainnyadinyatakan lulus bersyarat.

Sebagai peserta terbaik antara lain Lakhmudin MPd, Kustoro WHYSIP, Megawati, Iskandar, Lilis Sundari SPd SD, Khotijah SPd dan SitiKhodijah. (har)

DOK.RADAR BREBES

Emastoni Ezam SH MH

BUMIAYU - Selama musimpenghujan yang terjadi saat ini,sejumlah lubang mulai bermun-culan beberapa titik di ruas jalanutama Kecamatan Bumiayu.

Selain genangan air, endapanlumpur juga terlihat mengotorijalan. Seperti terlihat di depankantor Telkom Bumiayu dan jugadi sekitar pertigaan Bumiayu-Bantarkawung.

“Kondisinya cukup menggang-gu kenyamanan. Selain peng-guna kendaraan, para pejalankaki juga tidak lepas terkenaimbasnya,” kata Rudi (38) wargaDesa/Kecamatan Bumiayu.Sementara warga di sekitar per-tigaan Bumiayu-Bantarkawung

mengeluhkan kondisi sebagianjalan yang di tutupi endapanpasir yang tidak hanyut terbawaair saat turun hujan.

Kondisi jalan berlubang jugaterlihat di ruas Bumiayu-Ton-jong. Sebelumnya ruas jalan tere-but mendapat pemeliharaanmenjelang musim arus mudik-balik lebaran lalu, hanya saja saatini kerusakan berupa hilangnyalapisan aspal hingga membuatlubang terlihat tersebar di sejum-lah titik.

“Masih belum lama, semenjaksering diguyur hujan aspalnyamenghilang. Bahkan sepeda mo-tor harus berhati-hati karenajalan berlubang, sring tidak ter-

lihat terutama di malah hari,”ungkap Hemin (44) warga lain-nya.

Kepala UPTD PU KecamatanBumiayu melalui staf BinamargaPU Kecamatan Bumiayu ImamRiyadi mengatakan, untuk pena-nganan di jalur-jalur utama pi-haknya berkoodinasi denganBinamarga Provinsi sesuai de-ngan kewenangannya.

“Namun demikian untuk jalurdalam kota, kita secara berkalalakukan pemeliharaan utama-nya kondisi saluran drainase.Disamping turut memantaukondisi kerusakan jalan Bina-marga Provinsi sebagai bahanlaporan,” jelasnya. (pri)

Jalan Utama Berlubang

TEGUH SUPRIYANTO/RADAR BREBES

TIDAK NYAMAN - Kondisi jalan berlubang disertai lumpurmemberikan kesan tidak nyaman bagi pengguna jalan utamaBumiayu.

MALAM pergantian tahun, dari ta-hun 2013 ke tahun baru 2014 disambutmeriah warga Kabupaten Brebes. Se-bagian warga Kota Bawang (julukanKabupaten Brebes) merayakannyadengan diisi doa bersama. Tak luputpula, tiupan terompet juga turut me-nandai perpindahan tahun tersebut.Hal ini seperti yang nampak di StadionKarang Birahi Brebes, Selasa malam(31/12). Puluhan ribu pengunjungnampak larut, bersama jajaran ForumPimpinan Kepala Daerah (Forkom-pinda), yang dipimpin duet BupatiBrebes Hj Idza Priyanti SE dan WabupNarjo.

Doa bersama dipanjatkan sebagaiungkapan rasa syukur atas nikmat yangtelah diberikan Allah SWT. SehinggaBrebes dalam keadaan aman, damai,kondusif, maju, dan sejahtera dalamlindungan Allah SWT. Doa dipimpinKH Syaefudin Mahmud dari JatirokehSonggom.

Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SEdalam kata sambutannya mengucap-kan terima kasih kepada seluruh wargaBrebes yang telah turut membantupembangunan di Kota Bawang. Lewattangan-tangan trampil warga Brebes,Kabupaten Brebes mampu menoreh-kan prestasi yang gemilang baik ditingkat provinsi maupun nasional.

“Kami sangat berterima kasih kepadarakyat Brebes yang telah membangundan mengukir prestasi untuk Brebes,”teriak Bupati disambut tepuk tanganribuan hadirin yang memadati stadionkarang birahi.

Meski demikian, Bupati juga me-ngakui adanya kekurangan selamatahun 2013. Namun kekurangan ter-sebut janganlah menjadi penghalangtetapi harus terus diperbaiki ditahun2014. Tentunya, dengan prinsip hari iniharus lebih baik dari hari kemarin, danhari esok harus lebih baik dari hari ini.

Ditahun 2014, yang dinyatakan seba-

gai tahun politik, hendaklah wargaKota Bawang mampu meningkatkanpartisipasinya sebagai pemilih yangcerdas. Perbedaan merupakan kein-dahan untuk meraih kebersamaan.“Jangan sampai adanya perbedaanpilihan menjadikan kita terpecah be-lah. Justru dengan perbedaan, akansaling melengkapi dan membawa kein-dahan dan kemajuan Brebes,” imbauBupati.

Bupati dan Wakil Bupati Narjo, SekdaBrebes H Emastoni Ezam SH MH be-serta rombongan Forkompinda naik ke

panggung tepat pukul 23.58 menit.Dengan melambai-lambaikan tangandi atas panggung, Bupati menyapamasyarakat yang telah menyemut.

“Selamat tinggal tahun 2013 dan sela-mat datang tahun baru 2014. SemogaBrebes makin maju dan masyarakattambah sejahtera,” sapa Bupati.

Dengan menghitung waktu mundurangka 10 sampai 1, Bupati dan ma-syarakat meniup terompet bersamaanmenandai datangnya tahun baru 2014.Raungan motor dan bunyi petasankembang api langsung membahana. Di

langit terlihat warna-warni kembangapi, memberi harapan kecerahan dankeceriaan ditahun 2014.

Sementara itu, di depan stadion,ribuan masyarakat yang didominasikaum remaja berjalan tanpa arah me-raung-raungkan knalpot, berdiri, dansaling berjejal.

Mereka menjalankan aksi dibawahpengawasan aparat keamanan dariPolres Brebes dan TNI Kodim 0713/Brebes.Ada asa yang menjadi nyata,selamat tahun baru. Semoga bahagiabersama. (arief nur rs)

Doa dan Tiup Trompet

ARIEF NUR RS/RADAR BREBES

SAMBUT - Bupati Brebes, Hj Idza Priyenti SE (kedua kanan) didampingi Wabup Narjo (kedua kiri) saat menyambuttahun baru 2014 bersama warga Kabupaten Brebes di Stadion Karang Birahi Brebes, Selasa malam (31/12) kemarin.

BREBES - Kabupaten Brebesmenyatakan kesiapannya men-jadi tuan rumah Manaqib Kubrooleh Jamiyah Ahli Thoriqot Al-Mu’tabarah An-Nahdiyah (Jat-man) wilayah Jateng tahun 2014ini. Kepastian itu diketahui darihasil pertemuan pengurus Jat-man dari 35 Kabupaten/Kota diJateng yang dilangsungkan diruang rapat Bupati Brebes, Selasa(31/12).

“Kami siap untuk melaksana-kan Manaqib Kubro, kami me-ngucapkan terima kasih atas ke-percayaan dari Pengurus Jami-yah Thoriqot dimana Brebesdijadikan tuan rumah dalam pe-laksanaan kegiatan ini,” kata HEmastoni Ezam SH MH, selakuKetua Panitia.

Sesuai rencana, selain Ma-naqib Kubro kegiatan perte-muan para penganut tarekatmu’tabar itu juga diisi sejumlahkegiatan. Diantaranya bahtsulmasai’il, istighosah, dan penga-jian akbar. Kegiatan ini diagen-dakan pada tanggal 24 Mei 2014atau bertepatan pada bulan Ra-jab dengan fokus kegiatan diKomplek Islamic Centre, MTsNegeri Brebes, serta MAN Bre-

bes.“Diperkirakan delegasi ma-

sing-masing Kabupaten/Kotaadalah 20 orang sehingga totalada 700 orang belum termasukdari para pengasuh dan masya-yih pondok pesantren dan ula-ma setempat di KabupatenBrebes dan sekitarnya. Mudah-mudahan kegiatan ini bisa ber-manfaat dan barokah untukmasyarakat Brebes,” kata Ema-ztoni yang juga sebagai SekdaBrebes.

Sementara Wakil Bupati Bre-bes, Narjo menyatakan Peme-rintah Kabupaten Brebes sudahmenyiapkan dukungan alokasidana dari APBD tahun 2014 un-tuk pelaksanaan kegiatan dalamrangka menyambut tamu se-Ja-wa Tengah. Tujuan kegiatan iniadalah untuk syiar islamiyah dansekaligus memantapkan jam-iyah ahli Thoriqot Al Mu’taba-roh An Nahdliyah Idaroh Wustodi Jawa Tengah.

“Mudah-mudahan dengandoa para ulama se-Jawa Tengahnantinya Brebes menjadi lebihbaik dan kehidupan masyara-katnya bisa tercukupi denganmaksimal,” tandas Narjo. (ism)

ISMAIL FUAD/RADAR BREBES

GOTONG ROYONG - Warga Desa Siwuluh bergotong royongmenguras saluran got dan membersihkan lingkunganmasing-masing, demi menyambut tahun baru 2014, kemarin.

Sambut TahunBaru,WargaKurasGotBULAKAMBA - Kegiatan unik menyambut tahun baru 2014 dilakukan

oleh warga Desa Siwuluh Kecamatan Bulakamba, kemarin. Wargaberamai-ramai menguras saluran got dan membersihkan lingkunganmasing-masing. Kerja bakti massal ini dilakukan oleh seluruh wargasebanyak 23 RT desa setempat.

Tanpa sungkan, warga bahu membahu membersihkan selokansecara maraton. Aksi ini sebagai simbol membersihkan diri menujutahun yang lebih baik lagi. Di samping itu juga merupakan antisipasidampak buruk musim penghujan. Dengan kondisi saluran yang baiknantinya tidak terjadi banjir. “Kerja bakti masal ini juga rangkaian acaramenjelang peresmian Paguyuban Ketua RT yang diberi namaPaguyuban Toleransi Desa Siwuluh,” kata Abdul Iman, pembinaPaguyuban Toleransi.

Dia menyampaikan, antusiasme warga merupakan modal dasarbagi kiprah dan pengabdian Paguyuban di tengah masyarakatnantinya. Pihaknya berharap agar pemerintah desa menangkap sinyalpositip dengan membuat kebijakan adanya gerakan bersih desa.

Sementara Ketua Paguyuban Toleransi, Oras Saputra mengung-kapkan, peresmian paguyuban ini rencananya akan dilaksanakantanggal 2 Januari 2014 dengan gelaran malam nada dan dakwabersama KH Mustahid dan grup dari Tegal. “Paguyuban ini diharapkanbisa menjadi pengikat persatuan pembangunan desa, di semuawilayah RT yaitu di 23 RT di Siwuluh secara serentak,” ujarnya.

Kepala Desa Siwuluh, H Ahmad Fauzi SE menyambut baik gerakankerja bakti massal yang dimotori oleh paguyuban ketua RT secaraserentak tersebut. Ia mendukung jika kerja bakti massal ini menjadiagenda gerakan bersih desa secara rutin.

“Ini adalah hal yang baik, untuk itu patut dijadikan agenda rutinsekaligus sebagai upaya identifikasi kondisi wilayah,” ujarnya. (ism)

Siap Jadi Tuan RumahManaqib Kubro

Hari Ini, Buku APBDDiserahkanPEMERINTAH Kabupaten Brebes mengagendakan penyerahan

buku APBD dan Ringkasan Anggaran TA 2014 hari ini, Kamis (2/1) dipendopo Brebes. Hal ini disampaikan oleh Sekda Kabupaten Brebes,H Emastoni Ezam SH MH, kemarin.

“Besok (hari ini-red), Bupati akan menyerahkan buku APBD danringkasan anggaran Tahun 2014. Selain itu juga pemberian paguAlokasi Dana Desa atau ADD bagi kepala desa juga tahun 2014,”kata Sekda.

Dikatakan, penyerahan buku APBD itu merupakan upaya pemerintahuntuk menyelaraskan visi dan misi sesuai dengan kegiatanpembangunan di daerah. Pihaknya, mengundang SKPD terkait,khususnya para camat dari 17 kecamatan di Kabupaten Brebes.

“Untuk masing-masing Camat, kami harap membawa dua orangkepala desa di wilayahnya untuk menerima Pagu ADD,” ujarnya.

Secara terpisah, Kabag Humas dan Protokol Pemkab Brebes, DrsAtmo Tan Sidik, mengungkapkan, penyerahan buku APBD itumenjadikan Kabupaten Brebes sebagai salah satu daerah yangmengawali di Jawa Tengah.“Dengan penyerahan buku APBD ini,menandai jika pelaksanaan pembangunan tidak bisa dilaksanakandengan santai. Tidak ada alasan pembangunan tertunda karenaanggaran yang belum ada. Karena sudah terjawab dalam buku APBDini,” urai Atmo. Rencananya, penyerahan buku APBD akandilaksanakan secara langsung oleh Bupati Brebes, Hj Idza PriyantiSE kepada instansi terkait. (ism)

PEMERINTAHANBREBES - Ada yang berbeda

dari prosesi kenaikan pangkatanggota Polri di Polres Brebes.Ya, Selasa (31/12) kemarin ratu-san anggota polisi yang men-dapat kenaikan pangkat harusbasah kuyup setelah disiramdengan air kolam oleh KapolresBrebes, AKPB Ferdy Sambo SHSIK MH

Prosesi itu dilangsungkan se-telah mereka mengikuti upacarakenaikan pangkat di halamanMapolres Brebes. Tanpa meno-lak perintah dari Kapolres, satupersatu anggota yang mendapatkenaikan pangkat kemudian ber-baris untuk bergantian men-dapat guyuran air kolam. Sua-sana riang pun tampak pada wa-jah sejumlah anggota dan per-wira polisi yang menyaksikanlangsung prosesi itu, termasukibu-ibu Bhayangkari yang hadirdalam upacara pelantikan.

Kapolres Brebes, AKBP Ferdy

Sambo SH SIK MH, mengatakan,penyiraman air kolam kepadaanggota itu dilakukan sebagaitradisi setelah dilangsungkannyaprosesi pelantikan kenaikanpangkat. Menurut dia, tradisi itudilakukan semata-mata hanyauntuk mewujudkan kebersa-maan antar anggota Polri di ling-kungan Mapolres Brebes.

“Ini hanya tradisi untuk me-ngingatkan kepada anggota ka-lau saat ini mereka tengah me-ngabdi dan menjalankan tugasdi Polres Brebes,” katanya.

Sambo menambahkan, keber-samaan yang sudah terjalin baikantar anggota di lingkungan Pol-res Brebes harus tetap terus di-jaga dan ditingkatkan. Dengandemikian, tugas dan tanggungjawab sebagai anggota Polri bisadijalankan dengan baik dan be-nar.

Dikatakan, ada 105 anggotaPolri yang dilantik dan resmi

mendapat kenaikan pangkat.Selain melantik, lanjut dia, dalamgelar itu juga dilepas 12 anggotaPolri yang telah purna tugas.

Seperti diketahui, sebanyak 36anggota Polri berpangkat Bripdamendapat kenaikan pangkatmenjadi Briptu, 42 anggota ber-pangkat Briptu naik menjadiBrigadir, 9 anggota berpangkatBrigadir naik menjadi Bripka, 9anggota berpangkat Bripka naikmenjadi Aipda, 3 anggota ber-pangkat Aipda naik menjadi Aip-tu, 1 anggota berpangkat Ipdanaik menjadi Iptu, 4 anggota ber-pangkat Iptu naik menjadi AKPdan 1 anggota berpangkat Kom-pol naik menjadi AKBP. Dari 105anggota Polri yang mendapatkenaikan pangkat itu, 3 orangdiantaranya merupakan ang-gota Brimob Polda Jawa Tengahyang saat ini tengah menjalan-kan tugas pengamanan OperasiLilin Candi 2013. (har)

HARVIYANTO/RADAR BREBES

DISIRAM - Kapolres Brebes, AKBP Ferdy Sambo,SH,SIK,MH tampak tengah menyiram anggotanyayang mendapat kenaikan pangkat dengan air kolam.

Naik Pangkat, Ratusan Polisi Disiram

KAMIS2 JANUARI 2014

PEKALONGANRADAR TEGAL

15

Tahun 2014, Kinerja Harus Meningkatdari halaman 9

”Bongkar Pagar Parkir Stasiun”dari halaman 9

Pemkot dan DPRD harus me-minta kembali asset jalan yangdibangun. Saat ini dimanfaatkanperusahaan tersebut, sebagailahan parkir. “Sikap tegas harusditunjukkan, agar tidak dileceh-kan. Kebijakan PT KAI berten-tangan dengan pemkot, yangmenjadi lapangan PJKA jadi ka-wasan Ruang Terbuka Hijau(RTH). Bukan ditutup, dan di-manfaatkan atau dikomersilkan.”

Lebih lanjut dia memperta-nyakan surat yang dilayangkan

pada dewan, beberapa waktulalu, terkait penolakan pene-rapan porboden, di kawasanstasiun KA. Surat dari ORPETAdan LSM Forum Tegal Berdaulat(Forteb), diserahkan pada wakilrakyat sejak 27 November 2012.Sampai sekarang belum adatanggapan atau jawaban.

“Kebijakan pemkot melaluiDishubkominfo merugikan ma-syarakat, dan menguntungkanPT KAI. Seharusnya berani ber-sikap tegas. Karena PT KAI me-lakukan tindakan otoriter. La-pangan PJKA yang dijadikan re-

lokasi PKL, sebagai kompensasipenggunaan ruas jalan depanstasiun untuk area parkir. KetikaPT KAI tegas menutup lapangan,pemerintah meminta pagar areaparkir dibongkar. Bukan meng-ambil kebijakan porboden,” pa-par Edy lagi.

Dia pun menolak kebijakanrekayasa lalu lintas, dengan me-nerapkan porboden di Jalan Se-meru, Jalan Tentara Kemerde-kaan, dan beberapa titik lain se-kitar stasiun. Akibat kebijakanitu, hampir setiap malam di JalanTentara Pelajar, depan pasar ma-

lam alun-alun, serta jalan depaneks UPS, arus lalu lintas padatmerayap. “Kami menilai reka-yasa lalu lintas yang dilakukanDishubkominfo, dengan mene-rapkan porboden salah.”

Ditegaskan Edi, DPRD sebagaiwakil rakyat harus berani ber-suara. Tidak hanya diam. Pada-hal masyarakat berteriak danminta tolong, namun dewanseolah-olah tidak tahu, dan me-milih melakukan kegiatan keluarkota. “Kalau masih peduli padarakyat, kami minta suratnya di-tindaklanjuti.” (hun)

Ikmal berpesan pada peme-rintahan. Baik TNI dan Polri, da-pat membuat suasana dinginserta memberi keamaanan padaseluruh warga Kota Tegal. “Kamiberharap, walaupun melewatitahun politik, Kota Tegal tetapkondusif dan meningkatkan ke-

sejahteraan masyarakat.”Paska sambutan menyambut

tahun baru, disambung dengandoa bersama dipimpin KepalaDinas Perhubungan Komunikasidan Informatika (Dishubkominfo),Drs Khaerul Huda MSi. Sebelum-nya, wali kota dan forkompindabersama-sama melakukan pe-mantauan malam tahun baru.

Dari pantauan, konsentrasimasyarakat berada di alun-alun,Jalan Pancasila, dan Obyek Wisa-ta PAI. Kepadatan kendaraan te-rasa di Jalan A Yani, Jalan Dipone-goro, Jalan AR Hakim, Jalan Kar-tini, dan Jalan Teuku Umar. Tepatpukul 00.00, wali kota, forkopin-da, dan kepala SKPD bersama-sama meniup terompet. (adi)

“Pengiriman logistik dilaku-kan bertahap. Baik oleh KPUpropinsi maupun pusat. Untuksurat suara, dikirim ke KPU KotaTegal Matet 2014. Saat ini dalamproses cetak, setelah divalidasidan koreksi.”

Dia menandaskan, pelipatansurat suara DPR RI, DPD, DPRDPropinsi Jateng maupun DPRDKota Tegal, dilakukan di kantorKPU Kota Tegal. Pihaknya jugamengecek kondisi surat suara,kalau rusak dipisah, dan dila-porkan ke KPU propinsi maupunpusat.

“Dalam pelipatan surat suara,kami melakukan sortir. Suratsuara rusak dipisah, untuk dila-porkan ke pusat,” tuturnya.

Lebih lanjut Agus mengung-kapkan, kotak dan bilik suaramemakai yang sudah ada. Jum-

lahnya cukup, untuk pileg 9 April2014. “Kami akan cek kesiapanlogistik. Baik berasal dari KPUpusat, propinsi atau disiapkanKPU Kota Tegal.”

Di tempat sama, Ketua KPUKH Saifudin Zuhri Madrais SAgmenyatakan, hasil pengecekankesiapan logistik. Terutama ko-tak dan bilik suara yang dipakailagi pada pileg. Sesuai data, pi-haknya memiliki 2.504 kotaksuara. Hasil pengecekan, sekitar23 kotak suara rusak. Ada yangparah, sedang, dan ringan. Un-tuk yang sedang dan ringan, da-pat diperbaiki. Sedangkan yangberat, terpaksa disimpan di gu-dang. Sangat sulit diperbaiki lagi.

“Walaupun ada kotak suararusak, dan tidak bisa digunakan.Jumlah untuk pileg masih cukup.Kebutuhan kotak suara untuk483 TPS. Tiap TPS harus ada 4,khusus caleg DPR RI, DPD, caleg

DPRD Propinsi Jateng, dan calegDPRD Kota Tegal. Untuk 483 TPS,dibutuhkan 1.932 kotak suara.Ditambah kotak suara untuk diPPS, PPK, dan KPU. Sehinggajumlah kotak suara yang dibu-tuhkan kurang dari 2.500.”

Saifudin memaparkan, per-siapan kotak suara sejak dini,supaya KPU bisa memperbaikiyang rusak ringan atau sedang.Kebutuhan cukup banyak, tidakseperti saat pilwalkot, yang me-merlukan 450 saja. “Kami harusmelakukan pengecekan, padalogistik yang dipakai lagi, sepertibilik dan kotak suara,” tuturnya.

Dijelaskannya, agar pileg 9April 2014 berlangsung lancar,aman, dan kondusif. Pihaknyaminta parpol peserta pemilu,melaksanakan aturan berlaku,serta menaati tahapan yang dite-tapkan KPU pusat. Walaupunharus bersaing, memperebutkan

30 kursi di DPRD Kota Tegal.Pihaknya mengimbau parpol dancaleg santun, disamping meng-hargai parpol atau caleg lain.

“Sesuai Daftar Caleg Tetap(DCT, red) DPRD Kota Tegal,yang ditetapkan KPU, ada 299caleg dari 12 parpol peserta pe-milu. Antara lain 30 caleg PartaiNasDem, 30 caleg PKS, 30 calegPDI Perjuangan, 30 caleg PartaiGolkar, 30 caleg Partai Gerindra,30 caleg PAN, 28 caleg PKB, 24caleg Partai Demokrat, 24 calegPPP, 21 caleg Partai Hanura, 8 ca-leg PBB, dan 14 caleg dari PKPI.”

Dia menekankan, semua Par-pol dan caleg memiliki kesem-patan sama, bergantung dapatmelakukan kampanye simpatikpada masyarakat atau tidak. Ka-rena mereka simpatik terhadapparpol atau caleg yang santun,dan menjalankan peraturan per-undang-undangan. (hun)

“Berdasarkan Surat KapoldaJateng Nomor STR/1220/XII/2013, tanggal 25 Desember 2013,tentang pemberitahuan KNPPerwira Polri dari Ipda ke Iptuperiode 1 Januari 2014, dan SuratKapolda Jateng Nomor STR/1221/XII/2013, tanggal 25 De-sember 2013, tentang pemberi-tahuan KNP Perwira Polri dariIptu ke AKP periode 1 Januari2014, sebanyak 3 orang,” beberkapolresta lagi.

Disamping itu, Surat KapoldaJateng Nomor STR/1231/XII/2013, tanggal 28 Desember 2013,tentang pemberitahuan KNPPerwira Polri dari AKP ke Kompolperiode 1 Januari 2014, sebanyak2 anggota. Masing-masing Ka-bag Ops AKP Suwandi SH, danKabag Ren AKP Suranto SH, yangkini berpangkat komisaris polisi(kompol).

“Kenaikan pangkat diharap-kan jadi motivasi, guna mening-katkan kinerja dan profesionalpersonel, dalam menjalankantugas memberikan perlindung-an, pengayoman, dan pelayananlebih baik pada masyarakat,”

papar Darmawan.Selain itu, dituntut dapat me-

ngembangkan diri dengan bela-jar dan berlatih, demi mening-katkan ilmu pengetahuan sertaketrampilan, supaya mampu me-ngikuti perkembangan situasiatau dinamika dalam masya-rakat. Baik masa kini maupunakan datang.

Kapolres melanjutkan, ke-naikan pangkat hak personelPolri, yang mempunyai kemam-puan profesionalisme, prestasikerja, sikap mental, dan kedi-siplinan yang baik. Kenaikanpangkat bentuk penghargaandan kepercayaan pimpinan,yang diberikan pada anggotadalam melaksanakan tugas.

“Namun, kenaikan pangkattidak mutlak diperoleh, bagi per-sonel Polri yang tidak mampumenunjukkan kinerja, dan dedi-kasi yang baik, serta beberapatahapan uji ketrampilan dankemampuan, sesuai fungsi tu-gasnya masing-masing.”

Lebih lanjut Darmawan me-nekankan, pangkat merupakangambaran kemampuan personelPolri. Idealnya yang memilikikenaikan pangkat lebih tinggi,

harus mempunyai kemampuansikap mental lebih tinggi. Sebabkenaikan pangkat bukan diper-oleh tiba-tiba, tapi melalui per-juangan.

Kapolres juga mengucapkanselamat, kepada personel jajaranPolres Tegal Kota, yang menda-pat kenaikan pangkat setingkatlebih tinggi. “Semoga dengankenaikan pangkat, memacu sau-dara-saudara berprestasi dalampelaksanaan tugas pengabdianpada masyarakat, bangsa, dannegara. Saya harapkan semuajadi polisi bermoral dan profe-sional, yang dicintai masyarakat,dekat dengan masyarakat. Kitajuga harus mengubah cara ber-pikir masyarakat terhadap Polri,agar makin dicintai. Ini tugas kitabersama, seiring reformasi yangdigurlirkan.”

Sekadar diketahui, dalamupacara korps raport kenaikanpangkat tersebut, juga dihadiripara kabag, kasat, kapolsek ter-masuk ketua Bhayangkari, beri-kut pengurus serta anggota. Takketinggalan anggota yang melak-sanakan Korps Raport didam-pingi Bhayangkarinya masing-masing. (agus wibowo)

Tingkatkan Kinerja dan ...dari halaman 9

KPU Terima Logistik untuk Pilegdari halaman 9

Intensitas Hujan Tinggi, Banjir Menerjang

Kasus Sri RatuDilimpahkanke Gubernur

PEKALONGAN - Tak kunjungmenemui solusi dalam upayapenyelesaian di tingkat PemkotPekalongan, akhirnya masalahpesangon eks karyawan Sri Ratudilimpahkan ke Gubernur. Halitu disepakati dalam pertemuanantara PSP SPN Sri Ratu didam-pingi Dinsosnakertrans saatmenghadap Gubernur JatengGanjar Pranowo, Sabtu (29/12).

Dengan pelimpahan itu, pe-nyelesaian kasus Sri Ratu sepe-nuhnya akan dilakukan lang-sung oleh Gubernur.

Ketua PSP SPN Sri Ratu, Afrizalmengatakan, dalam pertemuantersebut pihaknya menyampai-kan penyelesaian kasus lambat.Karena, pihak perusahaan tidakmempunyai itikad baik dalampenyelesaian kasus tersebut.“Sejauh ini masalahnya ada diperusahaan yang tidak beritikadbaik. Penyelesaiannya diserah-kan ke Gubernur,” tuturnya.

Pemkot Pekalongan masihmenunggu niat baik perusahaanuntuk menyelesaikan kasus inihingga tanggal 6 Januari men-

datang. Jika sampai hari itu, takjuga ada perkembangan. Makaseluruhnya akan diselesaikanoleh Gubernur. Karena sebe-lumnya, Gubernur sudah men-jamin akan membantu menyele-saikan kasus Sri Ratu.

Afrizal menjelaskan, sejauh inipihaknya sudah bersedia untukmenurunkan tuntutan demimempermudah penyelesaiankasus tersebut. Dari tuntutanawal sebesar Rp4,9 miliar, ekskaryawan sudah tiga kali me-nurunkan angka mulai dari Rp4,4miliar, Rp4,2 miliar hingga saat iniyang paling mentok adalahRp3,8 miliar. Tapi, perusahaan te-tap bergeming tetap mengeluar-kan angka kisaran yaitu antaraRp1 miliar hingga Rp3 miliar.

Dari kondisi tersebut, dikata-kan Afrizal, pengusaha memangsudah dinilai tak mempunyainiat baik untuk bersama menye-lesaikan kasus tersebut denganmusyawarah. Untuk itu, dalampertemuan tersebut Gubernurmenyatakan siap menempuhjalur hukum dalam penyelesai-

annya, karena menurut Guber-nur, masalah ini sudah menjadimasalah pelanggaran undang-undang negara.

Selain menunggu penyele-saian masalah pesangon, saat inieks karyawan Sri Ratu juga te-ngah difasilitasi oleh PemkotPekalongan guna mendapatkanpekerjaan baru. Jaminan penya-luran tersebut, disampaikanlangsung oleh Wali Kota. “PakWali sudah menjamin, Jumat de-pan kami juga diminta untukmenyerahkan lamaran guna di-salurkan ke beberapa perusa-haan yang masih membutuhkankaryawan,” beber Afrizal lagi.

Molornya penyelesaian ma-salah pesangon eks karyawan SriRatu, dikatakan Afrizal, membuatrekan-rekannya resah. Merekayang tetap membutuhkan biayahidup, ingin agar kasus ini segeraselesai dan mereka bisa kembalimelanjutkan kegiatannya. “Ka-mi berharap, agar kasus ini segeraselesai, karena teman-temanjuga tidak ingin terus terikat da-lam masalah ini.” (nul)

PEKALONGAN - Intensitashujan yang mulai tinggi padatiga hari terakhir, membuat be-berapa kelurahan di wilayahPekalongan Utara, dan Peka-longan Barat, kembali diterjangbanjir sejak Selasa (31/12). Ban-jir yang terjadi, berasal dari luap-an sungai setempat akibat hu-jan deras ditambah air rob rutinmenggenangi wilayah tersebut.

Di Pekalongan Utara, bebera-pa kelurahan yang tergenang.Diantaranya Kelurahan Pabe-an, Bandengan, Panjang Baru,Kandang Panjang dan Pan-taisari, Panjang Wetan. Semen-tara di wilayah Pekalongan Ba-rat, tercatat Kelurahan Pasirsariyang memang sudah rutin ter-kena banjir kembali mengalamibencana serupa. Dari beberapawilayah itu, terpantau air meng-genangi ratusan rumah di dae-rah tergenang cukup parah yai-tu Pabean dan Bandengan.

Akibatnya, aktifitas masyara-kat setempat juga mulai ter-ganggu, sehingga mereka mem-butuhkan bantuan. Selain itu,genangan air banjir juga meng-hambat pasokan air bersih bagiwarga. Sejak banjir mengge-nang, warga mulai sulit untuk

mengakses air bersih karenasumber air di rumah merekasudah tergenang air banjir.

Munzilah (36), warga Kelu-rahan Pabean RT 03 RW 01 me-ngungkapkan, air yang mema-suki rumahnya berkisar antara10 hingga 30 sentimeter.

Akibat kondisi itu, dirinyatidak bisa beraktifitas dan be-kerja seperti biasa. Hal itu ber-dampak pada penghasilannyasebagai buruh jahit menurun.

Untuk itu, dirinya berharapagar ada bantuan dari pemerin-tah setempat guna meringan-kan bebannya karena tidak bisabekerja secara maksimal. “Kamiberharap ada bantuan dari pe-merintah, agar bisa segera dibe-rikan. Karena warga disini tidakbisa melakukan aktifitas sepertibiasa sehingga penghasilan ka-mi menurun,” harapnya.

Sejauh ini diakuinya belumada bantuan yang diberikandari pemerintah setempat. Me-mang sudah ada beberapa pe-tugas dari kelurahan yang sudahturun untuk memantau kondisiwarga, namun belum memberi-kan bantuan. Selain berupamakanan, warga setempat jugamembutuhkan bantuan obat-

obatan. Karena genangan airberpotensi menimbulkan be-berapa penyakit bagi warga.

Sementara itu, Lurah Pasir-sari, Maryoto mengatakan, bah-wa banjir yang terjadi saat inibersumber dari air sungai danrob. Sementara untuk jumlahwarga yang menjadi korban,Maryoto memperkirakan adaratusan warga di wilayahnyayang terdampak akibat musi-bah tersebut, dan bertambahdari pada musibah serupa yangterjadi pada tahun lalu.

Maryoto juga mengaku su-dah melaporkan bencana ban-jir yang terjadi kepada PemkotPekalongan. “Kami sudah me-laporkan kejadian ini dan kon-disi warga kami kepada PemkotPekalongan,” ucapnya.

Di Kota Pekalongan, terdapat23 titik dipetakan jadi lokasirawan banjir dan pasang air laut.Ke 23 titik tersebut, tersebar diseluruh wilayah. Namun di do-minasi di utara. Mengenai pe-nyebabnya, sebagian besar ka-rena luapan air sungai saat in-tensitas mulai meninggi danjuga pasang air laut yang seringmenimpa beberapa kelurahandi wilayah utara. (nul)

PEKALONGAN - Pemkot Pe-kalongan menyatakan akan me-layangkan somasi ke LSM ForumIndonesia Untuk TransparansiAnggaran (Fitra), atas rilis Fitraseperti yang dilansir sejumlahmedia awal pekan ini.

Isi rilis Fitra itu antara lainmenyebutkan bahwa Kota Pe-kalongan menduduki peringkatdua dalam hal penyimpangananggaran di Jawa Tengah, sesuaitemuan BPK pada semester I ta-hun 2013.

Rencana somasi itu, disam-paikan oleh Pemkot Pekalonganmelalui Sekretaris Daerah (Sek-da) Dwi Arie Putranto, saatmenggelar konferensi pers de-ngan sejumlah awak media gunamengklarifikasi pemberitaantentang laporan Fitra, bertempatdi Ruang Kresna, Setda Kota Pe-kalongan, Selasa (31/12).

“Kami mungkin akan me-nyampaikan somasi ke Fitra,”kata Sekda. Namun, ditanya ka-pan somasi itu akan dilayang-kan, Sekda belum bisa menye-butkan secara pasti waktunya.“Ya sesegera mungkin,” ujarnyalagi.

Menurut dia, apa yang telahdisampaikan Fitra yang menga-takan bahwa penyimpangananggaran selama 2013 di JawaTengah sebesar Rp800 miliar le-bih yang berdasar temuan BPKpada audit semester I 2013, danKota Pekalongan berada padaurutan dua terbesar dengan pe-nyimpangan sebesar Rp60,9 mi-liar, dengan 84 kasus, klaim Sekdaadalah tidak benar.

Sekda juga menuturkan, pem-beritaan tentang penyimpangananggaran berdasar laporan Fitradan sudah dilansir sejumlah me-dia, menurutnya tidak propor-sional dan profesional. Sebab,hal itu bisa memunculkan opinitidak baik dari masyarakat ter-hadap Pemkot Pekalongan. Pa-dahal, tegas dia, Pemkot dalammelaksanakan kegiatan pemba-ngunan maupun tata kelola ke-uangan selalu diperiksa olehaparat pemeriksa, baik internalmaupun eksternal.

“Apa yang disampaikan Fitra,kalau ibarat baca buku, hanyapendahuluannya saja. Ya, me-mang ada temuan BPK. Tetapisudah ada tindak lanjut. Temuanitu tidak semata finansial, tetapisebagian besar bersifat adminis-tratif, yakni berupa pencatatanaset yang tidak sesuai standarakuntansi pemerintahan,” kataDwi Arie, yang pada kesempatantersebut didampingi Inspektorat

Erly Nuviati, Kepala DPPKADBambang Nurdiatman, KepalaBappeda Sri Ruminingsih, Asis-ten 2 Walikota Sri Wahyuni, sertaKabag Humas dan Protokol Su-priyadi.

Dwi Arie mengungkapkan,data yang dikatakan berdasartemuan BPK sampai dengan se-mester I tahun 2013, sebenarnyamerupakan akumulasi rekapi-tulasi terhadap Laporan Keu-angan Pemerintah Daerah(LKPD) dari tahun 2005.

Disampaikan, memang adatemuan BPK pada periode 2005-2013 tersebut. Jumlah temuan-nya mencapai Rp61,3 miliar, de-ngan total 141 temuan. Tetapi di-tegaskan Dwi Arie, bahwa jum-lah sebesar itu tidak serta mertaberupa finansial.

“Tetapi justru sebagian besarberupa administratif, yakni pen-catatan aset yang tidak sesuaistandar akuntansi pemerintah,”tegasnya.

Ia menjelaskan, dari berbagaitemuan tersebut, BPK menge-luarkan rekomendasi yang harusditindaklanjuti Pemkot. Jumlahyang harus ditindaklanjuti se-cara finansial sebesar Rp18,9 mi-liar. Dan, Sekda menandaskan,dari jumlah ini, sampai dengansemester I 2013 sudah ditindak-lanjuti Rp15,5 miliar. “Sehinggasampai semester I 2013, yangbelum ditindaklanjuti dan harusditindaklanjuti senilai Rp3,3 mi-liar,” jelasnya.

Dwi Arie merinci, beberapatemuan yang harus ditindaklan-juti itu, antara lain, ada padaLKPD tahun 2013 pada Pajakdan Reklame sebesar Rp7 juta,pekerjaan paviliun rumah dinasKetua DPRD sebesar Rp17,9 juta,lalu pada belanja tahun ang-garan 2011-2012 atas kelebihanpembayaran pengadaan saranaTIK Rp94,1 juta, LKD 2009 piu-tang retribusi Pasar BanjarsariRp264,4 juta. (way)

KLARIFIKASI -PemkotPekalonganmelalui SekdaDwi AriePutrantobersamapejabat terkaitsaat menggelarjumpa persuntukmengklarifikasipemberitaanpenyimpangananggaran,kemarin (31/12).

Pemkot Pekalongan akan Somasi Fitra

CMYK

KAMIS, 2 JANUARI 2014 16RADAR TEGAL

PRISTYONO HARTANTO/RADAR SEMARANG

DIRAWAT INTENSIF - Korban kecelakaan bus PO Gunung Hartamasih menjalani perawatan di RS Ken Saras kemarin.

Tiga KorbanMasih Dirawat, Satu KritisUNGARAN - Penyidik Unit Kecelakaan Lalulintas (Lakalantas)

Kepolisian Resort (Polres) Semarang telah melakukan serangkaianpemeriksaan dalam kecelakaan bus PO Gunung Harta nopol N 7580TA yang terjun ke Sungai Wonoboyo, Bergas Kidul, KabupatenSemarang, Selasa (31/12) dini hari.

Dari hasil pemeriksaan, polisi menetapkan sopir bus, Hadi Purwanto,49, warga Jalan Tanjung RT 6 RW II, Kalicacing, Sidomukti, Salatigasebagai tersangka dalam kecelakaan maut tersebut. Namun karenasang sopir ikut tewas dalam peristiwa itu, maka penyidikan perkaradihentikan.

“Tersangka dalam perkara Lakalantas yang menyebabkan 3 orangtewas dan puluhan luka-luka ini adalah sopir bus. Tetapi karenasopirnya meninggal, maka perkaranya dihentikan atau SP3 (SuratPerintah Penghentian Penyidikan),” tutur Kapolres Semarang AKBPAugustinus B. Pangaribuan melalui Kasatlantas Polres Semarang AKPGusman Fitra, Rabu (1/1).

Sejumlah saksi yang diperiksa polisi adalah kru bus, penumpang,serta warga sekitar lokasi kejadian. Polisi juga menganalisa bekaskecelakaan yang menewaskan 1 sopir dan 2 penumpang sertamenyebabkan puluhan penumpangnya terluka. Selain itu, polisi jugaakan memeriksa kondisi bus tersebut.

Menurut Gusman, kondisi bus laik jalan, karena uji kir bus masihberlaku. Sehingga semakin kuat dugaan kecelakaan, karena humanerror. Gusman juga memperkirakan kecepatan bus saat kejadianmencapai 80 kilometer/jam. Gusman juga tidak menemukan ada bekaspengereman di jalan tersebut, sehingga kuat dugaan sopirmengantuk.

“Walaupun kasusnya dihentikan, tetapi kami tetap melakukanprosedur pemeriksaan lebih lanjut. Sebab, laporan tetap harus dibuat.Agar diketahui secara pasti penyebabnya, sehingga hasil analisa itudapat digunakan sebagai langkah antisipasi untuk meminimalisasilakalantas ke depannya,” ungkap Gusman.

Sementara itu, 3 korban luka berat hingga saat ini masih dirawat diICU RS Ken Saras. Sedangkan korban luka ringan sudah diperbolehkanpulang, lantaran kondisinya sudah normal kembali. Begitu juga dengantiga jenazah sudah dibawa pulang oleh keluarga masing-masing untukdimakamkan.

Dokter Spesialis Radiologi RS Ken Saras, Eko Kuncoro mengatakan,ada tiga korban yang dirawat di ICU karena luka berat. Satu dari tigakorban tersebut kondisinya masih kritis, yakni Aina Rahma Rizki, 10,warga Madiun, Purworejo. Korban mengalami luka berat karena tulangtengkorak sebelah kanan retak, sehingga korban tidak sadarkan diri.

“Luka yang dialami Rizki sangat berat, kondisinya kritis. Kami akanberusaha semampu kami untuk menangani para pasien,” tutur EkoKuncoro.

Sejumlah korban sebelumnya sempat kebingungan untuk membayarbiaya di rumah sakit tersebut. Tetapi para korban saat ini sudah merasalega. Sebab, PT Jasa Raharja menyatakan siap menjamin biaya rumahsakit para korban.

Seperti dikatakan Kabag Pelayanan Jasa Raharja Cabang Jateng,Sukirno, pihaknya langsung memerintahkan anak buahnya untukmelakukan pendataan dan pengecekan kondisi para korban di RS KenSaras. Menurut Sukirno, biaya rumah sakit para penumpang korbankecelakaan tersebut akan ditanggung oleh Jasa Raharja.

“Biaya perawatan penumpang akan dijamin Jasa Raharja. Jaminanyang diberikan Jasa Raharja untuk korban meninggal masing-masingRp 25 juta. Sedangkan biaya perawatan di rumah sakit maksimal Rp10 juta akan dijamin oleh kami. Nanti tinggal RS Ken Saras yang menagihpada kami,” tutur Sukirno siang kemarin. (tyo/aro)

Motif Belum Jelas

KUDUS – Nasib tragis dialamiHarsito, 55, warga RT 5/RW4 De-sa Rejosari, Kecamatan Dawekemarin. Dia beserta Sumartini,istrinya dihajar enam orang yangbelum dikenalnya. Parahnya,paha Harsito ditembak denganpistol hingga harus dilarikan keRS Mardi Rahayu Kudus.

Bahkan, saat ditemui Jawa PosRadar Kudus di rumah sakit,hingga kemarin Harsito belummampu berkomunikasi. Perawatrumah sakit mengatakan Harsitomasih shock. Dia juga harus me-lanjutkan pemeriksaan secaraintensif.

Di belakang kepala Harsito,masih terlihat bekas darah. Se-dangkan paha sebelah kananatasnya, tepatnya di atas lututmasih ditempel perban yangjuga terlihat bekas darah. Pahakorban menjadi sasaran penem-bakan tersebut. Itu terlihat sete-lah Harsito keluar dari kamarrontgen.

Sementara istrinya, Sumartinisedikit lebih beruntung. Perem-puan berusia 50 tahun ini hanyaterlihat sejumlah luka memar.Yakni bengkak di bawah keduamata. Sedang pelipisnya jugaharus dibalut dengan perbanakibat luka tersebut.

”Kalau luka saya ini karenadipukuli dengan senjata api itu,Mas,” kata Sumartini yang kema-rin masih duduk di kursi roda.

Peristiwa itu terjadi sekitarpukul 08.00 kemarin. Saat itu,sekitar enam pria mendatangirumahnya. Niat kedatangannyamereka mengaku untuk mem-beli sepeda motor. Harsito sen-diri memang berprofesi jual belimotor di rumahnya.

”Mereka memang sempatberujar, ingin membeli sepedamotor dengan harga sekitar Rp 5

jutaan. Mereka juga sempat di-ajak duduk di teras depan,” te-rang Sumartini.

Hanya, entah tidak tahu pe-nyebabnya apa, keenam orangtersebut tiba-tiba mengeroyokHarsito. Suaminya itu lantas di-paksa masuk ke dalam rumahdan kembali dikeroyok. Bahkan,di dalam rumahnya itu Harsitoditembak dan mengenai pahakanannya.

”Saya awalnya juga ada di da-lam. Saat kejadian tersebut sayamendengar suara berisik sepertikucing tengah berkelahi,” im-buhnya.

Karena penasaran, Sumartinimencoba mengecek. Tidak be-rapa lama kemudian, dia men-dengar ada suara keras yang me-nyerupai tembakan senjata api(senpi). Pria bersenjata api yangmenembak suaminya itu jugakaget saat melihat Sumartini.

”Saat itulah, pria bersenjatatersebut memegang dan memu-kul saya dengan pegangan sen-jata api yang dibawanya. Halitulah yang membuat luka lebamdi wajah saya,” tambahnya.

Niat tersangka itu dinilai cu-kup aneh. Sebab, meskipun di

rumah tersebut terdapat cukupbanyak sepeda motor maupunbarang berharga lainnya, namuntidak satupun yang diambil parapelaku.

”Saat memukuli itu, merekajuga tidak melakukan ancamanterhadap kami. Langsung sajamemukuli,” imbuhnya.

Setelah puas melakukan pe-nganiayaan itu, kawanan pria takdikenal tersebut segera melari-kan diri. Sumartini yang masihsetengah sadar segera berteriakmeminta pertolongan tetangga.Hanya, pelaku penggeroyokantersebut sudah berhasil kabur.

”Saat datang salah satu daripelaku menggunakan baju ber-warna biru tua. Beberapa darimereka juga berambut pendek,”imbuhnya.

Adapun senjata yang diguna-kan pelaku, Sumartini mengakusempat melihatnya. Meski sa-mar-samar dia mengetahui yangdigunakan pelaku semacam pis-tol kecil. Alat yang digunakanuntuk memukulinya tersebutberwarna hitam. ”Warga yangberdatangan akhirnya memba-wa kami ke rumah sakit ini,” tu-turnya. (ben/lil)

Pulang DinasTEGAL - Naas benar nasib

yang dialami Brigadir Suardjono,seorang anggota Kompi BrimobPekalongan. Pasalnya, Selasa(31/12) malam, saat hendak pu-lang dari pengamanan tahunbaru, sepeda motornya terjatuhakibat adanya lubang di jalanPantura Kramat Tegal. Apesnya,tubuh korban yang masih me-ngenakan baju seragam lengkaptermasuk senjata api langsungdisikat oleh truk yang langsungtancap gas.

Dari keterangan sejumlah sak-si di lokasi kejadian, sebelumperistiawa maut itu terjadi, kor-ban yang merupakan anggotaBrimob Kompi Pekalongan te-ngah melaju dengan sepeda mo-tor dari arah barat menuju kearah timur. Namun di tengahperjalanan saat melintas di jalanraya Kramat, sepeda motor yangdikendarai mencoba menghin-dari lubang jalan. Namun sial,upaya itu membuat sepeda mo-tor tersebut malah terjatuh.Apesnya, berbarengan denganitu dari arah belakang nampaksebuah truk melaju kencang dan

lantaran jarak terlalu dekat. Truktersebut pun langsung melindaspengendara motor tersebut yangmasih berseragam dinas. Korbanlangsung tewas di TKP.

‘’Kejadiannya memang begitusingkat. Termasuk, usai disikattruk, bukannya malah berhentinamun kendaraan itu langsungmelarikan diri ke arah timur,’’ ujarSarkadi saksi mata di TKP.

Menurut dia, sejumlah wargadan saksi mata lainnya juga sem-pat melakukan pengejaran. Ter-masuk warga lain langsung me-laporkan kejadian tersebut kepos polisi terdekat guna sama-sama ikut melakukan pengejar-an terhadap truk yang langsungkabur, usai melindas Brimobhingga tewas di TKP.

Sementara beberapa menitkemudian, beberapa petugasUnit Laka Lantas dari Polres Te-gal pun langsung tiba di TKP.Bersama dengan warga, petugaslangsung melakukan evakuasikorban dan membawanya ke RSMitra Siaga Tegal. Sedangkan ka-sus lakalantas ini juga langsungditangani oleh petugas kepoli-sian. Termasuk melakukan upa-ya pengejaran. (gus)

AnggotaBrimobTewasTerlindasTruk

Penjual Motor DitembakEnam Orang Misterius

BARUSARI – Keinginan DA,34, warga Karangrejo, Kecamat-an Gajahmungkur untuk menja-di calon pegawai negeri sipil(CPNS) lewat jalur belakang ga-gal. Apesnya lagi, uang sogokanyang diberikan juga dibawa ka-bur. Merasa menjadi korban pe-nipuan, DA akhirnya melapor-kan kasus yang dialaminya keMapolrestabes Semarang. Ter-lapor merupakan PNS di Pem-prov Jateng, RM, warga Jangli,Semarang.

DA mengaku kejadian ber-mula ketika ia ingin mendaftarCPNS September 2013 lalu. Iasempat mengutarakan keingi-nannya kepada RM yang me-rupakan PNS di lingkungan Pem-prov Jateng. “Saya sudah kenallama, memang RM itu PNS diPemprov Jateng,” akunya.

Setelah mengobrol, RM me-nawarkan bisa membantu DAagar bisa lulus seleksi CPNS.Syaratnya harus ada uang pelicinRp 200 juta untuk memperlancarprosesnya. DA sebenarnya sem-pat tidak percaya, tapi karenaRM berjanji akhirnya hatinyaluluh. “Untuk awal saya hanyamenyerahkan Rp 50 juta. Sisa-nya, rencananya akan saya beri-kan setelah benar-benar jadiCPNS. Soalnya memang tidakbegitu percaya, karena banyakpenipuan model CPNS,” imbuh-nya.

Usai perjanjian, RM datang kerumah DA dan mengambil uangRp 50 juta. Usai mengikuti seleksi,

betapa kaget ketika ia tidak ter-daftar dalam lembar pengu-muman lolos. Karuan saja DAkesal dan langsung menghu-bungi RM untuk menanyakankejelasannya. “Sejak awal kese-pakatan, jika tidak lolos uang Rp50 juta dikembalikan,” akunya.

Tapi sayang, berbagai usahayang dilakukan DA tidak mem-buahkan hasil. Uang tidak kem-bali dan iapun tidak lolos masukCPNS. Sementara RM terus berki-lah ketika dihubungi untuk me-ngembalikan uang. “Sudah dite-lepon tak pernah diangkat. Sayasering datang ke rumahnya, tapiRM berkilah tidak ada di rumah,”kesalnya.

Jengkel, akhirnya kesabaranDA mulai habis. Dengan memba-wa berbagai bukti surat kesepa-katan ia melaporkan yang di-alaminya ke Polrestabes Sema-rang. “Jengkel, tidak pernah adatanggapan dari terlapor,” tam-bahnya.

Kasatreskrim Polrestabes Se-marang, AKBP Wika Hardiantomengaku sudah memeriksa se-jumlah saksi. Iapun berjanji akanmengusut tuntas penipuan mo-dus CPNS tersebut.

“Masih dalam lidik, pelaporsudah kami mintai keterangan,”katanya.

Wika mengaku masih men-dalami dan mengumpulkan ber-bagai alat bukti. Jika memangnanti terbuki, langsung RM dipe-riksa dan dijadikan tersangka.(fth/ton)

Nyogok CPNS,Tertipu Rp 50 Juta

Rayakan Tahun Baru, Dirampok,MotorHilang

SIMPANGLIMA– Perayaan Tahun Baru 2014 yang berpusat diSimpanglima, dimanfaatkan sejumlah pelaku kriminalitas untuk beraksi.Mulai pencurian, penganiayaan, hingga perampasan. Banyaknyawarga yang berjubel di pusat Kota Semarang, menjadi salah satualasannya. Seperti dialami Arya Krisna Melino, 13, warga GenukKrajan, Gang VII RT 3 RW 4, Candisari.

Bocah ingusan ini ditodong sajam dan barang berharganya dipretelisaat berada di lapangan Pancasila, Simpanglima, sekitar pukul 03.00.

“Saya sedang nonton konser dekat panggung, tiba-tiba didatangidua pemuda. Mereka langsung menodongkan pisau,” akunya.

Bocah ingusan ini pun tidak bisa berkutik. Karena pelaku terusmengancam. Korban hanya bisa diam, sembari melihat handphonemiliknya dirampas. Usai mendapatkan handphone, pelaku kabur kearah kerumunan massa. “Saya teriak rampok. Soalnya mereka sudahlari,” ucapnya.

Beruntung, teriakan itu didengar sejumlah warga yang berada tidakjauh dari lokasi. Setelah dikejar, seorang pelaku berhasil ditangkapwarga dan polisi yang berdinas di lokasi itu. Pelaku bernama BudiPriyanto, 19, warga Pandansari I, Semarang.

Budi sempat menjadi bulan-bulanan warga hingga mengalamisejumlah luka lebam di wajahnya. “Ampun, Pak, ampun,” jerit pelakuBudi.

Nahas juga dialami Eko Budiono, 16, warga asal Dusun Mendung,Tegowanu Wetan, Grobogan. Suzuki Satria FU K 3878 UZ miliknyadicuri saat diparkir di depan Hotel Ibis, Jalan Gajahmada. Ia sengajadatang ke Semarang untuk merayakan pergantian baru dengan rekan-rekannya. ”Soalnya jalan ditutup, jadi sengaja motor diparkir jauh.Saya dan teman-teman jalan kaki,” akunya.

Ketika acara selesai, ia hendak pulang sekitar pukul 00.30. Korbankaget karena motornya sudah raib. “Padahal sudah saya kunci stang,tapi tetap dicuri,” tambahnya.

Seorang pemuda berinisial, Jk, 16, warga Jalan Layur, SemarangUtara, juga diamankan di Pos Polisi Simpanglima. Remaja itu diamankankarena diduga terlibat bentrok di tengah Simpanglima. Aksi tawuranantar-dua kelompok pemuda juga terjadi di kawasan jembatan besi,Sampangan. Dua kelompok ini terlibat aksi bentrok, sebelum akhirnyadibubarkan. (fth/isk)

FOKUS

DON/RADAR KUDUS

BABAK BELUR - Sumartini babak belur dihajar enam orang yang belum dikenalnya.

DON/RADAR KUDUS

DIRAWAT - Harsito, 55, warga RT 5/RW4 Desa Rejosari, KecamatanDawe dilarikan ke RS Mardi Rahayu Kudus, setelah ditembak.

OLAH RAGARADAR TEGAL

17KAMIS , 2 JANUARI 2014

DOHA - Tahun baru 2014langsung dibuka dengan bigmatch antara dua klub elit Ero-pa. Paris Saint Germain (PSG)akan berhadapan dengan RealMadrid dalam friendly match diStadion Khalifa International,Doha, Qatar pada 21.45 WIBpetang nanti. Duel dua mesingol, Cristiano Ronaldo dan Zla-tan Ibrahimovic, menjadi su-guhan utama laga akbar ter-sebut.

Ronaldo danIbra (sebutanIbrahimovic),sebelumnya su-dah pernah bentrok di play offKualifikasi Piala Dunia Brasil 2014pada 20 November lalu. Hasil-nya, Portugal melenggang keBrasil setelah membekuk Swedia3-2.

Laga itu benar-benar men-jadi milik Ronaldo. Dia men-cetak hat-trick sekaligus me-mastikan timnya berpartisipasidi ajang sepakbola terakbar itu.Ibra yang meski mencetak duagol harus mengakui kemena-ngan lawan. Dia hanya bisamenyelamatkan mukanya de-ngan berkomentar, “Piala Du-nia tanpa diriku tak menarikuntuk ditonton.”

Duel kedua superstar sepakbola dunia itu kembali tersaji.Kali ini di level klub. Situasinyatentu jauh berbeda. Ibra kiniditopang pasukan penuh talen-ta yang didatangkan dengandana selangit oleh investor Ti-mur Tengah. Musim ini saja

belanja pemain menghabiskanGBP 97,5 juta atau hampir Rp 2triliun.

Jika selama ini ditopang Eze-quiel Lavezzi dan Jeremy Me-nez, Ibra kini memiliki partnersuper agresif dalam diri Edinson

Cavani. Koleksi kedua pemaindi Ligue 1 mencapai 27 gol daritotal 44 gol. Itu adalah jumlahgol terbanyak di kompetisi ter-atas sepak bola Prancis terse-but.

Karena itu, laga di Qatar iniadalah kesempatan kedua bagiIbra untuk menuntut balas. “Ka-mi berharap bisa menang. Iniadalah pertandingan besar an-tara kedua tim besar. Hasil diDoha menjadi persiapan kami di2014,” kata Ibra seperti dikutipSoccerway.

Peluang untuk melakukan itusedikit terbantu dengan absen-nya pemain termahal dunia Ga-reth Bale. Winger berpaspor Wa-les itu menderita cedera betis.Sempat absen di laga terakhirReal di 2013 melawan Valencia,Bale pada Selasa (31/12) lalu ma-sih berkutat di gym.

Persiapan pasukan LaurentBlanc tersebut juga lebih baik.

Seminggu belakangan ini mere-ka sudah berlatih di Aspire Acad-emy Doha untuk training campdi musim dingin. Sebab, suhu diEropa yang drop sekitar 7 derajatcelcius tidak ideal untuk berlatih.Di Doha suasana lebih hangatdengan rata-rata suhu 22derajat.

Sementara itu, pasukanCarlo Ancelotti baru be-rangkat pasca pesta ta-

hun barudi Spa-nyol. Me-reka ter-bang da-

lam tujuh jam penerba-ngan via Dubai AirlineEmirates yang menjadisponsor utama kedua tim.

Pertandingan pertenga-han musim dingin sepertiini sudah menjadi eksibisirutin bagi tim-tim besarSpanyol. Biasanya laga di-gelar pada Desember atauJanuari. Pada Desember2009, Barcelona meraupincome sebesar EUR 4juta (Rp 66,8 miliar) ha-nya untuk satu laga diKuwait.

Untuk laga PSGkontra Real kaliini, fulus sebesarEUR 4 juta akandiberikan ke-pada Ancelotti.Hal itu sebagaikompensasi pembayaran pelatihItalia yang hijrah ke Real dari PSGawal musim ini. (aga/jpnn)

LavezziEnggan Reuni

STRIKER Paris Saint-Germain (PSG)Ezequiel Lavezzi sudah menjadi buruan

lawas Inter Milan bahkan sejak diamasih memperkuat Napoli (2007-

2012). Tapi, saat itu dia lebih memilihhijrah ke Paris, Prancis, daripada

menerima pinangan Inter. Trau-ma saat istrinya ditodong di KotaNapoli rupanya masih meng-ganggu dirinya.

Karena alasan keamananitulah dia lebih memilih hijrahke Prancis daripada mende-kam di Italia meski pindah keMilan. Tapi, Inter rupanya tak

menyerah. Mereka sedangmembutuhkan second line yang lebih

agresif.Karena itu, tawaran kedua kembali dilancarkan

Inter kepada pemain Argentina 28 tahun terse-but. Bujuk rayu Nerazzurri (sebutan Inter) meng-gunakan embel-embel reuni dengan eks pelatihLavezzi saat di Napoli, Walter Mazzarri.

Mazzarri merupakan pelatih yang mengor-bitkan Lavezzi. Dia membangun Napoli menjadisalah satu kuda hitam Serie A bersama skuadpenuh talenta seperti Marek Hamsik, EdinsonCavani, dan Gokhan Inler.

“Senang bisa diminati klub besar seperti In-ter. Tapi aku akan tetap di PSG. Aku terlibatdalam proyek besar ini dan aku tak ingin pergi.Aku merasa belum memberi yang terbaik diParis,” kata Lavezzi seperti dikutip Canal Foot-ball Club. (aga/jpnn)

DEAN MOUHTAROPOULOS/GETTY IMAGES

OGAH BALIK - Striker Paris Saint Germain(PSG), Ezequiel Lavezz (kiri) ogahmenerima pinangan Inter Milan.

MONTEVIDEO - Ronaldinhomemang gagal memungkasi2013 dengan happy ending. Yak-ni, ketika bintang 33 tahun Brasilitu hanya mampu membawaAtletico Mineiro finis ketiga da-lam ajang Piala Dunia Antarklubdi Maroko pada 11-21 Desemberlalu.

Namun, kegagalan itu mung-kin terobati di awal 2014 karenaRonnie (sapaan akrab Ronaldin-ho) ditahbiskan sebagai pemainterbaik Amerika Latin 2013. Kon-tribusi Ronnie membawa Mi-neiro meraih Copa Libertadoresuntuk kali pertama sepertinyamenjadi alasan dirinya terpilih.

Dalam award yang dipresen-tasikan koran berpengaruh Uru-guay, El Pais, Ronnie meraih sua-ra terbanyak, 156. Pemain terbaikEropa dua kali (2004 dan 2005)itu mengungguli bintang Barce-lona sekaligus pemenang duaedisi sebelumnya, Neymar, yanghanya meraih 81 suara. Eks wi-nger Atletico Madrid dan Liver-

pool yang kini membela Ne-well”s Old Boy, Maxi Rodriguez,melengkapi tiga besar dengan 79suara.

Bagi Neymar, gagal memena-ngi award tahun ini berarti gagalmenyamai rekor milik bintang

Argentina Carlos Tevez dan le-genda Cile Elias Figueroa. Kedua-nya pernah meraih hat-trickpenghargaan. Tevez pada 2003-2005, sedangkan Figueroa pada1974-1976.

Kegagalan Neymar juga diiku-

ti pelatih Barca “ sebutan Bar-celona asal Argentina, Gerardo“Tata” Martino. Tata harus mere-lakan predikat pelatih terbaikkembali dimenangi Jose Peker-man, pelatih timnas Cile sekali-gus kompatriotnya. Tata bahkanfinis ketiga di belakang kom-patriotnya yang lain, Jorge Sam-paoli, yang membesut timnasCile.

Selain meraih predikat pemainterbaik Latin, Ronnie juga masukDream Team atau tim terbaik.Para pemain Minerio mendo-minasi karena juga ada rekansetimnya seperti bek kanan Mar-cos Rocha, defender Rever, sertastriker Jo. Tak ketinggalan Ber-nard yang musim panas lalu di-boyong Shakhtar Donestk.

Capaian Ronnie seakan buktibahwa mantan bintang PSG, Bar-celona, dan AC Milan itu masihbelum habis. Itu juga dibuktikandengan munculnya ketertarikanKlub Turki Besiktas, untuk me-rekrut Ronnie. (dns/jpnn)

Ronnie Terbaik, Neymar Urung Hat-trick

Paris Saint Germain (PSG) vs Real Madrid

ZlatanIbrahimovic

ChristianoRonaldo

PEMAIN TERBAIK -Gelandang AtleticoMineiro, Ronaldinho(tengah) menjadipemain terbaikAmerika Latin 2013menyisihkanNeymar dan LionelMessi.

STEVE BARDENS/GETTY IMAGES

MANCHESTER City mengala-mi serangkaian hasil buruk jikabek tengah dan kapten VincentKompany absen. Defender lainseperti Joleon Lescott, MartinDemichelis, hingga Matija Nas-tasic masih belum memberikanrasa aman di jantung pertaha-nan The Citizen.

Oleh karena itulah pada bursatransfer Januari mendatang, Ma-najer City Manuel Pellegrinimencoba untuk memburu bektengah baru. Salah satu yangmenjadi bidikan utama adalahdefender tim nasional Argentinayang bermain untuk Villarreal,Mateo Musacchio.

City tidak sendirian mengejarbek 23 tahun itu. Chelsea danraksasa Spanyol Barcelona, danklub kuat Serie A Napoli kabar-nya juga sangat berminat me-minang Musacchio.

Villarreal sudah mende-ngar bahwa sejumlah timbesar meminati Mu-sacchio. Sadar bah-wa potensi bekbertinggi 182cm itu, El

Submarino Amarillo (Kapal Se-lam Kuning)”julukan Villarrealmematok harga tinggi.

Presiden Villarreal FernandoRoig menegaskan bahwa bande-rol pemain andalannya tersebuttidak murah. Roig tidak akanmelepas Musacchio denganharga di bawah release clauseyang mencapai GBP 42 juta (Rp845 miliar).

“Musacchio punya kontraksampai 2018. Oleh karena itulahdia akan berada di sini hinggabeberapa tahun ke depan,” ucapRoig seperti dilansir Tribal Foot-ball.

“Jika seseorang mengingin-kannya, dia harus membayarsesuai dengan harganya. Setelahitu, baru

kami bisa bicara. Jika dia inginpindah, lalu Villarreal mengijin-kan, ada jumlah uang yang harusdibayarkan,” tandasnya.

Di sisi lain, Manuel Pellegrinimenegaskan bahwa dia tidakakan menjual striker pelapisEdin Dzeko pada bursa transferJanuari nanti.

“Dzeko tidak akan pergi Ja-nuari nanti. Dia adalah anggotasangat penting dalam skuad ini.Setiap pemain ingin bermainsetiap pertandingan, namun itumustahil terjadi. Namun sayakira dia gembira,” papar Pelleg-rini kepada Guardian. (nur/jpnn)

Mau Musacchio?Siapkan Rp 845 Miliar Dulu

TERBAIK AMERIKA LATIN(5 Tahun Terakhir)

PEMAIN

2013 : Ronaldinho (Brasil/Klub Atletico Mineiro)2012 : Neymar (Brasil/Santos)2011 : Neymar (Brasil/Santos)2010 : Andres D”Alessandro (Argentina/Internacional)2009 : Juan Sebastian Veron (Argentina/Estudiantes)

PELATIH

2013 : Jose Pekerman (Argentina/Timnas Kolombia)2012 : Jose Pekerman (Argentina/Timnas Kolombia)2011 : Oscar Tabarez (Uruguay/Timnas Uruguay)2010 : Oscar Tabarez (Uruguay/Timnas Uruguay)2009 : Marcelo Bielsa (Argentina/Timnas Cile)

MANUEL QUEIMADELOS ALONSO/GETTY IMAGES

DIBIDIK PELLEGRINI - BekVillareal, Mateo Musacchio(kiri) dianggap paling pasmenjaga benteng pertahananManchester City.

KAMIS2 JANUARI 2014

ALL SPORTSRADAR TEGAL

18(2) SWANSEA VS MAN. CITY (3)

HAPUS KUTUKANHAPUS KUTUKANHAPUS KUTUKANHAPUS KUTUKANHAPUS KUTUKANTANDTANDTANDTANDTANDANGANGANGANGANG

SWANSEA - Manchester City membuka2014 dengan sebuah hasil penting. The

Citizen mengalahkan tuan rumahSwansea City lewat pertarungan

ketat yang berakhir 3-2 (1-1) di Lib-erty Stadium semalam.

Kemenangan ini sedikit demisedikit menjadi indikasi bahwapenampilan City sudah membaikdi laga-laga tandang. Sejak kalahdi Stadium of Light, kandang Sun-derland dengan skor 0-1, 10 No-vember lalu, City bisa bangkit.

Dalam 11 pertandingan di se-mua kompetisi, City menang sepu-

luh kali dan hanya sekali meraih hasilimbang. Yakni 1-1 di kandang

Southampton (7/12).Produktifitas Vincent Kom-

pany dkk bikin ge-leng-geleng ke-

pala. Cityb e r -

hasil mencetak 57 gol dalam 20 pertan-dingan. Catatan itu sudah masuk dalambuku sejarah.

City menjadi tim tersubur kedua dalam20 pertandingan awal Liga Inggris setelahTottenham Hotspur yang mencetak 62gol pada musim 1962-1963. Total di se-mua kompetisi, tim asuhan ManuelPellegrini ini sudah menceploskan 82 gol.

“Ini adalah klub yang sangat bagus.Kami bekerja sebagai sebuah tim. Sayaselalu merasa bulan pertama adalah saatyang sangat berat bagi saya sebagaimanajer. Namun start kami sangat ba-gus,” kata Pellegirni seperti dilansir Asso-ciated Press.

“Saya kira ini adalah hasil yang bagus.Swansea adalah tim yang sangat kuatketika bermain di kandang. Bagaimanacara kami menang hari ini sangat pen-ting,” imbuh pria asal Cile itu di situs resmiklub.

City unggul lebih dulu melalui ten-dangan keras gelandang Brasil Fernan-dinho pada menit 14. Namun Swanseacepat membalas lewat tandukan strikerWilfried Bony yang berbau offside padamenit akhir babak pertama.

Gol dari Yaya Toure (58') dan Alek-sandar Kolarov (66') membuat City me-ngamankan kedudukan menjadi 3-1. GolBony pada akhir pertandingan tidakmampu menyelamatkan Swansea darikekalahan.

“Seperti yang selalu saya katakan. Padaakhirnya akan ada empat atau lima tim

yang bertarung untuk memperebut-kan gelar. Kami tersentak dengan goloffside mereka. Namun kami men-coba mencetak gol kedua dan ke-tiga. Dan kami berhasil,” tegasmanajer berusia 60 tahun itu.

Manajer Swansea MichaelLaudrup menuturkan bahwatimnya mampu memberikanperlawanan pada City. Swanseamampu unggul penguasaan bo-la dengan 52 persen dibanding-kan 48 persen milik City. “Tetapi

gol ketiga mereka membunuhkami,” sesal Laudrup kepada Sky

Sports. (nur)

FERNANDINHO

Ajang Para GelandangJUAN Mata, Fredy Guarin,

Yohan Cabaye, Koke, sampaiJavier Pastore merupakannama-nama yang santer di-beritakan akan menjadiheadline di bursa transferJanuari. Kepindahan salahsatu bahkan bisa meme-

ngaruhi yang lainnya.Bursa transfer musim di-

ngin alias bursa transfer Ja-nuari biasanya memang tak

akan seheboh musim panas.Selain berlangsung di tengah

kompetisi, yang artinya kebu-tuhan pemain baru tidak terlalumendesak, tak banyak pula pe-main top yang available aliasbakal dilepas klubnya.

Kalaupun dilego, klub pemilikbakal memasang banderol esk-

tramahal, bahkan melebihi klausulpelepasan kontraknya (buyout

clause). Lihat saja bintang AtleticoMadrid yang tengah naik daun, Ko-

ke. Seiring jadi buruan utama klubraksasa Manchester United, Atletico

membanderol gelandang 21 tahun itudengan harga selangit.

Diklaim buyout clause-nya GBP 30juta atau setara dengan Rp 603 miliar,

Atletico memasang banderol untuk Kokesampai EUR 60 juta atau lebih dari Rp 1triliun. Belakangan, United disebut siapmemenuhi buyout clause pemain dengan 7caps bersama timnas Spanyol tersebut.

Jika itu memang benar dan menjadi kenya-taaan, Koke berpotensi menjadi bintang dibursa transfer Januari. Pesaingnya antaralain Juan Mata (Chelsea) dan Yohan Cabaye(Newcastle United) yang masing-masingdiburu Paris Saint-Germain atau PSG dan Ar-senal. Juga Fredy Guarin (Inter Milan) yangdidekati Chelsea maupun Javier Pastore(PSG) yang menjadi incaran AS Roma danInter Milan.

Perpindahan para gelandang itu bahkanbisa saling terkait satu sama lain. Ya, sean-dainya PSG mendapatkan Mata, Pastoretentu bakal dilepas. Nah, Inter mungkin akanmem-push untuk mendapatkan Pastorekarena Guarin memberi sinyal bisa sajahengkang ke Chelsea untuk menggantikantempat Mata.

“Kami siap melakukan pergerakan besardi bursa transfer di Januari selama itu me-nguntungkan klub,” kata Jean-Claude Blanc,manajer umum PSG, seperti dilansir CanalPlus.

Dalam sejarah bursa transfer Januari,sejumlah klub berani merogoh kocek dalam-dalam untuk mendapatkan pemain buruan-nya. Rekor fee terbesar masih dipegangFernando Torres ketika Chelsea mau mem-belinya dari Liverpool dengan banderol GBP50 juta atau lebih dari Rp 1 triliun pada

Januari 2011.Imbas kehilangan Torres, Liverpool ter-

paksa membeli mahal Andy Carroll dariNewcastle United senilai GBP 35 juta (Rp 704miliar). Tapi, apa yang terjadi kemudian ?Baik Torres dan Carroll gagal bersinar di klubbaru mereka. Carroll bahkan telah bergantikostum West Ham setahun terakhir.

Berkaca dari pengalaman Torres, pemilikChelsea Roman Abramovich sepertinyamasih trauma untuk membeli striker mahal,apalagi pada Januari. Walhasil, keinginanpelatih Chelsea Jose Mourinho memboyongsalah satu di antara Radamel Falcao (ASMonaco), Diego Costa (Atletico Madrid),atau Gonzalo Higuain (Napoli) sepertinyatidak akan kesampaian.

Apalagi Costa dan Higuain memberi sinyalmasih betah di klub masing-masing, se-dangkan Monaco bakal mempertahankanFalcao. Edin Dzeko (Manchester City) danMario Balotelli (AC Milan), dua striker yangnamanya juga banyak disebut di bursa trans-fer Januari, juga diklaim agen masing-masingingin menghabiskan sisa musim di klubmasing-masing.

Bagi Dzeko dan Balotelli, yang notabenebergabung dengan klub sekarang saat bursatransfer Januari, hengkang juga berisiko.Yakni, kehilangan peluang tampil di kejua-raan antarklub paling bergengsi dan prestisedi Eropa, Liga Champions. (dns)

Milan Paling Jago GratisanKETIKA mayoritas klub Eropa

masih meraba-raba pemain buruanmereka di awal bursa transfer Januari,AC Milan mungkin perkecualian.Rossoneri (sebutan AC Milan) telahsukses mendapatkan dua pemain,Keisuke Honda dari CSKA Moscowdan Adil Rami (Valencia).

Sebagaimana gaya Milan, ke-duanya diboyong dengan statusfree transfer alias gratisan. Di awalmusim, Rossoneri juga sukses me-mulangkan kembali Kaka dari RealMadrid tanpa merogoh fee sepeserpun. Honda dan Rami rencananyabaru diresmikan sebagai pemainbaru Milan pertengahan pekan ini.

“Kami melakukan kinerja bagusdi transfer window karena pemainseperti Honda dan Rami tak hanyamemiliki kualitas, melainkan jugasesuai dengan kebutuhan tim ka-mi,” kata allenatore Milan Massi-miliano Allegri kepada La Gazzettadello Sport.

“Saya pikir bersama kedua pe-main, kami bisa meraih hasil lebihbaik di sisa musim ini,” imbuh pe-

latih yang mengumumkan bakalmenjalani musim terakhirnya ber-sama Milan itu.

Di kesempatan terpisah, Hondamenyatakan sudah tidak sabaringin segera mengenakan jerseyMilan. Bintang timnas Jepang itujuga membidik debutnya, yaknidalam pertandingan kedua Milansetelah winter break atau awaykontra Sassuolo (12/1).

“Saya akan tiba di Milan pada 4Januari, lalu tiga hari kemudian (7/1) menjalani sesi latihan perdana.Jadi, laga kontra Sassuolo akan idealbagi saya meski keputusan akhirtetap ada pada pelatih,” kata Hondaseperti dilansir Canale Milan.

Seiring diproyeksikan menge-nakan nomor 10 di skuad Milan,Honda pun siap menjadikannyasebagai tantangan. “Saya tahu eks-pektasi fans Milan terhadap sayasangat tinggi. Saya akan berusahamemberikan yang terbaik di setiappertandingan saya,” tandas pemainyang bisa bermain sebagai wingermaupun trequartista tersebut. (dns)

GRENOBLE - Malam ketigaMichael Schumacher di RumahSakit Grenoble, Prancis, belummenunjukkan perkembangansiknifikan. Pasca operasi keduayang dilakukan pada Senin (30/12) malam waktu setempat, pem-balap tersukses dalam sejarahFormula 1 itu masih stabil koma.Tidak drop, tapi juga tidak me-ningkat.

“Kabar baik untuk hari ini ada-lah, tidak ada perubahan sikni-fikan. Situasinya saat ini masihterlalu dini untuk mengetahuiperkembangannya. Yang jelas,dia masih kritis,” kata manajerSchumi Sabine Kehm seperti di-laporkan AP kemarin (1/1).

Kehm mengungkapkan bah-wa keluarga terus berada di sam-pingnya. Mereka, antara lain, istriSchumi, Corinna, dan keduaanaknya. Schumi tak pernahdibiarkan sendirian di ruang pe-rawatan. “Mereka terus supportdengan selalu berada di sisinya,”kata Kehm.

Pembalap berpaspor Jermanitu seharusnya bersuka cita ber-sama keluarganya di akhir tahun.Mereka memiliki tradisi untukberkumpul bersama setiap akhirDesember hingga Januari di tem-pat spesial. Mereka menyewavila untuk merayakan Natal, Ta-hun Baru, sekaligus ultah diasetiap 3 Januari.

Namun, acara keluarga ter-sebut berubah menjadi dukaketika Schumi terjatuh saat me-lintasi salju yang bukan jalur ski(off-piste) Minggu (29/12) siangwaktu setempat. Ketika itu diahendak membantu rekannyayang terjatuh. Saat hendak ber-belok, Schumi melintasi batuyang tersembunyi di bawah sal-ju.

Itu membuat dia terpelantingdan jatuh dengan kepala meng-hantam batu. Putra Schumi yangmasih berusia 14 tahun, Mick,ikut berada di dalam rombo-ngan peski tersebut.

Benturan terjadi di sisi kanankepala Schumi. Bahkan, kabar-nya, benturan itu mengakibat-kan helm Schumi rusak. Tentusaja, sisi kanan menjadi sisi ke-pala terparah. Tapi, tim dokterternyata menemukan bahwapendarahan juga terjadi di sisikiri. Bahkan, lebih besar.

Operasi kedua pun dilakukanuntuk mengurangi pendarahantersebut. Hasilnya, kondisi Schu-mi membaik tapi hanya sedikit.Tim dokter juga belum bisamengatakan bahwa bekas pem-balap Ferrari itu sudah melewatikritis. “Masa-masa kritis adalahjam-jam berikutnya pasca ope-rasi,” kata Kepala Anestesi Univer-sity Hospital Center of GrenobleJean-Francois Payen. (aga)

MICHAEL SCHUMACHER

Schumi Stabil Tapi Koma

DOHA - Petenis Inggris RayaAndy Murray masih jauh darikata pulih. Pasca recovery pan-jang operasi cedera punggung,Murray belum bisa mengembali-kan performa terbaiknya. Buk-tinya, di Qatar Terbuka kemarin(1/1) petenis 26 tahun itu gagaldi putaran kedua di tangan Flo-rian Mayer 3-6, 6-4, 6-2.

Pemain asal Skotlandia itusempat tampil meyakinkan sete-lah leading 3-0. Namun, di gamesisanya Mayer mengambil ken-dali pertandingan. Padahal, Ma-yer adalah petenis yang beradadi ranking ke-40 sedangkan Ma-yer berada di nomor empat du-nia.

Sebelum cedera, tiga laga an-tara Mayer dan Murray selaluberakhir dengan kemenangansang jawara Wimbledon terse-but. Namun pasca cedera, Ma-yer justru meraih kemenanganperdana. “Saya bahagia dengankemenangan. Tapi tadi saya lihatdi set ketiga dia terlihat sedikitcedera,” kata Mayer seperti diku-tip BBC.

Murray sudah menunjukkanbahwa dia belum pulih benar daricedera. Saat menang mudah 6-0,6-0 atas Mousa Zayed Rabu (31/12) lalu, dia mengaku sempatmenahan pukulan. “Jika puku-lan membuatku sakit, aku takakan mengerahkan tenagaku,”katanya kala itu.

Meski menang, saat itu Murraymengakui bahwa kemenanganitu belum bisa jadi ukuran. Se-bab, dia harus menghadapi lagaintensif melawan petenis top du-nia. “Aku belum tahu apakah akukehilangan kecepatan atau ke-kuatan. Aku mungkin baru bisamengetahui jika bermain mela-wan pemain-pemain terbaik du-nia,” katanya.

Cedera punggung memangmenghantui Murray sepanjang2013. Meski tetap memaksa tam-pil di Wimbledon dan juara, pe-tenis 26 tahun itu sejatinya me-nahan sakit. Beberapa bagiantubuh seperti lower back, betis,hingga kaki.

“Itu adalah gejala-gejalanya.Tapi, penyebabnya bisa saja hal-hal lain yang berbeda. Aku ber-harap prosedur-prosedur yangaku jalani sukses dan membuat-ku bisa kembali seperti dulu,”kata petenis yang membawakembali trofi Wimbledon ke Ing-gris Raya setelah 77 tahun absenjuara.

Hasil tersebut membuat Mu-rray out di nomor tunggal putra.Di nomor ganda, dia masih men-jaga asa dengan berduet ber-sama petenis Serbia Nenad Zi-monjic. Murray kini berkesem-patan kembali tampil di nomortunggal putra saat berpartisipasidi Melbourne di ajang grand slamperdana Australia Terbuka. (aga)

ANDY MURRAY

Murray MasihMenahan Sakit

KAMIS2 JANUARI 2014

ALL SPORTS 19RADAR TEGAL

Empat PemainTimnas U-23Bakal Gabung

SURABAYA - Skuad PersebayaSurabaya yang berkompetisi diIndonesia Super League (ISL)bakal mulai komplet. Sebab,empat pemain mereka yang sela-ma ini berbaju Timnas U-23 ren-cananya mulai bergabung dalamlatihan bersama penggawa Per-sebaya ISL lainnya, sore nanti.

Empat pemain tersebut ada-lah penyerang Fandi Eko Utomo,Dedi Kusnandar (gelandang),Manahati Lestusen (bek te-ngah), serta Alfin Tuasalamonyyang berposisi sebagai bek ka-nan.

“Besok (hari ini, Red) merekasudah datang, mungkin lang-sung ikut dalam latihan,” kataAmran Said, asisten manajerPersebaya, kemarin (1/1).

Kalau saja omongan Amranitu benar, maka itu adalah latihanperdana mereka bersama Per-sebaya ISL. Sebab, sejak dikon-trak oleh manajemen, ke-empatpemain tersebut belum pernahmenampakan batang hidung-nya di Surabaya. Bahkan, saatPersebaya ISL tampil di PialaGubernur Jatim pun, mereka taktampak.

Mau bagaimana lagi, pascakontrak dengan Persebaya ISL,

SKUADMULAIKOMPLET

Fandi Eko dan kawan-kawanharus berada di Jakarta demimelakukan persiapan untuk mem-bela Indonesia di SEA GamesMyanmar 2013, Desember lalu.Nah, setelah kejuaraan multi ca-bor antara bangsa-bangsa se-ASEAN itu selesai, ke-empatnyawajib untuk menuju ke Sura-baya.

“Karena sudah kewajiban me-reka ke negara sudah selesai,maka mereka harus bergabungdengan tim. Karena kami ber-harap mereka bisa memberikankontribusi kepada Persebayasaat berlaga di turnamen InterIsland nanti,” lanjut pria asal Ma-kassar, Sulawesi Selatan itu.

Sementara itu, manager coa-ch Persebaya ISL, Rahmad Dar-mawan mengakui bahwa ke-empat skuad Timnas U-23 ituberencana akan tiba di Surabayasiang nanti. Itu tidak lain karenajadwal libur mereka setelah dariSEA Games Myanmar memangberakhir pada 2 Januari.

“Mereka (Fandi Eko dkk, Red)memang janji untuk bergabungdengan tim pada 2 Januari. Ka-rena jatah libur mereka dari Tim-nas hanya sampai tanggal 2 Ja-nuari. Saya berharap mereka su-dah bisa bergabung dengan timsecepat mungkin, karena skuadini bisa segera lengkap,” tegas priayang juga pelatih Timnas U-23itu. (dik)

FandiEkoUtomo

JAKARTA - Voli pantai ter-masuk cabang olahraga (cabor)yang dilombakan di Asian Ga-mes XVII Korsel tahun ini. Ter-akhir mendapat medali perung-gu di Asian Games XV Qatar ta-hun 2006 lalu, voli pantai me-ngincar medali di Incheon Kor-sel ini.

Persiapan voli pantai sendirisudah berlangsung tahun lalu.Meski tak dilombakan di SEAGames XXVII Myanmar tahunlalu, namun voli pantai tetapmenggelar pelatnas. Sebab me-reka turun di beberapa kejua-raan Asia Pasifik.

Koordinator bidang volipan-tai PP PBVSI Slamet Muljantomenyebutkan program untukAsian Games tahun ini menung-gu SK dari Satlak Prima. Kalaumendapat kuota, voli pantai In-donesia berencana mengirim-kan dua pasangan.

“Kalau berkaca pencapaian

Asian Games yang sudah-sudah,kita memang kuat di sektor put-ra. Jadi akan kita turunkan yangputra saja. Untuk yang putri,harus jujur kalau kans kita berat,”papar Slamet.

Hingga kemarin (1/1) pasa-ngan Koko Prasetyo/Ade Chan-dra masih menjadi pilihan ter-baik. Satu nama pasangan lainakan diajukan jika SK dari SatlakPrima atau Kemenpora soal atletAsian Games sudah ada. Bebe-rapa nama mengantri untukmenjadi Indonesia 2. Ada Fah-riansyah, Ahmad Bastomi, Ren-dy Sugiarto, atau M.Asfiya. duanama terkahir adalah andalanutama Indonesia di sektor junior.

Voli pantai Merah Putih jugamemilih program desentralisasiuntuk rangkaian pelatnasnya.Alasannya pun tak jauh daridana. Maklum dana dari pusatmemang tak selalu lebih baik darianggaran puslatda. (dra)

EVAN ZUMARLI/SUMATERA EKSPRES

VOLI PANTAI - Atlet voli pantai Indonesia, Fahriansyah dan Tomysaat lawan Oman pada ajang ISG di Komplek Jakabaring SportCity Palembang, beberapa waktu lalu.

Voli Pantai PilihDesentralisasi

JAKARTA - Tahun baru 2014yang jatuh pada hari ini bolehmenjadi hari libur nasional.Tapi, itu tidak berlaku bagi parapemain U-19 . Tidak ada harilibur untuk Evan Dimas Dar-mono dkk dan mereka tetapmenjalani latihan rutin sepertibiasa.

Bagi pelatih Timnas U-19Indra Sjafrie, tidak ada istilahlibur ekstra untuk pemain-pemainnya. Dia ingin, pemain-nya terus fokus dan tak me-ngendurkan sedikitpun masapersiapan umum pemusatanlatihan yang sudah berlang-sung sejak 9 November lalu.

“Anak-anak tidak perlu libu-ran tahun baru. Kami latihanseperti biasa. Jatah anak-anaksetiap hari Minggu kami libur-kan. Kami ingin ke Piala DuniaU-20, masa kami memikirkanwaktu libur,” tuturnya.

Memang, ketegasan dan

kedisiplinan Indra ini bukanberarti membuat dia tak me-miliki toleransi. Indra ternyatahanya menjadwalkan latihanpada sore hari. Untuk latihanpagi, diberikan waktu lebihkepada pemain untuk istira-hat.

Alasannya, mereka memilikiacara padat untuk merayakantahun baru, tadi malam. Nah,untuk memberi waktu isti-rahat yang cukup, mereka li-bur di pagi hari ini, dan me-mulai latihan kembali sorenanti. Di sisi lain,terkait ren-cana pemulangan enam pe-main lagi, Indra bersama stafpelatih menundanya sampai 6Januari mendatang. Sebab,melakukan penilaian enamdiantara 34 pemain ini menu-rut dia cukup sulit.

“Karena itu, kami putuskanuntuk menunda sampai tesfisik nanti. Kami ingin melihat

lebih lagi bagaimana perkem-bangan mereka sampai 6 Ja-nuari nanti,” tuturnya.

Ketatnya program dalammasa pemusatan latihan tidakdisesalkan oleh pemain. Jus-tru, mereka ingin menunjuk-kan bahwa mereka mampumelawan kejenuhan masalatihan yang panjang di saatremaja seusia mereka meng-habiskan banyak waktu untukbermain.

Penjaga gawang Ravi Mur-dianto menegaskan, tugas dantarget mereka adalah untuklolos ke Piala dunia U-20. De-ngan mengingat tujuan itu,mereka ternyata berhasil me-lawan kemalasan dan keje-nuhan karena latihan yangberat ini. “Saya berusaha men-jalani, tidak perlu jenuh. Ala-san kami disini untuk Negara,fokus kami untuk lolos ke PialaDunia,” tuturnya. (aam)

Hanya Libur Latihan Pagi

CHARLIE LOPULUA/INDOPOS

LATIHAN - Para pemain timnas U-19 saat berlatih di Stadion Utama Gelora Bung KarnoJakarta.

Jadwal PenyisihanGrup IIC2014ZONA SUMATERA

1. Sriwijaya FC2. Semen Padang

Semen Padang vs Sriwijaya FC (Jumat 10 Januari 2014)Sriwijaya FC v Semen Padang (Selasa 14 Januari 2014)

ZONA JAWA 1

Venue: Stadion Si Jalak Harupat, Bandung

1. Persib Bandung2. Pelita Bandung Raya3. Persita Tangerang

4. Persijap Jepara

Senin 13 Januari 2014:Persib vs Persita, 15.30 WIB

Pelita BR vs Persijap, 19.00 WIB

Selasa 14 Januari 2014:Persita vs Pelita BR, 15.30 WIBPersijap vs Persib, 19.00 WIB

Kamis 16 Januari 2014:Persita vs Persijap, 15.30 WIBPersib vs Pelita BR, 19.00 WIB

ZONA JAWA 2

Venue: Stadion Kanjuruhan, Malang

1. Arema2. Persija Jakarta

3. Persepam Madura United4. Persela Lamongan

Jumat 10 Januari 2014Arema vs Persepam, 15.30 WIBPersija vs Persela, 19.00 WIB

Sabtu 11 Januari 2014Persepam vs Persija, 15.30 WIB

Persela vs Arema, 19.00 WIB

Senin 13 Januari 2014Persepam vs Persela, 15.30 WIB

Arema vs Persija, 19.00 WIB

ZONA JAWA 3

Venue: Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya

1. Persebaya Surabaya ISL2. Persegres Gresik

3. Persik Kediri4. Persiba Bantul

Minggu, 12 Januari 2014Persebaya vs Persik, 15.30 WIB

Persegres Gresik vs Persiba Bantul, 19.00 WIB

Senin, 13 Januari 2014Persik vs Gresik United, 15.30

Persiba Bantul vs Persebaya, 19.00 WIB

Rabu, 15 Januari 2014Persik vs Persiba Bantul 15.30 WIB

Persebaya vs Persegres Gresik19.00 WIB

ZONA KALIMANTAN

Venue: Stadion Demang Lehman, Martapura

1. Barito Putra2. Mitra Kukar

3. Persisam Samarinda4. Persiba Balikpapan

Jumat, 10 Januari 2014Barito Putra vs Persisam, 15.30 WIB

Mitra Kukar vs Persiba, 19.00

Sabtu, 11 Januari 2014Persisam vs Mitra Kukar 15.30 WIBPersiba vs Barito Putra 19.00 WIB

Senin 13 Januari 2014Persisam vs Persiba 15.30 WIBBarito vs Mitra Kukar 19.00 WIB

ZONA PAPUA-SULAWESI

Venue: Stadion Mandala, Jayapura

1. Persipura Jayapura2. Persiram Rajaampat

3. Perseru Serui4. PSM Makassar

Jumat 10 Januari 2014Persipura vs Perseru 15.30 WIB

Persiram vs PSM 19.00 WIB

Sabtu 11 Januari 2014Perseru vs Persiram 15.30 WIB

PSM vs Persipura 19.30 WIB

Senin 13 Januari 2014Perseru vs PSM 15.30 WIB

Persipura vs Persiram 19.00 WIB

JAKARTA - Jadwal penyisihanajang Interisland Cup (IIC) 2014akhirnya dirilis oleh PT Liga In-donesia (PT LI). Pengelola kom-petisi Indonesia Super League(ISL) itu, melakukan perubahandalam jadwal penyisihan grup.

Dalam surat bernomor 1320/LIGA/XVII/2013, diumumkankepada peserta IIC bahwa babakpenyisihan grup berlangsungpada 10-16 Januari. Sebelum-nya, penyisihan grup berlang-sung pada 10-14 Januari.

“Jadi, tidak ada pertandinganyang berlangsung bersamaan didua stadion pada hari terakhir,”kata CEO PT LI Joko Driyonodalam rilis yang dikirimkan viaemail, kemarin (1/1).

Dengan revisi jadwal ini, makapertandingan di babak penyi-sihan pun bisa tidak terlalu me-

pet. Sebelumnya, beberapa klubmerasa waktu pertandingan ter-lalu mepet sehingga pemain ber-tanding dengan tensi tinggi da-lam waktu tiga hari berturut-turut. Dengan revisi ini, ada jedadalam penyisihan grup.

Revisi di babak penyisihangrup ini, tidak memengaruhijadwal untuk babak 8 besar danfinal. Babak 8 besar digulirkanpada 18-22 Januari dan partaipucnak IIC 2014, berlangsungpada 25 Januari.

Lelaki asal Ngawi itu menu-turkan, pada babak penyisihangrup setiap harinya digelar duapertandingan untuk masing-ma-sing grup. Kecuali Zona Suma-tera yang langsung menjalaniplayoff home and away. “Seluruhinfo ini sudah kami sebar kepadaklub,” ucapnya. (aam)

Jadwal PenyisihanGrup IIC Direvisi

CMYK

KAMIS, 2 JANUARI 2014 24RADAR TEGAL

AMIK YMI TEGALSederet KegiatanSiapkan

AMIK YMI TEGAL

Fokus GandengSejumlah Sekolah

TEGAL – Liburan sekolah yangbertepatan dengan pergantian tahunmembuat kegiatan di sekolah menjadi

sepi. Tetapi, begitu akti-vitas belajar mengajarkembali normal, sederet

agenda telah dipersiap-kan AMIK YMI Tegal. Di-

antaranya dengan meng-gandeng sejumlah sekolah

untuk menggelar seminar atau work-shop sebagai bentuk kepedulian ter-hadap dunia pendidikan di Tegal dansekitarnya.

Tim LP2M yang diwakili Aries Setya-ni W P SP MM mengatakan, selama iniberagam kegatan dengan mengun-jungi sejumlah SMK menjadi bagiandari pengabdian kepada masyarakat,khususnya dalam memajukan duniapendidikan. Bersama tim, pihaknyamemberikan edukasi mengenai per-kembangan teknologi informatikasebagai tambahan pengetahuan bagi

para siswa.Dalam kegiatan tersebut, bukan

hanya teori yang diberikan melainkanpraktek langsung agar materi yangditerima bisa diaplikasikan secaralangsung dengan dipandu sejumlahnarasumber yang berpengalaman dibidangnya. Untuk saat ini, karena kon-disi sekolah sedang libur, maka kegia-tan untuk sementara tidak bisa dilaku-kan. Tetapi, begitu aktivitas belajar me-ngajar kembali berjalan seperti biasa,sederet agenda telah dipersiapkan

dengan mengusung konsep yang sa-ma yaitu memberikan edukasi denganmenggelar seminar atau workshop disekolah.

Model kegiatan seperti ini diakuinyalebih efektif dan mudah diserap parasiswa di tengah-tengah kesibukanmenimba ilmu. Apalagi, perkembang-an teknologi informatika begitu pesatsehingga sudah barang tentu apa yangdiberikan selalu mengikuti perkem-bangan agar tidak gaptek. Secara u-mum, tujuan dari setiap kegiatan yang

sudah berjalan maupun akan dija-lankan adalah untuk memberikantambahan wawasan atau pengetahu-an yang mungkin saja selama ini tidakdidapatkan. Semakin banyak materiyang diserap para siswa, maka sema-kin besar pula ekspektasi untuk gene-rasi-generasi penerus bangsa tersebutbisa memiliki skill yang lebih agarmampu bersaing di dalam ketatnyakompetisi.

“Banyak agenda yang telah kamipersiapkan dan sebentar lagi akandijalankan,” katanya. (gun)

ROCHMAN GUNAWAN/RATEG

SIAPKAN PROGRAM

AMIK YMI Tegalmenyiapkan sederetprogram di awaltahun 2014.

YOGYAKARTA – Universitas GadjahMada (UGM), Universitas Negeri Yog-yakarta (UNY), dan UIN Sunan Kalijagamenyelenggarakan sosialisasi pelaksa-naan Seleksi Nasional Masuk PerguruanTinggi Negeri (SNMPTN) pada jajarankepala sekolah SMA/SMK/MA/MAKse-DIY di Grha Sabha Pramana UGM,Selasa (31/12).

Sosialisasi tersebut dimaksudkan agarsetiap sekolah menengah mengisikandata prestasi siswa di Pangkalan DataSekolah dan Siswa (PDSS) agar parasiswa bisa mengikuti SNMPTN.

“Sekolah yang siswanya diperboleh-kan mengikuti SNMPTN adalah seko-lah yang memiliki Nomor Pokok Se-kolah Nasional (NPSN) dan mengikutiUjian Nasional,” kata Wakil RektorBidang Akademik dan KemahasiswaanUGM Prof dr Iwan Dwi Prahasto MMedSc PhD.

Keikutsertaan sekolah untuk mengi-kuti Seleksi Nasional ini kata Iwan sangatbergantung dari keaktifan sekolah dansiswanya dalam mengikuti aturan yangditetapkan panitia SNMPTN.

“Kesalahan kecil yang dilakukankepala sekolah dan mengabaikan sis-tem, berdampak siswa gagal mendaf-tar. Karenanya mekanisme ini perludisampaikan kepada seluruh gurudan siswa di sekolah masing-masing,”tuturnya.

Iwan Dwi Prahasto menerangkan,prasyarat dan pelaksanaan SNMPTN2014 tidak jauh berbeda dengan pelak-sanaan pada tahun SNMPTN 2013. Bah-kan biaya seleksi masih ditanggung se-penuhnya oleh pemerintah.

Direktur Akademik UGM Dr Agr Ir SriPeni Wastutiningsih mengatakan, halyang perlu diperhatikan dalam pengi-sian PDSS, kepala sekolah harus ber-tanggung jawab penuh atas pengisianPDSS.

“Kejujuran sangat diharapkan dalam

proses ini,” tegasnya.Namun begitu, siswa diharuskan me-

lakukan verifikasi data untuk mengkon-firmasi bahwa data yang diisikan kepalasekolah adalah benar. Jika siswa tidakmelakukan verifikasi, secara otomatisdata yang diisikan kepala sekolah di-anggap benar.

“Untuk itu, dalam mengisikan data diPDSS sekolah tidak terlalu dekat denganpenutupan, agar siswa memperolehwaktu yang cukup untuk verifikasi,” ujar-nya.

Adapun, siswa yang berhak mengikutiSNMPTN, kata Peni, adalah yang me-miliki rekam jejak prestasi akademik diPDSS, mengikuti Ujian Nasional padatahun 2013 atau 2014, memiliki NomorInduk Siswa Nasional (NISN) dan ter-daftar di PDSS, serta memiliki nilai raporsemester 1 sampai semester 5 yang diisi-kan datanya ke PDSS.

Berbeda dengan SNMPTN 2013, im-buhnya, pada tahun 2014 setiap siswadapat memilih sebanyak-banyaknya tigaprogram studi di dua PTN dengan ke-tentuan di satu PTN memilih maksimaldua program studi.

”Apabila memilih dua PTN, salah satu-nya harus berada di provinsi yang samadengan asal sekolah. Jika memilih satuPTN dapat di mana saja,” katanya.

Jadwal resmi untuk pengisian PDSSdimulai pada 6 Januari sampai 6 Maret2014. Pendaftaran SNMPTN dilaksana-kan pada 17 Februari sampai 31 Maret2014. Sedangkan proses seleksi dilakukanpada 1 April sampai 26 Mei 2014 danpengumuman 27 Mei 2014.

Peni menambahkan bahwa pada ta-hun 2014 UGM akan menerima 6.606mahasiswa baru jenjang sarjana re-guler. Jumlah tersebut dialokasikandalam tiga jalur penerimaan yaitu SN-MPTN sebanyak 3.316, SBMPTN se-banyak 2.033, dan ujian mandiri UGMsebesar 1.257. (ugm.ac.id)

UGM, UNY, dan UINSosialisasi SNMPTN 2014

Prof Dr Pratikno M Soc Sc,rektor UGM menyerahkan 691penghargaan kepada dosen dantenaga kependidikan di lingku-ngan Universitas Gadjah Mada.Pemberian penghargaan Purna-karya, Satyalancana Karya Satya,dan Kesetiaan 25 Tahun ini ber-langsung di Grha Sabha Prama-na, Bulaksumur, Senin (23/12).

Tercatat 167 dosen dan tenagakependidikan menerima tandapenghargaan Purnakarya, 201penghargaan Satyalancana Kar-ya Satya, dan 323 penghargaanKesetiaan 25 Tahun. Penghar-gaan Purnakarya diberikan ke-pada dosen dan tenaga kepen-didikan yang telah berakhir masatugasnya, baik karena mencapaiusia pensiun maupun karenameninggal dunia dalam tahun2013.

Penghargaan SatyalancanaKarya Satya dberikan pemerin-tah kepada Pegawai Negeri Sipilyang telah bekerja penuh kese-tiaan kepada Pancasila, UUD1945, Negara dan Pemerintah,serta pengabdian, kejujuran, ke-

691 Dosen dan Tenaga Kependidikan Terima Penghargaan

cakapan dan disiplin yang baikselama 10 tahun, 20 tahun atau30 tahun. Sementara itu, peng-hargaan Kesetiaan 25 Tahun di-berikan UGM kepada dosen dantenaga kependidikan yang telahmenunjukkan pengabdiannyadengan baik secara terus mene-

rus selama 25 tahun atau lebih diUniversitas Gadjah Mada.

“Penghargaan Purnakarya,Satyalancana Karya Satya, danKesetiaan 25 Tahun ini merupa-kan rangkaian Dies ke-64 UGM.Sesuai tema dies, kita ingin mem-berikan kontribusi lebih besar

kepada masyarakat, terutamamasyarakat Yogyakarta dan In-donesia pada umumnya sertauntuk kepentingan-kepenting-an kemanusiaan,” kata Rektor.

Rektor merasa bersyukur kare-na menerima warisan UGM yangsudah sangat tertata. (ugm.ac.id)

PADA ajang Olimpiade SainsNasional (OSN) Pertamina 2013yang berlangsung pada Seninsampai Jumat (9-13/12/13) diUniversitas Indonesia, ITB ber-hasil menorehkan prestasi gemi-lang. Empat kejuaraan berhasildiraih, dua di antaranya darikategori teori, sedangkan sisanyadari kategori proyek sains. Tahunini merupakan tahun keenamdiselenggarakannya OSN Per-tamina.

Untuk kategori teori, Juara IIbidang Matematika diraih DianSito Rukmi (Matematika ’11) danJuara II bidang Kimia diraih BijakRiyandi Ahadito (Kimia ’10). Se-dangkan untuk kategori proyeksains, Juara II bidang AplikasiPerangkat Lunak diraih HanifLyonnais, Irfan Kamil, dan SatriaAdi Pradana. Ketiganya meru-

ITB Sabet 4 Juara pada OSN Pertamina 2013pakan mahasiswa program studiInformatika 2010. SedangkanJuara III pada bidang yang sama,juga diraih tim ITB yang terdiridari Muhammad Taufik Hidayat,Alvin Nurhadi Wijaya, dan Mu-hammad Akbar Arrozaq. Ketiga-nya merupakan mahasiswa pro-gram studi Teknik Fisika 2011.

Pada kategori teori, ada 3 bi-dang yang dilombakan, yaituMatematika, Fisika, Kimia, danBiologi. Proses seleksi untukmenentukan pemenangnya ber-langsung dengan cukup ketat.Dimulai dari babak penyisihan dimasing-masing regional. Peraihnilai tertinggi untuk masing-masing regional akan masuk kebabak semifinal. Kemudian daritiap provinsi, dipilih 3 peraih ni-lai tertinggi untuk menjadi JuaraI, II, dan III pada provinsi ma-

sing-masing. Juara I masing-ma-sing provinsi yang diistilahkandengan ‘juara lintas bidang’ akanbergabung dengan Juara I ma-sing-masing regional untuk me-ngikuti babak seminal. Total pe-serta babak final untuk keempatbidang adalah 73 orang, 40 darijuara regional dan 33 dari lintasbidang.

Pada babak semifinal, bentukseleksinya ada 2 tipe, soal esaiteori dan artikel dan soal open-ended. Dari hasil seleksi tersebut,enam orang terbaik masing-ma-sing bidang akan masuk ke babakfinal. Di babak final, peserta di-minta untuk mempresentasikanpenyelesaian dari masalah yangdiberikan. Setelah itu, di malampenyematan yang berlangsungpada Jumat (13/12) diumumkanperaih Juara I, II, dan III untuk

masing-masing bidang.Berbeda dengan kategori te-

ori, kategori proyek sains hanyaterdiri dari 2 tahap, yaitu pe-nyisihan dan final. Babak penyi-sihan sendiri dibagi 2 tahap, tatapmuka langsung dan online. Ditahap tatap muka, peserta yangsebelumnya telah membuat ma-kalah dan poster diminta untukmempresentasikan poster di de-pan panitia. Oleh panitia pusat,diambil 10 tim terbaik masing-masing bidang yang akan mem-presentasikannya di depan jurisecara online. Lima tim terbaikmasing-masing bidang akan ma-suk ke babak final. Di babak final,peserta diwajibkan untuk mem-bawa hasil proyeknya untuk di-pamerkan dan mempresen-tasikan proyek tersebut di depanjuri. (itb.ac.id)

DOK.ISTIMEWA

PENGHARGAAN - Prof Dr Pratikno M Soc Sc menyerahkan 691 penghargaan kepada dosen dantenaga kependidikan di lingkungan Universitas Gadjah Mada.