radar tegal 19 juli 2011

19
CMYK Harian Pertama Kebanggaan Wong Tegal 20 HALAMAN - Rp. 2.500,- SELASA, 19 JULI 2011 CMYK Mantan Direktur PDAM Tersangka * Wonge wis adoh! Istri Ruhut Sitompul Diperiksa * Sing lanang pan dijeblosna? ABIDIN ABROR/RATEG ROBOH - Sebuah pohon palem tumbang menimpa sebuah kios penyedia bahan gyp- sum. Truk Hantam Elf dan Palm TEGAL - Insiden tabrakan kembali terjadi di Jalan Raya Pantura. Kali ini terjadi di Jalan Raya Kolonel Sugiono Kelurahan Pesurungan Margadana, Senin (18/7). Insiden ini berawal dari kendaraan angkutan penumpang elf melaju dari arah barat, dan berniat pulang kandang. Saat belok kanan menuju jalur sebelah selatan, dan tanpa disangka dari arah timur melaju sebuah truk dengan kecepatan tinggi. Saksi mata Ismail (34), yang sekaligus pemilik Toko Gypsium menuturkan, truk siang itu sempat oleng. Dan karena keadaan yang begitu sulit sang sopir truk kemudian banting stir ke arah kiri, dan langsung menghantam pohon palm yang berada di pinggir jalan, setelah lebih dulu menabrak angkutan elf. Karena kerasnya hantaman, sampai pohon palm tumbang menimpa atap Toko Gypsium. ke hal 19 kol 1 Dari Sidang Putri Aryanti Haryowibowo di PN Jakarta Penyidik Bantah Menekan, Ari Sigit Berang Polisi yang menangkap Putri Aryanti Haryowibowo saat pesta sabu-sabu bersama Gaus Notonegoro dan AKBP Eddi Setiono tampaknya tidak ingin buruannya lepas. MESKI pada sidang sebelum- nya, Senin (11/7) Gaus dan Eddi yang juga anggota polisi itu berusaha meringankan dakwaan kepada Putri, tidak demikian dengan penyidik Polda Metro Jaya Brigadir Hendri FH yang kemarin (18/7) memberikan kesak- sian. Dalam sidang yang dimulai pukul 13.00 di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan tersebut, Putri tetap datang dengan dandan casualnya. Senada dengan ayah- nya, Ari Sigit dan ibu tirinya Rika Callebaut. Agenda sidang tersebut adalah untuk mengetahui proses jalannya pembuatan BAP paska ditangkapnya Putri. Saat itu, Brigadir Hendri men- jelaskan bahwa dirinya adalah penyidik yang saat itu menangani tes urine Putri. Dia menjelaskan bahwa hasil laboratorium me- nunjukkan jika Putri positif meng- gunakan sabu. Setelah tes selesai, cicit almarhum mantan presiden Soeharto itu baru di BAP. “Dia diserahkan pukul 04.00 pagi,” ujarnya. Dia juga menjelaskan jika Putri diperiksa menjadi saksi pada 22 Maret atau empat hari paska penangkapan. Apakah Putri ikut mengkonsumsi sabu saat ditang- kap” Hendri menjawab tidak tahu pasti. “Saat kami periksa, Putri bilang memang menggunakan sabu teta- pi sehari sebelum penangkapan,” imbuhnya. Hendri lantas menceritakan prosedur pembuatan BAP kepada hakim. Dari penjelasannya, tidak tampak adanya tekanan yang dilakukan polisi. Berbeda dengan kesaksian Gaus Notonegoro dan AKBP Eddi Setiono yang menye- but pemeriksaan tersebut penuh tekanan. “Kami tidak pernah menekan,” jelasnya. Saat salah satu penasehat hukum Putri menanyakan apakah ke hal 19 kol 5 Guru SD Pukul Siswanya HAL. METROPOLIS Dua Kelompok Pemuda Bentrok HAL. RADAR BREBES Gampang Soroti Berbagai Masalah HAL. PEMALANG Dibuang Sayang, Dikoleksi Sejak Kecil HAL. XPRESI INDEKS APA MANING... Jill Gladys SEMOK Nggak Betah Kerja Kantoran JILL Gladys sudah lama tak terlihat dan terdengar di dunia entertainment tanah air. Dalam ‘persembunyiannya’, rupanya artis sekaligus model ini alih profesi sebagai orang kantoran. “Bukan vakum, karena emang alih profesi dulu. Kemarin aku kerja kantoran di bisnis kontraktor beberapa bulan,” kata Gladys saat ditemui akhir pekan lalu. Kenapa balik ngartis lagi” Pemain film Kawin Laris ini berdalih ada yang hilang selama dia kerja kantoran. Dia merasa bosan dengan rutinintas pekerjaan di depan meja dan dalam kantor. “Aku sudah keluar kerja. Ya karena kangen kerja di hiburan. Emang passion-nya aku di sini. Makanya, kemarin resign,” tuturnya. Namun begitu, perempuan bernama lengkap Monica Jill Gladys Rahardja ini mengaku dapat banyak pengalaman berharga selama kerja kantoran. “Ada enaknya, ada nggaknya. Kalau enaknya yah kalau kerja kantor jam lebih pasti. Jam sekian dari jam sekian sore sudah selesai. Kalau kerja di entertainment kan nggak. Kadang sampai malam. Tapi nggak tahu ya, aku nikmati sih di hiburan itu,” ujarnya. Saat cuti dari dunia hiburan, Gladys mengaku bertemu dengan kekasihnya saat ini, Nando Simon. Menurut Gladys, Nando bukan tipe lelaki romantis yang diidam-idamkan. Namun, dengan sikap seadanya tersebut, Nando justru berhasil membuat hati janda satu anak itu luluh. “Dia laki-laki tinggi besar, baik hati, dan kami sudah bersama (menjalin cinta) selama dua tahun,” ungkapnya. (BCG) Nazaruddin Dipecat dari Partai Demokrat Diputuskan DPP Sejak Awal Juli, SBY Support JAKARTA - Karir politik M.Nazaruddin di Partai Demokrat bagai telur di ujung tanduk. Setelah menerima Surat Peringatan I (SP-1) dari partainya pada 4 Juli dan SP-2 seminggu kemudian, kemarin, DPP Partai Demokrat akhirnya menjatuhkan SP-3 kepada Nazaruddin yang masih tercatat sebagai anggota Komisi VII DPR itu. “Sudah SP3 terhitung hari ini,” kata Wasekjen DPP Partai Demokrat Ramadhan Pohan di gedung DPR, kemarin (18/7). ke hal 19 kol 1 Kejari Pastikan Ada Tersangka Lain TEGAL – Setelah melalui proses penyelidikan yang cukup pan- jang, akhirnya Kejaksaan Negeri (Kejari) Tegal menetapkan mantan Direktur PDAM Kota Tegal HM Iqbal SE MM sebagai tersangka dalam dugaan penyimpangan penggunaan dana penyertaan modal dari Pemerintah Kota (Pem- kot) Pemkot ke PDAM sekitar Rp 1,3 miliar untuk biaya pembuatan detail enginering design (DED) intake dan transmisi Kaligung. Kasi Intel Kejari Tegal Sukanda SH, Senin (18/7) mengatakan, hasil pemeriksaan sejumlah saksi yang mengetahui kasus dugaan korupsi senilai Rp 1,3 miliar di PDAM Kota Tegal. Selain se- jumlah staf PDAM, Badan Pe- ngawas (BP) PDAM, pihaknya juga meminta penjelasan sejumlah elemen yang berkompeten, ter- masuk Bagian Ekonomi dan Pem- bangunan (Ekbang) Setda Kota Tegal untuk kesaksian kasus ini. Sukanda menjelaskan, sebe- narnya jumlah dana penyertaan modal yang dikucurkan Pemkot Tegal kepada PDAM pada tahun 2009 sebesar Rp 2 miliar. Namun dari jumlah penyertaan modal tersebut, sekitar Rp 1,3 miliar yang digunakan untuk DED intake dan transmisi Kaligung diduga dalam penggunaannya tidak bisa diper- tanggungjawabkan. Mantan Direktur PDAM Tersangka JAKARTA - Isteri pertama Ru- hut Sitompul, Anna Rudiantiana Legawati, diperiksa sebagai saksi pelapor di Bareskrim Mabes Polri kemarin (18/7). Perempuan yang akrab dipanggil Anna ini diperiksa selama 9 jam dan dicecar sebanyak 15 pertanyaan seputar laporan kasus pemalsuan dokumen per- nikahan. “Ada sekitar 14 atau 15 ya, semua saya jawab,” kata Anna usai diperiksa sekitar pukul 18.50 kemarin. Dia didampingi oleh pengacaranya Immanuel Sianipar. Dalam laporannya, Anna men- jelaskan Ruhut menikah dengan isteri keduanya, Diana Leovita, pada 2008 dengan mengaku se- bagai lajang. Padahal Ruhut telah berhubungan dengan Anna sejak 1991 dan menikah di Sydney, Aus- tralia pada 1998 dan menghasilkan seorang anak yaitu Christian Husen Sitompul yang merupakan atlet berkebutuhan khusus yang kini berusia 20 tahun. Anna tiba di Bareskrim Mabes Polri tiba sekitar pukul 10.00 WIB. Menggunakan kemeja berwarna cokelat, Anna tampak tenang dan mengumbar senyum. Dia juga membawa dokumen- dokumen soal pernikahannya dan hasil penelusuran pernikahan kedua Ruhut. Anna mengaku telah menemukan bukti-bukti baru yang dapat menjerat suaminya, Ruhut Sitompul. “Kenapa di Manado karena dia kan publik figur dan dia di Jakarta tentunya semua infotaiment pasti akan mengejar dan pasti akan tahu. Dan semua masyarakat di Jakarta, sebagian besar sudah tahu bahwa suami saya adalah Ruhut Si- tompul,” katanya. Istri Ruhut Sitompul Diperiksa ke hal 19 kol 1 Bawa Sabu 1 Kg, Ahli Kimia Iran Ditangkap JAKARTA - Seorang ahli kimia warga negara Iran, MDZ ditangkap bersama dua anak buahnya yang sama-sama WN Iran, MA dan SK. Ketiganya ditangkap di salah satu kamar di Hotel Oasis Jalan Senen Raya Kav 135-157 Jakarta Pusat. Dalam penangkapan itu polisi menyita 1 Kg sabu-sabu senilai Rp 2 milyar yang baru diselundupkan ketiganya langsung dari Iran. Penyelundupan sabu-sabu dari Iran ini memang tergolong modus lama, namun anehnya petugas Bandara Sukarno Hatta masih kecolongan juga. ke hal 19 kol 1 HM Iqbal SE MM ke hal 19 kol 5 DHIMAS GINANJAR/ JAWA POS JALANI SIDANG - Putri saat menjalani sidang di PN Jakarta Selatan Senin (18/7). INDRA HARDI/RM DATANGI MABES - Istri Politisi partai Demokrat Ruhut Sitompul, Anna Rudiantiana Legawati ketika mendatangi Bareskrim Mabes Polri, Jakarta, Senin (18/07). FERY PRADOLO/INDOPOS BARANG BUKTI - Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya berhasil menggagalkan peredaran shabu dengan menangkap tiga tersangka jaringan narkoba internasional dari warga negara Iran kemarin (18/7).

Upload: jaelani-hutabarat

Post on 11-Mar-2016

369 views

Category:

Documents


15 download

DESCRIPTION

Radar tegal 19 Juli 2011

TRANSCRIPT

Page 1: Radar tegal 19 Juli 2011

CMYK

Harian Pertama Kebanggaan Wong Tegal

20 HALAMAN - Rp. 2.500,-SELASA, 19 JULI 2011

CMYK

Mantan Direktur PDAM Tersangka* Wonge wis adoh!

Istri Ruhut Sitompul Diperiksa* Sing lanang pan dijeblosna?

ABIDIN ABROR/RATEG

ROBOH - Sebuah pohon palem tumbangmenimpa sebuah kios penyedia bahan gyp-sum.

Truk Hantam Elf dan PalmTEGAL - Insiden tabrakan kembali terjadi di

Jalan Raya Pantura. Kali ini terjadi di Jalan RayaKolonel Sugiono Kelurahan PesurunganMargadana, Senin (18/7).

Insiden ini berawal dari kendaraan angkutanpenumpang elf melaju dari arah barat, danberniat pulang kandang. Saat belok kananmenuju jalur sebelah selatan, dan tanpadisangka dari arah timur melaju sebuah trukdengan kecepatan tinggi.

Saksi mata Ismail (34), yang sekaligus pemilikToko Gypsium menuturkan, truk siang itu sempatoleng. Dan karena keadaan yang begitu sulit sangsopir truk kemudian banting stir ke arah kiri, danlangsung menghantam pohon palm yang beradadi pinggir jalan, setelah lebih dulu menabrakangkutan elf. Karena kerasnya hantaman, sampaipohon palm tumbang menimpa atap TokoGypsium. ke hal 19 kol 1

Dari Sidang Putri Aryanti Haryowibowo di PN Jakarta

Penyidik Bantah Menekan, Ari Sigit BerangPolisi yang menangkap

Putri AryantiHaryowibowo saat pesta

sabu-sabu bersamaGaus Notonegoro dan

AKBP Eddi Setionotampaknya tidak ingin

buruannya lepas.MESKI pada sidang sebelum-

nya, Senin (11/7) Gaus dan Eddiyang juga anggota polisi ituberusaha meringankan dakwaankepada Putri, tidak demikiandengan penyidik Polda MetroJaya Brigadir Hendri FH yangkemarin (18/7) memberikan kesak-sian.

Dalam sidang yang dimulaipukul 13.00 di Pengadilan Negeri(PN) Jakarta Selatan tersebut, Putri

tetap datang dengan dandancasualnya. Senada dengan ayah-nya, Ari Sigit dan ibu tirinya RikaCallebaut. Agenda sidang tersebutadalah untuk mengetahui prosesjalannya pembuatan BAP paskaditangkapnya Putri.

Saat itu, Brigadir Hendri men-jelaskan bahwa dirinya adalahpenyidik yang saat itu menanganites urine Putri. Dia menjelaskanbahwa hasil laboratorium me-nunjukkan jika Putri positif meng-gunakan sabu. Setelah tes selesai,cicit almarhum mantan presidenSoeharto itu baru di BAP.

“Dia diserahkan pukul 04.00pagi,” ujarnya.

Dia juga menjelaskan jika Putridiperiksa menjadi saksi pada 22Maret atau empat hari paska

penangkapan. Apakah Putri ikutmengkonsumsi sabu saat ditang-kap” Hendri menjawab tidak tahupasti.

“Saat kami periksa, Putri bilangmemang menggunakan sabu teta-pi sehari sebelum penangkapan,”imbuhnya.

Hendri lantas menceritakanprosedur pembuatan BAP kepadahakim. Dari penjelasannya, tidaktampak adanya tekanan yangdilakukan polisi. Berbeda dengankesaksian Gaus Notonegoro danAKBP Eddi Setiono yang menye-but pemeriksaan tersebut penuhtekanan. “Kami tidak pernahmenekan,” jelasnya.

Saat salah satu penasehathukum Putri menanyakan apakah

ke hal 19 kol 5

GuruSDPukulSiswanyaHAL. METROPOLIS

DuaKelompokPemudaBentrokHAL. RADAR BREBES

GampangSorotiBerbagaiMasalahHAL. PEMALANG

DibuangSayang,DikoleksiSejakKecil

HAL. XPRESI

INDEKS

APA MANING...

Jill GladysSEMOK

Nggak Betah Kerja KantoranJILL Gladys

sudah lama takterlihat danterdengar di duniae n t e r t a i n m e n ttanah air. Dalam‘persembunyiannya’,rupanya artissekaligus model inialih profesi sebagaiorang kantoran.

“Bukan vakum,karena emang alihprofesi dulu.Kemarin aku kerjakantoran di bisnisk o n t r a k t o rbeberapa bulan,”kata Gladys saat

ditemui akhir pekan lalu.Kenapa balik ngartis lagi” Pemain film Kawin

Laris ini berdalih ada yang hilang selama diakerja kantoran. Dia merasa bosan denganrutinintas pekerjaan di depan meja dan dalamkantor.

“Aku sudah keluar kerja. Ya karena kangenkerja di hiburan. Emang passion-nya aku di sini.Makanya, kemarin resign,” tuturnya.

Namun begitu, perempuan bernama lengkapMonica Jill Gladys Rahardja ini mengaku dapatbanyak pengalaman berharga selama kerjakantoran.

“Ada enaknya, ada nggaknya. Kalau enaknyayah kalau kerja kantor jam lebih pasti. Jamsekian dari jam sekian sore sudah selesai. Kalaukerja di entertainment kan nggak. Kadangsampai malam. Tapi nggak tahu ya, aku nikmatisih di hiburan itu,” ujarnya.

Saat cuti dari dunia hiburan, Gladys mengakubertemu dengan kekasihnya saat ini, NandoSimon. Menurut Gladys, Nando bukan tipe lelakiromantis yang diidam-idamkan.

Namun, dengan sikap seadanya tersebut,Nando justru berhasil membuat hati janda satuanak itu luluh. “Dia laki-laki tinggi besar, baikhati, dan kami sudah bersama (menjalin cinta)selama dua tahun,” ungkapnya. (BCG)

NazaruddinDipecat dariPartai DemokratDiputuskan DPP Sejak Awal Juli,SBY Support

JAKART A - Karir politik M.Nazaruddin di Partai Demokratbagai telur di ujung tanduk. Setelah menerima SuratPeringatan I (SP-1) dari partainya pada 4 Juli dan SP-2seminggu kemudian, kemarin, DPP Partai Demokrat akhirnyamenjatuhkan SP-3 kepada Nazaruddin yang masih tercatatsebagai anggota Komisi VII DPR itu.

“Sudah SP3 terhitung hari ini,” kata Wasekjen DPP PartaiDemokrat Ramadhan Pohan di gedung DPR, kemarin (18/7).

ke hal 19 kol 1

Kejari Pastikan AdaTersangka Lain

TEGAL – Setelah melalui prosespenyelidikan yang cukup pan-jang, akhirnya Kejaksaan Negeri(Kejari) Tegal menetapkan mantanDirektur PDAM Kota Tegal HMIqbal SE MM sebagai tersangkadalam dugaan penyimpangan

penggunaan dana penyertaanmodal dari Pemerintah Kota (Pem-kot) Pemkot ke PDAM sekitar Rp1,3 miliar untuk biaya pembuatandetail enginering design (DED)intake dan transmisi Kaligung.

Kasi Intel Kejari Tegal SukandaSH, Senin (18/7) mengatakan,hasil pemeriksaan sejumlah saksiyang mengetahui kasus dugaankorupsi senilai Rp 1,3 miliar di

PDAM Kota Tegal. Selain se-jumlah staf PDAM, Badan Pe-ngawas (BP) PDAM, pihaknyajuga meminta penjelasan sejumlahelemen yang berkompeten, ter-masuk Bagian Ekonomi dan Pem-bangunan (Ekbang) Setda KotaTegal untuk kesaksian kasus ini.

Sukanda menjelaskan, sebe-narnya jumlah dana penyertaanmodal yang dikucurkan Pemkot

Tegal kepada PDAM pada tahun2009 sebesar Rp 2 miliar. Namundari jumlah penyertaan modaltersebut, sekitar Rp 1,3 miliar yangdigunakan untuk DED intake dantransmisi Kaligung diduga dalampenggunaannya tidak bisa diper-tanggungjawabkan.

Mantan Direktur PDAM Tersangka

JAKARTA - Isteri pertama Ru-hut Sitompul, Anna RudiantianaLegawati, diperiksa sebagai saksipelapor di Bareskrim Mabes Polrikemarin (18/7). Perempuan yangakrab dipanggil Anna ini diperiksaselama 9 jam dan dicecar sebanyak15 pertanyaan seputar laporankasus pemalsuan dokumen per-nikahan.

“Ada sekitar 14 atau 15 ya,semua saya jawab,” kata Annausai diperiksa sekitar pukul 18.50kemarin. Dia didampingi olehpengacaranya Immanuel Sianipar.

Dalam laporannya, Anna men-

jelaskan Ruhut menikah denganisteri keduanya, Diana Leovita,pada 2008 dengan mengaku se-bagai lajang. Padahal Ruhut telahberhubungan dengan Anna sejak1991 dan menikah di Sydney, Aus-tralia pada 1998 dan menghasilkanseorang anak yaitu ChristianHusen Sitompul yang merupakanatlet berkebutuhan khusus yangkini berusia 20 tahun.

Anna tiba di Bareskrim MabesPolri tiba sekitar pukul 10.00 WIB.Menggunakan kemeja berwarnacokelat, Anna tampak tenang danmengumbar senyum.

Dia juga membawa dokumen-dokumen soal pernikahannya danhasil penelusuran pernikahankedua Ruhut. Anna mengaku telahmenemukan bukti-bukti baru yangdapat menjerat suaminya, RuhutSitompul.

“Kenapa di Manado karena diakan publik figur dan dia di Jakartatentunya semua infotaiment pastiakan mengejar dan pasti akan tahu.Dan semua masyarakat di Jakarta,sebagian besar sudah tahu bahwasuami saya adalah Ruhut Si-tompul,” katanya.

Istri Ruhut Sitompul Diperiksa

ke hal 19 kol 1

Bawa Sabu 1 Kg,Ahli Kimia IranDitangkap

JAKARTA - Seorang ahli kimia warga negara Iran, MDZditangkap bersama dua anak buahnya yang sama-sama WNIran, MA dan SK. Ketiganya ditangkap di salah satu kamardi Hotel Oasis Jalan Senen Raya Kav 135-157 Jakarta Pusat.

Dalam penangkapan itu polisi menyita 1 Kg sabu-sabusenilai Rp 2 milyar yang baru diselundupkan ketiganyalangsung dari Iran. Penyelundupan sabu-sabu dari Iran inimemang tergolong modus lama, namun anehnya petugasBandara Sukarno Hatta masih kecolongan juga.

ke hal 19 kol 1

HM Iqbal SE MM

ke hal 19 kol 5

DHIMAS GINANJAR/ JAWA POS

JALANI SIDANG - Putri saat menjalani sidang di PN Jakarta SelatanSenin (18/7).

INDRA HARDI/RM

DATANGI MABES - Istri Politisi partai Demokrat Ruhut Sitompul, Anna Rudiantiana Legawati ketikamendatangi Bareskrim Mabes Polri, Jakarta, Senin (18/07).

FERY PRADOLO/INDOPOS

BARANG BUKTI - Direktorat Reserse Narkoba Polda MetroJaya berhasil menggagalkan peredaran shabu denganmenangkap tiga tersangka jaringan narkoba internasionaldari warga negara Iran kemarin (18/7).

Page 2: Radar tegal 19 Juli 2011

Semua wartawan Radar Tegal dilengkapitanda pengenal/surat tugas dan tidakdibenarkan meminta/menerima imbalandalam bentuk apapun dari narasumber.

Pendiri: H. Mahtum Mastoem (Alm), Penasihat: Dahlan Iskan,Komisaris Utama: HM Alwi Hamu, Komisaris: LukmanSetiawan, Dwi Nurmawan, Direktur Utama: Yanto S. Utomo,Direktur : Moh. Sukron

Pemimpin Umum: Moh. Sukron. Pemimpin Redaksi: M.Abduh. Wakil Pemimpin Redaksi: Wawan Setiawan.Redaktur Pelaksana: Iman Teguh Supriyono. Redaktur:Zuhlifar Arrisandy, M. Riza Pahlevi, Khikmah Wati, Moch. Arifin,Arief Nur Rahardian Sidiq. Sekretaris Redaksi/Persh: YullyTrieyani. Kota Tegal: M Saekhun, Laela Nurchayati, RohmanGunawan, Abidin Abror. Brebes: Agus Wibowo. Bumiayu:Teguh Supriyanto. Slawi: Iman Teguh Supriyono (KepalaPerwakilan), Hermas Purwadi, Pemalang: Embong Sriyadi(Kepala Perwakilan), Moh. Khasanudin. Pekalongan: AdeAsep Syarifuddin. Pracetak: Feri Setiawan, M Yahya, DedyIrawan, Dwi Nanda P, Asep Ariadi S. Desain Iklan: A.Sekhudin.Iklan: Hesti Prastyani (Manajer Tegal), Kharisma Dewi, ArifudinYunianto, Riyanto Harjo, Teguh Widodo Nawawi, AgusMutaalimin, Indani Dwi Oktina, Wahyudi. Pemasaran: UmamanSahareka, Astri Prayudita, Muslih, Zaenal Muttaqin, Sunarjo.Keuangan: Yela Rahmadiah, Lita Rahmiati, Dwi Titi Lestari,Mubin, Djuhaeri Effendi, Moh. Erlin, Imron Rosyadi. Promosi(Off Print): Taufiq Ismail. Alamat Redaksi/Pemasaran/TataUsaha: Jl. Perintis Kemerdekaan Tegal telp. (0283) 340900(hunting), Fax (0283) 340004. Pekalongan : Jl. Irian No 10telp (0285) 432.234. Semarang: M. Yusuf Abadii. Jakarta :Samsu Rijal, Ferdinan Syah, Azwir AR, Arif Badi K, EkoSuprihatmoko. Alamat: Komp. Widuri Indah Blok A-3 Jl.Palmerah Barat No 353, Jakarta 12210 Telp (021) 5330976,5333321 Fax: (021) 5322629. Eceran: Rp 2.500/eks.Percetakan: PT Wahana Java Semesta Intermedia KompleksLIK Dampyak -Tegal.

Tarif Iklan: Umum/Display: Rp 22.000/mm kolom, Sosial/Keluarga: Rp 15.000/mm kolom, Iklan Baris Laris: Rp

15.000/baris, Iklan Colour: Rp 35.000/mm kolom, Iklanhalaman 1 (depan): Tarif + 200%, Creative ad: Tarif + 50%

NPWP No: 01.994.052.7-501.000. Bank: Bank Mandiri Cab.Tegal a.n. PT Wahana Semesta Tegal No. Rek:

139.0002152787. Bank Jateng Cab. Tegal No. Rek:1.004.02598.5 a.n. PT Wahana Semesta Tegal

Harian Pertama KebanggaanWong Tegal

SELASA19 JULI 2011

OPINIRADAR TEGAL

2

Anda pernah merasa tidak puas dengan pelayanan publik? Anda pernah kecewa karena mendapatkan pelayanan yang tidak semestinya dari instansitertentu? Layangkan perasaan anda ke rubrik Ngresula ini, via SMS ke 085293278922, email [email protected], surat ke Radar Tegal Jalan PerintisKemerdekaan No. 32 Tegal. Tulis dengan bahasa yang sopan dan bisa menggunakan bahasa Tegal. Dapatkan kaos Ngresula, yang berisi SMS ngresulapilihan. Hanya Rp60.000/pcs.

Pendidikan Karakter diNegeri Korup

Oleh: Yayat Hidayat Amir

Ora SportifASS.wr.wb. Radar kye q pan melu

ngresula karo slh satu dewan Kab Tegal,sg ternyata ora duweni sportipitas smskali masa golet calon pegawe PDAMKab Tegal, ora lwt tes tp lewate duwit,sg duwite akeh ya bs mlebu. Kwe ari bsdewan luwih sportip dlm hal kye, ajakrn duwit trus ari bs cln pegawenesklian didis bae mumpung drg ditrimakrn ora adil, melas karo para cln pekerjasg ora pd duwe duwit.

087730565xxx

Sampah Numpuk di TirusPAYAH kiyeh Radar ak langganan ka

angger kirim rubrik resula ka or taudimuat, mengenai sampah di KptSudibyo kususe di warung makan sateTirus.

085869292xxx

Aku KecewaASSALAMUALAIKM . Halo Radar sg

dadi idamane warga Tegal. Aku panngungkapna rasa kecewa karo : 1. RA-DAR dewek sb uneg2 sg aku kirimperihal engko sg no 2 ora tau dimuatpadahal kwe jare q kanggo mein infokanggo warga Tegal. 2. Khususe kanggoytm, yta, yth bapak Bupati, KabagPemerintahan Kab. Tegal perihalpengangkatan pamong desa sekec.TALANG yg sudah ada pendaftaran tapisudah 6 bln belum ada tes2 dgn alasanbelum ada intruksi dari kabupaten, bgmnnasib dgn calon2 pamong desa yg sdhmengeluarkan uang administrasi mohonkepastian kepada bapak2 yg terhormat.Terima kasih Wasalam.

085842718xxx

Tarif Tawar-MenawarSUDAH menjadi rahasia umum warga

Kab Tegal yang mau mengajukanperijinan di kab. Iku mesti kangelan. Anasuwe, ana biayane membengkak, anajare gratis tp tetep bayar. Nah iki aq karokanca2 pan gawe ijin nang pelayananterpadune malah kena tarif beda2.Bervariasi dan kudu tawar menawr.Pimen kye.

081808535xxx

Jenuh Menunggu JamsostekENTAH apa yg sdng dikerjakan

karyawan Jamsostek cuma minta suratpengantar jaminan saja 5 jam, padahalkatanya ada antrian 3 lagi, haruskah 1antrian butuh waktu 2 jam bagaimanakl antrian sampai 150 apakah hrsmenunggu berhari hari ataukah dlmsatu kota perlu didirikan 10 kantorcabang Jamsostek.

087830029xxx

Potongane GedePAN melu ngresula, penyisihan PBB

nggo desa wis metu, bisane Pemda Kab

Tegal motong 10 persen dewek, dongepada eling ora?

085865153xxx

Dalane Cepet RusakASS,,! Aq Pn melU ngresula, jlan

arah Jtibrang ke Brebes, rusak trz si?!Akeh lubang2 d’tngah jlan, pdhal mbewingi2 d’aspal tp rusak mning, sBnresg slah pngguna jlan, ap tkang’e y?ndalah aspal’e sg akeh o pa’ja irit2, gdiner cpet ruzak, pa ndah na proyek mning,mhon ditindak lnjuti..,

081803902xxx

Wis Dadi PNSMANG Radar saya mau nyambung

gresulane 088215096xxx. Wong saiki kekarepe dewek. Aku dadi wiyata bakti 11thn. Alhamdulillah wis dadi PNS.

08816643xxx

Kapan Jl Blanak Diaspal?PAK Walikota, kapan pengaspalan Jl.

Blanak dilaksanakan? Pembuatansaluran’kan sudah selesai. Kasihan parapengguna jalan kendaraannya padarusak, karena jalannya jeglang-jeglong.Ketika cuaca panas debu di jalanberterbangan masuk rumah, sedangkankalau turun hujan, jalan jadi becek kayalumpur lapindo yg tdk melepuh. TolongPak Wali, pemborongnya diperintahsecepat mungkin untuk menyelesaikanpekerjaannya. Terima Kasih.

081902676xxx

Aja Mung 4DKANGGO Anggota Dewan, khususe

sing umahe neng Muarareja karoTrowongan (Jl. Blanak) rika aja enak-enakan. Saben mangkat balik kantor apaora ngrasakna, kuwe Jl. Blanak patingjluwag, apa waktu mangkat balik kantor

neng mobil turu, dadine ora krasa dalanerusak. Jare Wakil Rakyat, endi gerakane.Aja bisane mung 4D (datang, duduk,diam, duit) Pemboronge kuwe digedag-gedag ya kena oh, ben cepet-cepetmragatna pegaweane. Makasih, Radar.

081902676xxx

Mohon Info LowonganTOLONG Radar dimuat ya, sedulur

kabeh mbokat ana info low kerja atawausaha aku dimein infone. Aku ws nglamarkerja ning Tegal mana mene drg anahasil.sing ana ya syarate due motorlah, lawong pan go mangan be keder ko, apamaning motor. Matursuwun.

085290277xxx

Gawek Weteng MlikatLUNG -tlung-tlung pan mlu ngerzula

kpd Pmrintah Kbupaten BREBES.Dngene kpmen kue dlan Jtbrang-Stanggal mki aku lwat kyong pn dibneritpy mseh jenglak-jngkluk gwek wtengmlikat tok kye wis mnrima bnyak korbankclakaan krna jLanya sremrawud.!Angger udan dlane bcek aja mning lgktiga kya kye bza kna rdang mta & pru2sng pn tnggung jwb cpa.

087730212xxx

Mana Janjimu?YTH . Radar Tegal tolong dimuat ya?

Kami ikut ngresula, Yth. Kepala DinasPendidikan Kab Brebes Pak HajiMunthoha, tolong Bpk sudah berjanjidi hadapan UPTD, pengawas dan guruhonorer pda tgl 13 januari 2011 pdapertemuan di Aula Dinas Pendidikan,menyatakan mau memberikan danmembuatkan serta mau menan-datangani SK GURU HONORER ygmengajar 24 jam agar dapat ikut SER-TIFIKASI GURU, kapan Pak? Janji bpksudah dicatat oleh ALLAH SWT, LHO,

CEPET PAK SK-NYA DI TANDA-TANGANI OH JANJI ADALAH HU-TANG. Suwun.

085742752xxx

Bantuan Durung CairPRIBEN kye daning bantuan knggo

guru2 wiyata bkti bntuan dri APBD IIurung cair2.. bntuan KESRA /FUNG-SIONAL Saprene lka khbre..

085642586xxx

Esuk Sore Kena TilangHIII ,,, dzarE polizi njelei men c? Mza

q esuk2 pn mngkt krj sg Jtbrang natilang trz?! Trz ng 1 jalur/arah, na 2tmpat, ng cadok n tko matrial shabat,jwane ap c polizi, esuk, sore ana trz,mngkt kna, bLik kna.

081803902xxx

Bayar Kurang Ngrusak MotorPAK , enyong pan melu ngeresula

soal tukang parkir ning R.S.U.D SusiloSlawi, sing sebelah lor jalan lakakebijaksanaane, watak preman.. Tulungdielingaken. Sebab ari bayare kurangngerusake motor.

081542787xxx

Ora Anak Snack Mbuh ApaKEPIBEN kyech! Loken teka nang

acarane pelantikan ketua AMPI Jatengora ana apa-apane mung disediaknanebanyu putih tok? Ora ana snack apambuh apa sing bisa go cemilan nangacara kuwe? Lhaaa....? kan melasnatamu undangan sing luar kota, pani-tiane kepiben? Kayong ora bisa meng-hargai yach!? Melasi nemen.

087830481xxx

Sekolah Milik Orang KayaSEKARANG benar2 pendidikan milik

orang kaya dan pejabat, serta guru SMPke atas. Apa bisa guru SD \MI menye-kolahkan anaknya masuk SMA/PTNyang biayanya 5jt keatas. Sing bisanyekolahna guru sing ora ngerti pera-saan orang lain. Warege dewe tokpriben Ketua PGRI, apa maning anaketukang becak wah boro bisa sekolah.Aku malu karena sebagian orang pinterbanyak yg tak memiliki perasaan. Ingatuang tak akan dpt membayar roh dr Al-lah swt bila maut datang .

085747779xxx

Displin Aja Siswane TokMELU ngresula len! Nggo kepsek SMA

4 Tegal. Tulung len wein sangsi nggo karyTU sing gaweane riwa-riwì neng pasartok, keyong ora ana gawean liyane. Lokennyong kon mbayari wong mbakul?Mbayare larang2 kaa! Angger pannerapna disiplin aja siswane tok! Gurukaro karyawane ya kudu dìsiplin owh!

087730530xxx

JelangRamadandan LebaranOleh: M Riza Pahlevi

KURANG dari dua pekan umat Islam bakal memasuki bulanRamadan. Bulan suci bagi umat Islam,

karena di bulan itu umat Islam yangberiman diwajibkan untukberpuasa satu bulan penuh.Sejumlah persiapan pundilakukan untuk menyambutibadah fisik tersebut. Meski lebih

terlihat secara fisik, sejatinyaiabadah puasa adalah ibadah

mental, yang harus dijalankandengan sepenuh hati. Banyak

petuah yang telah disam-paikan kiai, ustad untukmenghadapi Ramadan danLabaran nanti.

Bulan Ramadan ini begitu istimewa dibandingkan denganbulan-bulan lainnya. Selain bagi umat Islam, sejumlah produkmaupun acara di televisi dan radion pun bersiap me-nyambutnya. Bahkan sejumlah kebutuhan pokok masyarakat,seperti sembako sudah menyambutnya terlebih dahulu.Sambutannya cukup “bagus”, yakni dengan kenaikan harga-harganya. Entah kenapa, setiap jelang Ramadan dan Lebaransejumlah harga sembako mengalami kenaikan cukupsignifikan. Alasan ekonomi biasanya mengatakan karenapermintaan barang-barang itu meningkat, sehingga otomatisbarang naik. Itu hukum ekonomi.

Bukan hanya sembako yang menyambut datangnya Ramadandan Lebaran, sejumlah alat transportasi pun sudah jauh-jauhhari mempersiapkannya. Baik kereta apai, bus, pesawatterbang dan lainnya, pun dipersiapkan untuk menyambut tradisimudik. Bahkan tiket kereta api saat ini sudah ludes diborongpara calon pemudik dari Jakarta. Tradisi mudik setiap tahun inipasti luar biasa. Selain alat transportasi kendaraan, saranainfrastrukturnya pun harus dipersiapkan. Seperti jalan danjembatan yang ahrus bisa dilewati semua. Kalau tidak, jalananbisa amcet sepanjang hari. Wong belum Lebaran saja, wilayahKota Brebes sudah macet setiap ahri. Itu belum menyambutLebaran, yang pengguna jalan tentunya lebih banyak lagi.

Sejumlah madrasah pun menyambut akhir tahun, yangdilakukan sebelum Ramadan dengan imtihan atau pelepasansiswa yang telah selesai menempuh pendidikan. Pelepasanitu dilakukan dengan pawai dan juga pengajian, dan tentu sajajuga ngiras-ngirus menyambut Ramadan. Santri-santrinya,yang telah belajar pun diminta tampil untuk menunjukkan hasilnyasetelah belajar selama setahun terakhir. Kegiatan yang positif,untuk menutup akhir tahun pelajaran di madrasah.

Televisi, sebagai produk yang hampir ada di setiap rumahpun tak ketinggalan. Sejumlah stasiun televisi pun telahmenyiapkan sejumlah program untuk Ramadan dan Lebaran.Tentunya yang berbau Islami, baik itu sinetron, siaran langsungmaupun komedi dan kuis Ramadan. Tayangan pengajian yangdisi ustadz pun telah disiapkan, dengan berbagai macam gayadan cara. Sejumlah produk yang biasanya laris manis saatRamadan dan Lebaran pun mulai dipromosikan, seperti sarungdan baju muslim. Begitu pula dengan makanan dan minuman.Sejumlah artis dan musisi pun secara khusus menyiapkanlagu-lagu bernuansa Islami untuk Ramadan dan Lebaran.Pokoknya Ramadan ini disambut luar biasa oleh semua lapisanmasyarakat, bukan hanya oleh umat Islam saja.

Dalam khotbah-khotbah di masjid, pengajian-pengajian akhirtahun pun para kiai dan ustadz menyampaikan kedatanganbulan suci tersebut kepada umat Islam. Yang intinya umatIslam ahrus siap menyambut datangnya bulan suci itu denganbahagia, dengan senang. Serta memanfaatkan bulan suci ituuntuk beribadah dan bertobat secara maksimal.

lantas bagaimana dengan pribadi muslim itu sendiri?Sudahkah secara mental siap menjalankan ibadah puasa.Atau jangan-jangan hanya menyambutnya saja tanpamelakukan kewajibannya. Puasa, bagi sebagian orangmungkin adalah ibadah yang gampang, tinggal menahan lapardan haus dari waktu subuh hingga maghrib. Namun banyakyang tidak kuat dengan berbagai alasan. Namun di luar itu,yang dinilai paling penting adalah menjaga hawan nafsuselama puasa. Mampukan nafsu kita terjaga selama puasa?

Yang jelas, puasa memang berat godaan dan cobaannya.Masing-masing orang punya cara dalam menyambut dan menjalanibulan yang penuh dengan tantangan ini. Mereka yang mampumenjalani dengan baik, akan mendapatkan kesucian kembali, yangdirayakan dengan Idul Fitri. Idul Fitri atau Lebaran ini bukan hanyasekedar hari raya, tapi lebih pada hari kemerdekaan bagi setiapumat Islam yang mampu memenangkan perjuangan selama satubulan tersebut. Jadi, jelang Ramadan dan Lebaran ini, sudahkahkita siap menyambut dan menjalankannya? Hanya Anda sendiriyang mampu menjawabnya. (*)

MASIH bergunakah kita mem-bicarakan sejumlah hal secaranormatif di tengah kehidupanyang serba berubah sepertisekarang? Ketika amanat men-cerdaskan kehidupan bangsaditafsirkan secara dangkal seba-gai penyeragaman, sesungguh-nya kita telah memberikan pen-didikan berbangsa yang salah.Itu berarti pula bahwa lembagapendidikan telah menjadi sumberketerpasungan bangsa ini.

Begitulah tokoh pendidikannasional Prof Winarno Surakh-mad (2009) mengkritik kondisipendidikan kita. Sementara,negeri ini makin gaduh olehperilaku menyimpang elite pe-mimpin yang melalaikan janjimenyejahterakan rakyat. Selainterkenal korup, juga mengalamidefisit komitmen antikorupsi.

Antara janji politis denganaksi mengikis tradisi korupsi,jauh panggang dari api. Bukti-nya, banyak oknum pejabatyang —kita anggap manusiasetengah dewa— hiperaktifmembobol brankas negara.Juga tak sedikit pimpinan dae-rah yang sibuk berpolitik “bali-kin modal gue” sambil ber-sekutu bahkan bersimpuh diketiak para pemburu rente.

Kritik dan fakta perilakumenyimpang tersebut gayutdengan isu pendidikan karakteryang merebak belakangan ini.Fokus diskusi kita, bagaimana-kah konsekuensinya terhadap

produk dan proses pendidikankarakter?

Karakter manusia yang diba-ngun melalui pendidikan karak-ter haruslah berdaya-suai ter-hadap perubahan, mengindah-kan filosofi dan budaya bangsaIndonesia serta nilai-nilai mul-tikultur antarbangsa. Dalampandangan subjektif saya,manusia ideal yang dibuahkandari pendidikan karakter ituadalah yang cerdas intuisisekaligus kaffah.

Manusia cerdas intuisi ada-lah yang tajam penghayatan-nya. Kecerdasan intuisi diba-ngun oleh elemen-elemen dasa-riah tindakan manusia yangberupa baiknya (goodness)integrasi kreatif-perasaan-imaji-nasi; betulnya (correctness)integrasi rasio-imajinasi-gerak;dan serasinya (fitness) integrasifisik-gerak-perasaan manusia.

Pendidikan karakter bertugasmemperkuat keserasian inte-gratif antarelemen itu. Manusiayang berkarakter dan bercitramanusia, memang harus kuatkreativitas, rasio, dan fisiknya.Kalau kreativitasnya lemahmaka kualitas intuisinya punsetara robot. Lemah rasio,kualitas intuisinya tak lebih daripelamun yang tak mampu me-masuki dunia realitas. Lemahfisik berarti manusia kehilangandaya geraknya.

Sudut pandang Islam mena-kar mutu karakter manusia

dengan ciri-ciri manusia kaffah.Kaffah adalah konsep tentangtotalitas kepribadian manusiayang pada dirinya melekat ciri-ciri: kukuh iman dan istiqamah;berkepribadian mulia yangmenjadi teladan; mampu me-ngembangkan akal.

Ciri lainnya: selalu mening-katkan mutu kinerja dan mendo-rong lingkungan kerjanya untukterus berinovasi; berkompetisisecara profesional –fastabiqulkhairat; qawl al ma’ruf; ber-dedikasi dan memelopori gaga-san serta tindakan maslahatbagi khalayak; dan tundukhanya kepada kemahakuasaanAllah SWT.

Konsep kaffah dalam hubu-ngan sosial antarmanusia berartiharkat hidup masyarakat salihyang dilandasi nilai-nilai: ber-serikat atas dasar akidah, peng-hargaan atas amal salih, ber-dakwah sebagai prinsip agama,persaudaraan, lemah-lembut dancinta kasih, saling mendukungdan menolong, kerja sama dansolidaritas.

Jelaslah bahwa pendidikankarakter bukanlah projek penyera-gaman. Produknya adalah manu-sia cerdas intuisi sekaliguskaffah. Untuk bahan konfirmasi,berikut ini diringkaskan aspek-aspek penting upaya pendidikankarakter menurut pandanganRektor Universitas PendidikanIndonesia, Prof. Sunaryo Kar-tadinata (2010).

Karakter menyangkut peri-laku yang amat luas, mengan-dung nilai-nilai kerja keras,kejujuran, disiplin mutu, este-tika, komitmen, empati, tang-gung jawab, dan rasa kebang-saan yang kuat.

Dalam konteks kebangsaan,karakter bangsa tidaklah identikdengan penjumlahan karakterperorangan. Di dalam karakterbangsa terkandung perekatkultural yang terwujud dalamkesadaran kultural dan kecer-dasan kultural setiap warganegara.

Pendidikan karakter adalahsebuah proses berkelanjutanyang tak pernah berakhir selamasebuah bangsa ada dan ingintetap eksis. Pendidikan karaktermenjadi bagian yang tidakterpisahkan dari proses pendi-dikan alih generasi.

Pendidikan karakter dikem-bangkan dalam suasana pem-belajaran yang transaksional,dilandasi pemahaman pesertadidik secara mendalam, menya-tu dalam proses pembelajaranyang mendidik, disadari olehpendidik sebagai tujuan pendi-dikan, dan tidak berwujud matapelajaran khusus.

Pendidikan karakter memer-lukan perbaikan mindset parabirokrat pendidikan, di pusatmaupun daerah, sehingga mere-ka mampu melihat dan mempo-sisikan pendidikan sebagai pro-ses membangun karakter, mem-

bangun kultur satuan pendidi-kan sebagai ekologi pendidikansecara sehat, dan memahamisecara benar tentang esensipendidikan.

Pendidikan karakter berlang-sung sepanjang hayat, yangmemerlukan keteladanan dansentuhan sejak dini hinggadewasa. Masa yang palingsensitif dan menentukan adalahpendidikan dalam keluargayang menjadi tanggung jawaborang tua. Lembaga pendidikanmana pun tidak dapat meng-gantikannya.

Pendidikan karakter akan danharus bersifat multi level, multichannel, dan multi setting,karena tidak mungkin hanyadilaksanakan oleh sekolah.Selain itu, perlu keteladanan,wujud perilaku nyata dalamlatar kehidupan otentik, dantidak dapat dibangun secarainstan.

Pendidikan karakter dapatmenjadi sebuah gerakan moralyang holistik. Namun, harusdihindari jangan sampai ter-sesat menjadi gerakan danajang politik, yang pada akhir-nya hanya membentuk perilakuyang makin merusak karakterdan martabat bangsa; yaituperilaku formalistik-pragmatik-ritualistik yang berorientasiazas manfaat sesaat. (*)

Penulis, dosen FKIP UPSTegal

Page 3: Radar tegal 19 Juli 2011

CMYK

CMYK

METROPOLISRADAR TEGAL

3SELASA , 19 JULI 2011

Guru SDPukulSiswanya

KembalinyaKadinKotaTegal

DITUNTUTJADI MITRA PEMERINTAH

SETELAH sempat ‘mati,’Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kota Tegal kembalieksis. Bahkan secara resmi ke-pengurusan dibawah kepemim-pinan Husein Affif dilantiktanggal 6 April 2011. Berbgaiprogram disiapkan guna men-dukung program Pemkot Tegal,terutama menyongsong Pro-gram Tegal Bisnis 2012.

Keberadaan Kadin diharap-kan mampu berperan aktif da-lam pembangunan ekonomi.Sehingga tercipta iklim usahakondusif dan berdaya saingtinggi. Sebagai wadah organi-sasi yang dapat membina sertamenyalurkan kreatifitas peng-usaha kecil menengah hinggaatas, diharapkan Kadin memi-liki peran banyak mendukungprogram pemerintah.

Ketua Kadin Kota Tegal Hu-sen Affif, di hadapan anggotaDPRD, Senin (18/7) kemarinmengatakan, Kadin merupakanorganisasi yang lahir berda-sarkan Undang-undang (UU)Nomor 1 Tahun 1987, yang di-revisi melalui Keputusan Pre-siden (Kepres) Nomor 17 Ta-hun 2010. Sebagai organisasiyang membina dan menyalurkankreatifitas pengusaha kecil mene-ngah hingga atas, memiliki misidan visi bisa mewujudkan dunia

M SAEKHUN/RATEG

TEMUI DPRD - Sejumlah pengurusKadin Kota Tegal, dipimpin HusenAffif berdialog dengan Ketua DPRDH Edy Suripno SH bersamasejumlah anggota dewan, Senin(18/7) kemarin.

Murid Sakit, Trauma,dan Takut ke Sekolah

SUNGGUH perbuatan yang tidak mendidik. Seorangguru kelas 2 SDN Panggung 9 Tegal Timur dengan inisialJry, tega memukul siswanya menggunakan buku cetakdengan keras tepat di bagian pipi sebalah kiri. Akibatnya,korban yang diketahui bernama Verizal Sandika (7), malamharinya demam dan dari telinga sebelah kiri mengeluarkancairan bening. Selain itu, korban juga mengalami traumalalu takut berangkat ke sekolah.

Menurut keterangan orang tua korban, Sudiarto (40)dan Venti Djubaedah (38), insiden pemukulan terjadi Sabtu(16/7) lalu. Venti menceritakan, pagi itu dia mengantar anakkeduanya (korban) berangkat sekolah. Tepat pukul 07.00bel sekolah berbunyi dan siswa masuk kelas. Belum lama

ADI MULYADI/RATEG

SAKIT - Ibu korban pemukulan Venti Djubaedah,menunjukkan area wajah anaknya yang dipukulmenggunakan buku cetak oleh Jry.

PersonelPaskibraMulaiDigembleng

PELAKSANAAN upacara HUT RI ke-66memang masih satu bulan lagi. Namun demikianPemerintah Kota (Pemkot) Tegal sudah memper-siapkannya sejak sekarang. Sejumlah siswa dariberbagai sekolah yang telah lolos sleksi untukmenjadi Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra)mulai digembleng. Latihan tersebut dilaksanakanselama 20 hari mulai 18 Juli hingga 13 Agustusmendatang.

Mewakili Wali Kota Tegal H Ikmal Jaya SE Ak,Asisten I Setda Kota Tegal Yuswo Waluyo saatsecara resmi membuka pelatihan Paskibra Senin(18/7) mengatakan, upacara HUT RI mendatangbertepatan dengan bulan suci ramadhan. Ka-rena itu bagi personel paskibra yang menunai-kannya atau tidak harus mempersiapkan diri. Baik

KEBANGSAAN

ADI MULYADI/RATEG

PEMBUKAAN - Asisten I membuka secararesmi pelatihan Paskibra Kota Tegal 2011.

TELAH SEMPAT terjadi tarikulur antara tim Pemkot dengananggota Panitia Khusus(Pansus) IV DPRD, akhirnyamelalui pembahasan finalRaperda tentang pajak daerah,Senin (18/7)kemarin, penerapanpajak kepada Warung Tegal(Warteg) dan Pedagang KakiLima (PKL) dibatalkan. Namundemikian kedua jenis usahatersebut hanya dikenai retri-

busi.Anggota Pansus IV DPRD H

Harun Abdi Manap SH, usaimengikuti rapat Pansus menga-takan, penerapan pajak bagiWarteg dan PKL akhirnya di-hapus, dan hanya dikenai retri-busi. Sebelumnya pajak daerahakan diterapkan, tapi ditolaksebagian besar anggota Pan-sus karena dapat memicu kon-flik.

Warteg Batal Kena Pajak

Pemkot DimintaBersikap Tegas

SEJUMLAH pedagang khususnyapengelola ikan asin yang menempatiblok J Pelabuhan Perikanan Pantai(PPPI) Tegalsari, menolak pembangu-nan dok kapal fiber. Pasalnya, keber-adaannya merugikan bakul ikan danpengusaha yang menjemur ikan dikawasan tersebut. Menyikapi peno-lakan ini, DPRD meminta PemerintahKota (Pemkot) bersikap tegas.

Koordinator pengelola ikan asin,Gunaryo mengatakan bahwa pihak-nya menolak pembangunan dok ka-pal fiber. Langkah ini demi terkaitmasalah kemanusiaan dan kelang-sungan pedagang ikan asin. Sebabimbas polusi dari galangan kapaltersebut. “Kami menolak, dan mintaPemkot menghentikan proses pem-bangunan dok kapal fiber di tempatitu.”

Pembangunan Dok Kapal Ditolak

M SAEKHUN/RATEG

SUDAH DIPAGAR - Kendati masih dipermasalahkan, bahkan wali kota merasabelum mengijinkan. Namun lokasi pembangunan dok kapal fiber yang adadi Blok J PPPI Tegalsari dipagar rapat.

Pemkot SiapHapus AnggaranMuspida

MENYIKAPI statemen yang mempertanyakan anggaranuntuk Musyawarah Pimpinan Daerah (Muspida) plusKota Tegal, yang nilainya Rp762 juta setiap tahun, makaWali Kota Tegal H Ikmal Jaya SE Ak menyatakan,pemberian dana opersional pada Muspida merupakankebijakan yang berlangsung sejak dirinya belum jadikepala daerah. Sehingga saat ini sifatnya meneruskan saja.Kalau DPRD dan masyarakat menghendaki agar dihi-langkan, maka akan dikoordinasikan lebih jauh dengandewan secara kelembagaan.

Menurut Ikmal, secara prinsip pihaknya siap meng-hilangkan anggaran bantuan operasional kegiatanMuspida plus tahun 2012, menjadi Muspida saja sesuaiaturan berlaku. Kalau diinginkan DPRD dan masyarakat,namun guna menghapus anggaran tersebut, pihaknyaakan berkoordinasi dengan wakil rakyat secara kelem-bagaan. “Dalam satu tahun Pemkot Tegal menganggarkanbantuan kegiatan operasional Muspida plus Rp762 juta, dengan jumlah Muspida plus sebanyak 11 anggota.Selama ini, dalam Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP, red)keuangan BPK Perwakilan Jawa Tengah anggarantersebut tidak menjadi temuan.”

PERMINTAAN yang tinggi darimasyarakat untuk beberapa jenis buahmembuat harga terus meningkat.Kondisi tersebut bisa dilihat di se-jumlah kios buah hingga pedagang dipasar tradisional yang mengakumengalami peningkatan omzet hingga50 persen, terutama untuk jenis buah

yang banyak mengandung air.Samsuri, pedagang buah di pasar

pagi mengatakan, penjualan hinggahari ini mengalami peningkatan cukupsignifikan. Tetapi, harga yang naik ditingkat agen membuat dia harusmenjual lebih tinggi di tingkat eceran.Untuk semangka tanpa biji misalnya,

kini dijual Rp2.600 per kilogram darikondisi normal sekitar Rp2.250/kg.Sementara semangka biasa dijualRp1.600 dari sebelumnya hanyaRp1.300/kg. Pepaya naik dari Rp2.400per kilogram jadi Rp2.650/kg. Jeruklokal dijual mulai Rp8.000 per kilogram,

Permintaan Meningkat, Harga Buah Naik

M SAEKHUN/RATEG

BAHAS RAPERDA PAJAK - Tim Pemkot bersama Pansus IV DPRDmembahas finalisasi Raperda pajak daerah, yang didalamnyaawalnya mencantumkan pajak bagi Warteg dan PKL.

ke hal 9 kol 1

ke hal 9 kol 1

ke hal 9 kol 5ke hal 9 kol 5

ke hal 9 kol 1

ke hal 9 kol 1

ke hal 9 kol 5

Page 4: Radar tegal 19 Juli 2011

SELASA19 JULI 2011

PEMALANGRADAR TEGAL

4

NGENDONG

Audiensi BersamaBupati

PEMALANG – Sejumlahwarga dan tokoh masyarakatyang tergabung dalam GerakanMasyarakat Peduli Pemalang(Gampang), Senin (18/7) kema-rin melakukan audiensi bersamaBupati Pemalang H Junaedi SHMM di Pendopo KabupatenPemalang.

Mereka menuntut pemberan-tasan togel yang dinilai semakinmeresahkan masyarakat dansejumlah tuntutan lainnya.Salah satunya soal perilakuPNS yang kurang disiplin dantidak punya etika.

Sebelumnya sejumlah wargadan tokoh masyarakat yangdipimpin oleh Kiai Munawarsekitar pukul 09.00 WIB berom-bongan menggunakan sepedamotor menuju ke pendopo ka-bupaten. Mereka ingin bertemubupati untuk menyampaikanaspirasi, terkait maraknya juditogel di tengah masyarakat dansejumlah permasalahan lainyang ada di masyarakat.

Sampai di depan pendopo,mereka oleh petugas diizinkanmasuk untuk bertemu bupatimelalui perwakilan warga yangjumlahnya kurang lebih ada 20orang. Bertempat di peringgitankantor dinas bupati, perwakilanwarga ditemui secara langsungoleh bupati dalam sebuah fo-rum pertemuan besar.

Wakil Bupati Mukti Agung

Wibowo ST dan sejumlah ke-pala SKPD yakni Kepala Kes-bangpolinmas Ahmad FatahSIP MSi, Kepala Satpol PPCipto Leksono SIP, KepalaKPPT M Harun SIP turut hadirunuk mendampingi bupati.Selain itu dari WakapolresKompol Wiyoto SPd dan DraAmiroh MAg dari Kantor Ke-menterian Agama juga turuthadir dalam acara tersebut.

Dalam pertemuan bupati ber-sama warga dan tokoh masya-rakat, Kiai Munawar selakukoordinator di hadapan bupatimenyampaikan beberapa per-masalahan yang akhir-akhir initerjadi dan meresahkan bagiwarga, di antara masalah marak-nya judi togel.

Dalam menyikapi masalahtogel, Kiai Munawar sendiriminta kepada bupati agar adaupaya penertiban dan pene-gakan hokum. Dengan alas an,selain mengajarkan masyarakatuntuk berjudi juga bentukeksploitasi ekonomi masyarakatyang hanya dimanfaatkan olehsegelitir orang saja. Selain itujuga masalah etika dan moralPNS yang tidak menujukan sikapdisiplin kerja dan norma karenakeluar sebelum jam istirahat.

Dia menyebutkan pernahmelihat dua orang PNS di se-buah warung di saat sebelumwaktu jam istirahat dan merekasedang makan berduaan de-ngan suap-suapan. Ketika mere-ka ditegur malah dengan nadaemosi mengeluarkan kata-kata

AGUS PRATIKNO/RADAR PEMALANG

AUDENSI – Bupati Pemalang H Junaedi SH MM bersamajajarannya saat menemui warga dan tokoh masyarakat dalamacara audensi di peringgitan

Gampang Soroti Berbagai Masalahyang tidak pantas, bahkan balikbertanya. Itu bukan urasan-nya.

“Saya prihatin melihat etikaPNS yang semacam itu,” kata-nya.

Disamping itu juga masalahkeberadaan hotel dan hiburanmalam seperti café yang jugasering menjadi tempat untukmelakukan pembuatan yangmelanggar norma. Serta se-jumlah masalah lain sepertiseperti masalah perizinan tem-pat hiburan agar diperketatagar tidak menggangu ling-kungan, masalah pendaftarannaik haji dan transparansi biayanikah. Termasuk keberadaanroadrice yang sering digunakansebagai tempat untuk mela-kukan hal-hal yang tidk baikdan banyak lagi masalah yangdisampaikan.

Bupati Pemalang H JunaediSH MM setelah mendengarkanaspirasi warga terkait sejumlahpermasalahan, pihaknya me-nyambut baik dengan keha-diran warga tersebut. Denganberbagai permasalahan yangtelah disampaikan bupati de-ngan senang hati menerimanyasemua masukan itu.

Terkait masalah togel, Bupatisudah berulangkali menyam-paikannya dalam rapat koor-dinasi dan acara-acara lain agarperedaran togel diberantas danditertibkan. Apabila ada PNSyang ikut terlibat dalam per-daran togel juga telah memintakepada masyarakat agar segera

meloparkannya dan jika terbuktiakan ditindak tegas. Termasukkasus-kasus lain yang ber-kaitan dengan etika moral se-orang PNS, pihaknya tidak adakopromi lagi. Akan menindakdengan tegas.

“Saya minta Satpol PP danBKD agar melakukan pener-tiban kepada PNS yang saatjam-jam kerja berada diluar.”

Sementara itu Kapolres Pe-malang melalui WakapolresKompol Wiyoto SPd menje-laskan upaya pemberantasanjudi togel yang banyak dila-kukan dengan melakukan ope-

rasi penertiban. Dalam hasiloperasi penertiban togel sedi-kitnya ada 108 orang pengedartogel telah ditahan dan 18 or-ang dalam proses.

Bicara masalah bandar yangbelum berhasil ditahan, karenaperedaran judi togel sekarangmudah diakses oleh siapa sajamelalui jaringan internet. Se-hingga sedikit mengalami kesu-litan. Selain itu masalah bere-darnya miras, pihaknya jugasudah banyak melakukanoperasi miras, termasuk operasipanyakit masyarakat lainnyayaitu keberadaan PSK. (apt)

Turnamen FutsalGrand LestariAgung Taman

TIM futsal Utri Lestari Ta-man, Minggu (17/7) kemarin, dilapangan The Winner SportPemalang mengukuhkan dirisebagai jawara turnamen futsalGrand Lestari Agung Taman.Juara 1 ini tercapai setelahdalam partai final mengalahkanGaruda Perkasa Comal (5-4 )melalui drama adu pinalti.

Pertandingan pada final itusangat menarik untuk ditonton.Hal ini dikarenakan kedua timbermaterikan pemain – pemainterbaik. Utri Lestari yang diper-kuat beberapa pemain pra PONJateng sangat diunggulkandaripada Garuda Perkasa, yangrata– rata bermaterikan pemainlokal namun beberapa kali men-juarai turnamen, baik di dalammaupun di luar kota.

Sejatinya pada pertandinganmalam itu Utri Lestari padabapak pertama mampu me-nguasai pertandingan. Sehing-ga pada menit ke 4, Dhikamampu melesakkan gol perta-manya. Gol demi gol terjadisehingga pada 20 menit bapakpertama berkesudahan (3-1)untuk Utri Lestari.

Memasuki bapak ke-2, anak -anak Utri masih menekan se-rangan dan menghasilkan 2 gol.Namun Garuda Perkasa yangdimotori Ari sempat mengejarketinggalan, sehingga padamenit ke 30, skor menjadi (5-3).Perjuangan anak – anak GP(nama beken Garuda Perkasa)

patut diacungi jempol. Inimengingat skor yang tadinyajauh tertinggal dengan mentalpantang menyerah akhirnyapada menit – menit terakhirpertandingan dapat menyudahidengan hasil draw (5-5).

Mujur tak dapat diraih ma-lang tak dapat ditolak. GarudaPerkasa pada babak adu ten-dangan pinalti kurang be-runtung. Ini terbukti denganjatah 5 tendangan hanya mam-pu menkonversi 4 dan UtriLestari kesemuanya meng-hasilkan gol.

Dalam turnamen yang diikuti42 tim ini diberikan peng-hargaan untuk pemain. Peng-hargaan untuk top score disan-dang oleh Wahludi dari SiwawaFC dengan 19 gol. Untuk kip-per tebaik diberikan kepadamada Satriatama dari Utri Lestraidan pemain terbaik didapat olehEko Setiawan (pemain Pra PONJateng) dari Utri Lestari.

Ketua Panitia Penyelenggarayang sekaligus Owner Peru-mahan Grand Lestari Agung HSlamaet Udiarso SPd meng-atakan, turnamen futsal inimerupakan rangkaian grandopening Perumahan Grand Les-tari Agung Taman. Mengapamengadakan futsal?

“Ini adalah kecintaan sayaterhadap futsal yang di Kabu-paten Pemalang semakin ramai.Potensi bakat futsal Pemalangbanyak, namun belum ada yangmau menggarap peluang ini,sehingga dengan acara GrandOpening kami ikut sertakanturnamen futsal. Ke depannyaPengcab PSSI dapat menerus-kan event ini,“ paparnya. (hsn)

MOHAMAD HASANUDIN/RADAR PEMALANG

FOTO BARENG - Dari kiri Direktur Grand Lestari Agung Danu A W, Kapten Utri Lestari Arif L, KomisiWasit danPP Pengcab PSSI Pemalang M Prastowo Yusuf Adi SE dan Owner Grand Taman Agung,H Slamet Udiarso SPd saat acara foto bareng.

Utri Lestari Sabet Piala

2012, LelangWajibGunakan LPSEBUPATI Pemalang H Junaedi SH MM

menegaskan kepada seluruh SKPDdi lingkungan Pemerintah KabupatenPemalang, mulai tahun anggaran 2012wajib melaksanakan pengadaanbarang/jasa melalui layanan pe-ngadaan barang dan jasa secaraelektronik (LPSE). Hal ini sesuaidengan Peraturan Pemerintah Nomor54 Tahun 2010 Pasal 131 tentangpengadaan barang/jasa.

“Saya berharap masing-masingSKPD untuk mempersiapkan personilyang memahami proses pengadaanbarang/jasa secara elektronik melaluiLPSE,” ujar Bupati Pemalang HJunaedi SH MM ketika memimpin Rapat

Koordinasi Pengendalian Operasional Pembangunan, Senin ((18/7)kemarin di Sasana Bhakti Praja Kabupaten Pemalang.

Berdasarkan data di bagian Administrasi Pembangunan SetdaKabupaten Pemalang sampai dengan tahun 2011 jumlah paketpekerjaan yang telah dilelang melalui LPSE Kabupaten Pemalangsebanyak 21 paket dengan jumlah anggaran mencapai Rp35.449.107.000,00.

Terkait dengan pelaksanaan APBD tahun 2011, Bupati menambahkan,kepada kepala SKPD untuk mengendalikan secara penuh seluruhkegiatan di lingkup SKPD-nya sehingga seluruh kegiatan yang telahdianggarkan dapat terselesaikan secara paripurna dan tepat waktudengan kualitas serta hasil yang prima.

“Selanjutnya senantiasa mengupayakan penyelesaian perma-salahan dengan arif dan cerdas serta melaporkan secara berjenjangapabila terdapat persoalan yang tidak bisa diatasi sendiri.”

Bupati juga meminta agar melaksanakan pembinaan secara intensifkepada petugas lapangan, konsultan perencana maupun konsultanpengawas agar melaksanakan tugas dan kewajibanya secaramaksimal untuk mendukung kelancaran dan sukses pelaksanaankegiatan pekerjaan dan mengatur jadwal pelaksanaan calon rekanansesuai kemampuan dasar/grade yang dimiliki, ketersediaan peralatan,dan bahan/material bangunan.

Selain itu, Bupati juga meminta untuk melaksanakan upayamanajemen waktu dan manajemen SDM secara tepat, baik berupatenaga PNS maupun konsultan perencana dan pengawas agar tar-get pembenahan infrastruktur fisik dapat berjalan lancar. Dan produktifserta didukung dengan tertib administrasi yang baik serta senantiasabersikap pro aktif.

“Disamping itu harus mengedepankan koordinasi dan komunikasidengan pihak-pihak terkait baik secara vertical dan horisontal.” (sri)

dok.rateg

JUNAEDI SH MM

PENTOL RAHGelar BimbinganMuqri� Yanbu�aPEMALANG – Pengurus Masjid Al Ihsan Puri Praja Kencana

Kelurahan Kecamatan dan Kabupaten Pemalang, Sabtu lalu (16/7)menyelenggarakan kegiatan bimbingan Muqri’ Yanbu’a.

Kegiatan hasil kerjasama dengan Lajnah Muroqobah Yanbu’aCabang Pemalang ini diikuti sebanyak 215 peserta vaitu ustadz danustadzah dari berbagai daerah.

Kegiatan tersebut selain bertujuan untuk memberikan bimbinganpembelajaran Al Quran kepada anak juga untuk memberikan sertifikatkepada para peserta sebegai bekal untuk mengajar Al Quran.

Ketua Nadzir Masjid Al Ihsan Puri Praja Kencana Imam Nawawi SIPpenyelenggara mengatakan, salah satu metode pembelajaranmembaca Al Quran yang sedang berkembang di masyarakat adalahmetode Yanbu’a yang dirintis dan dikembangkan oleh KH Ulil Albabdan KH Ulin Nuha yaitu Pengasuh Pondok Tahfidz Yanbu’a Qur’anKudus. “Metode Yanbu’a ini merupakan suatu metode untukmempelajari baca dan menulis serta menghafal AlQur’an dengancepat, mudah dan benar bagi anak maupun orang dewasa,” katanya.

Menurutnya, kegiatan bimbingan yang sedang dilaksanakan padamulanya untuk 150 peserta namun pada saat pelaksanannya ternyatajumlahnya terus bertambah hingga mencapai 215 orang peserta.Karena banyak peserta yang hadir yaitu ustadz dan ustadah dariluar daerah sehingga jumlahnya terus meningkat.

Sebagai pembimbingnya langsung dilakukan oleh KH Ulil Al Bab binKH Arwani Pengasuh Pondok Tahfidz Yanbu’a Qur’an Kudus.

“Setelah peserta mengikuti bimbingan akan mendapatkan sertifikatsebagai syarat untuk mengajar Al Quran,” ujar dia yang juga salahsatu pemprakarsa berdirinya Masjid Al Ihsan bantuan Yayasan MekahAl Mukaromah Perwakilan Indonesia di Jakarta.

Dia menjelaskan kegiatan bimbingan ini dapat terlaksana berkatkerjasama Lajnah Muroqobah Yanbu’a Cabang Pemalang yangdiketuai oleh Ustadz Maksum SPdi. Sedangkan tujuan kegiatantersebut adalah disamping tujuan umum dalam metode pembelajaranAl Quran ini mudah, cepat dan dipahami juga dalam metode ini cepatdalam mengenalkan bentuk huruf sehingga anak dengan cepat danmudah menulis kaligrafi Al Quran.

“Termasuk dapat dengan mudah hafal dan bacaannya yang indah,tartil serta benar,” papar dia.

Dia menambahkan, kegiatan bimbingan tersebut agar semakintumbuh pesat tempat-tempat kegiatan belajar Al Quran di Pemalangsehingga bermanfaat bagi lingkungan. Disamping akan mencetakgenerasi yang qurani sebagai wujud dukungan dalam mewujudkanvisi misi Kabupaten Pemalang membangun masyarakat yangberakhlakul karimah. (apt)

Page 5: Radar tegal 19 Juli 2011

SELASA19 JULI 2011

TEGALMETROPOLISRADAR TEGAL

5

AGENDA HOTELHOTEL KARLITARabu dan Sabtu , Show DJ and Dancer Performance pukul 23.00-03.00 WIB di Zodiak Discotheque dan VIP Karaoke.

HOTEL BAHARI INN Tegal- Jum’at dan SabtuLive Musik di Cafe Nelayan, Mulai Jam 19.00 WIB

- SabtuHappy Our di Musro Diskotik, Jam 20.00 - 03.00 WIB

RIEZ PALACE HOTEL- Senin sampai Sabtu

Pick up service Gratis. Layanan antar jemput gratis setiaphari kerja. Dari atau ke Stasiun KA & Terminal Bus TegalSpesial menu at abunawas resto ”Kambing Bakar Maroko”.mulai 1 juni 2011.

TELEPON PENTINGHotel Bahari Inn Tegal (0283) 343399Hotel Karlita (0283) 358050Orange Karaoke (0283) 322022Riez Palace Hotel (0283) 353773, hunting (0283) 358978Flash Family Karaoke & Cafe (0283) 321284

Ajam Goreng Spesial Lombok Idjo

- Gerbang Mas Bahari Water Park (0283) 341740 Jl. DR. Wahidin - Pesurungan Lor

- Jl. Karanganyar No. 21A Kejambon (0283) 342330 (0283) 342331

1. Debitur : ARMAN TRIPARYOSOSebidang tanah sesuai SHM No. 442 luas ± 134 m2 an. NURFITRIANA, berikut bangunan dan atau segala sesuatu di atasnyaterletak di Ds.Slawi Wetan, Kec.Slawi, Kab. Tegal;Harga Limit Rp. 150.000.000,- Uang Jaminan Rp.30.000.000,-

2. Debitur : SUPRAPTO BURHANUDIN UMAR2.1.Sebidang tanah sesuai SHM No. 97 luas ± 1.355 m2 an.

SUPRAPTO BURHANUDIN UMAR, berikut bangunandan atau segala sesuatu di atasnya terletak di Ds. Kupu,Kec. Dukuhturi, Kab. Tegal;Harga Limit Rp. 35.000.000,- Uang Jaminan Rp. 7.000.000,-

2.2.Sebidang tanah sesuai SHM No. 1674 luas ± 130 m2 an.SUPRAPTO BURHANUDIN UMAR, , berikut bangunandan atau segala sesuatu di atasnya terletak di Kel. Kraton,Kec. Tegal Barat, Kota Tegal;Harga Limit Rp. 99.750.000,- Uang Jaminan Rp.27.000.000,-

3. Debitur : TALIMAHSebidang tanah sesuai SHM No.3611 luas ± 257 m2 an. 1.TALIMAH.2.KASMUN, berikut bangunan dan atau segala sesuatudi atasnya terletak di Kel. Tegalsari, Kec. Tegal Barat, Kota Tegal.Harga Limit Rp.100.000.000,- Uang Jaminan Rp.20.000.000,-

PENGUMUMAN LELANG ULANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN

Menunjuk pengumuman sebelumnya yang terbit melalui SKH Radar Tegal tertanggal 18 Mei 2011 dan 16 Juni 2011, PT. Bank DanamonIndonesia Tbk. Regional Collection Cirebon, dengan perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang Tegal akanmelaksanakan penjualan di muka umum/lelang ulang eksekusi berdasarkan Pasal 6 Undang-Undang Hak Tanggungan Nomor 4 Tahun1996 terhadap tanah dan atau bangunan tersebut di bawah ini:

Waktu/Tempat Lelang :Hari Selasa, tanggal 26 Juli 2011, pukul 14.00 WIB

bertempat di Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Tegal Jl. K.S. Tubun No.12 Tegal.

Syarat-syarat Lelang :1. Peminat/calon peserta lelang wajib menyetor uang jaminan sebagaimana tercantum pada masing-masing nomor melalui rekening

KPKNLTegal No.0101-01-000603-30-1 pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Cabang Tegal paling lambat / harus sudahefektif 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan lelang dan untuk uang jaminan sampai dengan Rp 20.000.000,- dapat disetorkan langsungke Bendahara Penerimaan KPKNL Tegal atau Pejabat Lelang paling lambat sesaat sebelum pelaksanaan lelang.

2. Pemenang lelang diwajibkan membayar pelunasan harga lelang paling lambat dalam waktu 3 (tiga) hari kerja setelah ditunjuksebagai pemenang lelang.

3. Apabila pemenang lelang tidak melunasi kewajibannya, maka dinyatakan Wanprestasi dan uang jaminan lelang disetorkan ke KasNegara sebagai pendapatan jasa lainnya serta peserta lelang akan dimasukkan ke dalam DAFTAR HITAM LELANG.

4. Peserta lelang yang tidak memenangkan lelang dapat mengambil kembali uang jaminannya tanpa potongan dengan menunjukkanasli bukti setoran, dan identias diri.

5. Penawaran lelang dilakukan secara lisan dengan harga semakin meningkat.6. Penyetor uang jaminan tidak dapat menuntut ganti rugi apabila lelang dibatalkan;7. Peminat/calon peserta lelang dapat melihat kondisi barang sejak pengumuman diterbitkan sampai dengan sebelum pelaksanaan lelang;Penjelasan lelang dan informasi lainnya dapat menghubungi Sdr. Slamet Pudjianto (ALU PT. Bank Danamon Indonesia Tbk RegionalCollection Cirebon) HP No. 081320498131 atau KPKNL Tegal, Jl. KS Tubun No. 12, Tegal telp. (0283) 325011.

Tegal, 19 Juli 2011 Ttd.

PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk.

4. Debitur : SAEFUDIN B JAMILAHSebidang tanah sesuai SHM No. 6801 luas ± 241 m2 an. TASWIistri SAEFUDIN, berikut bangunan dan atau segala sesuatu diatasnya terletak di Ds. Sidakaton, Kec. Dukuhturi, Kab. Tegal;Harga Limit Rp. 200.000.000,- Uang Jaminan Rp.40.000.000,-

5. Debitur : TAKHRUDIN BIN RAKAMSebidang tanah sesuai SHM No. 3503 luas ± 129 m2 an.SUMI’AH, berikut bangunan dan atau segala sesuatu di atasnyaterletak di Kel. Panggung, Kec. Tegal Timur, Kota. Tegal.Harga Limit Rp. 75.000.000,- Uang Jaminan Rp.15.000.000,-

6. Debitur : AKHMAD TAJUDINSebidang tanah sesuai SHM No. 230 luas ± 131 m2 an. AKHMADTAJUDIN, berikut bangunan dan atau segala sesuatu di atasnyaterletak di Ds. Lemahduwur, Kec. Adiwerna, Kab. Tegal.Harga Limit Rp. 65.000.000,- Uang Jaminan Rp.13.000.000,-

7. Debitur : M. MUZAENISebidang tanah sesuai SHM No. 1222 luas ± 265 m2an.MUHAMAD MUZAENI, berikut bangunan dan atausegala sesuatu di atasnya terletak di Ds.Pagedangan,Kec.Adiwerna, Kab. Tegal.Harga Limit Rp. 95.000.000,- Uang Jaminan Rp.20.000.000,-

Waspadai Makanan Tak Sehat

ROCHMAN GUNAWAN/RATEG

DIKELUHKAN WARGA – Luberan sampah di TPS belakang GORWisanggeni dikeluhkan warga dna pengguna jalan yangmelintas.

LuberanSampahDikeluhkanWargaLUBERAN sampah di Tempat Pembuangan Sementara (TPS) Jalan

Nakula atau belakang Gedung Olahraga (GOR) Wisanggeni KotaTegal menuai protes. Selain warga sekitar, pengguna jalan yangmelintas juga merasa terganggu karena luberan sampah menimbulkanbau tidak sedap dan mengganggu pemandangan.

Feri, warga sekitar menuturkan, luberan sampah terjadi karenawarga membuang sampah tidak di dalm baik sampah. Meski setiaphari diangkut petugas kebersihan, tetapi masih saja terdapat ceceransampah di pinggir jalan sehingga mengganggu kenyamananpengguna jalan. Apalagi lokasi tersebut merupakan fasilitas publikdan banyak dikunjungi warga. Pada pagi atau sore hari, banyakwarga yang berlari pagi dan harus menghindari luberan sampahsata melintas. Kondisi tersebut jelas mengganggu karena sampahseharusnya terkumpul di dalam bak, bukannya di pinggir jalan.

Menurutnya, kesadaran masyarakat dalam membuang sampah didalam bak yang tersedia masih rendah sehingga banyak sampahyang tercecer di luar bak penampungan sampah. Untuk itu, pihaknyaberharap agar instansi terkait bisa melakukan pengawasan ataumemperbesar bak penampungan sampah agar bisa menampungsampah warga. “Kalau seperti ini jelas sangat mengganggukenyamanan dan keindahan kota,” katanya.

Imam, salah seorang pengendara yang melintas mengakukeberadaan luberan sampah semestinya tidak terjadi. Masyarakatyang memanfaatkan TPS tersebut semestinya bisa bersama-samamenjaga dan disiplin dalam membuang sehingga tidak tercecerseperti sekarang. Meski setiap hari diangkut oleh petugaskebersihan, tapi jika kesadaran itu tidak tumbuh hasilnya kurangmaksimal. (gun)

MENINDAKLANJUTI janjiwali kota yang siap memberikanlahan hibah seluas 4 hekare diwilayah Kecamatan TegalSelatan, untuk Kantor KPU,maka Senin (18/7) kemarinlembaga tersebut mendatangigedung dewan. KPU memintapenjelasan realisasi hibah la-han, sesuai permintaan KPUPusat menganggarkan pem-bangunan 75 sekretariat KPUkota/kabupaten se-Indonesia.

Menurut Sekretaris KPUKota Tegal, Akur Sujarwo,menindaklanjuti surat KPUPusat Nomor 1926/SJ/XI/2009tanggal 4 November 2009, aktahibah tanah , Sekjen Drs SuriptoBambang Setyadi MSi, memintaKPU Kota Tegal menyiapkanlahan seluas 4 hektare. Sebabtahun 2012 pemerintah melalui

KPU Pusat menyiapkananggaran untuk pembangunan75 kantor KPU kota/kabupatense-Indonesia. Sampai saat iniada 35 kota/kabupaten yangmenyatakan kesiapannya,dengan menyerahkan SK hibahlahan kepada KPU Pusat.

“Menindaklanjuti surat KPUPusat, kami juga menindak-lanjuti surat kepada Pemkotmaupun DPRD Kota Tegal,terkait permintaan hibah lahanuntuk pembangunan KantorJPU Kota Tegal. Untuk DPRDkami melayangkan surat khu-sus, melalui surat nomor 204/KPU-kota-012.329552/VII/2010,19 Juli 2010. Karena selama iniKantor KPU pinjam di DPUPengairan Jateng, sewaktu-waktu bisa diminta,” tuturnya.

Di tempat sama, Divisi Hu-

kum KPU Agus Wijanarko SHmengungkapkan, Kantor KPUKota Tegal saat ini tidak repre-sentatif. Sehingga perlu adakantor baru yang permanen.Sebelum beraudiensi denganketua dewan, pihaknya sudahmenemui wali kota. Dalampertemuan tersebut, Pemkotsiap memberikan lahan tanahseluas 4 hektare. Namun realisa-sinya menunggu persetujuandewan. “Kami perlu ada kepas-tian, agar KPU Pusat dapat me-nganggarkan pembangunanKPU Kota Tegal tahun 2012.”

Menyikapi permintaan KPU,Ketua DPRD Kota Tegal H EdySuripno SH menegaskan, kare-na hibah lahan untuk keperkuanpublik, apalagi instansi vertikal,maka hibah lahan diserahkanpada Pemkot. (hun)

Jelang Puasa,Pemkot GencarkanMonitoring

PADA saat-saat menjelangbulan puasa seperti sekarangini, cenderung banyak beredarbarang-barang tak laik kon-sumsi. Untuk mengantisipa-sinya Pemerintah Kota Tegalmenggencarkan monitoringpasar. Hal ini disampaikan PltAsisten Ekonimi, Pembangu-nan dan Kesejahteraan SetdaKota Tegal, Ir Cucuk Daryanto,dalam Rapat Koordinasi (Rakor)rutin 17-an yang diikuti SKPDdiruang Adipura Balai Kota,Senin (18/7).

Menurutnya, dari hasil kon-disi pasar, menjelang puasa adakecenderungan kenaikan hargabarang pokok. Tidak hanya itupatut diwaspadai juga ber-edarnya barang tak layak kon-sumsi. “Masyarakat perlumewaspadai beredarnya barangtak laik konsumsi. Karena padasaat puasa barang tersebutmarak berredar. Telitilah saatakan membeli barang-barangutamanya makanan,” imbau-nya.

Dia menambahkan, gunamenekan itu Pemkot telah me-lakukan langkah antisipasisecara menyeluruh. Yaitu de-ngan mengadakan monitoringharga kebutuhan pokok masya-rakat. Serta monitoring barangtak layak konsumsi dan moni-toring hasil peternakan.

Tidak hanya itu. Untuk mem-bantu masyarakat kurang mam-pu, dalam kebutuhan bahanpokok saat puasa. Rencananyapemkot akan menyelenggara-kan pasar murah pada perte-ngahan bulan ramadhan. Ke-giatan dilaksanakan selama 4hari di empat kecamatan yangada. “Disitu terdapat paket sem-bako murah yang disubsidisebesar Rp15.000 per paket,”tambahnya.

Sementara mengenai keterse-diaan Liquid Petroleum Gas(LPG) dan Bahan Bakar Minyak(BBM) di bulan ramadhan.Cucuk menguraikan, alokasiLPG untuk Kota Tegal seba-nyak 7.560 tabung perhari.Kuota itu sudah cukup meme-nuhi kebutuhan masyarakat di

Kota Tegal.Namun jika LPG ini di jual juga

sampai keluar Kota Tegal makaakan terjadi kekurangan. Apa-bila itu terjadi Pertamina sudahmenyatakan siap mensuplaitambahan kuota. Dan masalahBBM, untuk menjamin stok,Pertamina sudah menyediakanmobil tangki di SPBU kantong(SPBU MURI).

Kesiapan Pemkot menjelangpuasa dan lebaran tidak hanyaitu saja. Infra struktur termasukpembangunan dan pemeliha-raan jalan, ketenaga listrikandan pemadam kebakaran jugadijamin dalam kondisi siap.Koordinasi dilakukan denganpelaksanan agar kondisi mate-rial tidak mengganggu kelan-caran jalan dan H-7 sudah tidakmelakukan aktifitas fisik.

Sebelumnya, menjelang da-tangnya bulan puasa, hargaberas di tingkat eceran meng-alami kenaikan antara Rp 300hingga Rp1.000 per kilogramuntuk beberapa jenis. Namundemikian, kenaikan tersebutmenurut sejumlah pedagangtidak terlalu mempengaruhipermintaan masyarakat.

Syaefullah (48), pedagang diPasar Pagi, Kota Tegal menga-takan, kenaikan harga berassaat ini masih dalam batas nor-mal. Untuk jenis IR64 dariRp7.000 per kilogram naikmenjadi Rp7.500 per kilogram.Cisadane dari Rp6.250 per kilo-gram naik menjadi Rp6.800 perkilogram.

Untuk jenis lainnya rata-ratamengalami kenaikan antaraRp300 hingga Rp1.000 per kilo-gram. Meski terjadi kenaikan,permintaan masih tetap tinggisehingga tidak terjadi penurun-an penjualan. Dalam sehari, diamampu menjual di atas 50 kilo-gram baik eceran maupun partaibesar.

Kenaikan tersebut, jelas-nya, diprediksi tidak akan ber-tahan lama. Pasalnya, dalamwaktu dekat musim panan pa-di akan segera tiba sehinggastok akan melimpah dan hargabisa dipastikan akan turun.“Jika ingin menekan kenaikan,maka bisa melakukan pem-belian lebih banyak atau mini-mal 10 kilogram ke atassehingga harganya bisa lebihmurah,” katanya. (adi)

KPU Datangi Gedung DPRD

KEBERSIHAN

PRESTASI membanggakankembali ditorehkan PoliteknikHarapan Bersama Tegal. Limamedali emas dan satu medaliperak berhasil diboyong dariajang Pekan Olah RagaMahasiswa tingkat Propinsi(Pomprof) Jawa Tengah 2011.Prestasi tersebut diraih daricabang olah raga catur danpencak silat. “Alhamdulillahkami berhasil membawa namabaik Poltek HB dan Kota Tegal,’’ungkap Trima Mustofa, atletcatur sekaligus ketua BEMPoltek HB Tegal. Mereka siapmelaju di tingkat nasional padaPekan Olah Raga MahasiswaNasional (Pomnas) 2011, yangakan digelar di Riau bulan Sep-tember mendatang.

Adapun lima medali emas inidari cabang olah raga caturdiraih Trima Mustofa, YahyaFirmansyah, dan Agam SyaifulIman. Dari kelas beregu cepat,beregu kilat serta beregu klasikputra, selain kelas perseorang-an cepat dan kilat putra. Se-dangkan medali perak diraih MFAradis Ba’alawi dari cabangolah raga Pencak Silat. Prestasiini menindaklanjuti keberhasil-an mereka di Pomda rayon 3untuk daerah eks KaresidenanPekalongan, Banyumas, danKedu bulan April 2011 lalu.

‘’Mudah-mudahan tidak hanyasampai di sini saja, masihbanyak prestasi lain yang akandiraih kami dan adek-adek kamike depan,’’ kata Trima.

Terpisah, Pembantu Direktur(Pudir) III bagian kemahasis-waan, Erni Unggul SU SE MSimengungkapkan, berbagaiupaya siap dilakukan agar pres-tasi terus tercipta dari anak di-diknya. Salah satunya melaluipendataan talenta atau potensimahasiswa. ‘’Khususnya untukmahasiswa baru, mereka me-nyertakan copy sertifikat atau-pun piagam prestasi yangdiperoleh,’’ ungkapnya. Selan-jutnya, mahasiswa denganprestasi ini berhak menda-patkan beasiswa Poltek HBTegal. Hal ini guna memacu danmemotivasi mahasiswa agarsemakin giat menggali danmengasah kemampuannya.

Selain dalam Pomprof JawaTengah 2011 ini, sejumlah pres-tasi yang berhasil di raih dian-taranya dalam ajang PorseniPoltek seluruh Indonesia diBandung. Dalam ajang tingkatnasional ini, Poltek HB Tegalmeraih sejumlah kejuaraan.Seperti juara 1 tari tradisional,menyanyi solo mahasiswa dansolo dosen, pencak silat, caturdan lainnya. (ela)

Poltek HB Boyong5 Medali Emas

ADI MULYADI/RATEG

RAKOR - Persiapan menjelang puasa menjadi bahasan menarik dalam rakor 17-an SKPD KotaTegal.

Page 6: Radar tegal 19 Juli 2011

SELASA19 JULI 2011

SLAWIMETROPOLISRADAR TEGAL

6

Pembuatan KTPPerlu Waktu2 Minggu

KRAMAT - Pelayanan pem-buatan kartu tanda penduduk(KTP) dan kartu keluarga (KK),dinilai warga kurang efektif.Terutama pelayanan di DinasKependudukan dan CatatanSipil (Disdukcapil) KabupatenTegal. Pasalnya, pembuatanKTP dan KK memerlukan wak-tu minimal dua minggu, bahkanbisa lebih. “Jika proses pem-buatan sesuai prosedur, bisasampai 2 minggu. Tapi jikamelalui ‘belakang’, cukup tigahari. Sementara biaya lewatbelakang, mencapai Rp 35 ribukhusus yang belum memilikinomor induk kependudukan(NIK),” tutur Eli (30) wargaDesa Maribaya, KecamatanKramat, Senin (18/7) pagi.

Dia menjelaskan, uang se-banyak itu diberikannya ke-pada salah seorang oknumpetugas Disdukcapil. Dan nomi-nal itu belum terhitung biayatransportasi dari rumahnyamenuju kantor dinas terkait.Sementara jika dihitung kese-luruhan dengan transport,dirinya mengaku menghabis-kan dana Rp 55 ribu. Dia me-nilai, proses pembuatan KTPdan KK saat ini, kurang efektifdan efisien. Berbeda ketikapembuatan KTP melalui keca-matan. Kendati mengeluarkanuang untuk administrasi, namuntidak sebanyak itu. Dan tidakmenyita waktu banyak. “Kata-nya pembuatan KTP dan KKgratis? Tapi kenapa sekarangharus membayar,” tanya Eli.

Terpisah, Sekdes Maribaya,Ahmad Tohir saat mengikutirapat koordinasi Sekdes se-Kecamatan Kramat mengata-kan, proses pembuatan KTP diDisdukcapil tidak transparansesuai aturan yang ada. Di-mana setiap ada warga yanghendak membuat KTP, seper-tinya dibuat susah. Terkecualijika pembuat KTP atau warga

PelayananDisdukcapilDikeluhkan

tersebut menggunakan jalur‘belakang’, maka akan dida-hulukan. Sedangkan yang se-suai prosedur, harus rela me-nunggu hingga berhari-hari.

“Pembuatan KTP di Disduk-capil bukannya mengurangibiaya, malah jadi tambah be-ban. Bahkan waktu pembua-taannya juga tambah molor,”terangnya.

Hal demikian juga dialami olehSekdes Mejasem Barat, Sugito.Menurutnya, beban berat wargabukan hanya ketika membuatKTP atau KK saja. Tetapi,pembuatan surat pindah jugamengalami hal yang serupa.Prosesnya tidak jauh bedadengan pembuatan KTP danKK. Yakni jika melalui jalan‘belakang’, maka prosesnyatidak perlu menunggu lama.Jumlah nominal biayanya, ber-variatif. Dari mulai Rp 30 ribu -Rp 50 ribu. “Mungkin prosesseperti ini baik bagi Disdukcapil.Namun demikian, belum tentubaik bagi kami khususnya wargaKabupaten Tegal,” ujarnya.

Dirinya meminta, prosespembuatan data base wargatersebut, supaya dikaji ulangoleh dinas terkait. Minimal adasolusi terbaik agar warga tidakmerasa terbebani. Pembuatanbisa lebih efisien dan lebihefektif. “Prinsipnya, kamihanya ingin ada solusi untukmengentaskan masalah ini.Sehingga, antar warga dan desatidak timbul konflik,”

Sebelumnya, Kepala Dis-dukcapil Kabupaten Tegal, DrsH Masykur FS MSi, menya-takan, sesuai aturan pembuatanKTP, batas waktu dua minggumasih dalam koridor yang wajar.Meski demikian, bukan berartitidak ada upaya maksimal bagi-nya. Pihaknya tetap melakukansesuai aturan yang ada, sepertimelakukan sosialisasi kepadaRT maupun kepada pemerin-tahan desa.

“Sebetulnya semua bisadilakukan, namun kembali harusada dukungan yang maksimalterhadap sarana infrastrukturdan SDM,” katanya. (yer)

PT SNJMDideadline 30 Hari

WARUREJA - PT SahabatNelayan Jaya Mandiri (PTSNJM) yang berlokasi di jalurPantura Desa Demangharjo,Kecamatan Warureja, diberiperingatan oleh Komisi IIIDPRD Kabupaten Tegal danBadan Lingkungan Hidup(BLH), Senin (18/7) siang.Peringatan keras yang diberi-kan lembaga dan instansi saatmelakukan sidak ini, lantaranpihak pabrik tidak memilikidokumen mengenai limbah cairsesuai aturan yang ada. Ter-utama, tidak memiliki dokumenupaya pengelolaan lingkungandan upaya pemantauan ling-kungan (UKL-UPL). “Kamiberikan deadline selama 30 harikepada pabrik untuk secepat-nya mengurus dokumen yangbelum lengkap. Jika tidak dila-kukan, kami akan memberikanteguran kembali,” kata Sekre-taris Komisi III DPRD Kabu-paten Tegal, Yuswan, di lokasipabrik.

Setelah mengurus dokumen,lanjut Yuswan, harus ada uji labdari dinas terkait lebih dulu.

Menurutnya, pabrik tidak bolehberoperasi sebelum uji lab terse-but menyatakan positif. “Syaratbaku harus dipenuhi,” tegasnya.

Kepala BLH Kabupaten Te-gal, Ir Hajjah Khofifah, melaluiKepala Bidang Perusakan Ling-kungan, Drs Sri Wahyuningsih,menjelaskan, siapapun orang-nya yang terbukti membuanglimbah cair harus memiliki ijin.Terlebih jika limbah tersebutberskala besar. Menurutnya,peraturan tersebut mengacupada UU Nomor 32 tahun 2009tentang perlindungan dan pe-ngelolaan lingkungan hidup.

Kendati pabrik sudah me-miliki IPAL representatif, namunkata Wahyu, belum sesuaiaturan yang ada. Alasannya,karena pabrik belum memilikidokumen persyaratan yangbaku. Untuk itu, pihaknya me-minta, agar pabrik secepatnyamengajukan dokumen tersebut.Dia menambahkan, prosespembuatan ijin berkisar antarasatu bulanan. “Pembuatan ijinlimbah sekitar 30 hari,” ucapnyapada wartawan. (yer)

Satukan Dua Offroader

M GHONI/RADAR SLAWI

DIKUKUHKAN - Usai dikukuhkan, pengurus IOF Korwil Pekalongan dan ketua Komda Jateng sertasejumlah tokoh offroad, berfoto bersama, di Buper Guci, Sabtu (16/7) sore.

Pelantikan IOFKorwil Pekalongan

TIDAK hanya sekedar me-nyalurkan hobi olahraga dankepuasan diri bagi para off-roader yang saat ini sudahtergabung dalam IndonesiaOffroader Federation (IOF)Korwil Pekalongan. Ternyataada sejumlah keinginan turutserta membantu daerah dalammembuka jalur baru, memper-kenalkan daerah khususnyapariwisata juga peningkatanPAD. Apa yang bakal dilakukanpara offroader IOF kedepanyang bakal digadang.

Dengan dikukuhkannya ke-pengurusan IOF Korwil Pe-kalongan, asumsi kesenjanganantar offroader 2X1 trail dan4X4 jeep bakal terhapus. Selainitu, kepengurusan IOF tersebutjuga siap berkiprah nyata dalamkegiatan sosial kemasyarakatandan memperkenalkan daerahdengan segala kelebihan yangada. Lebih utama lagi siapbergandeng tanagn dengansemua Pemerintah di wilayah-nya dan bersama membantumasyarakat kurang mampu.Serta meberikan dukungandalam semua program daerahkhususnya daerah pedalamanyang sulit dijangkau. Hal itudikatakan Ketua IOF KorwilPekalongan periode 2011-2016yang baru dilantik, Novel Pa-trio, dalam sambutannya diha-dapan offroader yang terdiridari kalangan pejabat, Muspidadan juga pecinta offroad, dariberbagai daerah.

Dikatakan Novel, IOF ke-lembagaan yang ada mulai daripusat sampai daerah, siap ber-mitra dengan semua Pemda yangada dalam setiap kegiatannya.

dikitnya 20 offroader 4X4 jeepdan 20 offroader 2x1, ikut sertadalam trabas alam latihan ber-sama itu. Federasi yang ber-gerak di bidang hobi, olah ragadan sosial kemasyarakatan itu,saat ini sedikitnya beranggo-takan delapan club trail dan tigaclub jeep, se wilayah Karesi-denan Pekalongan. “Dengandikukuhkannya kepengurusanini, semoga semua program IOFbisa direalisasikan dengan pen-ciptaan kebersamaan,” ujarNoer Agung.

Sementara, salah satu Pem-bina IOF Korwil Pekalonganyang juga Walikota Tegal, IkmalJaya SE Akt dalam sambutan-nya mengatakan, offroadersangat dibutuhkan dalam mem-bantu Pemda terkait. Khu-susnya dalam menjangkaumedan berat yang hanya mam-pu dilalui oleh kendaraan off-roader. Hal itu sekaligus gunamembuka jalur baru yang dibu-tuhkan masyarakat mendatangserta sekaligus menyalurkanhobi yang dibarengkan dengankemasyarakatan. “Kami kirasemua offroader saat melaku-kan kegiatan, sangat senangjika diminta bantuannya untukkemasyarakatan oleh Pemdaterkait,” tutur Ikmal Jaya.

Hadir pada kegiatan pengu-kuhan kepengurusan IOF Kor-wil Pekalongan yaitu offroadersejumlah daerah. Muspidasejumlah daerah yang jugapecinta offroad, serta dihadiripula oleh Komda IOF Jateng,M Haryanto, sekaligus mengu-kuhkan kepengurusan IOFKorwil Pekalongan tersebut.Selain itu, salah satu pembinaIOF, Ikmal Jaya SE Akt, jugamelakukan potong tumpengyang memperingati HUT-nya ke38 tahun. (m.ghoni)

Juga IOF siap membantu sebagaitim pertolongan pada setiapkegiatan bencana maupun musi-bah lain yang membutuhkanpertolongan IOF. Selain itu, IOFjuga siap melakukan trabas alamdan jelajah wilayah terpencilpada sebuah daerah, untuk mem-berikan masukan pada setiapPemda yang dijadikan kegiatanpara offroader IOF.

Menurut dia, IOF juga siapmembantu masyarakat bahkansecara tidak langsung inginmeningkatkan PAD daerahpelaksaanaan kegiatan IOF.Serta siap melakukan bhaktisosial kemasyarakatan dalamsetiap kegiatannya. “Kamiberharap kepada seluruh ang-gota IOF dalam kegiatannyatidak boleh membawa bekal daridaerah asal, melainkan belanjadi daerah pelaksana kegiatan.Ini demi membantu mening-katkan PAD daerah kegiatanIOF,’” terang Novel yang di-amini oleh semua offroader.

Ditambahkan, sebagai karyanyata, dalam waktu dekat, IOFKorwil Pekalongan, usai pem-bentukan kepengurusan siapmembantu warga miskin pe-dalaman sambil beroffroad ria.Sesuai rencana setiap kegiatanoffroad, para offroader mem-bawa perbekalan dan sejumlahbantuan yang bakal diberikankepada masyarakat tidak mam-pu wilayah terpencil yangdilalui offroader. “Ini juga pro-gram sosial kemasyarakatanyang sangat membantu Pemdabersangkutan,” ucapnya.MEMBANTU PEMERINTAH

Disisi lain, ketua PanitiaPelantikan kepengurusan IOFKorwil Pekalongan, NoerAgung, pelantikan tersebutditandai dengan latihan ber-sama sekitar 40 offroader. Se-

AkanGelar JalanSehatDPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB)

Kabupaten Tegal akan menggelar jalansehat dan Musyawarah Kerja Cabang(Muskercab), dalam rangka Hari Lahir(Harlah) PKB yang ke 13 tahun.

Menurut Ketua Panitia, Firdaus Assyai-rozi yang juga sekretaris DPC PKB Ka-bupaten Tegal, Kegiatan Harlah PKB ke13 ini akan dilakukan jalan sehat dan mus-kercab, yang mana dalam jalan sehatnanti, digelar, Minggu (4/7), dibuka untukumum, dan tidak dipungut biaya. “Jalansehat dibuka tidak hanya untuk wargaPKB, tapi bebas dan pendaftaran gratisdengan mendapatkan kaos,” katanyakepada Radar, Senin (18/7).

Dikatakannya, kegiatan jalan sehat yangrencananya akan diikuti ribuan masya-

rakat kabupaten Tegal ini akan mengitari kota Slawi, dengan dimulaidari kawasan Masjid Agung Slawi. Para peserta nanti akanmendapatkan hadiah umroh, TV, sepeda dan ratusan beberapa hadiahhiburan lainnya. “Bagi yang akan mengikuti silahkan mulai besok(hari ini), mendatangi kantor DPC PKB, atau kantor PAC ditiap keca-matan,” ujarnya.

Ia menambahkan, dalam momentum harlah yang mengambil temabekerja dan berbagi untuk rakyat, diharapkan PKB yang kebanyakankonstituenya dari warga NU, dapat bekerja dan berbagi dengan rakyatyang ada. Karena selama ini PKB terkesan jauh dengan rakyat, makamoment ini sangat penting untuk mengurangi kesan negatif itu. “PKBadalah partai politik yang berdirinya untuk membantu dan bekerjauntuk rakyat, maka kader PKB harus bekerja dan berbagi untuk rak-yat,” pungkasnya. (fat)

DOK. RATEG

Firdaus Assyairozi

FATHURAHMAN/RADAR SLAWI

SEMATKAN - Kepala SMA Negeri 3 Slawi, Drs Sussono HadiMM sedang menyematakan tanda peserta Perjusami.

AtraksiMeluncurMeriahkanPerjusami

SLAWI – Gugus Depan 28.08.113-114 Pangkalan Penegak SMANegeri 3 Slawi menggelar kegiatan Perkemahan Jum’at-Sabtu- Minggu(Perjusami). Kegiatan yang dilaksanakan dalam rangka penerimaantamu Penegak digelar di Bumi Perkemahan SMA 3 Slawi, Jum’at-Minggu, (15-19/7) kemarin.

Kegiatan diawali dengan parade calon penegak yang didampingiseniornya memasuki bumi perkemahan dengan berbaris rapi dantertib membentuk formasi angkare (formasi yang sering dipakaiPramuka Penggalang).

Kepala SMA N 3 Slawi, Drs Sussono Hadi, MM selaku Ketua Mabigusyang membuka secara resmi perkemahan mengatakan, kegiatanpenerimaan tamu penegak yang dikemas dalam Perjusamidimaksudkan memberi bekal pada calon penegak Gudep SMAN 3Slawi agar mereka menjadi Pramuka penegak yang mandiri. “Perjusamiini sarana untuk memberi bekal bagi adik–adik calon penegak,” katanya.

Melalui kegiatan ini, kata Sussono, calon penegak diharapkan mampumengamalkan Trisatya dan Dasa Dharma Pramuka dalam kehidupansehari-hari di masyarakat. “Satya dan Dharma tersebut seperti cintatanah air, Rajin, Patuh, dan disiplin, “ tegasnya.

Pembina Gudep SMA 3 Slawi, Norma Tsulasa, SPd menjelaskankegiatan Perjusami diikuti oleh 288 calon Pramuka penegak yangmerupakan siswa baru SMA Negeri 3 Slawi. “Peserta merupakancalon Penegak baru sejumlah 288 Siswa,” terangnya.

Pembukaan ditandai dengan pemukulan gong dan pengguntinganpita oleh kepala SMA 3 Slawi selaku ketua Mabigus dan dilanjutkandemontrasi anggota Pramuka Penegak Ambalan SMA 3 Slawi yangmeluncur dari menara (Flyng fox ).

Kegiatan juga diisi dengan penandatanganan spanduk putih yangberisi tekad dari anggota Pramuka SMAN 3 Slawi, untuk tidakmembuang sampah sembarangan dan menjaga lingkungan hidup dantidak menjadi sampah masyarakat. (fat)

ParadeNusantara Tagih JanjiKetuaDewan

SLAWI – Satu minggu, pasca Parade Nusantara bersama GerakanAnti Mafia (Geram) melakukan demontrasi menuntut DPRD untukmembentuk panitia khusus (Pansus) Jalingkos, dan dijanjikan dalam waktusatu minggu akan dibentuk. Senin (18/7) Ketua parade Nusantara Kabu-paten Tegal, Akhmad Kusen, dan Ketua Bidang OKK DPW ParadeNusantara Jateng, Urip Haryanto menagih janji.

“Kami menagih janji kepada DPRD terkait pembentukan pansus jalingkos,karena satu minggu yang lalu, mereka menjanjikan itu. Dan ternyatasampai dengan sekarang belum ada pembentukan, makanya kami cobaklarifikasi, kepada ketua DPRD,” kata Akhmad Kusen, yang biasa di sapaSendi.

Ia menanggapi, beberapa pimpinan DPRD yang mengatakan bahwapembentukan pansus jalingkosadalah sebuah dagelan itu salah.Hal ini perbandingannya dengankasus century, pada saat itu Rob-ert, yang diduga telah salah dandimasukan ke dalam tahanan.Namun pansus jalingkos tetapdibentuk di DPR RI.

Urip Haryanto menambahkan,dengan pembentukan pansusjalingkos ini, dirinya berharap agarmenghindari politisasi jalingkos.Karena dari situlah, nanti pansusdapat merekomendasikan kepadakejaksaan untuk menyidik bebe-rapa orang yang belum tersentuh.“Dengan diadakannya Pansus,maka Kabupaten Tegal siap cucigudang,” tegasnya.

Sementara, ketua DPRD Ka-bupaten Tegal, Rojikin AH SH, saatmenemui parade nusantaramengatakan, sebetulnya pascaaudensi dulu, DPRD merencanakanuntuk rapat tentang pembentukanpansus jalingkos pada hari Kamislalu. Namun karena adanya gen-eral cek up dan paripurna, sampaisekarang belum bisa terseleng-garakan. (fat)

HARLAH

PELANTIKAN

ORGANISASI

Page 7: Radar tegal 19 Juli 2011

KABUPATENTEGAL SELASA19 JULI 2011

RADAR TEGAL

7

HERMAS PURWADI/RADAR SLAWI

SISIR WILAYAH PINGGIR - Giat Ops Patuh Candi yang digelarSatlantas didaerah pinggir wilayah Kabupaten Tegal, kemarin.

OpsPatuhBidikKesadaranBerlalu Lintas

SLAWI - Jajaran Satlantas Polres Tegal secara serentak menggelarOperasi Patuh Candi 2011 menindaklanjuti perintah Dirlantas PoldaJawa Tengah diseluruh wilayah hukumnya. Ops Patuh Candri sendiridigulirkan sejak pada tanggal 11 Juli yang akan berakhir 24 Juli 2011mendatang.

Kapolres Tegal Nelson Pardamaian Purba SiK SH melalui Paur HumasIpda Wahyudi didampingi Kasat Lantas AKP Wahyu Purwidiarso SiKSH mengatakan, sasaran yang akan dituju dalam Ops Patuh Candikali ini diantaranya masyarakat terorganisir, organisasi masyarakat,mahasiswa, pelajar, Saka Bhayangkara, dan Pramuka. “Sasaranjuga ditujukan pada masyarakat yang tidak terorganisir sepertipengemudi angkot, pedagang asongan, masyarakat disekitar pasardan terminal angkutan, kendaraan umum dan pribadi, kendaraanbeban, alat berat, dan roda dua yang berpotensi menjadi penyebabtimbulkan laka lantas,” terangnya, Senin ( 18/7).

Dia juga menambahkan bahwa tujuan yang hendak dicapai dalamOps Patuh kali ini adalah pengembangan patnership sertameminimalisir terjadinya kemacetan diruas jalan dan angka pelanggaranlalu lintas. Termasuk didalamnya menekan tingginya kejadikan lakalantas yang menyebabkan tingkat fatalitas korban jiwa baik meninggaldunia maupun luka berat.

“Dalam Ops Patuh ini kita dituntut lebih mengedepankan giat preentifdan prefentif. Tentunya upaya penindakan hukum tetap kami lakukansecara selektif prioritas,” tegasnya.

Untuk mendukung giat Ops Patuh tersebut pihaknya bakalmenerjunkan 110 personilnya yang akan menjalankan tugas selama24 jam non stop. Dimana untuk mendukung hasil dari giat Ops Simpatiktersebut Bagian Operasional (Bag Ops) Polres Tegal juga akanmembangun posko selama giat operasi dijalankan. (her)

ADIWERNA - Masih sepi-nya kondisi sub terminal Adi-werna yang dibangun untukmengantisipasi kemacetan ditiga terminal bayangan masing-masing sentra Banjaran, Peki-ringan, dan Kedung Sugih,membuat sejumlah pedagangkonveksi Desa Tembok Banja-ran tergugah. Lewat payungKoperasi Surya Kencana parapedagang konveski yang sebe-lumnya enggan bergabungdengan rekan-rekannya diarealDupan Margasari membera-nikan diri menduduki deretankios diareal tersebut.

Ketua Koperasi Surya Ke-naca H Muhtasih melalui wa-kilnya Soleh menyatakan, pi-haknya sempat meminta ijinpada dinas terkait terhadapitikad baiknya tersebut. “Sebe-narnya banyak sekali pedagangkonveksi Tembok Banjaranyang berminat menggelar daga-ngan disini. Hal ini lantaranlokasi Dupan Margasari yangterlalu jauh, dan membuat peda-gang harus merogoh kocek lebihdalam lagi untuk pulang pergi.Awalnya kami disuruh mem-buat lapak sendiri-sendiri oleh

Dishub. Namun setelah melihatkenyataan banyak kios yangtidak berfungsi secara optimal,kami usulkan untuk diper-bolehkan menggunakan kiostersebut. Sebenarnya ajuanawal pedagang minta kios ter-sebut dihibahkan. Namun akhir-nya disepakati kios itu hanyaboleh untuk disewa,” terang-nya Senin ( 18/7).

Dan dari hasil rembug terse-but disepakati tenggat waktusewa selama tiga bulan untukmeramaikan areal sub terminalmenjelang datangnya bulanramadhan hingga lebaran. Di-akuinya dari hasil kesepakatandengan dinas akhirnya parapedagang hanya dikenakanbiaya sewa murah selama tigabulan sebesar Rp 400.000 perkepala.

Terpisah Kepala Dishub-kominfo Ir Suhartono MMmemberi respon positif terha-dap lahirnya aspirasi pedagangkonveksi tersebut.

“Daripada tidak ada per-gerakan disana kedatanganmereka diharapkan bisa me-ngenalkan garmen sekaligusmenyongsong datangnya ra-

HERMAS PURWADI/RADAR SLAWI

BERGAIRAH - Situasi kios disub terminal Adiwerna yang mulaimenggeliat dengan hadirnya pedagang konveksi yangmenempati blok D, kemarin.

Pedagang Konveksi Tempati Sub Terminalmadhan dan lebaran. Disini adaupaya menumbuhkan potensidaerah, dan bila terus bisadikembangkan kedepan diha-rapkan areal itu bisa menjaditrade marknya sentra industrikonveksi Adiwerna,” ujarnya.

Dia mengakui sebelumnyamemang ada usulan dari 15pedagang, namum yang direa-lisasi baru bisa 10 pedagangyang kesemuanya menempatilos D. Dia juga tak menampikbila selama tenggat waktu yangdisediakan animo masyarakatterhadap keberadaan para pe-dagang konveksi disana se-makin membesar, langkah me-ngakomodir pedagang lainuntuk menempati disana akandiupayakan.

Senada dengan Dishubko-minfo, pihak Koperasi SuryaKencana sendiri juga telahmemikirkan upaya menyewasecara permanen setelah masapercobaan tiga bulan nantimendapat respon dari masya-rakat sekitar.

“Kalau memang kedata-ngan kami cukup diminatiwarga Slawi, kami akan me-ngurus kontrak baru dengan

harga resmi yang ditentukanDishubkominfo,” cetus So-leh.

Sebelum menempati kios di

blok D tersebut para pedagangsempat melakukan syukurandengan menggelar pengajiandiareal sub terminal. (her)

Finishing MarkaDidukung DAKPusat

SLAWI - Sesuai target awalsebelum memasuki ramadhan,upaya pengadaan marka jalandan gadril yang telah diren-canakan Dishubkominfo kinimulai rampung dikerjakan. Pem-buatan marka jalan sendiridifokuskan diwilayah atas mulaiKalibakung hingga areal Bo-jong. Sementara target pema-sangan rambu lalu lintas barusejumlah 120 buah juga ber-hasil dirampungkan dalam sepe-kan kemarin. Namun sayang,pembutan marka dan gadrildisebagian ruas jalan provinsiitu, tidak mendapatkan so-kongan dana dari Porvinsimaupun pemkab setempat yangpunya jalan kabupaten. Untukmenutup semua kebutuhan,Dishubkominfo hanya mengan-dalkan Dana Alokasi Khusus (DAK) dari APBN.

Kepala Dishubkominfo IrSuhartono MM didampingKasi Lalu Lintas M Supriyadimengatakan, dengan keter-batasan dana yang ada, pem-buatan marka dijalan provinsitersebut tetap ditempuh demikenyamanan dan keselamatanpengguna jalan dimusim mudikmendatang. “Upaya pengajuandana ke provinsi sudah be-rulang kali kami lakukan. Na-mun hingga kini belum adajawaban pasti sampai pem-buatan marka dan gadril ter-sebut mendekati finishing,”katanya, Senin ( 18/7). Diamengakui kucuran bantuanterakhir yang sempat diterimadari provinsi didapat padatahun 2008 berupa pemberiantraffic cone sebanyak 50 bijiyang kini telah ditebar dima-sing- masing sekolah yang adadiwilayah kerjanya.

Suhartono sendiri mengakuipembuatan marka jalan me-mang biayanya dijadikan satudengan perbaikan lintasandiatasnya. “Mungkin provinsi

belum ada dana untuk mem-perbaiki lintasan yang sudahparah, dan pemkab sendiri jugatidak ada ketersediaan ang-garan. Ini membuat kami me-ngoptimalkan DAK APBNyang tersedia,” cetusnya.

Dia pun tak menampik kinitugas yang belum terpecahkanpaska rampungnya pembuatanmarka dan gadril adanya pe-ngadaan papan penunjuk arahyang sangat dibutuhkan untukmembantu penguna jalanmenghindari kemacetan arusdisaat musim mudik mendatang.Dia sendiri mengaku akan terusmelakukan koordinasi denganprovinsi terkait belum adanyapapan penujuk arus tersebut.

“Khusus untuk pemasangangadril sendiri khusus tahun inikami fokuskan di wilayah ruasantara antara Bukit Siwunihingga wilayah Guci. Dan untukpembuatan marka jalan baruterbentang dari Kalibakunghingga Bojong,” terangnya.

Sementara pemasangan ram-bu lalu lintas baru sendiri sudahdilakukan sejak sepekan te-rakhir dengan lokasi ruas jalanBalamoa hingga Banjaran. Titikpemasangan rambu baru jugadilakukan di areal Dukuhwaruhingga Jatibarang, dan ruangsimpang Rama hingga kawasanGBN.

Dia mengakui dari hasil survekondisi marka jalan diruas anta-ra Balapulang hingga Bojongmemang sudah banyak yangaus dan tidak terlihat. Pihaknyajuga tak menampik untuk pe-ngadaan trafic late sendirihingga saat ini belum ada ke-pastian mengingat belum ada-nya dukungan dana. Bila bisadimasukkan dalam perubahananggaran pihaknya berharaptrafic late tersebut bisa dibuatdisimpang empat Procot yangkini kondisi arus kendaraannyasudah mulai meningkat. Diajuga tak menampik denganadanya dana pemeliharan yangterbatas upaya memperbaruhikondisi trafic late yang sudahada telah dilakukan lewat lang-kah pengecatan ulang. (her)

HERMAS PURWADI/RADAR SLAWI

KELAR - Proses pembuatan marka jalan yang sempat dikebut pengerjaannya oleh Dishubko-minfo, kemarin.

Provinsi dan Pemkab Tutup Mata

TALANG – K3S Bojong da-lam final turnamen SepakbolaU-13 Piala Ketua DPRD Kabu-paten Tegal, mengalahkan tuanrumah SSB Persip PekiringanTalang, dengan model dongkis(balang koin), karena hasildalam pertandingan tersebutimbang atau drow, Minggu (17/7) sore, dilapangan SSB PersipDesa Pekiringan.

Turneman yang diseleng-garakan SSB Persip setiap tahunitu, dalam pertandingan final kaliini berlansung sengit. Ribuansorak sorai penonton membe-rikan semangat kepada keduakesebelasan untuk bermaincantik. Kedua kesebelasan yangmengandalkan tehnik bola-bolapendek itu saling menyerang.

Dimenit yang ke 20, pemainnomor punggung 17, Adityaberhasil memasukan bola kegawang SSB Persip. Namun 2menit selanjutnya, tepatnyadimenit yang ke 22, pemain yangbernama Faris dengan nomorpunggung 11, berhasil menya-makan kedudukan, hingga peluitpanjang berbunyi, tanda babakpertama telah selesai.

Di babak kedua, terlihat sa-ngat berbeda, K3S yang pada

babak pertama terlihat mengu-sai lapangan, sementara padababak kedua, SSB Persip ber-hasil mengimbangi, denganmelaukan serangan-serangan,yang menggemparkan penjagagawang K3S. Terlihat parapemain depan dari kedua kese-belasan sering mengemparkanpenonton untuk bersorak, ka-rena peluang-peluang darikedua keseblasan tersebuttidak dilaksankan dengan baik.Hingga babak kedua selesai,skor masih imbang 1-1.

Sambil menunggu persiapanpara pemain melakukan adupinalti, panitia penyelanggara,yang telah menyediakan ba-nyak door prize untuk parapenonton, membagikannya.Dengan dibarengi bunyian-bunyian petasan diudara.

Pada saat adu pinalti, limapemain dari setiap kesebalasan,tidak menguntungkan bagikedua kesebelasan, karenahasilnya masih imbang ataudrow. Pada saat penambahantiga pemain, ternyata hasilnyatidak berubah, akhirnya sesuaidengan kesepakatan panitiadan peserta, dilakukan dongkisdengan menggunakan koin,

untuk menentukan siapa peme-nang pada final tersebut.

Piala ketua DPRD KabupatenTegal, dan piala bergilir, yangdiberikan langsung oleh KetuaDPRD, Rojikin AH SH, akhirnyadiboyong oleh K3S Bojong,yang pada tahun kemarin men-jadi juara 2, pada saat melawanSSB semarang.

Sebelum memberikan Hadiah,Rojikin AH SH, mengatakan,kedua kesebelasan ini sebe-narnya terbaik semua, namundalam pertandingan harus adapemenangnya, makanya dila-kukan dongkis, karena itusesuai dengan kesepakatan.Dirinya berharap kedepan da-lam bertanding untuk dapatlebih baik lagi. “Mudah-muda-han semua dapat menerimakeputusan yang ada, dan se-tiap tahun turnamen ini akandiadakan, makanya harus selaluberlatih agar tetap menjadijuara,” katanya.

Seperti diberitakan sebe-lumnya, turnamen sepakbolaU-13 yang diadakan SSB Persipdiadakan setiap tahun, dantahun ini diikuti 32 dari berbagaikota baik jawa tengah maupunjawa barat. (fat)

K3S Bojong Juara Turnamen Sepakbola U-13

SLAWI - Langkah DinasUKM, Koperasi, dan Pasaruntuk mengurai kebuntuanpenataan pedagang dipasartradisional menemui titik terang.Gagasan pengadaan tenagasatuan pengaman (satpam)dipasar tradisional tersebut,diharapkan mampu memecah-kan solusi terbaik menata ke-semrawutan pedagang disaatramadhan dan mendekati pun-cak lebaran mendatang.

Kepala Dinas UKM, Kope-rasi , dan Pasar Drs AbasariMhum menyatakan langkahpengadaan satpam dipasartradisional tersebut bermuarademi terciptanya kenyamananpelayanan pada pedagang.“Saat ini tenaga satpam barukami tempatkan di Pasar Banja-ran. Dia kita ambil dari tenagaotsorsing yang bekerja 24 jamsecara bergantian. Dan kebe-radaan satpam disana bukanuntuk menjaga barang daga-ngan pedagang yang ditinggaldipasar, namun fokus untukpenataan pedagang agar tidakseenaknya saja menggelardagangan bukan pada tem-patnya,” terangnya Senin (18/7).

Dia juga menambahkan, ke-beradaan satpam nantinya jugaakan segera diadakan di pasarTrayeman yang kini sedangmemasuki tahap penyempurna-an. Dimana selain mengadakantenaga satpam, dipasar tersebutkedepan juga akan disediakantenaga kebersihan yang juga

diambil dari tenaga otsorsing.Diakuinya untuk tenaga

kebersihan mutlak harus ada dipasar yang menjadi induknyaperdagangan pasar tradisionaldi kabupaten. “Untuk menja-dikan Trayeman menjadi pasarinduknya Kabupaten Tegalperlu proses perencanaan ulangdalam penataan penghuni.Perencaan ulang dalam penye-lesaian bangunan fisik ba-ngunan tersebut semata untukmemudahkan pembeli dan men-jadikan pasar trayeman sebagaiperekat model bagi pasar-pasarlain yang ada di KabupatenTegal,” cetusnya.

Dia mengakui dengan me-masuki proses lelang tahun iniuntuk pengerjaan bangunanfisik dan konstruksi, diha-rapkan tahapan finishing bisadiwujudkan tahun 2012 men-datang. “Kami akan berupayamenyiapkan pola penataanmenuju pasar semi modern. Jadirehab kali ini tidak akan samaseperti bangunan semula sebe-lum pasar terbakar. Dan disananantinya juga akan diberi tam-bahan hidran sesuai dengantuntutan pasar semi modernuntuk mencegah secara dinibahaya kebakaran,” ujarnya.

Dia juga menyatakan dipe-rencanaan ulang penyelesaianbangunan utama pasar Tra-yeman tersebut juga akan di-lengkapi dengan septitankuntuk menampung limbah cairdari pasar, yang tadinya belumada menjadi ada. (her)

Jelang Puasa SatpamPasar Diaktifkan

OPERASI

Page 8: Radar tegal 19 Juli 2011

AJIB AH...

SELASA19 JULI 2011

RADARBREBESRADAR TEGAL

8

RSUD Brebes (0283) 671431

RSU Bhakti Asih (0283) 671279 / 673481

RSIA Mutiara Bunda Tanjung Brebes (0283) 877222

RS Dera As Syifa Banjarharjo Brebes (0283) 889588/ 889548

Hotel Dedy Jaya Brebes (0283) 673133 / 673158

RS Dedy Jaya (0283) 672145/ 672525

TELEPON PENTING

WONGE DEWEK

100MahasiswiAkbidAngkat JanjiBREBES - Sebanyak 100 mahasiswi Akademi Kebidanan (Akbid)

Yayasan Pendidikan Bhakti Husada Kabupaten (YPBHK) Brebesmengikuti penyematan brevet kompetensi di gedung Korpri Brebes,Senin (19/7). Mahasiswi yang terdiri dari dua kelas reguler dan satukelas ekstensi angkatan TA 2010-2011 itu juga mengikuti angkat janjidalam kesempatan tersebut.

Direktur Akbid YPBHK Brebes Tatirah SSiT mengatakan, meskibaru menginjak usia 3 tahun Akbid YPBHK telah mendapatkepercayaan yang baik dari masyarakat luas. Selain itu, lembaganyajuga telah terakreditasi oleh BAN PT dan dalam waktu dekat akansegera memiliki gedung baru yang lebih representatif.

“Ini merupakan kemajuan yang membanggakan sebagai buktikeseriusan kami melaksanakan kegiatan akademik. Semoga ke depanakan semakin baik dan berkualitas lagi,” katanya.

Dijelaskan, penyematan brevet kompetensi dan angkat janjimerupakan agenda akademik sebagai prasyarat sebelummelaksanakan praktek di RS. Dia berpesan agar mahasiswi dapatmenghadapi tantangan menjadi bidan yang kompeten, berwawasanluas, professional serta selangkah lebih maju dalam mendukungpencapaian MDG’s 2015.

Dalam kesempatan tersebut juga dilakukan penyerahanpenghargaan kepada mahasiswa terbaik. Mahasiswa yang berhasilmeraih IPK terbaik kelas reguler A, 1 Wigiya Yuliani IPK 3,61, 2 YuyunFakhrunissa IPK 3,61 dan 3 Tini Yuningsih (3,361). Di kelas reguler B,1 Amalia Miftahurokhmah (IPK 3,83), 2 Wahyuningsih (3,76) dan 3Maria Ulfah (3,76). Sedang di kelas non reguler tebaik pertama Darwi(3,55), Nuraisah (3,45) dan Naimatun Aryani (3,45).

Di samping itu, diumumkan puluhan mahasiswa penerimabeasiswa dari Yayasan Pendidikan Bhakti Husada, beasiswaPeningkatan Presasi Akademik dari Dirjen Perguruan Tinggi sertabeasiswa Bantuan Belajar Mahasiswi dari Dirjen PerguruanTinggi. (ism)

Berdayakan LinmasKEBERADAAN anggota Per-

lindungan Masyarakat (Linmas)yang selama ini melakukanpengamanan di tiap-tiap desaakan terus diberdayakan Pe-merintah Kabupaten Brebes.Khususnya dalam melakukanpengamanan lingkungan desa diwilayah Kabupaten Brebes.Seperti halnya menjelang Leba-ran nanti, mereka akan tetapdiperbantukan untuk penga-manan baik di wilayah kotamaupun di tingkat kecamatan dandesa.

Kepala Kantor Kesbang-polinmas Kabupaten BrebesDrs Rais Khana saat ditemuiSenin (18/7) kemarin menga-takan, untuk mengamankanLebaran nanti Linmas akandisiagakan di beberapa lokasi.

Dengan kesiagaan anggota Linmas itu diharapkan tidak ada aksikejahatan yang akan merugikan masyarakat yang akan mudik danbalik Lebaran.

“Meski lebaran masih lama, namun ini tetap menjadi prioritas kegiatananggota Linmas. Sehingga nantinya mereka akan lebih siap dalammelakukan pengamanan,” tandasnya.

Mereka seperti biasa akan disiagakan untuk membantu aparatkepolisian dalam melakukan pengamanan di beberapa wilayah yangdianggap rawan. Mereka nantinya juga akan ditempatkan di tiap-tiapperlintasan kereta tanpa palang pintu. “Seperti pada tahun-tahunsebelumnya, mereka nantinya akan disiagakan menjelang Lebaran,”pungkas Rais. (har)

Dua Kelompok Pemuda BentrokMasjid Ikut JadiSasaran

BULAKaMBA - Dua kelom-pok pemuda tanggung di DesaGrinting, Kecamatan Bulakam-ba terlibat bentrok fisik,Minggu (17/7) malam sekitarpukul 22.00 WIB. Tidak adakorban jiwa dalam insiden itu,namun hujan batu yang sempatterjadi merusak sejumlah rumahwarga dan sebuah masjid.Kerugian ditaksir hinggapuluhan juta rupiah.

Belum diketahui secara pas-ti penyebab bentrokan itu.Namun sejumlah saksi menye-butkan, kejadian itu dipicudari kebut-kebutan motoryang berujung saling ejek.Bukannya menyadari ada sa-lah paham yang terjadi di

antara mereka, kedua kelom-pok bocah bau kencur itu tiba-tiba malah sudah berkumpuldan saling serang.

“Awalnya kurang tahu, tapimemang pertama saling me-nyerang kemudian ada jeda.Rupanya, blok Jipang adayang terluka kemudian kem-bali menyerang blok Al Hudadengan masa yang lebihbanyak sambil bawa kayubalok. Saya bersama teman-teman sempat misahin,” tuturNono, salah satu saksi mata.

Buntut dari tawuran tersebut,sejumlah pemuda dari keduakelompok dikabarkan menga-lami luka serius akibat sabetansenjata tajam maupun pen-tungan kayu dan lemparan batu.Selain itu, sedikitnya dua rumahdan sebuah kounter hape turutmenjadi sasaran aksi tidak

terpuji itu. Bahkan pelataranMasjid Al Huda hingga ruangbagian depannya juga dipenuhibatu bata. Atap dan lampu pagarmasjid pecah. Aksi keduakelompok pemuda itu kemudiandibubarkan warga.

“Saat kejadian warga banyakyang tidak ada ikut campur karenadikira biasa saja, paling anak-anak muda. Tapi setelah masjidikut dilempari baru warga mulaiberdatangan untuk melerai.Apalagi setelah diumumkan dispeaker masjid warga malahberbondong-bondong padadatang,” kata salah satu wargadi sekitar masjid yang minta tidakditulis namanya.

Sejumlah warga di sekitarmasjid sempat tidak terimadengan rusaknya bangunanibadah tersebut. Mereka sem-pat berniat untuk mencari para

pelaku pelemparan masjid.Beruntung tindakan itu bisadicegah oleh aparat kepolisian

dari Polsek Bulakamba danpemerintahan desa setempatyang datang kemudian. (ism)

ISMAIL FUAD/RADAR BREBES

SISA LEMPARAN - Pecahan lampu di Masjid Al Huda terlihatberserakan setelah dua kelompok pemuda terlibat bentrok diDesa Grinting.

DALAM rangka meningkat-kan presentase rasio elektrikasiatau pemasangan baru, PLNUnit Pelayanan Jaringan Bumi-ayu menggelar program pema-saran keliling (sarling). Kegitanjemput bola tersebut dilakukanguna memudahan masyarakatsebagai pelanggan baru PLN.

Kepala PLN UPJ Bumiayu Kisnidisela-sela pemasangan sam-bungan jaringan baru di DukuhLegok, Desa Gununglarang,Kecamatan Salem mengatakanprogram ini dilaksanakan untukmempermudah pelayanan kepadamasyarakat. Bagi masyarakatyang ingin menjadi pelangganbaru PLN, pengurusan adminis-trasi bisa lebih mudah. “Programini ditujukan untuk mengurangisistem birokasi pelanggan baru,sehingga memudahkan masyar-akat,” katanya, Senin (18/7).

Dikatakan Kisno, di Keca-matan Salem sendiri saat initerdapat 300 calon pelangganyang dalam waktu dekat akandilakukan pemasangan. Semen-tara secara keseluruhan di UPJBumiayu sudah ada sebanyak1000 pelanggan yang siapdipasang. “Selain itu kita jugaterus mensosialisasikan migrasipelanggan pasca bayar ke prabayar. Di mana untuk migrasi

ini, pelanggan bisa melaku-kannya secara gratis. Pelang-gan hanya dikenakan biayaperdana KWH yang nantinyajuga akan dinikmati pelanggansendiri,” jelasnya.

Dalam kegiatan pelayanansambungan baru kemarin, pi-hak PLN juga memberikan pe-mahaman kepada pelangganmengenai batas kewenangandan tanggung jawab PLN da-lam pendistribusian listrik. Dimana PLN bertanggung jawabhingga kontak terminal listrik(KTL). “Kita juga memintakepada pelangan untuk ber-sama-sama turut serta menjagakomponen kelistrikan, baikmerupakan aset PLN maupunpelanggan,” lanjutnya.

Dalam menyambut datangnyabulan Ramadan mendatang, Kis-no memperkirakan terjadi kenaikantingkat penggunaan listrik pe-langgan sebesar 10 hingga 20persen. “Naiknya konsumsi listriksangat wajar, karena pemakaianlistrik terutama bagi rumah tanggajuga akan semakin meningkatpada saat Ramadan ini. Terutamapada saat-saat tertentu konsumsilistrik digunakan secara ber-samaan,” terang Kisno.

Sementara Sahrudin (50),pelanggan baru PLN melalui

program Sarling mengungkap-kan, dirinya merasa senang.Sebab saat ini sudah bisamendapatkan sambungan lis-trik baru. “Sebelumnya sayamendapatkan listrik dengancara menyalur dari rumah kera-bat, pemakaiannya tidak bebassebab hanya nyala pada malamhari saja. Setelah mengajukanpemohonan jadi pelangganternyata prosesnya mudah dansekarang saya lebih bebasmenggunakan listrk,” ungkapSahrudin. (teguh supriyanto)

TEGUH SUPRIYANTO/RADAR BREBES

SAMBUNGAN BARU - Kepala PLN UPJ Bumiayu Kisno memimpin langsung kegiatan pemasangansambungan baru mealui program Sarling di Kecamatan Salem.

Perpendek Birokrasi dengan Sarling

Tuntutan Belum Siap, Sidang DitundaKasus PembunuhanDr Gigi

BREBES - Sidang lanjutankasus pembunuhan dengankorban Pudjiani seorang doktergigi yang bertugas di Pus-kesmas Bumiayu dengan ter-dakwa Cahyati alias Ica Cs,Senin (18/7) di PengadilanNegeri Brebes ditunda. Penun-daan itu dilakukan karena JaksaPenuntut Umum (JPU) belumsiap dengan tuntutannya lan-taran harus menunggu turunnyahasil kordinasi dari KejaksaanTinggi Jateng.

Dalam sidang yang dipimpinmajelis hakim Hastopo SH MH,H Budi Winata SH, dan AnisahShofiawati SH, JPU Yan Ardi-yanto SH yang diwakili Mar-topo SH meminta majelis hakimmenunda beberapa hari iniuntuk membacakan tuntutanterhadap tiga terdakwa yangdiduga ikut melakukan tindakpembunuhan terhadap drgPujdiani pada akhir November2010 lalu.

“Tuntutan yang akan kamibacakan belum siap majelis

hakim. Karena tuntutan kepu-tusan belum turun dari Kejati. Jadikami meminta waktu agar bisaditunda lebih dulu dalam sidangtuntutan ini,” kata Martopo SH,di ruang persidangan di PNBrebes. Sementara Ketua MajelisHakim yang mendapatkan per-nyataan dari JPU akhirnyamemberikan tenggang waktu.

“Kami berikan waktu dua hariini atau pada Rabu 20 Juli

sidang tuntutan akan kembalidibuka. Dan kepada penasehathukum juga sudah harus mem-persiapkan jawaban atas nantipembacaan tuntutan. Sehing-ga, kasus ini bisa segera ram-pung,” katanya.

Penundaan pembacaan tun-tutan ini mendapatkan keluhandari sejumlah pengunjung.Pasalnya mereka yang datangbaik itu dari keluarga korban

maupun kerabat terdakwa inginmendengarkan jalannya sidanglanjutan ini. Bahkan guna men-dengarkan dan melihat jalannyapersidangan sejumlah pengun-jung datang lebih awal agartidak ketinggalan. Namun si-dang lanjutan dengan agendapembacaan tuntutan itu dibukasekitar pukul 14.00 WIB. Se-dangkan saat acara sidang barudimulai, ternyata sidang ditundadan jelas membuat para pe-ngunjung kecewa.

“Kami datang jauh-jauh ke sinihanya untuk mendengarkantuntutannya. Dan kami jugabersama dengan keluarga datangsekitar pukul 09.30 WIB. Namun,sudah menunggu sampai 3 jam,ternyata sidang ditunda,” ung-kap Wawan, salah satu pengun-jung PN Brebes.

Menurutnya, seharusnya si-dang kasus pembunuhan ini jugadigelar pada pagi hari atau di-prioritaskan. Karena kasusnyacukup menonjol dan sempatmenjadi perhatian publik.Namun, sidang yang digelarsudah siang hari, ditambah JPUnya belum bisa mempersiapkantuntutannya. (gus)

AGUS WIBOWO/RADAR BREBES

DITUNDA - Lantaran JPU belum siap membacakan tuntutannya,sidang kasus pembunuhan dokter gigi akhirnya di tunda di PNBrebes, Senin kemarin.

Indra Tetap DipertahankanPAC PDIP Terpecah

BREBES - Kepemipinan DPCPDIP Kabupaten Brebes diba-wah H Indra Kusuma SSostetap mendapat dukungan dari12 Pimpinan Anak Cabang(PAC). Sikap ini sebagai responatas munculnya wacana revo-lusi sistem yang digagas se-jumlah PAC sebelumnya.

Ketua PAC PDI PerjuanganJatibarang Bambang Zaenurimenyatakan, 12 PAC PDIPyakni, PAC Tanjung, Kersana,Ketanggungan, Banjarharjo,Wanasari, Brebes, Tonjong,Bumiayu, Sirampog dan Bantar-kawung hingga saat ini masihloyal terhadap kepemimpinan HIndra Kusuma sebagai KetuaDPC PDIP. “Pak Indra hargamati, beliau sah dipilih dalamKonferensi Cabang padaJanuari 2010 lalu dan mendapatmandat dari seluruh PAC untukmemimpin,” tandasnya.

Zaenuri mengatakan, muncul-nya gerakan yang dikoordinatoriRanggasasana yang mengakuakan menggelar Konfercabsustidak sesuai ketentuan partai.Menurutnya, pernyataan Ranggayang menyatakan dirinya men-dapat mandat dari 9 PAC adalahilegal karena mandat tersebutbukan ditandatangani Ketua PAC,melainkan wakilnya atau bawa-hannya. “Bahkan dari 9 PACtersebut, beberapa kader-kader-nya sudah masuk ke partai lain,”tegasnya.

Sekretaris PAC PDI PerjuanganBumaiyu Kuswadi menambah-kan, pihaknya menolak Konfer-cabsus selama periode kepe-mimpinan yang sekarang masihberjalan. Hal senada juga di-sampaikan Sekretaris DPC PDIPerjuangan Kabupaten Brebes HIllia Amin. Dijelaskannya, dalamAD/ART partai, Konfercab mau-

pun Rakercab diadakan oleh DPCdan dipimpin oleh DPP atau jikaDPP berhalangan, maka diwa-kilkan pada DPD Jawa Tengah.“Seandainya Rangga bersikukuhtetap akan melaksanakan Kon-fercabsus maupun rakercab, makahal itu bisa dikatakan tidak sah,”terang Illia Amin.

Sebelumnya diberitakan, se-jumlah PAC PDIP kini mengan-cam akan melakukan revolusisistem secara menyeluruh diinternal partai moncong putihitu. Selain sebagai upaya rekon-siliasi, gerakan ini juga diklaimsebagai gerakan perubahanuntuk perbaikan partai.

Koordinator revolusi sistemDPC PDIP Brebes Ranggasasanamengaku telah mendapat mandatdari 9 PAC. Dalam salah satupoint mendat tersebut, dirinyaditugasi untuk memimpinrevolusi sistem, membangkitkanPDIP Brebes yang solid dantangguh sebagai basis kekuatandaerah serta sebagai kekuatanstabilitas politik daerah. “Dalamwaktu dekat, kami akan meng-gelar Konferensi Cabang Khu-sus (Konfercabsus), Rakercab-sus hingga melaksanakan Mu-sancab, Musran hingga Musan-ran di seluruh Kabupaten,” kataRangga kepada wartawan di DianHotel, Tanjung, Kamis (14/7).

Menurutnya, PAC yang telahmemberikan mandat revolusisistem ini merupakan kepengu-rusan yang sah dan memiliki SKlegal dari DPD PDIP Jateng. “Inibuktinya, ada PAC Losari, PACTanjung, Banjarharjo, Kersana,Larangan, Bulakamba, Bumiayu,Salem ini ditandatangai pe-ngurus. Sedang dua PAC lain,PAC Wanasari dan Bulakambamemang belum menyerahkanmandat dan SK kepada kami,”ujar dia sambil menunjukansetumpuk berkas mandat. (ism)

DOK. RATEG

Drs Rais Khana

Page 9: Radar tegal 19 Juli 2011

SELASA19 JULI 2011

SAMBUNGANRADAR TEGAL

9

Idap Diabetes danDarah Tinggi

TATA DADO

dari halaman 3

Permintaan Meningkat, Harga Buah ...dari halaman 3

Dituntut Jadi Mitra Pemerintah

Indonesia saat ini mendudukiperingkat keempat dengan jumlahpenderita diabetes terbesar di duniasetelah Shina, India, dan Amerika.Diperkirakan, jumlah penderitanyaakan terus meningkat dari tahun ketahun. Maka, mulai saat ini, rubahlahpola hidup kita menjadi lebih sehatagar terhindar dari penyakitberbahaya ini. Salah satu caranyaadalah dengan terapi Gentong Mas.Tugiyo Cornelius, seorang yang telahmenginjak usia 72 tahun adalah salahseorang penderita diabetes yanghingga kini masih dapat menjalaniaktifitas sebagai seorang wiraswastadengan nyaman.

“Sejak tahun 1997 lalu, sayamenderita diabetes. Badan seringterasa lemas, dan kepala jadi pusingketika kadar gula darah tinggi,”ujarnya.

Bertahun-tahun menjalani berbagaipengobatan, akhirnya membuatkakek 6 orang cucu ini tertarik untukberalih ke pengobatan yang alami danpilihannya jatuh pada Gentong Mas.Sekitar 5 bulan setelah minum secararutin, pria yang gemar menyaksikantayangan sepakbola itu punmendapatkan manfaatnya, “Setelahminum Gentong Mas, sekarangbadan saya terasa sehat segar, jarangmerasa lelah, stamina fit, kadar guladarah yang tadinya 380 mg/ dLsekarang sudah normal.” TerangTugiyo dengan bahagia.

Diabetes adalah peningkatan kadarglukosa darah akibat kekurangan in-

KAKEK BERUSIA 72 TAHUN MENGATASIDIABETES DENGAN CARA YANG ALAMI

sulin baik yang sifatnya absolutmaupun relatif atau resistensireseptor insulin.

Diabetes melitus sangat eratkaitannya dengan mekanismepengaturan gula normal.

Kini, ia tidak segan-segan mem-

bagi pengalaman sehatnya itu denganorang lain, “Mudah-mudahanpengalaman saya ini dapatbermanfaat bagi orang lain.” Pung-kas warga Desa Pangenrojo, Purwo-rejo, Jawa Tengah tersebut.

Gentong Mas adalah minumankesehatan herbal alami dengan bahanutama Gula Aren dan Nigella Sativa(Habbatussauda) yang terbuktimanfaatnya bagi penderita dariberbagai penyakit, termasuk diabe-tes.

Habbatussauda dipercaya dapatmeningkatkan fungsi insulin dan

mengurangi resistensi reseptor insu-lin, sedangkan Gula Aren berperandalam optimalisasi kerja reseptorinsulin.

Gentong Mas juga mengandungChromium yang efektif memper-lancar metabolisme gula darah danmengatur kepekaan sel terhadap in-sulin sehingga meringankan kerjapankreas.

Selain itu, indeks glisemik dalamGentong Mas yang sangat aman bagikesehatan yaitu hanya 35 (aman jikaindeks glisemik dibawah 50), mampumenjaga dan merawat pankreas agartetap berfungsi dengan baik.

Meski demikian, untuk menda-patkan hasil maksimal, disarankanuntuk mengatur pola makan,olahraga, pengaturan berat badanseideal mungkin, diet rendah lemak,kontrol stress, dan menghindarirokok serta alkohol.

Dengan aturan penggunaan yangtepat, manfaat bagi kesehatan dankelezatan rasanya membuat sema-kin banyak masyarakat yangmengkonsumsi Gentong Mas.

Untuk informasi lebih lanjutsilahkan kunjungi www.gentongmas.com.

Bagi Anda yang membutuhkanGentong Mas bisa didapatkan diapotek/ toko obat terdekat atauhubungi: Tegal:081990879809,Brebes:081225099282, Pekalongan:028 -58175543. Depkes:P-IRT:812.3205.01.114.

dari halaman 3

Guru SD Pukul Siswanya

dari halaman 3

Pembangunan Dok Kapal Ditolak

dari halaman 3

Warteg Batal Kena Pajak

dari halaman 3

Personel Paskibra Mulai Digembleng

masuk, ketika mau mening-galkan sekolah dia mendengaranaknya menangis keras.

“Seketika itu saya kembali kekelas anak saya dan melihat darijendela. Ternyata anak saya se-dang diperlakukan kasar olehguru kelasnya, Jry. Melihat itu,anak langsung saya tarik, se-mentara sang guru justru meng-usir saya dan Verizal. Dengankata-kata keluar saja dari seko-lah ini,” katanya saat ditemui dikediamannya Jalan Batam Gang7 RT 4 RW 13 Panggung, Senin(18/7).

Setelah itu, lanjut Venti, diamengajak anaknya pulang. Ke-mudian bersama suaminya kem-bali mendatangi sekolah gunamenyelesaikan persoalan terse-but. Namun ternyata kondisi disekolah tetap sama, guru pelakupemukulan tetap marah-marah.Karena itu dia dan suami berniatakan memperkarakan. Namunkarena itu hari Sabtu, maka niat

tersebut ditunda.“Pada malam harinya, badan

anak panas dan mengeluh sakitkepala. Setelah dilihat ternyatadi telinga sebelah kiri menge-luarkan cairan putih bening.Saya dan suami berniat mem-bawanya ke dokter. Tapi anakmenolak lantaran takut. Sayasangat sakit hati dengan perla-kuan ini,” tandas Venti.

Singkat cerita, Senin pagikorban tidak mau berangkatsekolah. Katanya takut dengangurunya. Sementara dia dansuaminya berusaha membujuk,namun tidak membuahkan ha-sil. “Kami tidak mau memintamacam-macam. Kita hanyaingin guru tersebut dipindahagar tidak mengajar di kelas 2lagi. Karena berdasarkan infor-masi dari orang tua murid lain-nya, guru itu memang ringantangan.”

Sementara Kepala SDNPanggung 9, Bambang SugiartoSPd, bersama Pengawas SDDaerah Binaan (Dabin) II Pang-

gung Tegal Timur Retnowatiyang kebetulan berkunjung kerumah korban, membenarkanadanya insiden tersebut. Na-umun demikian pihaknya me-minta korban tetap berangkatsekolah demi pendidikan. “Kitasudah mengadakan rapat. Ke-putusannya Jry dirolling. Jadisekarang dia diberi tugas men-jadi guru kelas 3, bukan kelas 2.Sebab melihat perilakunya yangbersangkutan lebih cocok dikelas 3,” ujar Retnowati.

Dia menguraikan, insidentersebut terjadi mungkin lantar-an kejiwaan mental Jry belumstabil. Karena yang bersang-kutan baru saja sembuh darisakit stroke. Selain itu juga Jrydalam masa purna tugas aliaspensiun. Retnowati berharappihak keluarga korban tidakmemperpanjang masalah dantuntas sampai disini.

Hal sama diungkapkan Bam-bang Sugiarto. Mewakili Jry, diameminta maaf dan menyamp-aikan bahwa yang bersang-

kutan sudah dirolling. “Kebe-tulan SK penugasan guru be-lum jadi. Sehingga rolling gurubisa dilakukan secepatnya.Dipastikan mulai saat ini Jrytidak lagi mengajar kelas 2,”paparnya.

Menurut Bambang, sikapdari Jry mungkin lebih karenadipengaruhi oleh sindrom men-dekati masa pensiun. Selain itujuga baru sembuh dari sakityang dideritanya. “Saya harapkeluarga korban menyudahimasalah ini dan tidak diper-panjang lagi. Saya mewakili Jrymeminta maaf sebesar-besar-nya atas kejadian ini. Sayaharap korban mau kembaliberangkat sekolah.”

Setelah mendengarkan pen-jelasan itu, ayah korban Su-diarto memastikan setelah sakitanaknya reda akan kembali kesekolah. Namun dia masihmerasa sakit hati dengan pe-ngusiran terhadap istri dananaknya yang dilakukan olehJry. (adi)

sementara jeruk impor dijualmulai Rp10.000/kg. “Permintaanyang mengalami peningkatanterutama untuk buah-buahanberair seperti semangka, jerukdan sebagainya.”

Pedagang lain, Tanisah me-nuturkan, untuk memenuhipermintaan terutama jenis buahyang banyak dikonsumsi dibualn puasa. Dia sengaja me-nambah stok hingga dua kalilipat sehingga bisa memenuhi

permintaan konsumen yangdatang. Hanya saja, daya tahanbuah yang tidak bisa lamamembuat stok yang ada harusterjual paling lama seminggu kedepan. Buah-buahan yang ba-nyak diburu seperti melon saatini dijual Rp2.800 per kilogram,anggur mulai Rp15.000/kg sertananas Rp1.500 per kilogram.Untuk buah lainnya sepertialpukat, manggis, durian, apeldan sebagainya permintaannyacenderung stabil.

Dalam sehari, dia mengaku

bisa menjual 40-50 kilogram buahberbagai jenis untuk memenuhikebutuhan masyarakat yangterus meningkat. Bahkan, be-berapa hari menjelang lebaran,peningkatan bisa meningkathingga empat kali lipat. Baikyang dibeli secara eceran mau-pun dikemas dalam parcel untukbingkisan kepada keluarga,teman, maupun rekan kerja.“Meskipun terjadi kenaikan,tetapi tidak terlalu tinggi se-hingga masih bisa dijangkaumasyarakat,” tukasnya. (gun)

“UNTUK besaran retribusi,baik pada Warteg maupun PKLkami serahkan pada Pemkot.Sebab soal tarif retribusi, bakalditentukan melalui Peraturan walikota (Perwalkot, red). Namunkami minta dalam menetapkanbesaran retribusi, harus memper-hatikan kemampuan PKL danWarteg. Sehingga tak menimbul-kan masalah baru.”

Menurut Harun, untuk ru-mah makan atau restoran de-ngan omset setiap bulan Rp15juta ke atas, akan dikenakanpajak daerah 10 persen. Disko-tik, karaoke, klub malam dike-nakan pajak 50 persen dariomset kotor. Sedangkan bagibadan usaha, selain instansipemerintah yang menyediakanlahan parkir, baik membayarmaupun gratis dikenakan pajak25 persen. “Karena ini keputus-an final, maka kami minta semua

pihak melaksanakannya.”Ketua Pansus IV DPRD Kus-

nendro ST mengungkapkan,pembahasan Raperda pajakdaerah telah selesai. Dalamminggu ini akan ditetapkan jadiPerda. Sedangkan pembela-kuan Perda dimulai bulan Janu-ari 2012, kecuali PBB diber-lakukan Januari 2013. “Perdaberisi normative. Teknisnyakami serahkan pada Pemkotmelalui Perwalkot,” ungkapKusnendro. (hun)

Lebih lanjut dia menegaskan,meskipun demikian apabila ma-syarakat dan DPRD tidak meng-hendaki anggaran itu, tahun2012 pihaknya tidak akan meng-alokasikannya lagi. Bahkanmuspida plus bakal dihapus jadi

Muspida saja, sebagaimanadiatur dalam ketentuan per-aturan perundang-undanganyang ada.

Secara terpisah anggotaDPRD Kota Tegal, Heri Budi-man setu dengan langkahPemkot yang menghapusanggaran Muspida plus jadi

Muspida, yang keanggotan-nya sesuai peraturan per-undang-undangan berlaku.Sedangkan anggarannya bisadialihkan demi kesejahteraanmasayarakat, misalnya untukanggaran penanganan RumahTidak Layak Huni (RTLH).(hun)

mental, fisik, serta kesehatan agardijaga agar kondisinya tetapstabil. Sebagai orang-orang ter-pilih, harus bisa menunjukan ke-siapsiagaannya. Serta menja-lankan tugas sebaik mungkin.

“Selain dilaksanakan pada bu-lan suci Ramadhan, latihan inijuga melewati bulan ramada.Namun demikian para personelpaskibra harus tetap disiplin dantidak boleh loyo. Untuk itu selalu

jaga kesehatan, mental dan fisik,”pesannya.

Sementara itu, Kepala KantorKesbangpolinmas Roes Pra-sodjo menuturkan, PaskibraKota Tegal dibentuk denganpersonel dari anak-anak SMAdan SMK negeri dan swasta se-Kota Tegal. Sistem pemilihan-nya menggunakan sleksi yangdiikuti oleh 300 siswa.

Dari jumlah tersebut terpilih81 anak yang akan menjadiPaskibra pada upacara HUT RI

pada tanggal 17 Agustus men-datang.

“Anak-anak terpilih ini akanditempa dalam pelatihan selama20 hari mulai dari sekarang(kemarin) hingga 13 Agustus.Mereka difasilitasi dua stelpakaian training, satu jaket,sepasang sepatu, topi latihandan lain-lain.”

Dijelaskan bahwa pelatihyang menggembleng diambildari tiga angkatan. Di antaranyadari Kodim 0712 sebanyak 2

orang, Lanal Tegal 2 personel,dan Polres Tegal Kota juga duaorang. Pada pelakasanaan ta-hun ini sangat berbeda dengantahun-tahun sebelumnya.

Karena biasanya seluruhpersonel Paskibra adalah siswa-siswa. Sementara tahun iniPaskibra dilengkapi juga dariunsur TNI/Polri sebagai pe-ngapit. Mereka dari Kodim0712, Lanal Tegal, SatradarTegal, dan Polres Tegal Kota.(adi)

Menanggapi permasalahanini, Ketua DPRD H Edy SuripnoSH meminta Pemkot bertindaktegas, terkait pembangunandok kapal fiber di kawasanBlok J PPPI Tegalsari Tegal.Apalagi jika pembangunan doktidak pjmemiliki Ijin Mendiri-kan Bangunan (IMB) atau ijinlain, maka harus dihentikansecepatnya. Karena semuakegiatan pembangunan harus

memiliki ijin, apalagi yangbersangkutan dengan masalahlingkungan. Jika pemba-ngunan dok kapal fiber ber-dampak negatif bagi ling-kungan, Pemkot harus meng-hentikannya.

“Kami minta Pemkot mela-kukan kajian mendalam, ber-kaitan dengan dampak berdiri-kan dok kapal fiber. Jika ber-dampak negatif dan merugikanmasyarakat, sebaiknya dihenti-kan saja.”

Sementara Wali Kota TegalH Ikmal Jaya SE Ak mene-gaskan, tidak ada ijin prinsippembangunan dok kapal diBlok J kawasan PPP TegalsariTegal. Memang sempat adapengajuan ijin pembangunankepada dirinya tapi ditolak.Untuk menangani masalah ini,pihaknya bakal menerjunkantim guna melakukan penge-cekan secara langsung kelokasi.

“Kami belum pernah me-

ngeluarkan i j in. Sehinggakami akan menerjunkan tim.Terkait proses pembangunandok kapal fiber di Blok J PPPITegalsari. Sebab kami merasabelum pernah mengijinkan,”tuturnya

Secara terpisah Wakil KetuaKomisi II DPRD, Rachmat Ra-hardjo berjanji akan melakukanpengecekan langsung pemba-ngunan dok kapal fiber. Karenadilihat dari fungsi kawasantidak sesuai. (hun)

dari halaman 3

Pemkot Siap Hapus Anggaran Muspida

kami minta Kadin mampu berki-prah, merangkul pengusaha gu-na mensukseskan program Pem-kot.”MISI SAMA

Sementara Ketua DPRD HEdy Suripno SH menjelaskan,Kadin mempunyai misi samadengan dewan, untuk memaju-kan dunia usaha. Kota Tegalmemiliki sejarah usaha melaluibeberapa kegiatan perekonomi-an, khususnya pelabuhan. Ka-din sangat strategis, kalau bisamenjadi pengayom semua peng-usaha. Sehingga tercipta iklimkondusif, dalam melaksanakanusaha. Hal ini sekaligus menekanterjadinya monopoli perda-gangan, yang dapat merisaukanperekonomian daerah.

“Kami berharap besar de-ngan Kadin, adanya regulasiyang bertentangan harus jaditantangan demi keikutsertaanKadin jadi mitra pemerintah.DPRD siap mendorong sertamendukung, guna menciptakaniklim kondusif usaha di Kota

Tegal. Jika semua pengusahajadi anggota Kadin, dapat mem-permudah langkah atau kebi-jakan pemerintah terkait datamaupun jumlah pengusaha,”tuturnya.

Wali Kota Tegal H Ikmal JayaSE Ak memaparkan, Pemkotberharap Kadin dapat berperanaktif dalam pembangunan eko-nomi. Tahun 2012 nanti Pemkotakan mencangkan Tegal Bisnis,fokus program pembangunanada pada peningkatan pereko-nomian demi terwujudnya ting-kat kesejahteraan masyarakatyang lebih baik.

“Kadin merupakan wadahorganisasi yang dapat membinadan menyalurkan kreatifitaspengusaha kecil menengahhingga atas. KepengurusanKadin Kota Tegal sempat va-kum selama 3 tahun. Tapi den-gan adanya pengurus baru,kami minta mampu berperanaktif kembali dalam Pemba-ngunan di Kota Tegal,” imbuh-nya. (m saekhun)

usaha nasional yang kuat sertaberdaya saing tinggi. Langkahini akan diimplementasikandemi mendukung ProgramTegal Bisnis.

“Langkah ini sesuai konsi-deran UU Nomor 1 Tahun 1987,yang menyebutkan bahwa Ka-din merupakan mitra peme-rintah. Kalau melihat aturanyang ada, semua pengusahakhususnya pengusaha jasakontruksi harus jadi anggota,tapi seiring munculnya lemba-ga-lembaga lain, Kadin mulaiditinggalkan.”

Namun, tandasnya, melaluimomentum Program Tegal Bis-nis, Kadin Kota Tegal bakalkembali berkiprah menjadi mitrapemerintah. “Secara rutin kamimelakukan rapat koordinasi, baikdengan pengurus maupun parapengusaha. Kami juga melakukankomunikasi dengan Wali Kota HIkmal Jaya SE Ak, terutamamenyongsong Progran Tegal

Bisnis 2012,” ucap Husen didam-pingi sejumlah pengurusnya, dihadapan sejumlah anggota de-wan.

Di tempat sama, anggotaDPRD setempat, H WardjoRahardjo mengungkapkan bah-wa tantangan Kadin setelahmendapat dukungan Pemkotdan wakil rakyat, harus bisaberkiprah. Fungsi Kadin lebihmaksimal untuk menyongsongTegal Bisnis tahun 2012. Selainmampu memberikan sumbang-sih dan pemikiran soal konseptersebut, guna mendukung apayang akan dicanangkan Pem-kot.

“Kami melihat Dispridagkopdan UMKM, sebagai SKPDpenanggung jawab Tegal Bisnismasih cukup lemah. Hal inidibuktikan dengan penetapanzona-zona industri yang takjelas, dalam draf Raperda RTRW.Padahal luas Kota Tegal sangatterbatas, hanya 39 km. Sehinggaharus ada kejelasan zona indus-tri, agar tak semrawut. Di sinilah

ARTIS multi bakat Tata Dado te-ngah terbaring tak berdaya di RumahSakit Mitra Keluarga, Bekasi Timur.Tata mengidap penyakit diabetes dantekanan darah tinggi.

Tata dilarikan ke rumah sakit padaSelasa (12/7). Saat itu Tata yangsedang berbincang dengan kakaknya,Franky Dado tiba-tiba tak sadarkan diri.

Ketika dibawa ke rumah sakit, te-kanan darahnya naik begitu jugadengan kadar gula di tubuhnya. Bebe-rapa hari Tata tak sadarkan diri.

“Dia sudah tiga tahun mengidappenyakit gula. Sebelumnya dia me-ngeluh pegal-pegal,” ujar sang kakakSoraya Dado.

Sebelumnya Tata masih sempatsyuting acara religi ‘Islam Itu Indah’.Beberapa show pun masih dijalaninya.Begitu divonis menderita penyakitgula, Tata pun mulai menjaga polamakan. Karena itulah berat badan Tatamerosot.

“Sampai saat ini dokter belum bilangstroke, masih dibilangnya darah ting-gi,” jelas Soraya.

Meski menjaga pola makan, Tatamasih belum bisa menghindari ma-kanan yang manis. Begitu juga dengansirup dan soda yang dengan lahapselalu diminumnya.

“Dia tetap aja suka makan kue yangmanis-manis kayak cake, brownies,blackforrest. Hobinya memang makanenak. Bebek aja doyan. Kalau makankue manis-manis nggak bisa dilarang,”tandas Soraya. (dtk)

INDAH KALALO

Ingin PestaPernikahandi Atas Laut

RENCANA pernikahan In-dah Kalalo dan Justin Wernerakan digelar pada 17 Septem-ber 2011 mendatang. Indahingin menggelar pesta di ataslaut seminggu setelah resmimenikah.

Bali menjadi pilihan pasa-ngan yang berbahagia itu untukmerayakan pernikahan mereka.Setelah akad-nikah, merekaberencana menggelar pestapada 24 September.

“Masih pilih tempat, sayajuga belum tahu pasti yang diBali dimananya. Katanya diatas laut yang pasti,” ungkapmanajernya, Ade saat dihu-bungi melalui telepon, Senin(18/7).

Saat pesta pernikahan nanti,keduanya akan memakai adatJawa. Akan semewah apa kira-kira?

“Nggak, Indah maunya yangsederhana saja, yang pentingintim sama keluarga,” tuturnya.(dtk)

DIAN SASTRO

Melahirkan,Bantah MintaF a s i l i t a sMewah

SELAMA berada di RumahSakit Bersalin YPK, Menteng,Jakarta Pusat, Dian Sastro dikabar-kan meminta fasilitas VIP. Ia jugamenyewa empat kamar untuk asis-ten dan kerabatnya.

Namun, pihak Dian membantahkabar tersebut. Menurut mana-jernya, Wisnu bintang ‘Ada ApaDengan Cinta’ itu tak meminta fa-silitas mewah seperti diberitakansejumlah media.

“Nggak ada itu, kita nggaknyewa kamar sebanyak itu. Kitanggak minta fasilitas VIP,” ung-kapnya saat ditemui di Rumah Sa-kit Bersalin YPK, Menteng, JakartaPusat, Senin (18/7).

Wisnu juga membantah pihak-nya membuat perjanjian khususdengan rumah sakit sebelum Diandirawat. Salah satu butir perjanjianitu, pihak rumah sakit diminta agartidak memberikan informasi apapun kepada media.

“Ngawur itu, nggak ada, biasa-biasa saja kok,” tandasnya. (dtk)

Page 10: Radar tegal 19 Juli 2011

SELASA , 19 JULI 2011

CMYK

CMYKCMYK

10KOTA BAWANG

BidanMustiSerbaBisaBREBES - Peran

seorang bidan de-wasa ini bukan sajadiperlukan hanyauntuk membantuproses kelahiransaja, tetapi kini te-lah menjadi aspekpenting dalam pro-ses membangunkondisi kesehatanmasyarakat. Hal ituterungkap dalamseminar sehari de-ngan tema Pengua-tan Profesi Bidan

Dalam Mendukung Percepatan MDGs 2015dalam rangka HUT ke-60 Ikatan Bidan Indone-sia (IBI) di Islamic Center Brebes, kemarin.

“Seorang bidan harus memiliki wawasanpengetahuan dan ketrampilan dalam menanganipermasalahan kesehatan secara umum. Selainitu, bidan juga harus memiliki jiwa pengabdiandan professional yang tinggi,” pesan BupatiBrebes H Agung Widyantoro SH MSi.

Selain sebagai bentuk partisipasi membantuPemkab Brebes dalam meningkatan IndeksPembangunan Manusia (IPM) yang masihbelum baik, peningkatan kapasitas tersebut jugadalam rangka menyongsong Millenium Devel-opment Goals (MDGs) 2015.

Bupati mengatakan, jumlah pendudukKabupaten Brebes yang mencapai 1,7 juta jiwaini patut diwaspadai, jangan sampai terjadiledakan penduduk sehingga permasalahansemakin kompleks. Kerjasama Penyuluh Lapa-ngan KB dan bidan di desa harus terusditingkatkan dan dipadukan, sehingga programbesar untuk mengendalikan laju pertumbuhanpenduduk dan peningkatan angka IPM Kabu-paten Brebes tercapai dengan maksimal.

“Bidan juga harus membantu menurunkanAngka Kematian Bayi (AKB), Angka KematianIbu (AKI) dan angka kematian balita (AKABA)serta ikut menyukseskan program nasionalKeluarga Berencana menjadi tugasnya selakuujung tombak di lapangan,” harapnya. (ism)

dok.rateg

Agung Widyantoro

HARVIYANTO/RADAR BREBES

SILATURRAHMI - Anggota DPRD KabupatenBrebes Pamor Wicaksono SH saat ber-silaturrahmi dengan warga Desa Pedeslohor,Kecamatan Jatibarang.

SerapAspirasiWargaJATIBARANG - Anggota DPRD Kabu-

paten Brebes Pamor Wicaksono SH Senin(18/7) bersilaturahmi dengan warga DesaPedeslohor, Kecamatan Jatibarang. Acaratersebut d imaksudkan sekal igus untukmenyerap aspirasi warga setempat.

“Meski bukan kegiatan reses, namun kamitetap melakukan kegiatan ini untuk me-nyerap aspirasi masyarakat di Desa Pedes-logor, baik terkait masalah pembangunan,ekonomi maupun sosial dan keagamaan,’’ungkap Pamor seusai kegiatan.

Ia menuturkan, kedatangan ini, selain sebagaiajang silaturrahmi dirinya dengan masyarakatjuga sekaligus untuk menyerap langsungkeinginan masyarakat desa secara langsung.Dalam kesempatan ini, terang Pamor, banyakkeinginan dari warga yang disampaikan kepadadirinya.

Di antaranya dari jamiyah ibu-ibu yangmenghendaki diberikannya bantuan ope-rasional maupun seragam. Tidak hanya itusaja, warga juga meminta agar sarana umumseperti jalan desa dan kabupaten dilakukanperbaikan.

“Ini merupakan aspirasi warga, untuk itu sayaselaku anggota DPRD Brebes akan berusahamembantu agar kebutuhan warga Desa Pe-deslohor bisa tercover dalam anggaran APBDKabupaten Brebes,” ujar Pamor yang saat iniduduk di Komisi I DPRD.

Meski demikian dirinya berharap agarbantuan baik yang sudah diturunkan mapunyang sedang diperjuangkan nantinya bisadigunakan secara maksimal. Selain itu, dirinyajuga meminta agar warga Desa Pedeslohor untukbersatu dan menjalin komunikasi yang baikdengan warga lainnya. Sehingga akan terciptakesatuan masyarakat desa yang utuh tanpaadanya konflik antar warga. (har)

ISMAIL FUAD/RADAR BREBES

DITRAINING - Puluhan perwakilan Gapoktan di Kabupaten Brebes mengikuti pelatihan dan sarasehan petani bawang merah yang digelar HKTI Kabupaten Brebes bekerjasamadengan LPPM Unsoed Purwokerto.

Mindset Petani Bawang DiasahSiasati PersainganPasar Bebas

BREBES - Persaingan pasarbebas AFTA dituding membuatpetani bawang merah seringtersungkur akibat digilas bawangimpor. Parahnya, banyak petaniyang tidak bersiap diri meng-hadapi kompetisi global tersebut.Hal ini yang membuat HKTI Kabu-paten Brebes bekerjasama denganLembaga Penelitian dan Pengab-dian Masyarakat (LPPM) Univer-sitas Jenderal Soedirman Purwo-kerto menggelar pelatihan dansarasehan petani bawang merahdi kantor HKTI Jalan Raya Bula-

kamba, Senin (18/7).Dalam acara yang dibuka Ketua

Asosiasi Bawang Merah Indone-sia (ABMI) HM Asmawi Isa SHitu, puluhan perwakilan kelompoktani mendapat pelatihan pengem-bangan diri dan motivasi. Salahsatu titik tekannya adalah bagai-mana mengubah pola pikir (mind-set) dalam menghadapi persainganpasar global tersebut. “Masuknyabawang impor bagaimanapunsudah menjadi kesepakatan diantara bangsa-bangsa. Jika kitatidak bisa meningkatkan kualitaskita, maka kita semakin tergerusarusnya,” tutur Sekretaris PusatLatihan Pengembangan TeknologiLPPM Unsoed Purwokerto Tobirin

MSi.Menurutnya, petani bawang

merah di Kabupaten Brebes hing-ga kini masih terkendala keber-lanjutan produksi. Di bulan-bulantertentu produksi petani bawangmerah Brebes mengalami penu-runan tajam. Keadaan itu menye-babkan lemahnya daya saingpasar. Pada bulan Februari hinggaApril produksi bawang merah diBrebes mengalami penurunan.Dari sekitar 30.000 ha lahan tanam,prosuksinya turun antara 30-40persen. Sementara dalam 1 ha hasilpanen maksimal 12 ton.

Selain itu, petani bawang Bre-bes juga masih terkendala mindsetatau pola pikir dalam bercocok

tanam yang tidak mengindahkankualitas dengan tingginya kan-dungan pestisida. “Hal-hal sema-cam itulah yang menjadikan pasarlokal diserang oleh bawang imporyang didukung para pedagangbesar (importir). Karena itu, kamikali ini memberikan pelatihanpetani dalam upaya menghadapipasar bebas,” katanya.

Dia menambahkan, selain pe-latihan, kedepan pihaknya akanmencoba mengembangkan ba-wang merah lahan pasir pantaiyang telah berhasil diujicobakandi Purworejo. Langkah itu dila-kukan sebagai upaya mening-katkan jumlah dan kualitas pro-duksi panen. Pada bagian lain,

petani juga diharap tidak terlalumemaksakan diri atau selalu ber-gantung pada bawang merahtanpa didukung sarana produksiyang memadai karena dapat me-ngurangi kualitas produksi. Petanidiarahkan untuk menciptakankomoditas baru sebagai sumberpenghasilan alternatif.

Ketua HKTI Brebes Ir MasrukhiBachro mengatakan, sebanyak 70petani bawang merah mengikutipelatihan tersebut. Diharapkan,dengan pelatihan itu mereka akanlebih siap dalam menghadapipasar bebas. “Kami terus fasilitasiagar petani maju dan mampumenghadapi pasar bebas,” ka-tanya. (ism)

HARVIYANTO/RADAR BREBES

SERAHKAN BANTUAN - Kepala Dinsosnakertrans Kabupaten Brebes Ir Amin Budi Raharjo menyerahkanbantuan untuk korban bencana melalui Kepala Desa Pebatan, Muhaimin.

Dinas Sosial Salurkan Bantuan KeuanganWANASARI - Dinas Sosial

Tenaga Kerja dan Transmigrasi(Dinsosnakertrans) KabupatenBrebes Senin (18/7) menyalurkanbantuan keuangan bagi Samiunbeserta keluarganya. Warga DesaPebatan Kecamatan Wanasariyang menjadi korban bencanakebakaran belum lama ini men-dapat bantuan sosial. Bantuantersebut disalurkan melalui KepalaDesa setempat untuk dipergu-nakan dalam membangun kembalirumah mereka yang saat ini sudahrata dengan tanah.

Seperti diberitakan sebelumnya,akibat bencana tersebut, saat iniSamiun beserta istri Solekha danketiga anaknya tinggal di kandangkambing lantaran belum kembalimembangun tempat tinggal yangbaru.

Kepala Dinsosnakertrans IrAmin Budi Raharjo mengatakan,terhadap keluarga Samiun di-nasnya sudah sering memberikanbantuan kepada mereka. Bahkanb a n t u a nb e r u p asembakodan pa-kean su-dah per-nah dibe-rikan padatangal 17Juni 2011lalu. Danpada tang-gal 18 Juli2011 ini di-n a s n y a

juga kembali memberikan bantuanberupa beras sebanyak 15 kilo-gram dan lauk-pauk (sarden).

“Tidak hanya itu saja, untukmembantu dalam mendirikan kem-bali rumah mereka, kami jugasudah menyalurkan bantuan ke-uangan senilai Rp 1,5 juta bagimereka yang disalurkan melaluiKepala Desa,” katanya.

Dikatakan, Bupati Brebes HAgung Widyantoro SH MSi me-mang memerintahkan untuk segeradisalurkan bantuan bagi korbantersebut.

Bupati menghendaki agar, kor-ban bencana yang ada di wilayahKabupaten Brebes untuk sece-patnya dilakukan penanganansecara maksimal.

“Intruksi tersebut segera kamilaksanakan sebagai bentuk ko-mitmen kerja kami,”ujar Aminkepada Radar.

Untuk bantuan keuangan sen-diri, sengaja diambilkan dari danabantuan sosial warga kurang

mampu. Hal ini mengingat DinasSosial tidak memiliki anggaranbagi korban bencana.

Sementara itu, Kepala DesaPebatan, Muhaimin SH MH me-ngatakan, dirinya mengucapkanterima kasih kepada Pemkab Bre-bes yang telah memberikan nan-tuan bagi warganya yang tertimpabencana.

Bantuan tersebut nantinyaakan digunakan sesuai denganapa yang diperintahkan olehBupati.

“Saya memang mendapat tel-pon langsung dari Bupati untukmenghimpun masyarakat untukbergotong royong membantukeluarga Samiun dalam mendirikanrumahnya kembali,” terangnya.

Namun demikian, mengingatmereka sebelumnya menempatilahan bukan hak milik (bekasmakam Bong Cina), maka langkahawal akan dicarikan dulu lahanbaru untuk pendirian rumah bagimereka. (har)

Pasar Malam SerapPendapatan Rp 85 Juta

BREBES - Kegiatan pasarmalam yang selalu diseleng-garakan oleh Pemerintah Kabu-paten Brebes di komplek GORSasana Adhi Karsa ternyatamampu menyerap pendapatandaerah cukup tinggi. Pendapatantersebut dihasilkan dari penjualankapling kios dari lahan tidakterpakai yang dilakukan olehpihak panitia penyelenggara.Kepala Bidang Pasar DPPKADKabupaten Brebes, M KaspudSaputra kepada Radar Senin (18/7) mengatakan, kegiatan tahunanpasar malam tersebut sebagailangkah Pemkab Brebes dalammengoptimalkan keberadaan la-han kosong untuk pemasukan kasdaerah.

Dari kegiatan tersebut, Pemkabmelalui panitia saat ini berhasilmenjulan kapling kios sebanyak213 dari 225 kapling yang dise-diakan. Kaspud mengaku, kaplingdengan luas 12 meter persegitersebut dijual kepada pedagangdengan harga Rp 400 ribu selamaberlangsungnya acara pasarmalam. Dari penjualan kaplingkios tersebut, saat ini berhasilterkumpul pendapatan senilai Rp

85 juta lebih. Meski demikian, tar-get PAD dari kegiatan pasarmalam tahun ini hanya senilai Rp27 juta. “Sesuai target, dari kegia-tan ini, kami harus mampu mem-beri pemasukan untuk kas daerahsenilai Rp 27 juta,” terangnya.

Ia menuturkan, penghasilanpenjualan kapling tersebut tidaksemuanya dimasukan ke kasdaerah sebagai Pendapatan AsliDaerah dari sektor pasar. Danatersebut juga digunakan untukbiaya operasional selama kegiatantersebut berlangsung. “Kebu-tuhan operasional dari kegiatanpasar malam inikan banyak, baikuntuk keamanan, pemadam keba-karan untuk stand by di lokasikegiatan maupun yang lainnya.Sehingga sisa dari target pema-sukan kas daerah dari kegiatanpasar malam ini digunakan untukbiaya operasional tersebut,”jelasnya.

Kaspud menjelaskan, nilai pen-jualan kapling kepada para peda-gang tersebut diatas memangsudah sesuai dengan keputusanpanitia yang mengacu kepadaPeraturan Daerah (Perda) tentangRetribusi Daerah. (har)

HARVIYANTO/RADAR BREBES

KOORDINASI - Kepala Bidang Pasar DPPKAD Brebes M Kaspud Saputrasaat melakukan rapat kordinasi di Kantor Disperindag.

LEGISLATIF

PELAYANAN

Page 11: Radar tegal 19 Juli 2011

CCCCCMMMMMYYYYYKKKKK

KOMBISSELASA , 19 JULI 2011 20

RADAR TEGAL

BAGI perokok dewasa di Ka-bupaten Pekalongan dan seki-tarnya, kerinduan akan hiburanmusik Minggu (17/7) mulai terobatidengan digelarnya event ’Kre-Asyiiik’ yang persembahkan olehSampoerna Kretek.

Dalam event ini, penyanyi asalJawa Timur Brodin serta artisibukota yang terkenal denganhitsnya Cinta Satu Malam, Me-linda. Melinda dan seluruh artispendukung mampu tampil memu-kau di Lapangan Kedungwuni,

TAUFIK ISMAIL/RATEGMERIAH – Beragam kemeriahan tercipta di arena ’KreAsyiiik’ yang digelar Sampoerna di Lapangan Kedungwuni, Kabupaten Pekalongan.

KreAsyiiik Goyang Pekalongan

Kabupaten Pekalongan. Merekasukses mengoyang para perokokdewasa yang memadati lokasihiburan.

Area panggung yang dibatasioleh pagar pembatas mulai dibukajam 16.00 WIB. Hanya paraperokok dewasa yang berusia diatas 18 tahun yang diperbolehkanmasuk arena hiburan ini. Merekadimanjakan dengan berbagaimacam game yang telah disiapkanpanitia di area Asyiiik. Di antaranyaLipsync Asyiiik, Puzzle Asyiiik,

Karaoke Asyiiik. Dengan meng-ikuti game yang ada, merekaberkesempatan memperoleh sou-venir cantik dari SampoernaKretek.

Menurut Manager Area Mar-keting Wilayah Tegal Pekalong-an Wahju Adi Wahana, padaacara KreAsyiiik ini juga akandilakukan penyerahan hadiahprogram ’Wujudkan MimpiBersama (WMB)’.

’’Selain suguhan musik dariBrodin dan Melinda, juga ada

penyerahan hadiah programWMB yang telah dilaksanakanselama 3 bulan dan diikuti oleh45 BA diwilayah Tegal danPekalongan,” jelas Wahju.

Setelah istirahat salat magh-rib dan isya, acara dilanjutkandengan diawali penampilan tigadara cantik yang tergabungdalam OM Renata dari KotaSemarang. Para perokok dewa-sa yang sebelumnya berada diluar pagar, saat itu juga ber-gegas masuk dan mendekati

panggung. Dengan iringanirama tembang dangdut, pe-ngunjung dibuat bergoyang.

Acara dilanjutkan denganpenyerahan hadiah programWujudkan Mimpi Bersama.Untuk juara I dengan hadiah Rp7 juta direbut oleh KuswantoKudung dari Desa Ponolawen,Kecamatan Kesesi, Pekalongan;juara II diraih Sulardi dari DesaPodo, Kecamatan Kedungwuni,Kabupaten Pekalongan denganhadiah Rp 4 juta; serta untuk

juara III diraih Saefulloh dariDesa Limbangan, KecamatanLosari, Kabupaten Brebes,dengan hadiah Rp 2 juta.

Dipandu pembawa acara,para perokok dewasa diajakuntuk memanggil Brodin.

’’Brodin… Brodin… Bro-din…,” seru histeris penonton.

Tak lama Brodin naik ke pa-nggung membawakan beberapalagu. Brodin membuat suasanasemakin meriah. Penonton punikut melantunkan lagu yang

dibawakan Brodin.Sebagai puncak acara, Melin-

da tampil dengan tetap diiringioleh OM Renata.

Dengan gaya dan goyangankhasnya, Melinda menghipnotispenonton untuk asyik bejoged.

Setelah menyanyikan bebe-rapa lagu yang tengan digand-rungi, Melinda mengakhiripenampilannya dengan melan-tunkan hits yang melambung-kan namanya, Cinta SatuMalam. (topik)

50 ALUMNI LP3I TEGAL

DIWISUDARaih Gelar Sarjanadalam 2 Tahun

TEGAL – Sebanyak 50 alumniLP3I Tegal, Sabtu (16/7) resmimenyandang gelar sarjana. Prosesiwisuda dilakukan di Sheraton Ho-tel, Jogjakarta dan dihadiri orangtua atau wali wisudawan yangsebelumnya menempuh pendidikandi LP3I Tegal.

Branch Manager LP3I Tegal M

Nasir SE mengatakan, ke-50 wisu-dawan tersebut merupakan alumniLP3I Tegal angkatan pertama yangmelanjutkan ke jenjang strata satu(S1) di salah satu PTS terakreditasiB di Jogjakarta yang telah menjalinkerjasama dengan pihaknya. Hal inimenjadi satu pembuktian bahwalulusan LP3I Tegal tidak hanyamendapatkan jaminan penempatankerja saja tetapi juga bisa melan-jutkan ke jenjang S1. Lama pendi-dikan ke-50 alumni tersebut hanya

4 semester atau 2 tahun tanpamengulang dari awal sehinggalulusan yang rata-rata sudah be-kerja masih bisa mendapatkan gelarSarjana Ekonomi (SE).

Dari 50 alumni tersebut, 30 dian-taranya menyelesaikan programsarjana akuntansi dan 20 programstudi manajemen. Bahkan, 2 orangwisudawan berhasil lolos dalamseleksi penerimaan di Bank Jateng.Untuk saat ini, terdapat 50 alumniLP3I Tegal yang sedang menjalani

ujian skripsi dan akan diwisudapada tahun 2012.

“Ini adalah bukti bahwa LP3ITegal selain memberikan jaminanpenempatan kerja juga bisa mem-berikan gelar sarjana bagi alumni-nya,” katanya.

Saat ini, lanjut dia, LP3I Tegalmasih memberikan kesempatanbagi lulusan SMA/SMK/MA un-tuk bergabung hingga akhir Juli2011 dengan biaya kuliah hanya Rp500 ribu per bulan. Bagi mahasiswabaru yang melakukan registrasibulan ini, akan mendapatkan tourgratis ke Trans Studio Bandungdengan bus pariwisata serta biayaakomodasi dan sebagainya ditang-gung LP3I Tegal. Tidak hanya itu,di bulan Agustus 2011, pihaknyaakan melakukan pengundian promoLP3I dengan hadiah 3 netbookterbaru, 10 televisi 21’, 10 kipasangin, 10 setrika listrik dan 10 ta-bungan perdana di Bank Syariah

Mandiri (BSM) Tegal. Untuk itu,pihaknya memberikan kesem-patan kepada lulusan yang tidakditerima di Perguruan TinggiNegeri (PTN) untuk segera ber-gabung dan mendapatkan kepas-tian penempatan kerja serta bisa

melanjutkan jenjang S1 hanyadalam waktu 2 tahun.

“Manfaatkan kesempatan ini,lebih cepat bergabung maka lebihcepat mendapatkan pekerjaan disejumlah perusahaan relasi di Te-gal dan sekitarnya,” jelasnya. (gun)

TEGAL – Bank Syariah Man-diri (BSM) Tegal, Sabtu (16/7)memberikan pemaparan kepada35 Baitul Maal Wa Tamwil(BMT) di Kota dan KabupatenTegal. Dalam kesempatan terse-but dijelaskan tentang tiga pro-gram yang menjadi sasaranyaitu linkage program, gadaiemas dan cash management.

Pemimpin Cabang BSM Te-gal Suhanto SE mengatakan,kegiatan kali ini bertepatandengan peringatan Hari Kope-rasi yang jatuh pada 12 Juli.BMT maupun koperasi saat inisangat dekat dengan masya-rakat dalam berbagai programserta senafas dengan visi danmisi BSM. Dengan menjalinkemitraan antara BSM denganBMT, maka BSM akan membe-rikan kemudahan dengan pro-duk yang ada, penetapan harga

lebih murah serta proses cepatdengan persyaratan yang di-tentukan.

Pihaknya bisa ikut memberi-

kan edukasi kepada masyarakatyang selama ini awam agarmenjadi terbuka dan profesio-nal dalam menjalankan usaha

serta kerjasama dalam mema-jukannya. Di satu sisi, dengankerjasama tersebut maka BMTdiharapkan bisa mengelola as-set yang ada dengan baik danprofesional sehingga bisa ber-sama –sama mendukung per-ekonomian masyarakat secaraluas sesuai dengan ketentuansyariah.

Untuk linkage program jugamencakup pembiayaan mikroserta penyaluran Kredit UsahaRakyat (KUR). Pihaknya jug amemberikan pemaparan tentangfaedah gadai emas serta cashmanagement dengan BMT se-hingga bisa tumbuh dan ber-kembang bersama.

“Dengan pertumbuhan se-besar Rp 120 miliar selamasetahun, kami optimis bisamenggandeng BMT ataukoperasi,” pungkasnya. (gun)

BSM Tegal Rangkul 35 BMT

ROCHMAN GUNAWAN/RATEG

GELAR WORKSHOP – BSM Tegal, Sabtu (16/7) menggelar work-shop dengan merangkul 35 BMT di Kota dan Kabupaten Tegal.

DOK.ISTIMEWA

ALUMNI LP31- Inilah alumni LP31 yang telah berhasil meneruskanpendidikan S1 dan lulus dalam waktu dua tahun.

Page 12: Radar tegal 19 Juli 2011

SELASA19 JULI 2011

ALL SPORTSRADAR TEGAL

12

JAKARTA - Tim pelatih tim-nas Merah Putih tadi malammengumumkan nama - namapemain yang akan dibawa keTurkmenistan untuk menjalanileg pertama babak kualifikasiPiala Dunia zona asia putaranII. Pertandingan akan dilang-sungkan di Stadion NasionalAshgabat pada 23 Juli.

Dari 26 nama yang dipanggilmengikuti seleksi, pelatih akhir-nya menetapkan 19 nama yangakan dibawa. Diantara pemainyang berangkat terdapat namastriker Boaz Solossa yang telatbergabung dan baru menjalanisekali kemarin pagi. Sedangkansatu-satunya pemain dari LigaPrimer Indonesia (LPI) IrfanBachdim yang mengikuti la-tihan sejak hari pertama tidak

HENDRA EKA/JAWA POS

BERLATIH - Pemain Timnas Sepak Bola Indonesia, Irfan Bachdim (kiri) dan Zulkifli Syukur, saat berlatih di lapangan latihan PSSI , Gelora Bung Karno, Senayan,Jakarta, Minggu (17/7) lalu.

BOBOBOBOBOAZ DIBAAZ DIBAAZ DIBAAZ DIBAAZ DIBAWWWWWA,A,A,A,A,IRFIRFIRFIRFIRFANDITINGGALANDITINGGALANDITINGGALANDITINGGALANDITINGGAL

masuk tim.“Berdasarkan pengamatan

dan pemantauan selama lati-han, nama-nama inilah yangkami bawa ke Turkmenistan,”kata Rahmad Darmawan, asis-ten pelatih timnas dalam pressconference tadi malam di HotelKartika Chandra. Kebugaranpemain lanjut Rahmad adalahpertimbangan utama pemilihanpemain. Mengingat saat pemandipanggil ke Jakarta para pe-main staminanya dalam kondisijauh dari ideal karena mayoritaspemain tengah berlibur setelahmenjalani kompetisi yang ketat.

“Pertimbangan lainnya ada-lah terkait skema dan strategiyang akan kita mainkan di-sana,” sambung Rahmad.

Mengenai pemilihan Boaz,

Rahmad menjelaskan jika pemainterbaik dari top scorer IndonesiaSuper League (ISL) itu tidak adaalasan untuk tidak dibawa serta.“Kita semua tahu kualitas per-mainan Boaz. Secara stamina diajuga tidak masalah karena di-banding tim lain Persipura masihmenjalani pertandingan (perangbintang) saat tim lain sudah libur.Persipura juga tetap latihan untukpersiapan main di Piala AFC,” jelasRahmad Darmawan. SedangkanIrfan Bachdim, lanjut Rahmad,pemain Persema Malang itu tidakdibawa karena kondisi sta-minanya kurang bagus.

“Irfan lama istirahat. Ototpangkal pahanya juga berma-salah saat latihan. Jadi posisnyadiisi pemain lain,” ungkapRahmad Darmawan.

Kepada media Rahmad jugamengungkapkan jika Boaz antu-sias mendapat panggilan lagidari timnas. Itu dibuktikandengan Boaz yang langsungmenghubungi dirinya Jum?atmalam kemarin. Saat itu Boci,panggilan Boaz, tengah ber-kumpul dengan keluarganya diSorong.

“Boaz diberi tahu salahsatu keluarganya jika men-dapat panggilan dari timnas.Setelah itu dia langsung tel-pon saya. Sabtunya dialangsung mencari tiket pe-sawat tapi tidak dapat. Tiketbaru d idapat untuk har iMinggu. I tu menunjukkanjika dia punya kemauan un-tuk bermain bersama t im-nas,” papar Rahmad Darma-

Capai Kesepakatandengan Corinthians

MANCHESTER - Saatpentas Premier League ber-gulir bulan depan, Manches-ter City sudah tidak lagidiperkuat Carlos Tevez. Se-bab, menurut klaim yangdisampaikan kubu City, me-reka sudah mencapai kese-pakatan soal masa depanbomber timnas Argentinaitu. Di mana, Tevez bakalkembali ke klub lamanyaCorinthians.

Klub Brazil tersebut pekanlalu sudah mengajukan tawa-ran sebesar 40 juta pounds.Tawaran itu ditolak City.Mereka baru mau melepasTevez jika ada penawaransebesar 50 juta pounds.Namun, di sela tur pramusimdi Amerika Utara, RobertoMancini selaku manajer Citymembenarkan telah terjadikesepakatan antara keduakubu. “Ya, kami sudahmencapai kesepakatan deng-an Corinthians. Tapi, sejauhini Carlos masih berstatuspemain City,” ungkapMancini kepada Sky Sports.

Mancini tak bisa memas-tikan apakah Tevez sudahmencapai kesepakatan per-sonal denganCorinthians, meskisudah ada kese-pakatan antarakedua klub.

“Saya taktahu soal itu.Saya ulangi,saat iniCarlos masihpemain City.Saya juga me-nunggu. Saati n i

kami di sini, bekerja denganorang lain. Kami harusmemikirkan hal ini,” timpalpria asal Italia itu.

Kubu Corinthians sendirimengakui kalau Tevez akansegera bergabung. Tevezyang pernah membela Corin-thians pada 2004 hingga2006, diharapkan bisa segerabergabung. “Hari ini (Ming-gu waktu setempat) memangtidak ada aktivitas apa-apa.Saya berharap semua bisadituntaskan besok (hari iniWIB) dan kami bisa me-lengkapi berkas kontrak se-kaligus mengumumkan keha-dirannya,” papar Edu Gaspar,Direktur Corinthians kepadaGloboesporte.

Di sisi lain, City akansegera mencari pemain baruuntuk mengisi pos yangditinggalkan Tevez. Nah,saat ini pemain yang masukdalam radar City adalah bom-ber Atletico Madrid dantimnas Argentina SergioAguero. Aguero sendirisempat mengatakan kalau diaakan menentukan masa de-pannya setelah perhelatanCopa America 2011. Nah,menyusul kegagalan Ar-

gentina meraih tiketsemifinal, Aguero

diharapkan segeramenentukan klubmana yang akandia bela. “Dia(Aguero) inginbernegos ias isetelah CopaAmerica. ,”papar Hernan

R e g u e r a .(bas)

wan.Sementara itu, menurut fisio-

poterapis timnas, Mathias Ibo,saat ini kondisi stamina pemainhanya sekitar 80 persen. De-ngan kondisi seperti itu menurutMathias pemain akan rawancedera jika dipaksa main all outselama 90 menit. “Dalam situasiseperti ini strategi pemainanakan sangat menentukan. Dansaya yakin tim pelatih sudahmenyiapkannya,” kata Ma-thias.

Karena pengurusan visa yangmolor, keberangkatan tim yangawalnya dijadwalkan besokmalam akhrinya mundur sehari.Tim akan bertolak dari Jakartapada Rabu malam pukul 20.00WIB. Jadi hari ini timnas akanberlatih sekali lagi. (ali)

FRANKFURT - Prestasi luarbiasa dicatat timnas sepak bolaputri Jepang. Mereka mampumelampaui catatan prestasitimnas putranya. Itu menyusulkemenangan Jepang pada finalPiala Dunia Putri atas AmerikaSerikat via adu penalti 3-1,kemarin.

Keberhasilan yang disambutdengan sukacita oleh publikTokyo yang sekaligus menjadipelipur lara setelah musibahgempa dan tsunami pada 11Maret lalu. Makanya, sukses itudidedikasikan buat para korbangempa dan tsunami.

Bertarung di Commerzbank-Arena, Frankfurt, Jepang lebihdahulu tertinggal melalui golAlex Morgna pada menit ke-69.Namun, Jepang bisa menyama-kan skor pada menit ke-81melalui Aya Miyama. Skor im-bang 1-1 bertahan hingga waktunormal usai.

Makanya, laga harus dilan-jutkan dengan perpanjanganwaktu. Lagi-lagi Jepang ter-tinggal lebih dulu. Striker vet-eran Amerika Abby Wambachmembawa timnya unggul dimenit ke-104, tapi mampu disa-makan Homare Sawa di menit

ke-117.Jepang sempat bermain de-

ngan sepuluh orang lantaranbek Azusa Washimizu diusirwasit asal Jerman Bibiana Stein-haus setelah melanggar keraMorgan. Namun, hingga peluitpanjang dibunyikan skor 2-2tetap bertahan dan adu penaltipun dilakukan.

Nah, pada adu penalti, tigaalgojo penalti Amerika gagalmenjalankan tugas mereka de-ngan baik, yakni Shannon Boxx,Carli Lloyd, dan Tobin Heath.Hanya eksekusi Wambachyang sukses. Sedangkan, Je-pang hanya Yuki Nagasatoyang gagal. Jepang pun unggul3-1. Kemenangan itu sangatbersejarah bagi Jepang. Sebab,ini merupakan kemenanganpertama Jepang atas Amerikadalam 26 pertemuannya. “Kamimembiarkan mereka menemukankembali ritme permainan mere-ka,” bilang Pia Sundhage, pela-tih Amerika, seperti dikutip AP.

Ya, soal tradisi, Jepang me-mang kalah jauh ketimbangAmerika. Bagi Jepang, ini ada-lah final pertama, sedangkanAmerika merupakan salah saturaksasa sepak bola putri. (ham)

GETTY IMAGE

MENANG - Gelandang Jepang Aya Miyama merayakan gol denganrekannya dalam final piala Dunia Putri di Frankfurt, kemarin.

Jepang Ratu Bola Dunia

JAKARTA - Pengurus baruPSSI pusing merumuskan for-mat kompetisi musim depan. INikarena Djohar Arifin Husin dankabinetnya harus “menga-winkan” dua liga yang sebe-lumnya beda bendera. Yaitu In-donesia Super League (ISL) danLiga Primer Indonesia (LPI).

Banyak konsekwensi danrisiko yang harus diambil.Diantaranya kemungkinan be-sar protes dari klub-klub di levelkompetisi dibawahnya ( DivisiUtama ke bawah) yang selamaini sudah “berdarah-darah”ingin naik tahta.

“Terus terang kami bingungjuga memikirkannya. Sudah adabeberapa opsi yang kami bahasdan akan terus kami matang-kan,” kata Sihar Sitorus, ang-gota EXco PSSI yang juga co-ordinator PT LIga Indonesiadan Badan Liga Amatir Indone-sia (BLAI) dalam perbincangandengan koran ini kemarin sore.

Nah, untuk membicarakanformat ideal kompetisi musimdepan, Senin lusa (25/7) PSSIakan mengundang semua ang-

gota klub professional di tanahair. Yaitu ISL, Divisi Utama, danLPI. Pertemuan rencanya akandilangsungkan di kantor PSSI.Untuk memberikan pencerahankepada klub-klub tersebut PSSIjuga berencana mendatangkanbidang kompetisi AFC.

Menurut Sihar, titik berat daripertemuan nanti adalah “me-nyadarkan” klub-klub jika mu-sim depan sudah pasti tidakadanya lagi kucuran APBDuntuk klub professional.

Sihar mengungkapkan lang-kah awal yang akan dilakukanPSSI adalah melakukan assess-ment terhadap klub-klub yangselama ini mengaku profes-sional untuk menentukan pe-serta kompetisi profesional.Ada limas aspek yang akandinilai. Yaitu infrastruktur, fi-nance, legal, administrasi, sertasporting.

“Jika ada yang tidak meme-nuhi standar yang kita tetapkan,ya sudah klub itu tidak akanbisa berlaga di kompetisi de-ngan katagori professional,”jelasnya. (ali)

PSSI KumpulkanSemua Klub Profesional

Page 13: Radar tegal 19 Juli 2011

SELASA19 JULI 2011

ALL SPORTS 13RADAR TEGAL

SACHSENRING - Hasil finisdi urutan sembilan MotoGPJerman tentu tak istimewa bagiValentino Rossi. PembalapDucati itu gagal memberikanpersaingan seru di kelompokterdepan dengan motor DucatiDesmosedici GP11.1 yang di-tungganginya. Namun, Rossitak merasa kecewa dengan hasilitu.

Balapan di Sachsenring,Minggu (17/7), sekaligus mem-buat Rossi tersadar denganperforma GP11.1. Sehari sebe-lumnya, dia sempat murka aki-bat performa GP11.1 yang jauhdari harapan saat kualifikasihanya memberinya posisi startdari urutan 16. Dia sempatberpikir lebih baik memakai mo-tor lama GP11.

Kini, pikiran tersebut makinluntur. Dia tak yakin akan kem-bali ke motor lama. PerformaGP11.1 di hari balapan membu-atnya yakin motor proyeksimusim depan itu punya potensiyang besar. “Pada Sabtu malam(setelah kualifikasi) saya masihyakin akan memakai motor lamadi Laguna Seca (MotoGP Ame-rika Serikat, pekan ini). Tapimelihat yang saya dapatkansaat balapan, kami akan mem-pertimbangkannya lagi,” ung-kap Rossi seperti dikutip Gaz-zetta dello Sport.

Kru Ducati bekerja kerassepanjang malam usai kua-lifikasi hingga pagi hari menje-

BALAP SEPEDA BERHARAPPADA GP11.1

lang sesi pemanasan. Merekamemodifikasi setting terutamapada handling mesin. Hasilnya,Rossi finis di urutan sembilan.“Di pagi hari (sebelum bala-pan), kami membuat modifikasibesar yang tak pernah kamilakukan, keseimbangan bebanyang berbeda, dengan bebanmengarah ke belakang. Jadi,saya bisa mendapatkan griplebih baik di belakang,” beberRossi.

GP11.1 memang mendapat-kan peningkatan dalam sema-lam. Namun, masih terlalu jauhdengan barisan terdepan, Hon-da dan Yamaha. Bahkan, GP11.1tak lebih cepat dari GP11 yangmasih ditunggangi rekan setimRossi, Nicky Hayden. “Beritaburuknya, motor GP11 Haydendan GP11.1 saya, kurang lebihsama, padahal kami berharapGP11.1 akan lebih cepat. Terse-rah pada Ducati mencari jawa-bannya,” urai Rossi.

Apa pun yang terjadi, yangterpenting bagi Ducati saat iniadalah Rossi masih menyatakankesetiaannya. Dari sembilanbalapan, Rossi belum menangsekali pun dan tertinggal 70poin dari Casey Stoner (RepsolHonda) yang memuncaki kla-semen. “Apakah saya akanberada di Ducati pada 2012”saya jawab, “Saya pikir begitu”,berarti bahwa saya pikir tetapdi sini adalah pilihan logis,”lanjutnya. (ady)

CavendishBerjaya,Vinokourov Pensiun

MONTPELLIER - Pembalap Inggris Mark Cavendish kembalimembuktikan diri sebagai pembalap tercepat di rombongan besarfinis. Pembalap utama tim HTC-Highroad itu memenangkan etape ke-15 Tour de France 2011 yang berlangsung kemarin. Kemenangan itumenjadi yang keempat baginya di edisi kali ini.

Cavendish memenangkan adu sprint menjelang finis dengan TylerFarrar (AS/Garmin-Cervelo) dan Alessandro petacchi (Italia/Lampre-ISD). Rombongan besar masuk finis dengan mencatatkan waktu 4jam 20 menit 24 detik dari Limoux ke Montpellier yang berjarak 192,5km.

Kemenangan Cavendish yang ke-19 di Tour de France tersebutmemakai pola yang familiar. Rekan-rekannya di HTC-Highroadmelakukan break menjelang finis untuk memberikan jalan supayaCavendish mendapatkan jalan untuk sprint. “Mereka memberi jalanuntuk saya karena mereka percaya pada saya. Mereka melakukantugas dengan hebat hari ini,” ujar Cavendish pada Eurosport.

Sementara itu, Tour de France 2011 menjadi akhir perjalananprofesional Alexandre Vinokourov. Kecelakaan fatal di etapekesembilan membuat akhir karirnya terkesan tragis. Dia menderitapatah tulang paha akibat kecelakaan yang melibatkan banyakpembalap itu. “Saya tetap berharap bisa kembali berkompetisi, tapisebagai pembalap amatir, demi kesehatan saya. Sebagai seorangprofesional, saya berhenti sampai sini. Mereka (petinggi) akan mencariperan lain untuk saya di tim,” kata Vinokourov seperti dikutip Reuters.

Pembalap tim Astana itu harus menjalani operasi untuk memulihkancedera tulang pahanya. Setelah kurang dari sepekan, dia merasakanperkembangan yang positif dari cederanya tersebut. Meski nantinyabisa pulih, dia sudah memutuskan tak akan menjalani tur yangberdurasi tiga pekan seperti Tour de France. “Semuanya berjalanmakin baik. Saya berharap bisa berjalan lagi dalam sebulanmendatang,” terangnya.

Di awal musim ini, Vinokourov sudah memberikan pengumumanakan menjalani Tour de France terakhirnya di edisi 2011. Namun,kecelakaan yang membuatnya harus keluar dari kompetisimembuatnya berpikir akan kembali lagi tahun depan.

Kondisi yang lemah pun membuatnya meralat pikiran tersebut. Diaberpikir akan mengambil peran sebagai menajer untuk Astana musimdepan. (ady/aww)

MarkCavendish

ValentinoRossi

Telanjur Jatuh Hati Pada AremaPAKIS - Krisis finansial sampai kisruh kepengurusan di yayasan

boleh saja menghantam Arema sepanjang musim lalu. Namun kondisiitu tidak sampai mengurangi keinginan mayoritas pemain untukbertahan di Arema. Salah satu pemain pilar yang dengan tegasmenyatakan tetap bertahan itu adalah Noh Alam Shah.

Pemain asal Singapura yang biasa dipanggil Along itu menyatakansudah telanjur “jatuh hati” dengan Arema. Suasana kota yang damaiserta sikap kekeluargaan masyarakatnya membuat ia begitu kerasandi Malang. “Tergantung teman-teman, jika mayoritas pemain inginbertahan di sini, kemudian manajemen juga masih ingin saya danEwan (panggilan Muhammad Ridhuan) di sini, tentu saya tetap inginbertahan di Arema,” ujar Along usai latihan di lapangan AbdulrachmanSaleh Pakis kemarin pagi.

Along bukan satu-satunya pemain pilar yang menyatakan inginbertahan. Sebelumnya Esteban Guillen, Leonard Tupamhu, AhmadBustomi, dan Kurnia Meiga juga memberi prioritas pertama kepadaArema untuk musim depan. Tentu syarat yang diajukan pertama adalahpembenahan di manajemen Arema.

Along menyatakan, sejak Januari lalu sebenarnya dia sudahdihubungi banyak klub di Indonesia untuk mengajaknya bergabungmusim depan. Tawaran juga banyak datang dari sejumlah klub di luarnegeri. Namun, semuanya belum dijawab oleh pemilik nomorpunggung 12 di Arema tersebut.

“Di Indonesia ada beberapa klub yang nawari. Lainnya, ada tiga-sampai empat luar negeri ada lah. Saya tidak pikir apa-apa. Saya disini saja. Saya sayang sama pemain-pemain semuanya. Pemain-pemain saling mendukung satu sama lain. Kita bisa lihat itu,” ungkapmantan penggawa Tampines Rovers Singapura tersebut.

Karena dasar itulah, Along menyatakan Arema masih menjadiprioritasnya. “Ya, saya prioritas Arema dan ingin akhir main bola disini. Tapi kalau memang mungkin rizki saya tidak ada lagi di sini, kitatunggu saja. Yang pasti saya senang di Malang,” ucap Along.“Apalagi di sini lapangan golf juga murah,” tandas Along sembaritertawa. (did/abm)

SEPAK POJOKNoh Alam Shah

SURABAYA - Turnamen segiempat bertajuk Battle of TheFantastic Four harus dihelatdalam keterbatasan. Empatkontestan, yakni Persebaya1927, Persema Malang, PersiboBojonegoro, dan Bali Devata,terkesan tidak sungguh-sung-guh. Betapa tidak, sehari jelangbertanding, tak satu pun timyang menjajal lapangan diGelora 10 Nopember, Surabaya,kemarin (18/7).

Jangankan mencoba lapa-ngan, agenda technical meetingpun baru akan dihelat pagi ini.“Semua memang serba mepet,tapi kami tetap yakin pertandi-ngan ini akan sukses,” ungkapM. Rofiq, ketua panitia pelak-sana (panpel) pertandingan.

Di sisi lain, pelatih Persebaya1927 Aji Santoso mengakuibahwa timnya memang tidakakan memforsir kekuatan padaturnamen ini. Persiapan yangdilakukan pun ala kadarnya.Andik Vermansyah dkk hanya

berlatih empat kali sebelumbertanding melawan BaliDevata malam ini.

Para penggawa Perseba-ya mulai berkumpul danberlatih pada hari Jumat (15/7). Setelah itu, mereka mela-

koni tiga kali sesi latihan. Halitu jelas tidak ideal. Terlebih,para pemain sebelumnyaberada pada masa liburanselama sekitar dua bulan.“Karena itu, saya sangatyakin tim kami tidak bisamenujukkan permainanmaksimal seperti saatkompetisi,” ujar Aji.

Jika Persebaya bermainhingga 60 sampai 70 per-

sen dari performa maksi-mal, Aji menilai hal itu sudah

luar biasa. Terlebih tak satupunlegiun asing Persebaya yangbisa dimainka. Empat penggawaasing Persebaya, yakni JhonTarkpor (Liberia), Michael Cvet-

kovski (Makedonia), OtavioDutra (Brazil), dan AndrewBarisic (Australia), masih bera-da di negaranya masing-ma-sing. Aji bahkan tidak akanmendampingi timnya. “Tugasdan wewenang sebagai pelatihsudah saya berikan pada asis-ten pelatih,” ujar mantan peng-gawa timnas itu. Aji harusabsen karena hingga tadi malamdia masih harus melakukanpembicaraan dengan manaje-men timnas.

Sementara itu, kubu BaliDevata terlihat lebih bersema-ngat. Motivasi mereka menatapturnamen itu lebih jelas. Yaknisebagai salah satu pintu untukmenyeleksi pemain. Agendaseleksi tersebut akan memaksapara legiun asing Bali Devatauntuk tampil all out. Para pema-in asing yang ada di skuad BaliDevata sekarang adalah Rapha-el Maitimo, Ilija Spasojevic,Pascal Heije, dan Jun Hee Bok.“Di turnamen ini kami inginmelakukan seleksi pemain.Selain itu, kami juga inginmendapatkan gambaran kom-posisi terbaik melalui turnamenini,” kata manajer Bali DevataMade Raymond.

Kondisi Persema dan Persiboreklatif sama. Persema harusmembawa beberapa pemainjunior untuk melapis kekuatansenior yang sangat terbatas.“Kami tidak bisa berbuat ba-nyak karena tinggal 14 pemainsenior. Makanya, kami ikutkanempat pemain junior,” ujarpelatih Persema Timo Scheu-nemann kepada Radar Malang(Jawa Pos Group).

Pada perkembangan yangsama, manager coach PersiboSartono Anwar menyatakan,sejumlah pemain seleksi akanmenjadi bagian dari kekuatantimnya di turnamen ini. “Kamiakan berusaha maksimal,” tuturSartono. (uan/yon/yn/jpnn/ca)

Persiapan AlaKadarnya SHANGHAI - Tiongkok

makin mendekati sejarah Ke-juaraan Dunia Akuatik. Empatmedali emas sudah merekaraih di tiga hari pertama pe-nyelenggaraan cabang lon-cat indah. Empat emas terse-but merupakan sapu bersihdari seluruh nomor final yangsudah dipertandingkan.

Pasangan Chen Ruolin danWang Hao meraih emas dinomor sinkronisasi papan 10meter putri. Sebelumnya, LiShixin dan He Min menun-jukkan dominasi untuk men-jadi juara dan runner-up dinomor papan 1 meter.

Chen meraih medali emasketiga kali secara beruntun dikejuaraan dunia. BersamaWang, dia mendominasi se-jak kualifikasi. Di akhir kom-petisi, Chen/Wang meraih362,48 poin. Sementara pasa-ngan Australia Melissa Wudan Alexandra Croak meraih

Tiongkok Dekati Peluang Sapuperak dan Christin Steuer danNora Subschinski mendapat-kan perunggu. “Saya kira tigatim penghuni posisi terataspunya peluang besar untukmenang, itu hanya bergan-tung pada siapa yang mem-beri penampilan terbaik. Sayatak pernah berpikir terlalubanyak sepanjang kompetisiatau penampilan saya akanmemberikan pengaruh,” ung-kap Chen pada AFP.

Di kelompok putra, Li Shi-xin mengawali kiprahnya de-ngan tak begitu baik. Diasempat berada di posisi keti-ga sebelum tampil menge-sankan di kesempatan lompa-tan ketiga untuk langsungmengambila alih pimpinan. Dikesempatan yang sama, HeMin juga memperbaiki pe-nampilannya untuk naik keposisi kedua dari posisi keem-pat.

Klimaks dari persaingan di

nomor tersebut sempat ter-ganggu dengan insiden yangdialami atlet Meksiko Danielisles. Saat melakukan lom-patan terakhir, kaki kanannyamembentur papan lompat.Dia meninggalkan kolam re-nang dengan bantuan kursiroda.

Setelah tiga hari kompetisidi cabang loncat indah, Ti-ongkok tak hanya menguasaimedali. Tapi, para atlet negeripanda selalu memenangkantiap perlombaan. Kini, Tiong-kok bersiap menjadi negarapertama yang melakukansapu bersih terhadap sepuluhemas yang diperebutkan daricabang loncat indah.

Di kejuaraan dunia terda-hulu, Tiongkok memang me-nunjukkan dominasinya, na-mun gagal melakukan sapubersih. Tiongkok memenang-kan tujuh dari delapan medaliemas. (ady)

Page 14: Radar tegal 19 Juli 2011
Page 15: Radar tegal 19 Juli 2011
Page 16: Radar tegal 19 Juli 2011
Page 17: Radar tegal 19 Juli 2011

SELASA19 JULI 2011

JATENGRADAR TEGAL

17

BATANG

KeluarTahanan,KembaliDitangkapKUDUS - Nur Hariyono (32), warga Desa Tumpang Krasak,

Kecamatan Jati, diamankan aparat Polres Kudus pada Kamis (14/7)lalu. Dia ditangkap petugas, lantaran diduga melakukan tindak pidanapencurian dengan pemberatan (currat) pada akhir tahun 2008 lalu.

Pelaku ditangkap petugas sekitar pukul 11.00, setelah keluar dariRutan (Rumah Tahanan) Pati. Dia ditahan di rutan akibat kasus serupa.Untuk kasus di Kabupaten Kudus, korbannya bernama Malhadi, 68,warga Desa Tumpang Krasak.

Kapolres Kudus AKBP R. Slamet Santoso melalui KasatreskrimAKP Suwardi kemarin (18/7) menerangkan, kejadian pencurian itusendiri terjadi pada tanggal 28 Desember 2008. Saat itu, pelakubersama temannya yang saat ini masih diburu petugas, melewatijalan di Desa Tumpang Krasak. Selanjutnya, kedua pelaku melihatkorban bersama keluarga akan pergi dari rumah.

Sejak itu, timbul niat jahat dari pelaku. Setelah korban dankeluarganya pergi, keduanya kemudian mendatangi rumah korban.Pelaku Nur Hariyono lantas menaiki genteng rumah korban danmembobol plafon. ”Pelaku langsung masuk ke dalam rumah korban,dan mengambil sejumlah barang berharga di dalamnya,” katanya.

Saat itu, jelasnya, teman pelaku berada di luar rumah korbansambil mengawasi lingkungan sekitarnya. Sedangkan pelaku Nurlantas masuk ke dalam sejumlah ruangan. Salah satunya kamartidur anak korban dan kamar lainnya. Untuk barang-barang yangberhasil diambil pelaku, jelas Suwardi, di antaranya laptop, duabuah handphone, kalung, uang, dan buku tabungan. ”Kalung emasyang diambil pelaku sebanyak dua bandul dengan berat 12 gram.Dan kalung emas sendiri sebanyak 12 gram. Untuk uangnya sebesarRp3 juta,” jelasnya.

Berhasil menggasak sejumlah barang berharga di rumah korban,pelaku langsung keluar rumah lewat pintu belakang. Sedangkanbarang curian tersebut ditaruh di dalam tas warna hitam, yang diambildi rumah korban. ”Akibat peristiwa itu, korban menderita kerugiankurang lebih sebesar Rp30 juta,” bebernya. Peristiwa tersebutdiketahui korban sewaktu pulang dari bepergian. Saat itu, korbankaget melihat rumahnya acak-acakan, dan terdapat sejumlah barangyang hilang. Korban lantas melaporkannya ke Polres Kudus. ”Darihasil penyelidikan, diketahui selain melakukan aksi pencurian disertaipemberatan di Kudus, pelaku juga melakukan hal serupa di KabupatenPati. Sehingga setelah tertangkap harus menjalani hukuman di RutanPati terlebih dahulu,” paparnya.

Setelah masa tahanan di Rutan Pati selesai, ungkapnya, pelakulangsung diamankan jajaran Polres Kudus guna memper-tanggungjawabkan perbuatannya di wilayah ini. (lil/mer)

Sebanyak69KasusTogelDiusutPEKALONGAN - Pada pe-

riode Januari hingga Juli tahun2011, jajaran Polres PekalonganKota telah memproses 69kasus perjudian toto gelap atautogel. Adapun jumlah tersangka(TSK) mencapai 92 orang.

“Dari 92 orang tersangkatersebut masuk dalam 77 ber-kas perkara. Dari hasil pengem-bangan penyelidikan yangdilakukan, diketahui 7 orangdiantaranya menjadi bandarmaupun pengepul judi togel,”kata Kepala Sub bagian HukumPolres Pekalongan Kota IptuHerie Purwanto, Sabtu, (16/7)lalu.

Ia menjelaskan, masih maraknya judi togel di wilayah KotaPekalongan disebabkan oleh sanksi yang diterapkan hakim belumtegas. Sebab, sesuai dengan pasal dalam KUHP, ancaman pidananyabisa mencapai 10 tahun penjara. Namun pada praktiknya, rata-ratapelaku judi togel hanya dipidana 6 bulan saja. Selain itu Herie jugamembeberkan, bahwa faktor lain maraknya penjudi togel disebabkanoleh iming-iming besarnya keuntungan. Sehingga pelaku tergiur.“Selama ini tersangka kasus perjudian hanya dijatuhi hukuman pidanapaling lama 6 bulan penjara. Selain itu, bandar togel memberikaniming-iming yang besar hingga masyarakat tergiur untuk menjadipengecer togel,” tandasnya.

Herie menambahkan, dalam pemberantasan perjudian harusmelibatkan masyarakat, artinya masyarakat harus berpartisipasisecara aktif dalam memberantas perjudian di lingkungannya.Sedangkan caranya dengan tidak membeli judi togel atau penyakitmasyarakat lainnya, apabila mendapati lingkungannya ada yangmenjual judi togel maka masyarakat memberikan informasinya padapolisi.

“Masyarakat untuk tidak segan memberikan informasi pada polisi,apabila di lingkungannya ada perjudian. Informasi dari masyarakat iniakan ditindaklanjuti dengan melakukan penyelidikan dan penyidikanuntuk menangkap pelakunya,” tambah Iptu Herie Purwanto menutuppembicaraan. (way)

Bentuk AdanyaPedagang di LuarPasar Kajen

KAJEN - Sejumlah pedagangayam potong di Pasar IndukKajen menggelar aksi mogoktidak membayar karcis sejak duahari lalu. Pedagang yang ter-gabung dalam Paguyuban Pe-dagang Ayam Potong (PPAP)itu menuntut supaya pedagangayam potong yang berada diluar pasar untuk berjualan didalam pasar dan menempatitempat yang telah disediakanoleh pihak pasar. Karena kalautetap dibiarkan, para pembelitidak mau masuk kedalam pasardan dimungkinkan pedagangdiluar semakin bertambah.

Aksi mogok itu dibenarkanKetua PPAP Pasar Induk Kajen,Kiswantoro Asmun, kepadaRadar, Senin (18/7). Kata dia,semua pedagang ayam yangtergabung dalam PPAP sudahdua hari lalu tidak mau mem-bayar karcis yang setiap harinyasebesar Rp2.000. Pedagangyang berjumlah sekitar 37 itumengeluh adanya pedagangayam potong yang berada di-luar pasar, tepatnya dibelakangpasar. “Sudah dua hari ini kami

mogok tidak membayar karcis.Kami menuntut supaya peda-gang ayam potong diluar pasaruntuk tidak berjualan, karenayang ditakutkan semakin lamapara pedagang diluar semakinbanyak, dab para pembeli lebihmemilih diluar,” terangnya.

Rencananya, mereka akantetap mogok dengan tidakmembayar karis setiap harinyasampai batas yang belum diten-tukan. Mereka menuntut petu-gas pasar supaya membubar-kan pedagang ayam potongyang diluar. “Kami tidak akanmembayar karcis kalau masihada pedagang ayam potongyang berjualan diluar,”lanjutnya.

Dia mengungkapkan sudahmengadu ke petugas pasarKajen. Bahkan dari pihak pasarsudah melakukan teguran padapedagang yang di luar, namunmereka masih membandel.

Hal senada diungkapkan pe-dagang ayam potong lainnya,Nuriyah. Ia mengeluhkan ada-nya pedagang ayam potongyang berada diluar, karenadapat mempengaruhi omsetpenjualan. “Sebab kalau dibiar-kan, pedagang diluar semakinbertambah dan mengakibatkanyang diatas sepi,” ungkapperempuan asal Doro. (yon)

Enam Tewas,Satu Selamat

PEKALONGAN

Korban TewasDiduga Akibat Miras

PATI - Banyaknya korbanyang diduga akibat menenggakminuman keras (Miras) oplo-san, tampaknya mendapat per-hatian sendiri dari jajaran Kepo-lisian Polres Pati. Pesta mirasoplosan yang dilakukan padapekan lalu diduga telah mereng-gut beberapa nyawa para pe-minumnya.

Kapolres Pati Kapolres Pati,AKBP Bernard Sibarani melaluiKasatnarkoba, AKP Sayadimengemukakan, dari hasil pe-nyelidikan yang dilakukanpihaknya, selain beberapa ba-rang bukti yang telah disitapetugas yakni dua jerigen yangberisi satu liter dan dua litermiras oplosan sisa penjualandan sebungkus serbuk yangdiduga racikan sejumlah bahanuntuk campuran ciu.

Selain itu, juga turut diamankansejumlah minuman ciu dan mirasoplosan yang ditempatkan ditoples. ‘’Dari barang bukti yangtelah kita amankan, nantinya akandikirimkan ke laburatoriun foren-sik yang berada di Semarang,untuk di ketahui bahan-bahan

yang terkandung di dalamnya,’’jelasnya.

Polisi telah menetapkan ter-sangka dalam kasus tersebutyakni, penjual miras di JalanRonggowarsito, Desa Plangi-tan, Kecamatan Pati, Heri yangsebelumnya sempat dijadikansaksi dalam masalah ini. Selainitu, pihaknya juga berharapadanya perhatian khusus daripihak-pihak terkait untuk mene-kan peredaran miras oplosan.Salah satu cara yaitu denganmelakukan operasi miras oplo-san di tempat-tempat yangdisinyalir menjadi pusat pere-daran miras oplosan tersebut.

Diharapkannya jika BalaiPengawasan Obat dan Maka-nan (POM) bertindak aktif da-lam menangani permasalahanini. Sebab, selain mempunyaiperalatan lengkap juga sebagaipelaksana dari UU tentangmakanan dan minuman. Lebih-lebih bila makanan dan minu-man tersebut membahayakankeselamatan jiwa orang lain.Atas dasar itu, pihaknya mintaagar dari Balai POM turun kelapangan melakukan operasi.Sedangkan dalam masalah ter-sebut pihaknya pun bersediauntuk membantu, termasuk

keterlibatan instusi lain, ter-utama dari jajaran Satpol Pa-mong Praja (Satpol PP).

Beberapa korban yang didugameninggal setelah menenggakmiras oplosan tersebut yakni,Slamet warga RT 3 RW 3 DukuhGantungan, Desa Sukokulon,Suwandi asal RT 3 RW 3 DukuhBletek, Desa Dadirejo, Kecama-tan Margorejo, serta Suwardiwarga RT 2 RW 3 Dukuh Lum-pur, Desa Bumirejo yang mening-gal Kamis (14/7). Kemudian padahari Sabtu (16/7) pukul 01.00 dinihari lalu, korban terakhir adalahImam Badrun, warga Desa Blaru,Kecamatan Kota Pati, meninggaldi RSUD RAA Soewondo, Ming-gu (17/7) kemarin pukul 10.32,menyusul lagi korban lainnya,yaitu Suwarno, warga RT2 RW3Desa Bumirejo, Kecamatan Mar-gorejo, Pati.

Beberapa hari sebelumnya,yang bersangkutan dalam kon-disi kritis sehingga dalam pera-watan intensif di ruang ICU RSKeluarga Sehat Hospital (KSH)Pati. Sedangkan satu korbanlainnya, Jumain warga RT3RW3 desa yang sama jiwanyaberhasil diselamatkan, danSabtu (16/7) siang lalu sudahdiperbolehkan pulang. (sya)

TRIYONO

MANASIK HAJI - Sejumlah pejabat mengikuti acara manasik haji yang diadakan di KecamatanBandar, Blado dan Wonotunggal Batang.

BATANG – Sebanyak 18 calonjemaah haji dari KabupatenBatang mengundurkan diri ataumembatalkan keberangkatannyake Tanah Suci Mekah. Darijumlah tersebut, sebanyak se-puluh orang sudah membuatsurat pernyataan di KantorKementerian Agama (Kemenag)Kabupaten Batang memastikanuntuk membatalkan. Sementaradelapan orang yang menyata-kan menunda keberangkatanbaru menyampaikannya melaluitelepon.

Kepala Kantor Kemenag Ka-bupaten Batang, Drs H M BisriMAg melalui Drs H Darwantoselaku Kasi PenyelengaraanIbadah haji dan Umroh (Gara-hajum) ketika menjelaskan, dari18 calon haji yang mengun-durkan diri ataupun menundakeberangkatannya tahun ini,sebanyak sepuluh orang de-ngan alasan belum siap mental.“Alasan lainnya karena adasalah satu keluarganya yangmenderita sakit berkepanja-ngan dan tak kunjung sembuh,”ujarnya.

Namun pihaknya belum bisamemastikan apakah jumlahtersebut akan bertambah lagiataukah tidak. Saat ini, calhajyang menunda atau memba-talkan keberangkatan ke TanahSuci akan dilaporkan kepadaKemenag Provinsi Jawa Te-ngah. “Dengan adanya pemba-talan atau penundaan kebe-rangkatan para calhaj ini nanti-nya yang memutuskan dariprovinsi, apakah kuota yangberkurang tahun ini akan di-berikan kepada daerah lain

ataukah calhaj Batang yangberada di daftar tunggu untukmenunaikan ibadah haji tahunini. Dan hal itu belum bisadiketahui secara pasti,” jelasDarwanto.

Lebih lanjut dijelaskan, untuktahun ini sebenarnya sudahada 516 calhaj Batang yangakan menunaikan ibadah haji.Namun, dengan adanya pem-batalan/penundaan sebanyak18 calhaj, maka sampai hari iniyang rencananya berangkatmenunaikan ibadah haji ada 498orang. “Calhaj yang membatal-kan atau menunda keberang-katan tersebut semuanya be-lum lunas administrasinya.Namun, bagi yang membatal-kan diri sepenuhnya uang seto-ran untuk biaya administrasidikembalikan kepada yang ber-sangkutan. Sementara yangmelakukan penundaan kebe-rangkatan ke Tanah Suci tetaptersimpan di bank yang ditun-juk oleh calhaj yang bersang-kutan,” terang Darwanto.

Ditambahkan, untuk saat inisedang diadakan bimbinganmanasik haji di masing-masingkecamatan. Sebelumnya pelak-sanaan bimbingan manasik hajitingkat Kabupaten Batang telahdigelar di pendapa kabupaten.“Pembimbing manasik haji dariKantor Kemenag KabupatenBatang dan juga kyai sertapetugas Puskesmas dari keca-matan setempat. Pelaksanaanbimbingan manasik haji selama11 hari dan rencananya akanberakhir pada Jumat (22/7)mendatang,” tandas Darwanto.(ap86)

Delapan Belas CalhajBatal Berangkat

PPAP Mogok Bayar Karcis

TRIYONO

MOGOK - Pedagang ayam potong yang tergabung dalam PPAP,sudah dua hari ini mogok tidak bayar karcis.

Ulama Tasawuf Silaturahmike Kanzus Sholawat

PEKALONGAN - Puluhanulama tasawuf dari berbagaidaerah di Indonesia, Senin (18/7) hadir di Pekalongan. Keda-tangan tersebut dalam rangkabersilaturahmi dengan RoisAam Jamaah Ahlit Thoriqoh AlMutabaroh Annadliyah (JAT-MAN) Habib Lutfi bin Ali binYahya. Mereka juga menghadirirangkaian kegiatan Maulidur-rasul yang digelar KanzusSholawat.

Dari pantauan, rombonganulama tersebut tiba di KotaPekalongan pukul 14.30 WIBdan transit di Hotel Nirwana,yang juga digunakan untuktempat menginap. Selain paraulama dari berbagai penjuruIndonesia, dalam rombongantersebut tampak hadir pulaHabib Zaid bin Yahya dariHadramaut Yaman, dan Prof DRTonaka Toginawa, seorang ahlifilsuf dari Jepang.

Sekretaris Jenderal JATMAN

Muhammad Musroni menga-takan, kehadiran mereka diPekalongan adalah tindak lanjutsetelah sebelumnya menghadirial-multaqo as-sufi al-alami yangdigelar Pengurus Besar Nah-dlatul Ulama (PBNU) di JakartaSabtu (16/7). “Ini kegiatan yangada kaitannya dengan HarlahNU di Jakarta kemarin, yangdilanjutkan dengan silaturahmidan ziarah ke makam para auliadan wali sembilan. Karena jikakita bicara tentang sufi, makatak bisa dilepaskan dengankeberadaan Habib Lufti yangmerupakan Rois Aam. Untukitulah, kita kesini ingin ber-kunjung dan silaturahmi dikediaman Beliau.”

Sebelumnya, direncanakanulama dari 26 negara akan turuthadir di Pekalongan. Namun,mereka berhalangan hadir.Salah satunya adalah ulamakharismatik dari Amerika Seri-kat, Syeh Hisyam Al Kabbani,

yang telah meninggalkan Indo-nesia pada Minggu (17/7).Dijelaskan, berbagai kegiatanakan dilakukan oleh para ulamatersebut di Pekalongan. Dijad-walkan, setelah bersilaturahmidi Kanzus Sholawat denganHabib Lutfi, ulama Pekalongandan sekitarnya, serta denganMuspida Kota Pekalongan tadimalam (18/7), mereka langsungmenuju ke Wonopringgo Ka-bupaten Pekalongan untukmenghadiri peringatan maulidNabi Besar Muhammad SAWdi Kompi C Yonif 407/PKWonopringgo, para ulama akanbersilaturrahmi dengan ulamaPekalongan dan sekitarnya diGedung Kanzus Sholawat.

Ketua panitia lokal silatur-rahmi ulama, KH Drs MirzaHasbullah mengatakan, kegia-tan kunjungan ulama di Peka-longan tersebut, disampingmengikuti kegiatan maulid jugaakan berziarah ke makam. (way)

PencurianMarak, warga ResahBATANG – Warga Dracik Kampus, Kelurahan Proyonanggan

Selatan Kecamatan/Kabupaten Batang saat ini mulai resah. Pasalnya,lingkungan di wilayah tersebut terbilang sudah tidak aman lagi karenamaraknya kasus pencurian di rumah warga setempat. Apalagi,penghuni rumah di lingkungan tersebut mayoritas dari golonganmampu.

“Sudah satu bulan terakhir ini, sebanyak tiga kasus pencurianterjadi di RT 1 RW 1, Dracik Kampus, Kelurahan ProyonangganSelatan. Kami jelas sangat resah adanya aksi pencurian, apalagidilakukan pada siang hari bolong,” ungkap Sumito, warga RT 1 RW1, Dracik Kampus saat dihubungi Sabtu (16/7).

Dikatakan, kasus pencurian yang terakhir terjadi di rumah Ny RinBasuki. Saat itu, kondisi rumah dalam keadaan kosong karenapemiliknya sedang pergi. Diduga, pencuri masuk ke rumah korbansaat warga sedang melaksanakan salat Jumat. Menurut keterangandari warga yang enggan disebutkan namanya, pencuri berhasilmenggasak perhiasan dan uang milik korban. “Uang dan perhiasanyang berhasil digasak pencuri totalnya Rp30 juta dan akan dipakaiuntuk acara lamaran anak pemilik rumah tersebut,” ujar sumber yangenggan disebutkan jati dirinya tersebut.

Sementara dua kasus pencurian lainnya di lingkungan tersebutterjadi di rumah Wiwik Kusiyanti, seorang PNS di Pemkab Batang. Diakehilangan laptop dan sebuah kamera yang berada di dalam rumah.Saat kejadian, pemilik rumah sedang liburan ke luar kota. Kasuspencurian lainnya terjadi di rumah Chris, warga Dracik Kampus Nomor12 RT 1 RW 1.

“Saat pencuri masuk ke rumahnya Pak Chris, pencuri juga sudahmencongkel jendela rumah saya. Beruntung rumah saya yang letaknyabersebelahan dengan rumah Pak Chris, jendelanya dipasang teralis.Saat kejadian, saya masih berada di Purwokerto mengantar atletdayung dalam Porwil Dulongmas,” terang Sumito.

Kapolres Batang AKBP M Nasihin SH melalui Kapolsek Batang AKPKukuh Wiyono SH membenarkan adanya kasus pencurian di wilayahDracik Kampus. Dan untuk saat ini pihaknya masih melakukanpenyelidikan guna mengungkap kasus tersebut. “Polres Batangbersama dengan anggota Polsek Batang telah mendatangi lokasikejadian setelah menerima informasi adanya pencurian di rumahwarga di Dracik Kampus. Kami masih melakukan penyelidikan danbesarnya kerugian belum bisa dipastikan berapa jumlahnya. Pemilikrumah sendiri tidak pada saat kejadian, sehingga rumah dalam kondisikosong saat itu,” tandas Kapolsek. (ap86)

KUDUS

DOK. RATEG

Iptu Herie Purwanto

Page 18: Radar tegal 19 Juli 2011

SELASA19 JULI 2011

SAMBUNGANRADAR TEGAL

19

Menurut saksi pemilik tokoIsmail, saat itu dia berniatmenjalankan sepeda motor. Tapisetelah itu dia segera lari.

“Kalau tidak segera lari ber-bahaya. Segera saya robohkan

sepeda motor, dan langsungkabur,” kata Ismail.

Beruntung dalam kejadian inisopir elf Waryadi dengan NopolG 1402 GG, begitupun sopir trukSuyatno asal Mojokerto JawaTimur, keadaannya selamat. Duaawak kenek juga selamat.

kliennya tertangkap tanganmembawa sabu, Hendrimenggeleng. Dia mengatakanjika Putri tidak memiliki sabusaat digrebek di Hotel Maha-rani. Namun, bukan berarti Putritidak memakai. “Pemeriksaansecara lisan dijawab menggu-nakan,” paparnya.

Ekspresi Putri tampak senangdengan keterangan meringankantersebut. Sidang tersebut sendiriberjalan cukup cepat yakni hanya30 menit karena hanya meng-hadirkan Hendri sebagai saksi.Setelah sidang dinyatakan usai,Putri lantas menuju ayah dan ibutirinya untuk memberikan ke-cupan di pipi.

Ditemui usai sidang, Ari Sigitmengaku tidak puas dengankesaksian Hendri. Dia me-nyebut saksi tersebut telahmelakukan kebohongan karenamenyebut tidak memberikantekanan. Selain itu, dia jugamelihat ada beberapa kejang-galan dalam kesaksian itu.“Sepengetahuan saya, Putridijadikan saksi saat ditangkap18 Maret. Tetapi, dia bilang baru22 Maret jadi saksi,” terangnya.

Karena ketidakpuasan itu, AriSigit mengaku bakal all out dalammenghadapi sidang berikutnya.Apa bentuknya” Dia masih

dari halaman 1

Penyidik Bantah Menekan, ...

dari halaman 1

Truk Hantam Elf dan Palm

Dengan keluarnya SP-3 itu,artinya tinggal selangkah lagimenuju pemecatan Nazaruddinsecara resmi.

“SP3 yang dilayangkan ada-lah prosedur sesuai AD/ARTpartai,” ungkap Ramadhan.

Dia menyampaikan DPP me-mang sudah memutuskan pe-mecatan Nazaruddin. Kepu-tusan ini telah mendapat “res-tu” dari Ketua Dewan PembinaSusilo Bambang Yudhoyono.Selain itu, imbuh Ramadhan,para pimpinan dan kader PartaiDemokrat di dapil Jatim IV, yakniLumajang dan Jember, yangmenjadi dapil Nazaruddin, jugamemiliki aspirasi yang sejalandengan keputusan DPP.

“Jadi, SP-1, SP-2, sampai SP-3 ini cuma proses administrasisaja. Secara substantif, DPPsudah memutuskan pemecatanNazaruddin,” tegas anggotaKomisi II DPR, itu.

Dua alasan utama pemecatanitu adalah Nazaruddin dianggaptelah menjadi “nila” bagi partaidan melarikan diri dari proseshukum di Komisi Pemberan-tasan Korupsi (KPK). Nazarud-din semakin tidak “termaafkan”

dari halaman 1

Nazaruddin Dipecat Dari Partai Demokratsetelah menyerang KetuaUmum Partai Demokrat AnasUrbaningrum dengan menye-but Anas ikut menikmati uangsuap wisma atlet.

“Ini sudah melanggar fatsun,etika politik, dan AD/ART. Jadi,keputusan DPP untuk mem-berhentikan Nazaruddin inisudah separo dari penyelesaianpersoalan di Partai Demokrat,”ujar Ramadhan.

Kabarnya Nazaruddin telahmenyatakan mengundurkandiri? “Kalau itu silahkan saja,orang sudah dipecat kok, maumundur,” jawab mantan KetuaTim Sukses Andi Mallara-ngeng dalam Kongres PartaiDemokrat di Bandung, Mei2010 lalu, itu.

Dengan adanya pemecatanini, otomatis akan diikuti peng-gantian antar waktu (PAW)Nazaruddin sebagai anggotaDPR. Menurut Ramadhan,PAW ini akan diproses padamasa sidang berikut. Soalnya,DPR akan memasuki masa resespada 23 Juli ini dan kembali aktifpada 16 Agustus.

“Penggantinya adalah calegsuara terbanyak setelah Naza-ruddin di dapil Jember danLumajang (Jatim IV, Red),”

tegas mantan wartawan JawaPos, itu.

Ketua Fraksi Partai Demokratdi DPR Jafar Hafsah mengata-kan PAW Nazaruddin otomatisberjalan begitu ada surat resmipemecatan dari DPP. “Sejauh inikan belum,” kata Jafar.

Menurut dia, surat peme-catan itu rencananya akandikeluarkan pada RakornasPartai Demokrat di Jakarta, 24 -25 mendatang. “Kalau surattidak keluar disitu, berarti sete-lah itu kan,” kata Jafar, lantastersenyum.

Wakil Ketua Umum PartaiDemokrat Max Sopacua menga-takan DPP Partai Demokratbelum menerima surat pengun-duran diri secara resmi dariNazaruddin. Informasi pengun-duran diri itu baru sebataspemberitaan media yang me-ngutip Black Berry Messenger(BBM) milik Nazaruddin.“Kalaubenar mengundurkan diri harusada bukti otentik,” tegas ang-gota Komisi I DPR, itu.

Sekretaris Fraksi Partai Demo-krat Saan Mustopha juga me-nyatakan belum menerima suratresmi pengunduran diri Naza-ruddin. Baik DPP Partai Demo-krat maupun fraksi belum me-

nerima satu lembarpun salinansurat pengunduran diri Na-zaruddin. “Secara lisan jugabelum ada,” kata Saan.

Menurut Saan, Fraksi PartaiDemokrat sampai saat ini terusmendorong agar Nazaruddinsegera pulang memenuhi pang-gilan KPK. Nazaruddin harussegera menghargai proseshukum, supaya tidak dianggapsebagai proses pembangkang-an. “Kita tetap berharap se-mua proses hukum bisa di-laksanakan dengan baik.”

Terhadap mekanisme peme-catan, Saan menyatakan hal itusudah dilaksanakan partai.Batas waktu yang diatur diAnggaran Rumah Tangga DDPPartai Demokrat adalah mem-berikan surat peringatan mini-mal dalam waktu 21 hari.

“Kalau mengundurkan diridari awal memang sangat baik.Namun, sampai tadi malam kitahanya membahas Rakornas,”tandasnya.

Pada bagian lain, Ketua DivisiKomunikasi Publik Partai Demo-krat, Andi Nurpati di MabesPolri juga menyebutkan hal itu.Dia menyebut jika SP3 tersebutsudah dikeluarkan sesuai aturanpartai. (pri/bay/dim)

Dalam insiden ini dua ken-daraan sama mengalami rusakberat. Sementara kerusakandialami kios penyedia gypsum.Sebagian atap bangunan meng-alami rusak berat setelah ter-timpa pohon. Sejumlah barangdagang juga ikut jadi korban.

“Waktu itu saya sedang dibelakang,” kata istri Ismail, NurCahyawati (36).

Menurut Suyatno, truknya me-muat semen untuk dibawa ke Jabar.Sedang kasusnya segera ditanganiSat Lantas Polres Tegal Kota, dankini dalam penyelidikan. (din)

dari halaman 1

Istri Ruhut Sitompul Diperiksa

Anna mengaku, saat Ruhutbelum menikah dengan istrikeduanya, Diana, Anna sempatmengancam Ruhut. Ancaman-nya adalah dengan menggelarkonferensi pers soal perseling-kuhannya tersebut. “Saya akankonferensi pers, wah dia me-nangis kayak anak bayi sakingtakutnya menghadapi info-tainment,” kata mantan anggotaDPRD DKI Jakarta dari PartaiGolkar ini.

Dengan alasan itulah, Ruhutkemudian menikah di Manado.Anna menjelaskan, sebetulnya

Pendeta yang menikahkan Ru-hut dengan Diana sudah me-ngetahui bahwa Ruhut telahmemiliki istri di Jakarta. “Karenaada tekanan jadi dia meni-kahkan, tetap melaksanakanpernikahan di Manado,” kata-nya.

Anna melaporkan Ruhut de-ngan empat pasal sekaligus.Empat pasal itu adalah tentangpemalsuan dokumen Pasal 263KUHP ancaman penjara 6 ta-hun. Kemudian pasal 279KUHP menghilangkan statusperkawinan, ancamannya 7tahun. Pasal 284 KUHP masa-lah perzinahan hukumannya 9

bulan, dan yang terakhir pasal45 PP No 9 tahun 1975 tantangpelaksanaan UU No 1 tahun 74tentang perkawinan, yaitumempunyai istri yang keduasecara tidak sah. Tak hanya itu,Anna juga melaporkan politisiPartai Demokrat itu ke BadanKehormatan DPR.

Dalam beberapa kesempatan,Ruhut telah membantah per-nyataan Anna. Menurut Ruhut,laporan itu bohong. Tadi malam,ponsel Ruhut tidak bisa di-hubungi. Pesan singkat me-minta tanggapan terkait pe-meriksaan Anna juga tidakdibalas. (rdl)

Bagaimana tidak, MDZ mem-bagi 1 Kg sabu-sabu itu kedalam 159 butir kecil-kecil yangdibungkus plastik sangat tipis.Lantas kedua anak buahnya,MA dan SK itu disuruh mene-lan sabu-sabu itu masing-ma-sing 80 butir dan 79 butir saathendak masuk ke dalam Ban-dara Internasional MehrabadTeheran Iran. Ketiganya tiba diBandara Sukarno - Hatta padaJumat malam (15/7) lalu danlangsung check in di Hotel Oa-sis Jakarta Pusat.

“Begitu tiba di hotel itu, MAdan SK langsung mengeluar-kan butiran-butiran kapsulsambil membuang hajat,” ujarDirektur Reserse Narkoba PoldaMetro Jaya Kombes Pol Nu-groho Aji, Senin siang (18/7).

Menurut Aji, pihaknya me-nangkap ketiga tersangka ke-esokan harinya setelah men-dapat informasi dari beberapapengedar narkoba yang terlebihdulu ditangkap kalau trio WNIran itu akan kembali ke Jakartasambil membawa sabu-sabu.

“Jadi ketiga tersangka inisudah kedua kalinya ke Jakarta,sebelumnya mereka pada Maretlalu sempat ke Jakarta danmengedarkan sabunya. Merekadatang dulu baru memberi-tahukan ke jaringan pengedarkalau mereka membawa” sabu,”papar Aji lagi.

Dari keterangan tersangkakalau sabu-sabu itu dibuatsendiri oleh MDZ di Iran.“MDZ ini memang bekerja seba-gai ahli kimia di sana. Mungkinmembuat sabu sampingannya,”tukas Aji lagi.

“Selain barang bukti sabu 1Kg, disita pula tiga buku pass-port, tiga HP, satu buku manualpembuatan sabu. Ketiganyadijerat pasal 112, pasal 114,pasal 132 UU No.35 tentangnarkotika dengan ancamanhukuman 20 tahun penjara,”pungkasnya.

Sementara itu, di hari yangsama polisi juga menangkapseorang satpam diskotik Mile-nium, Kalung Syarifudin dikawasan Jalan Hayam WurukJakarta Pusat karena kedapatanmengedarkan ekstasi. Selainmenangkap Syarifudin, polisijuga menangkap temannyayang juga mantan satpam didiskotik itu, Kris berikut dua

mahasiswa swasta di Jakarta,Randi dan Jony.

Awalnya polisi menangkapSyarifudin yang sedang mem-bawa 100 butir ineks. Dariketerangan Syarifudin diketahuikalau pemasok ineksnya. Randipun dibekuk dengan barang

bukti 200 butir ineks. Dariketerangan Randi, polisi me-nangkap lagi Kris dan Joni. Paratersangka mengaku kalau seba-gian besar konsumen ineksnyamemang pengunjung diskotikMilenium maupun diskotik lainyang memang banyak ber-

dari halaman 1

Bawa Sabu 1 Kg, Ahli Kimia Iran Ditangkaptebaran di kawasan Kota itu.

“Keempatnya ditahan di Ma-polsek Gambir dan sedangmenjalani pemeriksaan untukmengungkap jaringan pereda-ran lainnya,” terang KasiePenum Polda Metro” Jaya AKBP Yosie Prihambodo. (ind)

merahasiakan hal itu. Yang jelas,pendampingan untuk Putri akandilakukan secara maksimal. “Kitalihat saja nanti,” ucapnya.

Namun, pernyataan Ari Sigitterkesan mengada-ada jikadibandingkan dengan tim pe-nasehat hukum Putri. Salah satupenasehat hokum, MarahalimDolly Siregar justru menyebutkesaksian Hendri sudah validdan sesuai kenyataan.

“Sudah tepat seperti itu.Konfrontasinya juga sudahdijelaskan semua,” urainya.

Disamping itu, dia mem-benarkan jika pihaknya me-mang telah menyiapkan bebe-rapa langkah untuk meringan-

kan dakwaan pada Putri. Ren-cananya, minggu depan bakalmenghadirkan tiga saksi se-kaligus. Ketiganya berasal daridokter Badan Narkotika Na-sional (BNN), dokter RumahSakit Ketergantungan Obat(RSKO) dan dokter keluarga.

Skenario yang dipersiapkan,ketiga dokter tersebut siapmemberikan kesaksian yangbakal meringankan Putri. Ketigasaksi itu sengaja dipersiapkansupaya persidangan bisa ber-jalan dengan cepat. Sebab, Putrisudah meminta agar masa-lahnya cepat beres. “Pesannya,supaya persidangan diper-cepat,” terangnya. (jpnn)

dari halaman 1

Mantan Direktur PDAM Tersangka

“Kasus ini masih dalam pro-ses penyidikan, dimungkinkanjumlah tersangka akan tam-bahan. Namun untuk semen-tara, sesuai hasil penyidikan,kami telah menetapkan mantanDirektur PDAM HM Iqbal SEMM menjadi tersangka dalamkasus ini,” kata Sukanda.

Menurut Sukanda, sampaisaat ini, pihaknya belum bisamelakukan pemeriksaan ter-hadap tersangka karena masihberada di luar negeri. Sesuaiketerangan yang diberikan dariistri tersangka, saat ini posisiIqbal masih di Afganistan. Se-hingga pihaknya belum bisa

menghadirkan untuk dilakukanproses pemeriksanaan. Hasil pe-netapan ini telah diserahkan padaKasi Tindak Pidana Khusus(Pidsus) Kejari untuk ditin-daklanjuti.

“Walaupun kami belum me-minta keterangan kepada yangbersangkutan. Tapi sesuaiketentuan, kami bisa mene-tapkan tersangka. Karena hasilpemeriksaan saksi-saksi, telahkuat adanya indikasi penyim-pangan dalam penggunaananggan DED intake dan trans-misi Kaligung,” tuturnnya.

Secara terpisah, WalikotaTegal H Ikmal Jaya SE Ak me-ngaku sampai saat ini belummendapatkan surat resmi ten-

tang penetapan tersangka HMIqbal dari Kejaksaan NegeriTegal. Namun pihaknya meng-imbau kepada masyarakat KotaTegal, khususnya pelangganPDAM untuk tidak terpengaruh.Sebab, secara resmi HM IqbalSE MM telah diberhentikan darijabatan Direktur. Sehinggapeningkatan status tersangkakepada HM Iqbal SE MM takakan berpengaruh terhadappelayanan pelanggan PDAM.

“Untuk pelayanan terhadappelanggan PDAM, kami telahmenunjuk Plt Direktur PDAM,Ngatiri. Sedangkan untuk pro-ses seleksi Direktur PDAMyang baru, saat ini kami masihmenunggu penetapan rancang-

an peraturan daerah (Raperda)PDAM oleh DPRD,” ujar Ikmal.

Ditambahkan Ikmal, untukmengatasi masalah air bersih,saat ini Pemkot Tegal sedangberupaya meningkatkan debitair yang diperuntukan bagi ma-syarakat di Kecamatan Mar-gadana dan Kecamatan TegalSelatan. Proses lelang sedangdilakukan dan diperkirakan pe-kerjaan fisik selesai akhir Sep-tember 2011. “Kami menar-getkan pada awal tahun 2012,sekitar 600 pelanggan baru diKecamatan Margadana danKecamatan Tegal Selatan su-dah bisa mendapatkan pasokanair bersih dari PDAM,” tambahIkmal. (hun)

JAKARTA - Pemerintah me-nilai terjadi penumpukan PNSyang hebat di pulau Jawa.Sementara di pulau lain dinegeri ini, jumlah aparaturnyamasih kurang. Meskipun ter-bentur dengan ego pemerintahdaerah, Kementerian Pember-dayaan Aparatur Negara danReformasi Birokrasi (KemenPAN dan RB) siap menjalankanmutasi masal untuk pemerataanPNS.

Sekretaris Kemen PAN danRB Tasdik Kinanto di Komisi IXDPR kemarin (18/7) menye-butkan, pelaksanaan mutasiPNS untuk pemerataan apa-ratur tersebut cukup sulit. Dia

mengatakan, banyak sekalifaktor yang mengakibatkansulitnya meminda PNS dari satudaerah ke dearah lain. “Baik ituyang satu provinsi, atau lintasprovinsi,” ujar Tasdik.

Persoalan yang mengganjalproses mutasi tersebut dian-taranya adalah, tingginya tensipolitik daerah. Memindahkansatu PNS dengan golonganrendahpun, bisa memicu gejolakpolitik. Padahal, menurut Tas-dik, kebijakan mutasi tersebutsama sekali tidak berkaitandengan politik daerah yangberporos pada kepala daerah.

Penghambat selanjutnyaadalah, kemampuan anggaran

daerah untuk membiayai gajiPNS yang didatangkan daritempat lain. Untuk kendala ini,Tasdik mengatakan bisa di-cover pemerintah pusat. Selaingaji pokok, PNS yang dimutasidari daerah di Pulau Jawa ke luarpulau akan mendapatkan in-sentif atau tunjangan kema-halan. “Tunjangan kemahalanini sudah diterapkan di Pro-vinsi Papua dan Papua Barat.Tapi tetap saja jumlah apa-raturnya masih belum optimal,”kata Tasdik.

Alasan penghambat lajumutasi PNS selanjutnya disi-nyalir datang dari PNS itusendiri. (wan)

Masih Sulit Mengatur Mutasi PNS

Page 19: Radar tegal 19 Juli 2011

CCCCCMMMMMYYYYYKKKKK

KOMBISSELASA , 19 JULI 2011 20

RADAR TEGAL

BAGI perokok dewasa di Ka-bupaten Pekalongan dan seki-tarnya, kerinduan akan hiburanmusik Minggu (17/7) mulai terobatidengan digelarnya event ’Kre-Asyiiik’ yang persembahkan olehSampoerna Kretek.

Dalam event ini, penyanyi asalJawa Timur Brodin serta artisibukota yang terkenal denganhitsnya Cinta Satu Malam, Me-linda. Melinda dan seluruh artispendukung mampu tampil memu-kau di Lapangan Kedungwuni,

TAUFIK ISMAIL/RATEGMERIAH – Beragam kemeriahan tercipta di arena ’KreAsyiiik’ yang digelar Sampoerna di Lapangan Kedungwuni, Kabupaten Pekalongan.

KreAsyiiik Goyang Pekalongan

Kabupaten Pekalongan. Merekasukses mengoyang para perokokdewasa yang memadati lokasihiburan.

Area panggung yang dibatasioleh pagar pembatas mulai dibukajam 16.00 WIB. Hanya paraperokok dewasa yang berusia diatas 18 tahun yang diperbolehkanmasuk arena hiburan ini. Merekadimanjakan dengan berbagaimacam game yang telah disiapkanpanitia di area Asyiiik. Di antaranyaLipsync Asyiiik, Puzzle Asyiiik,

Karaoke Asyiiik. Dengan meng-ikuti game yang ada, merekaberkesempatan memperoleh sou-venir cantik dari SampoernaKretek.

Menurut Manager Area Mar-keting Wilayah Tegal Pekalong-an Wahju Adi Wahana, padaacara KreAsyiiik ini juga akandilakukan penyerahan hadiahprogram ’Wujudkan MimpiBersama (WMB)’.

’’Selain suguhan musik dariBrodin dan Melinda, juga ada

penyerahan hadiah programWMB yang telah dilaksanakanselama 3 bulan dan diikuti oleh45 BA diwilayah Tegal danPekalongan,” jelas Wahju.

Setelah istirahat salat magh-rib dan isya, acara dilanjutkandengan diawali penampilan tigadara cantik yang tergabungdalam OM Renata dari KotaSemarang. Para perokok dewa-sa yang sebelumnya berada diluar pagar, saat itu juga ber-gegas masuk dan mendekati

panggung. Dengan iringanirama tembang dangdut, pe-ngunjung dibuat bergoyang.

Acara dilanjutkan denganpenyerahan hadiah programWujudkan Mimpi Bersama.Untuk juara I dengan hadiah Rp7 juta direbut oleh KuswantoKudung dari Desa Ponolawen,Kecamatan Kesesi, Pekalongan;juara II diraih Sulardi dari DesaPodo, Kecamatan Kedungwuni,Kabupaten Pekalongan denganhadiah Rp 4 juta; serta untuk

juara III diraih Saefulloh dariDesa Limbangan, KecamatanLosari, Kabupaten Brebes,dengan hadiah Rp 2 juta.

Dipandu pembawa acara,para perokok dewasa diajakuntuk memanggil Brodin.

’’Brodin… Brodin… Bro-din…,” seru histeris penonton.

Tak lama Brodin naik ke pa-nggung membawakan beberapalagu. Brodin membuat suasanasemakin meriah. Penonton punikut melantunkan lagu yang

dibawakan Brodin.Sebagai puncak acara, Melin-

da tampil dengan tetap diiringioleh OM Renata.

Dengan gaya dan goyangankhasnya, Melinda menghipnotispenonton untuk asyik bejoged.

Setelah menyanyikan bebe-rapa lagu yang tengan digand-rungi, Melinda mengakhiripenampilannya dengan melan-tunkan hits yang melambung-kan namanya, Cinta SatuMalam. (topik)

50 ALUMNI LP3I TEGAL

DIWISUDARaih Gelar Sarjanadalam 2 Tahun

TEGAL – Sebanyak 50 alumniLP3I Tegal, Sabtu (16/7) resmimenyandang gelar sarjana. Prosesiwisuda dilakukan di Sheraton Ho-tel, Jogjakarta dan dihadiri orangtua atau wali wisudawan yangsebelumnya menempuh pendidikandi LP3I Tegal.

Branch Manager LP3I Tegal M

Nasir SE mengatakan, ke-50 wisu-dawan tersebut merupakan alumniLP3I Tegal angkatan pertama yangmelanjutkan ke jenjang strata satu(S1) di salah satu PTS terakreditasiB di Jogjakarta yang telah menjalinkerjasama dengan pihaknya. Hal inimenjadi satu pembuktian bahwalulusan LP3I Tegal tidak hanyamendapatkan jaminan penempatankerja saja tetapi juga bisa melan-jutkan ke jenjang S1. Lama pendi-dikan ke-50 alumni tersebut hanya

4 semester atau 2 tahun tanpamengulang dari awal sehinggalulusan yang rata-rata sudah be-kerja masih bisa mendapatkan gelarSarjana Ekonomi (SE).

Dari 50 alumni tersebut, 30 dian-taranya menyelesaikan programsarjana akuntansi dan 20 programstudi manajemen. Bahkan, 2 orangwisudawan berhasil lolos dalamseleksi penerimaan di Bank Jateng.Untuk saat ini, terdapat 50 alumniLP3I Tegal yang sedang menjalani

ujian skripsi dan akan diwisudapada tahun 2012.

“Ini adalah bukti bahwa LP3ITegal selain memberikan jaminanpenempatan kerja juga bisa mem-berikan gelar sarjana bagi alumni-nya,” katanya.

Saat ini, lanjut dia, LP3I Tegalmasih memberikan kesempatanbagi lulusan SMA/SMK/MA un-tuk bergabung hingga akhir Juli2011 dengan biaya kuliah hanya Rp500 ribu per bulan. Bagi mahasiswabaru yang melakukan registrasibulan ini, akan mendapatkan tourgratis ke Trans Studio Bandungdengan bus pariwisata serta biayaakomodasi dan sebagainya ditang-gung LP3I Tegal. Tidak hanya itu,di bulan Agustus 2011, pihaknyaakan melakukan pengundian promoLP3I dengan hadiah 3 netbookterbaru, 10 televisi 21’, 10 kipasangin, 10 setrika listrik dan 10 ta-bungan perdana di Bank Syariah

Mandiri (BSM) Tegal. Untuk itu,pihaknya memberikan kesem-patan kepada lulusan yang tidakditerima di Perguruan TinggiNegeri (PTN) untuk segera ber-gabung dan mendapatkan kepas-tian penempatan kerja serta bisa

melanjutkan jenjang S1 hanyadalam waktu 2 tahun.

“Manfaatkan kesempatan ini,lebih cepat bergabung maka lebihcepat mendapatkan pekerjaan disejumlah perusahaan relasi di Te-gal dan sekitarnya,” jelasnya. (gun)

TEGAL – Bank Syariah Man-diri (BSM) Tegal, Sabtu (16/7)memberikan pemaparan kepada35 Baitul Maal Wa Tamwil(BMT) di Kota dan KabupatenTegal. Dalam kesempatan terse-but dijelaskan tentang tiga pro-gram yang menjadi sasaranyaitu linkage program, gadaiemas dan cash management.

Pemimpin Cabang BSM Te-gal Suhanto SE mengatakan,kegiatan kali ini bertepatandengan peringatan Hari Kope-rasi yang jatuh pada 12 Juli.BMT maupun koperasi saat inisangat dekat dengan masya-rakat dalam berbagai programserta senafas dengan visi danmisi BSM. Dengan menjalinkemitraan antara BSM denganBMT, maka BSM akan membe-rikan kemudahan dengan pro-duk yang ada, penetapan harga

lebih murah serta proses cepatdengan persyaratan yang di-tentukan.

Pihaknya bisa ikut memberi-

kan edukasi kepada masyarakatyang selama ini awam agarmenjadi terbuka dan profesio-nal dalam menjalankan usaha

serta kerjasama dalam mema-jukannya. Di satu sisi, dengankerjasama tersebut maka BMTdiharapkan bisa mengelola as-set yang ada dengan baik danprofesional sehingga bisa ber-sama –sama mendukung per-ekonomian masyarakat secaraluas sesuai dengan ketentuansyariah.

Untuk linkage program jugamencakup pembiayaan mikroserta penyaluran Kredit UsahaRakyat (KUR). Pihaknya jug amemberikan pemaparan tentangfaedah gadai emas serta cashmanagement dengan BMT se-hingga bisa tumbuh dan ber-kembang bersama.

“Dengan pertumbuhan se-besar Rp 120 miliar selamasetahun, kami optimis bisamenggandeng BMT ataukoperasi,” pungkasnya. (gun)

BSM Tegal Rangkul 35 BMT

ROCHMAN GUNAWAN/RATEG

GELAR WORKSHOP – BSM Tegal, Sabtu (16/7) menggelar work-shop dengan merangkul 35 BMT di Kota dan Kabupaten Tegal.

DOK.ISTIMEWA

ALUMNI LP31- Inilah alumni LP31 yang telah berhasil meneruskanpendidikan S1 dan lulus dalam waktu dua tahun.