r e n c a n a k e r j a (renja) - humbanghasundutankab.go.id dishub...sebelumnya, peningkatan dari...

34
R E N C A N A K E R J A (renja) Dinas perhubungan KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN TAHUN ANGGARAN 2018 DOLOKSANGGUL TAHUN 2017

Upload: lekhue

Post on 03-May-2019

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

R E N C A N A K E R J A

(renja)

Dinas perhubungan

KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN

TAHUN ANGGARAN 2018

DOLOKSANGGUL

TAHUN 2017

Page 2: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

1

BAB I

PENDAHULUAN

1. LATAR BELAKANG

Dokumen Rencana Kerja (Renja) Dinas Perhubungan merupakan dokumen

perencanaan untuk periode 1 (satu) tahun yakni 2018. Berdasarkan Permendagri

No. 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun

2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi

Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah,Rencana Kerja Dinas Perhubungan

Tahun 2018 memperhatikan RPJMD Kabupaten Humbang Hasundutan tahun 2016-

2021, hasil evaluasi Renja Dinas Perhubungan Tahun 2016, Renja Dinas

Perhubungan Tahun 2017 dan issue-issue strategis.

Renja Dinas Perhubungan Tahun 2018, menjadi koreksi bagi kekurangan

sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada

tahun selanjutnya. Sesuai dengan potensi yang dimiliki Dinas Perhubungan bertekad

untuk menyusun program, kegiatan dan prioritas yang lebih efektif, real dan

proporsional sehingga dapat dilaksanakan dengan hasil maksimal.

2. LANDASAN HUKUM

a. Undang Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan

Lembaran Negara Nomor 4421);

b. Undang Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah

sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang-Undang

Nomor 2 Tahun 2015;

c. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan

Daerah;

d. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman

pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir

dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 11 Tahun 2012;

e. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahpan, tata Cara

Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

Daerah;

f. Permendagri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah

Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan

Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;

g. Peraturan Daerah Kabupaten Humbang Hasundutan Nomor 1 Tahun 2016

tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Tahun 2016-2021;

Page 3: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENCANA KERJA DINAS PERHUBUNGAN T.A 2018 2

h. Peraturan Daerah Kabupaten Humbang Hasundutan Nomor 6 Tahun 2016

tentang Pembentukan Perangkat Daerah Kabupaten Humbang Hasundutan;

i. Peraturan Bupati Nomor 56 Kabupaten Humbang Hasundutan Nomor 6 Tahun

2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi, serta Tata

Kerja Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Humbang

Hasundutan;

3. MAKSUD DAN TUJUAN

a. Maksud

Penyusunan Rencana Kerja (Renja) Dinas Perhubungan Kabupaten Humbang

Hasundutan Tahun 2018 dimaksud untuk :

Mewujudkan dokumen perencanaan Dinas Perhubungan untuk periode 1 (satu)

Tahun 2018.

b. Tujuan

Adapun tujuan penyusunan Rencana Kerja (Renja) Dinas Perhubungan

kabupaten Humbang Hasundutan Tahun 2018 adalah :

1. Melaksanakan Rencana Strategis Dinas Perhubungan Tahun 2016-2021

sekaligus RPJMD Kabupaten Humbang Hasundutan Tahun 2016-2021 sesuai

tugas dan fungsi Dinas Perhubungan;

2. Mewujudkan program, kegiatan dan prioritas pelaksanaan tugas dan fungsi

Dinas Perhubungan Tahun 2018 yang obyektif, realistis dan proporsional;

3. Meningkatkan kinerja Dinas Perhubungan untuk Humbang Hasundutan

Hebat dan Bermentalitas Unggul.

4. Membangun komitmen aparatur Dinas Perhubungan untuk bekerja lebih

baik; dan

5. Mencapai perencanaan yang lebih aplikatif.

Page 4: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENCANA KERJA DINAS PERHUBUNGAN T.A 2018 3

4. SISTEMATIKA PENULISAN

KATA PENGANTAR

DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN

1. Latar Belakang

Mengemukakan pengertian ringkas tentang Renja SKPD, proses penyusunan

Renja Dinas Perhubungan, keterkaitan antara Renja Dinas Perhubungan dengan

dokumen RKPD, dan Renstra Dinas Perhubungan.

2. Landasan Hukum

Menguraikan apa yang menjadi landasan hukum di dalam penyusunan Renja

Dinas Perhubungan Kabupaten Humbang Hasundutan Tahun 2018.

a. Maksud dan Tujuan

Memuat tentang maksud dan tujuan dari penyusunan Renja Dinas Perhubungan.

b. Sistematika Penulisan

Menguraikan pokok bahasan dalam penulisan Renja Dinas Perhubungan, serta

susunan garis besar isi.

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN 2016

1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Dinas Perhubungan Tahun lalu

Bab ini memuat kajian (review) terhadap evaluasi pelaksanaan Renja SKPD

tahun lalu (tahun n-2) dan perkiraan capaian tahun berjalan (n-1), mengacu pada

APBD tahun berjalan yang seharusnya pada waktu penyusunan Renja SKPD

sudah disahkan. Selanjutnya dikaitkan dengan pencapaian target Renstra Dinas

Perhubungan berdasarkan realisasi program dan kegiatan pelaksanaan Renja

Dinas Perhubungan tahun-tahun sebelumnya.

2. Perkiraan Pencapaian Tahun Berikutnya

Page 5: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENCANA KERJA DINAS PERHUBUNGAN T.A 2018 4

3. Analisis Kinerja Pelayanan Dinas Perhubungan

Berisi kajian terhadap capaian kinerja pelayanan Dinas Perhubungan

berdasarkan indikator kinerja yang sudah ditentukan. Jenis indikator yang dikaji,

disesuaikan dengan tugas dan fungsi Dinas Perhubungan, serta ketentuan

peraturan perundang-undangan yang terkait dengan kinerja pelayanan.

a. Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Dinas Perhubungan

Sub-bab ini berisi uraian mengenai :

1. Sejauhmana tingkat kinerja pelayanan Dinas Perhubungan dan hal kritis

yang terkait dengan pelayanan Dinas Perhubungan;

2. Permasalahan dan hambatan yang dihadapi dalam menyelenggarakan

tugas dan fungsi Dinas Perhubungan;

3. Dampaknya terhadap pencapaian visi dan misi kepala daerah, terhadap

capaian program nasional/global, seperti SPM dan MDGs (Millenium

Development Goals);

4. Tantangan dan peluang dalam meningkatkan pelayanan Dinas Perh u

bungan; dan

5. Formulasi isu-isu penting berupa rekomendasi dan catatan yang strategis

untuk ditindaklanjuti dalam perumusan program prioritas tahun rencana.

4. Review terhadap Rancangan Awal RKPD

Sub-bab ini berisikan uraian mengenai :

1. Proses yang dilakukan yaitu membandingkan antara rancangan awal RKPD

dengan hasil analisis kebutuhan;

2. Penjelasan mengenai alasan proses tersebut dilakukan;

3. Penjelasan temuan-temuan setelah proses tersebut dan catatan penting

terhadap perbedaan dengan rancangan awal RKPD, misalnya : terdapat

rumusan program dan kegiatan baru yang tidak terdapat di rancangan awal

RKPD, atau program dan kegiatan cocok namun besarannya berbeda.

BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

1. Telaahan terhadap Kebijakan Nasional dan Provinsi

Telaahan terhadap kebijakan nasional dan sebagaimana dimaksud, yaitu

penelaahan yang menyangkut arah kebijakan dan prioritas pembangunan

nasional dan yang terkait dengan tugas pokok dan fungsi Dinas Perhubungan

Page 6: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENCANA KERJA DINAS PERHUBUNGAN T.A 2018 5

2. Tujuan dan Sasaran Renja Dinas Perhubungan

Sub-bab ini berisikan perumusan tujuan dan sasaran yang didasarkan atas

rumusan isu-isu penting penyelenggaraan tugas dan fungsi Dinas Perhubungan

yang dikaitkan dengan sasaran target kinerja Renstra Dinas Perhubungan.

3. Program dan Kegiatan

Berisikan penjelasan mengenai :

a. Faktor-faktor yang menjadi bahan pertimbangan terhadap rumusan program

dan kegiatan. Misal : Pencapaian visi dan misi kepala daerah, Pencapaian

MDGs, Pengentasan kemiskinan, Pencapaian SPM, Pendayagunaan potensi

ekonomi daerah, pengembangan daerah terisolir, dsb.

b. Uraian garis besar mengenai rekapitulasi program dan kegiatan yang

meliputi Jumlah program dan jumlah kegiatan.

BAB IV PENUTUP

Page 7: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

6

BAB II

EVALUASI PELAKSANAAN RENJA DINAS PERHUBUNGAN

TAHUN 2016

Proses penyusunan suatu perencanaan erat kaitannya dengan proses evaluasi,

dari hasil evaluasi dapat teridentifikasi dua hal, yaitu sejauhmana proses perencanaan

pembangunan dilaksanakan oleh seluruh Dinas Perhubungan dan permasalahan-

permasalahan yang menghambat pelaksanaan perencanaan pembangunan tersebut.

Hasil evaluasi tersebut sangat penting sebagai bahan masukan untuk menentukan

kebijakan-kebijakan perencanaan pembangunan di tahun-tahun mendatang.

1. EVALUASI PELAKSANAAN RENJA DINAS PERHUBUNGAN TAHUN 2016 DAN

CAPAIAN RENSTRA DINAS PERHUBUNGAN

Berdasarkan hasil evaluasi pelaksanaan Rencana Kerja Tahun 2016, kinerja Dinas

Perhubungan Kabupaten Humbang Hasundutan ditunjang dengan Belanja Tidak

Langsung yang anggarannya diperuntukan Belanja Pegawai dan Belanja Langsung,

dengan ruang lingkup kegiatannya sebagai berikut :

a. Belanja Tidak Langsung

Belanja Pegawai (Gaji dan TPD) Tahun 2016 sebesar Rp.3.114.408.702,-dan

terealisasi sebesar Rp. 3.048.889.904,- (97,90%) .

b. Belanja Langsung

Anggaran Tahun 2016 Dinas Perhubungan Kabupaten Humbang Hasundutan

sebesar Rp. 14.902.002.282,- termasuk perubahan (hanya belanja langsung),

dengan 11 program dan 70 kegiatan. Dari jumlah dana tersebut terealisasi

sebesar Rp. 4.093.210.977,- dengan capaian kinerja fisik sebesar 98% dan

capaian kinerja keuangan sebesar 93%.

c. Prioritas Program dan Kegiatan yang dilaksanakan tahun 2016 sebagai

berikut :

Program Rehabilitasi dan Pemeliharaan Prasarana dan Fasilitas LLAJ

1. Pemeliharaan sarana transportasi darat

Program Peningkatan Pelayanan Angkutan

1. Koordinasi dalam peningkatan pelayanan angkutan (Forum LLAJ)

2. Pelayanan angkutan lebaran, natal dan tahun baru

3. Operasional Pemeriksaan kelengkapan izin usaha, trayek dan speksi.

4. Pengamanan/pengaturan rute kunjungan pejabat.

5. Pengawasan Kendaraan Angkutan Barang.

6. Pengadaan dan pemasangan papan nama jalan.

Program Pembangunan Sarana dan Prasarana Perhubungan

1. Penimbunan dan pembuatan Drainase Terminal Doloksanggul.

Page 8: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

2. Pembangunan Halte.

3. Pembangunan Sarana dan Prasarana Keselamatan Transportasi Darat (DAK)

4. Pembangunan Terminal Type B Doloksanggul.

Program Peningkatan dan Pengamanan Lalu Lintas

1. Pengadaan dan Pemasangan rambu-rambu lalu lintas.

2. Pengadaan dan Pemasangan Pagar Pengaman Jalan (Guadrail)/DAK.

3. Pengadaan dan Pemasangan Pita Penggaduh.

4. Pengadaan dan Pemasangan Handie Talkie

5. Pengadaan rambu-rambu lalu lintas sementara.

6. Pengadaan dan pemasangan papan nama jalan.

7. Pengadaan rambu-rambu lalu lintas (Warning Light)

Dari Pelaksanaan kegiatan Tahun 2016 terdapat kegiatan yang tidak

terlaksana yaitu :

1. Pengadaan Mobil Patwal;

2. Pengadaan Mobil Operasional Patroli Jalan Raya;

3. Perencanaan, Monitoring dan DID;

4. Pengadaan Kapal Motor Pariwisata;

5. Pengendalian disiplin Pengoperasian Angkutan Umum di Jalan Raya;

6. Pembangunan Terminal Type Doloksanggul;

7. Pembangunan Balai/Gedung pengujian kendaraan bermotor;

8. Pengadaan alat pengujian kendaraan bermotor;

9. Pembangunan dan revitalisasi dermaga;

10. Pengadaan pagar pengaman jalan (guardrail) di Parlilitan, Tarabintang dan Onanganjang;

11. Pengadaan rambu-rambu lalu lintas (warning light);

12. Pengadaan dan pemasangan rambu pendahulu penunjuk jurusan;

13. Pengadaan dan pemasangan rambu lalu lintas pada ruas

Doloksanggul-Pakkat–Barus;

14. Implementasi zona selamat sekolah (Zoss);

15. Pengadaan dan pemasangan pulau-pulau jalan;

16. Pembuatan marka jalan (Zebra cross);

17. Pembuatan alat pembatas tinggi dan lebar kendaraan (portal);

Dari Pelaksanaan kegiatan Tahun 2016 terdapat kegiatan yang telah

memenuhi target kinerjanya, yaitu :

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

a. Penyediaan jasa surat menyurat;

b. Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik;

c. Penyediaan jasa kebersihan kantor;

d. Penyediaan jasa perbaikan peralatan kerja;

e. Penyediaan Alat Tulis Kantor;

Page 9: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

f. Penyediaan barang cetakan dan penggandaan;

g. Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor;

h. Penyediaan makanan dan minuman;

i. Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah;

j. Rapat-rapat koordinasi dalam daerah.

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

a. Pengadaan sepeda motor operasional

b. Pengadaan peralatan /perlengkapan gedung kantor

c. Pemeliharaan rutin berkala gedung kantor

d. Pemeliharaan rutin berkala kendaraan dinas operasional

3. Program Peningkatan Disiplin Aparaur

a. Pengadaan Pakaian Dinas beserta perlengkapannya

4. Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

a. Bimbingan Teknis Peningkatan Kwalitas SDM

5. Program Rehabilitasi dan Pemeliharaan Prasarana dan Fasilitas LLAJ

a. Pemeliharaan sarana keselamatan transportasi darat

6. Program Peningkatan pelayanan Angkutan

a. Koordinasi dalam Peningkatan pelayanan angkutan (Forum LLAJ)

b. Pelayanan angkutan Natal dan Tahun Baru

c. Pengamanan/pengaturan rute kunjungan pejabat

7. Program Pembangunan Sarana dan Prasarana Perhubungan

a. Pembangunan Terminal Doloksanggul (Penimbunan dan Pembuatan Drainase);

b. Pembangunan Halte

8. Program Peningkatan dan Pengamanan Lalu Lintas

a. Pengadaan pagar pengaman jalan (Guard rail) di Kecamatan Baktiraja dan

Sijamapolang;

b. Pengadaan dan pemasangan rambu-rambu lalu lintas;

c. Pengadaan rambu-rambu lalulintas (warning light) pada ruas jalan

Doloksanggul-Pakkat- Simpang Hutagurgur – Desa Matiti;

d. Pengadaan rambu-rambu lalulintas (warning light) pada ruas jalan

Doloksanggul-Parlilitilitan-Desa Matiti II;

e. Pengadaan rambu-rambu lalulintas (warning light) pada ruas jalan

Doloksanggul-Pakkat-Simpang Bonan Dolok Kecamatan Onan Ganjang;

f. Pengadaan rambu-rambu lalu lintas (Portable/mobile);

g. Pengadaan dan pemasangan Pita Penggaduh;

h. Pengadaan dan pemasangan Handye Talkie;

i. Pengadaan dan pemasangan Papan Nama Jalan;

j. Pembangunan Halte;

k. Pengadaan dan pemasangan Cermin Tikungan.

Page 10: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

9. Program Peningkatan kelaikan pengoperasian kendaraan bermotor

a. Operasional Pemeriksaan Kelengkapan Izin Usaha, Trayek dan Speksi;

b. Pengadaan alat penimbangan kendaraan bermotor yang dapat

dipindahkan (portable);

c. Pengawasan kendaraan angkutan barang.

Page 11: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

d. Alokasi Anggaran, Realisasi Anggaran dan Sisa lebih anggaran Tahun 2016: NO NAMA KEGIATAN PAGU ANGGARAN REALISASI PERSENTASE SILPA

I PROGRAM REHABILITASI DAN PEMELIHARAAN PRASARASARAN DAN FASILITAS LLAJ

75.000.000,- 71.567.500,- 95,42 3.432.500,-

1 Pemeliharaan sarana transportasi darat 75.000.000,- 71.567.500,- 95,42 3.432.500,-

II PROGRAM PENINGKATAN PELAYANAN ANGKUTAN

693.704.228,- 623.032.946,- 89,81 70.671.282,-

1 Koordinasi dalam peningkatan Pelayanan Angkutan (Forum LLAJ)

41.095.306,- 28.662.800,- 69,75 12.432.506,-

2 Pelayanan angkutan Lebaran, Natal dan Tahun Baru

194.291.032,- 177.693.700,- 91,46 16.597.332,-

3 Operasional Pemeriksaan Izin Usaha trayek dan speksi

60.111.026,- 31.342.500,- 52,14 28.768.526,-

4 Pengamanan/pengaturan rute kunjugan pejabat

92.860.800,- 87.606.500,- 94,34 5.254.300,-

5 Pengawasan Kendaraan Angkutan Barang 297.552.000,- 289.932.582,- 97,44 7.619.418,-

6 Pengadaan dan pemasangan Papan Nama Jalan

7.794.864,- 7.794.864,- 100 0

III PROGRAM PEMBANGUNAN SARANA DAN PRASARANA PERHUBUNGAN

8.210.852.038,- 4.852.908.400,- 59,10 3.357.943.638,-

1 Pembangunan dan Pembuatan drainase terminal doloksanggul

5.150.000.000,- 4.544.686.900,- 88,25 605.313.100,-

2 Pembangunan Halte 120.000.000,- 113.597.500,- 94,66 6.402.500,-

3 Pembangunan Sarana dan Prasarana Keselamatan Transportasi Darat (DAK)

197.208.000,- 194.624.000,- 98,69 2.548.000,-

4 Pembangunan Terminal Tipe B Doloksanggul

2.743.644.038,- 0 0 2.743.644.038,-

IV PROGRAM PENINGKATAN DAN PENGAMANAN LALU LINTAS

833.746.250, -

516.090.050,- 61,90 317.656.200,-

1 Pengadaan dan Pemasangan rambu-rambu lalu lintas

209.978.750,- 205.820.050,- 98,02 4.158.700,-

2 Pengadaan dan Pemasangan Pagar Pengaman Jalan (Guadrail)/DAK

23.767.500,- 23.767.500,- 100 0

3 Pengadaan dan pemasangan pita penggaduh

75.000.000,- 73.597.000,- 98,13 1.403.000,-

4 Pengadaan dan Pemasangan Handie Talkie 100.000.000,- 99.569.000,- 99,57 431.000,-

5 Pengadaan rambu-rambu lalu lintas Sementara

50.000.000,- 41.762.500,- 83,53 8.27.500,-

6 Pengadaan dan pemasangan Papan Nama Jalan

75.000.000- 71.574.000,- 95,43 3.426.000,-`

7 Pengadaan dan Pemasangan rambu-rambu lalu lintas (warning light)

300.000.000,- 0 0 300.000.000,-

jumlah 9.813.302.516,- 6.063.598.896,- 61,79 3.749.703.620,-

Jumlah Anggaran Kegiatan Bidang Perhubungan 2016 adalah sebesar

Rp.9.813.302.516,-

Jumlah Realisasi Anggaran Kegiatan Bidang Perhubungan 2016 adalah

sebesar Rp. 6.063.598.896,- dengan persentase 61,79%

e. Capaian Kinerja Tahun 2016

Adapun yang menjadi capaian kinerja tahun 2016 adalah sebagai berikut :

Tersedianya terminal Doloksanggul

Tersedianya Halte

Tersedianya rambu rambu lalu lintas

Page 12: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

f. Permasalahan Pembangunan yang dihadapi Tahun 2016

Adapun Yang menjadi permasalahan pembangunan yang dihadapi Tahun 2016

adalah :

1. Belum tersedianya terminal angkutan penumpang karena masih dalam

proses penimbunan.

2. Belum terpenuhinya halte di wilayah yang telah dilayani angkutan umum.

3. Rendahnya kesadaran masyarakat dalam tertib berlalu lintas.

4. Kurangnya jumlah dan kualitas SDM ASN Perhubungan yang sudah

.bersertifikat PPNS yang saat ini hanya 1 ( satu) orang.

5. Kurang layaknya dermaga untuk dilabuhi kapal motor.

2. PERKIRAAN PENCAPAIAN TAHUN ANGGARAN 2017

A. Kegiatan Prioritas

Kegiatan Prioritas ada 12 (duabelas) yaitu :

1. Bimbingan Teknis Peningkatan Kwalitas SDM;

2. Koordinasi dalam Peningkatan Pelayananan Angkutan (Forum LLAJ);

3. Pelayanan Angkutan Lebaran, Natal dan Tahun Baru;

4. Pengamanan/ Pengaturan rute kunjungan Pejabat;

5. Pembuatan Drainase Terminal Doloksanggul;

6. Pembuatan DED dan Fesiility Dermaga Ferry Kecamatan Baktiraja;

7. Pengadaan Pulau-Pulau Jalan/Pembatas Jalan;

8. Pengadaan dan pemasangan Papan Nama Jalan;

9. Implementasi Zona Selamat Sekolah;

10. Pengadaan dan pemasangan rambu-rambu lalu lintas (rambu kelas jalan);

11. Operasional pemeriksaan kelengkapan Izin Usaha, Trayek dan Speksi;

12. Pengawasan kendaraan angkutan barang;

Realisasi Tahun Anggaran 2016 pada kegiatan prioritas diatas rata-rata sebesar

93%, diharapkan realisasi Tahun 2017 meningkat 5% menjadi rata-rata 98 %

B. Kegiatan Non Prioritas

Kegiatan Non Prioritas ada 18 (delapan belas) kegiatan dengan realisasi pada Tahun Anggaran 2016 rata-rata 85,%, diharapkan realisasi Tahun 2017 meningkat 10% menjadi rata-rata 95%.

C. Kegiatan Pendukung

Kegiatan Pendukung ada 17 (tujuh belas) kegiatan dan realisasi Tahun Anggaran

rata-rata 93%, diharapkan kegiatan pendukung ini dapat terealisasi 100% pada

Tahun Anggaran 2017.

Berdasarkan hasil yang diperoleh melalui penilaian kinerja terhadap program

maupun kegiatan yang telah dilaksanakan pada Tahun 2016 serta perkiraan capaian

program dan kegiatan tahun 2017, dapat dikemukakan beberapa masalah dalam

pelaksanaan program dan kegiatan Dinas Perhubungan sebagai berikut :

Page 13: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

- Kurang layaknya dermaga untuk dilabuhi oleh kapal motor;

- Belum terpenuhinya halte di wilayah yang telah dilayani angkutan umum dengan

target capaian minimal 35% dalam SPM, kondisi saat ini eterbatasan data dan

informasi yang diperlukan bagi perrencanaan pembangunan 11%;

- Belum tersedianya terminal angkutan penumpang dengan target capaian

minimal 70% dalam SPM, kondisi saat ini 0% (masih tahap penimbunan dan

pembuatan drainase terminal);

- Masih rendahnya kepatuhan pengendara dan pengguna jalan dalam tertib

berlalu lintas;

- Kurangnya Jumlah dan kualitas SDM ASN Perhubungan yang sudah bersertifikat

PPNS yang saat ini hanya 1 (satu) orang.

Dari identifikasi terhadap permasalahan yang dihadapi oleh Dinas Perhubungan

dalam pelaksanaan urusan perencanaan pembangunan daerah, maka peningkatan

kinerja organisasi melalui kegiatan tahunan yang dilaksanakan, menjadi hal yang

mutlak dilakukan secara sistematis dan terstruktur.

Dalam rangka mewujudkan tercapainya tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan

berdasarkan Renstra Dinas Perhubungan Kabupaten Humbang Hasundutan Tahun

2016-2021, maka strategi dan kebijakan yang akan ditempuh Dinas Perhubungan

Kabupaten Humbang Hasundutan pada Tahun 2018 adalah sebagai berikut :

A. Strategi

1. Penyediaan regulasi bidang Perhubungan;

2. Pengawasan dan pengaturan lalulintas;

3. Penyediaan Prasarana dan Sarana Perhubungan;

4. Pengawasan dan Penindakan terhadap pelangggaran peraturan Lalu lintas

dan angkutan;

5. Koordinasi dengan pemangku kepentingan di bidang perhubungan.

B. Kebijakan

1. Memberikan kesempatan kepada SDM Aparatur Dinas Perhubungan untuk

meningkatkan kompetensi melalui penugasan belajar untuk semua jenjang

pendidikan;

2. Menugaskan SDM Aparatur untuk mengikuti Bimbingan Teknis, Seminar,

Pendidikan dan Pelatihan fungsional Perencanaan dan Peneliti;

3. Meningkatkan koordinasi dan sinkronisasi proses perencanaan,

pengendalian dan evaluasi pembangunan daerah dengan SKPD teknis dan

lembaga terkait lainnya;

Page 14: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

4. Meningkatkan kerjasama dengan Instasi terkait dan lembaga-lembaga

lainnya;

5. Meningkatkan peran serta dan keterlibatan masyarakat dalam proses

perencanaan;

6. Meningkatkan kualitas, pengelolaan data dan informasi perencanaan

pembangunan untuk mendukung perencanaan yang efektif dan efisien

7. Meningkatkan Sinkronisasi dan keselarasan dokumen perencanaan tahunan

dan perencanaan 5 (lima) tahunan;

8. Meningkatkan kapasitas penelitian dan pengembangan;dan

9. Meningkatkan pemanfaatan sistem informasi;

Page 15: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

Tabel 1 Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja SKPD dan

Pencapaian Renstra SKPD s.d Tahun 2016

Kabupaten Humbang Hasundutan

Nama SKPD : Dinas Perhubungan

Nomor Urusan Pemerintah Daerah dan Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Capaian Program / Keluaran Kegiatan

Target Kinerja Capaian

Program / Keluaran

Target Kinerja Capaian Program

/ Keluaran Kegiatan RKPD

Tahun 2016

Realisasi Target Kinerja Capain

Program / Keluaran

Kegiatan RKPD Tahun 2016

Tingkat Realisasi terhadap

Target Kinerja Capain

Program / Keluaran

Kegiatan (%)

Target Kinerja Capaian

Program / Keluaran Kegiatan

RKPD Tahun 2018

Perkiraan Target Capaian

Program (RPJMD) sampai

dengan 2021

Perkiraan Target

Capaian Program (RPJMD) sampai

dengan 2021 (%)

(1) (2) (3)

(4) (5) (6) (7) =(6/5) x

100% (8) (9) (10)=(9/4) x

100%

2 Urusan Wajib

2.09. 2.09. Urusan wajib bukan pelayanan dasar perhubungan

2.09. 2.09. 01 Dinas Perhubungan

2.09. 2.09. 01. 01 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

Kegiatan :

1 Penyediaan jasa surat menyurat Tersedianya jasa surat menyurat

di Dishub 12 bulan 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100%

2 Penyediaan jasa komunikasi sumber daya air dan listrik

Tersedianya jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

Dishub 12 bulan 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100%

3 Penyediaan jasa kebersihan kantor Tersedianya perlengkapan kebersihan Kantor Dishub

12 bulan 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100%

4 Penyediaan jasa perbaikan peralatan kerja

Terpeliharanya peralatan dan perlengkapan kantor yang

diperlukan 12 bulan 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100%

Page 16: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

5 Penyediaan alat tulis kantor Tersedianya alat tulis kantor 12 bulan 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100%

6 Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

Tersedianya barang cetakan dan penggandaan yang diperlukan

12 bulan 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100%

7 Penyediaan komponen instalasi litrik/penerangan bangunan kantor

Tersedianya komponen instalasi listrik di Dishub

12 bulan 12 bulan 12 bulan 0% 12 bulan 12 bulan 100%

8 Penyediaan makanan dan minuman Tersedianya makanan dan

minuman di Dishub 12 bulan 12 bulan 12 bulan 0% 12 bulan 12 bulan 100%

9 Rapat-rapat koordinasi dan konsutasi ke luar daerah

Terlaksananya rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke

daerah 12 bulan 12 bulan 12 bulan 0% 12 bulan 12 bulan 100%

10 Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke dalam daerah

Terlaksananya rapat-rapat koordinasi dan konsultasi di

dalam daerah 12 bulan 12 bulan 12 bulan 0% 12 bulan 12 bulan 100%

2.09. 2.09. 01. 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

Kegiatan :

1. Pengadaan Mobil Patwal Tersedianya kendaraan dinas

pemandu pejabat 1 UNIT 1 UNIT 0 UNIT 0% 1 UNIT 1 UNIT 100%

2. Pengadaan mobil operasional Patroli jalan raya

Tersedianya kendaraan dinas / operasional

2 UNIT 1 UNIT 0 UNIT 0% 1 UNIT 2 UNIT 100%

3. Pengadaan Sepeda Motor Operasional

Tersedianya sepeda motor kendaraan dinas / operasional

5 unit 1 unit 1 unit 100% 2 unit 5 unit 100%

4. Pengadaan peralatan/perlengkapan gedung kantor

Tersedianya peralatan/perlengkapan gedung

kantor 12 bulan 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100%

5. Pemeliharaan rutin berkala gedung kantor

Terpeliharanya gedung kantor 12 bulan 1 TAHUN 1 TAHUN 100% 3 TAHUN

12 bulan 100%

6. Pemeliharaaan rutin/berkala kendaraan dinas/operasional

Terpeliharanya kendaraan dinas / operasional

12 bulan 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100%

7. Pengadaan Kapal Motor Pariwisata Tersedianya angkutan perairan 5 UNIT 0 UNIT 0 UNIT 0% 2 UNIT 5 UNIT 100%

Page 17: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

8 Operasional Bus Angkutan Perkotan Beroperasinya Bus Angkutan

Perkotaan 2 unit 0 unit 0 unit 0% 2 unit 2 unit 100%

2.09. 2.09. 01. 03 Program Peningkatan Disiplin Aparatur

Kegiatan :

1. Pengadaan Pakaian Dinas beserta Perlengkapannya

Jumlah pakaian dinas dan perlengkapan aparatur

126 set 47 set 42 set 89% 53 set 126 set 100%

2. Penyusunan Laporan dan Dokumen Perencanaan SKPD

Tersedianya laporan dan dokumen

12 bulan 0 bulan 0 bulan 0% 12 bulan 12 bulan 100%

2.09. 2.09. 01. 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

Kegiatan :

1. Bimbingan Teknis Peningkatan kualitas SDM

Jumlah Aparatur yang mengikuti bimtek

25 orang 10 orang 2 orang 20% 5 orang 25 orang 100%

2.09. 2.09. 01. 16 Program Rehabilitasi dan Pemeliharaan prasarana dan Fasilitas LLAJ

Kegiatan :

1. Pemeliharaan Sarana keselamatan transportasi darat

Percentase Prasarana dan Fasilitas LLAJ yang dipelihara

10 %/tahun

10 %/tahun 3 %/tahun 30% 10 %/tahun

10 %/tahun

100%

2.09. 2.09. 01. 17 Program Peningkatan Pelayanan Angkutan

Kegiatan :

1. Pengendalian Displin Pengoperasian Angkutan Umum di Jalan Raya

Meningkatnya displin berlalu lintas angkutan umum

30 hari/tahun

30 hari/tahun

0 hari/tahun

0% 0 hari/tahun

0 hari/tahun

0%

2. Koordinasi dalam peningkatan pelayanan angkutan (Forum LLAJ)

Meningkatnya kerjasama aparatur Dinas Perhubungan dan

Polri dalam pengaturan lalu lintas

12 bulan 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100%

Page 18: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

2. Pelayanan angkutan lebaran, natal dan tahun baru

Terciptanya kenyamanan pengguna jalan pada Hari-hari

Besar 2 kali/thn 2 kali/thn 2 kali/thn 100% 2

kali/thn

2 kali/thn 100%

3. Pengamanan/Pengaturan Rute Kunjungan Pejabat

Terciptanya pemanduan kunjungan pejabat ke Daerah

12 bulan 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100%

2.09. 2.09. 01. 18 Program Pembangunan dan Sarana dan Prasarana Perhubungan

Kegiatan :

1. Pembangunan Gedung Kantor Dinas Perhubungan

Tersedianya gedung kantor 1 unit 0 unit 0 unit 0% 1 unit 1 unit 100%

2. Pembangunan terminal Tersedianya Terminal Type

Doloksanggul 1 unit 0 unit 0 unit 0% 1 unit 1 unit 100%

3. Pembangunan Halte Meningkatnya keamanan dan

kenyamanan masyarakat pengguna jalan

19 unit 4 unit 2 unit 50% 3 unit 19 unit 100%

4. Pembuatan DED dan Fesbility Tersedianya dokumen rencana pembangunan prasarana dan

sarana perhubungan 2

dokumen

0 dokumen 0 dokumen

0% 0 dokumen

2 dokumen

100%

5. Pembangunan Balai/Gedung Pengujian Kendaraan bermotor

Tersedianya tempat pengujian kendaraan bermotor

1 unit 0 unit 0 unit 0% 1 unit 1 unit 100%

6. Pengadaan Alat Pengujian Kendaraan Bermotor

Tersedianya laboratorium pengujian kendaraan bermotor

1 unit 0 unit 0 unit 0% 1 unit 1 unit 100%

7. Pembangunan dan revitalisasi dermaga

Tersedianya dermaga di Danau Toba

2 unit 0 unit 0 unit 0% 1 unit 2 unit 100%

2.09. 2.09. 01. 19 Program Peningkatan dan Pengamanan Lalu lintas

Kegiatan :

Page 19: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

1 Pengadaan Pagar Pengaman Jalan (Guadraill) di Parlilitan, Tarabintang dan Onanganjang

Meminimalisasi terjadinya kecelakaan

500 meter 200 meter 0 meter 0% 200 meter 500 meter 100%

2 Pengadaan Pagar Pengaman Jalan (Guadraill) di Kec. Baktiraja, Sijamapolang

Terciptanya rasa aman dan peringatan bagi pengendara

2360 meter 250 meter 108 meter 0% 300 meter 2350 meter 100%

3 Pengadaan Rambu-rambu lalu lintas (Warning Light)

Tersedianya Alat Pembantu Isyarat Lalu Lintas

39 unit 5 unit 0 unit 0% 20 unit 39 unit 100%

4 Pengadaan dan Pemasangan Rambu-Rambu Lalulintas

Tersedianya rambu-rambu lalu lintas

1379 unit 120 unit 99 unit 83% 300 unit 1379 unit 100%

5 Pengadaan dan Pemasangan Rambu Pendahulu Penunjuk Jurusan

Tersedianya Alat Pengendali 7 buah 7 buah 0 buah 0% 7 buah 7 buah 100%

6 Pengadaan dan Pemasangan Rambu Lalu Lintas pada Ruas Jalan Doloksanggul-Pakkat-Barus

Tersedianya Alat Pengendali 300 buah 100 buah 0 buah 0% 100 buah 300 buah 100%

7

Pengadaan Rambu-rambu lalu lintas (Warning Light) pada ruas jalan Doloksanggul-Pakkat-Simpang Hutagurgur Desa Matiti

Tersedianya Alat Pengendali 2 unit 2 unit 2 unit 100% 0 unit 2 unit 100%

8

Pengadaan Rambu-rambu lalu lintas (Warning Light) pada ruas jalan Doloksanggul-Parlilitan- Desa Matiti II

Tersedianya Alat Pengendali 2 unit 2 unit 2 unit 100% 0 unit 2 unit 100%

9

Pengadaan Rambu-rambu lalu lintas (Warning Light) pada ruas jalan Doloksanggul-Pakkat Sp. Bonandolok Kec. Onanganjang

Tersedianya Alat Pengendali 2 unit 2 unit 2 unit 100% 0 unit 2 unit 100%

Page 20: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

10

Pengadaan Rambu-rambu lalu lintas (Warning Light) pada ruas jalan Doloksanggul-Pakkat Sp.3 Desa Huagong

Tersedianya Alat Pengendali 3 unit 3 unit 0 unit 0% 0 unit 3 unit 100%

11 Pengadaan Pagar Pengaman Jalan (Guadraill) pada ruas jalan doloksanggul-Pakkat-Barus

Tersedianya Alat Pengendali 500 meter 500 meter 0 meter 0% 500 meter 500 meter 100%

12

Pengadaan dan Pemasangan Patok tikungan pipa besi (Delineator) pada ruas jalan Doloksanggul-Pakkat-Barus

Tersedianya Alat Pengendali 2500 buah 650 buah 0 buah 0% 650 buah 2500 buah 100%

13 Pengadaan rambu-rambu lalu lintas (Portable/Mobile)

Meminimalisasi terjadinya kecelakaan

150 Unit 25 unit 14 unit 56% unit 150 unit 100%

14 Pengadaan dan pemasangan pita penggaduh

Meminimalisasi terjadinya kecelakaan

15 lokasi 3 lokasi 1 lokasi 33% 5 lokasi 15 lokasi 100%

15 Pengadaan dan pemasangan Handie Talkie

Tersedianya handie talkie dan perangkatnya

50 Unit 30 unit 15 unit 50% 20 unit 50 unit 100%

16 Pengadaan dan pemasangan Papan Nama Jalan

Terciptanya kenyamanan dan keamanan pengguna jalan

10 Kecamatan

7 kecamatan

7 kecamatan

100% 0 kecamatan

10 kecamatan

100%

17 Pengadaan Rambu-rambu lalu lintas (Warning Light)

Tersedianya Alat Pengendali 20 Unit 5 unit 0 unit 0% 5 unit 20 unit 100%

Page 21: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

18 Pengadaan Rambu-rambu lalu lintas (Traffic Light)

Tersedianya Alat Pengendali 1 paket 0 unit 0 unit 0% 1 unit 1 unit 100%

19 Pembuatan Rambu-rambu di Pekan/Onan

Tersedianya rambu-rambu lalu lintas di Onan/Pekan

6 onan/pekan

0 onan/pekan

0 onan/pekan

0% 2 onan/pekan

6 onan/pekan

100%

20 Implementasi Zona Selamat Sekolah (ZoSS)

Meminimalisasi terjadinya kecelakaan

8 lokasi 0 lokasi 0 lokasi 0% 3 lokasi 8 lokasi 100%

21 Pengadaan dan pemasangan rambu-rambu lalu lintas (Kelas jalan)

Tersedianya rambu-rambu kelas jalan

100 Unit 0 unit 0 unit 0% 30 unit 100 unit 100%

22 Pengadaan dan pemasangan rambu-rambu perairan

Tersedianya rambu-rambu perairan di Danau Toba

80 unit 0 unit 0 unit 0% 20 unit 80 unit 100%

23 Pengadaan dan Pemasangan Pulau-pulau Jalan

Meminimalisasi terjadinya kecelakaan

500 buah 0 buah 0 buah 0% 100 buah 500 buah 100%

24 Pengadaan dan Pemasangan Pagar Pengaman Jalan (Guadraill)

Meminimalisasi terjadinya kecelakaan

3842 meter 120 meter 108 meter 90% 500 meter 3842 meter 100%

25 Pembuatan Marka Jalan (Zebra Cross)

Meminimalisasi terjadinya kecelakaan

3000 meter 0 meter 0 meter 0% 1500 meter 3000 meter 100%

26 Pembuatan alat pembatas tinggi dan lebar kendaraan (Portal)

Membatasi tinggi, lebar dan muatan kendaraan

2 lokasi 2 lokasi 0 lokasi 0% 0 lokasi 2 lokasi 100%

27 Pengadaan dan Pemasangan Cermin Tikungan

Memberikan penerangan bagi pengguna jalan

100 unit 20 unit 11 unit 55% 50 unit 100 unit 100%

Page 22: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

28 Pengadaan dan Pemasangan Lampu Penerangan Jalan Umum pada ruas jalan kabupaten

Memberikan penerangan bagi pengguna jalan

300 unit 0 unit 0 unit 0% 50 unit 300 unit 100%

2.09. 2.09. 01. 20 Program Peningkatan Kelaikan Pengoperasian Kendaraan Bermotor

Kegiatan :

1 Operasional Pemeriksaan kelengkapan izin usaha, trayek dan speksi

Terciptanya kepatuhan pengusaha angkutan terhadap

Peraturan dan Perundang-undangan

30 hari/thn

30 hari/thn 30 hari/thn 100% 30 hari/thn

30 hari/thn

100%

2 Pengadaan Alat Penimbangan Kendaraan Bermotor Yang Dapat Dipindahkan (Portable)

Tersedianya Alat Penimbangan Kendaraan Bermotor

1 unit 1 unit 1 unit 100% 1 unit 1 unit 100%

3 Pengawasan Kendaraan Angkutan Barang

Terciptanya kenyamanan dan keamanan pengguna jalan

12 bulan 12 bulan 12 bulan 100% 12 bulan 12 bulan 100%

Page 23: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

3. ANALISIS KINERJA PELAYANAN SKPD

a. Statistik

Dalam rangka penyediaan data dan informasi sebagai bahan dalam penyusunan

dokumen perencanaan Dinas Perhubungan telah bekerjasama dengan Badan

Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Humbang Hasundutan untuk menyusun Buku

Humbang Hasundutan Dalam Angka, Kepolisian ,Samsat .

b. Perencanaan Pembangunan

Hasil capaian bidang perencanaan pembangunan adalah sebagai berikut :

Tersedianya dokumen perencanaan RPJPD yang telah ditetapkan dengan

Peraturan Daerah kabuapten Humbang Hasundutan Nomor 3 Tahun 2010

tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten

Humbang Hasundutan Tahun 2005-2025.

Tersusunnya RPJMD Kabupaten Humbang Hasundutan Tahun 2016-2021.

Tersedianya Dokumen Perencanaan RKPD yang telah ditetapkan dengan

Peraturan Kepala Daerah.

c. Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas Dan Fungsi Dinas Perhubungan

1. Tugas Pokok dan Fungsi

a. Inovasi-inovasi di bidang perencanaan pembangunan dengan melibatkan

masyarakat/fasilitasi untuk mengantisipasi perubahan dan dinamika

yang terjadi dan tugas-tugas lain yang diberikan pimpinan, serta tuntutan

masyarakat.

b. Penelitian-penelitian di bidang lintas sektor yang memberikan dampak

besar bagi pembangunan Kabupaten Humbang Hasundutan dan

strategis untuk meningkatkan kualitas pelayanan, koordinasi dan

dinamika perubahan.

c. Koordinasi internal dan eksternal sebagai bahan evaluasi.

d. Monitoring dan evaluasi pelaksanan perencanaan pembangunan untuk

meminimalkan deviasi terhadap visi dan misi.

e. Memanfaatkan peluang untuk menentukan kebijakan dan proses

perencanan pembangunan dengan melibatkan masyarakat/fasilitasi

untuk meningkatkan kualitas dan konsistensi pembangunan kota secara

terstruktur.

f. Memanfaatkan kontrol masyarakat untuk meningkatkan hasil penelitian

lintas sektor untuk meningkatkan kualitas perencanan, koordinasi dan

monitoring dan evaluasi.

Page 24: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

2. Sumber Daya Manusia Aparatur

a. Mengikuti pendidikan lanjutan, kursus, pelatihan untuk meningkatkan

proses dan hasil kegiatan.

b. Kriteria kelayakan SDM sesuai dengan tupoksi dan Kebutuhan untuk

meningkatkan profesionalisme aparatur.

c. Kriteria SDM sesuai dengan tupoksi dan kebutuhan untuk seleksi

rekruitmen aparatur yang sesuai dengan latar belakang profesionalisme.

3. Sarana dan Prasarana

a. Pemanfaatan sarana dan prasarana sesuai dengan tuntutan tugas.

b. Daftar kebutuhan dan pemeliharaan untuk melakukan pengadaan secara

bertahap dan optimasi pemeliharaan, serta menggunakan perangkat

keras dalam menunjang perencanaan di Dinas Perhubungan.

c. Optimasi dan penambahan ruangan untuk memenuhi standar kelayakan

kerja.

4. REVIEW TERHADAP RANCANGAN AWAL RKPD

Rancangan awal Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Tahun 2017,

menetapkan prioritas pembangunan pada Tahun 2017 sebagai berikut :

Review terhadap Rancangan Awal RKPD Kabupaten Humbang Hasundutan Tahun 2017

NO PRIORITAS DAERAH SASARAN DAERAH

1. Meningkatnya kapasitas kelembagaan PUG dan pemberdayaan perempuan.

2. Terwujudnya iklim berusaha yang baik yang mendukung daya saing daerah.

3. Meningkatnya perlindungan perempuan dan anak dari berbagai tindak kekerasan.

4. Meningkatnya partisipasi masyarakat dalam perencanaan pembangunan.

5. Meningkatnya kualitas dan kuantitas perencanaan pembangunan.

6. Terwujudnya sistem informasi perencanaan pembangunan daerah yang terintegrasi.

7. Terwujudnya koordinasi dan sinergitas dalam perencanaan pembagunan daerah.

8. Meningkatnya kerjasama antar daerah, kerja sama luar negeri dan dengan swasta.

9. Terselenggaranya kegiatan kebudayaan. 10. Tersedianya komunikasi dan informatika. 11. Meningkatnya jumlah kepemilikan akta

kependudukan.

Page 25: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

12. Terciptanya kesatuan bangsa dan politik dalam negeri.

13. Meningkatnya pemberdayaan masyarakat desa.

14. Dukungan pencapaian tujuan dan sasaran pembangunan Rencana Aksi Daerah Pangan dan Gizi (RAD-PG).

15. Dukungan pencapaian tujuan dan sasaran pembangunan Rencana Aksi Daerah Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca (RAD-GRK)

16. Dukungan pencapaian tujuan dan sasaran pembangunan Rencana Aksi Daerah Pemberantasan Korupsi (RAD-PK).

17. Mendukung sasaran pembangunan lainnya. 2. Peningkatan

aksesbilitas dan kualitas pendidikan

1. Menumbuhkan minat membaca melalui perpustakaan 2. Meningkatnya seni budaya dan prestasi olah raga 3. Kepemudaan dan Olah Raga 4. Meningkatnya partisipasi dan peran aktif pemuda.

3. Peningkatan Aksesbilitas dan Pelayanan Kesehatan

1. Tercapainya Indeks Kesehatan 2. Sarana Prasarana Kesehatan 3. Layanan Kesehatan Dasar 4. Upaya pemeliharaan kesehatan utamanya bagi

masyarakat miskin 5. Meningkatkan upaya lingkungan dan permukiman

sehat melalui stimulan perbaikan sarana sanitasi dasar 6. Upaya Promosi kesehatan dan pemberdayaan

masyarakat dalam pembangunan kesehatan 7. Masyarakat berperilaku hidup bersih dan sehat (PHBS)

4 Penanggulangan Kemiskinan

1. Penurunan persentase penduduk miskin 2. Penurunan angka pengangguran terbuka 3. Penciptaan kesempatan kerja baru 4. Perlindungan ketenagakerjaan 5. Dukungan pencapaian tujuan dan sasaran

pembangunan Rencana Aksi Daerah Tujuan Pembangunan Millenium (RAD-MDGs) :

a. Memberantas kemiskinan dan kelaparan b. Mewujudkan pendidikan dasar c. Meningkatkan kesetaraan gender dan

pemberdayaan perempuan d. Penurunan Angka Kematian Anak e. Meningkatkan kesehatan ibu f. Memerangi HIV/AIDS, malaria dan penyakit lainnya g. Memastikan kelestarian lingkungan hidup h. Rasio luas kawasan tertutup pepohonan

berdasarkan hasil pemotretan citra satelit dan survey foto udara terhadap luas daratan.

Page 26: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

5. Peningkatan Produktifitas Pertanian dan Ketahanan Pangan

1. Pencapaian swasembada dan swasembada berkelanjutan 2. Peningkatan produksi perkebunan 3. Peningkatan produksi peternakan 4. Peningkatan produksi perikanan 5. Terpeliharanya hutan dan penanganan lahan kritis

6. Peningkatan dan Penataan Infrastruktur

1. Meningkatnya daya dukung kapasitas dan kualitas pelayanan prasarana jalan

2. Meningkatnya aksesbilitas wilayah pedesaan dan sentra produksi

3. Pengembangan dan pengelolaan jaringan irigasi, rawa dan jaringan pengairan lainnya

4. Meningkatnya sarana prasarana perumahan 5. Penataan ruang 6. Meningkatnya sarana prasarana perhubungan danau 7. Meningkatnya status lingkungan hidup 8. Meningakatnya ketersediaan listrik 9. Bencana Alam

7. Peningkatan Ekonomi Kerakyatan

1. Peningkatan kualitas kelmbagaan dan usaha koperasi 2. Pemberdayaan usaha mikro dan menengah 3. Peningkatan kontribusi perdagangan dalam

pertumbuhan ekonomi 4. Terbinanya UMKM dalam sentra industri kecil 5. Pengembangan ekonomi daerah 6. Peningkatan kunjungan wisatawan 7. Pengawasan harga pangan.

Berdasarkan prioritas yang ditetapkan dalam dokumen Rencana Kerja

Pembangunan Daerah (RKPD) Tahun 2017, Dinas Perhubungan menetapkan

kegiatan prioritas :

1. Bimbingan Teknis Peningkatan Kwalitas SDM

2. Koordinasi dalam Peningkatan Pelayananan Angkutan (Forum LLAJ)

3. Pelayanan Angkutan Lebaran, Natal dan Tahun Baru

4. Pengamanan/ Pengaturan rute kunjungan Pejabat

5. Pembuatan drainase terminal doloksanggul

6. Pembuatan DED dan fesiility dermaga ferry kecamatan baktiraja

7. Pengadaan pulau-pulau jalan/pembatas jalan

8. Pengadaan dan pemasangan papan nama jalan

9. Implementasi zona selamat sekolah

10. Pengadaan dan pemasangan rambu-rambu lalu lintas (rambu kelas jalan)

11. Operasional pemeriksaan kelengkapan izin usaha, trayek dan spesi

12. Pengawasan kendaraan angkutan barang

Page 27: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 25

Page 28: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

26

BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN

1. TUJUAN DAN SASARAN RENJA DINAS PERHUBUNGAN

A. Tujuan

1. Menyediakan suatu acuan resmi bagi Dinas Perhubungan dalam menentukan prioritas

program dan kegiatan Tahun 2018;

2. Melaksanakan kesinambungan pembangunan daerah untuk mendukung visi dan misi daerah;

3. Meningkatkan pelayanan di Bidang Perhubungan;

4. Mendukung penjabaran dari Renstra;

5. Menyediakan satu tolak ukur untuk mengukur dan melakukan evaluasi terhadap

kinerja tahunan;

6. Meningkatkan kenyamanan pengguna LLAJ di Kabupaten Humbang Hasundutan;

7. Meningkatkan pembinaan perencanaan SKPD;

8. Meningkatkan koordinasi perencaanaan dinas Perhubungan;

9. Meningkatkan sinkronisasi, koordinasi dan sinergitas dalam proses perencanaan dan

implementasi pembangunan daerah;

10. Meningkatkan keselarasan perencanaan pembangunan lintas wilayah, lintas sektoral

dan lembaga-lembaga.

B. Sasaran

1. Meningkatnya pelayanan angkutan;

2. Meningkatnya pemahaman masyarakat akan tertib berlalulintas;

3. Meningkatnya keamanan dan keselamatan ber lalulintas;

4. Terwujudnya pelayanan angkutan lebaran, natal dan tahun ;

5. Terlaksananya koordinasi dalam peningkatan pelayanan angkutan (Forum LLAJ)

6. Terwujudnya pematangan lahan dan drainase terminal doloksanggul;

7. Terlaksananya pengadaan dan pembangunan halte;

8. Terlaksananya operasional pemeriksaan kelengkapan izin usaha Trayek dan speksi.

9. Terlaksananya pengadaan dan pemasangan rambu lalu lintas;

10. Terlaksananay pengadaan papan nama jalan

11. Terlaksananya pengadaan dan pemasangan pita penggaduh.

Page 29: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 27

2. PROGRAM DAN KEGIATAN

Pada Tahun 2018, Dinas Perhubungan Kabupaten Humbang Hasundutan akan menjalankan

program dan kegiatan sebagai berikut :

1. Unsur Pendukung

Sekretariat sebagai unsur pendukung berlangsungnya kegiatan Dinas Perhubungan

Kabupaten Humbang Hasundutan memiliki Program dan kegiatan sebagai berikut:

A. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran :

1. Penyediaan jasa surat menyurat;

2. Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik;

3. Penyediaan peralatan dan bahan kebersihan kantor;

4. Penyediaan jasa perbaikan peralatan kerja

5. Penyediaan alat tulis kantor;

6. Penyediaan barang cetakan dan penggandaan;

7. Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor;

8. Penyediaan makanan dan minuman;

9. Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah;

10. Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke dalam daerah;

B. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur;

1. Pengadaan Mobil Patwal;

2. Pengadaan Mobil Dinas;

3. Pengadaan Mobil Operasioan Patroli jalan raya;

4. Belanja pengecatan dan Aksesoris mobil operasional;

5. Pengadaan Peralatan/Perlengkapan Gedung Kantor;

6. Pemeliharaan rutin/berkala gedung kantor;

7. Pemeliharaan rutin/berkala kendaraan dinas/operasional; dan

8. Operasional Bus Angkutan Perkotaan.

C. Program Peningkatan Disiplin Aparatur;

1. Pengadaan Pakaian Dinas beserta Perlengkapannya

2. Penyusunan Laporan dan Dokumen Perencanaan SKPD

D. Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

1. Bimbingan teknis peningkatan kwalitas SDM

E. Program Rehabilitasi dan pemeliharaan prasarana dan Fasilitas LLAJ

1. Pemeliharaan sarana keselamatan transportasi darat

F. Program Peningkatan Pelayanan Angkutan

1. Koordinasi dalam peningkatan pelayanan angkutan (Forum LLAJ);

2. Pelayanan angkutan Lebaran, Natal Dan Tahun Baru;

3. Pengamanan / Pengaturan Rute Kunjungan Pejabat.

Page 30: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 28

G. Program Pembangunan Sarana Prasarana Perhubungan

1. Pembangunan terminal Doloksanggul;

2. Pembangunan balai/gedung pengujian kendaraan bermotor;

3. Pembangunan halte.

H. Program Pengendalian dan Pengamanan Lalu Lintas

1. Pengadaan pagar pengaman jalan (guardraill) di parlilitan, Tarabintang dan

Onanganjang.

2. Pengadaan dan pemasangan pagar pengaman jalan (guardrail) kec baktiraja

dan kecamatan paranginan

3. Pengadaan APILL (Warning Light)

4. Pengadaan dan Pemasangan Rambu-Rambu Lalu Lintas

5. Pengadaan dan pemasangan pita penggaduh

6. Pengadaan dan pemasangan handie talkie with repeater

7. Pembuatan Rambu-rambu di pasar

8. Implementasi Zona Selamat Sekolah (ZoSS)

9. Pengadaan dan pemasangan rambu-rambu lalu lintas (kelas jalan)

10. Pengadaan dan pemasangan rambu-rambu perairan

11. Pengadaan dan pemasangan pulau-pulau jalan

12. Pengadaan dan pemasangan cermin tikungan

13. Pengadaan dan pemasangan Lampu Penerangan Jalan Umum pada ruas jalan kabupaten.

I. Program Peningkatan kelaikan Pengoperasian Kendaraan bermotor

1. Operasional pemeriksaan kelengkapan izin usaha, trayek dan speksi

2. Pengawasan kendaraan angkutan barang

2. Program Substansi

Program Substansi merupakan program yang memuat program/kegiatan yang menjadi

prioritas pada Dinas Perhubungan Kabupaten Humbang Hasundutan yang dibagi kedalam

2 (dua) bidang diantaranya :

A. Bidang Manajemen dan Rekayasa Lalu Lintas dan Angkutan

1. Program Peningkatan Pelayanan Angkutan

a. Koordinasi dalam peningkatan pelayanan angkutan (Forum LLAJ)

b. Pelayanan angkutan lebaran, natal dan tahun baru.

2. Program peningkatan dan pengamanan lalulintas

a. Pengadaan pagar pengaman jalan (guardraill) di parlilitan, Tarabintang dan

Onanganjang.

b. Pengadaan dan pemasangan pagar pengaman jalan (guardrail) kec baktiraja

dan kecamatan paranginan

c. Pengadaan APILL (Warning Light)

Page 31: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 29

d. Pengadaan dan Pemasangan Rambu-Rambu Lalu Lintas

e. Pengadaan dan pemasangan pita penggaduh

f. Pengadaan dan pemasangan handie talkie with repeater

g. Pembuatan Rambu-rambu di pasar

h. Implementasi Zona Selamat Sekolah (ZoSS)

i. Pengadaan dan pemasangan rambu-rambu lalu lintas (kelas jalan)

j. Pengadaan dan pemasangan rambu-rambu perairan

k. Pengadaan dan pemasangan pulau-pulau jalan

l. Pengadaan dan pemasangan cermin tikungan

m. Pengadaan dan pemasangan Lampu Penerangan Jalan Umum pada ruas jalan kabupaten.

2. Program Peningkatan kelaikan Pengoperasian Kendaraan bermotor

a. Operasional pemeriksaan kelengkapan izin usaha, trayek dan speksi;

b. Pengawasan kendaraan angkutan barang.

B. Bidang Prasarana dan Sarana

1. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur;

a. Pengadaan Mobil Patwal;

b. Pengadaan Mobil Dinas;

c. Pengadaan Mobil Operasioan Patroli jalan raya;

d. Pengadaan Sepeda Motor Operasional;

e. Pengadaan Peralatan/Perlengkapan Gedung Kantor;

f. Pemeliharaan rutin/berkala gedung kantor;

g. Pemeliharaan rutin/berkala kendaraan dinas/operasional; dan

h. Operasional Bus Angkutan Perkotaan.

2. Program Pembangunan sarana dan prasarana Perhubungan

a. Pembangunan terminal Doloksaggul

b. Pembangunan balai/gedung pengujian kendaraan bermotor

c. Pembangunan gedung kantor dinas perhubungan

d. Pembangunan halte

3. Program Peningkatan Disiplin Aparatur

a. Pengadaan Pakaian Dinas beserta Perlengkapannya

b. Penyusunan Laporan dan Dokumen Perencanaan SKPD

4. Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

a. Bimbingan teknis peningkatan kwalitas SDM

5. Program Rehabilitasi dan pemeliharaan prasarana dan Fasilitas LLAJ

a. Pemeliharaan sarana keselamatan transportasi darat

Page 32: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

RENJA DISHUB 2018 30

BAB IV P E N U T U P

Rencana Kerja Dinas Perhubungan Kabupaten Humbang Hasundutan Tahun 2018 merupakan

dokumen perencanaan tahunan menjadi pedoman dalam penyusunan program dan kegiatan yang

dialokasikan dalam APBD Kabupaten Humbang Hasundutan Tahun Anggaran 2018.

Target Kinerja perencanaan pembangunan daerah yang dicantumkan dalam RPJMD

berkaitan dengan tingkat kinerja pemerintah daerah dan tingkat partisipasi masyarakat dalam

perencanaan daerah.

Output Rencana Kerja Dinas Perhubungan Kabupaten Humbang Hasundutan adalah

program tahunan yang sesuai dengan tupoksi dan sasaran program Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah Kabupaten Humbang Hasundutan.

Rencana Kerja Dinas Perhubungan Kabupaten Humbang Hasundutan selain menjadi

pelaksanaan kegiatan selama Tahun 2018 berfungsi pula sebagai sarana peningkatan kinerja

Dishub Sebagai bahan pelaksanaan kegiatan selama Tahun 2018, Renja juga digunakan sebagai

sarana untuk melakukan kegiatan yang dilaksanakan dalam satu tahun bagi seluruh jajaran Dinas

Perhubungan Kabupaten Humbang Hasundutan. Renja juga memberikan umpan balik yang sangat

diperlukan dalam pengambilan keputusan dan penyusunan rencana di masa mendatang oleh para

pimpinan manajemen dan seluruh staf Dinas Perhubungan Kabupaten Humbang Hasundutan

sehingga akan diperoleh peningkatan kinerja ke arah yang lebih baik.

Doloksanggul, Juli 2017

Page 33: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

jKESEPAKATAN KEGIATAN PRIORITAS/UNGGULAN DINAS PERHUBUNGAN TAHUN ANGGARAN 2018

Dengan mempertimbangkan dan berpedoman pada Visi, Misi dan RPJMD Kabupaten Humbang

Hasundutan 2016-2021, tugas, fungsi, wewenang dan tanggung jawab serta ketersediaan sumber daya yang

dimiliki Dinas Perhubungan, seluruh jajaran Dinas Perhubungan bersepakat menetapkan 9 (sembilan) kegiatan

prioritas/unggulan Dinas Perhubungan Tahun Anggaran 2018 sebagai berikut :

A. SEKRETARIAT

1. Pengadaan Mobil Patwal

2. Pengadaan Mobil Dinas

3. Pengadaan Mobil operasional Patroli Jalan raya (Patroli cabin)

4. Pengadaan peralatan/perlengkapan gedung kantor.

5. Bimbingan Teknis Peningkatan kwalitas SDM

6. Penyusunan Laporan dan dokumen perencanaan SKPD

B. BIDANG MRLLA

1. Pelayanan Angkutan Lebaran, natal dan Tahun Baru;

2. Pengamanan/pengaturan Rute Kunjungan Pejabat;

C. BIDANG PRASARANA DAN SARANA 1. Pembangunan Terminal Doloksanggul;

2. Pembanguna Balai Gedung Pengujian Kendaraan bermotor ;

3. Pembangunan Halte

4. Pengadaan dan pemasangan pulau-pulau jalan)

5. Pengadaan Guadraill (Pagar Pengaman Jalan)

6. Operasional pemeriksaan kelengkapan izin usaha, trayek dan speksi

7. Pengawasan kendaraan angkutan barang

Sesuai dengan hakekat kegiatan prioritas/unggulan, kami jajaran Dinas Perhubungan akan berupaya

maksimal untuk melaksanakan kegiatan secara optimal agar berhasil dengan baik.

Page 34: R E N C A N A K E R J A (renja) - humbanghasundutankab.go.id DISHUB...sebelumnya, peningkatan dari kinerja sebelumnya dan mengadakan hasil baru pada tahun selanjutnya. Sesuai dengan

Kami jajaran Dinas Perhubungan : Doloksanggul, Maret 2017

No Nama Tanda Tangan

1 Jaulim Simanullang SPd,MM 1.

2 Mery H.Silaban,S.Pd 2.

3 Parman Lumbangaol,ST 3.

4 Rickson M.Tambunan,SP.MSi 4.

5 Drs. Parlindungan Hutasoit 5.

6 Sabar Hasiholan Purba,SH.,MM 6.

7 Lamtiur Siburian,SE 7.

8 Sanggul Simatupang,SE 8.

9 Erikson N.Panjaitan,ST 9.

10 Pangaratoan Lumbantoruan 10.

11 Dasmer M.P.Purba,SE 11.

12 Junardi P.Purba 12.

13 Togi H.Purba 13.

14 Edward W.Lumbantoruan 14.

15 Untung KB Pasaribu 15.

16 Suberto Sitanggang,SH 16.

17. Johan Azis Sinaga 17.

18 Sanggam Y.Lumbantobing 18.

19 Jinto Pasaribu 19.

20 Gindo Leo Purba 20.

21 Herbert Edyson Purba 21.

22 Erwin Latief Simanullang 22.

23 Siter Edi Mancur 23.

24. Rajiman Simanullang 24.

25. Jusuf Rajagukguk 25.

26. Rocky Sihite 26.

27. Marno Antoni,SH 27.

28. Nelcorina J.Purba 28.