proyeksi keinginan

Upload: meylie-shahab

Post on 14-Oct-2015

615 views

Category:

Documents


53 download

DESCRIPTION

contoh proyeksi keinginan

TRANSCRIPT

PROYEKSI KEINGINAN

Proyeksi keinginan untuk mengikuti Pendidikan S2 di Program Pascasarjana UGM adalah sebagai berikut:1. Alasan mengikuti Pendidikan S2 di Program Pascasarjana UGM dengan program studi Teknik Kimia (Minat studi Magister Pengendalian Pencemaran Lingkungan):a) Melanjutkan studi sesuai dengan latar belakang pendidikan S1, yakni Teknik Lingkunganb) Memiliki minat yang tinggi terhadap permasalahan Pencemaran lingkungan dengan konsentrasi persampahan , khususnya dengan kondisi lokal Kota Pontianak, tempat asal calon Mahasiswa yaitu dimana terdapat berbagai permasalahan mengenai pengolahan persampahan. c) Memiliki keinginan yang kuat untuk dapat berkontribusi pada perkembangan dan kemajuan daerah, khususnya Kota Pontianak.d) Melihat perkembangan dunia pendidikan yang masih banyak membutuhkan dosen-dosen/ tenaga profesional yang handal di bidang Teknik Lingkungan khususnya dalam pengendalian pencemaran lingkungan.2. Harapan yang diinginkan dari mengikuti pendidikan S2 di Program Pascasarjana UGM :a) Meningkatkan kapabilitas diri sebagai kaum intelektual yang membantu masyarakat dalam mengembangkan dan memajukan pembangunan daerah.b) Menjadi lebih peka akan perkembangan di bidang Teknik Sipil khususnya Geoteknik. Adapun kepekaan itu dibuktikan dengan langkah konkret, seperti melakukan kajian-kajian ataupun penelitian serta ikut berperan aktif di berbagai kegiatan yang berhubungan dengan Teknik Sipil khususnya menyangkut bidang Geoteknik.c) Memperoleh bekal lebih baik untuk mempersiapkan diri menjadi dosen di bidang Teknik Sipil.3. Rencana yang akan dilakukan setelah menyelesaikan Pendidikan S2 di Program Pascasarjana UGM :a) Melanjutkan studi kejenjang pendidikan Doktoral (S3).b) Berperan serta dalam dunia Universitas dengan menjadi dosen di bidang Teknik Lingkungan.c) Membuat kajian-kajian atau penelitian mengenai masalah-masalah Pengendalian Pencemaran Lingkungan, untuk kemudian dapat dijadikan buku atau dipublikasikan kepada masyarakat.d) Memahami lebih mendalam tentang perkembangan di bidang Teknik Lingkungan khususnya Pengendalian pencemaran lingkungan dan mencari solusi-solusi ataupun alternatif terbaru untuk memecahkan masalah-masalah terkini khususnya di bidang lingkungan

Calon Mahasiswa,

Syarifah Melly Maulina, ST.