proposal sponsorship kkn 52 unair prajjan camplong(lengkap)

12

Upload: izzatin-faza

Post on 01-Feb-2016

83 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

Proposal sponsorship KKN BBM 52 unair, semoga bisa bermanfaat. :) .

TRANSCRIPT

Page 1: Proposal Sponsorship KKN 52 UNAIR Prajjan Camplong(Lengkap)
Page 2: Proposal Sponsorship KKN 52 UNAIR Prajjan Camplong(Lengkap)
Page 3: Proposal Sponsorship KKN 52 UNAIR Prajjan Camplong(Lengkap)

Rencana Bidang Garapan

a) Prajjan Sehat Sejak Dini b) Penyuluhan dan Sosialisasi Pentingnya Pengecekan

Tekanan Darah, Glukosa, Kolesterol, dan Golongan Darah.

a) Kerja Bakti “Prajjan Bersih Camplong Sehat” b) Penyuluhan tentang Pentingnya Menjaga Kebersihan

Lingkungan

a) Prajjan Menabung b) Pelatihan Pengolahan Abon Ikan

a) Revitalisasi Perpustakaan Desa b) Bimbingan Belajar Tambahan c) English Club

d) Lomba Kelereng e) Lomba Makan Kerupuk f) Lomba Balap Karung g) Lomba Cantolan Topi h) Lomba Memasukkan Paku kedalam Botol i) Lomba Joget Ibu – Ibu

Page 4: Proposal Sponsorship KKN 52 UNAIR Prajjan Camplong(Lengkap)

SASARAN

Kegiatan KKN-BBM diarahkan kepada tiga sasaran, sebagai berikut:

1. Mahasiswa Peserta KKN-BBM.

2. Masyarakat (dan Pemerintah) di wilayah Kelurahan Prajjan,

Kecamatan Camplong, Kabupaten Sampang.

3. Perguruan tinggi

Anggaran Dana

Rekapitulasi Pengeluaran

No Keterangan Jumlah

1. Kesekretariatan Rp 1.576.000,00

2. Lingkungan Rp 820.000,00

3. Kesehatan Rp 1.780.000,00

4. Perancangan Bisnis Rp 1.735.000,00

5. Pendidikan Rp 1.826.500,00

6. Konsumsi Rp 5.769.000,00

7. Publikasi dan Dokumentasi Rp 180.000,00

8. Operasional Rp 2.400.000

9. Perlombaan Rp 430.000,00

10. Tambahan Rp 150,000

Total Rp 16.666.500,00

Page 5: Proposal Sponsorship KKN 52 UNAIR Prajjan Camplong(Lengkap)

Jadwal Pelaksanaan

KKN-BBM ke-52 akan dilaksanakan pada 28 Juli – 22

Agustus 2015.

Penanggungjawab

Penanggungjawab dari kegiatan ini adalah Universitas

Airlangga.

Penutup

Demikian proposal ini kami susun sebagai langkah

awal pelaksanaan KKN-BBM Universitas Airlangga ke-

52 yang berlokasi di Kelurahan Prajjan, Kecamatan

Camplong, Kabupaten Sampang. Melalui berbagai

program kegiatan tersebut, diharapkan akan

meningkatkan kualitas dan harkat hidup masyarakat.

Keberhasilan berbagai program kegiatan tersebut

tentunya tidak akan lepas dari peran serta aktif

berbagai pihak. Oleh karena itu, besar harapan kami

atas bantuan kerjasama dari berbagai pihak demi

kelancaran kegiatan tersebut.

Page 6: Proposal Sponsorship KKN 52 UNAIR Prajjan Camplong(Lengkap)

PESERTA KKN-BBM 52

UNIVERSITAS AIRLANGGA

Kelurahan Prajjan, Kecamatan Camplong,

Kabupaten Sampang

1. Elysa Daniar : Fakultas Ekonomi dan Bisnis

2. Dewi Sulthoniyah : Fakultas Farmasi

3. Yosua Michael L T : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

4. Ludfi Zahro U N : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

5. Fitria Nur Izzatin Faza: Fakultas Sains dan Teknologi

6. Alfiranto Kusuma R : Fakultas Sains dan Teknologi

7. Yulis Majidatul C : Fakultas Ilmu Budaya

8. Moch Batinur : Fakultas Perikanan dan Kelautan

9. Sabrina Dhimas P N : Fakultas Perikanan dan Kelautan

Page 7: Proposal Sponsorship KKN 52 UNAIR Prajjan Camplong(Lengkap)

Halaman Pengesahan Proposal

Kuliah Kerja Nyata-Belajar Bersama Masyarakat (KKN-

BBM) Ke– 52

Universitas Airlangga

Kelurahan Prajjan, Kelurahan Kecamatan Camplong,

Kabupaten Sampang Nama Mahasiswa NIM 1. Elysa Daniar 041211131027 2. Dewi Sulthoniyah 051211131166 3. Yosua Michael L T 071211133061 4. Ludfi Zahro Un Naghfiroh 071211631101 5. Fitria Nur Izzatin Faza 081211631002 6. Alfiranto Kusuma Raharjo 081211731001 7. Yulis Majidatul C 121211133034 8. Moch Batinur 141211132023 9. Sabrina Dhimas Putri Nabila 141211133091 Rencana Biaya : Rp 16.666.500,00

Sumber Dana : - Donatur dan Sponsorship

Surabaya, 20 Juni 2015

Page 8: Proposal Sponsorship KKN 52 UNAIR Prajjan Camplong(Lengkap)
Page 9: Proposal Sponsorship KKN 52 UNAIR Prajjan Camplong(Lengkap)

Paket Sponsorship

Donatur

Kami juga menerima sumbangan atas nama pribadi dalam kegiatan ini.

Pembayaran

Pembayaran sponsorship maupun donator dapat dilakukan melalui

rekening bank mandiri 142-00-1408082-3 a.n Fitria Nur Izzatin Faza

Kontraprestasi Platinum Gold Silver Bronze

Penyebutan sponsor dalam semua acara

V V - -

Pemasangan logo dalam semua banner

V V - -

Sertifikat kerjasama

V V V V

Banner L (30 cm X 30

cm )

M(30 CMX 30

CM)

S(30CMX15CM) -

Presentasi Biaya Sponsorship

50% dari total

pengeluaran

35% dari total

pengeluaran

20%dari total

pengeluaran

10% dari total

pengeluaran

Page 10: Proposal Sponsorship KKN 52 UNAIR Prajjan Camplong(Lengkap)

LEMBAR PERSETUJUAN

KERJASAMA

Lembar pengesahan

Lembar Persetujuan Kerjasama Sponsorship

Perusahaan/Instansi :

Nama :

Alamat :

Telepon/HP/Fax :

Kami menyatakan kesediaan kami untuk menjadi

sponsorship kegiatan KKN-BBM 52 Universitas Airlangga di

Kelurahan Prajjan, Kecamatan Camplong, Kabupaten Sampang

Dengan nominal :

Dengan Kalimat :

dan dengan kompensasi yang diberikan pihak saudara kepada

kami adalah seperti yang tercantum dalam proposal.

Pihak Sponsor

(…………………………….……)

Nama terang

Diterima Oleh

(…………………………………)

Nama terang

Page 11: Proposal Sponsorship KKN 52 UNAIR Prajjan Camplong(Lengkap)
Page 12: Proposal Sponsorship KKN 52 UNAIR Prajjan Camplong(Lengkap)