proposal karang taruna bn

4
KARANG TARUNA BINA REMAJA DESA KRADENAN KEC. KERSANA KAB. BREBES PROPOSAL KEGIATAN PEMBIBITAN DAN BUDI DAYA LELE I. PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Karang Taruna Bina Remaja Desa Kredenan Kecamatan Kersana Kabupaten Brebes dalam perkembangannya telah melaksanakan beberapa kegiatan baik di bidang  pengembagan kepemuda an maupun pelayanan kepada masyarakat. Dibidang Kepemudaan Karang Taruna Bina Remaja telah memiliki kegiatan usaha ekonomi produktif diantaranya persewaan sound system. Dalam upayanya peningkatan ekonomi sosial produktif yang berupa Pembibitan dan Budi Daya Lele perlu adanya tambahan modal g una terlaksananya kegiatan tersebut. Terkait dengan hal tersebut kami mengajukan permohonan usulan bantuan Hibah kepada Bapak Gubernur Jawa Tengah sebagai upaya pengembangan usulan ekonomi produktif dimaksud. 2. Dasar Hukum 1. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1950 tentang Pembentukan Provinsi Jawa Tengah. 2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentag Pemerintah Daerah. 3. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2009 tentang Kesejahteraan Sosial. 4. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2012 tentang Penyelenggaraan Kesejahteraan Sosial. 5. Peraturan Menteri Sosial Republik Indonesia Nomor 77/HUK/2010 tentang Pedoman Dasar Karang Taruna. 6. Peraturan Gubernur Jawa Tengah Nomor 64 Tahun 2008 tentang Penjabaran Tugas Pokok, Fungsi dan Tata Kerja Dinas Sosial Provinsi Jawa Tengah. 3. Visi dan Misi a. Visi Membangun generasi muda yang sehat dan kreatif dalam bermasyarakat  b. Misi 1) Melaksanakan kegiatan Rekreasi, Olah Raga dan Kesenian (ROK) yang  bertumpu pada prestasi. 2) Melakukan kegiatan Usaha Kesejahteraan Sosial dalam bentuk membantu  penanganan Pen yandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS). 3) Melakukan kegiatan Usaha Ekonomi Produktif (UEP) untuk membantu upaya  pengentasan Penyand ang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS). 4) Membimbing dan mengarahka anggota untuk melaksanakan kegiatan-kegiatan  positif dalam mengisi waktu luang. II. Maksud dan Tujuan a. Maksud Mengembangkan usaha ekonomi produktif Pembibitan dan Budi Daya Lele Karang Taruna Bina Remaja Desa Kradenan Kec. Kersana Kab. Brebes.  b. Tujuan

Upload: nunu-ozil-paqtu-doeloz

Post on 13-Oct-2015

538 views

Category:

Documents


117 download

DESCRIPTION

Proposal bina remaja

TRANSCRIPT

KARANG TARUNABINA REMAJADESA KRADENAN KEC. KERSANA KAB. BREBES

PROPOSAL KEGIATAN PEMBIBITAN DAN BUDI DAYA LELE

I. PENDAHULUAN1. Latar BelakangKarang Taruna Bina Remaja Desa Kredenan Kecamatan Kersana Kabupaten Brebes dalam perkembangannya telah melaksanakan beberapa kegiatan baik di bidang pengembagan kepemudaan maupun pelayanan kepada masyarakat. Dibidang Kepemudaan Karang Taruna Bina Remaja telah memiliki kegiatan usaha ekonomi produktif diantaranya persewaan sound system.Dalam upayanya peningkatan ekonomi sosial produktif yang berupa Pembibitan dan Budi Daya Lele perlu adanya tambahan modal guna terlaksananya kegiatan tersebut. Terkait dengan hal tersebut kami mengajukan permohonan usulan bantuan Hibah kepada Bapak Gubernur Jawa Tengah sebagai upaya pengembangan usulan ekonomi produktif dimaksud.2. Dasar Hukum1. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1950 tentang Pembentukan Provinsi Jawa Tengah.2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentag Pemerintah Daerah.3. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2009 tentang Kesejahteraan Sosial.4. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2012 tentang Penyelenggaraan Kesejahteraan Sosial.5. Peraturan Menteri Sosial Republik Indonesia Nomor 77/HUK/2010 tentang Pedoman Dasar Karang Taruna.6. Peraturan Gubernur Jawa Tengah Nomor 64 Tahun 2008 tentang Penjabaran Tugas Pokok, Fungsi dan Tata Kerja Dinas Sosial Provinsi Jawa Tengah.3. Visi dan Misia. VisiMembangun generasi muda yang sehat dan kreatif dalam bermasyarakatb. Misi1) Melaksanakan kegiatan Rekreasi, Olah Raga dan Kesenian (ROK) yang bertumpu pada prestasi.2) Melakukan kegiatan Usaha Kesejahteraan Sosial dalam bentuk membantu penanganan Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS).3) Melakukan kegiatan Usaha Ekonomi Produktif (UEP) untuk membantu upaya pengentasan Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS).4) Membimbing dan mengarahka anggota untuk melaksanakan kegiatan-kegiatan positif dalam mengisi waktu luang.II. Maksud dan Tujuana. MaksudMengembangkan usaha ekonomi produktif Pembibitan dan Budi Daya Lele Karang Taruna Bina Remaja Desa Kradenan Kec. Kersana Kab. Brebes.b. Tujuan1) Salah satu upaya membantu pemerintah dalam mengurangi pengangguran di wilayah pedesaan khususnya dari sisi generasi muda.2) Sebagai upaya peningkatan kualitas hidup masyarakat dalam rangka pengentasan kemiskinan.3) Ikut serta mengsukseskan program Bapak Gubernur Jawa Tengah Bali Deso Mbangun NdesoIII. Kegiatan Yang Sudah Dilakukana. Bidang Rekreasi, Olahraga dan KesenianDiantaranya adalah :1) Latihan sepakbola2) Pertandingan olah raga untuk memeriahkan hari Kemerdekaan Republik Indonesia.b. Bidang Usaha Ekonomi Produktif1) Usaha pembudidayaan lele dengan sistem bagi hasil antara Anggota Karang Taruna.2) Usaha persewaan Sound SystemIV. Kegiatan Yang Akan Dilakukana. Bidang Rekreasi, Olahraga dam Kesenian1) Melakuakan latihan secara rutin agar bisa mengikuti kejuaraan olah raga antar desa.2) Melakukan rutin bidang kesenian untuk mengembagkan potensi yag dimiliki oleh anggota Karang Taruna Bina Remaja.b. Bidang Usaha Kesejahteraan Sosial1) Melakukan pendataan PMKS secara berkelanjutan2) Membantu penyandang cacat secara berkelanjutanc. Bidang Usaha Ekonomi Produktif (UEP)1) Pelatihan dan pengembangan budi daya lele2) Pengembangan usaha persewaan Sound SystemV. Potensi dan Sumber DayaPotensi yang mendukung dalam usulan kegiatan ini adalah :1. Adanya kolam yang dapat dimanfaatkan untuk budi daya ikan lele.2. Tersedianya air sebagai bahan dasar utama bagi usaha pembudidayaan ikan lele.3. Pengalaman yang cukup lama dalam budidaya ikan lele.4. Jaringan pemasaran yang sudah terbuka di pasar yang ada di sekitar Desa Kradenan.5. Dukungan masyarakat maupun Pemerintah Desa Kradenan Kec. Kersana Kab. Brebes.VI. Rencana Anggaran Biaya

Rencana Anggaran BiayaKegiatan Pembibitan dan Budi Daya LeleNoUraianRincianJumlah

VolSatuanHarga

1.Pengadaan Papan Organisasi Karang Taruna1BuahRp. 140.0000Rp. 160.000

2.Pengadaan Jaket Seragam12BuahRp. 70.000Rp. 840.000

3.Pengadaan Bibit Lele6.600EkorRp. 500Rp. 3.300.000

4.Penyediaan Makanan Ikan100KgRp 7.000Rp. 700.000

VII. Struktur OrganisasiSesuai dengan Keputusan Kepala Desa Kradenan Nomor 141.1/03/IX/2013 Tahun 2013 tanggal 24 September 2013, susunan Pengurus Karang Taruna Bina Remaja Desa Kradenan Kec. Kersana Kab. Brebes adalah sebagai berikut :

Pembina: Kepala Desa KradenanKetua: KirnoWakil Ketua: Chozinatul AsrorSekretaris: NurkholikBendahara: KusnadiSeksi-seksi :a. Seksi Olahraga1) Dede Sunandi2) Soleh Abdurohmanb. Seksi Keagamaan1) Dedi Mulyono2) Iman Suhanac. Seksi Keamanan1) Tanuri2) Jamald. Seksi Humas1) Slamet Riyadi2) Dian Purnama PutraVIII. PenutupDemikian Proposal usulan ekonomi produktif ini semoga mendapatkan perhatian dari Bapak Gubernur Jawa Tengah guna peningkatan kegiatan Karang Taruna di Desa Kradenan Kec. Kersana Kab. Brebes, dan atas dikabulkannya permohonan ini kami haturkan terima kasih.

Kradenan, 26 Agustus 2013 KetuaKarang Taruna Bina RemajaDesa Kradenan Kec. Kersana Kab. Brebes

KIRNO

Mengetahui

CamatKepala DesaKecamatan KersanaDesa Kradenan

.....................................RUDINNIP.