proposal donatur fosmatif unlimited

16
4 PANITIA FOSMATIF UNLIMITED ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) SMA IT IHSANUL FIKRI Jl.Pabelan 1 Pabelan Mungkid Magelang 56551, Telp./Fax. (0293) 3280974 A. PENDAHULUAN Segala puji bagi Allah yang telah memberi taufiq dan hidayah-Nya sehingga kita bisa merasakan berbagai nikmat-Nya yang tidak dapat dihitung dengan hitungan matematika, apabila semua lautan di muka bumi dijadikan tinta dan semua kayu yang ada di muka bumi dijadikan pena niscaya tidak akan bisa menulis semua nikmat Allah yang diberikan kepada umat Tak lupa sholawat dan salam semoga tercurahkan kepada tauladan seluruh umat, Murabi segala Murabi, serta seorang yang memiliki akhlak yang tidak dimiliki oleh orang kebanyakan yaitu Rasulullah SAW yang telah menyampaikan risalah Allah SWT hingga sampai hari ini, kita masih bisa menikmatinya. B. LATAR BELAKANG Festival OSIS SMA IT Ihsanul Fikri merupakan upaya penanaman kesadaran kepada generasi muda Indonesia, bahwa pengembangan potensi dan kreatifitas sangat penting bagi pemuda. Untuk dapat meluruskan persatuan dan kesatuan Bangsa Indonesia dan mengangkat harkat martabat Bangsa Indonesia. Selain itu, menciptakan generasi yang bermoral dan berkarakter tinggi menjadi pedoman bagi kami untuk berpartisipasi dalam pelurus dan penerus perjuangan bangsa. Pada FOSMATIF tahun ini, kami akan menyuguhkan berbagai macam event yang mampu mengobarkan semangat pelurus penerus bangsa, seperti “Dzikir Nasional” bersama Ustadz Arifin Ilham, kita akan diajak untuk menatap masa depan dengan nilai-nilai religi yang khas dari beliau. Berhubungan dengan suatu apresiasi seni yang menarik, nasyid adalah salah satu cabang seni yang kami pilih. Karena nasyid merupakan media kami untuk memasukkan nilai-nilai religi kepada pemuda maupun Get Innovation, Full Inspiration

Upload: rickyafdita

Post on 08-Aug-2015

468 views

Category:

Documents


16 download

DESCRIPTION

OSIS SMAIT Ihsanul Fikri

TRANSCRIPT

PANITIA FOSMATIF UNLIMITEDORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)

SMA IT IHSANUL FIKRIJl.Pabelan 1 Pabelan Mungkid Magelang 56551, Telp./Fax. (0293) 3280974

A. PENDAHULUANSegala puji bagi Allah yang telah memberi taufiq dan hidayah-Nya sehingga kita bisa merasakan berbagai nikmat-Nya yang tidak dapat dihitung dengan hitungan matematika, apabila semua lautan di muka bumi dijadikan tinta dan semua kayu yang ada di muka bumi dijadikan pena niscaya tidak akan bisa menulis semua nikmat Allah yang diberikan kepada umat Tak lupa sholawat dan salam semoga tercurahkan kepada tauladan seluruh umat, Murabi segala Murabi, serta seorang yang memiliki akhlak yang tidak dimiliki oleh orang kebanyakan yaitu Rasulullah SAW yang telah menyampaikan risalah Allah SWT hingga sampai hari ini, kita masih bisa menikmatinya.

B. LATAR BELAKANGFestival OSIS SMA IT Ihsanul Fikri merupakan upaya penanaman kesadaran kepada generasi muda Indonesia, bahwa pengembangan potensi dan kreatifitas sangat penting bagi pemuda. Untuk dapat meluruskan persatuan dan kesatuan Bangsa Indonesia dan mengangkat harkat martabat Bangsa Indonesia. Selain itu, menciptakan generasi yang bermoral dan berkarakter tinggi menjadi pedoman bagi kami untuk berpartisipasi dalam pelurus dan penerus perjuangan bangsa. Pada FOSMATIF tahun ini, kami akan menyuguhkan berbagai macam event yang mampu mengobarkan semangat pelurus penerus bangsa, seperti Dzikir Nasional bersama Ustadz Arifin Ilham, kita akan diajak untuk menatap masa depan dengan nilai-nilai religi yang khas dari beliau. Berhubungan dengan suatu apresiasi seni yang menarik, nasyid adalah salah satu cabang seni yang kami pilih. Karena nasyid merupakan media kami untuk memasukkan nilai-nilai religi kepada pemuda maupun khalayak umum dan menyisipkan pesan moral melalui media informal yang mudah membaur dikalangan muda, maka dari itu dalam serangkaian acara kami pada kali ini, kami mengundang Awan Nasyid yang merupakan grup nasyid papan atas nasional untuk berpartisipasi dalam acara ini. Untuk meningkatkan pengetahuan siswa dalam berbagai hal maka kami menggelar Seminar Nasional yang nantinya diisi oleh salah seorang dokter sekaligus dosen di Universitas di Jakarta, yaitu Dr. Saiful Bahri Lc. Dengan tema Rumus Jitu Manajemen Waktu. Harapan kami di acara akhir tahun OSIS periode 2012/2013 yang menjadi tradisi turun temurun dari SMA IT Ihsanul Fikri agar dapat menjadi salah satu sarana memperkenalkan SMAIT Ihsanul Fikri kepada khalayak umum, sebagai sekolah Islam terpadu yang berprestasi, kreatif, dan inovatif yang berlandaskan nilai-nilai Islam.

Get Innovation, Full Inspiration

1

C. TUJUAN KEGIATAN1. Menumbuhkan semangat para pemuda untuk menyongsong masa depan yang lebih baik dengan berbagai hal positif. 2. Membentuk generasi pelurus, penerus bangsa dengan semangat perubahan. 3. Memperkenalkan eksistensi sekolah islam terpadu kepada masyarakat Kabupaten Magelang dan DI. Yogyakarta. 4. Menjadikan nasyid sebagai sarana dakwah yang menarik. 5. Mendorong masyarakat untuk terus menuntut ilmu. 6. Membentuk bangsa yang menghargai pentingnya manajemen waktu. 7. Mendorong keantusiasan masyarakat dalam mengikuti pengajian. 8. Melestarikan kuliner Indonesia.

D. NAMA KEGIATANKegiatan ini dilaksanakan dalam serangkaian acara :

FOSMATIF UNLIMITED(Festival OSIS SMA IT Ihsanul Fikri)E. TEMA KEGIATANTema dalam kegiatan FOSMATIF UNLIMITED adalah

PEMUDA PENURUS PELURUS BANGSAF. PESERTASiswa-siswi SMP-SMA-SMK IT Ihsanul Fikri Seluruh guru dan staff karyawan PPIT Ihsanul Fikri. Siswa siswi SMP- SMA IT se- Kedu dan DIY. Seluruh wali murid SMP-SMA-SMK IT Ihsanul Fikri Siswa siswi dan wali murid PPD (Penerimaan Peserta Didik) SMP-SMASMK IT Ihsanul fikri Majelis talim Kabupaten Magelang Alumni SMP- SMA IT Ihsanul Fikri Kerohanian Islam SMA se-Kab. Magelang Masyarakat Umum

Target Peserta 2000 orangGet Innovation, Full Inspiration2

G. PELAKSANAAN ACARAHari Tanggal Tempat : Ahad : 19 Mei 2013 : GOR Haji Asyari LPIT Ihsanul Fikri Mungkid, Magelang.

H. SUSUNAN PANITIA(Terlampir)

I. SUSUNAN ACARA(Terlampir)

J. ANGGARAN DANA(Terlampir)

K. LEMBAR DONATUR(Terlampir)

L. PENUTUPDemikian proposal ini kami ajukan sebagai bahan pertimbangan dari berbagai pihak yang berkepentingan. Semoga kegiatan yang diadakan dapat bermanfaat sehingga mendapat ridho dan kemudahan dari Allah SWT. Atas perhatian dan kerjasama yang diberikan kami ucapkan terimakasih. Magelang, 27 Januari 2013 Ketua Panitia, Sekretaris Panitia,

Ilham Hamiddin Mengetahui, Kepala SMAIT Ihsanul Fikri,

M. Hanif Ibrahim

WakaBid. Kesiswaan,

Jamaluddin, BA.

Umar Fadlullah H., Lc.

Get Innovation, Full Inspiration

3

PANITIA FOSMATIF UNLIMITEDORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)

SMA IT IHSANUL FIKRIJl.Pabelan 1 Pabelan Mungkid Magelang 56551, Telp./Fax. (0293) 3280974

Lampiran 1

SUSUNAN PANITIAPenanggung Jawab Pembina Steering Committe : Jamaludin BA. : Umar Fadlullah H., Lc. : Dzaki Sholihin M Kurnaeni Nurhaida Laela Farhatun Zakiyah

Organizing Committe Ketua Panitia : Ilham Hamiddin Wakil Ketua Panitia : Hafitzha Zahra Nabila Sekretaris : M. Hanif Ibrahim H Disty Husna Fajryani Bendahara : M. Syagerry Alvio Seba Zulfa Choirot Seksi seksi : Sie Acara : Trianto Yoga P. Fahmi Budi R. Hudzaifah D. M. Rosyid M. Yasin Mira Mufidaturrahmah Ahsana Dewi Aisyah Inayah Sofiyati Isy Karima Nursalamah Rizqi Akmalia Sie Humas dan Publikasi : Ahmad Hirzi F.T. Atnanta Mada S. Ricky Afdita Adip P. Heryan Anggara P. M. Haidar Alam Halimah Nurrisa Ilma Fitria Nurika Arista Ulfa Anggraeni Diinaul Qayyimah Fauziah Tahta Wahyuni Novia Nur Rahmawati

Sie Dekorasi dan Dokumentasi : Farchan Bachtiar Aslam Noor A. M. Syifaurrahman M. Faisal A. M. Fitrah S. Yasmin Hilyatul Jannah Khodijah Safinaturrahmah Intan Rafika Khansa Salsabila Nurul Mufida Zulfani W. Sie Konsumsi : Fahmi Rudi W. Asyfa Widaya B. Muflihul Ihsan Hamzah A.A. M. Hafitz Al-Huda M. Zaki Abdurrahman Raka Noor Syahidah Aulia Husna Kintan Aulia Nastiti Layla Qanita Lili Nurrokhim Riris Asyhar H. Sabrina Elia A.4

Get Innovation, Full Inspiration

Sie Perlengkapan : Fahriza Galih Bangkit Permadi M. Shalahudin M. Irfan M. Nur Aziz R. M. Rasyid R.

M. Wirawansyah Nurizqi Sarinastiti Arifah Apriliyani Devita Ayu W. Fatin Diyan F. Ligiea Ryne N. Rona Kembar Gayatri Magelang, 27 Januari 2013

Ketua Panitia,

Sekretaris Panitia,

Ilham Hamiddin Mengetahui, Kepala SMAIT Ihsanul Fikri,

M. Hanif Ibrahim

WakaBid. Kesiswaan,

Jamaluddin, BA.

Umar Fadlullah H., Lc.

Get Innovation, Full Inspiration

5

PANITIA FOSMATIF UNLIMITEDORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)

SMA IT IHSANUL FIKRIJl.Pabelan 1 Pabelan Mungkid Magelang 56551, Telp./Fax. (0293) 3280974

Lampiran 2

SUSUNAN ACARAAhad, 19 Mei 2013 o 09.00- 09.30 Performance Awan Nasyid o 09.30 12.00

Seminar Nasionalbersama Dr. SaifulBahri, Lc.

Jurus Jitu Manajemen Waktuo 13.00 15.00

BersamaUstad Arifin Ilham bermuhasabah diri dalam

Dzikir Nasional Bersihkan Diri, Sucikan Fikri, Putihkan Hati

BAZAAR and FOOD FESTIVAL

Get Innovation, Full Inspiration

6

PANITIA FOSMATIF UNLIMITEDORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)

SMA IT IHSANUL FIKRIJl.Pabelan 1 Pabelan Mungkid Magelang 56551, Telp./Fax. (0293) 3280974

Lampiran 3

ANGGARAN DANASUMBER PEMASUKANURAIAN Tiket penyewaan stand Sponsorship TOTAL PEMASUKAN Rp Rp Rp Rp HARGA 25.000,00 150.000,00 12.404.000,00 Rp Rp Rp TOTAL 20.000.000,00 2.400.000,00 12.404.000,00 34.804.000,00

PENGELUARANACARA URAIAN Fee Ustad Arifin Ilham Fee Awan Nasyid Fee Ustad Saiful Bahrie Kenang-kenangan Doorprize TOTAL URAIAN Pamflet Spanduk Biaya pulsa Akomodasi pasang Bensin Tiket TOTAL URAIAN Sewa tanaman hias Kaos stand Backdrop 10x6 m Merchandise Tempat co-card stand Hiasan TOTAL Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp HUMAS DAN PUBLIKASI HARGA 350.000,00 400.000,00 250.000,00 300.000,00 300.000,00 500.000,00 2.100.000,00 HARGA 180.000,00 500.000,00 400.000,00 8.000.000,00 100.000,00 200.000,00 9.380.000,00 HARGA 5.000.000,00 2.000.000,00 2.000.000,00 225.000,00 100.000,00 9.325.000,00

DEKORASI DAN DOKUMENTASI

Get Innovation, Full Inspiration

7

KONSUMSI URAIAN Makan pembicara+ Snack pembicara Snack tamu undangan Rp Snack murid+guru+ wali murid + Peserta tausyiah sound system+ stand+ tamu undangan+parkir+ TOTAL URAIAN Tenda 2x3 Stand 2x3 tempat makan utk ikhwan & akhwat Karpet 16x30 Kipas 6 TV+shooting luar Lampu 15 Blower+stop kontak pemasangan Lakban+solasi+wipol karbol Kran+sutip Terminal rocky+ saklar Sound TV Plasma 42" Shooting (1 disc) sekat TOTAL URAIAN Sertifikat acara Surat undangan Penggandaan proposal Stempel Penggandaan LPJ Akomodasi panitia Amplop coklat Buku tamu ATK (penggaris,pulpen) TOTAL TOTAL PENGELUARAN Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp KESEKRETARIATAN HARGA 250.000,00 50.000,00 800.000,00 60.000,00 250.000,00 250.000,00 100.000,00 32.000,00 10.000,00 1.552.000,00 34.804.000,00 8 330.000,00 HARGA Rp 420.000,00

Rp Rp Rp

4.000.000,00 250.000,00 5.000.000,00 PERLENGKAPAN HARGA 350.000,00 250.000,00 50.000,00 500.000,00 250.000,00 450.000,00 200.000,00 280.000,00 45.000,00 87.000,00 25.000,00 1.750.000,00 400.000,00 400.000,00 250.000,00 5.287.000,00

Get Innovation, Full Inspiration

FORM DONATUR (lembar untuk donatur) Yang bertanda tangan di bawah ini : 1. Nama :.................................................................................................. Contact Person :.................................................................................................. Alamat :.................................................................................................. ............................................................................................... Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama : .......................................................................................................................................... Yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA. 2. Nama :.................................................................................................... Contact Person :..................................................................................................... Alamat : Sekretariat FOSMATIF UNLIMITED. Contact Person: (0293) 3280974 (SMA IT Ihsanul Fikri) 085602145062 (Humas FOSMATIF UNLIMITED) Dalam hal ini bertindak atas nama panitia FOSMATIF UNLIMITED. Nomer Rekening : a.n Nurus Shobah 9 15 837 799 ( Bank Muamalat Surabaya Darmo) Yang selanjutnya disebut PIHAK KEDUA. Kedua belah pihak dengan ini menyatakan setuju dan telah sepakat untuk mengikatkan diri dalam suatu perjanjian dengan kondisi sebagai berikut : PIHAK PERTAMA dapat bekerjasama sebagai sponsorship dengan kondisi: 1. .......................................................................................................................................... 2. .......................................................................................................................................... 3. .......................................................................................................................................... Keterangan : ................................................................................................................................................ .................................................... PIHAK KEDUA memberikan kompensasi sebagai berikut: 1. .......................................................................................................................... 2. .......................................................................................................................... 3. .......................................................................................................................... Demikian perjanjian kerjasama ini ditandatangani oleh kedua belah pihak, apabila terjadi kesalahan akan ditinjau kembali. __________________2013 Menyetujui, PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA

(..............................)

(....................................)

Get Innovation, Full Inspiration

9

FORM DONATUR (lembar untuk donatur) Yang bertanda tangan di bawah ini : 1. Nama :.................................................................................................. Contact Person :.................................................................................................. Alamat :.................................................................................................. ............................................................................................... Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama : .......................................................................................................................................... Yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA. 2. Nama :.................................................................................................... Contact Person :..................................................................................................... Alamat : Sekretariat FOSMATIF UNLIMITED. Contact Person: (0293) 3280974 (SMA IT Ihsanul Fikri) 085602145062 (Humas FOSMATIF UNLIMITED) Dalam hal ini bertindak atas nama panitia FOSMATIF UNLIMITED. Nomer Rekening : a.n Nurus Shobah 9 15 837 799 ( Bank Muamalat Surabaya Darmo) Yang selanjutnya disebut PIHAK KEDUA. Kedua belah pihak dengan ini menyatakan setuju dan telah sepakat untuk mengikatkan diri dalam suatu perjanjian dengan kondisi sebagai berikut : PIHAK PERTAMA dapat bekerjasama sebagai sponsorship dengan kondisi: 4. .......................................................................................................................................... 5. .......................................................................................................................................... 6. .......................................................................................................................................... Keterangan : ................................................................................................................................................ .................................................... PIHAK KEDUA memberikan kompensasi sebagai berikut: 4. .......................................................................................................................... 5. .......................................................................................................................... 6. .......................................................................................................................... Demikian perjanjian kerjasama ini ditandatangani oleh kedua belah pihak, apabila terjadi kesalahan akan ditinjau kembali. __________________2013 Menyetujui, PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA

(..............................)

(....................................)

Get Innovation, Full Inspiration

10