proker jamu

Upload: rizky-aidzin-fitri

Post on 07-Jul-2018

257 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    1/15

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1 Analisis Situasi

    Desa Tegalwangi adalah desa pecahan dari Desa Paleran yang mulai terbentuk mulai

    tahun 1998 dan disahkan pada tahun 2001, dimana Desa Tegalwangi mulai melaksanakan

     pesta demokrasi pemilihan Kepala Desanya !e"ak itulah pemerintahan dibangun secara akti# 

    oleh kepala desanya, yang dipimpin langsung oleh$

    %pk & '(T'() T*+*(, !* yaitu pada periode tahun 2001 sampai dengan tahun 200

    %pk D-D-K !'T-./(/, !& yaitu pada periode tahun 200 sampai dengan tahun 2012

    %pk D-D-K !'T-./(/, !& yaitu pada periode tahun 201 sampai dengan tahun 2019

    !ecara geogra#is Desa Tegalwangi merupakan pemerintahan desa yang berada di

    wilayah Kecamatan 'mbulsari, Kabupaten ember 3uas wilayah Desa Tegalwangi 249,928

    &a dengan ketinggian 5 68 m dpl

    !ecara umum batas batas adsministrasi wilayah Desa Tegalwangi meliputi $

    a !ebelah 'tara $ Desa Paleran, Kecamatan 'mbulsari

     b !ebelah Timur $ Desa Karangsono Kecamatan %angsalsari

    c !ebelah !elatan $ Desa Tan"ungsari Kecamatan 'mbulsari

    d !ebelah %arat $ Desa 'mbulsari Kecamatan 'mbulsari

    !truktur organisasi pemerintahan Desa Tegalwangi

    %erdasarkan Peraturan %upati ember (omer tahun 200 pada bab - pasal 1 ayat

    10 dan bab -- pasal 2 sampai tentang Perangkat Desa, maka struktur /rganisasi pemerintah

    Desa Tegalwangi di terangkan sebagai berikut$

    1 Pemerintah Desa adalah Kepala desa dan Perangkat desa,sebagai unsur penyelenggara

     pemerintah desa 7 %ab - pasal - ayat 10

    2 Perangkat Desa terdiri dari !ekretaris desa dan perangkat desa lainnya

    Perangkat Desa lainnya, sebagaimana dimaksud adalah terdiri dari$

    6 !eketariat Desa, yaitu $ a Kaur pemerintahan

     b Kaur 'mum

    c Kaur *konomi dan %angunan

    d Kaur Kese"ahteraan akyat

    e Kaur Keuangan

    4 Pelaksana Teknis 3apangan, yaitu $ a Kaur pamong Tani

     b Kaur Keamanan

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    2/15

    'nsur Kewilayahan, yaitu $ a Kepala Dusun atisongo

     b Kepala Dusun atilawang

    c Kepala Dusun Krangkongan

    111 Pemerintahan

    Desa Tegalwangi terdiri atas Dusun , yaitu Dusun atilawang , Dusun atisongo,

    Dusun Krangkongan dari semua dusun yang ada +enurut hasil registrasi penduduk akhir 

    2016 : 2014 "umlah penduduk Desa Tegalwangi sebanyak 966 "iwa yang terdiri atas laki : 

    laki sebanyak 691  "iwa, perempuan sebanyak 64 "iwa, balita sebanyak 14 "iwa,

    rema"a sebanyak 1689 "iwa, dewasa sebanyak 62 "iwa, dan lansia sebanyak 14 "iwa

     "umlah penduduk laki;laki terlihat lebih banyak dari pada perempuan, balita, rema"a, dewasa,dan lansia ata;rata penduduk Desa Tegalwangi berpro#esi sebagai petani, dan rata;rata

     penghasilan yang diperoleh sebesar p 1000000 per bulan Dilihat dari penghasilan yang

    diperoleh dapat dikatakan desa Tegalwangi sudah se"ahterah

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    3/15

     b %agaimana cara meningkatkan penggunaan sumber daya yang ada sehingga dapat

     bernilai ekonomi?

    c %agaimana cara untuk meningkatkan pengetahuan tentang kesehatan?

    d %agaimana cara meningkatkan kualitas pendidikan?

    1.3. Tujuan dan Manaat

    11Tu"uan $

    a Tu"uan 'mum $

    +elaksanakan pemberdayaan masyarakat di bidang pendidikan, kesehatan, ekonomi

    dan lingkungan hidup +elalui adanya P/!D>.>, Desa Tegalwangi, Kecamatan 'mbulsari,

    Kabupaten ember mendekatkan perguruan tinggi kepada masyarakat dan pemerintah melalui

    kegiatan yang dirasakan man#aatnya khususnya pada masyarakat desa tegal wangi b Tu"uan Khusus $

    1 %idang Kesehatan $

    'ntuk mengetahui cara meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang penyakit Demam

     berdarah yang semakin bermunculan di, Desa Tegalwangi, Kecamatan 'mbulsari,

    Kabupaten ember

    2 %idang Pendidikan $

    'ntuk meningkatkan dan menun"ang kualitas pendidikan akademik dan non akademik 

    %idang *konomi $

    'ntuk mengetahui cara peningkatan daya tarik masyarakat terhadap bidang kewirausahaan

    sebagai salah satu cara peningkatan pendapatan keluarga yaitu dengan meman#aatkan

    sumber daya yang ada di desa setempat

    6 %idang 3ingkungan &idup $

    +elakukan kegiatan bersih;bersih sungai di desa Tegalwangi yang saat ini mulai memaski

    musim hu"an

    12 +an#aat

    +an#aat yang dapat diperoleh dari Kuliah Ker"a (yata adalah$

    a %agi mahasiswa$

    1 +emberikan keterampilan kepada mahasiswa untuk melaksanakan program

     pengembangan dan pembangunan masyarakat desa

    2 +emberikan kesempatan kepada mahasiswa dalam menerapkan ilmu pengetahuan dan

    teknologi yang diperoleh selama studinya untuk membantu memecahkan masalah yang

    dihadapi masyarakat

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    4/15

    +emperoleh pengalaman yang berharga kepada mashasiswa dengan terlibat langsung

    dalam akti#itas masyarakat desa

     b %agi 'ni

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    5/15

    Khalayak sasaran program kegiatan kuliah ker"a nyata ini adalah warga desa setempat

    yang meliputi petani, peternak, siswa sekolah dasar dan anggota masyarakat lainnya >dapun

    klasi#ikasi khalayak sasarannya adalah $

    Perangkat desa $ merupakan penggerak masyarakat yang secara langsung mengarahkan

    masyarakat dalam pembangunan masyarakat seutuhnya

    Pemuka agama dan tokoh masyarakat $ peranan mereka di desa ini "uga sangat

     berpengaruh, sebab segala ucapan,tindakan dan perilaku mereka adalah panutan

    masyarakat desa

    +asyarakat desa $ pada umumnya pelaku utama dalam pembangunan, oleh karena itu

     pengabdian masyarakat perlu melibatkan secara langsung masyarakat dalam setiap

    akti

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    6/15

    Bawancara adalah suatu cara mengumpulkan data dengan cara menga"ukan pertanyaan

    secara langsung kepada in#orman atau autoritas yang berwenang dalam suatu masalah

    &al ini dilakukan untuk memperoleh data secara mendalam terhadap kegiatan atau

     program yang akan dilakukan !ehingga data yang dihasilkan dapat terpercaya dan

    akurat

    d Kun"ungan atau Penyuluhan

    Penyuluhan adalah proses perubahan perilaku di kalangan masyarakat agar mereka tahu,

    mau dan mampu melakukan perubahan demi tercapainya penigkatan produksi,

     pendapatan atau keuntungan dan perbaikan kese"ahteraan Dengan penyuluhan

    diharapkan ter"adi peningkatan pengetahuan, keterampilan dan sikap Pengetahuan

    dikatakan meningkat bila ter"adi perubahan dari tidak tahu men"adi lebih tahu

    Keterampilan dikatakan meningkat bila ter"adi perubahan dari yang tidak mampu men"adimampu melakukan suatu peker"aan yang berman#aat !edangkan sikap yang tadinya tidak 

     bisa men"adi bisa

    e Penga"aran

    Penga"aran adalah salah satu cara bagaimana mempersiapkan pengalaman bela"ar bagi

     peserta didik Dengan kata lain sebagai sarana diskusi untuk membantu, membimbing dan

    mengarahkan peserta didik untuk memiliki pengalaman bela"ar

    Pendekatan (onAormal

    !uatu metode pendekatan kepada masyarakat yang berkebalikan dengan pendekatan

    #ormal yang dilakukan guna mencapai suatu tu"uan sesuai dengan harapan Pendekatan

    in#ormal ini terdiri atas $

    a Pendekatan Kelompok 

    +odel pendekatan kelompok yang dilakukan adalah dengan cara penyuluhan secara

    kelompok dan diskusi Pendekatan ini dilakukan pada pertemuan PKK, penga"ian,

     posyandu, dan organisasi masyarakat lainnya b Pendekatan -ndi

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    7/15

    Partisipasi yang dilakukan adalah dengan cara memotidapun kendala yang dihadapi

    dan pemecahan yang dilakukan adalah sebagai berikut$

    261 Aaktor Penghambat

    Dalam pelaksanaan Kuliah Ker"a (yata di Dusun kra"an, kami menghadapi kendala;

    kendala sebagai berikut$

    a pola pikir masyarakatPola pikir masyarakat yang sederhana, hanya memikirkan kepentingan sesaat sehingga

    tidak memikirkan kepentingan "angka pan"ang &al ini berdampak pada kelangsungan

    hidup masyarakat yang tidak bisa berkembang atau meningkat dalam hal pendidikan,

    ekonomi, kesehatan dan lingkungan

     b Dana

    +asalah umum yang merupakan kendala dasar dalam kiner"a program KK( di Dusun

    kra"an adalah suatu kendala yang tidak bisa dipungkiri &al ini menyebabkan proses

     pelaksanaan program dapat terkendala

    262 Aaktor Pendukung

    Kendala;kendala di atas merupakan tantangan tersendiri bagi mahasiswa dalam

    melaksanakan program kegiatan kelompok dan mandiri >dapun pemecahan kendala di atas

    yakni $

    +ahasiswa Kuliah Ker"a berusaha mempela"ari bahasa masyarakat setempat yaitu

    %ahasa awa dan %ahasa +adura

    +enerapkan program;program yang dapat diterima oleh masyarakat dan menitik 

     beratkan pada pertumbuhan moti

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    8/15

    2.- Pr)(ram !erja

    Kegiatan KK( Tematik P/!D>.> )elombang pertama Tahun >kademik 2014@201

    meliputi 6 pilar P/!D>.>, diantaranya adalah pilar pendidikan, pilar ekonomi, pilar 

    kesehatan dan pilar lingkungan +asing : masing pilar tersebut terdiri atas beberapa poin

    yang disesuaikan dengan kondisi !umber Daya +anusia 7!D+ dan potensi yang ada di

    Desa Tegalwangi Kegiatan yang kami lakukan terdiri dari $

    241 %idang *konomi

    Pembuatan "amu asam urat merupakan salah satu proker di bidang ekonomi

    %anyaknya petani di Desa Tegalwangi mengispirasi kita untuk meman#aatkan &al tersebut

    yang men"adi alasan kita membuat "amu asam uratProduk tersebut dikemas dan di"ual diwarung sekitar Desa Tegalwangi dan di"ual di desa lain !elain peman#aatan lain dari hasil

     pertanian, pembuatan "amu asam urat "uga membantu menambah penghasilan warga Desa

    Tegalwangi

    Tabel 22 Pembuatan sari buah "eruk dan "amu asam urat

    Baktu dan tempat kegiatan Kegiatan ini dilakukan pada tanggal

    Peserta kegiatan Kader PKK desa Tegalwangi

    %entuk kegiatan+elakukan praktek dan interakti# 

    langsung di depan kader PKK

    +etode praktik secara langsung

    Penanggung "awab Ketua PKK dan Kordes

    242 Kegiatan Tambahan

    Kegiatan tambahan mahasiswa KK( dilakukan untuk melakukan pendekatan kepada

    masyarakat diluar kegiatan utama pembentukan posdaya, "uga sebagai  feedback   dari hasil

     pengintegrasian mahasiswa ditengah masyarakat yang mana dalam hal ini kegiatan yang

    dilakukan oleh mahasiswa KK( berpengaruh positi# bagi lingkungan masyarakat sekitar dan

    masyarakat sekitar "uga turut akti# berpartisipasi dalam kegiatan yang dilakukan dan@atau

    dilaksanakan oleh mahasiswa KK( Kegiatan;kegiatan tersebut antara lain $

    1 %erpartisipasi dalam penga"ian rutin

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    9/15

    Penga"ian merupakan kegiatan rutin yang dilakukan pada hari kamis untuk bapak;

     bapak dan minggu bagi ibu;ibu di Desa Tegalwangi >cara ini dilakukan secara rutin untuk 

    menambah pengetahuan di bidang keagamaan 'ntuk itu kegiatan ini diman#aatkan bagi

    mahasiswa KK( untuk menambah pengetahuan agama, menambah keakraban dengan warga

    Desa Tegalwangi serta sarana bersosialisasi program ker"a

    2 Kegiatan Persuli

    Kegiatan persuli merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan setiap hari abu, untuk 

    tempat kegiatan persuli dilaksanakan secara bergiliran pada setiap desa dalam satu

    kecamatan Kegiatan ini diikuti oleh seluruh peserta KK( kecamatan 'mbulsari serta

    dihadiri oleh dosen pembimbing lapang Kegiatan ini membahas tentang perkembangan

     posdaya yang telah terbentuk dan kegiatan yang akan dilaksanakan untuk kegiatan

     berikutnya

    2. An((aran Dana

    21 !umber Dana

    > Pembuatan "amu asam urat

    N) /in0ian %e,utuhan Satuan Har(a 'umlah

    P*>3>T>(

    1 Pepaya 1 buah p 8000,00 p 8000,00

    2 Teh saring 1 bungkus p 000,00 p 000,00

    >ir kelapa muda 1 buah p 4000,00 p 4000,00

    K/(!'+!-

    >Cua 1 dus p 20000,00 p 20000,00

    6 !nack 0 buah p 2000,00 p 0000,00

    '+3>& p 9000,00

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    10/15

    BAB III. PENUTUP

    Pelaksanaan program Kuliah Ker"a (yata 7KK( merupakan salah satu upaya

     pendekatan mahasiswa peserta KK( di Desa Tegalwangi, Kecamatan 'mbulsari, Kabupaten

    ember dengan masyarakat setempat guna memperlancar program;program yang akan

    disusun +asa /bser

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    11/15

    tetap ber"alan dengan baik dan dapat diteruskan oleh semua masyarakat dengan perangkat

    desa sebagai penggerak nantinya +elihat data yang kami peroleh dalam obser!- pada siswa

    Desa Tegalwangi secara menyeluruh, karena dengan penyuluhan sekali sa"a belum tentu

    cukup

     b Perlu seorang kader terlatih agar Posdaya yang diharapkan para warga untuk meneruskan

     program peman#aatan sari buah "eruk dan ber"alan secara berkelan"utan Pihak 

     pemerintahan dalam hal ini kepala desa Tegalwangi atau sta#nya perlu membantu dalam

    hal birokrasi supaya dalam proses kegiatan kedua posdaya tersebut dapat ber"alan dan

     berkembang dengan baik

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    12/15

    c Perlu adanya keterlibatan pemerintahan yaitu Kepala Desa dan !ta# Desa Tegalwangi

    untuk memenuhi sarana dan prasana terutama dalam bidang pendidikan dan kesehatan

    DA+TA/ PUSTA!A

    %apemas kab ember 2010 Profil Desa/ Kelurahan Tegalwangi ember

    3embaga Pengabdian masyarakat 2016 Pedoman Kuliah Kerja Mahasiswa. ember$ 3P+

    'ni

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    13/15

    D!UMENTASI

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    14/15

  • 8/18/2019 Proker Jamu

    15/15