program semester · web viewkisi-kisi penyusunan soal tahun pelajaran 2010 / 2011 mata pelajaran :...

52
Kisi-kisi Penyusunan Soal KISI-KISI PENYUSUNAN SOAL KELAS III SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 Oleh : Iyet Suryanti

Upload: trandiep

Post on 02-Mar-2019

234 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

KISI-KISI PENYUSUNAN SOAL

KELAS III

SEMESTER 1

TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011

Oleh : Iyet Suryanti

Page 2: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan SoalKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL

TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011

MATA PELAJARAN : PKnKELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu)JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay 5

Standar Kompetensi

Kompetensi Dasar

Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

1. Mengamalkan Makna Sumpah Pemuda

1.1.Mengenal makna satu nusa, satu bangsa dan satu bahasa

- Arti kata Nusantara

- Arti Bhineka Tunggal Ika

- Arti Negara maritim

- Jumlah pulau di Indonesia

- Pulau-pulau besar di Indonesia

- Pulau-pulau kecil di Indonesia

- Suku-suku bangsa di Indonesia

- Bahasa-bahasa daerah di Indonesia

- Arti kepulauan

- Isi Sumpah Pemuda

- Latar belakang Sumpah Pemuda

- Manfaat lahirnya Sumpah Pemuda bagi Bangsa Indonesia

- Menjelaskan arti kata Nusantara

- Menjelaskan arti Bhineka Tunggal Ika

- Menjelaskan arti negara maritim

- Mengetahui jumlah pulau di Indonesia

- Mengetahui pulau-pulau besar di Indonesia

- Mengetahui pulau-pulau kecil di Indonesia

- Mengetahui suku-suku bangsa di Indonesia

- Mengetahui bahasa-bahasa daerah di Indonesia

- Menjelaskan arti kepulauan

- Hafal isi Sumpah Pemuda

- Menjelaskan latar belakang Sumpah Pemuda

- Menjelaskan manfaat lahirnya Sumpah Pemuda bagi Bangsa Indonesia

PG

Isian

Isian

Isian

Esay

PG

PG

PG

Isian

Esay

Isian

Isian

1

11

1

2

1

4

3

5

3

2

4

12

1.2.Mengamalkan nilai-nilai Sumpah Pemuda dalam kehidupan sehari-hari

- Nilai-nilai yang terkandung dalam Sumpah Pemuda

- Sikap yang harus kita lakukan pada orang yang berbeda agama

- Sikap yang harus kita lakukan pada orang yang berbeda suku bangsa

- Menjelaskan nilai-nilai yang terkandung dalam Sumpah Pemuda

- Mengetahui sikap yang harus kita lakukan pada orang yang berbeda agama

- Mengetahui sikap yang harus kita lakukan pada orang yang berbeda suku bangsa

Esay

PG

PG

3

7

8

Oleh : Iyet Suryanti

Page 3: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi

Kompetensi Dasar

Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

- Sikap yang harus kita lakukan jika ada teman yang menjaili teman lain yang berbeda suku bangsa

- Nilai-nilai yang terkandung dalam Sumpah Pemuda

- Nilai-nilai kekeluargaan dalam Sumpah Pemuda

- Nilai-nilai musyawarah dalam Sumpah Pemuda

- Mengetahui sikap yang harus kita lakukan jika ada teman yang menjaili teman lain yang berbeda suku bangsa

- Mengamalkan nilai-nilai yang terkandung dalam Sumpah Pemuda

- Mengamalkan nilai-nilai kekeluargaan dalam Sumpah Pemuda

- Mengamalkan nilai-nilai musyawarah dalam Sumpah Pemuda

PG

PG

PG

PG

9

10

11

12

2. Melaksanakan norma yang berlaku di masyarakat

2.1.Mengenal aturan-aturan yang berlaku di lingkungan masyarakat sekitar

- Pengertian norma

- Fungsi norma

- Norma-norma yang ada di masyarakat

- Pengertian norma kesopanan

- Pengertian norma agama

- Pengertian norma kesusilaan

- Pengertian norma hukum

- Sanksi yang akan diterima jika melanggar norma hukum

- Sanksi yang akan diterima jika melanggar norma kesusilaan

- Sanksi yang akan diterima jika melanggar norma agama

- Menjelaskan pengertian norma

- Menjelaskan fungsi norma

- Menjelaskan apa yang akan terjagi jika dalam masyarakat tidak ada norma

- Menyebutkan norma-norma yang ada di masyarakat

- Menjelaskan apa yang dimaksud dengan norma kesopanan

- Menjelaskan apa yang dimaksud dengan norma agama

- Menjelaskan apa yang dimaksud dengan norma kesusilaan

- Menjelaskan apa yang dimaksud dengan norma hukum

- Mengetahui sanksi yang akan diterima jika melanggar norma hukum

- Mengetahui sanksi yang akan diterima jika melanggar norma kesusilaan

- Mengetahui sanksi yang akan diterima jika melanggar norma agama

Isian

PG

Isian

Esay

PG

Isian

Isian

Isian

Isian

Isian

PG

5

13

15

5

14

6

7

8

9

10

15

Oleh : Iyet Suryanti

Page 4: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi

Kompetensi Dasar

Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

2.2.Menyebutkan contoh-contoh aturan yang berlaku di lingkungan masyarakat sekitar

- Tindakan yang tidak sesuai dengan norma agama

- Aturan yang berlaku di sekolah

- Aturan yang berlaku di rumah sakit

- Tindakan yang sesuai dengan norma kesopanan

- Aturan-aturan di lingkungan keluarga

- Aturan-aturan di lingkungan masyarakat

- Aturan-aturan yang biasanya berlaku di tempat umum

- Mengetahui tindakan yang tidak sesuai dengan norma agama

- Mengetahui aturan yang berlaku di sekolah

- Mengetahui contoh aturan yang berlaku di rumah sakit

- Mengetahui tindakan yang sesuai dengan norma kesopanan

- Mengetahui aturan-aturan di lingkungan keluarga

- Mengetahui aturan-aturan di lingkungan masyarakat

- Menjelaskan uturan-aturan yang biasanya berlaku di tempat umum

PG

PG

PG

PG

Esay

PG

PG

16

17

18

19

4

20

2

2.3.Melaksanakan aturan-aturan yang berlaku di lingkungan masyarakat sekitar

- Contoh perilaku yang mencerminkan pelaksanaan aturan di masyarakat

- Tindakan yang melanggar norma agama di masyarakat

- Tindakan yang melanggar norma hukum di masyarakat.

- Menjelaskan contoh perilaku yang mencerminkan pelaksanaan aturan di masyarakat

- Memahami tindakan yang melanggar norma agama di masyarakat

- Mengetahui tindakan yang melanggar norma hukum di masyarakat.

PG

Isian

Isian

6

13

14

Mengetahui, Jakarta, 20 Nopember 2010Kepala Sekolah SD Sandika Guru Kelas III

Aq. Suyati Iyet Suryanti

Oleh : Iyet Suryanti

Menyetujui:Pengawas TK/SD Wilayah Binaan I

Drs. H. SuharsantoNip : 470 036 897

Page 5: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan SoalKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL

TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011

MATA PELAJARAN : Matematika KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu)JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay 5

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

1. Melakukan operasi hitung bilangan sampai tiga angka

1.1. Menentukan letak bilangan pada garis bilangan.

- Urutan bilangan

- Pola barisan bilangan

- Pola barisan bilangan

- Membandingkan dua bilangan

- Bilangan diantara dua bilangan

- Posisi bilangan pada garis bilangan

- Garis bilangan

- Membilang secara urut

- Membilang loncat dua bilangan pada garis bilangan

- Membilang loncat tiga

- Membandingkan dua bilangan dengan melihat letak bilangan pada garis bilangan

- Menentukan sebuah bilangan yang terletak diantara dua bilangan

- Menentukan posisi bilangan pada garis bilangan

- Menaksir bilangan yang ditentukan letaknya

- Membuat garis bilangan yang memuat bilangan sampai tiga angka pada garis bilangan

PG

PG

Isian

PG

Isian

PG

Isian

Isian

1

18

15

2

1

19

2

14

1.2. Melakukan penjumlahan dan pengurangan tiga angka

- Penjumlahan tanpa tehnik menyimpan

- Penjumlahan dengan menggunakan tehnik menyimpan

- Pengurangan tanpa

- Melakukan operasi penjumlahan tanpa tehnik menyimpan

- Melakukan operasi penjumlahan dengan menggunakan tehnik menyimpan

PG

Isian

3

3

Oleh : Iyet Suryanti

Page 6: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

menggunakan tehnik meminjam

- Pengurangan dengan menggunakan tehnik meminjam

- Pemecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan penjumlahan dan pengurangan

- Melakukan operasi pengurangan tanpa menggunakan tehnik meminjam

- Melakukan operasi pengurangan dengan menggunakan tehnik meminjam

- Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan penjumlahan dan pengurangan

PG

Isian

PG

4

4

17

1.3 Melakukan perkalian yang hasilnya bilangan tiga angka dan pembagian bilangan tiga angka

- Mengubah bentuk perkalian menjadi bentuk penjumlahan berulang

- Perkalian yang hasilnya bilangan sampai tiga angka

- Perkalian bilangan hasil penaksiran sepuluh terdekat

- Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan perkalian

- Mengubah bentuk pembagian menjadi bentuk pengurangan berulang

- Pembagian bilangan sampai tiga angka

- Pemecahan masalah sehari-hari yang melibatkan pembagian

- Mengubah bentuk perkalian menjadi bentuk penjumlahan berulang

- Melakukan operasi hitung perkalian yang hasilnya bilangan sampai tiga angka

- Memperkirakan hasil perkalian bilangan hasil penaksiran sepuluh terdekat

- Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan perkalian

- Mengubah bentuk pembagian menjadi bentuk pengurangan berulang

- Menghitung secara cepat pembagian bilangan sampai tiga angka

- Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan pembagian

PG

Isian

PG

PG

PG

Isian

Isian

5

5

20

16

6

6

13

1.4. Melakukan operasi hitung campuran

- Operasi hitung campuran penjumlahan dan pengurangan

- Melakukan operasi hitung campuran penjumlahan dan

PG 7

Oleh : Iyet Suryanti

Page 7: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

- Operasi hitung campuran pengurangan dan perkalian

- Operasi hitung campuran penjumlahan perkalian

- Operasi hitung campuran pengurangan dan pembagian

- Pemecahan masalah sehari-hari yang melibatkan hitung campuran

pengurangan

- Melakukan operasi hitung campuran pengurangan dan perkalian

- Melakukan operasi hitung campuran penjumlahan perkalian

- Melakukan operasi hitung campuran pengurangan dan pembagian

- Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan hitung campuran

PG

Isian

Isian

Esay

8

7

8

1

1.5 Memecahkan masalah perhitungan termasuk yang berkaitan dengan uang

- Mata uang

- Nilai mata uang

- Kesetaraan nilai mata uang

- Menaksir jumlah barang yang dapat dibeli dengan jumlah nilai mata uang tertentu

- Soal cerita tentang uang

- Menunjukkan mata uang dengan nilai tertentu

- Menuliskan nilai mata uang

- Mengganti jenis mata uang dengan mata uang lain sesuai dengan nilai tukar

- Menaksir jumlah barang yang dapat dibeli dengan jumlah nilai mata uang tertentu

- Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan uang

Isian

PG

PG

Isian

Esay

9

9

10

10

2

2. Menggunakan pengukuran waktu, panjang dan berat dalam pemecahan masalah

2.1. Memilih alat ukur sesuai dengan fungsinya (meteran, timbangan dan jam)

- Alat ukur benda

- Menaksir panjang suatu benda

- Membaca tanda waktu melalui jarum jam

- Membaca tanda waktu dalam bentuk angka pada jam digital

- Memilih alat ukur yang sesuai dengan benda yang diukur

- Menaksir panjang suatu benda

- Membaca tanda waktu melalui jarum jam

- Membaca tanda waktu dalam bentuk angka pada jam digital

PG

Isian

PG

Isian

11

12

12

11

Oleh : Iyet Suryanti

Page 8: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

- Menggambar jarum jam

- Menggambar jarum jam yang menunjukkan waktu tertentu

Esay 3

2.2. Menggunakan alat ukur dalam pemecahan masalah

- Satuan ukur untuk memecahkan masalah sehari-hari

- Menggunakan satuan ukur untuk memecahkan masalah sehari-hari

Esay 4

2.3. Menghitung hubungan antar satuan waktu, antar satuan panjang dan antar satuan berat

- Hubungan antar satuan waktu

- Hubungan antar satuan panjang

- Hubungan antar satuan berat

- Pemecahan masalah sehari-hari yang berhubungan dengan satuan

- Menentukan hubungan antar satuan waktu

- Menentukan hubungan antar satuan panjang

- Menentukan hubungan antar satuan berat

- Menggunakan satuan dalam memecahkan masalah sehari-hari

PG

PG

PG

Esay

13

14

15

5

Mengetahui, Jakarta, 20 Nopember 2010Kepala Sekolah SD Sandika Guru Kelas III

Aq. Suyati Iyet Suryanti

Oleh : Iyet Suryanti

Menyetujui:Pengawas TK/SD Wilayah Binaan I

Drs. H. SuharsantoNip : 470 036 897

Page 9: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

KISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011

MATA PELAJARAN : IPA KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu)JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay 5

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

1. Memahami ciri-ciri dan kebutuhan makhluk hidup serta hal-hal yang mempengaruhi perubahan pada makhluk hidup

1.1.Mengidenti-fikasikan ciri-ciri dan kebutuhan makhluk hidup

- Ciri-ciri makhluk hidup

- Membedakan makhluk hidup dan mana benda mati berdasarkan ciri-cirinya

- Kebutuhan manusia

- Kebutuhan hewan

- Kebutuhan tumbuhan

- Siswa dapat menyebutkan ciri-ciri makhluk hidup

- Siswa dapat membedakan mana makhluk hidup dan mana benda mati

- Siswa dapat menyebutkan kebutuhan manusia

- Siswa dapat menyebutkan kebutuhan hewan

- Siswa dapat menyebutkan kebutuhan tumbuhan

Esay

PG

PG

Isian

Isian

1

1

2

1

2

1.2.Menggolongkan makhluk hidup secara sederhana

- Penggolongan hewan berdasarkan makanannya

- Penggolongan hewan berdasarkan tempat hidupnya

- Penggolongan tumbuhan berdasarkan tulang daunnya

- Penggolongan tumbuhan

- Siswa dapat menggolongkan hewan berdasarkan makanannya

- Siswa dapat menggolongkan hewan berdasarkan tempat hidupnya

- Siswa dapat menggolongkan tumbuhan berdasarkan tulang daunnya

- Siswa dapat menggolongkan

PG

PG

Isian

3

4

3

Oleh : Iyet Suryanti

Page 10: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

berdasarkan bijinya

- Contoh hewan-hewan yang berkembang biak dengan cara bertelur

- Contoh hewan-hewan yang penutup tubuhnya berupa bulu

- Contoh tumbuh-tumbuhan yang berakar tunggang

- Contoh tumbuh-tumbuhan yang batangnya berkayu

tumbuhan berdasarkan bijinya

- Siswa dapat menyebutkan hewan-hewan yang berkembang biak dengan cara bertelur

- Siswa dapat menyebutkan hewan-hewan yang penutup tubuhnya berupa bulu

- Siswa dapat menyebutkan tumbuhan yang berakar tunggang

- Siswa dapat menyebutkan tumbuhan yang batangnya berkayu

Isian

Isian

PG

PG

Isian

4

5

6

5

6

1.3.Mendiskripsikan perubahan yang terjadi pada makhluk hidup dan hal-hal yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan anak (makanan, kesehatan, rekreasi, istirahat, dan olah raga)

- Urutan pertumbuhan yang terjadi pada manusia

- Urutan pertumbuhan yang terjadi pada hewan, misalnya katak

- Faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan anak

- Manfaat dari olahraga, rekreasi, dan istirahat

- Siswa dapat menjelaskan urutan pertumbuhan yang terjadi pada manusia

- Siswa dapat menjelaskan urutan pertumbuhan yang terjadi pada hewan, misalnya katak

- Siswa dapat menyebutkan beberapa hal yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan anak berdasarkan Kesehatannnya

- Siswa dapat menjelaskan manfaat dari olahraga, rekreasi, dan istirahat

Esay

PG

PG

Isian

4

8

7

6

2. Memahami kondisi lingkungan yang berpengaruh terhadap kesehatan dan upaya

2.1.Membedakan ciri-ciri lingkungan sehat dan lingkungan tidak sehat berdasarkan pengamatan

- Ciri-ciri lingkungan sehat- Ciri-ciri lingkungan tidak

sehat - Penyebab pencemaran

- Siswa dapat menyebutkan ciri-ciri lingkungan sehat

- Siswa dapat menyebutkan ciri-ciri lingkungan tidak sehat

Esay

PG

2

9

Oleh : Iyet Suryanti

Page 11: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

menjaga kesehatan lingkungan

udara - Siswa dapat menyebutkan segala sesuatu yang dapat menyebabkan pencemaran udara

PG 10

2.2.Mendeskripsikan kondisi lingkungan yang berpengaruh terhadap Kesehatan

- Pengaruh kondisi lingkungan yang sehat terhadap kesehatan

- Jenis penyakit yang disebabkan oleh pencemaran tanah

- Jenis penyakit yang disebabkan oleh pencemaran udara

- Siswa dapat menyebutkan pengaruh kondisi lingkungan yang sehat terhadap kesehatan

- Siswa dapat menyebutkan jenis penyakit yang dlsebabkan oleh pencemaran tanah

- Siswa dapat menyebutkan jenis penyakit yang disebabkan oleh pencemaran udara

PG

PG

Isian

11

12

7

2.3.Menjelaskan cara menjaga Kesehatan lingkungan

- Cara menjaga kesehatan lingkungan

- Siswa dapat menyebutkan cara menjaga kesehatan lingkungan

PG 13

3. Memahami sifat-sifat, perubahan sifat benda dan kegunaannya dalam kehidupan sehari-hari

3.1. Mengidentifikasi sifat-sifat benda berdasarkan pengamatan meliputi benda padat, cair dan gas

- Sifat benda padat

- Sifat benda cair

- Sifat benda gas

- Siswa dapat menyebutkan sifat benda padat

- Siswa dapat menyebutkan sifat benda cair

- Siswa dapat menyebutkan sifat benda gas

Esay

Isian

Isian

5

8

9

3.2. Mendeskripsikan perubahan sifat benda (ukuran, bentuk, warna atau rasa) yang dapat diamati akibat dari pembakaran, pemanasan dan diletakkan di udara terbuka

- Perubahan sifat benda berdasarkan ukuran, bentuk warna atau rasa akibat dari pembakaran

- Perubahan sifat benda padat akibat pemanasan

- Perubahan sifat benda padat akibat diletakkan diudara terbuka

- Siswa dapat menyebutkan perubahan sifat benda berdasarkan ukuran, bentuk warna atau rasa akibat dari pembakaran

- Siswa dapat menyebutkan perubahan sifat benda padat akibat pemanasan

- Siswa dapat menyebutkan

PG

Isian

Isian

14

10

11

Oleh : Iyet Suryanti

Page 12: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

- Perubahan sifat benda cair akibat pemanasan

- Perubahan sifat benda cair akibat pembakaran

- Perubahan sifat benda cair akibat dibiarkan diudara terbuka

- Perubahan sifat benda gas akibat pemanasan

- Perubahan sifat benda gas akibat pembakaran

- Perubahan sifat benda gas akibat diletakkan di udara terbuka

perubahan sifat benda padat akibat diletakkan diudara terbuka

- Siswa dapat menyebutkan perubahan sifat benda cair akibat pemanasan

- Siswa dapat menyebutkan perubahan sifat benda cair akibat pembakaran

- Siswa dapat menyebutkan perubahan sifat benda cair akibat dibiarkan diudara terbuka

- Siswa dapat menyebutkan perubahan sifat benda gas akibat pemanasan

- Siswa dapat menyebutkan perubahan sifat benda gas akibat pembakaran

- Siswa dapat menyebutkan perubahan sifat benda gas akibat diletakkandiudara terbuka

Isian

PG

PG

Isian

PG

PG

12

15

20

13

19

18

3.3.Menjelaskan kegunaan benda plastik, kayu, kaca, dan kertas

- Kegunaan plastik

- Kegunaan kayu

- Kegunaan kaca

- Kegunaan kertas

- Siswa dapat menjelaskan kegunaan plastik

- Siswa dapat menjelaskan kegunaan kayu

- Siswa dapat menjelaskan kegunaan kaca

- Siswa dapat menjelaskan kegunaan kertas

PG

Isian

Isian

PG

16

14

15

17

Oleh : Iyet Suryanti

Page 13: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Mengetahui, Jakarta, 20 Nopember 2010Kepala Sekolah SD Sandika Guru Kelas III

Aq. Suyati Iyet Suryanti

Oleh : Iyet Suryanti

Menyetujui:Pengawas TK/SD Wilayah Binaan I

Drs. H. SuharsantoNip : 470 036 897

Page 14: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan SoalKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL

TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011

MATA PELAJARAN : IPS KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu)JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay 5

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

1.Memahami lingkungan dan melaksanakan kerjasama di sekitar rumah dan sekolah

1.1.Memelihara lingkungan alam dan buatan di sekitar rumah dan sekolah

- Contoh-contoh lingkungan alam

- Contoh-contoh lingkungan buatan

- Pengertian gunung

- Pengertian sungai

- Pengertian danau

- Pengertian rawa

- Pengertian stasiun

- Pengertian sawah

- Kegunaan sungai bagi manusia

- Kegunaan hutan bagi manusia

- Kegunaan rumah bagi manusia

- Kegunaan bandara bagi manusia

- Kegunaan taman bagi manusia

- Kegunaan stasiun bagi manusia

- Cara-cara merawat/

- Mengidentifikasi dan menjelaskan contoh-contoh lingkungan alam

- Mengidentifikasi contoh-contoh lingkungan buatan

- Menjelaskan apa yang dimaksud dengan gunung

- Menjelaskan apa yang dimaksud dengan sungai

- Menjelaskan apa yang dimaksud dengan danau

- Menjelaskan apa yang dimaksud dengan rawa

- Menjelaskan apa yang dimaksud dengan stasiun

- Menjelaskan apa yang dimaksud dengan sawah

- Menjelaskan kegunaan sungai bagi manusia

- Menjelaskan kegunaan hutan bagi manusia

- Menjelaskan kegunaan rumah bagi

Esay

PG

PG

PG

Isian

Isian

Isian

Isian

Esay

Isian

PG

4

1

2

3

7

1

6

2

5

3

9

Oleh : Iyet Suryanti

Page 15: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

memelihara hutan

- Cara-cara merawat/ memelihara pantai

- Cara-cara merawat/ memelihara sekolah

- Cara-cara merawat/ memelihara taman

- Lingkungan alam yang terawat dan tidak terawat.

- Lingkungan buatan yang terawat dan yang tidak terawat

- Akibat yang terjadi apabila hutan gundul

- Akibat yang terjadi apabila sungai banyak sampah

- Akibat yang terjadi apabila di sekolah banyak sampah

- Akibat yang terjadi apabila pohon-pohon di jalan raya ditebangi

manusia

- Menjelaskan kegunaan bandara bagi manusia

- Menjelaskan kegunaan taman bagi manusia

- Menjelaskan kegunaan stasiun bagi manusia

- Menyebutkan cara-cara merawat/ memelihara hutan

- Menyebutkan cara-cara merawat/ memelihara pantai

- Menyebutkan cara-cara merawat/ memelihara sekolah

- Menyebutkan cara-cara merawat/ memelihara taman

- Membandingkan lingkungan alam yang terawat dan tidak terawat.

- Membandingkan lingkungan buatan yang terawat dan yang tidak terawat

- Menyebutkan akibat yang terjadi apabila hutan gundul

- Menyebutkan akibat yang terjadi apabila sungai banyak sampah

- Menyebutkan akibat yang terjadi apabila di sekolah banyak sampah

- Menyebutkan akibat yang terjadi apabila pohon-pohon di jalan raya ditebangi

Isian

PG

Isian

PG

PG

PG

Esay

Isian

Isian

Isian

PG

PG

PG

4

16

5

4

10

17

2

8

9

10

8

11

12

Oleh : Iyet Suryanti

Page 16: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

1.2.Melakukan kerja sama di lingkungan rumah, sekolah, dan kelurahan/desa

- Pengerian kerjasama

- Contoh kerja sama di lingkungan rumah

- Contoh kerja sama di sekolah

- Contoh kerja sama di kelurahan/ desa

- Manfaat kerja sama di lingkungan rumah

- Manfaat kerja sama di lingkungan sekolah

- Menyebutkan manfaat kerja sama

- Menyebutkan pengertian kerja sama

- Menyebutkan contoh kerja sama di lingkungan rumah

- Menyebutkan contoh kerja sama di sekolah

- Menyebutkan contoh kerja sama di kelurahan/ desa

- Menjelaskan manfaat kerja sama di lingkungan rumah

- Menjelaskan manfaat kerja sama di lingkungan sekolah

- Menyebutkan contoh kerja sama di lingkungan rumah

Isian

Esay

PG

PG

PG

PG

PG

13

3

15

18

7

19

14

1.3 Membuat denah dan peta lingkungan rumah dan sekolah

- Pengertian denah

- Arah mata angin

- Singkatan dari arah mata angin

- Manfaat denah

- Ruangan-ruangan yang ada di sekolah

- Manfaat ruangan-ruangan di sekolah

- Mengggambarkan denah kelas

- Tempat-tempat yang biasanya dapat ditemukan denah

- Menunjukkkan arah mata angin jika berdiri di suatu tempat

- Menjelaskan apa yang dimaksud dengan denah

- Dapat menunjukkkan arah mata angin

- Memahami singkatan dari arah mata angin

- Dapat menjelaskan manfaat denah

- Menyebutkan ruangan-ruangan yang ada di sekolah

- Menyebutkan manfaat ruangan-ruangan di sekolah

- Dapat mengggambarkan denah kelas

- Mengetahui tempat-tempat yang biasanya dapat ditemukan denah

PG

Isian

Isian

PG

PG

PG

Esay

Isian

20

11

12

6

5

13

1

14

Oleh : Iyet Suryanti

Page 17: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

- Menunjukkan arah mata angin jika berdiri di suatu tempat

Isian 15

Mengetahui, Jakarta, 20 Nopember 2010Kepala Sekolah SD Sandika Guru Kelas III

Aq. Suyati Iyet Suryanti

Oleh : Iyet Suryanti

Menyetujui:Pengawas TK/SD Wilayah Binaan I

Drs. H. SuharsantoNip : 470 036 897

Page 18: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan SoalKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL

TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011

MATA PELAJARAN : Bahasa Indonesia KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu)JUMLAH SOAL : Pertanyaan bacaan 5, PG 20, isian 15, esay 5

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

1. Mendengarkan:Memahami penjelasan tentang petunjuk dan cerita anak yang dilisankan

1.1 Melakukan sesuatu berdasarkan penjelasan yang disampaikan secara lisan

- Petunjuk bertelepon- Bertelepon dengan orang

yang lebih tua- Sopan santun bertelepon- Percakapan bertelepon

- Menjelaskan urutan bertelepon yang baik dan sopan dari mengangkat telepon sampai menutup kembali telepon

- Menunjukkan sikap yang harus kita lakukan jika bertelepon dengan orang yang lebih tua

- Mengetahui tindakan dan ucapan yang tidak boleh dilakukan saat bertelepon

- Melengkapi percakapan bertelepon

- Membuat percakapan bertelepon. Tema menanyakan ada tidak PR.

PG

PG

PG

Isian

Esay

1

2

3

1

5

1.2. Mengomentari tokoh-tokoh cerita anak yang disampaikan secara lisan

- Tokoh-tokoh dalam cerita anak

- Watak tokoh-tokoh dalam cerita anak

- Tokoh yang layak diteladani

- Tokoh yang tidak layak diteladani (tidak baik)

- Menyebutkan tokoh-tokoh yang ada dalam cerita anak

- Memberikan tanggapan terhadap watak tokoh-tokoh dalam cerita anak

- Menunjukkan tokoh yang layak diteladani

- Menunjukkan tokoh yang tidak

Pertanyaan bacaa

1

2

3

Oleh : Iyet Suryanti

Page 19: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

- Pesan atau amanat dari sebuah cerita anak

layak diteladani (tidak baik)- Menemukan pesan atau amanat

dari sebuah cerita anak

4

5

2. Berbicara :Mengungkapkan pikiran, perasaan, pengalaman, dan petunjuk dengan bercerita dan memberikan tanggapan/saran

2.1 Menceritakan pengalaman yang mengesankan dengan menggunakan kalimat yang runtut dan mudah dipahami

- Pengalaman yang paling mengesankan

- Menceritakan pengalaman yang mengesankan dengan kalimat runtut dan mudah dipahami

- Memilih pengalaman yang paling mengesankan

- Menceritakan pengalaman yang mengesankan dengan kalimat runtut dan mudah dipahami

Isian

Esay

2

1

2.2. Menjelaskan urutan membuat atau melakukan sesuatu dengan kalimat yang runtut dan mudah dipahami

- Cara membuat mainan anak-anak misalnya membuat kincir angin dari kertas

- Cara memainkan sebuah mainan anak seperti congklak

- Menjelaskan urutan cara membuat mainan anak-anak misalnya membuat kincir angin dari kertas

- Menjelaskan cara memainkan sebuah mainan anak seperti congklak

Esay

PG

2

4

2.3. Memberikan tanggapan dan saran sederhana terhadap suatu masalah dengan menggunakan kalimat yang runtut dan pilihan kata yang tepat

- Tanggapan dan alasan dari sebuah pernyataan

- Memberikan tanggapan dan alasan dari sebuah pernyataan

PGIsian

153

3. Membaca Memahami teks dengan membaca nyaring, membaca intensif dan membaca dongeng

3.2. Menjelaskan isi teks (100-150 kata) melalui membaca intensif

- Cerita anak- Kesimpulan isi cerita - Pendapat berkaitan dengan

isi teks- Membuat pertanyaan

- Menjawab pertanyaan bacaan secara tepat

- Menjelaskan isi teks dengan kalimat sendiri (membuat kesimpulan isi cerita)

- Menyatakan pendapat berkaitan dengan isi teks

- Membuat pertanyaan dari sebuah pernyataan

PG

Isian

Isian

Isian

6, 7, 8,9,104

5

6, 7

4. Menulis: 4.1. Menyusun paragraf berdasar bahan - Gambar seri - Mengurutkan gambar seri PG 11

Oleh : Iyet Suryanti

Page 20: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

Mengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi dalam bentuk paragraf dan puisi

yang tersedia dengan mempertahankan penggunaan ejaan

- Tanda baca yang tepat- Tanda hubung untuk

menuliskan tanggal- Tanda hubung untuk

menuliskan urutan- Tanda hubung untuk

menulis kata ulang- Tanda hubung untuk

menisahkan suku kata- Huruf kapital untuk

menuliskan judul sebuah puisi atau cerita

- Huruf kapital untuk menuliskan nama orang

- Huruf kapital untuk menuliskan tempat

- Menyusun paragraf berdasar gambar seri dengan ejaan yang tepat

- Menggunakan tanda baca yang tepat

- Menggunakan tanda hubung untuk menuliskan tanggal

- Menggunakan tanda hubung untuk menuliskan urutan

- Menggunakan tanda hubung untuk menulis kata ulang

- Menggunakan tanda hubung untuk memisahkan suku kata

- Menggunakan huruf kapital untuk menuliskan judul sebuah puisi atau cerita

- Menggunakan huruf kapital untuk menuliskan nama orang

- Menggunakan huruf kapital untuk menuliskan tempat

Esay

Isian

PG

PG

IsianIsian

PG

PG

Isian

3

8

12

13

910

18

19

11

4.2. Menulis dan melengkapi puisi anak berdasarkan gambar

- Puisi- Bait dalam puisi- Baris dalam puisi- Menghitung jumlah baris

dalam puisi- Melengkapi puisi sesuai

gambar yang tersedia- Melengkapi puisi anak

berdasarkan gambar dengan kalimat runtut secara tertulis

- Membuat puisi anak

- Mengetahui arti puisi- Menunjukkan bait dalam puisi- Menunjukkan baris dalam puisi- Menghitung jumlah baris dalam

puisi- Menghitung jumlah bait dalam

puisi- Melengkapi puisi anak - Membuat puisi anak

PGPGPGPG

PG

Isian

Esay

20141516

17

12

4

Oleh : Iyet Suryanti

Page 21: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan SoalMengetahui, Jakarta, 20 Nopember 2010Kepala Sekolah SD Sandika Guru Kelas III

Aq. Suyati Iyet Suryanti

Oleh : Iyet Suryanti

Menyetujui:Pengawas TK/SD Wilayah Binaan I

Drs. H. SuharsantoNip : 470 036 897

Page 22: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan SoalKISI-KISI ULANGAN UMUM SEMESTER I

TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011

MATA PELAJARAN : PLBJKELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu)JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay 5

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

1. Memahami keindahan sekolah dan lingkungannya

1.1 Mengenal keindahan sekolah dan lingkungannya

- Definisi keindahan sekolah- Ciri-ciri keindahan sekolah dan

lingkungannya

- Menyebutkan definisi keindahan sekolah- Menjelaskan ciri-ciri keindahan sekolah dan

lingkungannya

PG

Esai

1

11.2 Mewujudkan keindahan sekolah dan lingkungannya

- Menciptakan lingkungan yang indah - Menciptakan lingkungan yang indah PG 3

1.3 Memelihara keindahan sekolah dan lingkungannya

- Perlunya merawat keindahan sekolah dan lingkungan

- Membiasakan diri hidup bersih- Tanggung jawab menjaga keindahan

lingkungan sekolah- Tindakan yang tepat saat melihat teman

yang sedang memberihkan kelas- Cara memelihara keindahan sekolah

- Menjelaskan perlunya merawat keindahan sekolah dan lingkungan

- Membiasakan diri hidup bersih- Menjelaskan siapa saja yang bertanggung

jawab menjaga keindahan lingkungan sekolah

- Menjelaskan tindakan yang tepat saat melihat teman yang sedang memberihkan kelas

- Menjelaskan cara memelihara keindahan sekolah

PG

PGPG

PG

PG

2

45

6

7

2. Memahami permainan rakyat betawi

2.1 Mengenal permainan petak umpet dan anggar-anggaran

- Asal-usul permainan petak umpet- Peraturan permainan petak umpet- Alat yang dibutuhkan dalam permainan

patak umpet- Cara menentukan pemain yang menjadi

penjaga dalam permainan petak umpet- Mengetahui siapa yang akan menjadi

- Mengetahui asal-usul permainan petak umpet

- Memahami peraturan permainan petak umpet

- Mengetahui alat yang dibutuhkan dalam permainan patak umpet

- Mengetahui cara menentukan pemain yang

PG

PG

Isian

8

9

1

Oleh : Iyet Suryanti

Page 23: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

penjaga berikutnya dalam permainan petak umpet jika pemain yang ditemukan berhasil lebih dulu mengguncang kaleng

- Alat-alat yang dibutuhkan dalam permainan anggar-angaran

- Jumlah pemain dlam permainan anggar-anggaran

- Bagian tubuh mana yang boleh diserang dalam permainan anggar-anggaran

- Alasan mengapa anggar-anggar harus menggunakan bahan yang lunak seperti pelepah pisang

- Pemain yang dinyatakan sebagai pemenang dalam permainan anggar-anggaran

menjadi penjaga dalam permainan petak umpet

- Mengetahui siapa yang akan menjadi penjaga berikutnya dalam permainan petak umpet jika pemain yang ditemukan berhasil lebih dulu mengguncang kaleng

- Mengetahui alat-alat yang dibutuhkan dalam permainan anggar-angaran

- Mengetahui jumlah pemain dlam permainan anggar-anggaran

- Mengetahui bagian tubuh mana yang boleh diserang dalam permainan anggar-anggaran

- Mengetahui alas an mengapa anggar-anggat harus menggunakan bahan yang lunak seperti pelepah pisang

- Mengetahui pihak yang dinyatakan sebagai pemenang dalam permainan anggar-anggaran

Isian

Isian

PG

PG Isian

Isian

PG

2

3

10

114

5

122.2 Melakukan permainan petak umpet dan anggar-anggar

- Tempat yang digunakan untuk bermain petak umpet

- Cara melaksanakan permainan petak umpet sesuai dengan aturan

- Memilih tempat yang digunakan untuk bermain anggar-anggaran

- Cara melaksanakan permainan anggar-anggaran dengan aturan

- Memilih tempat yang digunakan untuk bermain petak umpet

- Mengetahui cara melaksanakan permainan petak umpet sesuai dengan aturan

- Memilih tempat yang digunakan untuk bermain anggar-anggaran

- Mengetahui cara melaksanakan permainan anggar-anggaran dengan aturan

PG

PG

PG

PG

13

14

15

16

2.3 Menerapkan nilai-nilai luhur yang terkandung dalam permainan rakyat betawi

- Nilai-nilai luhur yang terkandung dalam permainan petak umpet

- Nilai-nilai luhur yang terkandung dalam permainan anggar-anggaran

- Mengetahui nilai-nilai luhur yang terkandung dalam permainan petak umpet

- Mengetahui nilai-nilai luhur yang terkandung dalam permainan anggar-anggaran

Esay

Isian

2

6

Oleh : Iyet Suryanti

Page 24: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

3. Memahami cerita rakyat betawi

3.1 Mengenal cerita Aria Prabangsa

- Nama adik Aria Prabangsa- Pesan ayah Aris Prabangsa sebelum

meninggal- Pekerjaan Aria prabangsa dan Aria

Wiratanudatar- Mimpi Aria Prabangsa dan Aria

Wiratanudatar- Latar tempat cerita Aria Prabangsa- Sikap Aria Prabangsa dan Aria

Wiratanudatar setelah menjadi raja

- Mengetahui nama adik Aria Prabangsa- Mengetahui pesan ayah Aris Prabangsa

sebelum meninggal- Mengetahui pekerjaan Aria prabangsa dan

Aria Wiratanudatar- Menjelaskan mimpi Aria Prabangsa dan

Aria Wiratanudatar- Mengetahui latar tempat cerita Aria

Prabangsa- Menjelaskan sikap Aria Prabangsa dan

Aria Wiratanudatar setelah menjadi raja

Isian Isian

Isian

Esay

Isian

Isian

78

9

3

10

11

3.3 menerapkan nilai-nilai luhur yang terkandung dalam cerita rakyat betawi

- Sikap Aria Prabangsa dan Aria Wiratanudatar yang layak diteladani

- Nilai-nilai luhur cerita Aria Prabangsa

- Mengetahui sikap Aria Prabangsa dan Aria Wiratanudatar yang layak diteladani

- Mengetahui nilai-nilai luhur cerita Aria Prabangsa

PG

PG

17

18

4. Memahami upacara adat Betawi

4.1 Mengenal upacara adat turun tanah

- Upacara adat turun tanah- Nama lain dari upacara adat turun tanah- Tujuan diadakannya upacara tutun tanah- Umur anak saat biasanya diadakan

upacara turun tanah- Makanan khas yang biasanya disajikan

pada upacara adat turun tanah- Yang biasanya diundang dalam upacara

adat turun tanah- Nilai luhur yang terkandung dalam upacara

adat turun tanah

- Mengetahui upacara adat turun tanah- Mengetahui nama lain dari upacara adat

turun tanah- Menjelaskan tujuan diadakannya upacara

tutun tanah- Mengetahui umur anak saat biasanya

diadakan upacara turun tanah- Mengetahui makanan khas yang biasanya

disajikan pada upacara adat turun tanah- Mengetahui siapa yang biasanya diundang

dalam upacara adat turun tanah- Menjelaskan nilai luhur yang terkandung

dalam upacara adat turun tanah

PG Isian

Esay

Isian

PG

Isian

Esay

1912

4

13

20

14

54.2 Menerapkan nilai-nilai yang terkandung dalam

- Menghargai nilai-nilai luhur rakyat betawi - Menghargai nilai-nilai luhur rakyat betawi Isian 15

Oleh : Iyet Suryanti

Page 25: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Uraian materi Indikator Bentuk soal

Nomor soal

upacara adat turun tanahMengetahui, Jakarta, 20 Nopember 2010Kepala Sekolah SD Sandika Guru Kelas III

Aq. Suyati Iyet Suryanti

Oleh : Iyet Suryanti

Menyetujui:Pengawas TK/SD Wilayah Binaan I

Drs. H. SuharsantoNip : 470 036 897

Page 26: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Oleh : Iyet Suryanti

Page 27: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

KISI-KISI ULANGAN UMUM

KELAS III

SEMESTER 2

Oleh : Iyet Suryanti

Page 28: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan SoalKISI-KISI ULANGAN UMUM SEMESTER II

TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011

MATA PELAJARAN : PKnKELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 2 (dua)

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Uraian materi

Bentuk soal

Nomor soal

3. Memiliki harga diri sebagai individu 3.1 Mengenal pentingnya memiliki harga diri - Menjelaskan pengertian

harga diri

- Menjelaskan pentingnya memiliki harga diri

- - Menyebutkan akibat jika seseorang tidak memiliki harga diri

Harga diri

3.2. Memberi contoh bentuk harga diri, seperti menghargai diri sendiri, mengakui kelebihan dan kekurangan diri sendiri dan lain-lain

- Memberi contoh sikap yang mencerminkan harga diri

- Menjelaskan cara menjaga/ mempertahankan harga diri

- Membuat daftar potensi diri sendiri

- Membuat daftar kekurangan / kelebihan diri sendiri

Diri sendiri

3.3. Menampilkan perilaku yang mencerminkan harga diri

- Menunjukkan cara berperilaku yang rapi dan sopan

- Menunjukkan cara berbicara yang sopan

4. Memiliki kebanggaan sebagai bangsa Indonesia

4.1 Mengenal kekhasan bangsa Indonesia seperti kebhinekaan, kekayaan alam,

- Menyebutkan kebhinekaan bangsa Indonesia

Bangga sebagai bangsa

Oleh : Iyet Suryanti

Page 29: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Uraian materi

Bentuk soal

Nomor soal

keramahtamahan - Menyebutkan contoh kekayaan alam Indonesia

- Menjelaskan keramahtamahan bangsa Indonesia

Indonesia

4.2 Menampilkan rasa bangga sebagai anak Indonesia

4.2 Menampilkan rasa bangga sebagai anak Indonesia

- Menyebutkan tokoh proklamator bangsa Indonesia

- Menjelaskan cara mengisi kemerdekaan bagi pelajar

Mengetahui, Jakarta, ………………………….Kepala Sekolah SD Sandika Guru Kelas III

Aq. Suyati Iyet Suryanti

Oleh : Iyet Suryanti

Page 30: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan SoalKISI-KISI ULANGAN UMUM SEMESTER II

TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011

MATA PELAJARAN : Matematika KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 2 (dua)

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Uraian materi

Bentuk soal

Nomor soal

3. Memahami pecahan sederhana dan penggunaannya dalam pemecahan masalah

3.1. Mengenal pecahan sederhana - Mengenal bilangan pecahan sederhana

- Membaca lambang bilangan pecahan

- Menulis lambang bilangan pecahan sederhana

- Menyajikan nilai pecahan dalam bentuk gambar dan sebaliknya

- Membilang pecahan dalam kata-kata

- Menulis pecahan dalam lambang bilangan

3.2 Membandingkan pecahan sederhana

- Mengurutkan bilangan pecahan

- Membandingkan dua pecahan

3.3. Memecahkan masalah yang berkaitan dengan pecahan sederhana

- Melakukan operasi hitung penjumlahan bilangan pecahan yang penyebutnya sama

- Melakukan operasi hitung penjumlahan bilangan pecahan yang penyebutnya sama

- Memecahkan masalah yang melibatkan bilangan pecahan

Oleh : Iyet Suryanti

Page 31: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Uraian materi

Bentuk soal

Nomor soal

4. Memahami unsur dan sifat-sifat bangun datar sederhana

4.1 Mengidentifikasi bebagai bangun datar sederhana menurut sifat atau unsurnya

- Menentukan sifat-sifat bangun datar persegi

- Menentukan sifat-sifat bangun datar persegi panjang

- Menggambar bangun sesuai sifat-sifat dari bangun tersebut

Bangun datar persegi dan persegi panjang

4.2. Mengidentifikasi berbagai jenis dan besar sudut

- Menunjukkan sudut suatu benda

- Menjelaskan pengertian sudut

- Mengurutkan besar sudut menurut ukuran

- Menunjukkan jenis sudut yang berhubungan dengan besar sudut

- Menggambar berbagai jenis sudut-sudut

- Mengenal sudut sebagai jarak putar

- Membuat sudut satu, setengah dan seperempat putaran

- Menghitung keliling bangun datar segitiga dengan melibatkan satuan baku

Jenis dan besar sudut

5. Menghitung keliling, luas persegi dan persegi panjang, serta penggunaannya dalam pemecahan masalah

5.1. Menghitung keliling persegi dan persegi panjang

- Menghitung keliling bangun datar segitiga dengan melibatkan satuan baku

- Menghitung keliling bangun datar persegi panjang dengan melibatkan suatu baku

Bangun datar persegi panjang dan persegi panjang

5.2. Menghitung luas persegi dan persegi panjang

- Menggambar bangun datar persegi dengan panjang sisi

Oleh : Iyet Suryanti

Page 32: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Uraian materi

Bentuk soal

Nomor soal

tertentu

- Menggambar persegi panjang dengan keliling tertentu

5.3. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan keliling, luas persegi dan persegi panjang

- Menghitung luas persegi

- Menghitung luas persegi panjang

- Menaksir luas daerah bangun datar tak beraturan dengan menghitung kotak satuan

- Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan hitung luas dan keliling bangun datar

Mengetahui, Jakarta, ………………………Kepala Sekolah SD Sandika Guru Kelas III

Aq. Suyati Iyet Suryanti

Oleh : Iyet Suryanti

Page 33: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan SoalKISI-KISI ULANGAN UMUM SEMESTER II

TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011

MATA PELAJARAN : Bahasa Indonesia KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 2 (dua)

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Uraian materi Bentuk soal Nomor soal

-

-

-

-

-

-

-

Mengetahui, Jakarta, ………………………Kepala Sekolah SD Sandika Guru Kelas III

Aq. Suyati Iyet Suryanti

Oleh : Iyet Suryanti

Page 34: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan SoalKISI-KISI ULANGAN UMUM SEMESTER II

TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011

MATA PELAJARAN : IPA KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 2 (dua)

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Uraian materi

Bentuk soal

Nomor soal

4. Memahami berbagai cara gerak benda, hubungannya dengan energi dan sumber energi

4.1. Menyimpulkan hasil pengamatan bahwa gerak benda dapat dipengaruhi oleh bentuk dan ukuran

- Siswa dapat menjelaskan hasil pengamatan bahwa gerak benda dipengaruhi oleh bentuk dan ukuran

- Siswa dapat melakukan percobaan gerak benda dengan benda atau media lainnya

- Siswa dapat menyimpulkan hal-hal yang mempengaruhi gerak benda

Bentuk dan ukuran benda

4.2. Mendeskripsikan hasil pengamatan tentang pengaruh energi panas, gerak, getaran dalam kehidupan sehari-hari

- Siswa dapat menyebutkan macam-macam energi

- Siswa dapat menyebutkan kegunaan energi dalam kehidupan sehari-hari

- Siswa dapat menjelaskan kegunaan energi panas dalam kehidupan sehari-hari

- Siswa dapat menjelaskan pengaruh energi gerak dalam kehidupan sehari-hari

- Siswa dapat menjelaskan pengaruh getaran dalam kehidupan sehari-hari

Pengaruh energi panas

4.3. Mengidentifikasi sumber - Siswa dapat menyebutkan Sumber energi dan

Oleh : Iyet Suryanti

Page 35: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Uraian materi

Bentuk soal

Nomor soal

energi dan kegunaannya sumber energi panas

- Siswa dapat menyebutkan sumber energi cahaya

- Siswa dapat menyebutkan sumber energi gerak

- Siswa dapat menyebutkan sumber energi bunyi

- Siswa dapat menyebutkan energi kimia

- Siswa dapat menjelaskan kegunaan dari sumber-sumber energi

kegunaan-nya

5. Menerapkan konsep energi gerak 5.1. Membuat kincir angin untuk menunjukkan bentuk energi angin dapat diubah menjadi energi gerak

- Siswa dapat membuat kincir angin

- Siswa dapat membuktikan bahwa energi angin dapat diubah menjadi energi gerak

- Siswa dapat membuat kesimpulan tentang perubahan energi angin menjadi energi gerak

Perubahan energi angin menjadi energi gerak

5.2 Menerapkan cara menghemat energi dalam kehidupan sehari-hari

- Siswa dapat menjelaskan dampak yang terjadi akibat pemakaian sumber energi yang dilakukan terus menerus

- Siswa dapat menyebutkan cara menghemat energi dalam kehidupan sehari-hari

Cara menghemat energi

6. Memahami kenampakan permukaan bumi cuaca dan pengaruhnya bagi

6.1. Mendeksipsikan kenampakan permukaan bumi di lingkungan

- Siswa dapat menjelaskan bentuk-bentuk permukaan bumi

Kenampakan permukaan bumi

Oleh : Iyet Suryanti

Page 36: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Uraian materi

Bentuk soal

Nomor soal

manusia, serta hubungannya dengan cara manusia memelihara dan melestarikan alam

sekitar yang meliputi daratan dan lautan

- Siswa dapat menjelaskan bahwa bumi itu bulat melalui pengamatan secara langsung dan tidak langsung

- Siswa dapat menjelaskan bahwa bumi itu bulat melalui praktek simulasi menggunakan globe

6.2. Menjelaskan hubungan antara keadaan alam dan cuaca

- Siswa dapat mendefinisikan pengertian cuaca

- Siswa dapat menyebutkan keadaan-keadaan cuaca

- Siswa dapat menjelaskan hubungan antara keadaan alam dan cuaca

Keadaan alam dan cuaca

6.3. Mendeskripsikan pengaruh cuaca bagi kegiatan manusia

- Siswa dapat menjelaskan pengaruh cuaca terhadap kegiatan manusia

Pengaruh cuaca bagi kegiatan manusia

6.4. Mengidentifikasi cara manusia dalam memelihara dan melestarikan alam di lingkungan sekitar

- Siswa dapat melakukan pengelompokan SDA di lingkungan sekitar

- Siswa dapat menyebutkan pemanfaatan SDA bagi manusia

- Siswa dapat menyebutkan hal-hal yang merusak SDA

- Siswa dapat menyebutkan dampak dari perusakan SDA

Cara memelihara dan melestarikan alam dan lingkungan kita

Oleh : Iyet Suryanti

Page 37: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Uraian materi

Bentuk soal

Nomor soal

bagi lingkungan

- Siswa dapat menjelaskan cara-cara memelihara SDA

- Siswa dapat menjelaskan cara-cara melestarikan SDA

Mengetahui, Jakarta, ……………………Kepala Sekolah SD Sandika Guru Kelas III

Aq. Suyati Iyet Suryanti

Oleh : Iyet Suryanti

Page 38: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan SoalKISI-KISI ULANGAN UMUM SEMESTER II

TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011

MATA PELAJARAN : IPS KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 2 (dua)

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Uraian materi

Bentuk soal

Nomor soal

2. Memahami jenis pekerjaan dan penggunaan uang 2.1. Mengenal jenis-jenis

pekerjaan- Mengidentifikasi jenis-jenis pekerjaan yang

menghasilkan barang dan jasa

- Membedakan jenis pekerjaan dibidang jasa dengan pekerjaan yang menghasilkan barang

- Menyebutkan 4 contoh pekerjaan di bidang jasa

- Membuat daftar pekerjaan orang tua siswa yang menghasilkan barang atau jasa

- Menjelaskan arti dari wiraswasta

Jenis Pekerjaan

2.2. Memahami pentingnya semangat kerja

- Memberikan alasan orang harus bekerja

- Menjelaskan manfaat orang harus bekerja

- Menjelaskan pentingnya memiliki semangat dalam bekerja

- Memberikan contoh ciri-ciri semangat bekerja (misalnya; kerja keras, didiplin, jujur) yang dilakukannya dalam kehidupan sehari-hari

Pentingnya semangat kerja

2.3. Memahami kegiatan jual beli di lingkungan rumah dan sekolah

- Menyebutkan tempat terjadinya jual beli - Menjelaskan proses terjadinya jual beli - Memberikan contoh pasar nyata dan pasar

tidak nyata

- Menjelaskan arti toko kelontong

- Menjelaskan proses terjadinya jual beli di

Kegiatan jual beli

Oleh : Iyet Suryanti

Page 39: PROGRAM SEMESTER · Web viewKISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TAHUN PELAJARAN 2010 / 2011 MATA PELAJARAN : PKn KELAS / SEMESTER : III (Tiga) / 1 (satu) JUMLAH SOAL : PG 20, isian 15, esay

Kisi-kisi Penyusunan Soal

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Uraian materi

Bentuk soal

Nomor soal

lingkungan rumah dan sekolah

- Membedakan proses terjadinya jual beli di pasar modern dan pasar tradisional

- Menjelaskan manfaat kegiatan jual beli

- Melakukan bermain peran tentang kegiatan jual beli

2.4. Mengenal Sejarah Uang

- Menceritakan berbagai alat tukar, misalnya barter dan barang tukar uang

- Menyebutkan jenis uang yang beredar di masyarakat

- Menyebutkan 2 jenis uang sebagai alat tukar - Menyebutkan nilai nominal uang kertas dari

terkecil sampai terbesar

- Menyebutkan nilai nominal uang logam

Sejarah uang sebagai alat tukar

Uang sebagai alat tukar

2.5. Mengenal penggunaan uang sesuai dengan kebutuhan

- Menceritakan kegunaan uang - Membuat daftar penerimaan uang dan

pengeluaran uang - Menyimpulkan manfaat mengelola uang

dengan baik- Menyebutkan tempat menabung yang aman - Menjelaskan manfaat menabung untuk hari

tua

Kegunaan uang

Mengetahui, Jakarta, …………………Kepala Sekolah SD Sandika Guru Kelas III

Aq. Suyati Iyet Suryanti

Oleh : Iyet Suryanti