program pencarian c++

13
Page 1 | Pemrograman Dasar PEMROGRAMAN DASAR LAPORAN PROGRAM PENGURUTAN DATA  Nama : Putu Agus Wahyu Adi Perdana Giri  No : 12 Kelas : XI TKJ 1 SMK NEGERI 1 DENPASAR TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN XI TKJ 1

Upload: aguswahyu

Post on 07-Jul-2018

247 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Program Pencarian C++

8/18/2019 Program Pencarian C++

http://slidepdf.com/reader/full/program-pencarian-c 1/13

P a g e 1 | Pemrograman Dasar 

PEMROGRAMAN DASAR

LAPORAN PROGRAM PENGURUTAN DATA

 Nama : Putu Agus Wahyu Adi Perdana Giri

 No : 12

Kelas : XI TKJ 1

SMK NEGERI 1 DENPASAR

TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN

XI TKJ 1

Page 2: Program Pencarian C++

8/18/2019 Program Pencarian C++

http://slidepdf.com/reader/full/program-pencarian-c 2/13

P a g e 2 | Pemrograman Dasar 

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat limpahanrahmat dan kasih beliau laporan ini dapat saya selesaikan. Dalam pembuatan makalah ini tidak

terlepas dari hambatan dan kekeliruan, namun berkat dorongan dari orang-orang terdekat saya

dapat menyelesaikannya.

Makalah ini saya buat untuk menindak lanjuti tugas yang diberikan yaitu tentang Program

Pengurutan Data. Saya menyadari bahwa makalah ini tidak terlepas dari kesalahan dan jauh

dari sempurna. Hal ini karena keterbatasan kemampuan saya. Untuk saran dan kritik pembaca

sangat diharapkan untuk dapat meningkatkan kreaktifitas saya. Semoga makalah yang saya

 buat dapat bermanfaat.

Hormat Saya,

(Putu Agus Wahyu Adi Perdana Giri)

Page 3: Program Pencarian C++

8/18/2019 Program Pencarian C++

http://slidepdf.com/reader/full/program-pencarian-c 3/13

P a g e 3 | Pemrograman Dasar 

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ....................................................................................................... 2

DAFTAR ISI ...................................................................................................................... 3

BAB 1 PENDAHULUAN ................................................................................................. 4

1.1 Latar Belakang ....................................................................................... 4

1.2 Rumusan Masalah .................................................................................... 5

1.3 Tujuan ...................................................................................................... 5

BAB II PEMBAHASAN ................................................................................................... 5

2.1 Script Program Pengurutan ....................................................................... 6

2.2 Penjelasan Setiap Syntax .......................................................................... 8

2.3 Output Program Pengurutan ..................................................................... 11

BAB III PENUTUP ........................................................................................................... 12

3.1 Kesimpulan .............................................................................................. 12

Page 4: Program Pencarian C++

8/18/2019 Program Pencarian C++

http://slidepdf.com/reader/full/program-pencarian-c 4/13

P a g e 4 | Pemrograman Dasar 

BAB 1

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Bahasa Pemrograman memang banyak. Salah satunya adalah C++ . Di bawah ini adalah

asal muasal Bahasa C++ serta pengertiannya yang saya kutip dari wikipedia.org langsung saja

simak :

C++ adalah bahasa pemrograman komputer yang di buat oleh (Bjarne Stroustrup)

merupakan perkembangan dari bahasa C dikembangkan di Bell Labs (Dennis Ritchie) pada

awal tahun 1970-an, Bahasa itu diturunkan dari bahasa sebelumnya, yaitu BCL, Pada awalnya,

 bahasa tersebut dirancang sebagai bahasa pemrograman yang dijalankan pada sistem Unix,

Pada perkembangannya, versi ANSI (American National Standart Institute) Bahasa

 pemrograman C menjadi versi dominan, Meskipun versi tersebut sekarang jarang dipakai

dalam pengembangan sistem dan jaringan maupun untuk sistem embedded, Bjarne Stroustrup

 pada Bel labs pertama kali mengembangkan C++ pada awal 1980-an, Untuk mendukung fitur-

fitur pada C++, dibangun efisiensi dan sistem support untuk pemrograman tingkat rendah (low

level coding).

Pada C++ ditambahkan konsep-konsep baru seperti class dengan sifat-sifatnya seperti

inheritance dan overloading. Salah satu perbedaan yang paling mendasar dengan bahasa C

adalah dukungan terhadap konsep pemrograman berorientasi objek (Object Oriented

Programming).Perbedaan Antara Bahasa pemrograman C dan C++ meskipun bahasa-bahasa

tersebut menggunakan sintaks yang sama tetapi mereka memiliki perbedaan, C merupakan

 bahasa pemrograman prosedural, dimana penyelesaian suatu masalah dilakukan dengan

membagi-bagi masalah tersebut kedalam su-submasalah yang lebih kecil, Selain itu, C++

merupakan bahasa pemrograman yang memiliki sifat Pemrograman berorientasi objek, Untuk

menyelesaikan masalah, C++ melakukan langkah pertama dengan menjelaskan class-class

yang merupakan anak class yang dibuat sebelumnya sebagai abstraksi dari object-object fisik,

Class tersebut berisi keadaan object, anggota-anggotanya dan kemampuan dari objectnya,

Setelah beberapa Class dibuat kemudian masalah dipecahkan dengan Class.

Page 5: Program Pencarian C++

8/18/2019 Program Pencarian C++

http://slidepdf.com/reader/full/program-pencarian-c 5/13

P a g e 5 | Pemrograman Dasar 

B. Rumusan Masalah

Apa itu Program Pengurutran ?

2  Bagaimana cara membuat program pengurutan pada C++ ?

Apa pengertian dari setiap syntax pada program C++ yang saya buat ?

C. Tujuan

Agar para siswa tau apa itu Program Pengurutan

2  Agar siswa tau cara membuat program pengurutan pada C++

3  Agar para pembaca tau pengertian dari setiap syntax pada program C++

yang saya buat

Page 6: Program Pencarian C++

8/18/2019 Program Pencarian C++

http://slidepdf.com/reader/full/program-pencarian-c 6/13

P a g e 6 | Pemrograman Dasar 

BAB 2

PEMBAHASAN

2.1 Pengertian Program Pengurutan

Sorting atau pengurutan data  adalah proses yang sering harus dilakukan dalam

 pengolahan data. Sort dalam hal ini diartikan mengurutkan data yang berada dalam suatu

tempat penyimpanan, dengan urutan tertentu baik urut menaik (ascending ) dari nilai

terkecil sampai dengan nilai terbesar, atau urut menurun (descending ) dari nilai terbesar

sampai dengan nilai terkecil. 

Pengurutan internal (in ternal sort ), yaitu pengurutan terhadap sekumpulan data yang

disimpan dalam media internal komputer yang dapat diakses setiap elemennya secara

langsung. Dapat dikatakan sebagai pengurutan tabel 

Pengurutan eksternal (external sort ), yaitu pengurutan data yang disimpan dalam

memori sekunder, biasanya data bervolume besar sehingga tidak mampu untuk dimuat

semuanya dalam memori. 

Dalam courseware ini, hanya akan dibahas algoritma pengurutan internal, dengan data

 berada dalam array satu dimensi. 

Algoritma pengurutan internal yang utama antara lain: 

1. Bubble Sort 

2. Selection Sort 

3. Insertion Sort 

4. Shell Sort 

5. Merge Sort 

6. Radix Sort 

7. Quick Sort 

8. Heap Sort

Page 7: Program Pencarian C++

8/18/2019 Program Pencarian C++

http://slidepdf.com/reader/full/program-pencarian-c 7/13

P a g e 7 | Pemrograman Dasar 

2.2 Script Program Pengurutan (Bubble Sort)

#include <iostream>

#include <conio.h>

using namespace std;

main()

{

int data [10];

int i, j, tmp;

cout<<"Program Mengurutkan Data"<<endl;

cout<<"Dengan Metode Bubble Sort\n"<<endl;

for(i=0;i<10;i++)

{

cout<<"Masukkan Bilangan Ke"<<(i+1)<<":";

cin>>data [i];

}

cout<<"\nData Sebelum Diurutkan : "<<endl;

for(i=0;i<10;i++)

{

Page 8: Program Pencarian C++

8/18/2019 Program Pencarian C++

http://slidepdf.com/reader/full/program-pencarian-c 8/13

P a g e 8 | Pemrograman Dasar 

cout<<data[i]<<" ";

}

cout<<endl;

for(i=0;i<9;i++)

{

for(j=i+1;j<10;j++)

{

if(data[i]>data[j])

{

tmp = data [i];

data[i] = data [j];

data [j] = tmp;

}

}

}

cout<<"Data Setelah Diturunkan : "<<endl;

for(i=0;i<10;i++)

{

cout<<data[i]<<" ";

}

getch () ;

}

Page 9: Program Pencarian C++

8/18/2019 Program Pencarian C++

http://slidepdf.com/reader/full/program-pencarian-c 9/13

Page 10: Program Pencarian C++

8/18/2019 Program Pencarian C++

http://slidepdf.com/reader/full/program-pencarian-c 10/13

P a g e 10 | Pemrograman Dasar 

for(i=0;i<10;i++)

Karena program ini memerlukan perulangan for,maka saya menggunakan perintah for.

For pada program C++ adalah digunakan untuk menghasilkan pengulangan beberapa

kali tanpa penggunaan kondisi apapun. i<10 dimaksudkan agar bilangan yang

dioutputkan tidak lebih dari angka 10

{

cout<<"Masukkan Bilangan Ke-"<<(i+1)<<":";

Perintah i+1 dimaksudkan agar bilangan yang akan di outputkan akan lanjut ditambah

1

cin>>data [i];

Perintah cin digunakan untuk menginput suatu nilai dari suatu piranti masukan

(keyboard) untuk selanjutnya diproses oleh program 

}

cout<<"\nData Sebelum Diurutkan : "<<endl;

Cout merupakan fungsi keluaran, digunakan untuk menampilkan data ataupun tulisan.

Endl dalam bahasa C++ yaitu untuk membuat garis baru

for(i=0;i<10;i++)

Karena program ini memerlukan perulangan for,maka saya menggunakan perintah for.

For pada program C++ adalah digunakan untuk menghasilkan pengulangan beberapa

kali tanpa penggunaan kondisi apapun. i<10 dimaksudkan agar bilangan yang

dioutputkan tidak lebih dari angka 10

{

cout<<data[i]<<" ";

Dalam program C++ “(spasi)“ digunakan untuk memberikan jarak antara nilai

}

cout<<endl;

Cout merupakan fungsi keluaran, digunakan untuk menampilkan data ataupun tulisan.

Endl dalam bahasa C++ yaitu untuk membuat garis baru

for(i=0;i<9;i++)

Kembali melakukan pengulangan for, karena program ini memerlukan perulangan

for,maka saya menggunakan perintah for. For pada program C++ adalah digunakan

untuk menghasilkan pengulangan beberapa kali tanpa penggunaan kondisi apapun. i<9

dimaksudkan agar bilangan yang dioutputkan tidak lebih dari angka 9

Page 11: Program Pencarian C++

8/18/2019 Program Pencarian C++

http://slidepdf.com/reader/full/program-pencarian-c 11/13

P a g e 11 | Pemrograman Dasar 

{

for(j=i+1;j<10;j++)

Karena program ini memerlukan perulangan for,maka saya menggunakan perintah for.

For pada program C++ adalah digunakan untuk menghasilkan pengulangan beberapa

kali tanpa penggunaan kondisi apapun. J<10 dimaksudkan agar bilangan yang

dioutputkan tidak lebih dari angka 10

{

if(data[i]>data[j])

Perintah if dalam program C++ dapat menentukan sebuah pernyataan atau blok kode

yang akan dieksekusi, dan jika persyaratan benar

{

tmp = data [i];

Perintah ini digunakan agar tmp = data[i]

data[i] = data [j]; 

Perintah ini digunakan agar data[i] = data[j]

data [j] = tmp;

Perintah ini digunakan agar data[j] = tmp

}

cout<<"Data Setelah Diturunkan : "<<endl;

Cout merupakan fungsi keluaran, digunakan untuk menampilkan data ataupun tulisan.

Endl dalam bahasa C++ yaitu untuk membuat garis baru

for(i=0;i<10;i++) 

Karena program ini memerlukan perulangan for,maka saya menggunakan perintah for.

For pada program C++ adalah digunakan untuk menghasilkan pengulangan beberapa

kali tanpa penggunaan kondisi apapun. i<10 dimaksudkan agar bilangan yang

dioutputkan tidak lebih dari angka 10

{

cout<<data[i]<<" ";

Dalam program C++ “(spasi)“ digunakan untuk memberikan jarak antara nilai 

}

getch () ;

Getch dalam program C++ adalah berarti mengakhiri sebuah program

}

Page 12: Program Pencarian C++

8/18/2019 Program Pencarian C++

http://slidepdf.com/reader/full/program-pencarian-c 12/13

P a g e 12 | Pemrograman Dasar 

2.4 Output Program Pengurutan

Page 13: Program Pencarian C++

8/18/2019 Program Pencarian C++

http://slidepdf.com/reader/full/program-pencarian-c 13/13

P a g e 13 | Pemrograman Dasar 

BAB 3

Penutup

A.  Kesimpulan

 Bubble sort adalah proses pengurutan sederhana yang bekerja dengan cara berulang kali

membandingkan dua elemen data pada suatu saat dan menukar elemen data yang urutannya

salah. Ide dari Bubble sort adalah gelembung air yang akan "mengapung" untuk table yang

terurut menaik (ascending ). Elemen bernilai kecil akan "diapungkan" (ke indeks terkecil),artinya diangkat ke "atas" (indeks terkecil) melalui pertukaran. Karena algoritma ini

melakukan pengurutan dengan cara membandingkan elemen elemen  data satu sama lain,

maka bubble sort termasuk ke dalam jenis algoritma comparison-based sorting . 

Proses dalam Bubble sort dilakukan sebanyak N-1 langkah (pass) dengan N adalah

ukuran array. Pada akhir setiap langkah ke –  I , array L[0..N] akan terdiri atas dua bagian, yaitu

 bagian yang sudah terurut L[0..I] dan bagian yang belum terurut L[I+1..N-1]. Setelah langkah

terakhir, diperoleh array 

B.  Daftar Pustaka

https://webinfomu.blogspot.com/ 

http://dcc-dp.org/berita404-sort-atau-pengurutan-data--di-c--.html  

http://eko-nopyanto.blogspot.co.id/2013/04/contoh-program-c-pengurutan-

data.html