program kegiatan ekskul 2013-2014

Upload: agus-silwana

Post on 04-Mar-2016

202 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

program ekskul smp kosgoro

TRANSCRIPT

EKSTRAKURIKULER PADUAN SUARA SMP KOSGORO BOGOR

Sekretariat : Jl. Pajajaran 217 A Tlp. 0251 - 8320850 email : [email protected] Kota Bogor 16153

DAFTAR ISIHalamanDAFTAR ISI iiKATA PENGANTAR iiiBab I : Pendahuluan ...........................................................

11. A. Landasan2. B. S truktur kegiatan ekstrakurikuler3. C. Tujuan4. D. Fungsi kegiatan ekstrakurikuler5. E. Prinsip kegiatan ekstrakurikulerBab II : Program kerja ...........................................................

41. A. Ruang lingkup2. B. Jenis kegiatan ekstrakurikuler3. C. Format kegiatan4. D. Bentuk-bentuk kegiatanBab III : Pelaksanaan kegiatan ..............................................

61. A. Ketentuan Ekstrakurikuler2. B. Prosedur Kerja3. C. Perencanaan kegiatan4. D. Pelaksanaan kegiatan5. E. Penilaian kegiatan6. F. Pelaksana kegiatan7. G. Pendanaan8. H. Pengawasan kegiatanBab IV : Penutup ....................................................................

8KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, karena atas perkenannya kami dapat menyelesaikan program kerja kegiatan Ekstrakurikuler Paduan Suara SMP Kosgoro Kota Bogor tahun pelajaran 2014-2015-2014 yang telah diselenggarakan dalam bentuk kegiatan Latihan rutin yang berlangsung setiap hari Rabu di SMP Kosgoro kota Bogor.Adapun kegiatan ini diikuti oleh kurang lebih 56 siswa/anggota aktif kelas VII, VIII dan IX dengan didukung oleh sarana dan prasarana yang cukup memadai. Kami menyadari bahwa disana-sini masih banyak kekurangan dalam penyusunan program kerja kegiatan ekstrakulikuler ini. Untuk itu segala saran, kritik dan masukan dari berbagai pihak sangat kami perlukan guna memperbaiki program kerja serupa dimasa-masa yang akan datang.

Akhir kata semoga program kerja kegiatan ekstrakurikuler paduan suara ini bermanfaat bagi semua, khususnya pihak-pihak terkait yang berkepentingan dengan program kegiatan belajar mengajar di SMP Kosgoro Kota Bogor.

Bogor, 21 Oktober 2014-2015Pembina/Pelatih Ekstrakurikuler

PADUAN SUARA SMP KOSGORO KOTA BOGOR

AGUS SILWANA, A.Md

BAB IPENDAHULUAN

A. LANDASAN KEGIATANMengingat tujuan pendidikan dan pembinaan generasi muda yang ditetapkan baik di dalam Pembukaan Undang-undang Dasar 1945 maupun di dalam garis-garis besar Haluan Negara amat luas lingkupnya, maka diperlukan sekolah sebagai lingkungan pendidikan yang merupakan jalur pendidikan formal yang sangat penting dan strategis bagi upaya mewujudkan tujuan tersebut, baik melalui proses belajar mengajar maupun melalui kegiatan kokurikuler dan ekstrakurikuler

Sejalan dengan uraian di atas maka Kegiatan ekstrakurikuler Paduan Suara SMP Kosgoro Kota Bogor didirikan dengan maksud untuk memberikan wadah bagi siswa-siswi kelas VII, VIII dan IX yang memiliki minat dan bakat dibidang seni musik dan vokal serta ruang lingkup yang terdapat didalamnya.

B. STRUKTUR KEGIATAN

Kegiatan Ekstrakurikuler Paduan Suara SMP Kosgoro Kota Bogor merupakan organisasi yang berdiri di bawah naungan OSIS SMP Kosgoro Kota Bogor secara vertical dan horizontal bertanggung jawab atas segala program kegiatan mulai dari perencanaan, pengorganisasian hingga pelaksanaan seluruh kegiatan.

C. TUJUAN1. TUJUAN UMUM KEGIATAN EKSTRAKURIKULER

Pengembangan diri merupakan kegiatan pendidikan di luar mata pelajaran sebagai bagian integral dari kurikulum sekolah. Kegiatan pengembangan diri merupakan upaya pembentukan watak dan kepribadian murid yang dilakukan melalui kegiatan pelayanan konseling berkenaan dengan masalah pribadi dan kehidupan sosial, kegiatan belajar, dan pengembangan karir, serta kegiatan ekstrakurikuler untuk pengembangan talenta murid.

2. TUJUAN KHUSUS

Pengembangan diri yang berlandaskan akhlakul karimah dengan bertujuan menunjang pendidikan murid dalam mengembangkan:

1. Bakat

2. Minat

3. Kreativitas

4. Kompetensi dan kebiasaan dalam kehidupan

5. Kecakapan sosial

6. Kecerdasan emosional

7. Kompetensi ilmiah

8. Wawasan dan pengembangan Teknologi Informasi (IT)

9. Kemampuan pemecahan masalah

10. Kemandirian

Kegiatan ekstrakurikuler Paduan Suara SMP Kosgoro Kota Bogor adalah kegiatan pendidikan di luar mata pelajaran dan pelayanan konseling untuk membantu pengembangan murid sesuai dengan kebutuhan, potensi, bakat, dan minat mereka melalui kegiatan yang secara khusus diselenggarakan oleh pendidik dan atau tenaga kependidikan yang berkemampuan dan berkewenangan di sekolah.D. FUNGSI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER1. Pengembangan, yaitu fungsi kegiatan ekstrakurikuler untuk mengembangkan kemampuan dan kreativitas murid sesuai dengan potensi, bakat dan minat mereka.

2. Sosial, yaitu fungsi kegiatan ekstrakurikuler untuk mengembangkan kemampuan dan rasa tanggung jawab sosial murid.

3. Rekreatif, yaitu fungsi kegiatan ekstrakurikuler untuk mengembangkan suasana rileks, mengembirakan dan menyenangkan bagi murid yang menunjang proses perkembangan.

4. Persiapan karier, yaitu fungsi kegiatan ekstrakurikuler untuk mengembangkan kesiapan karir murid.

E. PRINSIP KEGIATAN EKSTRAKURIKULER

1. Individual, yaitu prinsip kegiatan ekstrakurikuler yang sesuai dengan potensi, bakat dan minat murid masing-masing.

2. Pilihan, yaitu prinsip kegiatan ekstrakurikuler yang sesuai dengan keinginan dan diikuti murid secara sukarela.

3. Keterlibatan aktif, yaitu prinsip kegiatan ekstrakurikuler yang menuntut keikutsertaan murid secara penuh.

4. Menyenangkan, yaitu prinsip kegiatan ekstrakurikuler dalam suasana yang disukai dan mengembirakan murid.

5. Etos Kerja, yaitu prinsip kegiatan ekstrakurikuler yang membangun semangat murid untuk berlatih dan beraktivitas secara optimal.

6. Kemanfaatan sosial, yaitu prinsip kegiatan ekstrakurikuler yang dilaksanakan untuk kepentingan masyarakat.

7. Wajib, yaitu prinsip kegiatan ekstrakurikuler harus diikuti oleh seluruh murid kelas VII, VIII, X, dan XI.

BAB II

PROGRAM KERJA

A. RUANG LINGKUP

Pengembangan diri meliputi kegiatan ekstrakurikuler yang diselenggarakan oleh sekolah atau di luar sekolah.

B. Jenis kegiatan Ekstrakurikuler

a. Keterampilan akademik, meliputi KIR (Kelompok Ilmiah Remaja), Robotik, dan lain-lain.

b. Kecakapan verbalistik, meliputi paduan suara, musik, teater, english club.

c. Kecerdasan mental spiritual, meliputi KPI ( Kelompok Pengkajian Islam), SBA ( Seni Baca Alqur`an).

d. Kecakapan profesi, meliputi Sinematografi, Fotografi, Majalah dinding, Radio Sekolah (Broadcasting).

e. Keterampilan fisik, meliputi :

f. Olah raga permainan ( Sepak Bola, Futsal, Basket, Voli, dan lain-lain)

g. Seni bela diri Karate, Ju jitsu, Tae kwon doh. Krida (Kepramukaan, Palang Merah Remaja (PMR), Pasukan Pengibar Bendera (PASKIBRA)).

i. Tari tradisional (Saman, tari topeng, tari piring, dan lain-lain)

C. Bentuk Kegiatan

a. Individual, yaitu bentuk kegiatan ekstrakurikuler yang diikuti murid secara perorangan.

b. Klasikal, yaitu bentuk kegiatan ekstrakurikuler yang diikuti oleh kelompok-kelompok murid.c. Gabungan, yaitu bentuk kegiatan ekstrakurikuler yang diikuti murid antarkelas/antarsekolah.

d. Lapangan, yaitu bentuk kegiatan ekstrakurikuler yang diikuti seorang atau sejumlah murid melalui kegiatan di luar kelas atau kegiatan lapangan.D. BENTUK-BENTUK PELAKSANAAN

Kegiatan pengembangan diri yang diselenggarakan oleh sekolah dilaksanakan dengan perencanaan khusus dalam kurun waktu tertentu untuk memenuhi kebutuhan murid secara individual, kelompok, dan atau klasikal melalui penyelenggaraan kegiatan ekstrakurikuler.

Kegiatan ekstrakurikuler yang dilaksanakan oleh sekolah terdiri atas:

Ekskul Wajib (Yang harus ada di setiap Sekolah ) meliputi :

1. PMR

2. PRAMUKA

Ekskul Pilihan :

1. Marching Band

2. Paduan Suara

3. Marawis

4. Karawitan

5. Mading

6. Taekwondo7. Futsal

BAB III

PELAKSANAAN KEGIATAN

A. KETENTUAN EKSTRAKURIKULER

1. Kegiatan ekstrakurikuler dapat diselenggarakan jika mempunyai anggota minimal 10 peserta dan maksimal 30 peserta

2. Kegiatan ekstrakurikuler wajib dihentikan untuk melaksanakan sholat pada saat waktu sholat tiba.

3. Kegiatan latihan rutin maksimal 1 kali dalam seminggu.

4. Setiap kegiatan ekstrakurikuler harus mendapat persetujuan pimpinan sekolah.

5. Kegiatan ekstrakurikuler diliburkan satu minggu menjelang Ulangan Tengah Semester, Ulangan Akhir Semester dan Ujian.

6. Kegiatan ekstrakurikuler wajib didampingi oleh pembina.B. PROSEDUR KERJA

1. Kegiatan ekstrakurikuler dilaksanakan oleh pembina dan pelatih.

2. Rekrutmen pelatih ekstrakurikuler mengacu pada peraturan kepegawaian SMP Kosgoro Bogor

3. Kegiatan ekstrakurikuler dilaksanakan di luar jam KBM selama 120 menit.

4. Kegiatan ekstrakurikuler dilaksanakan sesuai dengan sasaran, substansi, jenis kegiatan, waktu, tempat, dan pelaksana sebagaimana telah direncanakan.C. PERENCANAAN KEGIATAN

Perencanaan kegiatan ekstrakurikuler mengacu pada jenis-jenis kegiatan yang memuat unsur-unsur:

1. Sasaran kegiatan

2. Substansi kegiatan

3. Pelaksana kegiatan dan pihak-pihak yang terkait, serta keorganisasiannya4. Waktu dan tempat

5. SaranaD. PENILAIAN KEGIATAN

Hasil dan proses kegiatan ekstrakurikuler dinilai secara kualitatif dan dilaporkan kepada pimpinan sekolah dan Bidang Pendidikan SMP Kosgoro Bogor.

E. PENDANAAN

Sumber dana kegiatan ekskul :

1. APBS

2. Bantuan pemerintah

3. Donatur yang tidak mengikat

4. Sponsor.

F. PENGAWASAN KEGIATAN

1. Pengawasan kegiatan ekstrakurikuler dilakukan secara:

1. Internal, oleh pimpinan sekolah.

2. Eksternal, oleh pihak yang secara struktural/fungsional memiliki kewenangan membina kegiatan ekstrakurikuler yang dimaksud.

3. Hasil pengawasan didokumentasikan, dianalisis, dan ditindaklanjuti untuk peningkatan mutu perencanaan dan pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler di sekolah.RENCANA DAN LAPORAN KEGIATAN I

1. Jenis kegiatan

: Lomba Paduan Suara2. Waktu kegiatan

: Desember 2014-20153. Sasaran kegiatan

: Meraih Juara 1 atau 24. Tahap-tahap kegiatan

:

1. Perencanaan

2. Pendaftaran Lomba

3. Persiapan dan Latihan

4. Gladi Bersih

5. Pelaksanaan Lomba5. Evaluasi:

Kegiatan sukses dilaksanakan dan berhasil meraih target sebagai Juara ke-1 seperti yang direncanakan.6. Faktor penunjang dan pendukung : absensi murid, pelatih dan pembina dan diketahui oleh kepala Sekolah

RENCANA DAN LAPORAN KEGIATAN II

1. Jenis kegiatan

: Lomba Paduan Suara Redip-G/

Lomba Kompetensi Siswa Tingkat Kecamatan Bogor Utara

2. Waktu kegiatan

: Januari 2014

3. Sasaran kegiatan

: Meraih Juara 1 atau 2

4. Tahap-tahap kegiatan

:

1. Perencanaan

2. Pendaftaran Lomba

3. Persiapan dan Latihan

4. Gladi Bersih

5. Pelaksanaan Lomba5. Evaluasi: Kegiatan sukses dilaksanakan dan berhasil meraih target sebagai Juara ke-1 seperti yang direncanakan.7. Faktor penunjang dan pendukung : absensi murid, pelatih dan pembina dan diketahui oleh kepala SekolahKeterangan:Rencana kegiatan terdekat untuk Periode Maret - Juni 2014 adalah perencanaan, persiapan dan program latihan untuk menghadapi acara PENGLEPASAN SISWA-SISWI SMP KOSGORO angkatan 2014-2015.DAFTAR ANGGOTA EKSKUL PADUAN SUARAKELAS VIINILAI EKSKUL PADUAN SUARA KELAS 7 SMP KOSGORO KOTA BOGOR 2014-2015-2014

NONAMAKELAS NILAI DESKRIPSI

1Devany Rahma Fitriyanti7A B- Belajar menguasai teknik vokal, dan berkspresi dengan baik, Cukup hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

2Ghina Fortuna Ayu7A B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

3Putri Romadonna7A C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

4Rayhan Maulana7A A- Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

5Humaira Yusna Rachmawati7B B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

6Indah Puspita Dewi7B B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

7Luthfiyah Eka Putri7B A Sangat Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

8Pera Dwi Indah Sari7B B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

9Ririn Ramadhan7B C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

10Salsa Nurfadila7B A- Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

11Sistiyan Maulidia7B B- Belajar menguasai teknik vokal, dan berkspresi dengan baik, Cukup hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

12Suci Ramadhani Murti Alawiah7B B- Belajar menguasai teknik vokal, dan berkspresi dengan baik, Cukup hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

13Adam Muhammad Malik7C B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

14Fadiela Salima Putri7C A Sangat Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

15Febby Thaliana7C A Sangat Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

16Inggit Setyo Pratiwi7C B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

17Lestari Putri Utami7C B- Belajar menguasai teknik vokal, dan berkspresi dengan baik, Cukup hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

18M. Faisal Abidin Shatri7C A- Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

19Nur Rachma Safitri 7C B- Belajar menguasai teknik vokal, dan berkspresi dengan baik, Cukup hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

20Rizky Fitria Anggita Matondang7C A Sangat Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

21Salsabila sukendro7C C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

22Syafina Ramadhanti Triana7C C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

23Bernadeta Kartika Buana Prima7D A Sangat Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

24Deliana Zanuba Putri7D C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

25Destia Syalwa Adi Putri7D C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

26Fairuz Zahira7D B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

27Ganitri Danurdhara7D C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

28Nurul Fauziah7D C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

29Putri Bayu Rinjani7D C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

30Safina Sekar Andarini7D C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

31Vita Sylvaniesha Febridha7D C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

32Adinda Agustina7E B- Belajar menguasai teknik vokal, dan berkspresi dengan baik, Cukup hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

33Delyana Priyono7E C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

34Erliana Novembra7E C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

35Fajri Andini7E B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

36Ghea Tyagita Cahaya Sabrina7E B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

37Inayah Nuraeni Sobari7E B- Belajar menguasai teknik vokal, dan berkspresi dengan baik, Cukup hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

38Joan Heriyanto7E B- Belajar menguasai teknik vokal, dan berkspresi dengan baik, Cukup hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

39Kanaya Aqiila Dermawan7E C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

40Putri Dwi Cahyani7E C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

41Resita Sabila7E A Sangat Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

42Rovi Devana Rizky7E C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

43Saniar Primanti7E B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

44Siti Nurhasaidah7E B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

45Taskia Ayu Andini7E B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

46Ulfa Salsabila7E B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

47Zahra Elfira Kusuma7E C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

NILAI EKSKUL PADUAN SUARA KELAS 8 SMP KOSGORO KOTA BOGOR 2014-2015-2014

NONAMAKELAS NILAI DESKRIPSI

1Alfi majidah8A C+ Cukup Baik dalam proses belajar teknik vokal, belajar berkspresi dan menghafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

2Andini8D B- Belajar menguasai teknik vokal, dan berkspresi dengan baik, Cukup hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

3Andra8C B- Belajar menguasai teknik vokal, dan berkspresi dengan baik, Cukup hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

4Asrina Desi8E B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

5Azahra8C B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

6Charisma Sekar W8A A- Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

7Citra8A A- Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

8Emelinda8B A Sangat Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

9Farrah8D A Sangat Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

10Karles8B B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

11M.Afkar8C B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

12Mila8B B- Belajar menguasai teknik vokal, dan berkspresi dengan baik, Cukup hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

13Muliawati8A A- Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

14Nabila8D A Sangat Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

15Nelly8E B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

16Raja8C B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

17Raihana8E B- Belajar menguasai teknik vokal, dan berkspresi dengan baik, Cukup hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

18Saeful Anwar8D A- Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

19Septiani8B A- Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

20Syadifa8D A Sangat Baik, menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal lagu2 Wajib, Daerah, Pop dan Asing

21Tiara Puspita8B B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

22Tiara Virna8C B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

23Vibby8B B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

24Wasya8D B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

25Fadhilah Nursafitri8E B Baik, mulai menguasai teknik vokal, Ekspresi dan Hafal beberapa lagu Wajib, Daerah, Pop dan Asing

NILAI EKSKUL PADUAN SUARA KELAS 9 SMP

NONAMAKELAS NILAI

1Agis Indah Sari9CA

2Al-fauzia9BA

3Delvia Natasya9B

4Difa Febriani8D

5Disti8DB

6Dyra Safina9B

7Erikawati9B

8Fahira9B

9Kintan Trisnawati9AA

10Puspa 9B

11Nuraeni9B

12Qiurina Aldya Fadasya B.9AA

13Suci Ramadha Rusty8AB

14Via Petriani9BB

15Widya Balqis Kailani9DA

Keterangan :

Siswa Non Aktif

Jumlah total anggota: 86 siswa1. Penyiapan perlengkapan dan peralatan: sesuai dengan tahap-tahap kegiatan.

NoAlat/MediaJumlahKondisi

BaikRusak

1Keyboard1

2Cable Roll1

3Microphone2

4Sound system1

5Standing Mic2

6Standing Keyboard1

2. Penyiapan pelaksana kegiatan.

NoBidang OperasionalKeterangan

1Alat/MediaDipersiapkan oleh anggota secara bergantian

2AbsensiDilaksanakan oleh sekretaris

3Materi LatihanLatihan dasar, olah vokal dan ekspresi, latihan kelompok

4EvaluasiIndividual/kelompok

3. Kegiatan awal: menyiapkan peserta untuk dapat melaksanakan kegiatan inti.

STRUKTUR KEPENGURUSAN EKSKUL PADUAN SUARA

Penanggungjawab

: Drs.Abdullah, MM

Penasehat

: Asep Mulyana, S.Pdi

Pembina Ekskul

: Agus Silwana,A.Md

K e t u a

: Saiful AnwarWakil Ketua : Syadiva

Sekretaris I

: Farrah Syahla Alyaa PRWk.Sekretaris

: InggitBendahara

: Charisma Sekar WiduriWk.Bendahara : FebbySekbid

:

1. Sie Acara

: Citra/Fadiela

2. Sie Paduan Suara: Muliawati/alsabila Sukendro

3 Sie Vokal Group

: Seha bintang. S/Devany

4. Sie Perlengkapan: Nabila/Ulfa Salsabila5. Kegiatan inti: sesuai dengan substansi untuk mencapai tujuan kegiatan .6. Kegiatan akhir.7. Evaluasi 2)

Keterangan:1) Berdasarkan kebutuhan, potensi, bakat, dan atau minat murid yang menjadi ciri khas dari jenis kegiatan ekstrakurikuler dimaksud.2) Evaluasi terhadap hasil dan proses penyelenggaraan tahap-tahap pelaksanaan kegiatan. Dalam evaluasi dihasilkan kualitas pencapaian murid berkenaan dengan kegiatan yang dimaksud.Keterangan:Laporan disampaikan kepada pimpinan sekolah melalui kepala tata usaha pada setiap akhir bulan, paling lambat tanggal 5.Lampiran 1

ID CARD ANGGOTA EKSKUL PADUS

LAMPIRAN 2 :

LOGO PADUAN SUARA SMP KOSGORO

KOTA BOGOR

BAB IVPENUTUP

Demikian uraian singkat program kerja kegiatan Ekstrakurikuler SMP Kosgoro Bogor. Diharapkan dengan program ini SMP Kosgoro Bogor mempunyai acuan standar dan target yang jelas serta terukur dalam pembinaan kegiatan ekstrakurikuler. Program ini hanya membuat hal-hal pokok dan standar minimal sehingga sangat mungkin untuk dikembangkan dan diuraikan lebih jelas dalam implementasinya di sekolah. Dengan segala kerendahan hati, kritik dan saran dalam rangka penyempurnaan penyusunan pedoman kegiatan ekskul ini sangat diperlukan.Wassalam

Pembina Ekskul Paduan Suara

SMP KOSGORO KOTA BOGOR