prinsip kegiatan berbagai jenis bank

7
PRINSIP KEGIATAN USAHA BERBAHAI JENIS BANK

Upload: meiidhy-meiidhy

Post on 30-Jun-2015

2.234 views

Category:

Economy & Finance


1 download

DESCRIPTION

Prinsip kegaiatan berbagai jenis bank

TRANSCRIPT

Page 1: Prinsip Kegiatan Berbagai jenis bank

PRINSIP KEGIATAN USAHA BERBAHAI JENIS

BANK

Page 2: Prinsip Kegiatan Berbagai jenis bank

A. Bank Sentral

• Bank sentral (bank Indonesia) merupakan lembaga negara yang independen dalam menjalankan tugas dan wewenangnya, yaitu mengontrol stabilitas perekonomian agar perekonomian stabil atau tidak mengalami inflasi maupun deflasi melalui pengaturan jumlah uang yang beredar. Selain itu bank sentral memberikan izin pendirian bank-bank umum, mengatur volume pinjaman yang boleh yang diberikan bank umum, dan mengatur tingkat bunga bank.

Dalam melakukan tugas dan wewenangnya, bank Indonesia dipimpin oleh dewan gubernur yang terdiri atas seorang gubernur, sebanyak-banyaknya 7 orang deputi gubernur.

Page 3: Prinsip Kegiatan Berbagai jenis bank

B. Bank Umum

• Bank umum adalah bank melaksanakan kegiatan usaha baik secara konfensional dan atau berdasarkan prinsip syariah yang memberikan jasa dalam lalu lintas pembayaran. Sumber dana utama bank umum adalah dari danah masyarakat yang berupa simpanan atau tabungan dan giro. Kemudian dana tersebut disalurkan kembali kepada masyarakat yang bertujuan untuk meningkatkatkan kegiatan perekonomian dan meningkatakan kesejahteraan masyarakat.

Page 4: Prinsip Kegiatan Berbagai jenis bank

Adapun usaha-usaha yang utama dilakukan bank umum :

• Menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk tabungan, giro, deposito, dan sertifikat deposito

• Memberikan kredit kepada masyarakat• Menerbitkan surat pengakuan hutang ( obligasi)• Memindahkan atau transfer uang • Menempatkan dana pada atau meminjamkan

dana dari bank lain• Menerima pembayaran dari tagihan atas surat

berharga.• Menyediakan tempat penyimpanan barang dan

surat berharga.

Page 5: Prinsip Kegiatan Berbagai jenis bank

C. Bank Perkreditan Rakyat (BPR)

Bank perkreditan rakyat adalah bank yang hanya menerima simpanan dalam bentuk tabungan dan deposito. Usaha-usaha bank perkreditan rakyat:

Menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan berup deposito berjangka dan tabungan

Memberi kredit kepada masyarakat Menyediakan pembiayaan bagi nasabah

berdasarkan prinsip bagi hasil sesuai dengan yang ditetapkan

Menempatkan dananya dalam bentuk Sertifikat Bank Indonesia ( SBI)

Page 6: Prinsip Kegiatan Berbagai jenis bank

D. Bank Syariah

• Perbankan Syariah adalah segala sesuatu yang menyangkut tentang bank Syariah dan unit usaha Syariah, mencakup kelembagaan kegiatan usaha, serta cara dan proses dalam melakasanaan kegiatan dan usahanya. Bank syariah adalah bank yang menjalankan kegiatan usahanya berdasarkan prinsip syariah.

Prinsip Syariah adalah prinsip hukum Islam dalam kegiatan perbankan berdasarkan fatwa yang dikeluarkan oleh lembaga yang memiliki wewenang dalam penetapan fatwa dibidang syariah contoh bank Syariah adalah Bank Muamalat.

Page 7: Prinsip Kegiatan Berbagai jenis bank

Thank you

KELOMPOK 8 :1. Ananda Dwi Rezki Adelia

( )2. Nurazizah (7)3. Meidina Nur Isnaini (29)

@Meii_meiidhy