presentasi mcb trip compatibility mode (2)

Upload: iksan-pramustia

Post on 15-Jul-2015

495 views

Category:

Documents


7 download

TRANSCRIPT

PRESENTASI MCB TRIP

By: TAC POWER

TROUBLE SHOOT CIRCUIT BREAKER

DEFINISI: Mengetahui secara teknik terjadinya CB trip untuk pemilihan dan pengunaan komponen-komponen tegangan rendah pada sumber gangguan external (Ligtening strike ,motor switching) dan internal (Over load capacity,shoot circuit)

Masalah2 yang terjadi : 1.Circuit Breaker Trip oleh Tegangan surge 2.Circuit Breaker Trip oleh Hubung singkat 3.Circuit Breaker Trip oleh Over load

Summary data problem MCB Trip JABO

Periode MCB Trip Juli s/d Desember (JABO) problem root cause Lightening strike group problem ACPDB KWH KWH & ACPDB KWH High temp AC Contactor Rectifier ACPDB Over Load KWH KWH & ACPDB ACPDB KWH tanpa keterangan KWH & ACPDB Rectifier BTS Grand Total total sites 5 10 1 4 2 2 4 6 1 23 60 2 1 1 122

Wiring diagram Panel ACPDB

CB TRIP terhadap SurgeMasalah Circuit Breaker Trip diakibatkan oleh Tegangan Surge yang juga sering disebut Spike (Paku) atau Transien umumnya terjadi pada kebanyakan jaringan listrik berupa kenaikan tegangan yang sangat cepat .dan dapat menimbulkan kerusakan pada peralatan listrik akibat adanya tekanan jauh diluar batas toleransi tegangan nya . Aplikasi Penahan Surge dibagi 2 level: -LTM, dipasang pada tiap panel utama dimana biasa terjadi tegangan lebih yang tinggi dan diperlukan pengalihan daya yang tinggi (I maks= 40kA) -LTD, dipasang kaskading dengan LTM pada tiap panel dist untuk membatasi tegangan lebih yang tersisa pada sisi bawah LTM sehingga didapati tegangan yang aman ( daya pengalihan LTD = 6,5 KA) -Dan apabila panel dist menyuplai /penambahan panel dist lain, maka diperlukan penahan surge (Arrester) pada setiap panel tambahan dengan jarak antar panel lebih dari 10 Meter .

Penahan Surge (Arrester) sisi Atas

Penahan Surge (Arrester) sisi Bawah

Terbagi 2 sistem pemilihan penahan surge (Arrester): -sistem berdasarkan TNC (Netral & kawat pembumian tergabung ) maka LT harus digunakan LTM /LTD 1 kutub (1P) atau 3 kutub (3P)

-sistem berdasarkan TNS (Netral & kawat pembumian terpisah ) maka (Netral LT harus digunakan LTM/LTD 1 kutub + N (1+N) atau 3 kutub + N (3+N)

Investigasi CB trip karena Surge (Petir)

19

LIGHTNING PROTECTION.PRINSIP:SURGE LEVEL PROTEKSI

ALAT YG DIPROTEKSI. ARRESTER SURGE

LEVEL PROTEKSI HARUS LEBIH KECIL DARI NILAI DUA KALI BIL (Basic Insulation Level dari alat yang diproteksi). JADI ARRESTER SEBAGAI JALAN SURGE UNTUK LEWAT, JANGAN SAMPAI SURGE YG BERBAHAYA INI LEWAT ALAT KITA. UNTUK PERALATAN ELEKTRRONIK, AKAN AMAN DARI GANGGUAN SURGE APA BILA SURGE SESUAI PROTEKSI TEGANGANNYA LEBIHKECIL DARI 2 X TEGANGAN OPERASINYA.

20

MAIN GROUNDING

PERMUKAAN TANAH

GROUND BAR

GROUNDING ROD BERFUNGSI UNTK MEDISPERSIKAN ARUS. KEDALAMAN DAERAH DISPERSI ARUS SEKITAR 6 METER. TENTANG NILAI OHM GROUNDING: INGAT PETIR ITU BUKAN ARUS DC TETA PI ARUS AC, SEDANGKAN ALAT UKUR PAKAI DC. TETAPI NILAI OHM YANG RENDAH LEBIH BAIK.

d DISPERSI ARUS PETIR

GROUNDING ROD

INSTALASI: SEBAIKNYA PENYAMBUNGAN MAIN GROUNDING DENGAN MAIN GROUND BAR DAN GROUND CONDUCTOR ITU DI-CADWELD.

39

TECHNICAL STANDARDS RELATING TO THE INSTALATION OF SURGE PROTECTION DEVICES.

63

ARRESTER CONFIGURATION.

ANTARA DUA BUAH POSISI ARRESTER HARUS MEMENUHI SYARAT: BILA JARAKNYA KURANG DARI 10 m HARUS DITAMBAH INDUKTOR. 275VAC) dengan waktu lebih dari 25 nanodetik,seperti switching over pada genset,sumber tegangan (PLN/Genset) yang tidak stabil & harmonisa tegangan dan arus Terjadinya hubungan pendek ke grounding pada instalasi jaringan listrik maupun peralatan

CB TRIP terhadap Shoot circuitMasalah Circuit Breaker Trip diakibatkan oleh shoot circuit yang terjadi dijaringan sisi atas (tegangan menengah) ,transformator ,kabel,rel, dari system koneksi yang tergabung antar (Phase ke phase,Phase ke netral ,phase 1 ke phase 3) dan perangkat itu sendiri dalam hitungan sesaat/detik Sumber arus gangguan tersebut adalah teknik pembuka bidang kontas pemutus daya /CB sedini mungkin diikuti dengan pemadaman bunga api listrik saat terjadi gangguan hubung singkat. Dan teknik 2 koordinasi antar pemutus daya/CB dapat dibedakan pada system kaskading dan diskriminasi . Kaskading adalah koordinasi antar pasangan pemutus daya/CB di sisi bawah CB2 dengan kapasitas pemutus (Icu2) yang lebih rendah daripada arus hubung singkat prospektif pada sisi terminalnya , dan disisi atas dipasang pemutus daya CB1 pasangannya dengan kapasitas pemutusan (Icu1) yang lebih tinggi daripada arus hubung singkat prospektif Isc2 Diskriminasi adalah koordinasi antar pasangan pemutus daya disisi atas Cb1 dan pemutus daya CB2 disisi bawah,sehingga bila terjadi gangguan disuatu titik (A) disisi bawah suatu circuit instalasi akan diputuskan oleh pemutus daya di sisi atas terdekat dari letak gangguan (CB2) tanpa mengakibatkan terbukanya pemutus daya disisi atas (CB1)

Wiring diagram pemilihan pemutus daya menurut IEC947IEC947-2

Investigasi CB Trip terhadap Hubung singkat

CB Trip Terhadap Over LoadCB Trip karena over load yang terjadi pada sisi Atas (PLN) dan disisi bawah (pelanggan ) , dimana dapat di identifikasikan penyebabnya oleh: 1. penurunan tegangan /drop voltage disaat pemakaian beban puncak di sisi PLN . 2. Penambahan equipment /kenaikan beban yang melebihi batas daya pembatas tanpa meningkatkan kapasitas daya pembatas tersebut 3.Terjadinya Unbalance current load 4.Sesering mungkin terjadi PLN Outage

Investigasi CB Trip karena Over load

Referensi data trouble shoot

RE RESOLVED NOC271111-02-OUT Jabodetabek - 27 Nov 2011 - 03.53 AM - 13 Sites Down under JKT_02A129 Mall Taman Palm-Hub.msg

RE RESOLVED NOC251111-03-OUT JBTK - 25 Nov 2011 - 0121 PM - 4 Site Down (under JKT_03N011-Restoran Paregu) VIP Site.msg