presentasi hormon

Upload: nrulaufa

Post on 20-Jul-2015

195 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Kelenjar Endokrin

SK dan KDStandar Kompetensi Menjelaskan struktur dan fungsi organ manusia dan hewan tertentu, kelainan dan / penyakit yang mungkin terjadi serta implikasinya pada salingtemas

Kompetensi Dasar Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi dan proses serta kelainan / penyakit yang dapat terjadi pada sistem regulasi manusia (saraf, endokrin, & penginderaan)

INDIKATOR1. Mengidentifikasi bagian-bagian sel syaraf 2. Menjelaskan struktur dan fungsi syaraf pada manusia 3. Menjelaskan susunan sistem syaraf pada manusia 4. Menjelaskan struktur dan fungsi indera

Kelenjar Hipofise Kelenjar Epifise Kelenjar Tiroid Kelenjar Paratiroid Kelenjar Timus Kelenjar adrenal Kelenjar Kelamin Kelenjar Pankreas Kelenjar Usus dan Lambung

Kelenjar Bagian Depan Kelenjar bagian tengah

Kelenjar Endokrin

Pria Wanita

Kelenjar HipofisisHipofisi s Lobus AnteriorHormon Somatotropin Hormon tirotropin Hormon Adenotrop Hormon Prolaktin Hormon Gonadotrop

Hipofisis Pars Intermedia

Melanocyte Stimulating Hormone (MSH)

Hipofisis Lobus PosteriorOkstitosin

Vasopresin / Antidiuretik

Kelenjar Anak Ginjal Terbagi menjadi 2 bagian :Bagian Kortek, menghasilkan

hormon kortisonBagian Medulla, menghasilkan hormon adrenal yang berfungsi mengubah gula otot (glikogen) menjadi gula darah (kebalikan insulin).

Kelenjar Kelamin

Kelenjar Usus dan Lambung Pada usus, terdapat hormon Sekretin. Yang fungsinya merangsang pengeluaran getah pankreas.

Pada lambung, terdapat hormonGastrin. Yang fungsinya merangsang pengeluaran getah lambung.