presentasi elektro "transistor"

14
MK: ELEKTRONIKA_ANALOG

Upload: azmi-sadega

Post on 21-Jul-2015

156 views

Category:

Education


10 download

TRANSCRIPT

MK: ELEKTRONIKA_ANALOG

SEJARAH

TRANSISTOR

PENGERTIAN

TRANSISTOR

FUNGSI

TRANSISTOR

JENIS & SIMBOL

TRANSISTOR

PRINSIP KERJA

TRANSISTOR

Walter H. Brattain dan John Bardeen pada

akhir Desember 1947 di Bell Telephone

Laboratories berhasil menciptakan suatu

komponen yang mempunyai sifat

menguatkan yaitu yang disebut dengan

transistor.

SEJARAH TRANSISTOR

Transistor adalah alat semikonduktor yang

dipakai sebagai penguat,sebagai sirkuit pemutus

dan penyambung (switching),stabilisasi tegangan ,

modulasi sinyal atau sebagai fungsi

lainnya.Transistor dapat berfungsi kran listrik,dimana

berdasrkan arus inputnya (BJT) atau tegangan

inputnya (FET), memungkinkan pengaliran listrik

yang sangat akurat dari sirkuit sumber listriknya.

PENGERTIAN TRANSISTOR

Fungsi transistor antara lain sebagai berikut:

» Perata arus pada adaptor

» Penguat arus (amplifier)

» Penahan sebagian arus

» Pebangkit frekuensi rendah dan tinggi

(osilator)

» Saklar elektronik (switching)

» dll.

FUNGSI TRANSISTOR

JENIS & SIMBOL TRANSISTOR

• Transistor unipolar

Transistor unipolar adalah FET (Field Effect Transistor)

yang terdiri dari JFET kanal N, JFET kanal P, MOSFET

kanal N, dan MOSFET kanal P.

Transistor mempunyai 3 jenis yaitu :

1. Uni Junktion Transistor (UJT)

Uni Junktion Transistor (UJT) adalah transistor yang

mempunyai satu kaki emitor dan dua basis. Kegunaan

transistor ini adalah terutama untuk switch elektronis.

Ada Dua jenis UJT ialah UJT Kanal N dan UJT Kanal P.

PRINSIP KERJA TRANSISTOR