prangkat adm bahasa inggris xi 2009 2010

95
Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 1

Upload: sman-2-mataram

Post on 22-Jun-2015

4.904 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

Model Pengembangan Silabus Bahasa Inggris SMA Negeri 2 MataramDalam menyusun Pengembangan Silabus Bahasa Inggris SMA Negeri 2 Mataram penyusun dapat menggunakan salah satu format yang sesuai dengan kebutuhan satuan pendidikan. Pada dasarnya ada dua jenis, yaitu jenis kolom (format 1) dan jenis uraian (format 2). Dalam menyusun format urutan KD, materi pokok/pembelajaran, kegiatan pembelajaran, indikator dan seterusnya dapat ditetapkan oleh masing-masing satuan pendidikan, sejauh tidak mengurangi komponen-komponen dalam silabus.

TRANSCRIPT

Page 1: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 1

PENGEMBANGAN SILABUS SMA Negeri 2 Mataram

KATA PENGANTAR

Page 2: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 2

Puji syukur kehdirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, Tim Pengembang Kurikulum SMA Negeri 2 Mataram telah berhasil menyusun 3 Revisi KTSP sebelumnya dan pengembangan pembelajaran, yaitu:1. Pengembangan KTSP 2. Penyusunan Silabus dan Rancangan Pelaksanaan Pembelajaran3. Evaluasi Pembelajaran

Panduan ini dimaksudkan untuk memberi gambaran mengenai cara pelaksanaan pengembangan aspek-aspek pembelajaran di program studi / jurusan di lingkungan SMA Negeri 2 Mataram, namun tidak menutup kemungkinan pemanfaatan panduan-panduan ini untuk sekolah sekolah selain dari SMA Negeri 2 Mataram maupun lembaga pendidikan lainnya dalam hal ini Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Kota Mataram .

Masukan, kritik dan saran untuk menyempurnakan panduan di atas sangat diharapkan untuk perbaikan materi panduan ini.

Sebagaimana ketentuan dalam Peraturan Pemerntah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan, setiap sekolah/madrasah mengembangkan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan berdasarkan Standar Kompetensi Lulusan (SKL) dan Standar Isi (SI) dan berpedoman kepada panduan yang ditetapkan oleh Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP). Panduan Penyusunan KTSP terdiri atas dua bagian, yaitu bagian pertama berupa Panduan Umum dan bagian kedua Model KTSP.

Panduan Umum memuat pedoman dan rambu-rambu yang perlu diacu, dijabarkan dari berbagai ketentuan-ketentuan tentang kurikulum yang terdapat dalam UU No. 22 tahun 2003 dan PP No. 19 tahun 2005, serta aturan pada umumnya yang berlaku dalam mengembangkan kurikulum. Panduan Umum diterbitkan terpisah dari model KTSP. Satuan Pendidikan yang telah melakukan uji coba kurikulum 2004 secara menyeluruh diperkirakan mampu secara mandiri mengembangkan kurikulumnya berdasarkan SKL, SI dan Panduan Umum

Penyusunan KTSP SMA Negeri 2 Mataram disusun oleh Tim Pengembang Kurikulum dan sebagai hasil pengembangan SKL dan SI dengan menggunakan Penyusunan KTSP tahun sebelumnya yang dapat dimanfaatkan sebagai referensi. SMA Negeri 2 Mataram sehingga perlu memperhatikan kepentingan dan kekhasan daerah, sekolah dan peserta didik dalam mengembangkan KTSP ini . Untuk itu Tim Pengembang Kurikulum SMA Negeri 2 Mataram yang terdiri ( H M Sartono selaku coordinator, Dra Hj Indah Deporawati , Dra. Gusti Afifah, H.M. Arsyad, S.Pd, Man dan Awaludin, S.Pd, masing masing sebagai Anggota) dapat menggunakan Penyusunan KTSP tahun sebelumnya sebagai referensi dengan melakukan perubahan dan penyesuaian yang diperlukan.

Hal-hal yang Perlu diperhatikan dalam Pengembangan Silabus Bahasa Inggris SMA Negeri 2 Mataram

1. Pengembangan silabus mata pelajaran bahasa Inggris lebih diarahkan kepada pengembangan kompetensi berkomunikasi dalam bentuk lisan dan tulisan yang mengintegrasikan empat (4) keterampilan berbahasa; mendengar, berbicara, membaca dan menulis.

2. Kreativitas yang tinggi dari guru dalam mengembangkan materi dan metode pembelajaran sangat dituntut secara profesional.

3. Pada kegiatan pembelajaran yang ada di silabus, siswa dituntut untuk terlibat secara lebih aktif (student center learning) dan guru sebagai fasilitator.

4. Kegiatan dan materi pembelajaran diarahkan pada ciri khas kedaerahan dan bersifat kontekstual.

5. Alokasi waktu yang ada dalam silabus disesuaikan dengan situasi dan kondisi kegiatan belajar mengajar di sekolah masing-masing.

6. Pengembangan kompetensi dasar ke dalam indikator sangat tergantung pada materi dan kegiatan pembelajaran serta kreatifitas guru.

Model Pengembangan Silabus Bahasa Inggris SMA Negeri 2 Mataram

Dalam menyusun Pengembangan Silabus Bahasa Inggris SMA Negeri 2 Mataram penyusun dapat menggunakan salah satu format yang sesuai dengan kebutuhan satuan pendidikan. Pada dasarnya ada dua jenis, yaitu jenis kolom (format 1) dan jenis uraian (format 2). Dalam menyusun format urutan KD, materi pokok/pembelajaran, kegiatan pembelajaran, indikator dan seterusnya dapat ditetapkan oleh masing-masing satuan pendidikan, sejauh tidak mengurangi komponen-komponen dalam silabus. Mengetahui, Mataram , 17 Juli 2009

Page 3: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 3

Kepala Sekolah Tim Pengembang Kurikulum

Drs. HAIRUDDIN AHMAD H M. S A R T O N O , S.Pd Pembina IV/a Pembina IV/aNIP 19590107 198103 1 012 NIP. 19601231 198601 1 055

PENYUSUNAN SILABUS SMA NEGERI 2 MATARAM PANDUAN PENYUSUNAN SILABUS

I. PENDAHULUANSilabus adalah suatu rencana yang mengatur kegiatan pembelajaran dan pengelolaan kelas, serta penilaian hasil

belajar dari suatu mata kuliah. Silabus ini merupakan bagian dari kurikulum sebagai penjabaran Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar ke dalam materi pembelajaran, kegiatan pembelajaran, dan indikator pencapaian kompetensi untuk penilaian hasil belajar. Dengan demikian pengembangan silabus ini minimal harus mampu menjawab pertanyaan sebagai berikut: kompetensi apakah yang harus dimiliki oleh peserta didik, bagaimana cara membentuk kompetensi tersebut, dan bagaimana cara mengetahui bahwa peserta didik telah memiliki kompetensi itu. Silabus ini akan sangat bermanfaat sebagai pedoman bagi pengajar karena berisi petunjuk secara keseluruhan mengenai tujuan dan ruang lingkup materi yang harus dipelajari oleh peserta didik. Selain itu, juga menerangkan tentang kegiatan belajar mengajar, media, dan evaluasi yang harus digunakan dalam proses pembelajaran kepada peserta didik. Dengan berpedoman pada silabus diharapkan pengajar akan dapat mengajar lebih baik, tanpa khawatir akan keluar dari tujuan, ruang lingkup materi, strategi belajar mengajar, atau keluar dari sistem evaluasi yang seharusnya.

II. KOMPONEN SILABUSMenurut para ahli pembuat kurikulum, terdapat banyak macam komponen silabus yang tersusun dalam suatu matrik silabus. Hal inilah yang harus dicermati dan dipilih oleh suatu institusi dalam mengelompokkan komponen-komponen tersebut. Setiap institusi berdasarkan kriteria atau standar yang diacu dapat menentukan sendiri komponen apa yang dipilih dan disusun pada matrik dalam menyusun silabus suatu mata Pelajaran. Pada prinsipnya semakin rinci silabus akan semakin memudahkan pengajar dalam menjabarkannya ke dalam RencanaPelaksanaan Pembelajaran (RPP). Adapun komponen silabus suatu mata Pelajaran 1. Identitas Mata Pelajaran meliputi: Nama sekolah Pengembang Silabus ( SMA Negeri 2 Mataramn Pengembangan Kurikulum

Satuan Tingkat Pendidikan (KTSP) Kelas/Semester 2. Standar Kompetensi (SK)

Standar Kompetensi adalah seperangkat kompetensi yang dibakukan sebagai hasil belajar materi pokok tertentu dalam satuan Pendidikan, merupakan kompetensi bidang pengembangan dan materi pokok per satuan pendidikan per satu kelas yang harus dicapai peserta didik selama satu semester.

Page 4: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 4

3. Kompetensi Dasar (KD)Kompetensi Dasar adalah rincian kompetensi dalam setiap aspek materi pokok yang harus dilatihkan kepada peserta

didik sehingga kompetensi dapat diukur dan diamati. Kompetensi Dasar sebaiknya selalu dilakukan perbaikan dan pengayaan guna memenuhi keinginan pasar.

4. IndikatorIndikator merupakan wujud dari KD yang lebih spesifik, yang merupakan cerminan dari kemampuan peserta didik

dalam suatu tahapan pencapaian pengalaman belajar yang telah dilalui. Bila serangkaian indikator dalam suatu kompetensi dasar sudah dapat dicapai peserta didik, berarti target KD tersebut sudah terpenuhi.

5. Pengalaman belajarPengalaman belajar merupakan kegiatan fisik maupun mental yang dilakukan oleh peserta didik dalam berinteraksi

dengan bahan ajar. Pengalaman belajar dikembangkan untuk mencapai KD melalui strategi pembelajaran. Dengan melakukan pengalaman belajar yang tepat mahasiswa diharapkan dapat mencapai dan mempunyai kemampuan kognitif, psikomorik, dan afektif yang sekaligus telah mengintegrasikan kecakapan hidup (life skill). Oleh karenanya yang membedakan antara perguruan tinggi satu dengan yang lain tercermin pada perbedaan pengalaman belajar yang diperoleh Peserta didik

6. Materi pokokBagian struktur keilmuan suatu bahan kajian yang dapat berupa pengertian, konsep, gugus isi atau konteks, proses,

bidang ajar, dan keterampilan.7. Waktu

Merupakan lama waktu dalam menit yang dibutuhkan peserta didik mampu menguasi KD yang telah ditetapkan.8. Sumber pustaka

Sumber pustaka adalah kumpulan dari referensi yang dirujuk atau yang dianjurkan, sebagai sumber informasi yang harus dikuasai oleh peserta didik.

9. PenilaianPenilaian ini berarti serangkaian kegiatan untuk memperoleh, menganalisis, dan menafsirkan informasi; dan kemudian

menggunakan informasi tersebut untuk pengambilan keputusan.III. CARA PENYUSUNAN SILABUS

Adapun langkah-langkah yang sebaiknya dilakukan dalam penyusunan silabus suatu Mata Pelajaran , sebagai berikut:1. Identifikasi Mata Pelajaran

Tuliskan identitas nama Mata Pelajaran , kelas Program Studi Semester bersumber pada kurikulum yang sudah ada sebelumnya ).

2. Perumusan Standar Kompetensi (SK)Rumuskan Standar Kompetensi (SK) dari setiap mata Pelajaran yang didasarkan pada tujuan akhir dari mata Pelajaran

tersebut. Tuliskan dengan kata kerja operasional yang dapat diamati dan diukur, yang meliputi aspek kognitif, afektif, dan psikomotorik (lihat pada lampiran daftar kata kerja operasional).

3. Perumusan Kompetensi Dasar (KD)a. Jabarkan SK yang telah dirumuskan menjadi beberapa KD untuk memudahkan pencapaian dan pengukukurannya. Tuliskan

dengan kata kerja operasional seperti pada SK yang meliputi aspek kognitif, afektif, dan psikomotorik. Bila perlu gunakan kata kerja yang paling tinggi tingkatannya dalam ranah yang terkait.

b. Bilamana perlu dan masih dianggap relevan, dapat menambahkan beberapa KD lagi.4. Perumusan Indikator

Tuliskan indikator dengan kata kerja operasional, yang merupakan penjabaran dari KD. Kata kerja operasional pada rumusan indikator dapat dirinci sesuai dengan kegiatan yang dilakukan dan dapat ditulis secara terpisah antara aspek kognitif, afektif, dan psikomotorik. Perlu diketahui bahwa sangatlah mungkin untuk mencapai satu KD dapat dicapai dengan beberapa indikator.

5. Penentuan Materi PokokMateri pokok adalah pokok/sub pokok bahasan, merupakan materi bahan ajar yang dibutuhkan peserta didik untuk

mencapai KD yang telah ditentukan dengan berdasarkan prinsip-prinsip sebagai berikut:a. Prinsip relevansi, artinya ada kesesuaian antara uraian materi pokok dengan KD yang ingin dicapai.b. Prinsip konsistensi, artinya ada keajegan antara materi pokok dan uraian materi pokok dengan KD dan SK.c. Prinsip edukasi, artinya adanya kecukupan materi yang diberikan untuk mencapai KD.Keseluruhan materi pokok yang dijabarkan dari setiap KD, perlu dibuat bagan alur agar runtut dan sistematis dalam

pembelajaran.6. Pemilihan Pengalaman Belajar : Tuliskan pengalaman belajar dengan kata kerja operasional yang dapat diamati dan diukur

dengan mudah. Pengalaman belajar merupakan rangkaian kegiatan yang harus dilakukan mahasiswa secara berurutan untuk mencapai KD.

a. Sebaiknya penentuan urutan langkah pembelajaran diperhatikan, terlebih untuk materi bahasan yang memerlukan prasyarat

Page 5: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 5

tertentu.b. Sebaiknya urutan langkah pembelajaran disusun berdasarkan pendekatan yang bersifat spiral, dari mudah ke yang lebih sukar,

dari kongkrit ke yang abstrak, dari yang sederhana ke yang lebih kompleks, dan sebaiknya urutan pembelajarannya terstruktur.c. Sebaiknya rumusan pengalaman belajar memberi inspirasi terhadap metode pembelajaran atau metode mengajar.7. Alokasi Waktu

Tuliskan perkiraan waktu yang dibutuhkan untuk mencapai satu KD, dengan mempertimbangkan: tingkat kesukaran materi, cakupan materi, frekuensi penggunaan materi, tingkat pentingnya materi yang dipelajari, serta cara penyampaian materi (meliputi kegiatan Tatap muka (T), Praktek (P),

8. Sumber/Bahan/AlatBuatlah analisis kebutuhan terhadap sumber pembelajaran, alat dan bahan yang akan digunakan (didasarkan pada

relevansi, konsistensi, dan edukuasi). Penulisan sumber pustaka berdasarkan kaidah atau aturan yang telah diakui secara umum. Adapun yang dimaksud: a) sumber adalah buku-buku rujukan atau referensi berupa buku teks, jurnal, laporan penelitian atau bahan ajar lainnya; b) alat dan bahan adalah peralatan dan bahan-bahan yang digunakan untuk membelajarkan peserta didik agar SK, KD, indikator-indikator, dan pengalaman belajar yang telah direncanakan dapat berhasil dicapai (didasarkan pada 3E: Ekonomis, Efisien, dan Efektif).

9. PenilaianTentukan teknik penilaian yang dapat digunakan untuk mencapai KD.Sebaiknya penyusunan alat penilaian didasarkan

pada indikator indikator yang telah dirumuskan, sehingga alat enilaian tersebut betul-betul mengukur apa yang seharusnya diukur. Alat penilaian dapat berupa tes lisan atau tertulis, chek list, tagihan yang dapat berupa laporan, resume materi dan lain-lain.

Mengetahui, Mataram , 17 Juli 2009Kepala Sekolah Koordinator Pengembang Kurikulum

Drs. HAIRUDDIN AHMAD H M. S A R T O N O , S.Pd Pembina IV/a Pembina IV/aNIP 19590107 198103 1 012 NIP. 19601231 198601 1 055

PENYUSUNANRENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

SMA NEGERI 2 MATARAM

PENDAHULUANRencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) adalah rencana yang menggambarkan prosedur dan menajemen pembelajaran untuk mencapai satu atau lebih kompetensi dasar yang telah dijabarkan dalam silabus. RPP ini dapat digunakan oleh setiap pengajar sebagai pedoman umum untuk melaksanakan pembelajaran kepada peserta didiknya, karena di dalamnya berisi petunjuk secara rinci, pertemuan demi pertemuan, mengenai tujuan, ruang lingkup materi yang harus diajarkan, kegiatan belajar mengajar, media, dan evaluasi yang harusdigunakan. Oleh karena itu, dengan berpedoman RPP ini pengajar akan dapat mengajar dengan sistematis, tanpa khawatir keluar dari tujuan, ruang lingkup materi, strategi belajar mengajar, atau keluar dari sistem evaluasi yang seharusnya. RPP akan membantu si pengajar dalam mengorganisasikan materi standar, serta mengantisipasi peserta didik dan masalah-masalah yang mungkin timbul dalam pembelajaran. Baik pengajar maupun peserta didik mengetahui dengan pasti tujuan yang hendak dicapai dan cara mencapainya. Dengan demikian pengajar dapat mempertahankan situasi agar peserta didik dapat memusatkan perhatian dalam pembelajaran yang telah diprogramkannya. Sebaliknya, tanpa RPP atau tanpa persiapan tertulis maupun tidak tertulis, seorang pengajar akan mengalami kesulitan dalam proses pembelajaran yang dilakukannya. Seorang pengajar yang belum berpengalaman pada umumnya memerlukan perencanaan yang lebih rinci dibandingkan seorang pengajar yang sudah berpengalaman.

Page 6: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 6

KOMPONEN RPPPada hakekatnya RPP merupakan perencanaan jangka pendek untuk memperkirakan tindakan apakah yang akan dilakukan dalam pembelajaran, baik oleh pengajar maupun perserta didik untuk mencapai suatu kompetensi yang sudah ditetapkan. Dalam RPP harus jelas Kompetensi Dasar (KD) yang akan dicapai oleh peserta didik, apa yang harus dilakukan, apa yang harus dipelajari, dan bagaimana mempelajarinya, serta bagaimana pengajar mengetahui bahwa peserta didik telah menguasai kompetensi tertentu. Aspek-aspek tersebutlah yang merupakan unsur utama yang harus ada dalam setiap RPP. RPP terdiri dari komponen program kegiatan belajar dan proses pelaksanaan program. Komponen program mencakup KD, materi standar, metode pembelajaran, media pembelajaran, sumber belajar, dan waktu belajar. Dengan demikian, RPP pada hakekatnya merupakan suatu sistem yang terdiri dari komponen-komponen yang saling berhubungan serta berinteraksi satu dengan lainnya, dan memuat langkah-langkah pelaksanaannya untuk mencapai tujuan yaitu membentuk kompentensi yang sudah ditetapkan sebelumnya. Adapun format RPP yang telah dirumuskan dengan komponen RPP seperti tersebut di bawah ini.

1. Kompetensi Dasar (KD)Kompetensi yang dirumuskan dalam RPP harus jelas. Semakin kongkrit kompetensi akan semakin mudah diamati, dan akan semakin mudah atau semakin tepat pula merencanakan kegiatan-kegiatan yang harus dilakukan untuk mencapai kompetensi tersebut. Perlu diketahui bahwa beberapa materi standar mungkin memiliki lebih dari satu KD. Disamping itu, perlu ditetapkan pula focus kompetensi yang diharapkan dari peserta didik sebagai hasil akhir pembelajaran. Kompetensi ini juga akan menjadi pedoman bagi pengajar dalam menentukan materi standar yang akan digunakan dan pendekatan pembelajaran yang tepat untuk membentuk kompetensi peserta didik.

2. Materi standar Materi standar yang dikembangkan dan dijadikan bahan kajian peserta didik harus disesuaikan dengan kebutuhan dan kemampuannya, mengandung nilai fungsional, praktis, serta disesuaikan dengan kondisi dan kebutuhan lingkungan, institusi, dan daerah.

3. Kegiatan PembelajaranKegiatan pembelajaran merupakan tahap-tahap kegiatan yang dilakukan oleh pengajar dan peserta didik untuk menyelesaikan suatu materi standar yang telah direncanakan oleh pengajar. Urutan kegiatan pembelajaran menggambarkan strategi pembelajaran yang telah ditentukan. Tahap kegiatan tersebut terdiri dari tahap AWAL INTI DAN AKHIR .

4. Metode PembelajaranMetode pembelajaran merupakan cara dalam menyajikan (menguraikan, membericontoh, memberi latihan dan lain-lain) suatu bahan kajian kepada peserta didik. Tidak semua metode pembelajaran sesuai untuk digunakan dalam mencapai kompetensi tertentu. Oleh karena itu harus dipilih metode pembelajaran yang paling tepat untuk suatu kompetensi yang ingin dicapai. Berbagai contoh metode pembelajaran yang sering digunakan antara lain ceramah, diskusi, tanya jawab, simulasi, studi kasus, praktikum, seminar, demonstrasi, bermain peran dan lainlain.

5. Media PembelajaranSegala sesuatu yang dapat menyalurkan atau menyampaikan pesan/informasi dari sumber pesan/informasi ke penerima pesan/informasi disebut media pembelajaran. Jadi dengan adanya media peserta didik dapat melihat, membaca, mendengarkan atau ketiganya sekaligus dalam menyerap berbagai informasi yang disampaikan oleh pengajarnya. Media tersebut dapat berupa alat-alat elektronik, gambar, buku dan sebagainya. Sedangkan alat pembelajaran adalah benda-benda atau alat-alat yang digunakan dalam pembelajaran sehingga memungkinkan terjadinya proses pembelajaran. Alat-alat itu tidak disebut media pembelajaran karena tidak dimaksudkan untuk membawa pesan.

6. Sumber BelajarSumber belajar adalah segala sesuatu yang dapat dimanfaatkan untuk penggalian informasi. Sumber belajar ini dapat berupa dosen (sebagai nara sumber), buku teks, jurnal ilmiah, laporan penelitian, internet, dan lain-lain.

7. Alokasi WaktuJumlah waktu dalam menit yang dibutuhkan oleh pengajar dan peserta didik untuk menyelesaikan setiap langkah pada urutan tahap Kegiatan Pembelajaran.

III. CARA PENYUSUNAN RPPPerlu diperhatikan bahwa untuk menyusun RPP pengajar perlu menentukan batas lingkup materi sub pokok bahasan mana saja yang akan diajarkan setiap kali pertemuan dengan melihat estimasi waktu dalam silabusnya. Bila suatu sub pokok bahasan dalam silabus membutuhkan waktu lebih dari sekali pertemuan atau beberapa kali pertemuan, maka sub pokok bahasan itu perlu dirinci lagi. Bila hal ini tidak mungkin, karena akan mengganggu keutuhan materi, maka dapat dibuat satu RPP yang digunakan untuk dua kali pertemuan atau lebih. RPP harus disusun secara sistemik dan sistematis, utuh dan menyeluruh, dengan beberapa kemungkinan penyesuaian dalam situasi pembelajaran yang aktual. Dengan demikian RPP dapat berfungsi untuk mengefektifkan proses pembelajaran sesuai dengan apa yang telah direncanakan. RPP hendaknya disusun secara sederhana dan fleksibel, serta dapat dilaksanakan dalam kegiatan pembelajaran, dan pembentukan kompetensi peserta didik. Berikut ini langkah-langkah yang sebaiknya dilakukan dalam penyusunan

Page 7: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 7

RPP suatu mata kuliah atau blok 1. Identifikasi nama Mata Pelajaran , kelas Program Studi Semester bersumber pada kurikulum yang sudah ada sebelumnya 2. Perumusan Standar Kompetensi (SK)Tuliskan rumusan SK dari setiap Mata Pelajaran yang didasarkan pada tujuan akhir dari Mata Pelajaran tersebut. Tuliskan dengan kata kerja operasional yang dapat diamati dan diukur, yang meliputi aspek kognitif, afektif, dan psikomotorik (lihat silabusnya).3. Perumusan Kompetensi Dasar (KD)Tuliskan rumusan KD yang merupakan penjabaran dari SK dengan menggunakan kata kerja operasional yang dapat diamati dan diukur, yang meliputi aspek kognitif, afektif, dan psikomotorik (lihat silabusnya). Tuliskan satu KD pada setiap RPP untuk satu kali pertemuan atau lebih.4. Perumusan IndikatorTuliskan indikator sebagai penjabaran dari KD dengan kata kerja operasional. Kata kerja operasional pada rumusan indikator dapat dirinci sesuai dengan kegiatan yang dilakukan dan dapat ditulis secara terpisah antara aspek kognitif, afektif, dan psikomotorik (lihat silabusnya).5. Penentuan Tahap PembelajaranUrutan tahap pembelajaran terdiri dari komponen Pendahuluan, Penyajian, dan Penutup. Pendahuluan merupakan tahap awal kegiatan yang dimaksudkan untuk mempersiapkan peserta didik agar secara mental siap mempelajari pengetahuan, keterampilan, dan sikap baru. Pada tahapan ini berisi penjelasan ringkas materi yang akan dikaji, keterkaitan materi kajian dengan materi sebelumnya atau dengan praktek keseharian (apersepsi), dan kompetensi yang harus dicapai peserta didik.Tahap penyajian merupakan tahapan utama dalam pembelajaran, di dalamnya berisi uraian, contoh, diskusi atau latihan tentang materi yang dikaji. Sedangkan tahap Penutup merupakan tahapan akhir suatu pembelajaran. Pada tahap Penutup ini digunakan untuk memberikan penegasan, ringkasan, penilaian maupun tindak lanjut tentang materi yang dikaji tersebut.6. Penentuan Kegiatan PembelajaranTuliskan berbagai kegiatan utama yang harus dilakukan oleh pengajar maupun peserta didik selama proses pembelajaran yang akan dilakukan, yang mampu menggambarkan strategi pembelajaran.7. Pemilihan Metode PembelajaranTentukan metode pembelajaran yang akan diterapkan untuk memberikan pengalaman belajar kepada peserta didik selama proses pembelajaran, mulai dari tahap Pendahuluan, Penyajian sampai tahap Penutup. Pemilihan metode pembelajaran hendaknya disesuaikan dengan KD yang ingin dicapai, karena tidak setiap metode pembelajaran sesuai untuk digunakan dalam mencapai tujuan KD tertentu.8. Pemilihan Media PembelajaranTuliskan media yang akan digunakan dalam melaksanakan pembelajaran. Media hendaknya dipilih yang sesuai dengan metode pembelajaran yang akan digunakan. Pemilihan media pembelajaran yang tepat dapat menjadikan pembelajaran lebih menarik, sehingga akan mempermudah untuk mencapai KD yang telah ditetapkan.

9. Penentuan Sumber BelajarTuliskan sumber belajar yang akan digunakan (didasarkan pada relevansi, konsistensi, dan edukuasi). Adapun yang dimaksud sumber belajar adalah buku-buku rujukan atau referensi berupa buku teks, jurnal, laporan penelitian atau bahan ajar lainnya. Sumber belajar juga dapat berupa manusia, misalnya dosen, peserta didik atau obyek lainnya tempat asal informasi diperoleh, atau sebagai nara sumber.10. Alokasi WaktuTuliskan jumlah waktu yang dibutuhkan oleh pengajar dan peserta didik untuk menyelesaikan setiap langkah pada urutan Tahap Pembelajaran yaitu Pendahuluan, Penyajian, dan Penutup. Porsi terbesar adalah tahap Penyajian, yaitu antara 80-90 % dari keseluruhan kegiatan pembelajaran. Sedangkan Pendahuluan biasanya hanya membutuhkan 5 %, dan Penutup memerlukan 10-15 % dari keseluruhan waktu yang digunakan untuk pembelajaran.

Mengetahui, Mataram , 17 Juli 2009Kepala Sekolah Tim Pengembang Kurikulum

Page 8: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 8

Drs. HAIRUDDIN AHMAD H M. S A R T O N O , S.Pd Pembina IV/a Pembina IV/aNIP 19590107 198103 1 012 NIP. 19601231 198601 1 055

H M SARTONO DOC

Page 9: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 9

PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN TAHUNAN SMA NEGERI 2 MATARAM

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Semester : Ganjil/Genap

Kelas : XI IPA dan IPS Tahun Pelajaran : 2009/2010RPP NO STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR INDIKATOR TUJUAN DAN MATERI POKOK

ALOOKASI WAKTU

01.

SIKLUS LISAN (SPOKEN CYCLE) MENDENGARKAN 1. Memahami makna dalam percakapan transaksional/

interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk

report secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: reports

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: report

Indikator Merespon wacana monolog: report, Melakukan monolog berbentuk : report

Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: report Siswa dapat melakukan monolog berbentuk : report Materi Pokok Wacana monolog berbentuk: report

MINGGU II JULI 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 1 Wacana monolog berbentuk: report

02.

SIKLUS LISAN (SPOKEN CYCLE) BERBICARA1. Memahami makna dalam percakapan transaksional/

interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.2. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan

transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam percakapan transaksional menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan ( expressing: satisfaction & unsatisfaction ).

2. Merespon makna dalam percakapan transaksional menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan ( expressing: for opinion).

Indikator Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing: surprise). Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan perasaan (expressing: surprise).Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing: surprise). Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan perasaan ( expressing: for opinion).Materi Pokok Percakapan/dialog dan pernyataan yang memuat ungkapan–ungkapan Menyatakan perasaan terkejut (surprise) mis. A: Could you tell me how big is the blue whale? B: A blue whale can weigh up to 115 tons A: Wow, that’s amazing

MINGGU II JULI 09

70 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 2 DIALOG MONOLOG SPOKEN REPORT TEXT 20 menit

03.

SIKLUS LISAN (SPOKEN CYCLE) MENDENGARKAN 1. Memahami makna dalam percakapan transaksional/

interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.2. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan

transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam percakapan transaksional menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan peringatan.

2. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional menyatakan peringatan

Indikator Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan peringatan. Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan peringatan.Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan peringatan. Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan perasaan peringatan.Materi Pokok Pernyataan yang memuat ungkapan –ungkapan berikut Peringatan (warning) mis.Watch your step Be careful

MINGGU III JULI 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 3 membuat peringatan untuk lingkungan sekolah mereka dalam bentuk poster secara berkelompok.

04. 2. Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.

1. Merespon makna dalam percakapan transaksional dan berterima menggunakan

Indikator Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: meminta/memberi saran.1. Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional:

MINGGU III JULI 09

Page 10: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 10

3. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: meminta/memberi saran.

2. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima yang melibatkan tindak tutur: meminta/memberi saran

meminta/memberi saran.Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: meminta/memberi saran. Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan

interpersonal/transaksional: meminta/memberi saran.Materi PokokPercakapan/dialog dan pernyataan yang memuat ungkapan berikut: A: Darling, the hair-dryer

I bought yesterday isn’t working. What do you think I should do about it?B: Why don’t you try taking it back to the store. 60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 4

menuliskan problem yang dihadapinya dalam sebuah surat memberikan saran atas masalah yang dihadapi temannya

05.

2. Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.3. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam percakapan transaksional melibatkan tindak tutur: menyatakan permintaan (permission)

2. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima yang melibatkan tindak tutur: menyatakan permintaan (permission)

Indikator1. Merespon dengan benar terhadap tindak tutur:menyatakan permintaan (permission)2. Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: permintaan

(permission)1. Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: permintaan (permission) Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan

interpersonal/transaksional: permintaan (permission)2. Materi Pokok Percakapan dan pernyataan yang memuat ungkapan permintaan (permission)

MINGGU I V JULI 09

70 menit

20 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 5 membuat dialog berpasangan untuk menyatakan permintaan (permission)

06.

1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk report, narrative, dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: report

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: report

Indikator Merespon wacana monolog: report Melakukan monolog berbentuk : report

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: report Siswa dapat melakukan monolog berbentuk report

2. Materi PokokTeks monolog report,

MINGGU I V JULI 09

70 menit

20 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 6

membuat laporan pengamatan mengenai Lion secara berpasangan

07.

1. Kemampuan memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Kemampuan mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: reports

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: report

Indikator Merespon wacana monolog: report Melakukan monolog berbentuk : report

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: report Siswa dapat melakukan monolog berbentuk report

2. Materi PokokTeks monolog report

MINGGU V JULI 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 7 mempresentasikan suatu laporan pengamatan berpasangan dengan menambahkan alat bantu (mis. gambar)

08. 1. Kemampuan memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: reports

Indikator Merespon wacana monolog: report Melakukan monolog berbentuk : report

1. Tujuan Pembelajaran

MINGGU V JULI 09

Page 11: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 11

2. Kemampuan mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: report

Siswa dapat merespon wacana monolog: report Siswa dapat melakukan monolog berbentuk report

2. Materi PokokTeks monolog report

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 8 membuat presentasi secara individu berbentuk report

09.

1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: reports

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: report

Indikator Merespon wacana monolog: report Melakukan monolog berbentuk : report

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: report Siswa dapat melakukan monolog berbentuk report

2. Materi PokokTeks monolog report,

MINGGU I AGST 09

70 menit

20 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 9 mendengarkan presentasi laporan pengamatan yang dilakukan.

10.

Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Indikator Merespon wacana yang berkaitan dengan sosiokultural.

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana yang berkaitan dengan sosiokultural

2. Materi PokokWacana mengenai Social Behavior dan Classroom Behavior

MINGGU I AGST 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 10 menyimpulkan perbedaan antara social behavior dan classroom behavior

11.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: report

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks:report Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana:report

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks report Siswa dapat mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana: report

2. Materi Pokok Teks monolog/esei berbentuk report

MINGGU II AGST 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 11 mereview ciri kebahasaan yang ada pada teks report

12.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: report

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks report Mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana: report

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks Siswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: report

2. Materi Pokok wacana: report The Solar System

MINGGU II AGST 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 12 mencari contoh teks report dan mengnalisa organisasinya.

13. 1. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

1. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: report

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: report

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks report Mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana: report Menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk report

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks Siswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: report Siswa dapat menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk report

MINGGU III AGST 09

60 menit

30 menit

Page 12: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 12

2. Materi Pokok teks berbentuk: report

14.

1. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: report

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: report

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks report Mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana: report Menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk report1. Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks Siswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: report Siswa dapat menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk report2. Materi Pokok Teks monolog/esei berbentuk report

MINGGU III AGST 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 14 mengumpulkan tulisan teks report

15.

1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

Indikator1. Merespon wacana monolog: narrative2. Melakukan monolog berbentuk : narrative

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: narrative Siswa dapat melakukan Melakukan monolog berbentuk: narrative

2. Materi PokokWacana monolog berbentuk: narrative

MINGGU IV AGST 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 15 menjawab pertanyaan tentang teks monolog narrative .

16.

1. Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.

2. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar, dan berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing: relief).

2. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing: relief).

Indikator1. Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan peringatan.2. Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan

perasaan (expressing: relief)1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan perasaan

(expressing: relief). Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional:

menyatakan perasaan (expressing: relief)2. Materi Pokok ungkapan –ungkapan menyatakan perasaan ( expressing: relief), contohnya . Oh,

that’s a relief Thank goodness for that

MINGGU IV AGST 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 16 membuat dialog utuh untuk menyatakan perasaan (expressing feeling: relief )

17. 1. Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.

2. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar, dan berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing:pain).

2. ngungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima yang melibatkan

Indikator1. Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan peringatan.2. Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan

perasaan (expressing: pain)1. Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing: pain).

Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan perasaan (expressing: pain)

2. Materi Pokok ungkapan –ungkapan untuk menyatakan perasaan ( expressing: pain), contohnya . Ouch! It hurts me so much. Ouch! Stop pinching me.

MINGGU V AGST 09

60 menit

30 menit

Page 13: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 13

tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing:pain).

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 17 mendengarkan ungkapan untuk menyatakan perasaan (expressing feeling: pain

18.

1. Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.

2. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar, dan berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing:pleasure).

2. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing:pleasure).

Indikator1. Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan peringatan.2. Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan

perasaan (expressing: pleasure)1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan perasaan

(expressing: pleasure). Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional:

menyatakan perasaan (expressing: pleasure)2. Materi Pokokungkapan –ungkapan untuk menyatakan perasaan ( expressing: pleasure),

contohnya I’m very pleased with this room. Oh, How marvelous

MINGGU V AGST 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 18 memprakktekkan dialog untuk menyatakan perasaan (expressing feeling: pleasure)

19.

1. Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.

2. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar, dan berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing:scared).

2. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing:sacred)

Indikator1. Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan peringatan.2. Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan

perasaan (expressing: scared)1. Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing: scared).

Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan perasaan (expressing:scared)

2. Materi Pokok ungkapan –ungkapan untuk menyatakan perasaan ( expressing: scared), Contohnya I’m scared. You scare me

MINGGU I SEPT 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 19 memprakktekkan dialog untuk menyatakan perasaan (expressing feeling: scared)

20.

1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

Indikator Merespon wacana monolog: narrative Melakukan monolog berbentuk : narrative

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: narrative Siswa dapat melakukan monolog berbentuk narrative

2. Materi PokokTeks monolog narrative,

MINGGU I SEPT 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 20 menjawab pertanyaan mengenai teks monolog narrative21. 1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk

narrative berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan berterima dalam teks berbentuk: narrative

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

Indikator Merespon wacana monolog: narrative Melakukan monolog berbentuk : narrative1. Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat merespon wacana monolog: narrative Siswa dapat melakukan monolog berbentuk narrative2. Materi Pokok Teks monolog narrative,

MINGGU I I SEPT 09

60 menit

Page 14: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 14

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 21 menjawab pertanyaan menganalisa bagian teks monolog narrative

22.

1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

Indikator Merespon wacana monolog: narrative Melakukan monolog berbentuk : narrative

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: narrative Siswa dapat melakukan monolog berbentuk narrative

2. Materi Pokok Teks monolog narrative,

MINGGU II SEPT 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 22 menyimpulkan apa yang perlu diperhatikan ketika melakukan teks monolog narrative.

23.

1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

Indikator Merespon wacana monolog: narrative Melakukan monolog berbentuk : narrative (mendongeng)

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: narrative Siswa dapat melakukan monolog berbentuk narrative (mendongeng)

2. Materi Pokok Teks monolog narrative

MINGGU I OKTBER 09

70 menit

20 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 23 Mendongeng membuat teks monolog narrative

24.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Indikator Memahami cerita Porquoi Tale

1. Tujuan Pembelajaran Siswa memahami Pouquoi Tale

2. Materi Pokok POURQUOI TALESMINGGU I

OKTBER 0970 menit

20 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 24Menjawab pertanyaan menegenai Pouquoi Tale

Menyimpulkan Pouquoi Tale yang ada di Indonesia

25.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks tulis narrative Mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrative 1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks tulis narrative Siswa dapat mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrative 2. Materi Pokok Teks tertulis berbentuk narrative, THE BLACK CAT

MINGGU I OKTBER 09

70 menit

20 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 25 menjawab pertanyaan tentang teks narrative tersebut

26.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Indikator Mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks narrative1. Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks narrative2. Materi Pokok

Teks tulis berbentuk narrative,

MINGGU II OKTBER 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 26 penjelasan tentang conjunctions dan relative clauses dan adverbs.27. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report,

narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan Memahami dan merespon makna dalam teks

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks narrative Mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrative

MINGGU II OKTBER 09

Page 15: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 15

mengakses ilmu pengetahuan

monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks narrative Siswa dapat mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrative

2. Materi Pokok Teks tulis berbentuk narrative

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 27 menjawab pertanyaan untuk mengidentifikasi aspek bahasa

28.

1.Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2.Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks narrative Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrative Menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk narrative 1. Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks narrative Siswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrative Siswa dapat menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk narrative

2. Materi Pokok Teks tulis berbentuk narrative, contoh:

MINGGU III OKTBER 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 28 menyimpulkan keslahan terbanyak yang dilakukan dalam membut teks tulis narrative

29.

1. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks narrative Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrative Menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk narrative

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks narrative Siswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrative Siswa dapat menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk narrative

2. Materi Pokok Teks tertulis berbentuk narrative

MINGGU III OKTBER 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 29 mereview berbagai aspek teks narrative

30.

1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: analytical exposition

Indikator1. Merespon wacana monolog: analytical exposition2. Melakukan monolog berbentuk : analytical exposition

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: analytical exposition Siswa dapat melakukan melakukan monolog berbentuk : analytical exposition2. Materi Pokok

Wacana monolog berbentuk: analytical exposition

MINGGU IV OKTBER 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 30 menjawab pertanyaan menngenai teks monolog lisan analytical exposition

31.

1. Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.

2. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam percakapan transaksional berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: mengungkapkan/meminta pendapat ( expressing:opinion).

2. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional berterima yang melibatkan tindak tutur: mengungkapkan/meminta pendapat pendapat ( expressing: opinion).

Indikator Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: mengungkapkan/meminta pendapat (expressing: opinion). Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: mengungkapkan/meminta pendapat (expressing: opinion ).

Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: mengungkapkan/meminta pendapat (expressing: opinion ). Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: mengungkapkan/meminta pendapat (expressing: opinion ).

1. Materi Pokok Percakapan/dialog dan pernyataan yang memuat ungkapan–ungkapan berikut Mengungkapkan/memintaPendapat mis. A:What do you think of … Is that right (true) that B: In my opinion, …..

MINGGU IV OKTBER 09

70 menit

20 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 31 membuat dialog singkat berpasangan untuk mengungkapkan/meminta pendapat (expressing: opinion).

Page 16: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 16

32.

1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: analytical exposition

Indikator1. Merespon wacana monolog: analytical exposition2. Melakukan monolog berbentuk : analytical exposition

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: analytical exposition Siswa dapat melakukan melakukan monolog berbentuk : analytical exposition

2. Materi PokokWacana monolog berbentuk: analytical exposition

MINGGU IV OKTBER 09

70 menit

20 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 32 menyimpulkan hal penting yang diperlukan untuk membuat teks lisan analytical exposition

33.

1 Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar, dan berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan kepuasaan/ketidakpuasan

2. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima yang melibatkan tindak tutur: menyatakan kepuasaan/ketidakpuasan

Indikator1. Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan kepuasaan/ketidakpuasan2. Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan

kepuasaan/ketidakpuasan1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan

kepuasaan/ketidakpuasan Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional:

menyatakan kepuasaan/ketidakpuasan2. Materi PokokPercakapan/dialog dan pernyataan yang memuat ungkapan–ungkapan Menyatakan kepuasaan/ketidakpuasan Menyatakan kepuasaan mis. I really like my new hair cut it was satisfactory Menyatakan ketidakpuasan

mis. The food was lousy I am little dissatisfied with the service here

MINGGU IV OKTBER 09

70 menit

20 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 33 membuat dialog berdasarkan situasi yang diberikan dengan menggunakan ungkapan untuk menyatakan kepuasaan/ketidakpuasan

34.

1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

1. Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: analytical exposition

Indikator1. Merespon wacana monolog: analytical exposition2. Melakukan monolog berbentuk : analytical exposition

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: analytical exposition Siswa dapat melakukan melakukan monolog berbentuk : analytical exposition

2. Materi PokokWacana monolog berbentuk: analytical exposition

MINGGU IV OKTBER 09

70 menit

20 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 34 mempresentasikan suatu isu dengan memilih isu yang disediakan di buku atau bebas

35. 1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: analytical exposition

Indikator Merespon wacana monolog: analytical exposition Melakukan monolog berbentuk : analytical exposition (presentasi)

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat melakukan monolog berbentuk analytical exposition (presentasi)

2. Materi PokokTeks monolog analytical exposition

MINGGU V OKTBER 09

90 menit

Page 17: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 17

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 35 mempresentasikan tugas yang dubuat di rumah

36.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

Indikator Memahami peribahasa (Proverbial Values) dalam B.Inggris yang biasa digunakan dalam presentasi

1. Tujuan Pembelajaran Siswa memahami peribahasa (Proverbial Values) dalam B.Inggris yang biasa

digunakan dalam presentasi2. Materi Pokok oral presentation, people

MINGGU I NOPEMBER 09

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 36 Tanya jawab mengenai peribahasa dalam B.Inggris yang diketahui siswa

37.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks: analytical exposition Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: analytical exposition

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: exposition Siswa mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: analytical

exposition2. Materi Pokok

Teks tertulis berbentuk analytical exposition

MINGGU II NOPEMBER 09

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 37 menjawab pertanyaan yang mengarahkan pada ciri-ciri teks analytical exposition

38.

1. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

1. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks: analytical exposition Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: analytical exposition Menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk analytical exposition1. Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: exposition Siswa mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: analytical exposition Siswa menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk analytical expositionMateri Pokok TEKS The Importance of English Language

MINGGU III NOPEMBER 09

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 38 mennyimpulkan hal-hal yang penting dalam membuat teks analytical exposition

39.

1. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

Indikator Mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks: analytical exposition

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks: analytical exposition

2. Materi Pokok that English is the world’s most important language

MINGGU IV NOPEMBER 09

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 39 mengubah kata menjadi bentuk pasif/aktif dalam teks berbentuk analytical exposition membuat kalimat dengan kata yang disediakan

40. 1. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan

1. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan bahasa tulis secara akurat, lancar dan

Indikator Mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks: analytical exposition

MINGGU V NOPEMBER 09

Page 18: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 18

sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei

tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks: analytical exposition

2. Materi Pokok teks berbentuk: analytical expositionteks analytical exposition berbentuk surat dengan so, but atau because

simple sentence dengan menggunakan kata penghubung utnuk emembuat complex sentence

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 40 mencari artikel berbentuk analytical exposition

41.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks analytical exposition Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: analytical exposition

Tujuan Pembelajaran Siswa mengidentifikasi makna dalam teks analytical exposition Siswa mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana analytical expositionMateri Pokok Teks tulis berbentuk analytical exposition

MINGGU I DESEMBER 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 41 membaca teks berbentuk analytical exposition dan menjawab pertanyaan

42.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks fungsional berbentuk surat lamaran1. Tujuan Pembelajaran

Siswa mengidentifikasi makna dalam teks fungsional berbentuk surat lamaran2. Materi Pokok

Teks fungsional berbentuk surat lamaran

MINGGU I DESEMBER 09

60 menit

30 menit PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 42 membuat teks fungsional berbentuk surat lamaran kerja

43.

1. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis dalam teks berbentuk: analytical exposition

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks molog/essei berbentuk analytical exposition Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: analytical exposition Menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk analytical exposition

Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks analytical expositionSiswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: analytical exposition Siswa dapat menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk analytical expositionMateri Pokok Teks tulis berbentuk analytical exposition

MINGGU II DESEMBER 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 43 mengumpulkan hasil tulisan berbentuk analytical exposition

44.

1. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition.

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks molog/essei berbentuk analytical exposition Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: analytical exposition Menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk analytical exposition

1. Tujuan Pembelajaran Siswa mengidentifikasi makna dalam teks molog/essei berbentuk analytical

exposition Siswa mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: analytical

exposition Siswa dapat menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk analytical

exposition2. Materi Pokok Teks tulis berbentuk analytical exposition

MINGGU II DESEMBER 09

90 menit

MINGGU III DESEMBER 09

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 44 menulis draft teks analytical exposition secara individu dengan topik yang diinginkan

Page 19: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 19

45.

1. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: dan analytical exposition.

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks analytical exposition Mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana: analytical exposition Menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk analytical expositionTujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks analytical exposition

Siswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana berbentuk analytical exposition.

Siswa dapat menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk analytical exposition

2. Materi Pokok Teks tulis berbentuk analytical exposition,contoh:

MINGGU III DESEMBER 09

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN REVIEWmengumpulkan hasil tulisan Teks tulis berbentuk analytical exposition, MINGGU IV DES

0990 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN SEMESTER GANJILSEMUA MATERI POKOK YANG DIBERIKAN PADA SEMESTER GANJIL MINGGU IV DES

0990 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER GGENAP

46.

1. Memahami makna dalam teks fungsional pendek dan teks monolog sederhana berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition dalam mengakses ilmu pengetahuan populer.

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

3. Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

Indikator1. Merespon wacana monolog: narrative2. Melakukan monolog berbentuk : narrative

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: narrative Siswa dapat melakukan melakukan monolog berbentuk : narrative

2. Materi Pokok Wacana monolog berbentuk: narrative

MINGGU I JANUARI 2010

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 46 menjawab pertanyaan tentang teks monolog narrative

47.

3. Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.

4. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

3. Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar, dan berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan ( expressing: love).

4. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan ( expressing: love).

Indikator Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan perasaan expressing: love). Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan perasaan (expressing:love).Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing: love). Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan perasaan (expressing: love).Materi Pokok Percakapan/dialog dan pernyataan yang memuat ungkapan–ungkapan Menyatakan perasaan (expressing: love)mis. A: Oh, my deaest Antony. How could you marry such a woman like Octavia. You said you loved me. Oh, how dare you!How deep is your love for me? B:My sweetest queen,there’s a beggary in the love that can be reckoned

MINGGU I JANUARI 2010

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 47 membaca ungkapan-ungkapan lainnya yang digunakan untuk menyatakan perasaan (expressing: love).

48. 3. Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.

4. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam

3. Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar, dan berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing: sorrow& attention) )

Indikator1. Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing:

sorrow& attention) )2. Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional:

menyatakan perasaan (expressing: sorrow& attention) )Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan peringatan.

MINGGU II JANUARI 2010

60 menit

Page 20: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 20

konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

4. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing: sorrow& attention)

Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan perasaan peringatan.

Materi Pokok Pernyataan yang memuat ungkapan –ungkapan Menyatakan perasaan (expressing: sorrow& attention))mis. My heart is so burdened I’m so sad to hear that

30 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 48melengkapi dialog dengan ungkapan untuk menyatakan perasaan (expressing: sorrow &

attention )

49.

3. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog yang berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

Indikator Merespon wacana monolog: narrative Melakukan monolog berbentuk : narrativeTujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: narrative Siswa dapat melakukan monolog berbentuk narrativeMateri Pokok Teks monolog narrative

MINGGU II JANUARI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 49 mendengarkan teks monolog narrative.dengan bantuan audiomembaca kesimpulan mengenai karakteristik teks monolog narrative

50.

1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog yang berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk:narrative

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

IndikatorMerespon wacana monolog: narrative Melakukan monolog berbentuk: narrativeTujuan PembelajaranSiswa dapat merespon wacana monolog: narrativeSiswa dapat melakukan monolog berbentuk narrativeMateri Pokok Teks monolog narrative

MINGGU III JANUARI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 50 melakukan drama secara bergantian.

51.

3. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

4. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrativ,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

Indikator

Merespon wacana monolog: narrative Melakukan monolog berbentuk : narrative

3. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: narrative Siswa dapat melakukan monolog berbentuk narrative(mendongeng)

4. Materi Pokok Teks monolog narrative

MINGGU IV JANUARI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 51 mendengarkan presentasi dongeng yang dilakukan.

52.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Indikator Memahami cerita Valentine’s Day Is Not Part Of Our CultureTujuan Pembelajaran Siswa memahami Valentine’s Day Materi Pokok Wacana teks berjudul Valentine’s Day Is Not Part Of Our Culture

MINGGU V JANUARI 2010

90 menit90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 52 Menjawab pertanyaan menegenai Valentine’s Day Is Not Part Of Our Culture

Page 21: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 21

53.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrativ,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks tulis narrative Mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrative Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks tulis narrative Siswa dapat mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrative Materi Pokok Teks tertulis berbentuk narrative

MINGGU I FEBRUARI 2010

60 menit

30 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 53 memberikan pendapat mengenai cerita narrative yang dibacanya

54.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrativ,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Indikator Mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks narrativeTujuan PembelajaranSiswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks narrativee Materi Pokok Teks tulis berbentuk narrative

MINGGU I FEBRUARI 2010

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 54 penjelasan tentang. past tenses, action verbs, thinking verbs, feeling verb,saying verbs Noun dan Noun Phrases.

55.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrativ,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Indikator Mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks narrativeTujuan PembelajaranSiswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks narrativee Materi Pokok Teks tulis berbentuk narrative

MINGGU II FEBRUARI 2010

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 55 mengulas penjelasan tentang. Adverbs, time connectives, conjunction,dan punctuation.

56.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrativ,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks tulis narrative Mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrative Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks tulis narrative Siswa dapat mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrative Materi Pokok Teks monolog/esei berbentuk narrative;

MINGGU II FEBRUARI 2010

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 56 membaca cerita komik dan mengidentifikasi pesan moralnya

57.

3. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

3. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks narrativeMengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrativeMenulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk narrative Tujuan PembelajaranSiswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks narrativeSiswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrativeSiswa dapat menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk narrative Materi Pokok Teks tulis berbentuk narrative

MINGGU III FEBRUARI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 57 membuat draft sebuah fable

58.

1. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

3. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative 4. Mengungkapkan makna dalam teks

monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks narrative Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrative Menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk narrativeujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks narrative Siswa dapat menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk narrative Siswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: narrativeMateri Pokok Teks tertulis berbentuk narrative

MINGGU IV FEBRUARI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 58 mereview berbagai aspek teks narrative (tujuan, organisasi, dan ciri-ciri kebahasaan)59. 1. Memahami makna dalam percakapan transaksional/

interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk

narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat,

1. Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoof

Indikator1. Merespon wacana monolog: spoof2. Melakukan monolog berbentuk : spoof

1. Tujuan Pembelajaran

MINGGU V FEBRUARI 2010

70 menit

Page 22: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 22

lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: spoof

Siswa dapat merespon wacana monolog: spoof Siswa dapat melakukan monolog berbentuk : spoof

2. Materi PokokWacana monolog berbentuk spoof

20 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 59 teks monolog lisan spoof dan menjawab pertanyaan

60.

1. Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.

2. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

1. Merespon makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi menggunakan ragam bahasa lisan yang menyatakan perasaan (expressing: embarrassment & anger )

2. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan yang menyatakan perasaan malu& marah (expressing: embarrassment & anger

Indikator Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan peringatan. Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan perasaan malu& marah (expressing: embarrassment & anger)Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing: love) Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan perasaan malu & marah (expressing: embarrassment & anger ) Materi Pokok Pernyataan yang memuat ungkapan –ungkapan berikut,contoh, Menyatakan perasaan malu (embarrassment) mis. It really makes me ashamed I was very embarrassed Menyatakan perasaan marah (anger) mis. Oh,hell!! You burn me up!

MINGGU I MARET 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 60

membuat dialog berpasangan yang menggunakan ungkapan untuk menyatakan perasaan malu & marah (expressing: embarrassment & anger

61.

1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: reports

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk:

narrative, spoof dan hortatory exposition

Indikator Merespon wacana monolog: spoof Melakukan monolog berbentuk : spoof

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: spoof Siswa dapat melakukan monolog berbentuk spoof

2. Materi Pokok Teks monolog lisan berbentuk spoof

MINGGU II MARET 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 61

mendengarkan teks monolog lisan berbentuk. spoof dengan bantuan audio melengkapi teks monolog lisan spoof dengan informasi yang didengarnya

62. 1. Kemampuan memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Kemampuan mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

3. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoof

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang

Indikator Merespon wacana monolog berbentuk spoof Melakukan monolog berbentuk spoof

3. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog berbentuk spoof Siswa dapat melakukan monolog berbentuk spoof

4. Materi PokokTeks monolog lisan berbentuk spoof

MINGGU III MARET 2010

90 menit

Page 23: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 23

berbentuk: spoof

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 62

mencari artikel majalah/koran berbentuk spoof dan menceritakannya dengan gambar.

63.

1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoof

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk

Indikator Merespon wacana monolog berbentuk spoof Melakukan monolog berbentuk spoof (mendongeng)

Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana teks monolog lisan berbentuk spoof Siswa dapat melakukan teks monolog lisan berbentuk spoof

Materi PokokTeks monolog lisan berbentuk spoof

MINGGU IV MARET 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 63

menyiapkan hal yang diperlukan untuk menceritakan cerita lucu

64.Memahami makna teks monolog/esei

Memahami body language sebagai salah satu alat untuk berkomunikasi

Indikator Merespon wacana yang berkaitan dengan sosiokultural.Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana yang berkaitan dengan sosiokulturalMateri Pokok Wacana mengenai Body language

MINGGU V MARET 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 64

menyimpulkan perbedaan antara gerak tubuh (body language) di Indonesia dengan di Amerika

65.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoof

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks berbentuk spoof Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: spoof

3. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks report spoof Siswa dapat mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana:

spoof4. Materi Pokok Teks tulis berbentu spoof

MINGGU I APRIL 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 65

melengkapi teks spoof dengan kata yang disediakanmembaca teks spoof dan menjawab pertanyaannya

mngemukakan pendapat mengenai teks spoof yang sudah dibaca

66.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoof

Indikator Mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks spoofTujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks spoofMateri Pokok Teks tulis berbentuk spoof

MINGGU I I APRIL 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 66 membuat kalimat menggunakan Simple Pastmengubah bentuk kata kerja yang sesuai dengan Simple Past Tense pada teks spoof

67. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan

Indikator Mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks spoofTujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks spoofMateri Pokok Teks tulis berbentuk spoof,

MINGGU V APRIL 2010

90 menit

Page 24: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 24

dan mengakses ilmu pengetahuan berterima dalam teks berbentuk: spoof

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 67 menjodohkan kalimat yang tepat dengan menggunakan while dan when menentukan pemakaian saying verbs yang tepat pada suatu kalimat

68.

1. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

2. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoof

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoof

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks spoof Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: spoof Menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk spoof

Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks spoof Siswa dapat mengidentifilasi langkah-langkah retorika dalam wacana: spoof Siswa menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk spoofMateri Pokok Teks tulis berbentuk spoof MINGGU V APRIL

2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 68

membaca teks spoof dan mengidentifikasi pembagian teks organisasi dan cirri-ciri kebahasaan yang digunakan.menjawab pertanyaan tentang teks spoof tersebut.berkelompok menulis bagian orientation dan twist untuk teks spoof

69.

Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoof

Indikator Menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk spoofTujuan Pembelajaran Siswa dapat menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk spoofMateri Pokok Teks tertulis berbentuk spoof

MINGGU I MEI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 69 mereview berbagai aspek teks spoof (tujuan, organisasi, dan ciri-ciri kebahasaan)

70.

3. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

4. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

3. Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory exposition

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: hortatory exposition

Indikator3. Merespon wacana monolog: hortatory exposition4. Melakukan monolog berbentuk : hortatory exposition

3. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: hortatory exposition Siswa dapat melakukan melakukan monolog berbentuk : hortatory

exposition4. Materi Pokok

Wacana monolog berbentuk hortatory exposition,

MINGGU III MEI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 70 membaca teks tentang sampah dan menjawab pertanyaan secara tertulis71. 3. Memahami makna dalam percakapan transaksional/

interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.4. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan

transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

3. Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar, dan berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan sikap ( expressing:attitude).

4. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar

Indikator2. Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan sikap

( expressing:attitude).3. Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional:

menyatakan sikap (expressing: attitude).Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan sikap ( expressing:attitude).

Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan sikap ( expressing:attitude).

Materi Pokok Percakapan/dialog dan pernyataan yang memuat ungkapan–ungkapan Menyatakan perasaan attitude mis. What I mean is…Now, let me think…

MINGGU III MEI 2010

90 menit

90 menit

Page 25: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 25

dan berterima yang melibatkan tindak tutur: menyatakan sikap ( expressing:attitude).

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 71 Membuat percakapan untuk menyatakan sikap ( expressing:attitude)

72.

1. Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.

2. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

1. Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar, dan berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan kekesalan ( expressing:annoyance).

2. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima yang melibatkan tindak tutur: menyatakan kekesalan ( expressing:annoyance).

Indikator1. Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan kekesalan

(expressing:annoyancee).2. Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional:

menyatakan kekesalan (expressing:annoyance).Tujuan PembelajaranSiswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: menyatakan kekesalan (expressing:annoyance).Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/transaksional: menyatakan kekesalan (expressing:annoyance).Materi Pokok

Percakapan/dialog dan pernyataan yang memuat ungkapan–ungkapan Menyatakan perasaan annoyance mis. I can’t take it anymore I need a break

MINGGU IV MEI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 72 membaca dialog menyatakan kekesalan (expressing: annoyance). dan menjawab pertanyaan

73.

1. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: Hortatory exposition

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: Hortatory exposition

Indikator Merespon wacana monolog: Hortatory exposition. Melakukan monolog berbentuk : Hortatory exposition.

Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog: Hortatory exposition. Siswa dapat melakukan monolog berbentuk hortatory exposition.

Materi PokokTeks monolog lisan berbentuk hortatory exposition

MINGGU V MEI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 73

memjawab pertanyan mengenai teks teks monolog lisan berbentuk hortatory exposition yang didengarnya

74.

1. Kemampuan memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof, dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

2. Kemampuan mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative,spoof, dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

1. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory exposition

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: hortatory exposition

Indikator Merespon wacana monolog: hortatory exposition Melakukan monolog berbentuk : hortatory exposition

Tujuan Pembelajaran Siswa dapat merespon wacana monolog berbentuk hortatory exposition Siswa dapat melakukan monolog berbentuk hortatory expositionMateri Pokok Teks monolog berbentuk hortatory exposition

MINGGU V MEI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 74 mempresentasikan teks monolog hortatory exposition secara individu.

75.

Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima

IndikatorMerespon wacana yang berkaitan dengan sosiokultural

Tujuan PembelajaranSiswa dapat merespon wacana yang berkaitan dengan sosiokulturalMateri Pokok Wacana mengenai Touchy Topics

MINGGU I JUNI 2010

90 menit

90 menit PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 75 menyimpulkan topik yang yang biasa dibicarakan ketika bertemu pertama kali di Amerika dan Indonesia.

Page 26: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 26

76.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory exposition

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks: hortatory expositionMengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: hortatory expositionSiswa mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks hortatory expositionTujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks hortatory exposition Siswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: hortatory expositio Siswa mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks hortatory expositionMateri Pokok Teks monolog/esei berbentuk hortatory exposition

MINGGU I JUNI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 76 mereview ciri kebahasaan yang ada pada teks hortatory exposition

77.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory exposition

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks: hortatory expositionMengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: hortatory expositionTujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks hortatory exposition Siswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: hortatory expositionMateri Pokok Teks monolog/esei berbentuk hortatory exposition

MINGGU II JUNI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 77 membaca teks hortatory exposition dan menjawab pertanyaan.

78.

3. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

1. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory exposition

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory exposition

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks hortatory expositionMengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: hortatory exposition Menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk hortatory expositionTujuan PembelajaranSiswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks hortatory expositionSiswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: hortatory expositionSiswa dapat menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk hortatory exposition.Materi Pokok Teks monolog/esei berbentuk hortatory expositio

MINGGU II JUNI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 78 menulis teks hortatory exposition dan mendapat tugas untuk membuat draft tulisan hortatory exposition.

79.

1. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory exposition

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

1. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory exposition

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory exposition

Indikator Mengidentifikasi makna dalam teks hortatory exposition Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana: hortatory

exposition Menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk hortatory exposition

1. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks hortatory exposition. Siswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana:

hortatory exposition. Siswa dapat menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk hortatory

exposition2. Materi Pokok

Teks monolog/esei berbentuk hortatory exposition

MINGGU III J U NI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 79 mengumpulkan tulisan teks hortatory exposition

Page 27: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 27

Mengetahui,Kepala Sekolah

Drs. HAIRUDDIN AHMADPembina IV/a

NIP 19590107 198103 1 012

Mataram , 17 Juli 2009Guru Mata Pelajaran

H M. S A R T O N O , S.PdPembina IV/a

NIP. 19601231 198601 1 055

PROGRAM PEMBELAJARAN SEMESTER GANJILSMA NEGERI 2 MATARAM

BAHASA INGGRIS KELAS XI IPA IPS TAHUN PEMBELAJARAN 2009/ 2010

RPP NO

STANDAR KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR MATERI POKOKWKT

JULI    

AGUSTUS   

SEPTEMBER   

OKTOBER   

NOVEMBER   

DESEMBER  

          1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 501. SIKLUS LISAN

(SPOKEN CYCLE)MENDENGARKANMemahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks

Merespon makna dalam makna dalam teks monolog berbentuk: reportsMengungkapkan makna dalam teks monolog menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: report

Wacana monolog berbentuk: report

MINGGU II JULI 0960 menit

                                                           

Page 28: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 28

kehidupan sehari-hari

30 menitKEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 1

Wacana monolog berbentuk: report

02

BERBICARAMengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Merespon makna dalam percakapan transaksional ( expressing: surprise).Merespon makna dalam percakapan transaksional menggunakan ragam bahasa lisan: menyatakan perasaan ( expressing: for opinion).

Percakapan/dialog dan pernyataan yang memuat ungkapan–ungkapan berikutMenyatakan perasaan terkejut (surprise)

MINGGU II JULI 0960 menit

30 menit

                                                           KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 2 DIALOG MONOLOG

SPOKEN REPORT TEXT

03

MENDENGARKANMemahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Merespon makna dalam percakapan transaksional menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan peringatan.Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional menyatakan peringatan

Pernyataan yang memuat ungkapan –ungkapan berikut Peringatan (warning) mis.Watch your step Be careful

MINGGU III JULI 09

60 menit

30 menit

                                                           

KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 3membuat peringatan untuk lingkungan sekolah mereka dalam bentuk poster secara berkelompok

04

BERBICARAMengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Merespon makna dalam percakapan transaksional meminta/memberi saran.Mengungkapkan makna dalam percakapan meminta/memberi saran

Percakapan/dialog dan A: Darling, the hair-dryer I bought yesterday isn’t working. What do you think I should do about it? B: Why don’t you try taking it back to the store

MINGGU III JULI 09

60 menit

30 menit

                                                           

KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 4memberikan saran atas masalah yang dihadapi temannya

05 SIKLUS TULISAN(WRITTEN CYCLE)BERBICARAMemahami makna teks monolog/esei berbentuk

1. Merespon makna dalam percakapan transaksional: menyatakan permintaan (permission)

Percakapan dan pernyataan yang memuat ungkapan permintaan (permission)

MINGGU I V JULI 09

                                                           

Page 29: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 29

report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

2. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dalam ragam lisanmenyatakan permintaan (permission) 70 menit

20 menit

KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 5

membuat dialog berpasangan untuk menyatakan permintaan (permission)

06

MENULISMengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: reportMengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: report

Teks monolog report

MINGGU I V JULI 09

70 menit

20 menit

                                                           

KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 6membuat laporan

pengamatan mengenai Lion secara berpasangan

07

BERBICARAMengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan dalam teks berbentuk: reports

Mengungkapkan makna dalam teks monolog yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: report

Spoken Teks monolog report

MINGGU V JULI 09

60 menit

30 menit

                                                           

KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 7

mempresentasikan suatu laporan pengamatan berpasangan dengan menambahkan alat bantu (mis. gambar)

08 MENDENGARKANMemahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan dalam teks berbentuk: reportsMengungkapkan makna dalam teks monolog yang menggunakan ragam bahasa lisan yang

wacana monolog: report MINGGU V JULI 09

60 menit

                                                           

Page 30: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 30

berbentuk: report

30 menitKEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 8 membuat presentasi secara individu berbentuk report

09

BERBICARAMengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan dalam teks berbentuk: reports

Mengungkapkan makna dalam teks monolog yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: report

Teks monolog report,

MINGGU I AGST 09

60 menit

30 menit

                                                           

KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 9Teks monolog report,

10

SIKLUS TULISAN(WRITTEN CYCLE)MEMBACAMemahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Wacana mengenai Social Behavior dan Classroom Behavior

MINGGU I AGST 09

70 menit

20 menit

                                                           

KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 10menyimpulkan perbedaan antara social behavior dan classroom behavior

11

MENULISMengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: report

Teks monolog/esei berbentuk report

MINGGU II AGST 09

60 menit

30 menit

                                                           KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 11 mereview ciri kebahasaan

yang ada pada teks report12 MEMBACA

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: report

wacana: report The Solar System

MINGGU II AGST 09

60 menit

30 menit

                                                           

Page 31: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 31

KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 12mencari contoh teks report dan mengnalisa organisasinya.

13

BERBICARAMemahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: reportMengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: report

menulis spoken teks berbentuk monolog/esei berbentuk report

MINGGU III AGST 09

60 menit

30 menit

                                                           

KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 13Menulis spoken teks berbentuk monolog/esei berbentuk report

14

MENULISMengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog /esei dalam teks berbentuk: reportMengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: report

Writtem Teks monolog/esei berbentuk report

MINGGU III AGST 09

60 menit

30 menit

                                                           

KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 14menulis teks berbentuk monolog/esei berbentuk report

15 SIKLUS LISAN (SPOKEN CYCLE)MENDENGARKAN Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrativeMengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang

Wacana monolog berbentuk: narrative

MINGGU IV AGST 09

60 menit

                                                           

Page 32: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 32

berbentuk: narrative

30 menitKEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 15

menjawab pertanyaan tentang teksmonolog narrative

16

SIKLUS LISAN (SPOKEN CYCLE)BERBICARAMemahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal dalam konteks kehidupan sehari-hari.Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Merespon makna dalam percakapan transaksional menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing: relief). Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal (bersosialisasi) menyatakan perasaan (expressing: relief).

Ungkapan –ungkapan menyatakan perasaan ( expressing: relief), contohnya . Oh, that’s a relief Thank goodness for that

MINGGU IV AGST 09

60 menit

30 menit

                                                           KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 16

17

MENDENGARKAN3. Memahami makna dalam

percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.

4. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

3. Merespon makna dalam percakapandan interpersonal (bersosialisasi) menggunakan ragam bahasa lisan yang : menyatakan perasaan (expressing:pain).

4. ngungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan nterpersonal bersosialisasi menyatakan perasaan (expressing:pain).

Materi Pokok ungkapan –ungkapan untuk menyatakan perasaan ( expressing: pain), contohnya . Ouch! It hurts me so much. Ouch! Stop pinching me.

MINGGU V AGST 09

60 menit

30 menit

                                                           

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 17

mendengarkan ungkapan untuk menyatakan perasaan (expressing feeling: pain

18 BERBICARA3. Memahami makna dalam

percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.

4. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan

3. Merespon makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal (bersosialisasi) menyatakan perasaan (expressing:pleasure).

4. Mengungkapkan makna dalam percakapan

Ungkapan –ungkapan untuk menyatakan perasaan ( expressing: pleasure),

contohnya I’m very pleased with this room. Oh, How marvelous

MINGGU V AGST 09

                                                           

Page 33: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 33

percakapan berlanjut (sustained) dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

transaksional dan interpersonal (bersosialisasi) menyatakan perasaan (expressing:pleasure).

60 menit

30 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 18

memprakktekkan dialog untuk menyatakan perasaan (expressing feeling: pleasure)

19

BERBICARA3. Memahami makna dalam

percakapan transaksional/ interpersonal dalam konteks kehidupan sehari-hari.

4. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional dan percakapan berlanjut (sustained) dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

3. Merespon makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal (bersosialisasi menyatakan perasaan (expressing:scared).

4. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (bersosialisasi) menyatakan perasaan (expressing:sacred)

ungkapan –ungkapan untuk menyatakan perasaan ( expressing: scared), Contohnya I’m scared. You scare me

MINGGU I SEPT 09

60 menit

30 menit

                                                           

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 19

memprakktekkan dialog untuk menyatakan perasaan (expressing feeling: scared)

20

MEMBACA3. Memahami dalam teks

monolog lisan berbentuk reports, narrative, sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

4. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

3. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam dalam teks berbentuk: narrative

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

Teks monolog narrative

MINGGU I SEPT 09

60 menit

30 menit

                                                           

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 20

menjawab pertanyaan mengenai teks monolog narrative                                                            

21 MENULIS3. Memahami dalam teks

monolog lisan berbentuk

3. Merespon makna dalam teks monolog sederhana

Teks monolog narrative, MINGGUI I SEPT 09

Page 34: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 34

narrative berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

4. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative

menggunakan ragam bahasa lisan berterima dalam teks berbentuk: narrative

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 21

menjawab pertanyaan menganalisa bagian teks monolog narrative

22

MENDENGARKAN 3. Memahami dalam teks

monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

4. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

3. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

Teks monolog narrative,

MINGGUII SEPT 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 22

menyimpulkan apa yang perlu diperhatikan ketika melakukan teks monolog narrative

23 MEMBACA 3. Memahami dalam teks

monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

4. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical

3. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan

Teks monolog narrative MINGGU I OKTBER 09

70 menit

20 menit

Page 35: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 35

exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 23

Mendongeng membuat teks monolog narrative

24

MENULIS Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative cerita Porquoi Tale

MINGGU I OKTBER 09

70 menit

20 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 24

Menjawab pertanyaan menegenai Pouquoi Tale Menyimpulkan Pouquoi Tale yang ada di Indonesia

25

MENULIS Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Teks tertulis berbentuk narrative, THE

BLACK CAT

MINGGU II OKTBER 09

70 menit

20 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 25

menjawab pertanyaan tentang teks narrative tersebut

26

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative Teks tulis berbentuk

narrative,

MINGGU II OKTBER 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 26

penjelasan tentang conjunctions dan relative clauses dan adverbs.

Page 36: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 36

27

MEMBACAMemahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Teks tulis berbentuk narrative

MINGGU III OKTBER 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 27

menjawab pertanyaan untuk mengidentifikasi aspek bahasa

28

MENULISMemahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Teks tulis berbentuk narrative,

MINGGU III OKTBER 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 28

menyimpulkan keslahan terbanyak yang dilakukan dalam membut teks tulis narrative

29 SIKLUS TULISAN (WRITTEN CYCLE)MEMBACA3. Memahami makna teks

monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report,

3. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara

Teks tertulis berbentuk narrative

MINGGU IV OKTBER 09

60 menit

30 menit

Page 37: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 37

narrative, dan analytical exposition sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 29mereview berbagai

aspek teks narrative

30

SIKLUS LISAN (SPOKEN CYCLE)MENDENGARKAN Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

5. Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

6. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: analytical exposition Wacana monolog

berbentuk: analytical exposition

MINGGU IV OKTBER 09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 30

menjawab pertanyaan menngenai teks monolog lisan analytical exposition

31

SIKLUS LISAN (SPOKEN CYCLE)BERBICARAMemahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Merespon makna dalam percakapan transaksional berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: mengungkapkan/meminta pendapat expressing :opinion).Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional berterima yang melibatkan tindak tutur: mengungkapkan/meminta pendapat pendapat ( expressing : opinion).

Percakapan/dialog dan pernyataan yang memuat ungkapan– ungkapan berikut Mengungkapkan/memintaPendapat mis. A:What do you think of ………… Is that right (true) that …

B: In my opinion, …..

MINGGU V OKTBER 09

70 menit

20 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 31 membuat dialog singkat berpasangan untuk mengungkapkan/meminta

pendapat (expressing:

Page 38: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 38

opinion).

32

SIKLUS TULISAN (SPOKEN CYCLE)MEMBACA Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical expositionMengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: analytical exposition

Wacana monolog berbentuk: analytical exposition

MINGGU V OKTBER 09

70 menit

20 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 32menyimpulkan hal

penting yang diperlukan untuk membuat teks lisan analytical exposition

33

Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi menyatakan kepuasaan/ketidakpuasanMengungkapkan makna dalam percakapan transaksional interpersonal (bersosialisasi) yang melibatkan tindak tutur: menyatakan kepuasaan/ketidakpuasan

Percakapan/dialog dan pernyataan yang memuat ungkapan–ungkapan

Menyatakan kepuasaan/ketidakpuasan Menyatakan kepuasaan

mis. I really like my new hair cut it was satisfactory

Menyatakan ketidakpuasan mis. The food was lousy I am little dissatisfied with the service here

MINGGU V OKTBER 09

70 menit

20 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 33

membuat dialog berdasarkan situasi yang diberikan dengan menggunakan ungkapan untuk menyatakan kepuasaan/ketidakpuasan

34Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara

Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara

Wacana monolog berbentuk: analytical exposition

MINGGU I NOPEMBER

0960 menit

Page 39: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 39

akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical expositionMengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: analytical exposition

30 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 34mempresentasikan

suatu isu dengan memilih isu yang disediakan di buku

atau bebas

35

3. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk reports, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

4. Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

3. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: analytical exposition Teks monolog

analytical exposition

MINGGU I NOPEMBER

0960 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 35mempresentasikan

tugas yang dubuat di rumah

36

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition oral presentation,

people

MINGGU II NOPEMBER

09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 36Tanya jawab mengenai

peribahasa dalam B.Inggris

Page 40: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 40

yang diketahui siswa

37

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition Teks tertulis

berbentuk analytical exposition

MINGGU II NOPEMBER

09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 37

menjawab pertanyaan yang mengarahkan pada ciri-ciri teks analytical exposition

38

3. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

3. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition TEKS The Importance

of English Language

MINGGU II NOPEMBER

09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 38

mennyimpulkan hal-hal yang penting dalam membuat teks analytical exposition

39 Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis dalam teks berbentuk: analytical expositionMengungkapkan makna dalam teks monolog/esei

English is the world’s most important language

MINGGU III NOPEMBER

09

60 menit

Page 41: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 41

berbentuk report, narrative, dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

yang menggunakan ragam bahasa tulis dalam teks berbentuk: analytical exposition

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 39

mengubah kata menjadi bentuk pasif/aktif dalam teks berbentuk analytical exposition membuat kalimat dengan kata yang disediakan

40

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan bahasa tulis dalam teks berbentuk: analytical expositionMengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis dalam teks berbentuk: analytical exposition

teks berbentuk: analytical expositionteks analytic exposition berbentuk surat dengan so, but atau because

simple sentence dengan menggunakan kata penghubung utnuk emembuat complex sentence

MINGGU III NOPEMBER

09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 40

Membuat teks analytical exposition berbentuk surat dengan so, but atau because

41

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition

Teks tulis berbentuk analytical exposition

MINGGU IV NOPEMBER

09

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 41

membaca teks berbentuk analytical exposition dan

menjawab pertanyaan

42 Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk:

Teks fungsional berbentuk surat lamaran

MINGGU V NOPEMBER

09

60 menit

Page 42: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 42

pengetahuan analytical exposition

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 42

membuat teks fungsional berbentuk surat lamaran

kerja

43

3. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, nalytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: analytical exposition Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis dalam teks berbentuk: analytical exposition

Teks tulis berbentuk analytical exposition

MINGGU I DESEMBER

09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 43

mengumpulkan hasil tulisan berbentuk analytical

exposition

44

1. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

2. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

3. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis dalam teks berbentuk: analytical exposition.

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis dalam teks berbentuk: analytical exposition

Teks tulis berbentuk analytical exposition

MINGGU I DESEMBER

09

60 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 44

menulis draft teks analytical exposition secara individu dengan topik yang diinginkan

45 3. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu

3. Memahami dan merespon makna dalam teks monolog /esei yang menggunakan ragam bahasa tulis dalam teks berbentuk: analytical

Teks tulis berbentuk analytical exposition

MINGGU I DESEMBER

09

60 menit

Page 43: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 43

pengetahuan.4. Mengungkapkan makna

dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

exposition.4. Mengungkapkan makna

dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis dalam teks berbentuk: analytical exposition

,

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN REVIEW

mengumpulkan hasil tulisan Teks tulis berbentuk analytical exposition

Mengetahui,Kepala Sekolah

Drs. HAIRUDDIN AHMADPembina IV/a

NIP 19590107 198103 1 012

  Kegiatan Pembelajaran

  Kegiatan Libur Semester  Kegiatan Libur Bulan Ramadhan  Kegiatan Ulangan Semester  Kegiatan MID Semester

Mataram , 17 Juli 2009Guru Mata Pelajaran

H M. S A R T O N O , S.PdPembina IV/a

NIP. 19601231 198601 1 055

Page 44: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 44

PROGRAM PEMBELAJARAN SEMESTER GENAPSMA NEGERI 2 MATARAM

BAHASA INGGRIS KELAS XI TAHUN PEMBELAJARAN 2009/ 2010

RPP NO STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK WKT JANUARI FEBRUARI MARET APRIL MEI JUNI

1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

46.

Memahami makna dalam teks fungsional pendek dan teks monolog sederhana berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition dalam mengakses ilmu pengetahuan populer.Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrativeMengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

Wacana monolog berbentuk: narrative MINGGU I

JANUARI 2010

60 menit

30 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 46

menjawab pertanyaan tentang teks monolog

narrative

47. Memahami makna dalam

percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi menggunakan ragam bahasa lisan yang menyatakan perasaan ( expressing: love).Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) ragam lisan menyatakan perasaan (expressing: love).

(expressing: love) mis. A: Oh, my deaest Antony. How could you marry such a woman like Octavia. You said you loved me. Oh, how dare you!How deep is your love for me? B:My sweetest queen,there’s a beggary in the love that can be reckoned

MINGGU I JANUARI

2010

60 menit

Page 45: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 45

30 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 47

membaca ungkapan-ungkapan lainnya yang

digunakan untuk menyatakan perasaan

(expressing: love).

48.

Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Merespon makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi secara akurat, lancar, dan berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang menyatakan perasaan (expressing: sorrow& attention) Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan perasaan (expressing: sorrow& attention)

Pernyataan yang memuat ungkapan –ungkapan Menyatakan perasaan (expressing: sorrow& attention))mis. My heart is so burdened I’m so sad to hear that

MINGGU II JANUARI

2010

60 menit

30 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 48

melengkapi dialog dengan ungkapan untuk

menyatakan perasaan (expressing: sorrow &

attention )

49.

Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam teks monolog yang berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

Teks monolog narrative

MINGGU1 II

JANUARI 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 49

mendengarkan teks monolog narrative.dengan bantuan audio

membaca kesimpulan mengenai karakteristik teks

Page 46: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 46

monolog narrative

50.

Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam teks monolog yang berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk:narrative Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

Teks monolog narrative

MINGGU III

JANUARI 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 50melakukan drama secara

bergantian.

51.

Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrativ,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrativeMengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: narrative

Teks monolog narrative

MINGGU IV

JANUARI 2010

90 menit

90 meni

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 51

mendengarkan presentasi dongeng yang dilakukan.

52.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Wacana teks berjudul Valentine’s Day Is Not Part Of Our Culture

MINGGU V

JANUARI 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 52

Menjawab pertanyaan menegenai Valentine’s Day Is Not Part Of Our Culture

53. Memahami makna teks Memahami dan merespon Teks tertulis berbentuk MINGGU I

Page 47: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 47

monolog/esei berbentuk narrativ,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

narrative

FEBRUARI 2010

60 menit

30 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 53memberikan pendapat mengenai cerita narrative yang dibacanya

54.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrativ,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Teks tulis berbentuk narrative

MINGGU I FEBRUARI

201060 menit

30 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 54

penjelasan tentang. past tenses, action verbs, thinking verbs, feeling verb,saying verbs Noun dan Noun Phrases.

55.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrativ,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Teks tulis berbentuk narrative

MINGGU II FEBRUARI

201060 menit

30 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 55

mengulas penjelasan tentang. Adverbs, time connectives, conjunction,dan punctuation.

56.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrativ,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Teks monolog/esei berbentuk narrative;

MINGGU II FEBRUARI

201060 menit

30 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 56

membaca cerita komik dan mengidentifikasi pesan

moralnya

57. Memahami makna teks Memahami dan merespon Teks tulis berbentuk MINGGU

Page 48: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 48

monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk report, narrative, dan analytical exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

narrative

III FEBRUARI

2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 57 membuat draft sebuah fable

58.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk report, narrative dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: narrative

Teks tertulis berbentuk narrative

MINGGU IV

FEBRUARI 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 58

mereview berbagai aspek teks narrative (tujuan, organisasi, dan ciri-ciri kebahasaan)

59.

Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.

Mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoofMengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: spoof

Wacana monolog berbentuk spoof

MINGGU V FEBRUARI

2010

70 menit

20 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 59

teks monolog lisan spoof dan menjawab pertanyaan

60. Memahami makna dalam Merespon makna dalam MINGGU I

Page 49: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 49

percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

percakapan transaksional dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi menggunakan menyatakan perasaan (expressing: embarrassment & anger )Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal (bersosialisasi) yang menyatakan perasaan malu& marah (expressing: embarrassment & anger

Pernyataan yang memuat ungkapan –ungkapan berikut,contoh, Menyatakan perasaan malu (embarrassment) mis. It really makes me ashamed I was very embarrassed Menyatakan perasaan marah (anger) mis. Oh,hell!! You burn me up!

MARET 2010

90 menit

90 men

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 60

membuat dialog berpasangan yang

menggunakan ungkapan untuk menyatakan

perasaan malu & marah (expressing:

embarrassment & anger

61.

Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

3. Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: reports

4. Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk:

narrative, spoof dan hortatory exposition

Teks monolog lisan berbentuk spoof

MINGGU II MARET

2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 61

mendengarkan teks monolog lisan berbentuk. spoof dengan bantuan audio melengkapi teks monolog lisan spoof dengan informasi yang didengarnya

62. Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-

Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoof

Teks monolog lisan berbentuk spoof

MINGGU IV MARET

2010

90 menit

Page 50: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 50

hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Mengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 62

mencari artikel majalah/koran berbentuk

spoof dan menceritakannya dengan gambar.

63.

Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoofMengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk

Teks monolog lisan berbentuk spoof MINGGU

IV MARET 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 63

menyiapkan hal yang diperlukan untuk menceritakan cerita lucu

64.

Memahami makna teks monolog/esei

Memahami body language sebagai salah satu alat untuk berkomunikasi

Wacana mengenai Body language

MINGGU V MARET

2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 64

menyimpulkan perbedaan antara gerak tubuh (body

language) di Indonesia dengan di Amerika

65. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoof

Teks tulis berbentu spoof

MINGGU I APRIL 2010

90 menit

Page 51: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 51

ilmu pengetahuan

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 65

melengkapi teks spoof dengan kata yang

disediakanmembaca teks spoof dan menjawab pertanyaannya

mngemukakan pendapat mengenai teks spoof yang sudah dibaca

66.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoof

Teks tulis berbentuk spoof

MINGGU I I APRIL

201090 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 66

membuat kalimat menggunakan Simple Past

mengubah bentuk kata kerja yang sesuai dengan Simple Past Tense pada

teks spoof

67.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoof

Teks tulis berbentuk spoof,

MINGGU V APRIL 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 67

menjodohkan kalimat yang tepat dengan menggunakan while dan when menentukan pemakaian saying verbs yang tepat pada suatu kalimat

68. Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan. Memahami makna teks monolog/esei berbentuk

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoofMengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang

Menulis teks berbentuk monolog/esei

Teks tulis berbentuk spoof

MINGGU V APRIL 2010

90 menit

Page 52: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 52

narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoof

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 68

membaca teks spoof dan mengidentifikasi embagian teks organisasi dan cirri-ciri kebahasaan yang digunakan.menjawab pertanyaan tentang teks spoof tersebut.berkelompok menulis bagian orientation dan twist untuk teks spoof

69.

Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: spoof

Teks tertulis berbentuk spoof

MINGGU I MEI 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 69

mereview berbagai aspek teks spoof (tujuan, organisasi, dan ciri-ciri kebahasaan)

70.

Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Merespon makna dalam makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory expositionMengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: hortatory exposition

Wacana monolog berbentuk hortatory

exposition,MINGGU

III MEI 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 70

membaca teks tentang sampah dan menjawab

pertanyaan secara tertulis

71. Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.Mengungkapkan makna dalam

Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (yang: menyatakan sikap (

Percakapan/dialog dan pernyataan yang memuat ungkapan–ungkapan Menyatakan perasaan attitude

MINGGU III MEI 2010

90 menit

Page 53: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 53

teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

expressing:attitude).Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (yang melibatkan tindak tutur: menyatakan sikap ( expressing:attitude).

mis. What I mean is…Now, let me think…

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 71

Membuat percakapan untuk menyatakan sikap ( expressing:attitude)

72.

Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Merespon makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal yang melibatkan tindak tutur: menyatakan kekesalan ( expressing:annoyance).Mengungkapkan makna dalam percakapan yang melibatkan tindak tutur: menyatakan kekesalan ( expressing:annoyance).

Percakapan/dialog dan pernyataan yang memuat ungkapan–ungkapan Menyatakan perasaan annoyance mis. I can’t take it anymore I need a break

MINGGU IV MEI 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 72

membaca dialog menyatakan kekesalan (expressing: annoyance). dan menjawab pertanyaan

73.

Memahami dalam teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanMengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk report, narrative dan analytical konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Merespon makna dalam teks monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: Hortatory expositionMengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: Hortatory exposition

Teks monolog lisan berbentuk hortatory

exposition

MINGGU V MEI 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 73

memjawab pertanyan mengenai teks teks monolog lisan berbentuk hortatory exposition yang didengarnya

74. Kemampuan memahami dalam Merespon makna dalam teks Teks monolog berbentuk MINGGU V

Page 54: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 54

teks monolog lisan berbentuk narrative,spoof, dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuanKemampuan mengungkapkan makna dalam monolog yang berbentuk narrative,spoof, dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

monolog sederhana menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory expositionMengungkapkan makna dalam teks monolog secara akurat, lancar dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan yang berbentuk: hortatory exposition

hortatory exposition

MEI 2010

90 menit

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 74

mempresentasikan teks monolog hortatory exposition secara individu.

75.

Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi dan percakapan berlanjut (sustained) secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional (to get things done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan tak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima

Wacana mengenai Touchy Topics

MINGGU I JUNI 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 75

menyimpulkan topik yang yang biasa dibicarakan ketika bertemu pertama kali di Amerika dan Indonesia.

76.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory exposition

Teks monolog/esei berbentuk hortatory exposition

MINGGU I JUNI 201090 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 76

mereview ciri kebahasaan yang ada pada teks hortatory exposition

77.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative, spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks

Teks monolog/esei berbentuk hortatory exposition

MINGGU II JUNI 2010

90 menit

Page 55: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 55

kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

berbentuk: hortatory exposition

90 menitPELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 77

membaca teks hortatory exposition dan menjawab pertanyaan.

78.

Memahami makna teks monolog/esei berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis a dalam teks berbentuk: hortatory expositionMengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis dalam teks berbentuk: hortatory exposition

Teks monolog/esei berbentuk hortatory expositio

MINGGU II JUNI 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 78.

menulis teks hortatory exposition dan mendapat tugas untuk membuat draft tulisan hortatory exposition

79.

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory exposition Mengungkapkan makna dalam teks monolog/esei tulis berbentuk narrative,spoof dan hortatory exposition secara akurat, lancar dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan.

Memahami dan merespon makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory expositionMengungkapkan makna dalam teks monolog/esei yang menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam teks berbentuk: hortatory exposition

Teks monolog/esei berbentuk hortatory exposition

MINGGU III

J U NI 2010

90 menit

90 menit

PELAKSANAAN KEGIATAN ULANGAN HARIAN KE 79

mengumpulkan tulisan teks hortatory exposition

Page 56: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 56

Mengetahui,Kepala Sekolah

Drs. HAIRUDDIN AHMADPembina IV/a

NIP 19590107 198103 1 012

Kegiatan Pembelajaran Kegiatan Libur Semester Kegiatan Ujian Nasional Kegiatan Semester/ Ujian Akhir Sekolah

Kegiatan Progam PemantapanKegiatan Ujian Praktek

Kegiatan Pra UN dan US

Mataram , 17 Juli 2009Guru Mata Pelajaran

H M. S A R T O N O , S.PdPembina IV/a

NIP. 19601231 198601 1 055

H M SARTONO DOC

Page 57: Prangkat  Adm Bahasa Inggris Xi 2009 2010

Prangkat Adm Prota/Prosem Silabus RPP Bahasa Inggris SMA .HM Satono. Doc 57