power point latihan 1

5
Peranan Media Pembelajaran Matematika Disampaikan pada Diklat Komputer Sebagai Media Pembelajaran Matematika SMA (Tgl 20 Maret s.d 2 April 2007) Oleh: Drs.Muhammad Danuri,M.Pd Wiyaiswara PPP Matematika Yogyakarta

Upload: fadhilmaulana

Post on 13-Jan-2015

100 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

 

TRANSCRIPT

Page 1: Power point latihan 1

Peranan Media Pembelajaran Matematika

Disampaikan pada Diklat Komputer Sebagai Media Pembelajaran Matematika SMA(Tgl 20 Maret s.d 2 April 2007)

Oleh:Drs.Muhammad Danuri,M.Pd

Wiyaiswara PPP Matematika Yogyakarta

Page 2: Power point latihan 1

Media Pembelajaran

• Suatu alat yang dapat digunakan untuk membantu memperlancar siswa dalam memahami suatu konsep Matematika.

• Mempermudah siswa dalam belajar Matematika.

• Membantu memperjelas pengertian suatu konsep.

• Mempermudah guru dalam mengajar.

Page 3: Power point latihan 1

Macam-macam media

• Buku teks/modul• Lembar Kerja Siswa• Alat Peraga• Gambar/grafik• Chart• Audio Visual• Radio/Televisi• Komputer• OHP + Transparan

Page 4: Power point latihan 1

Buku-buku Teks

• Buku pelajaran(materi pelajaran) yang digunakan sebagai acuan dalam belajar/mengajar.

• Disusun sesuai dengan urutan logis.

• Dapat disusun oleh guru sendiri (diktat).

• Dilengkati dengan gambar/tabel/grafik.

• Contoh soal/masalah.

• Soal-soal latihan (ada kunci jawaban)

Page 5: Power point latihan 1

Lembar Kerja Siswa

• Lembar duplikat yang di bagikan untuk gutu kepada setiap siswa, untuk kegiatan belajar siswa.