pkm im customer complaint handling by annetta gunawan

12
www.teachforindonesia.org. Title : Customer Complaint Handlling for UKM By: Annetta Gunawan Dept. School of Business Management 17/May/2014 Every year, BINA NUSANTARA allocates Rp. 7 billion for various scholarship programs.

Upload: annetta-gunawan

Post on 07-Aug-2015

120 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

www.teachforindonesia.org.

Title : Customer Complaint Handlling for UKM

By: Annetta Gunawan Dept. School of Business Management

17/May/2014

Every year, BINA NUSANTARA allocates Rp. 7 billion for various scholarship programs.

Learning Outcome

2

Respon pelanggan terhadap kegagalan servis:

Bina Nusantara

Mengapa pelanggan melakukan komplain: Untuk mendapatkan kompensasi Melampiaskan kemarahan Membantu untuk meningkatkan servis Peduli terhadap pelanggan lainnya

Seberapa banyak pelanggan tidak senang yang melakukan komplain?Mengapa ada pelanggan yang tidak senang tapi tidak komplain?Siapa biasanya yang paling sering komplain?Di mana pelanggan menyampaikan komplainnya?

Bina Nusantara

Jenis-jenis jaycustomer:

Bina Nusantara

Bina Nusantara

Dampak dari service recovery yang berhasil terhadap loyalitas pelanggan:

Bina Nusantara

Strategi untuk mengurangi halangan bagi pelanggan dalam menyampaikan komplainnya:

Bina Nusantara

Seberapa jauh badan usaha harus memberikan kompensasi terhadap komplain pelanggan? Sesuai positioning dari badan usaha Seberapa parah kegagalan servis

Siapa pelanggan yang menderita kerugian

Baik pemilik, atasan, maupun karyawan yang biasa berhadapan langsung dengan pelanggan harus siap sedia untuk menghadapi komplain pelanggan.

Bina Nusantara

Fungsi dari service guarantee: Tetap fokus pada apa yang diinginkan pelanggan Menyediakan sistem untuk mendapatkan umpan balik pelanggan Memahami kegagalan servis dan mengatasi poin-poin kegagalan Mengurangi risiko pembelian dan membangun loyalitas pelanggan

Bina Nusantara

Cara mendesain service guarantee:

Bina Nusantara

Kapan service guarantee tidak relevan untuk diimplementasikan? Ketika badan usaha memiliki reputasi kuat tentang pelayanan yang unggul Ketika badan usaha tidak memiliki level kualitas yang baik Ketika kualitas tidak dapat dikendalikan karena faktor eksternal Ketika konsumen menganggap pembeliannya memiliki risiko finansial atau personal yang relatif kecil

CDA Enhancing individuals & enriching the community

12

Open Discussion

Thankyou very much