pkemampuan menulis naskah drama siswa kelas viii...

7
pKEMAMPUAN MENULIS NASKAH DRAMA SISWA KELAS VIII SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 10 TANJUNGPINANG TAHUN PELAJARAN 2013/2014 ARTIKEL E-JOURNAL Oleh Nuranisa NIM 100388201077 JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MARITIM RAJA ALI HAJI TANJUNGPINANG 2014

Upload: vubao

Post on 02-Mar-2019

261 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: pKEMAMPUAN MENULIS NASKAH DRAMA SISWA KELAS VIII …jurnal.umrah.ac.id/wp-content/uploads/gravity_forms/1-ec61c9cb232a... · pkemampuan menulis naskah drama siswa kelas viii sekolah

pKEMAMPUAN MENULIS NASKAH DRAMA SISWA KELAS VIII

SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 10

TANJUNGPINANG TAHUN PELAJARAN 2013/2014

ARTIKEL E-JOURNAL

Oleh

Nuranisa

NIM 100388201077

JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MARITIM RAJA ALI HAJI

TANJUNGPINANG

2014

Page 2: pKEMAMPUAN MENULIS NASKAH DRAMA SISWA KELAS VIII …jurnal.umrah.ac.id/wp-content/uploads/gravity_forms/1-ec61c9cb232a... · pkemampuan menulis naskah drama siswa kelas viii sekolah
Page 3: pKEMAMPUAN MENULIS NASKAH DRAMA SISWA KELAS VIII …jurnal.umrah.ac.id/wp-content/uploads/gravity_forms/1-ec61c9cb232a... · pkemampuan menulis naskah drama siswa kelas viii sekolah
Page 4: pKEMAMPUAN MENULIS NASKAH DRAMA SISWA KELAS VIII …jurnal.umrah.ac.id/wp-content/uploads/gravity_forms/1-ec61c9cb232a... · pkemampuan menulis naskah drama siswa kelas viii sekolah

Kemampuan Menulis Naskah Drama Siswa Kelas VIII Sekolah Menengah Pertama Negeri 10 Tanjungpinang Tahun Pelajaran 2013/2014. Skripsi. Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Maritim Raja Ali Haji Tanjungpinang. Pembimbing (1) Riau Wati, M.Hum. (2) Dra. Linda Rosmery, T.M.Si.

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemahiran menulis syair siswa kelas VIII Sekolah Menengah Pertama Negeri 10 Tanjungpinang Tahun Pelajaran 2013/2014. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII Sekolah Menengah Pertama Negeri 10 Tanjungpinang yang berjumlah 175 siswa, dengan sampel 44 siswa yang diambil 25% dari populasi.

Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan maksud mendiskripsikan kemampuan menulis naskah drama siswa. Hasil tes keterampilan rata-rata yang diperoleh siswa termasuk pada kriteria “cukup”. Dengan demikian hipotesis peneliti tidak terbukti adanya, yakni kemampuan menulis naskah drama hasilnya “baik”.

Berdasarkan uraian di atas kemampuan menulis naskah drama siswa dengan media gambar kelas VIII Sekolah Menegah Pertama Negeri 10 Tanjungpinang Tahun Pelajaran 2013/2014 adalah 81,36 yang tergolong pada kriteria baik.

Kata Kunci: Kemampuan, Menulis, Naskah Drama

ABSTRAC

This research intent to describe adeptness writes student poem braze VIII Country Junior High School 10 Tanjungpinang School Years 2013 / 2014. Subjek in observational it is VIII class student Country Junior High School 10 Tanjungpinang that total 175 students, with sample 44 student those are taken 25% of populations.

This study used a descriptive quantitative method for the purpose of describing the students' ability to write a play. Skills test results obtained average is 81.70 students in general, including the criteria for "enough". Thus no evidence of the researchers' hypothesis, namely the ability to write a play result is "good".

Based on the above the ability of writing plays Middle School eighth grade students Tanjungpinang First State 10 Academic Year 2013/2014 belong to both criteria. Key word: Ability, Writing, Drama Script

1. Pendahuluan

Kurikulum 2006 yang disempurnakan dikenal dengan Kurikulum Tingkat Satuan

Pendidikan (KTSP). Kurikulum dalam pembelajaran Bahasa Indonesia mengarah siswa

Page 5: pKEMAMPUAN MENULIS NASKAH DRAMA SISWA KELAS VIII …jurnal.umrah.ac.id/wp-content/uploads/gravity_forms/1-ec61c9cb232a... · pkemampuan menulis naskah drama siswa kelas viii sekolah

terampil berkomunikasi dan menulis. Siswa dilatih lebih banyak menggunakan bahasa

untuk berkomunikasi

Menurut (Dalman, 2014:7) Menulis merupakan proses perubahan bentuk pikiran

atau angan-angan atau perasaan dan sebagainya menjadi wujud lambang atau tanda atau

tulisan yang bermakna. Sebagai proses, menulis melibatkan serangkaian kegiatan yang

terdiri atas tahap prapenulisan, penulisan, dan pascapenulisan.

Dari urain di atas, peneliti menganggap patut mengangkat topik tersebut untuk

dijadikan kajian penelitian. Hal ini bertujuan untuk mengetahui Kemampun Menulis

Naskah Drama Siswa Kelas VIII Sekolah Menengah Pertama Negeri 10, jika terdapat

kekurangan dalam pelaksanaannya dapat diambil langkah-langkah sebagai bahan

perbaikan untuk ke depannya. Hipotesis Kemampuan Menulis Naskah Drama Siswa

Kelas VIII Sekolah Menengah Pertama Negeri 10 Tanjungpinang Tahun Pelajaran

2013/2014 tergolong cukup. Dari uraian tersebut, peneliti menganggap pantas

menggambil judul Kemampuan Menulis Naskah Drama Siswa Kelas VIII Sekolah

Menengah Pertama Negeri 10 Tanjungpinang Tahun Pelajaran 2013/2014.

2. Metode Penelitian

Jumlah yang ada pada objek/subjek yang dipelajari, tetapi meliputi seluruh

karakteristik/sifat yang dimiliki oleh subjek atau objek itu. Populasi pada penelitian ini

adalah siswa kelas VII sekolah menengah pertama negeri 10 Tanjungpinang yang terdiri

dari enam kelas, yaitu VII A-VII F yang berjumlah 175 siswa. Penelitian ini dilakukan di

Sekolah Menengah Pertama Negeri 10 Tanjungpinang. Waktu penelitian dimulai dengan

pengajuan judul pada Februari 2014

3. Hasil Penelitian

Kemampuan Menulis Naskah Drama Siswa Kelas VII Sekolah Menengah Pertama

Negeri 10 Tanjungpinang Tahun Pelajaran 2013/2014 Menentukan topik mencapai rata-

rata 68,86 yang tergolong pada kategori cukup. Menulis judul mencapai rata-rata 99,77

yang tergolong pada kategori baik. Kesesuaian topik dengan judul mencapai rata-rata

93,63 yang tergolong pada kategori amat baik.

Page 6: pKEMAMPUAN MENULIS NASKAH DRAMA SISWA KELAS VIII …jurnal.umrah.ac.id/wp-content/uploads/gravity_forms/1-ec61c9cb232a... · pkemampuan menulis naskah drama siswa kelas viii sekolah

Kesesuaian isi dengan judul mencapai rata-rata 96,47 yang tergolong pada kategori

amat baik. Kelengkapan unsur dalam naskah drama mencapai rata-rata 95,00 yang

tergolong pada kategori amat baik. Kemampuan menulis naskah drama dengan media

gambar siswa kelas VIII Sekolah Menengah Pertama Negeri 10 Tanjungpinang Tahun

Pelajaran 2013/2014 mencapai rata-rata 81,70 yang tergolong pada kategori baik.

4. Simpulan dan Rekomendasi

Dari data penelitian Kemampuan Menulis Naskah Drama Siswa Kelas VIII

Sekolah Menengah Pertama Negeri 10 Tanjungpinang Tahun Pelajaran 2013/2014,

menunjukkan kemampuan menulis naskah drama siswa termasuk dalam kategori baik

DAFTAR PUSTAKA

Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Renika Cipta

Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian Suatu Pendeketan Praktik. Jakarta: Renika Cipta

Badrun, Ahmad. 1983. Pengantar Ilmu Sastra(Teori Sastra). Jakarta: Renika Cipta

Djamarah, Syaiful Gani dan Zain, Aswan. Strategi Belajar Mengajar. 2012. Jakarta: Rineka Cipta

Ester, Mursal. 2008. Kesustraan Pengantar Teori dan Sejarah. Bandung: Angkasa Bandung

Haryan i, 2012. Peningkatan Kemampuan Menulis Naskah Drama dengan Media Berita Sosial dalam Surat Kabar pada Siswa Kelas VIII MTS Nurul Ali Secang. Semarang: Universitas Maritim Semarang

Haryadi. Statistik Pendidikan. 2009. Jakarta: Prestasi Pustaka

Kosasih,E. 2012. Dasar-dasar Keterampilan Bersastra. Bandung: Yrama Widya

Kusumawati, Khusna. 2013. Peningkatan Keterampilan Menulis Naskah Drama Satu Babak melalui Media Kartu Gambar dengan Metode Picture and Picture pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 2 Kedungwuni. Semarang: Universitas Negeri Semarang

Malik, Abdul dan Shanty, Isnaini Leo. 2003. Kemahiran Menulis. Pekanbaru: UNRI Press

Margono. 2007. Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta

Page 7: pKEMAMPUAN MENULIS NASKAH DRAMA SISWA KELAS VIII …jurnal.umrah.ac.id/wp-content/uploads/gravity_forms/1-ec61c9cb232a... · pkemampuan menulis naskah drama siswa kelas viii sekolah

Nadjua. 2012.Buku Pintar Puisi Pantun. Surabaya: Triana Media

Priyatni, Endah Tri. 2010. Membaca Sastra dengan Ancangan Literasi Kritis. Jakarta: Bumi Aksara

Raharji, Dwi Puji. 2013. Penggunaan Media Film dalam Pembelajaran Keterampilan Menulis Kreatif Satu Babak Naskah Drama pada Siswa Kelas VIII SMP 8 Pati Tahun Pelajaran 2013/2014. Semarang: Universitas Negeri Semarang

Sadiman, dkk. 2006. Media Pendidikan. Jakarta: Pustekkom Dikdub dan Raja Garfindo Persada

Semi, Atar. 2007. Dasar-dasar Keterampilan Menulis. Bandung: Angkasa Bandung

Suharjono, Bambang. 2012. Sukses Menjadi Penulis. Depok. Oncor2012

Suwandi, Sarwiji dan Sutarmo. Bahasa Indonesia Bahasa Kebanggaanku untuk SMP dan MTs Kelas VIII. 2007. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional

Sholihuddin. 2013. Peningkatan Keterampilan Menulis Naskah Drama Satu Babak dengan Teknik Picture and Picture Melalui Media Gambar Berseri pada Siswa Kelas VIII B Mts Manbaul Ilmin Nafi Gunung Mulyo Kecamatan Sarang Kabupaten Rembang. Semarang: Universitas Negeri Semarang

Tarigan, Henry Guntur. 2008. Menulis. Bandung: Angkasa Bandung

Tim Depdiknas. 2013. Silabus Panduan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia SMP/MTs. Jakarta:BSNP

Tim Redaksi. 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi Keempat. Jakarta: Balai Pustaka

Wirajaya, Asep Yudha dan Sudarmawati. Bahasa dan Sastra Indonesia Kelas VIII. Jakarta: Yudistira