peta konsep - yarsi university

12
Menara YARSI Kav. 13 Jl. Let. Jend. Suprapto Cempaka Putih, Jakarta Pusat DKI Jakarta. Indonesia 10510 https://www.facebook.com/universitas.yarsi.1/ @universitasyarsi [email protected] https://www.yarsi.ac.id/ YARSI TV Peta Konsep Nurmaya Prodi Teknik Informatika Universitas YARSI 26/02/2021

Upload: others

Post on 16-Oct-2021

16 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Peta Konsep - YARSI University

Menara YARSI Kav. 13

Jl. Let. Jend. Suprapto

Cempaka Putih, Jakarta Pusat

DKI Jakarta. Indonesia 10510

https://www.facebook.com/universitas.yarsi.1/

@universitasyarsi

[email protected]

https://www.yarsi.ac.id/

YARSI TV

Peta Konsep

Nurmaya

Prodi Teknik Informatika Universitas YARSI

26/02/2021

Page 2: Peta Konsep - YARSI University

Fakultas dan Program Studi

Pusat Penelitian

1. Fakultas Kedokteran

- Program Studi Pendidikan Kedokteran

- Program Studi Profesi Kedokteran

2. Fakultas Kedokteran Gigi

- Program Studi Pendidikan Kedokteran Gigi

- Program Studi Profesi Kedokteran Gigi

3. Fakultas Teknologi Informasi

- Program Studi Teknik Informatika

- Program Studi Perpustakaan dan Sains Informasi

4. Fakultas Ekonomi dan Bisnis

- Program Studi Akuntansi

- Program Studi Manajemen

5. Fakultas Hukum

- Program Studi Ilmu Hukum

6. Fakultas Psikologi

- Program Studi Psikologi

7. Sekolah Pascasarjana

- Program Studi Manajemen

- Program Studi Biomedis

- Program Studi Kenotariatan

1. Genetik/Genomik

2. E-Health

3. Studi Halal

4. Studi Sel Punca

5. Studi Herbal

6. Studi Telomer

Page 3: Peta Konsep - YARSI University

CC

Lisensi Penggunaan

Konten ini menggunakan lisensi Creative Common BY-NC-SA.

Distribusi Ulang : Diizinkan dengan mencantumkan kredit

Komersialisasi : Tidak Diizinkan

Modifikasi : Diizinkan

Lisensi Modifikasi : Creative Common BY-NC-SA

BY-NC-SA

Pemilik : Nurmaya

Page 4: Peta Konsep - YARSI University

Agenda

• Definisi Peta Konsep

• Tujuan Konsep Map

• Komponen Peta Konsep

• Bagaimana Cara Membuat Peta Konsep

Page 5: Peta Konsep - YARSI University

Definisi

“Sebuat alat yang merepresentasikan pengetahuan seseorang kedalam bentuk

sebuah grafik (graph) yang terdiri dari kotak-kotak (boxes)/ lingkaran (circle)/ oval

yang saling dihubungkan dengan garis (arch)”

“Concept Map dibuat oleh Joseph D.Novak”

26/02/2021 Universitas YARSI 5

Page 6: Peta Konsep - YARSI University

Tujuan Konsep Map

1. Melatih kemampuan berfikir tingkat tinggi yaitu Analisa (Analyze), Evaluasi

(Evaluate), dan menciptakan (Create)

2. Membantu murid memahami sebuah pengetahuan

3. Membantu murid mengorganisasikan hasil pikirannya agar dapat mengetahui

lebih dalam sebuah informasi/pengetahuan dan membangun relasi baru

26/02/2021 Universitas YARSI 6

Page 7: Peta Konsep - YARSI University

Komponen Peta Konsep / Concept Map

1. Konsep / Concept

• Konsep/Concept merepresentasikan sebuah event, fakta atau object

• Konsep memiliki label

2. Proposisi / Proposition

• Sebuah hubungan/relationship yang menghubungkan dua konsep

• Dihubungkan dengan menggunakan sebuah link

3. Focus Question

• Pertanyaan yang akan membantu murid dalam mengorganisakan pengetahuannya dalam

bentuk Peta Konsep

26/02/2021 Universitas YARSI 7

Page 8: Peta Konsep - YARSI University

26/02/2021 Universitas YARSI 8

Page 9: Peta Konsep - YARSI University

Ciri-Ciri Peta Konsep yang bagus

1. Peta Konsep menjawab Focus Question

2. Label di konsep tidak terlalu panjang

3. Garis penghubung (Linking Lines) juga tidak terlalu panjang lebih baik satu kata

atau beberapa kata, dan tidak boleh sama seperti Concept

4. Linking Lines harus sesuai logika

5. Dianjurkan tidak lebih dari 3 atau 4 sub concept yang terhubung dengan

parentnya

6. Memiliki Crosslinks

7. Label dari konsep tidak boleh muncul lebih dari 1 kali

26/02/2021 Universitas YARSI 9

Page 10: Peta Konsep - YARSI University

Bagaimana Membuat Concept Map

1.Identifikasi Konsep dari text yang dibaca

2.Jika ada konsep yang sama maka pilih salah satu

3.Tentukan Relasi antar Konsep yaitu relasi sekuensial (sequential

relation), relasi hirarki (hierarcichal relation), relasi sebab dan

akibat (cause and effect relation)

26/02/2021 Universitas YARSI 10

Page 11: Peta Konsep - YARSI University

Contoh

Indonesia memiliki lebih dari 17000 pulau sehingga mendapat julukan negara

kepulaun terbesar di Dunia. Namun, hanya 7000 pulau yang berpenghuni.

Negara Indonesia dibagi menjadi beberapa Provinsi. Setiap provinsi dibagi atas

kabupaten dan kota. Provinsi, Kabupaten dan Kota memiliki pemerintah daerah

yang dipimpin oleh Gubernur untuk Provinsi, Walikota untuk Kota dan Bupati.

Negara yang memiliki moto “Bhineka Tunggal Ika” ini dipimpin oleh seorang

Presiden yang dipilih langsung oleh Warga Indonesia.

26/02/2021 Universitas YARSI 11

Page 12: Peta Konsep - YARSI University

Terima Kasih

Menara YARSI Kav. 13

Jl. Let. Jend. Suprapto

Cempaka Putih, Jakarta Pusat

DKI Jakarta. Indonesia 10510

https://www.facebook.com/universitas.yarsi.1/

@universitasyarsi

[email protected]

https://www.yarsi.ac.id/

YARSI TV