pertemuan15. marketing plan

Upload: abdirrasyiddin-khairillah

Post on 19-Oct-2015

40 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

MARKETING PLAN KULIAH KE 13

MARKETING PLANKULIAH KE 13Dalam marketing plan, tujuan pemasaran, strategi pemasaran dan program action yang akan dilakukan terlihat secara jelas. Marketing plan harus tetap mengacu pada strategi yang lebih besar di tingkat korporet yaitu Business planBusiness plan dan Marketing planBP : meliputi strategi perusahaan secara keseluruhan ; tujuan pemasaran secara umum MP : strateginya lebih spesifik yaitu khusus menjelaskan upaya upaya yang akan dilakukan untuk meningkatkan pemasaranBusiness plan dan Marketing planPenetapan tujuan hendaknya didukung oleh strategi yang tepat. Tujuan korporat harus didukung oleh strategi korporat, tujuan pemasaran harus didukung oleh strategi pemasaran, tujuan periklanan harus didukung oleh strategi periklananIsi marketing planAnalisis situasiTujuan PemasaranStrategi pemasaranRencana tindak lanjut (action plan)Analisis SituasiAnalisis situasi merupakan evaluasi terhadap kondisi masa lalu sampai saat ini. Analisis situasi meliputi analisis faktor internal dan analisis faktor eksternal.(SWOT)Faktor internal : tangible dan intangibleF.I tangible : profitabilitas, market share, biaya produksi, rencana pengembangan produk baru dllF.I intangible : perilaku karyawan, keahlian manajemen, budaya organisasi dsb nyaFaktor eksternal : faktor yang datangnya dari luar perusahaan yang dpt mempengaruhi jalannya perusahaanTujuan pemasaranTujuan pemasaran dibuat berdasarkan target penjualan. Tapi juga sebaliknya, tujuan pemasaran dibuat dalam rangka mencapai target penjualan yang telah ditetapkanStrategi PemasaranStrategi pemasaran ini harus dapat mengidentifikasikan segmentasi, target market, positioning yang diinginkan dan bauran pemasaran. Positioning merupakan kegiatan yang sangat penting dalam perumusan strategi pemasaran. Beberapa positioning yang dapat dilakukan antara lain ;Positioning berdasarkan perbedaan produkPendekatan ini dpt dilakukan terutama apabila kita memiliki kekuatan terhadap produk yang kita miliki, dan pesaing tidak memiliki kekuatan tsb

Positioning produk adalah cara agar suatu produk memiliki karakteristik tertentu, sehingga dapat menarik perhatian konsumen dan konsumen mau membelinya. Produk dapat di-positioning-kan dengan berbagai cara misalnya harganya murah, tahan lama, modelnya menarik, aman, menyehatkan dsbnya. Positioning berdasarkan atribut produk atau keuntungan produkPendekatan ini berusaha mengidentifikasikan atribut apa saja yang dimiliki suatu produk dan manfaat yang dirasakan oleh konsumen atas produk tsbPositioning berdasarkan pengguna produkPendekatan ini lebih mirip dgn targeting, tetapi secara spesifik disebutkan dalam target market siapa pengguna target iniMisal : sayuran organik untuk golongan menengah ke atas, yang lebih penting produk ini dibuat tidak untuk semua orang, sehingga kesannya khusus dan spesial Positioning berdasarkan pemakaian produkPendekatan ini digunakan dengan membedakan pada saat apa produk tersebut di konsumsi. Misal : ginseng diposisikan untuk menambah tenaga, bukan untuk dikonsumsi sehari-hari setiap orangPositioning berdasarkan pesaingPendekatan ini digunakan dengan membandingkan keunggulan-keunggulan yang dimiliki oleh pesaing sehingga konsumen dpt memutuskan sendiri produk yang lebih baik dibandingkan produk dari perusahaan pesaingPositioning berdasarkan katagori produkPendekatan ini digunakan untuk bersaing secara langsung dalam katagori produk, terutama ditujukan untk pemecahan masalah yang sering dihadapi oleh pelangganMisal : kemasan daur ulang di-positioning-kan sebagai kemasan yang aman dan murah dibandingkan dengan plastikPositioning berdasarkan asosiasiPendekatan ini mengasosiasikan produk yang kita hasilkan dengan asosiasi yang dimiliki oleh produk lain. Harapannya adalah sebagian asosiasi tersebut dapat memberikan kesan positif terhadap produk yang dihasilkanPositioning berdasarkan masalahPendekatan ini biasa digunakan oleh organisasi nirlaba yang relatif memiliki sedikit pesaing. Tujuan pendekatan ini adalah untuk menunjukkan kepada konsumen bahwa produk yang ditawarkan memiliki positioning untuk dapat memecahkan masalah . Misal program pemakaian obat terlarang memiliki tujuan untuk mencegah kaun remaja kecanduan obat tsbBAURAN PEMASARANPriceProductPlacePromotionACTION PLANKegiatan yang berkaitan dengan produkKeputusan penentuan hargaKegiatan distribusiKegiatan promosiAnggaranPenjadwalan

PEDOMAN PENYUSUNAN MARKETING PLANExecutive SummaryEnviromental AnalysisSWOT analysisMarketing ObjectiveMarketing StrategiesMarketing implementationEvaluation and control2. Enviromental AnalysisThe marketing environment (Competitive forces, economic forces, political forces, legal and regulary forces ,technological forces, sociocultural forces)Target market ( identification, needs analysis)Current marketing objectives and performance ( review of marketing objectives, performance analysis). Performance analysis ; Bagaimana kinerja sales volume, market share and profitability perusahaan kita. Bagaimana kinerja kita tsb dibandingkan dgn perusahaan laindalam industri yang sama. Seandainya kinerja perusahaan kita menurun, apakah tujuan pemasaran yang kita miliki masih konsisten menjawab perubahan lingkungan pemasaran dan target kita. Tindakan apa yang akan kita lakukan untuk meningkatkan kinerja yang kita miliki sehingga dpt meningkatkan penjualan

3. SWOT analysisStrength : apa saja kekuatan yang kita miliki dan bagaimana kekuatan tsb dpt digunakan untuk memenuhi kebutuhan target market kita (urutkan 1,2, dsb nya berdasarkan prioritas) Weakness : Apa saja kelemahan yang kita miliki. Bagaimana kelemahan tsb dpt mempengaruhi kita dalam rangka memenuhi kebutuhan target market kitaOpportunity : Seberapa jauh peluang yang ada dapat kita manfaatkan untuk memenuhi kebutuhan target market kita. Tindakan apa yang harus kita ambil untuk merebut peluang yang ada tsbThreats : Sejauh mana ancaman yang ada dpt mengganggu perusahaan dlm rangka memenuhi kebutuhan target pasar. Tindakan apa yg hrs kita ambil utk mengatasi ancaman tsb.4. Marketing Objectives

Apa tindakan spesifik dan terukur dengan time frame untuk memenuhi tujuan perusahaan ?Apakah tindakan yang akan kita lakukan tsb didukung oleh kekuatan yang kita miliki dan diharapkan dapat merebut peluan yang ada ?Apakah tindakan yang akan kita lakukan tsb dapat meminimalkan kelemahan dan mengatasi ancaman yang ada ?Apakah tujuan tsb konsisten dengan misi dan visi perusahaan ?5. Marketing StrategisTarget Market(1) Jelaskan scara spesifik target market dalam kaitannya dengan demographic, geographic, psychographic and product usage characteristics Bagaimana dengan target market yang kita inginkan ? Bagaimana dengan pesaing yang juga melayani target market kita ?(2) dsb-nya(3) dsb-nyaMarketing MixMarketing Mix 1 yaitu 4 P(disusun dalam rangka memenuhi kebutuhan target market 1)Marketing Mix 2 yaitu 4 P(disusun dalam rangka memenuhi kebutuhan target market 2)Marketing Mix 3

6. Marketing ImplementationA. Marketing Organization

B. Activities, Responsibility and Timetable for CompletionA.Market OrganizationBagaimana unit pemasaran diorganisasikan berdasarkan fungsi, produk, wilayah atau jenis pelanggan yang dilayani. Jelaskan alasannyaBagaimana cara meningkatkan kemampuan seluruh karyawan sehingga dapat mendukung marketing plan yang telah dibuatB. Activities, Responsibility and Timetable for Completion

Product ActivitiesPricing ActivitiesDistribution ActivitiesPromotion ActivitiesContoh Activity 1,2,3 dst nya (amati orang yang bertanggung jawab dan target penyelesaiannya untuk tiap tiap aktivitas)Hal ini harus dilakukan untuk aktivitas produk, harga, distribusi dan promosi7. Evaluation and ControlPerformance Standards and Financial Controls

Monitoring ProceduresA. Performance Standards and Financial Controls4P (Product, Price, Distribution, Promotion)Activity 1 budgetPerformance Standart : Kemungkinan tindakan perbaikan dan antisipasiActivity 2 budgetPerformance Standart : Kemungkinan tindakan perbaikan dan antisipasiActivity 3 budgetPerformance Standart : Kemungkinan tindakan perbaikan dan antisipasi

B. Monitoring ProceduresBagaimana semua kegiatan pemasaran dapat dimonitor sehingga dapat menjamin kesuksesanApakah formal, marketing audit perlu dilakukan ?Apabila perlu, apa yang perlu ditekankan ? STRATEGY AND TACTICSSTRATEGYTACTICSSTRATEGY IS A PLANNING PROCESSTACTICS IS A CONTACT PROCESSSTRATEGY IS WAR ON PAPERTACTICS IS THE ACTUAL BATTLESTRATEGY IS DOING THE RIGHT THINGTACTICS IS DOING THINGS RIGHTSTRATEGY IS A MENTAL PROCESSTACTICS IS INVOLVES ACTION10 ESSENTIAL STRATEGY PRINCIPLESTHE FUNDAMENTAL PRINCIPLE : COMMIT FULLY TO A DEFINITE OBJECTIVESEIZE THE INITIATIVE AND KEEP ITECONOMIZE TO MASS YOUR RECOURCESSUSE STRATEGIC POSITIONINGDO THE UNEXPECTEDKEEP THINGS SIMPLEPREPARE MULTIPLE, SIMULTANEOUS ALTERNATIVESTAKE THE INDIRECT ROUTE TO YOUR OBJECTIVEPRACTICE TIMING AND SEQUENCINGEXPLOIT YOUR SUCCESS7n1 COMPETITION STRATEGYGREAT PERCEPTIONQUALITY PRODUCTINNOVATIVE PRODUCTCUSTOMER ENGAGEMENTMASSIVE DISTRIBUTIONCOMPETITIVE PRICESTRIVE SALES PERSONn. CUSTOMER INSIGHT