pertemuan 6 - univbsi.idunivbsi.id/pdf/2014/397/397-p06.pdf · 3. target market dantarget audience...

33
Pertemuan 6 Perancangan Kampanye IMC Mahasiswa mampu membuat dan menyusun proposal pembuat IMC

Upload: ngothuy

Post on 10-Jul-2019

213 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Pertemuan 6Perancangan Kampanye IMC

Mahasiswa mampu membuat dan menyusun

proposal pembuat IMC

A. Brief Klien

Brief Klien berupa data mentah / permulaan yang masih harus

diolah yang didapat dari informasi klien hasil pertemuan /

wawancara dengan Account Executive terkait dengan hal-hal

sebagai berikut:

1. Informasi tentang profile perusahaan

2. Informasi detail Brand dan Produk Knowledge

a. Produk : Uraikan tentang spesifikasi dari produk

b. Harga : Strategi penetapan harga produk

c. Distribusi/Tempat

- Strategi distribusi produk dari produsen ke konsumen

- Penetapan lokasi daerah pemasaran

e. Promosi : aktivitas promosi pemasaran yang dilakukan

selama ini

3. Target Market dan Target Audience

4. Tujuan Pemasaran:

Informasi tentang tujuan pemasaran yang hendak dicapai dengankomunikasi pemasaran yang dilakukan.

5. Pesan Pemasaran :

Pesan tentang produk yang akan disampaikan melalui kampanye

6. Mandatori

Berisikan hal-hal yang diwajibkan tercantum dalam suatu iklan, jumlahdan jenis iklan yang harus dibuat dan jadwal penyelesaiannya olehklien.

Klien Brief ini wajib ditandatangani dan disetujui dahulu oleh klien.

Creative BriefDari hasil Klien Brief selanjutnya dilakukan internal review dan

pertemuan antara account executive (AE) dan Creative Director

(CD) untuk merumuskan suatu panduan sebagai dasar

pengembangan pesan dan kreatif iklan. Panduan yang berisikan

informasi ringkas perencanaan strategi kreatif sering disebut

sebagai Creative Brief.

Creative Brief merupakan dokumen yang dirancang untuk

memberikan inspirasi kepada para pekerja dept. kreatif dalam

melakukan upaya kreatif sebagai upaya mencari solusi

permasalahan yang dihadapi oleh pengiklan.

Perusahaan pengiklan maupun biro iklannya mempunyaikepentingan yang sama atas creative brief . Melalui creative brief kedua belah pihak mengikatkan diri untuk saling memberikanmanfaat yang menguntungkan bagi kedua belah pihak.

Pengiklan adalah pihak yang mendanai proses pembuatan danpenayangan iklan sedangkan biro iklan mendapatkan imbalandari hasil karya kreatifnya. Hasil karya yang didanai olehpengiklan ini diharapkan dapat menjadi solusi bagipermasalahan pengiklan.

Setiap Biro iklan memiliki versi sendiri dalam menyusun creative briefnya namun substansi pokoknya tetap sama.

Outline

Laporan Tugas

Komunikasi Pemasaran Terpadu

Cover

Halaman

Originalitas

karya

Lembar

konsultasi

Lembar

Penilaian

ABSTRAKSI TUGAS :

ABSTRAK

Nama ……(Nim: ……), judul

……………………………....................................................

………………………………………………………………………………………………….

……………………………………………………………

Dimulai dengan kondisi dan masalah

Strateginya bagaimana

Jumlah dana yang di habiskan

Evaluasinya bagaimana

Kata Kunci: .................................................................

BAB I : LATAR BELAKANG

Uraian Data Eksternal

Analisis kondisi umum masyarakat dan Prilaku Pasar

(Memberikan uraian disertai fakta-fakta yang terjadi ditengah

masyarakat meliputi : berbagai laporan hasil riset, publikasi dari

berbagai media massa, jurnal ilmiah yang terkait dengan

perkembangan kebutuhan dan Tingkat konsumsi atau

penggunaan pada kategori produk/jasa (yang menjadi objek

bahasan) dimasyarakat serta dalam analisis pasar di sertakan

hasil wawancara dengan pihak klien (pemilik produk) terkait

bagaimana perilaku masyarakat dalam melakukan konsumsi

produk.

Analisis Kompetitor

(Memberikan uraian gambaran karakteristik produk/jasacompetitor dari produk, harga, distribusi dan kegiatanpromosinya (minimal 2 kompetitor)

Uraian Data Internal

Profil perusahaan

(menguraikan secara singkat profil perusahaan klien)

Analisis Pemasaran Produk

( menguaraikan analisis marketing MIX produk, 4 Ps : Produk, Price, Place dan aktivitas Promotions dari produk/jasa)

BAB II : PERMASALAHAN DAN TUJUAN 2.1 Analisis Permasalahan

2.1.1 Riset Perilaku Konsumen

(Memaparkan hasil temuan riset yang dilakukan baik melaluiwawancara maupun menyebarkan kuestioner)

2.1.2 Analisis SWOT

(Sampaikan kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman yang ada dariproduk/jasa)

2.1.3 Perumusan Permasalahan

2.2 Tujuan

2.2.1 Tujuan Pemasaran

(Sebutkan tujuan pemasaran yang akan di capai kegiatan program)

2.2.1 Tujuan Komunikasi program Kampanye

(sebutkan tujuan komunikasi program kampanye yang akan dicapai )

BAB III : STRATEGI PROGRAM

KOMUNIKASI PEMASARAN3.1 Target Audience dan Insight

3.1.1 Target Audience

(sebutkan target Audience yang dituju dari aspek : Demografis

(jenis kelamin,usia, status, pendidikan, SES), Psikografis (

aktivitas, ketertarikan/kebiasaan, opini, type konsumen) ,

behavioral ( Manfaat, status pemakaian, tingkat pemakaian,

tahap kesiapan pembelian, sikap terhadap produk)

3.1.2 Insight Consumer

(tuliskan insight dari beberapa konsumen dan rumuskan insight

konsumen dalam program komunikasi)

3.2. Positioning dan Tag line

3.2.1 Positioning

(sebutkan Positioning produk yang ingin di capai dalam program

komunikasi)

3.2.2 Tag line

Sebutkan Tag line (slogan) yang digunakan dalam progam

kegiatan)

3.3. Single-Minded Proposition

(sebutkan pesan tunggal apa yang akan disampaikan kepada

konsumen)

3.4 The Big Idea

(sebutkan tema dasar dari kegiatan program komunikasi yang

dilaksanakan)

3.5 Tone and Manner Communication

(Sebutkan nuansa dan gaya serta pendekatan komunikasi yang

digunakan dalam program kampanye)

3.6 Strategi Media

3.6.1 Tujuan Media

(sebutkan tujuan media yang ingin di capai dalam program

komunikasi ini)

3.6.2 Target Sasaran Media

(Sebutkan sasaran media dari aspek: Demografis,

Geografis,Psikografis)

3.6.3 Periode Kampanye

(sebutkan periode program kampanye yang akan dilaksanakan)

3.6.4 Media Habit dan Rekomendasi

(Melakukan riset media habit minimal 10 orang sample yang mempresentasikan target audience dan memaparkan hasilnya sertamerekomendasikan media-media yang akan digunakan dalam kegiatanprogram komunikasi)

3.6.5 Pertimbangan Penempatan Media

( Sebutkan dan berikan alasan pertimbangan pengalokasian media berdasarkan : aspek Jangkauan geografis, aspek Media Weight dilihatdari prioritas media utama dan proporsional penggunaan budget sertaaspek Penjadwalan (pemilihan atas continuity, fligting atau pulsing)

3.6.6 Bentuk Program Komunikasi Periklanan

(Menyebutkan dan memberikan alasan serta tujuan dari pemilihanmedia dan bentuk kegiatan yang digunakan dalam kegiatan kampanyeantara lain : Logo/Icon, Iklan televisi, Iklan Majalah, Iklan Koran, Iklanradio, Teaser, Instore Advertising , Iklan Transportasi, Outdoor Ambient, Billboard, Media digital dan online, activation, dll)

BAB IV : EKSEKUSI DAN EVALUASI4.1 Eksekusi kreatif Periklanan

4.1.1. Icon

(jelaskan nama icon, konsep dan karakteristik Icon sertakan gambariconnya)

4.1.2 Teaser

(uraikan konsep bentuk dan kegiatan teaser)

4.1.3 TVC

( jelaskan konsep iklan dan daya tarik sesuai jumlah versi yang digunakan sertakan tampilan storyboard)

4.1.4. Iklan Radio

( jelaskan Konsep iklan radio sesuai jumlah versi dan sertakannaskah iklan radio)

4.1.5. Iklan cetak majalah/ koran

( jelaskan Konsep sesuai jumlah versi, Aspek visual , Aspek Copy, sertakan gambar iklannya)

4.1.6. Creative Advertorial

( jelaskan konsep, aspek visual , aspek Copy, sertakan

gambarnya)

4.1.7. Brochure

(jelaskan konsep, aspek visual dan aspek copy, sertakan

gambarnya)

4.1.8. Ambient Media

(jelaskan konsep, aspek bentuk, visual dan copy, sertakan

gambarnya)

4.1.9. Website

( Jelaskan konsep, konten dan aspek visualnya, sertakan gambar

website)

4.1.10. Digital Activation

( jelaskan konsep dan bentuknya, sertakan gambarnya)

4.1.11 Iklan banner internet

( jelaskan konsep, aspek visual, dan copy, sertakan gambarnya)

4.1.12. In-store advertising

( jelaskan bentuk –bentuk, konsepnya dan sertakan gambarnya)

4.1.13 Activation

( nama kegiatan,target sasaran, jumlah target sasaran, waktu

pelaksanaan, tempat dan konsep kegiatan dan sertakan materi

iklannya)

4.2 Perencanaan Media

4.2.1 Penjadwalan Media

(Uraikan masing-masing jadwal kegiatan kampanye yang dilakukan per

media dari bentuk media, nama media, durasi/ukuran materi iklan,

nama lokasi, program /rubrik penempatan, kapan waktu

penempatannya, dan periode waktu penempatan selama kampanye.

4.2.2 Tabel Master Media Plan

(tampilkan tabel master plan media)

4.2.3 Tabel Detail Media Plan

a. Media Plan TV ( tampilkan tabel detail dan anggaran media)

b. Media Plan Radio ( Tampilkan tabel detail dan anggaran

media)

c. Media Plan Majalah/ Koran (tampilkan tabel detail dan

anggaran media)

d. Media Plan Internet/Digital Media lainnya ( tampilkan tabel

detail dan anggaran media)

e. Media Plan Kegiatan Activation ( tampilkan tabel detal dan

anggaran media)

4.3. Anggaran Materi Kreatif

( tampilkan tabel anggaran ongkos produksi dari masing-masing

bentuk periklanan yang digunakan dalam program kampanye)

4.4 Evaluasi dan Monitoring

(Uraikan bentuk program evaluasi yang akan dilakukan untuk

mengukur efektivitas program kampanye dikaitkan dengan

pencapaian tujuan kampanye periklanan dan sertakan tabel

tolak ukur sebagai indikator keberhasilan masing-masing bentuk

kegiatan periklanan yang dilaksankan ).

BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan

( uraikan kesimpulan dari perancangan program kampanye yang

dibuat)

5.2 Saran

( sampaikan saran-saran kepada klien agar program kampanye

bisa berjalan dengan efektif)

DAFTAR REFERENSI

LAMPIRAN:

Surat Keterangan telah melaksanakan kegiatan Produksi dari

perusahaan klien

Surat approval kreatif dan Media Strategi

Client Brief

CD File laporan dan Materi Karya

Mock UP.

Contoh Eksekusi Kreatif Periklanan

Icon

TVC

Iklan Cetak

Brochure

Website

Digital Activation

Iklan Banner Internet

In Store Advertising

Activation