pertemuan 3-4-5.ok mantap

Upload: aminudin-selalusetia

Post on 25-Feb-2018

234 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Pertemuan 3-4-5.ok mantap

    1/13

    PENELITIAN

    PENDIDIKANMATEMATIKA

    (Pertemuan KeTIGA)

    SAIPUL BACHRI,M.Pd

    FKIP UNIVERSITAS

    TOMPOTIKA LUWUK

  • 7/25/2019 Pertemuan 3-4-5.ok mantap

    2/13

    Tujuan:Tujuan:

    Agar mahasiswa dapat memilikipengetahuan tentang caramengkaji teori, menyusun

    kerangka pikir dan hipotesispenelitian, sehingga dapatmenyusun Bab II dari proposal

    dan melaksanakan penelitianuntuk tugas akhir (SKI!SI"

  • 7/25/2019 Pertemuan 3-4-5.ok mantap

    3/13

    Bentuk KuliahBentuk Kuliah

    Tatap muka!enyusunan !roposal

    Seminar !roposal

    Tugas

  • 7/25/2019 Pertemuan 3-4-5.ok mantap

    4/13

    #atar Belakang $asalah#atar Belakang $asalah

    %& !ada paragra' pertama, ke) hingga ke*diungkapkan harapan harapan pemerintah (++ atau!eraturan !emerintah", pakarahli pendidikan(pendapat ahli" khususnya dalam bidang pendidikanmatematika&

    )& !aragra' ke- hingga ., diungkapkankondisikenyataan yang terjadi di lapangan (sekolah"atau gejalagejala yang timbul kaitannya denganpembelajaran matematika, alangkah baiknyadibuktikan dengan datadata empiris'aktual %*tahun terakhir dalam tabelgbr&

    *& !ada paragra' ke/ hingga ke0 diungkapkan 'aktor'aktor penyebab timbulnya masalahgejala tersebutdan upaya untuk memecahkan masalah itu sesuaidengan hasil analisis peneliti yang disertai denganpendapat ahli&

    -& !aragra' ke%1 2 %% diutarakan kerugian jikamasalah tersebut tidak diteliti dan keuntungan yangdiperoleh jika diteliti sesuai dengan asumsi penelitihingga berakhir pada simpulan judul penelitian&

  • 7/25/2019 Pertemuan 3-4-5.ok mantap

    5/13

    I345TI6IKASI, BATASA5 3A5I345TI6IKASI, BATASA5 3A5

    +$+SA5 $ASA#A7+$+SA5 $ASA#A7Identifkai !aa"a#!ada umumnya mendeteksi, melacak dan

    menjelaskan semua aspek permasalahan yangmuncul dan berkaitan dengan judul atau 8ariabel

    yang akan diteliti tanpa harus dibatasi olehketentuan jumlah 8ariabel yang akan dilibatkandalam penelitian&

    3i bagian ini diuraikan tentang berbagai masalahyang ditemukan di lapangan sebagaimana yang

    telah diuraikan pada latar belakang&Selanjutnya dikemukakan hubungan satu masalah

    dengan masalah yang lain& $asalah apa sajayang diduga berpengaruh positi' dan negati'terhadap masalah yang diteliti&

  • 7/25/2019 Pertemuan 3-4-5.ok mantap

    6/13

    Pe!$ataan Maa"a#% +raian tentang alasanalasan pembatasan masalah agar sesuai dengan kemampuan

    peneliti (seperti adanya keterbatasan waktu, biaya, dantenaga" sehingga masalah hanya di'okuskan padabagian tertentu yang menjadi 8ariabel dalam penelitian

    tsb&

    Pe&'!'an Maa"a#%

    $erupakan pertanyaan yang akan dicarijawabannya melalui penelitian& $asalah

    dirumuskan secara spesi9k, tidak bolehterlalu luas, terlalu banyak, atau sudah

    diteliti orang lain& !erumusan masalahdinyatakan dengan kalimat tanya&

  • 7/25/2019 Pertemuan 3-4-5.ok mantap

    7/13

    T'('an Pene"itian%

    %& +raian yang menunjukkan keinginan penelitiuntuk menemukan jawaban dari masalah

    penelitian yg diajukan)& $enyajikan hasil yang ingin dicapai setelah

    penelitian selesai dilakukan

    *& 7arus rele8an, konsisten dan ada hubungannyadengan batasan dan rumusan masalah&

    -& 3inyatakan dalam bentuk kalimat deklarati'

    Man)aat*Ke+'naan Pene"itian%

    Berisi uraian yang menjelaskan tentang man'aatdan dampak jika tujuan penelitian dapattercapai&

    %& Kegunaan teoritis : untuk pengembangan I!T4K

    )& Kegunaan praktis : untuk peneliti, sekolah, gurudan peserta didik

  • 7/25/2019 Pertemuan 3-4-5.ok mantap

    8/13

    KAIA5 #A53ASA5 T4;I

    Berisi teoriteori rele8an yang dapat digunakanuntuk menjelaskan tentang 8ariabel yang akanditeliti, sebagai dasar untuk memberikan jawabansementara terhadap rumusan masalah yangdiajukan atau hipotesis dan penyusunan sertapengembangan instrumen penelitian (3e9nisikonseptual, operasional 2 Kisi) pada BAB III"

    umlah teori yang dikemukakan tergantung8ariabel yang diteliti& Setiap 8ariabel yang ditelitiberisi minimal * pendapat ahli (tahun 2 hal&jelas 2up to date" kemudian disimpulkan oleh peneliti&

    Setelah diuraikan kajian teori dari setiap 8ariabel,kemudian dijabarkan menjadi dimensi)sub8ariabel dan selanjutnya dijabarkan menjadiindikator) 8ariabel&

    KAIA5 !+STAKAKAIA5 !+STAKA

  • 7/25/2019 Pertemuan 3-4-5.ok mantap

    9/13

    !enelitian yang ele8an!enelitian yang ele8an

    +raian tentang pembahasan hasilpenelitian terdahulu yang rele8andengan judul penelitian& +raian inimerupakan kajian indukti', bersumber

    pada hasil penelitian seperti disertasi,tesis, skripsi, jurnal, dan prosiding3iungkapkan judul penelitian

    tersebut, hasil dan simpulannyakemudian dihubungkan denganmasalah dan judul penelitian Andasaat ini&

  • 7/25/2019 Pertemuan 3-4-5.ok mantap

    10/13

    Kerangka berpikirKerangka berpikir

    %& Kerangka pikir disusun berdasarkan teori) yang ada&)& $enjelaskan hubungan dan keterkaitan antar

    8ariabel penelitian yang dijelaskan secara mendalamdan rele8an dengan permasalahan yang diteliti&

    *& $enggambarkan alur pemikiran peneliti danmemberikan penjelasan kepada pembaca mengapa

    peneliti mempunyai anggapanasumsi bahwaterdapat hubungan antara 8ariabel yang diteliti&Asumsi atau argumentasi atas hal itu dapatdigambarkan melalui hasil hasil penelitiansebelumnya&

    -& Tidak menggunakanmengutip pendapat ahli dalam

    menuliskan kerangka pikir

  • 7/25/2019 Pertemuan 3-4-5.ok mantap

    11/13

    7ipotesis7ipotesis

    7ipotesis merupakan jawaban sementara darirumusan masalah, yang dijabarkan dalam kajian teoridan masih harus diuji kebenarannya melalui dataempirik&

    7ipotesis harus dirumuskan dalam kalimat positi',

    tetapi tidak boleh dalam kalimat tanya, kalimatmenyarankan atau kalimat mengharapkan&7ipotesis akan dinyatakan ditolak atau diterimaBentuk hipotesis penelitian terbagi ) : 7ipotesis

    alternati' (7a" yaitu hipotesis yang dirumuskan untukmenjawab permasalahan dan hipotesis nol (7o"adalah

    lawan dari 7a yang menyatakan kalimat negati'(Tidak"&

    Biasanya kalimat hipotesis diawali dengan kata=3iduga> untuk kuantitati' 2 =ika?maka?> untuk!TK&

  • 7/25/2019 Pertemuan 3-4-5.ok mantap

    12/13

    $acammacam 7ipotesis$acammacam 7ipotesis

    penelitianpenelitian%& 7ipotesis 3eskripti', yaitu hipotesis yang dirumuskan

    untuk menentukan titik peluang atau menjawabpermasalahan taksiran (estimati'", seperti kemamp.Pemecahan masalah MTK siswa paling tinggi 60%dari

    )&7ipotesis Asosiati', hipotesis yang dirumuskan untukmemberikan jawaban pada permasalahan yangbersi'at hubungan atau mempengaruhi (sebabakibat", seperti diduga terdapat pengaruh ataudiduga ada hubungan...

    *& 7ipotesis komparati', hipotesis yang dirumuskan

    untuk memberikan jawaban permasalah yangbersi'at membedakan atau membandingkan, sepertiterdapat perbedaan antara .

    -& 7ipotesis tindakan, untuk menjawab permasalahanpenelitian tindakan kelas, sepertijika maka

  • 7/25/2019 Pertemuan 3-4-5.ok mantap

    13/13

    Tugas mandiri :

    -Selesaikan Latar Belakang selambat-

    lambatnya hingga pertemuan ke-5-Selesaikan Kajian teori, kerangka pikir

    dan Hipotesis selambat-lambatnya

    hingga pertemuan ke-7