pertanyaan ujian skripsi

8
PERTANYAAN UJIAN SKRIPSI 1. Jelaskan alasan kenapa anda tertarik meneliti hal ini? (Lihat latar belakang) 2. Apa yg dimaksud dengan hipotesis? Apa yg dimaksud simultan & parsial? 3. Sebutkan & jelaskan hipotesis anda! 4. Apa yg dimaksud variabel bebas (variabel independen)? Sebutkan apa saja variabel bebas dalam penelitian anda 5. Apa yg dimaksud variabel terikat (variabel dependen)? Sebutkan variabel terikat dalam penelitian anda 6. Definisi operasional utk msing2 var bebas & var terikat apa? Apa indikator utk tiap variabel tsb? 7. Apa yg dimaksud populasi & sampel? Populasi dan sampel penelitian anda siapa? Kenapa memilih sampel tersebut? 8. Jenis sampling anda apa? 9. Berapa jumlah sampel anda? Mengapa sebesar itu? 10. Untuk menguji hipotesis, instrumen apa yg anda gunakan? Menggunakan skor berapa & arti skor tsb apa?

Upload: ihdinz

Post on 27-Oct-2015

2.654 views

Category:

Documents


259 download

TRANSCRIPT

Page 1: PERTANYAAN UJIAN SKRIPSI

PERTANYAAN UJIAN SKRIPSI

1. Jelaskan alasan kenapa anda tertarik meneliti hal ini? (Lihat latar belakang)

2. Apa yg dimaksud dengan hipotesis? Apa yg dimaksud simultan & parsial?

3. Sebutkan & jelaskan hipotesis anda!

4. Apa yg dimaksud variabel bebas (variabel independen)? Sebutkan apa saja

variabel bebas dalam penelitian anda

5. Apa yg dimaksud variabel terikat (variabel dependen)? Sebutkan variabel terikat

dalam penelitian anda

6. Definisi operasional utk msing2 var bebas & var terikat apa? Apa indikator utk

tiap variabel tsb?

7. Apa yg dimaksud populasi & sampel? Populasi dan sampel penelitian anda siapa?

Kenapa memilih sampel tersebut?

8. Jenis sampling anda apa?

9. Berapa jumlah sampel anda? Mengapa sebesar itu?

10. Untuk menguji hipotesis, instrumen apa yg anda gunakan? Menggunakan skor

berapa & arti skor tsb apa?

11. Prosedur pembagian kuisioner bgam caranya? Berapa lama? Sehari mndapat

kuisioner berapa?

12. Data untuk pengujian hipotesis jenis datanya apa?

13. Teknik analisis utk menguji hipotesis memakai apa? Apa yg dimaksud hipotesis

statistik (Ho dan Ha)

Page 2: PERTANYAAN UJIAN SKRIPSI

14. Apa yg dimaksud uji validitas & reliabilitas? Utk apa uji tsb? Hasil uji anda bgm?

Dilihat dari apa validitas & reliabilitas?

15. Bgm frekuensi (data deskriptif) variabel anda, jelaskan berdasarkan data frekuensi

tabulasi data anda? Prosentase yg diproleh bgm cara mnghitungnya?

16. Bgm hasil uji regresi, apakah menerima atau menolak hipotesis penelitian anda?

Dilihat dari angka apa? Apa yg dimaksud signifikansi f atau signifikansi t?

17. Sebutkan persamaan regresi anda, apa arti + atau – utk koefisien regresi (b)?

18. Apa arti R dan R2 (R square)?

19. Jelaskan arti angka-angka di tabel hasil uji regresi!

20. Apakah ada variabel yang dominan pengaruhnya? Bgm cara melihat variabel yg

dominan & kenapa variabel tersebut dominan?

21. Apa logika yg anda jelaskan ketika hipotesis penelitian anda diterima (lihat

pembahasan)

22. Apa implikasi (saran) anda berdasarkan hasil riset?

23. Apa kekurangan (keterbatasan penelitian anda/apa yg anda sarankan utk

penelitian yg akan datang)?

Page 3: PERTANYAAN UJIAN SKRIPSI

UJIAN KOMPREHENSIF

A. MANAJEMEN PEMASARAN

1. Jelaskan apa yg dimaksud marketing mix (bauran pemasaran) utk manufaktur &

utk jasa?

2. Apa saja jenis-jenis promosi?

3. Apa yg dimaksud PLC (produk life cycle) gambarkan? Jelaskan apa tahap2nya,

apa yg sebaiknya dilakukan perusahaan klo dalam kondisi produknya menurun

(declining)?

4. Apa yang dimaksud merek? Apa yang dimaksud perluasan merek?

5. Apa yg dimaksdu STP (segmentation, targeting & positioning)? Berikan contoh!

6. Apa perbedaan konsep pemasaran dengan penjualan?

7. Apa yg dimaksud manajemen pemasaran?

8. Apa yg dimaksud franchise (waralaba)?

B. MSDM

1. Apa yang dimaksud dengan MSDM? Sebutkan langkah2 dalam MSDM

2. Apa yg dimaksud promosi, demosi, rotasi dan mutasi?

3. Apa yg dimaksud labour turn over? Kenapa terjadi turn over yang tinggi?

Bagaimana cara mengatasi turnover yg tinggi?

4. Apa yang dimaksud rekruitmen? Saluran rekruitmen apa saja? Apa yg dimaksud

rekruitmen internal atau external?

5. Apa yg dimaksud seleksi? Jelaskan tipe-tipe seleksi

Page 4: PERTANYAAN UJIAN SKRIPSI

6. Jelaskan on the job training & off the job training, berikan contoh masing-

masing?

7. Apa yg dimaksud kompensasi? Sebutkan jenis2 kompensasi

8. Apa yg dimksud kinerja karyawan? Bagaimana cara penilaian kinerja? Bgm klo

kinerja karyawan jelek, apa yg sebaiknya dilakukan pimpinan?

9. Apa yg dimaksud perencanaan karyawan? Bagaimana caranya?

10. Apa itu job analysis, job spesification & job description?

11. Apa yg dimaksud job enlargement (perluasan jabatan/pekerjaan) dan job

enrichment (pemerkayaan jabatan/pekerjaan), apa gunanya? Berikan contohnya

12. Jelaskan tentang pemecahan pekerjaan

C. MANAJEMEN KEUANGAN

1. Apa tugas manajer keuangan?

2. Apa yg dimaksud deviden? Jenis deviden apa saja?

3. Apa yg dimaksud laba ditahan? Utk apa?

4. Apa yg dimaksud saham biasa, saham preferen, obligasi? Apa perbedaan dan

kesamaan ketiganya?

5. Apa yg dimaksud stock devident? Kenapa dilakukan kebijakan tersebut?

6. Apa yg dimaksud stock split? Kenapa dilakukan kebijakan tersebut?

7. Apa yg dimaksud aktiva lancar, aktiva tetap? berikan contohnya & kenapa disebut

lancar atau kenapa disebut tetap?

8. Bgm sebaiknya pendanaan utk pembelian aktiva tetap? apa yg dimaksud leasing?

9. Apa yang dimaksud hutang lancar? Hutang jangka panjang contohnya apa?

Page 5: PERTANYAAN UJIAN SKRIPSI

10. Apa arti likuiditas, solvabilitas dan rentabilitas? Klo mengalami kesulitan

likuiditas/solvabilitas, apa kemungkinan yg terjadi pada perusahaan?

11. Apa yg dimaksud merger?

12. Apa arti biaya tetap dan biaya variabel? Berikan contohnya!

13. Apa yg dimaksdu biaya overhead (BOP)? Beri contohnya

14. Apa yg dimaksud dengan BEP (break event point atau titik impas)? Gambarkan

kurva BEP!

15. Apa yg dimaksud margin contribution (kontribusi margin)?

D. MANAJEMEN OPERASIONAL

1. Sebutkan jenis proses produksi! Apa yg dimaksud intermitten dan continuous?

Berikan contoh produk utk maasing-masing proses!

2. Apa yang dimaksud layout?

3. Apa pertimbangan pemilihan lokasi suatu pabrik?

4. Apa yg dimaksud EOQ (Economic order quantity)? Apa ug dimaksud biaya order

dan carrying cost?

5. Apa yg dimaksud manajemen operasional?