perencanaan pembangunan desa - … filelegenda dan sejarah pembangunan desa kondisi saat ini masalah...

28
PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA OLEH : BAPPEDA KABUPATEN BANYUWANGI

Upload: vocong

Post on 30-Mar-2019

251 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PERENCANAAN PEMBANGUNAN

DESA

OLEH :

BAPPEDA KABUPATEN BANYUWANGI

LANDASAN HUKUM

Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional

Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah

Peraturan Pemerintah Nomor 72 tahun 2005 tentang Desa

Permendagri Nomor 66 tahun 2007 tentang Perencanaan Desa

PENGERTIAN PERENCANAAN

Perencanaan

adalah suatu proses untuk menentukan

tindakan masa depan yang tepat, melalui

urutan pilihan, dengan memperhitungkan

sumberdaya yang tersedia (UU No. 25 Tahun

2004)

PENDEKATAN PERENCANAAN

PENDEKATAN TEKNOKRATIK

Menggunakan metode dan kerangka berfikir ilmiah

‡PENDEKATAN PARTISIPATIF

Dilaksanakan dengan melibatkan seluruh Stakeholder

melalui

musrenbang

PENDEKATAN BOTTOM-UP

Diusulkan oleh Masyarakat

‡PENDEKATANTOP-DOWN

Diarahkan Oleh Pemerintah Atasan.

‡PENDEKATAN POLITIK

Pemilihan Bupati dan Anggota DPRD menghasilkan

rencana

pembangunan hasil proses politik.

SYARAT PERENCANAAN

Perencanaan harus memperhitungkan :

Tujuan akhir yang dikehendaki (visi)

Sasaran-sasaran dan prioritas untukmewujudkannya.

Jangka waktu mencapai sasaran tersebut.

Masalah-masalah yang dihadapi.

Modal/Sumber daya yang akan digunakan.

Kebijakan-kebijakan untuk melaksanakannya.

Orang, Organisasi atau Badan Pelaksananya.

Mekanisme monitoring, evaluasi dan pengawasan.

FUNGSI/MANFAAT PERENCANAAN€

Sebagai penuntun arah.

Meminimalisasi ketidakpastian.

Meminimalisasi efisiensi sumberdaya.

Penetapan standar dan pengawasan kualitas.

APA ITU PEMBANGUNAN€

Pembangunan pada dasarnya adalahproses

perubahan yang dilaksanakan olehmanusia untuk

merubah keadaan dariyang kurang baik menjadi lebih

baikdengan menggunakan sumber daya(Input)secara

terencana dan bertahap,baik jangka pendek, jangka

menengahmaupun jangka panjang.

TUJUAN PEMBANGUNAN( Menurut Todaro,2000)

Peningkatan Standar Hidup setiap orang, baik

pendapatannya, pangan, sandang, papan,

pelayanankesehatan, pendidikan,dll.

Penciptaan berbagai kondisi yang memungkinkan

tumbuhnya rasa percaya diri setiap orang

Peningkatan kebebasan setiap orang

BAGAIMANA CARANYA ?€

Mengurangi disparitas atau ketimpangan pembangunan.

Memberdayakan masyarakat dan mengentaskan

kemiskinan.

Menciptakan/menambah lapangan kerja

Meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan

masyarakat.

Mempertahankan dan menjaga kelestarian Sumber Daya

Alam

MUSRENBANG€

Musrenbang sangat penting untuk menghasilkan dokumen

perencanaan pembangunan yang partisipatif

Musrenbang Desa adalah forum musyawarah tahunan yang

dilaksanakan secara partisipatif oleh para pemangku

kepentingan di desa untuk menyepakati rencana kegiatan

tahunan

Musrenbang Merupakan proses pencarian legitimasi publik

atas sebuah rencana

Sekalipun Musrenbang seringkali belum menunjukkan

semangat musyawarah yang partisipatif , Musrenbang masih

dianggap sebagai pendekatan terbaik dalam perencanaan

partisipatif

PERMENDAGRI NOMOR 66/2007

TENTANG

PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA

11

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa yang selanjutnya

disingkat (RPJMDesa) adalah dokumen perencanaan untuk

periode 5 (lima) tahun yang memuat arah kebijakan

pembangunan Desa, arah kebijakan keuangan Desa, kebijakan

umum, dan program, dan program Satuan Kerja Perangkat

Daerah (SKPD), lintas SKPD, dan program prioritas

kewilayahan, disertai dengan rencana kerja.

TUJUAN RPJM Desa

12

a. mewujudkan perencanaan pembangunandesa sesuai dengan kebutuhan masyarakatdan keadaan setempat;

b. menciptakan rasa memiliki dantanggungjawab masyarakat terhadap program pembangunan di desa;

c. memelihara dan mengembangkan hasil-hasilpembangunan di desa; dan

d. menumbuhkembangkan dan mendorongperan serta masyarakat dala pembangunan didesa.

LEGENDA DANSEJARAH

PEMBANGUNAN DESA

KONDISI SAAT INIMASALAH

DAN POTENSI

DESA

KONDISI YANG DIHARAPKAN

VISI- MISIDESA

KESENJANGAN

JEMBATAN PERENCANAAN

RPJMD / 5 TAHUN

T I T II T III T IV T V

13

RKP Desa

RENCANA TAHUNAN

REFLEKSI

14

Potret

Desa

Profil

DesaKalender

Musim

BaganKelembagaan

Daftar MasalahDan PotensiLampiran I.B/2

Daftar Masalah

Dan Potensi

PenentuanPeringkatMasalahLamp I.C/2

Pengelom-

pokanMasalah

PengkajianTindakanPemecahanMasalahLamp I.C.3

PenentuanPeringkat

TindakanLamp I.C/4

MASUKAN PROSES

Pengkajian Keadaan

(Desa,Dusun/Lingkungan,RT/RW)

Daftar Masalah

Dan PotensiLampiran I.B/1

P

e

m

i

li

h

a

n

T

i

nd

a

k

a

n

Agenda paduan keg.swadaya dan dana

yang sudah ada (TP)

Lampiran I.D/3

RPJM-Desa (5 thnan)

Lampiran I.D/4

Perenc. Pemb. Desayang ada dananya

Lampiran I.D/2

Perencanaan Pemba-

ngunan Desa YangDibiayai Swadaya

Masyarakat dan PihakKetiga (Lamp. I.D/1)

HASIL DAMPAK

Daftar Usulan

Rencana KegiatanPembangunan

P

e

ny

u

s

u

n

a

n

R

e

n

c

a

n

a

Pemeringkatan usulankegiatan pembangunanLampiran I.D/5

Indikasi program

pembangunan Desa

Lampiran I.D/6

RKP-Desa (1Tahunan)

Lampiran I.D/7

Berita Acara MusrenbangRPJM-Desa dan RKP-Desa

Lampiran I.D/8

Peraturan desatentang RPJM-Desa

Lampiran I.E/1

Di Desa (DU-

RKP-Desa)

Lampiran I.E/2

Keputusan Kepala Desa

tentang RKP-Desa

Lampiran I.E/3 & 3.a

ALUR PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA

BERDASARKAN PERMENDAGRI 66 TAHUN 2007

ALUR PENYUSUNAN RPJM DESA

15

SOSIALISASI &

PEMBENTUKAN

TIM/POKJA

ORIENTASI

TIM/POKJA

MUSDUD/ MUSY

SEKTORAL

MUSDUD/ MUSY

SEKTORAL

MUSDUD/ MUSY

SEKTORAL

Pengelompokan

Masalah

Penentuan

alternatif tindakan

Penentuan

Prioritas Masalah

Penyusunan Matrik Kegiatan

dan Draft RPJMDesa

Musrenbang

RPJMDesa

Penetapan BPD

Sosialisasi RPJM

Desa

Implementasi

RPJM DesaRKP Desa

RKP Desa

RKP Desa

RKP Desa

RKP Desa

SOSIALISASI/

ORIENTASI DESA

1. Paparan Umum tentang RPJMDes/RKPDes dan prosespenyusunan yang partisipatif

2. Penjelasan tentang Hak Dasar /MDG’s3. Pembentukan Tim/Pokja Perencanaan/fasilitator desa

dengan Keputusan Kades (anggota lintas pelaku)4. Peserta : masyarakat Desa semua unsur

5. Pelaksana : pemerintah Desa

MUSYAWARAH DUSUN

& SEKTORAL

1. Identifikasi Masalah & Potensi tingkat Dusun & Sektor(kelompok tani, pedagang, Pendidikan/PAUD,dll)

dengan 3 alat kajian: Sketsa Desa, Kalender Musim & BaganKelembagaan (P3MD++)

2. Pemilihan Delegasi Dusun dan sektor/kelompok3. Peserta: Masyarakat semua unsur tingkat RT

LOKAKARYA DESA

(LOKDES)

1. Pengelompokan Masalah : Pengembangan Wilayah, Ekonomi, Sosial & Budaya

2. Penentuan Peringkat Masalah3. Penyusunan Draft Visi-Misi Desa

4. Penentuan alternatif tindakan/ Prioritas kegiatan5. Penyusunan Matrik Kegiatan menjadi 5 Tahun

(pemisahan sekala desa & Kab )6. Peserta : Delegasi dusun, Pemdes, BPD,LKD,dll

MUSRENBANGDes

RPJMDesa

1. Pembahasan Visi-Misi Desa2. Pembahasan Matrik Kegiatan menjadi 5

Tahun (pemisahan sekala desa & Kab )3. Pembahasan Draft Raperdes

4. Berita Acara5. Peserta : Delegasi dusun dan masyarakat

kelompok kepentingan sektoral16

RAPAT UMUM BPD PENETAPAN PERDES

PENCATATAN DALAM BERITA DAERAH &

SOSIALISASI PERDES

1. Pembacaan RaperdesRPJMDes beserta Lampiran(Visi-Misi, Matrik Kegiatan )

dan penetapan2. Pembacaan Berita Acara

3. Pembacaan Keputusan BPD tentang PersetujuanPenetapan Raperdes

menjadi Perdes

Pembahasan

Internal BPD

1. Penyampaian laporanPerdes kepada Bupati

melalui Camat2. Pencatatan dalam Berita

Daerah oleh Sekda3. Sosialisasi visi-misi dan

matrik kegiatan

Dilaporkankepada Bupati

17

18

a

CONTOH: SISTEMATIKA PERDES RPJM Desa

BAB 1 : PENDAHULUANa. Latar Belakang /

Pendahuluanb. Landasan Hukumc. Tujuan

BAB 2 : PROFIL DESAa. Sejarah Desab. Kondisi Umum Desac. SOTK Desac. Masalah Mendasar

BAB 3 : PROSES PENYUSUNAN RPJMDesa. Musdusc. Lokakarya Desad. Musrenbang

RPJM Desa

BAB 4 : VISI, MISI, PROGRAM DAN KEGIATANa. Visi dan Misib. Program dan Kegiatan

Indikatif

BAB 5 : PENUTUP

LAMPIRAN :1. Matrik Program dan Kegiatan2. Proses Penyusunan Program

(FORMAT 1 s/d 6 )3. Berita acara musyawarah ( Musdus,

Lokdes, Musrenbangdesa )4. Daftar Hadir Musyawarah (Musdus,

Lokdes, Musrenbangdes )5. Peta Desa

19

PENYUSUNAN RENCANA

KERJA PEMBANGUNAN DESA

( RKP DESA ) PARTISIPATIF

PENGERTIAN

20

Rencana Kerja Pembangunan Desa yang selanjutnyadisingkat (RKP-Desa) adalah dokumen perencanaan

untuk periode 1 (satu) tahun merupakan penjabarandari RPJM-Desa yang memuat rancangan kerangka

ekonomi desa, dengan mempertimbangkan kerangkapendanaan yang dimutahirkan, program prioritas

pembangunan desa, rencana kerja dan pendanaanserta prakiraan maju, baik yang dilaksanakanlangsung oleh pemerintah desa maupun yang

ditempuh dengan mendorong partisipasi masyarakatdengan mengacu kepada Rencana Kerja Pemerintah

Daerah dan RPJM-Desa.

TUJUAN

21

menyiapkan Daftar Usulan Rencana Kegiatan

Pembangunan Desa (DU-RKP-Desa) tahunan yang

sifatnya baru, Rehab maupun lanjutan kegiatan

pembangunan untuk dilaporkan kepada

Bupati/Walikota melalui camat sebagai bahan

dasar RKP Daerah Kabupaten;

menyiapkan DU-RKP-Desa tahunan untuk

dianggarkan dalam APB Desa, APBD

Kabupaten/Kota, APBD Provinsi, APBN, pihak

ketiga maupun swadaya masyarakat.

MEKANISME

MUSRENBANG

DESA

Keluaran :- Perkades RKP Desa

- Daftar usulan ke Musrenbangcam (RKP Desa

bukan kewenangan desa)

- 5 orang Delegasi Desa ke

Musrenbangcam

- Berita acara

PESERTA :

• Delegasi Dusun/RW

• BPD

• Pemerintah Desa

• Tomas

• Lembaga Kemasyarakatan Desa

( formal & in formal )

• Unsur Masy ekonmi

• Unsur Masy Marjinal (miskin,

perempuan )

DARI DESA

• RPJMDes

• Evaluasi RKP Desa

tahun berjalan

• Analisa keadaan

darurat

NARASUMBER :

• Pejabat

Kecamatan

• UPTD Kec.

• Kepala Desa &

BPD

• LSM

MUSRENBANGDES

RKP DESA

DARI KEC• Evaluasi Renja Kec.

Tahun berjalan

• Kebijakan Supra

Desa ( Program /

kegiatan/ pagu

anggaran )

• Kode Desa/Kec

MASUKAN

22

ALUR PENYUSUNAN RKP DESA

23

PRA

MUSRENBANG

MUSRENBANG

DESA

KEPUTUSAN /

PERATURAN KADES

RKP DESA

1. EVALUASI KEGIATAN TAHUN SEBELUMNYA2. ANALISA KEADAAN DARURAT

3. ANALISA KEBIJAKAN SUPRA DESA4. ANALISA KEGIATAN DALAM RPJMDes

5. MENDESAIN KEGIATAN DAN BIAYA

1. MEMAPARKAN HASIL PRA MUSRENBANGDESA2. MENYEPAKATI KEGIATAN DAN BIAYA

3. MENYEPAKATI PRIORITAS USULAN KEGIATAN UNTUK MUSRENBANGCAM4. MENYEPAKATI WAKIL DESA DALAM MUSRENBANGCAM

5. BERITA ACARA

PASCA

MUSRENBANG

DESA

PENGERTIAN MUSRENBANGDES

24

PENGERTIAN

MUSRENBANGDes adalah Forum Perencanaan Pembangunan

Tahunan Desa untuk menyusun Rencana Kerja Pembangunan Desa

( RKP Desa ) yang ditetapkan dengan Peraturan Kepala Desa.

(Inovasi Pemda-Formasi)

Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa yang selanjutnya

(MUSRENBANGDESA) adalah forum musyawarah tahunan yang

dilaksanakan secara partisipatif oleh para pemangku kepentingan

desa (pihak berkepentingan untuk mengatasi permasalahan desa dan

pihak yang akan terkena dampak hasil musyawarah) untuk

menyepakati rencana kegiatan di desa 5 (lima) dan 1 (satu) tahunan.

(Permendagri 66/2007)

Musrenbangdes dilaksanakan mulai minggu ke 3 November s/d

minggu pertama Desember

TUJUAN

25

Melakukan evaluasi terhadap pelaksanaan pembangunan dalam

RKP Desa tahun berjalan

Menetapkan prioritas program/kegiatan dalam RKP Desa

untuk tahun berikutnya untuk sekala desa beserta pagu

indikatif anggaran;

Menetapkan prioritas program/kegiatan sekala kec/kab yang

akan diusulkan dalam Forum Musrenbangcam

Menampung dan menetapkan masalah-masalah darurat yang

belum terakomodir dalam RPJMDes

MENENTUKAN SUMBER BIAYA

26

SUMBER BIAYA

1. APBD/APBN ( sekala supra desa )

APBD Bisa berasal dari APBD II ( kabupaten ) dan APBD I

( Propinsi )

Apabila kegitan tersebut memenuh kriteraia sebaga berikut

1.1. Bukan Kewenangan Desa

1.2. Biayanya terlalu besar

1.3. Desa tidak mempunyai kapasitas teknis untuk melaksanakannya

2. APB Desa

1.1. Kewenangan Desa

1.2. Biayanya terjangkau oleh anggaran Desa

1.3. Desa mempunyai kapasitas teknis untuk melaksanakannya

3. Lainya

Berasal dari selan sumber diatas, mis

a. Bantuan dari LSM

b. Bantuan luar Negri ( Program PPK, P2KP dsb )

c. Dari perusahaan swasta

SISTEMATIKA PENULISAN RKP DESA

27

BAB 1 PENDAHULUAN

a. Latar Belakang / Pendahuluan

b. Visi dan Misi

b. Landasan Hukum

c. Tujuan

BAB 2 ARAH KEBIJAKAN KEUANGAN DESA

a. Pendapatan Desa

b. Belanja Desa

BAB 3 PRIORITAS PEMBANGUNAN DESA

a, Masalah dan Tantangan

b. Program dan Kegiatan Indikatif

BAB 4 KAIDAH PELAKSANAAN

BAB 5 PENUTUP

a. Penutup

LAMPIRAN

1. Matrik Program kegiatan

2. Rencana Anggaran Biaya

3. Proses Penyusunan Program dan kegiatan

4. Berita acara musyawarah ( Lokakarya, Musrenbangdes )

5. Daftar Hadir Musyawarah ( Lokakarya, Musrenbangdes )

6. Peta Desa

7. Foto Kegiatan

CONTOH

S E K I A N

&

TERIMA KASIH