perencanaan geopark karst, ciampea, bogor

27
Fittria Ulfah | A451150011 Dibyanti Danniswari | A451150071 Imam Haromain Arda | A451150091 Nike Diah Permata | A451150081 Amarizni Mosyaftiani | A451150041 Ririk Darti Pratiwi | A451150141 KARST GUNUNG CIBODAS CIAMPEA, BOGOR 2015 MK Perencanaan dan Pendesainan Lanskap (ARL 510) Sekolah Pascasarjana Institut Pertanian Bogor GEOPARK

Upload: ririkdpratiwi

Post on 15-Apr-2017

363 views

Category:

Science


11 download

TRANSCRIPT

Page 1: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

Fittria Ulfah | A451150011

Dibyanti Danniswari | A451150071

Imam Haromain Arda | A451150091

Nike Diah Permata | A451150081

Amarizni Mosyaftiani | A451150041

Ririk Darti Pratiwi | A451150141

KARST GUNUNG CIBODASCIAMPEA, BOGOR2015

MK Perencanaan dan

Pendesainan Lanskap (ARL 510)

Sekolah Pascasarjana

Institut Pertanian Bogor

GEOPARK

Page 2: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

PENDAHULUAN

LATAR BELAKANG

• Gunung kapur bagian dari lanskap karst

yang mengalami pengangkatan daratan dan pelapukan batuan, sehingga material

penyusunnya menjadi lebih kompleks

(Marsoedi, 1994)

• Gunung Kapur mempunyai beragam fungsi:• sebagai kawasan peresapan air

• habitat khas bagi hewan dan tumbuhan

endemik• gua-gua bernilai secara geologis,

ekologis bahkan historis

• kekayaan sumber daya yang dapat

dieksploitasi

Page 3: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

TUJUAN PERENCANAAN

• Untuk melakukan perencanaan lanskap gunung karst yang berkelanjutan dengan

konsep “Wisata Geopark Gunung Kapur

Cibodas” sehingga kekayaan dan warisan

lanskap geologi dan peninggalan prasejarah

dapat terpelihara melalui

Page 4: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

INVENTARISASI

BOGOR

LOKASI PENGAMATAN

Gunung Kapur Cibodas, terletak di

Kecamatan Ciampea, Kabupaten

Bogor, Provinsi Jawa Barat

Ketinggian lokasi 190-360 mdpl

Page 5: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

INVENTARISASI

Terletak di Kecamatan

Ciampea, Kabupaten Bogor,

Provinsi Jawa Barat

Ketinggian lokasi 190-360 mdpl

Memiliki luas ±470 ha, dengan batas-batas sebagai berikut:Utara : Desa Ciaruteun Ilir dan Desa

CiampeaSelatan : Jalur Jalan Dramaga – Ciampea –

Jasinga, Desa Leuwiliang Kolot dan Bojong Rangkas

Timur : Jalur jalan Bantar kambing –Ciampea – Jasinga, Desa Ciampea

Barat : Sungai Ciareuteun

BATAS WILAYAH

Page 6: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

INVENTARISASI – KONDISI EKSISTING

Page 7: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

KONDISI EKSISTINGFASILITAS

Page 8: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

INVENTARISASI

(sumber: irpanr.blogspot.co.id, 2015)

Kondisi jalur tracking

Page 9: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

INVENTARISASI

AKSESBILITAS EKSISTING

AB

C

Dapat diakses dari arah

Jalan Raya Darmaga-

Ciampea, Jalan Raya

Banten-Ciampea dan

Jalan Raya Darmaga-

Jasinga

(Noviana, 2010)

Page 10: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

INVENTARISASI

VEGETASI EKSISTING

(Sartika, 2007. Noviana, 2009)

Page 11: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

INVENTARISASI

VEGETASI EKSISTING

(Sartika, 2007. Noviana, 2009)

Page 12: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

INVENTARISASI

SATWA EKSISTING

Menurut Whitten dalam

Noviana (2010) satwa di

karst Cibodas diantaranya:

1) Owa jawa,

2) Burung kakatua,

3) Monyet ekor panjang

(Macaca fascicularis),

4) Lutung,

5) Ular,

6) Kelelawar,

7) Burung walet

(Collocalia fuchipaga),

8) Kadal

(Noviana, 2010)

Page 13: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

ANALISIS

ANALISIS KEMIRINGAN LAHAN

Skor 1 : Tidak sesuai ; Kemiringan 0 – 8 % (Datar - Agak landai)

Skor 2 : Cukup sesuai ; Kemiringan 8 – 15 % (Agak miring)

Skor 3 : Sesuai ; Kemiringan > 15 % (Miring – Curam)

(Noviana, 2010)

U

Page 14: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

ANALISIS

VEGETASI DAN SATWA

(Noviana, 2010)

Skor 3 : Sesuai ; Vegetasi dan satwa endemik

Skor 2 : Cukup sesuai ; Vegetasi dan satwa non-endemik

Skor 1 : Tidak sesuai ; Pemukiman U

Page 15: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

ANALISIS

ANALISIS KEPEKAAN TANAH

Skor 3 : Sesuai ; Tanah tidak peka

Skor 2 : Cukup sesuai ; Tanah peka

Skor 1 : Tidak sesuai ; Tanah sangat peka

(Noviana, 2010)

U

Page 16: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

ANALISIS

ANALISIS TATA GUNA LAHAN

Skor 2 : Cukup sesuai ; Tegalan dan Tanah kosong

Skor 1 : Tidak sesuai ; Area bekas pertambangan

(Noviana, 2010)

Skor 3 : Sesuai ; Hutan, Tegalan dan Kebun

U

Page 17: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

Zona Wisata Penunjang ; Skor : 5 ≤ x < 7 = Cukup Sesuai

Zona Wisata Utama ; Skor : 7 ≤ x < 9 = Sangat Sesuai

Zona Pendukung Wisata ; Skor : 3 ≤ x < 5 = Kurang Sesuai

SINTESIS

U

Page 18: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

KONSEP DASAR

Gunung Cibodas merupakan lanskap yang masih alami dengan potensi

alam dan budayanya, maka dibuatlah konsep dasar perencanaan yaitu

mengembangkan kawasan Gunung Cibodas sebagai kawasan wisata

GEOPARK

GEOPARK

GEODIVERSITY

BIODIVERSITYCULTURAL

DIVERSITY

Page 19: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

KONSEP DASARGEO : BUMI (planet tempat manusia hidup;

permukaan dunia; tanah)

PARK : TAMAN (kebun yang ditanami dengan bunga-bunga dan sebagainya (tempat

bersenang-senang); tempat (yang menyenangkan)

MENJADIKAN TEMPAT

REKREASI YANG

BERSAHABAT DENGAN

ALAM

Page 20: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

KONSEP RUANG

Ruang pendukung wisataRuang ini merupakan ruang yang berfungsi sebagai pendukung area wisata inti dan penunjang

Ruang wisata intiRuang wisata yang terletak di Gunung Kapur. Objek wisata yang terdapat di area ini adalahgua dan tebing. Aktivitas wisata tergolong non intensif seperti pengamatan, pendakiandengan jumlah pengunjung yang tidak banyak. Hal ini dikarenakan objek wisata yangterdapat di Gunung Kapur bersifat rentan sehingga di dalam area ini juga terdapat area-areayang harus di konservasi.

Ruang wisata penunjangPada ruang ini pengunjung dapat melakukan aktivitas seperti pengamatan maupun penelitianterhadap objek yang terdapat di sekitar kawasan Gunung Kapur seperti kegiatan pertaniandan perkebunan. Selain itu terdapat pula fasilitas seperti camping ground, piknik area danwisata outbond. Lalu pada daerah-daerah yang berbatasan dengan penduduk akandijadikan area konservasi sebagai barrier dan pembatas area wisata.

Page 21: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

KONSEP SIRKULASI

AKSES UTAMA

MAIN GATE

PARKIR

PENERIMAAN

DAN PELAYANAN

OBJEK WISATA

SLOW

TRACKING

GEO-TOUR

CLIMBING

GEO-CLIFF

GEO-CAVE

ADVENTURE GEO-OUT BOND

GEO-NIGHT

CAMPING

GROUND

FASILITAS

UMUM

HIKING GEO-

TRACK

Sirkulasi kendaraan

Sirkulasi Pengunjung

Page 22: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

KONSEP AKTIVITAS - FASILITAS

Ruang Aktivitas Fasilitas

Wisata penunjang

Penerimaan Masuk ke area wisataParkir

Gerbang masukTempat parkir

Pelayanan Mencari informasi,Registrasi kunjungan,Istirahat, Berkumpul, Beribadah, Menyewa alat-alat, Berbelanja, Makan

Pusat informasi, Tempat pengelola, Tempat penyewaan alat-alat, Mushola, Toilet, Toko souvenir, Tempat makan, Klinik

Wisatapenunjang pasif

Piknik, Kuliner, Wisata keliling area pertanian & perkebunan, Camping

Area piknik, Tempat makan, Camping ground, Mushola, Toilet, Retail

Wisatapenunjang aktif

Outbond, Slow tracking,Olahraga

Pos informasi, Area Geo-outbond, Jalur Geo-tour yang aman untuk anak-anak, Jogging track, lawn, Mushola, Toilet, Retail

Wisata inti Hiking Geo-track, Climbing Geo-cliff, Geo-cave adventure, Pengamatan

Papan petujuk arah, Jalur Geo-track, Pos pengawasan dan pos informasi

Pendukungwisata

Rumah penduduk

Pemberdayaan warga sekitar dengan industri

kecil sebagai produsen souvenir wisata

Workshop-workshop kecil

Page 23: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

RENCANA BLOK

Area konservasi

Area penerimaan, pelayanan, wisata penunjang

Area wisata hiking, climbing, penelusuran gua dan area konservasi

Area wisata kebun dan persawahan

Page 24: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

RENCANA TAPAK

Area penerimaan, pelayanan, wisata penunjang

A

B

C

D

D

E

F

Area Camping Ground

Area wisata hiking, climbing, penelusuran gua

Area wisata sawah

Area wisata penunjang

Area wisata hiking

IN

A :

B :

C :

D :

E :

F :

Legenda :

Page 25: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

A : AREA PENERIMAAN, PELAYANAN, DAN WISATA PENUNJANG

Page 26: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

IMAGE REFERENCE

Page 27: Perencanaan Geopark Karst, Ciampea, Bogor

TERIMAKASIH..