perdagangan internasional (a)

6
Perdagangan Internasional By: Uci Wulansari

Upload: uci-wulansari

Post on 15-Apr-2017

163 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Perdagangan internasional (a)

Perdagangan Internasional

By: Uci Wulansari

Page 2: Perdagangan internasional (a)

Definisi• Perdagangan Internasional adalah suatu

kegiatan tukar menukar barang dan jasa antarnegara melalui kegiatan ekspor dan impor• Berdasarkan sifatnya, perdagangan

internasional dibedakan menjadi:– Bilateral (2 negara)– Regional (Berdasarkan wilayah, contoh ASEAN)–Multilateral (melibatkan lebih dari 2 negara tanpa

batas)

Page 3: Perdagangan internasional (a)

PerbedaanNo

Perdagangan Internasional Perdagangan dalam

negeri1 Menimbulkan kurs valuta asing

karena alat tukarnya menggunakan valuta asing

Tidak

2 Setiap negara memiliki kebijakan yang berbeda (Sistem ekonomi, tarif pajak, standar mutu, dll)

Sama

3 Memakan waktu lama karena jarak yang relatif jauh & Prosedur ekspor impor yang rumit

Tidak

4 Lebih peka terhadap kemajuan IPTEK

Tidak

Page 4: Perdagangan internasional (a)

manfaat

Menjadi sumber pendapatan negara

Mempercepat pertumbuhan ekonomi

Meningkatkan kesempatan kerjaMempererat hubungan antar

negaraMendorong kemajuan IPTEk

Page 5: Perdagangan internasional (a)

Faktor-faktorNo

Pendorong Penghambat

1 Perbedaan Kemampuan produksi (SDA dan SDM)

Perbedaan mata uang antarnegara

2 Perbedaan kondisi geografi

Adanya perbedaan peraturan perdagangan

3 Perbedaan kemajuan IPTEK

Adanya perang suatu negara

4 Perbedaan kebudayaan dan gaya hidup

Prosedur ekspor dan impor yang rumit dan lama

5 Kesamaan selera atas suatu barang

Adanya organisasi ekonomi yang mementingkan negara anggotanya

Page 6: Perdagangan internasional (a)

Comparative advantage, oleh David Ricardo:

Bila suatu negara lebih unggul terhadap kedua macam produk yang dihasilkan, dengan biaya tenaga kerja yang lebih murah jika dibandingkan dengan buaya tenaga kerja di negara lain.

Absolute Advantage, oleh Adam Smith:Bila suatu negara lebih unggul

terhadap satu macam produk yang dihasilkan, dengan biaya produksi yang lebih murah dbandingkan dengan biaya produksi dinegara lain.

Pandangan Kaum

Merkantilisme

TeoriKeunggulan

Mutlak

Teori Keunggulan Komparatif

Terdapat dua ide, yaitu:1. Pemupukan logam mulia

(mengumpulkan emas sebanyak mungkin)

2. Meningkatan kegiatan ekspor diatas impor (Neraca perdagangan yang aktif

Teori perdagangan internasional