percepatan dan g-force

17
PERCEPATAN dan G-FORCE Puspa Maharani 1210211071

Upload: tri-hartanto-love-good

Post on 17-Feb-2016

212 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

GF

TRANSCRIPT

Page 1: Percepatan Dan G-Force

PERCEPATAN dan G-FORCE

Puspa Maharani1210211071

Page 2: Percepatan Dan G-Force

DASAR

• Apabila sebuah benda dari keadaan diam lalu bergerak, maka karena adanya percepepatan yang bekerja pada benda tersebut, akan ada gaya lain pada benda tadi yang arahnya berlawanan dengan arah percepatan penggeraknya

• Disebabkan karena kelembaman benda tersebut seperti Hukum I Newton

Page 3: Percepatan Dan G-Force

MACAM AKSELERASI

• Akselerasi Liniair terjadi apabila ada perubahan kecepatan namun arah tetap; take off, catapult take off, rocket take off, mengubah kecepatan dalam straight and level flying, crash landing, ditching, shock saat parasut membuka atau saat lading

Page 4: Percepatan Dan G-Force

• Akselerasi Radiair (Sentripetal) terjadi apabila ada perubahan arah pada gerak pesawat namun kecepatan tetap; waktu turun, loop, dan dive

• Akselerasi Angulair apabila ada perubahan kecepatan dan arah pesawat sekaligus; roll dan spin

Page 5: Percepatan Dan G-Force

GAYA G

• Akibat akselerasi timbul gaya yang sama besar akan tetapi berlawanan arah Gaya G

• Satuan G• Besar tiap-tiap gaya G yang bekerja pada awak

diukur dengan gaya tarik bumi• Pengaruh gaya G pada tubuh dibagi berdasarkan

arahnya terhadap tubuh, karena toleransi tubuh terhadap gaya G tergantung pada arah dan lamanya pengaruh gaya G bekerja

Page 6: Percepatan Dan G-Force

MACAM-MACAM GAYA G

• Gaya G-transversal yang arahnya memotong tegak lurus sumbu pajang tubuh; dari muka ke belakang atau sebaliknya, dan dari samping ke samping

• Gaya G-positif yang bekerja dengan arah dari kepala ke kaki

• Gaya G-negatif yag bekerja dari kaki ke kepala

Page 7: Percepatan Dan G-Force

AKIBAT GAYA G PADA TUBUH

• Gaya G-positif bila mengadakan pull dan dive. – Saat pull-up penerbang terasa tubuhnya tertekan

pada tempat duduk karena berat badannya bertambah.

– Makin besar gaya G makin besar pengaruhnya pada mata

– +2G - +3G Lapang pandang menyempit. +3G - +4.5g Grey out. +4G - +6G black out

Page 8: Percepatan Dan G-Force

• Gaya G-negatif pada tubuh manusia lebih kecil toleransinya; terjadi saat step climbing mendadak level flight, outside loop, outside turn nose over yang tajam kemudian dive.– Darah akan terlempar ke otak sehingga jumlah darah

dan tekanan otak meningkat– Timbul rasa sakit hingga pecah pembuluh darah– -2G - -2.5G Red out

• Gaya G-transversal toleransinya besar pada tubuh manusia

Page 9: Percepatan Dan G-Force

MENINGKATKAN KETAHANAN TUBUH (Gaya G-positif)

• Membungkukan kepala ke arah dada agar jarak jantung ke otak menjadi lebih pendek

• Mengejan atau berteriak agar tekanan dalam perut meningkat sehingga darah dapat dialirkan ke otak

• Menggunakan G-suit atau anti G-suit yang prinsip kerjanya mengadakan penekanan pada bagian bawah tubuh.

Page 10: Percepatan Dan G-Force

ILUSI PENERBANGAN

Puspa Maharani1210211071

Page 11: Percepatan Dan G-Force

ALAT-ALAT KESEIMBANGAN

• Alat vestibular– Canalis semisircularis– Utriculus dan sacculus– Cochlea

• Sistem visual penglihatan• Sistem proprioseptif jaringan tubuh

Page 12: Percepatan Dan G-Force

MEKANISME ILUSI

• Grave Yard Spin saat spin, 15-20 detik kecepata endolymph dalam saluran semisirkuler telah sama dengan kecepataan dinding saluran, sehingga cupula istirahat. Saat berhenti spin, cupula bergerak dengan arah berlawanan seolah-olah spin dengan arah berlawanan.

Page 13: Percepatan Dan G-Force

• Coriolis Illusion terjadi apabila endolymph dari satu set saluran semisirkuler telah mencapai kecepatan yang sama, kemudian ada gerakan dari satu set lainnya, sehingga badan terasa berputar. Misal pada saat gerakan yawing dengan gerakan konstan diikuti gerakan pitching dari kepala

Page 14: Percepatan Dan G-Force

• Oculo Gyral Illusion terlihat suatu objek di depan mata seolah-olah bergerak

• Oculo Grave Illusion akibat rangsangan pada otolith. Terjadi pada saat pesawat terbang datar dengan high performance air craft dengan kecepatan akselerasi yang tinggi sehingga seolah-olah pesawat sedang nose-up attitude

Page 15: Percepatan Dan G-Force

• Elevator Illusion terjadi akibat makin besarnya gaya gravitasi seperti saat akselerasi ke atas. Mengakibatkan refleks bola mata ke bawah seolah-olah panel instrumen dan hidung pesawat naik ke atas

• The Keans sering terjadi karena saluran semisirkuler tidak dapat mendeteksi akselerasi angular di bawah ambang 2.5/detik. Misal pada terbang instrumen roll ke kiri tanpa dirasakan kecepatannya, maka saat roll kanan penerbang merasakan roll kanan padahal datar.

Page 16: Percepatan Dan G-Force

• Autokinesis sebuah titik cahaya dalam ruangan gelap setelah dipandang beberapa detik akan terlihat seolah bergerak

• Kacau antara bumi dan langit bila terbang malam dan cukup gelap maka lampu landasan dilihat sebagai bintang-bintang

• Permukaan bumi atau awan terbang di atas daerah tidak rata atau awan yang permukaannya miring mengakibatkan terbang tidak datar

• Sea of the pants sense bila pesawat belok maka arah gaya sentrifugal dan gravitasi selalu menuju lantai pesawat. Penerbang akan sukar menentukan mana yang bawah.

Page 17: Percepatan Dan G-Force

PENCEGAHAN

• Indoktrinasi• Mengubah kedudukan alat peralatan dalam

panel instrumen sedemikian rupa agar tidak memerlukan gerakan kepala ekstrim