perasat heimlich -

1
PERASAT HEIMLICH DEFINISI Perasat Heimlich adalah suatu cara mengeluarkan benda asing yang menyumbat laring secara total atau benda asing ukuran besar besar yang terletak di hipofaring. PRINSIP Memberi tekanan pada paru, dilakukan tekanan kedalam dan ke atas rongga perut sehingga menyebabkan diafragma terdorong ke atas. Tenaga dorongan ini akan mendesak udara dalam paru ke luar. Udara ini akan mencari jalan keluar melalui bronkus, trakea dan akhirnya mendorong sumbatan laring ke luar. CARA Penolong berdiri dibelakang pasien sambil memeluk badannya. Tangan kanan dikepalkan dan dengan bantuan tangan kiri, kedua tangan diletakkan pada perut bagian atas. Kemudian dilakukan penekanan rongga perut ke arah dalam dan ke atas dengan hentakan beberapa kali. Pada anak, penekanan cukup dengan memakai jari telunjuk dan jari tengah kedua tangan. Pasien yang tidak sadar atau terbaring, penolong berlutut dengan kaki pada kedua sisi pasien. Posisi muka pasien dan leher harus lurus. Kepalan tangan kanan diletakkan dibawah tangan kiri di daerah epigastrium. Dengan hentakan tangan kiri ke bawah dan ke atas beberapa kali udara dalam paru akan mendorong benda asing ke luar.

Upload: yeni62

Post on 02-Jan-2016

87 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

Perasat Heimlich -

TRANSCRIPT

Page 1: Perasat Heimlich -

PERASAT HEIMLICHDEFINISI

Perasat Heimlich adalah suatu cara mengeluarkan benda asing yang menyumbat laring secara total atau benda asing ukuran besar besar yang terletak di hipofaring.

PRINSIP• Memberi tekanan pada paru, dilakukan tekanan kedalam dan ke atas rongga perut sehingga

menyebabkan diafragma terdorong ke atas.• Tenaga dorongan ini akan mendesak udara dalam paru ke luar.• Udara ini akan mencari jalan keluar melalui bronkus, trakea dan akhirnya mendorong sumbatan laring

ke luar.

CARA• Penolong berdiri dibelakang pasien sambil memeluk badannya.• Tangan kanan dikepalkan dan dengan bantuan tangan kiri, kedua tangan diletakkan pada perut bagian

atas.• Kemudian dilakukan penekanan rongga perut ke arah dalam dan ke atas dengan hentakan beberapa

kali.• Pada anak, penekanan cukup dengan memakai jari telunjuk dan jari tengah kedua tangan.• Pasien yang tidak sadar atau terbaring, penolong berlutut dengan kaki pada kedua sisi pasien. Posisi

muka pasien dan leher harus lurus. Kepalan tangan kanan diletakkan dibawah tangan kiri di daerah epigastrium. Dengan hentakan tangan kiri ke bawah dan ke atas beberapa kali udara dalam paru akan mendorong benda asing ke luar.