penyusunan dokumen akreditasi kars versi 2012.ppt

32
PENYUSUNAN DOKUMEN AKREDITASI KARS versi 2012 euis komala restiawati, S.Kep.Ners. MMRS Ka. Instalasi Pengendali Mutu RSUD dr Saiful Anwar Malang 081252309954 Assalamualaikum

Upload: afriza-anggrini

Post on 06-Nov-2015

589 views

Category:

Documents


114 download

TRANSCRIPT

  • PENYUSUNAN DOKUMEN AKREDITASI KARS versi 2012euis komala restiawati, S.Kep.Ners. MMRSKa. Instalasi Pengendali MutuRSUD dr Saiful Anwar Malang081252309954Assalamualaikum

  • Dokumen AkreditasiDokumen yang harus disiapkan rumah sakit.Jenis Dokumen :Regulasi yang terdiri dari kebijakan, pedoman/panduan, prosedur dan program.Bukti pelaksanaan kegiatan.

  • Dokumen regulasi di RS, dapat dibedakan menjadi:1. Regulasi pelayanan RS, yang terdiri dari: Kebijakan Pelayanan RS Pedoman/Panduan Pelayanan RS Standar Prosedur Operasional (SPO) Rencana jangka panjang (Renstra, Rencana strategi bisnis, bisnis plan, dll) Rencana kerja tahunan (RKA, RBA atau lainnya)

  • 2. Regulasi di unit kerja RS yang terdiri dari: Kebijakan Pelayanan RS Pedoman/Panduan Pelayanan RS Standar Prosedur Operasional (SPO) Program (Rencana kerja tahunan unit kerja)

  • Dokumen Bukti Pelaksanaan Bukti tertulis kegiatan/rekam kegiatan:ProposalMateriAbsensi Rencana Tindak LanjutDokumen pendukung lain (ijazah, sertifikat pelatihan, sertifikat perizinan, kalibrasi, dll

  • Kebijakan Adalah penetapan Direktur/pimpinan RS pada tataran strategi atau bersifat garis besar yang mengikat.

  • Contoh bentuk a. Pembukaan Judul : Peraturan/Keputusan Direktur RS tentang Kebijakan pelayanan ......... Nomor : sesuai dengan nomor surat peraturan/keputusan di RS. Jabatan pembuat peraturan/keputusan ditulis simetris, diletakkan di tengah margin serta ditulis dengan huruf kapital. Konsiderans.1. Konsiderans Menimbang, memuat uraian singkat tentang pokok-pokok pikiran yang menjadi latar belakang dan alasan pembuatan peraturan/keputusan.

  • 2. Konsiderans Mengingat, yang memuat dasar kewenangan dan peraturan perundang-undangan yang memerintahkan pembuatan peraturan/keputusan tersebut. Peraturan perundang undangan yang menjadi dasar hukum adalah peraturan yang tingkatannya sederajat atau lebih tinggi. Konsiderans Mengingat diletakkan di bagian kiri tegak lurus dengan kata menimbang.

  • Pedoman/PanduanAdalah kumpulan ketentuan dasar yang memberi arah bagaimana sesuatu harus dilakukan, dengan demikian merupakan hal pokok yang menjadi dasar untuk menentukan atau melaksanakan tugas.

  • KELOMPOKPANDUANAKSES KE PELAYANAN & KONTINUITAS PELAYANANPanduan Skrining PasienPanduan TRIAGEPanduan Identifikasi PasienPanduan Pendaftaran Pasien Rawat Jalan & Rawat InapPanduan Praktik KedokteranPanduan Penundaan Pelayanan PasienPanduan Informasi Pelayanan Pasien Panduan Pelayanan Unit IntensifPanduan Pemulangan PasienPanduan Transfer (di dalam/ keluar RS) PasienPanduan Pelayanan Ambulance

  • Format Pedoman Pengorganisasian Unit Kerja :BAB I PendahuluanBAB II Gambaran Umum RSBAB III Visi, Misi, Falsafah, Nilai dan Tujuan RSBAB IV Struktur Organisasi RSBAB V Struktur Organisasi Unit KerjaBAB VI Uraian JabatanBAB VII Tata Hubungan KerjaBAB VIII Pola Ketenagaan dan Kualifikasi PersonilBAB IX Kegiatan OrientasiBAB X Pertemuan/rapatBAB XI Pelaporan1. Laporan Harian2. Laporan Bulanan3. Laporan Tahunan

  • FORMAT PEDOMAN PELAYANAN INSTALASI GAWAT DARURAT

    BAB I PENDAHULUANLatar BelakangTujuan PedomanRuang LingkupBatasan OperasionalLandasan Hukum

    BAB IISTANDAR KETENAGAANKualifikasi sumber daya manusiaDistribusi ketenagaanPengaturan jaga

    BAB IIISTANDAR FASILITASDenah ruangStandar fasilitas

  • Lanjutan

    BAB IVTATA LAKSANA PELAYANANPendaftaranSistem komunikasiPelayanan triageInformed consentTransportasi pasienPelayanan false emergencyPelayanan visum et repertumPelayanan DOASistem informasi pelayanan pra rumah sakitSistem rujukanAlih rawatPemeriksaan diagnostikSpesimen

    BAB VLOGISTIK:1. logistik ATK2. Logistik Farmasi3. Logistik Rumah tangga

  • Lanjutan

    BAB VIKESELAMATAN PASIENPengertianTujuanTata laksana keselamatan pasienBAB VIIKESELAMATAN KERJABAB VIIIPENGENDALIAN MUTUBAB IXPENUTUP

  • Format Panduan Pelayanan RS

    BAB I DEFINISIBAB II RUANG LINGKUPBAB III TATA LAKSANABAB IV DOKUMENTASI

  • PROSEDUR SPO (Standar Prosedur Operasional)UU no 29 th 2004 tentang praktek kedokteran.UU no 44 th 2009 tentang Rumah Sakit.

    Adalah suatu perangkat instruksi/langkah-langkah yang dilakukan untuk menyelesaikan proses kerja rutin tertentu.

  • Pelaksanaan survei akreditasi RS versi 2012 yang dilakukan oleh KARS akan lebih di titik beratkan pada implementasi di RS, yang dilakukan dengancara :Wawancara kepada pasien dan atau keluarganya, serta kepada Pimpinan RS dan atau staf RS.On-site observasi terhadap kegiatan pelayanan, maupun untuk melihat bukti secara fisik, baik berupa dokumen maupun fasilitas rumah sakit.

  • TERIMAKASIH*Persiapan akreditasi akan terasa mudah dan pasti bisa dengan keikhlasan, kejujuran, dan kerjasama kita semua