penukar panas pipa ganda pptx

Upload: novri-andre

Post on 02-Mar-2016

78 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Penukar panas pipa ganda ,,,,,,,,,,,

TRANSCRIPT

ALAT INDUSTRI KIMIA EVAPORATOR

Pipa GandaNovri Andre(1112045)Puspa Akhidah(1112050)Riko Efrinaldo(1112059)Yogie Afrizal(1112080)

Latar BelakangUntuk mentukan laju perpan pipa ganda yang dipengaruhi koefisien perpan menyeluruh.Q = U*A*LMTDDecember 3, 2013Sample footer2Tujuan PraktikumMenentukan kofisien perpan menyeluruhMengetahui laju perpan pipa gandaMengetahui faktor mempengaruhi UdDecember 3, 2013Sample footer3Perpindahan PanasPerpindahan panas akan terjadi apabila ada perbedaan temperatur antara 2 bagian benda. Panas akan berpindah dari temperatur tinggi ke temperatur yang lebih rendah

December 3, 2013Sample footer403 Desember 2013Sample footer5Alat yang digunakan untuk memindahkan panas Alat Penukar Panas

Pipa GAnda

PrinsipFluida dingin mengalir pada pipa inner, sedang fluida panas mengalir pada pipa annulus. fungsi penukar kalor adalah untuk menaikkan suhu fluida dingin dan menurunkan suhu fluida panas. Fluida panas dan fluida dingin mengalir dari arah yang berlawanan, sehingga setelah terjadi proses perpindahan panas dapat diukur suhu keluarannya dimana suhu fluida dingin naik dan suhu fluida panas turun.

December 3, 2013Sample footer7Cara Perpindahan PanasPerpindahan panas dapat berlangsung secara KonveksiKonveksi ialah perpindahan panas pada fluida, Perpindahan panas dari suatu zat ke zat yang lain disertai dengan gerakan partikel atau zat tersebut secara fisik.KonduksiKonduksi ialah perpindahan panas yang terjadi pada zat padat, di mana panas di pindahkan sebagai energi kinetik dari satu molekul ke molekul lain, tapi molekul nya tidak ikut bergerak. Bergerak dan di pengaruhi oleh kecepatan alir.Radiasi.Perpindahan panas tanpa melalui media (tanpa melalui molekul). Suatu energi dapat dihantarkan dari suatu tempat ke tempat lainnya (dari benda panas ke benda yang dingin) dengan pancaran gelombang elektromagnetik dimana tenaga elektromagnetik ini akan berubah menjadi panas jika terserap oleh benda yang lain.

December 3, 2013Sample footer8Sistem aliran penukar panas

1.Pertukaran panas secara langsung 2 .Pertukaran panas secara tidak langsung 3 .Pertukaran panas dengan aliran searah 4 .Pertukaran panas dengan aliran berlawanan arahDecember 3, 2013Sample footer9Alat :TermometerGelas ukurStop watch

Bahan : Air panas Air dingin

December 3, 2013Sample footer10Hal perlu diukur pada pratikum pipa gandaTemperatur masuk dan keluar untuk air panas dan air dingin.Laju alir volumetrik air dingin.December 3, 2013Sample footer11December 3, 2013Sample footer12DataAir DinginAir Panast1 (F)t2 (F)Qc (ml/s)T1 (F)T2 (F)177 118.4 160.65177.8 161.6 277 118.4 174.28185 172.4 377 118.4 177.20176 163.4 477 118.4 180.4181 168.8 577 118.4 190.15176 168.8 December 3, 2013Sample footer13DataAir DinginAir Panast1 (F)t2 (F)Wc( lb/hr)T1 (F)T2 (F)Wh(lb/hr)177 118.4 1266.798177.8 161.6 3218.082277 118.4 1374.276185 172.4 4475.242377 118.4 1397.302176 163.4 4563.779477 118.4 1422.535181 168.8 4636.985577 118.4 1499.418176 168.8 8561.783December 3, 2013Sample footer14DataUd (Btu/hr.ft2.FA (ft2)1104.8427.0190442114.62936.1926893114.96417.0833014116.53786.6051995129.19436.547407December 3, 2013Sample footer15December 3, 2013Sample footer16Kesimpulan Faktor yang mempengaruhi koefisien perpan menyeluruh pada pipa ganda adalah laju alir massa air panas dan air dingin .December 3, 2013Sample footer17KELEBIHAN Alat perpanmampu beroperasi pada tekanan tinggiResiko tercampurnya kedua fluida sangat kecilMudah dibersihkan pada bagian fittingFleksibel dalam berbagai aplikasi dan pengaturan pipa, Dapat dipasang secara seri ataupun paralelDapat diatur sedemikian rupa agar diperoleh batasPressure drop dan LMTD sesuai dengan keperluan