penugasan keperawatan komplementer

Upload: juzt-megz

Post on 13-Feb-2018

225 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/23/2019 PENUGASAN KEPERAWATAN KOMPLEMENTER

    1/2

    PENUGASAN KEPERAWATAN KOMPLEMENTERPS Magister KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH

    SITUASI

    Seorang pasien lansia berusia 58 tahun tengah dirawat di ruangpenyakit dalam laki2 sejak 17 hari lalu dengan diagnose hipertensidan hipertropi prostat. Sebuah kateter urin terpasang sejak saatmasuk dirawat. Kateter selalu diganti setiap 72 jam dan pasien tidakmenampakkan tanda2 infeksi yang signikan selain suhu subfebrilpegal pinggang mengeras pada perut bagian bawah dan rasa sakitpada lokasi kateter.

    !engingat telah lama dirawat pasien menjadi tidak sabaran dan"epat marah. #asien mengeluh pada keluarga yang menunggu tidakmerasa menjadi sembuh atau berkurang penyakitnya karena obat2yang diberikan dokter tidak memberikan dampak yang baik. #asienmeminta pulang atau jika tidak diijinkan pulang ia memintakeluarga untuk membawakan rebusan daun sembung daunmangkokan dan daun keji beling supaya lan"er buang air ke"ilnyaserta perasan buah mengkudu ditambah sedikit garam untukmenurunkan darah tingginya. !enurut yang bersangkutan ramuanini telah menjadi ramuan tradisi dalam keluarga selama berpuluhtahun. $ntuk pegal pinggang dan tegang perutnya pasien meminta

    dipanggilkan tukang pijat re%eksi langganannya.

    Tugas:

    &iskusikan dalam kelompok tentang'

    ( )elaskan denisi dari terapi komplementer dan apa bedanyadengan terapi alternatif.

    ( Sebutkan jenis2 tindakan komplementer yang bisa dilakukanoleh perawat.

    ( )elaskan tentang keperawatan komplementer dan kaitannya

    dengan keperawatan holistik.( *pa persyaratan untuk menjadi perawat holistik.( +agaimana bentuk pelayanan keperawatan komplementer

    yang diberikan perawat pada pasien.( +agaimana mempertahankan aspek etik dan legal ketika

    perawat memberikan terapi komplementer.( *pa peraturan,kebijakan hukum yang dapat digunakan oleh

    perawat untuk menjamin bahwa pelayanan kepereawatankomplementer yang diberikan mendapat jaminanperlindungan hukum.

    -uangkan hasil diskusi dalam makalah untuk penilaian.

  • 7/23/2019 PENUGASAN KEPERAWATAN KOMPLEMENTER

    2/2

    Selamat beris!usi ""#