pengumuman ppdb 2015 2016

6
PEMERINTAH KABUPATEN ACEH TAMIANG DINAS PENDIDIKAN SMP NEGERI 4 BENDAHARA Alamat : Jln. Pendidikan Desa Suka Mulia Paya Raja Kode Pos 24472 e-mail [email protected] P E N G U M U M A N Nomor : 422.3 / A.2 / / 2015 Berdasarkan surat Kepala Dinas Pendidikan Aceh Nomor : 420/B.1/1631/2015 tanggal 28 Mei 2015 tentang petunjuk pelaksanaan penerimaan peserta didik baru (PPDB) Tahun Pelajaran 2015/2016, maka Kepala Sekolah Menegah Pertama ( SMP ) Negeri 4 Bendahara Kabupaten Aceh Tamiang dengan ini mengumumkan bahwa pada Tahun Pelajaran 2015/2016, SMPN 4 Bendahara menerima Peserta Didik Baru dengan ketentuan sebagai berikut : A. Tempat dan Waktu Pendaftaran 1. Tempat : Kantor SMP Negeri 4 Bendahara Jalan Pendidikan Desa Suka Mulia Upah Kec. Banda Mulia Kab. Aceh Tamiang 2. Waktu : Tanggal 22 Juni s.d 07 Juli 2015 B. Syarat-syarat Pendaftaran 1. Calon Peserta Didik Baru yang mendaftar sudah tamat / lulus SD / SDLB / MI sederajat. 2. Berusia setinggi-tingginya 18 tahun pada awal Tahun Pelajaran 2015/2016. 3. Calon Peserta Didik Baru yang diterima pada SMPN 4 Bendahara adalah peserta didik yang berasal dari : 1, SD Negeri Paya Raja, 2, SD Negeri Suka Mulia Paya Raja 3. SD Negeri Suka Jadi 4. SD Negeri Paya Rahat. 5. SD Negeri Marlempang 6. SDS Kebun Sungai Iyu Dengan ketentuan sebagai berikut : a. Mengisi formulir pendaftaran ( Blanko Formulir telah disediakan oleh panitia PPDB SMP Negeri 4 Bendahara ) b. Menyerahkan asli dan fotokopi Sertifikat Hasil Ujian Nasional (SHUN), yang telah dilegalisir Kepala Sekolah sebanyak 2 (dua) lembar. c. Bagi Peserta Didik Baru yang berasal dari Sekolah selain yang tersebut pada poin tiga dan yang berasal dari luar Kabupaten Aceh Tamiang, menyerahkan surat persetujuan dari Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Tamiang. d. Menyerahkan Pas Foto hitam putih ukuran 3 x 4 cm sebanyak 4 (empat) lembar dan ukuran e. Semua berkas poin a s.d d dimasukkan dalam stof map folio, dengan ketentuan : untuk Pendaftar Laki – laki map warna merah dan Perempuan map warna Biru C. Pengumuman Calon Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 20015/2016 yang diterima pada SMP Negeri 4 Bendahara pada hari senin tanggal 8 Juli 2015, Pukul : 14.00 WIB di SMPN 4 Bendahara D. Kepada Calon Peserta Didik Baru yang telah diterima sebagai calon Peserta Didik SMP Negeri 4 Bendahara TP. 2015/2016 dapat mendaftar

Upload: irwansyah

Post on 05-Feb-2016

14 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Pengumuman PPDB 2015 2016

TRANSCRIPT

Page 1: Pengumuman PPDB 2015 2016

PEMERINTAH KABUPATEN ACEH TAMIANGDINAS PENDIDIKAN

SMP NEGERI 4 BENDAHARAAlamat : Jln. Pendidikan Desa Suka Mulia Paya Raja Kode Pos 24472

e-mail [email protected]

P E N G U M U M A NNomor : 422.3 / A.2 / / 2015

Berdasarkan surat Kepala Dinas Pendidikan Aceh Nomor : 420/B.1/1631/2015 tanggal 28 Mei 2015 tentang petunjuk pelaksanaan penerimaan peserta didik baru (PPDB) Tahun Pelajaran 2015/2016, maka Kepala Sekolah Menegah Pertama ( SMP ) Negeri 4 Bendahara Kabupaten Aceh Tamiang dengan ini mengumumkan bahwa pada Tahun Pelajaran 2015/2016, SMPN 4 Bendahara menerima Peserta Didik Baru dengan ketentuan sebagai berikut :

A. Tempat dan Waktu Pendaftaran1. Tempat : Kantor SMP Negeri 4 Bendahara

Jalan Pendidikan Desa Suka Mulia Upah Kec. Banda Mulia Kab. Aceh Tamiang2. Waktu : Tanggal 22 Juni s.d 07 Juli 2015

B. Syarat-syarat Pendaftaran1. Calon Peserta Didik Baru yang mendaftar sudah tamat / lulus SD / SDLB / MI

sederajat.2. Berusia setinggi-tingginya 18 tahun pada awal Tahun Pelajaran 2015/2016.3. Calon Peserta Didik Baru yang diterima pada SMPN 4 Bendahara adalah peserta

didik yang berasal dari :1, SD Negeri Paya Raja, 2, SD Negeri Suka Mulia Paya Raja 3. SD Negeri Suka Jadi4. SD Negeri Paya Rahat. 5. SD Negeri Marlempang 6. SDS Kebun

Sungai IyuDengan ketentuan sebagai berikut :a. Mengisi formulir pendaftaran ( Blanko Formulir telah disediakan oleh panitia PPDB SMP Negeri

4 Bendahara )b. Menyerahkan asli dan fotokopi Sertifikat Hasil Ujian Nasional (SHUN), yang telah dilegalisir

Kepala Sekolah sebanyak 2 (dua) lembar.c. Bagi Peserta Didik Baru yang berasal dari Sekolah selain yang tersebut pada poin tiga dan yang

berasal dari luar Kabupaten Aceh Tamiang, menyerahkan surat persetujuan dari Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Tamiang.

d. Menyerahkan Pas Foto hitam putih ukuran 3 x 4 cm sebanyak 4 (empat) lembar dan ukurane. Semua berkas poin a s.d d dimasukkan dalam stof map folio, dengan ketentuan :

untuk Pendaftar Laki – laki map warna merah dan Perempuan map warna Biru

C. Pengumuman Calon Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 20015/2016 yang diterima pada SMP Negeri 4 Bendahara pada hari senin tanggal 8 Juli 2015, Pukul : 14.00 WIB di SMPN 4 Bendahara

D. Kepada Calon Peserta Didik Baru yang telah diterima sebagai calon Peserta Didik SMP Negeri 4 Bendahara TP. 2015/2016 dapat mendaftar ulang pada tanggal 9 sd 10 Juli 2015 di SMP Negeri 4 Bendahara pukul : 08.00 – 12.00 WIB, dengan membawa formulir pendaftaran dan persyaratan pendaftaran yang belum lengkap.

E. Bagi Calon Peserta Didik Baru yang tidak mendaftar ulang, dianggap mengundurkan diri dari calon Peserta Didik SMP Negeri 4 Bendahara.

G. Bila ada ketentuan yang kurang jelas dapat ditanyakan langsung pada Panitia

Demikian pengumuman ini kami sampaikan untuk dapat dimaklumi.

Suka Mulia Upah, 06 Juni 2015 Mengetahui Ketua Komite Sekolah Kepala Sekolah

Muksinuddin, S.PdNIP. 19690203 199702 1 001

Tembusan :1. Kepala Dinas Pendidikan Kab. Aceh Tamiang di Karang Baru2. Kepala UPTD Pendidikan Manyak Payed 3. Camat Banda Mulia di Kampung Besar4. Arsip

Page 2: Pengumuman PPDB 2015 2016

PEMERINTAH KABUPATEN ACEH TAMIANGDINAS PENDIDIKAN

SMP NEGERI 4 BENDAHARAAlamat : Jln. Pendidikan Desa Suka Mulia Paya Raja Kode Pos 24472

e-mail [email protected]

P E N G U M U M A NNomor : 422.3 / A.2 / / 2012

Berdasarkan surat Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Aceh Nomor : 422.1/A.1/2732/2012 tanggal 24 Mei 2012, maka Kepala Sekolah Menegah Pertama ( SMP ) Negeri 4 Bendahara Kabupaten Aceh Tamiang dengan ini mengumumkan bahwa pada Tahun Pelajaran 2012 / 2013 SMPN 4 Bendahara menerima siswa – siswi baru dengan ketentuan sebagai berikut :

F. Tempat dan Waktu Pendaftaran1. Tempat : Kantor SMP Negeri 4 Bendahara

Jalan Pendidikan Desa Suka Mulia Paya Raja Kec. Banda Mulia Kab. Aceh Tamiang

2. Waktu : Tanggal 18 Juni s.d 02 Juli 2012

G. Syarat-syarat Pendaftaran1. Calon siswa-siswi yang mendaftar sudah tamat / lulus SD / SDLB / SLB / MI

sederajat.2. Berusia setinggi-tingginya 18 tahun pada awal Tahun Pelajaran Baru

( 2012/2013).Dengan ketentuan sebagai berikut :f. Mengisi formulir pendaftaran ( Blanko Formulir telah disediakan oleh panitia penerimaan siswa

baru SMP Negeri 4 Bendahara )g. Menyerahkan asli dan fotokopi Surat Keterangan Hasil Ujian (SKHUN), yang telah dilegalisir

Kepala Sekolah sebanyak 2 (dua) lembar. h. Menyerahkan Pas Foto hitam putih ukuran 3 x 4 cm sebanyak 6 (enam) lembar dan ukuran

2 x 1,5 cm (KTP) sebanyak 3 (tiga) lembar.i. Semua berkas poin a s.d c dimasukkan dalam Stof Map Folio, dengan ketentuan :

Untuk Pendaftar : 1. Laki – laki map warna merah dan 2. Perempuan map warna kuning

H. Pengumuman Calon siswa-siswi Baru Tahun Pelajaran 20012/2013yang diterima pada SMP Negeri 4 Bendahara pada hari senin tanggal 02 Juli 2012, Pukul : 14.00 WIB di SMPN 4 Bendahara

I. Kepada Calon siswa – siswi yang telah diterima sebagai calon siswa-siswi SMP Negeri 4 Bendahara TP. 2012/2013 wajib mendaftar ulang pada tanggal 03 Juli 2012 di SMP Negeri 4 Bendahara pukul : 08.00 – 12.00 WIB, dengan membawa formulir pendaftaran.

J. Bagi Calon siswa – siswi yang tidak mendaftar ulang, dianggap mengundurkan diri dari calon siswa – siswi SMP Negeri 4 Bendahara.

H. Bila ada ketentuan yang kurang jelas dapat ditanyakan langsung pada Panitia

Demikian pengumuman ini kami sampaikan untuk dapat dimaklumi.

Paya Raja, 11 Juni 2012 Mengetahui Ketua Komite Sekolah Kepala Sekolah

Page 3: Pengumuman PPDB 2015 2016

Rasiwan Muksinuddin, S.PdNIP. 19690203 199702 1 001

Tembusan :1. Kepala Dinas Pendidikan Kab. Aceh Tamiang di Karang Baru2. Kepala UPTD Pendidikan Manyak Payed 3. Camat Banda Mulia di Kampung Besar4. Arsip

PEMERINTAH KABUPATEN ACEH TAMIANGDINAS PENDIDIKAN

SMP NEGERI 4 BENDAHARAAlamat : Jln. Pendidikan Desa Suka Mulia Paya Raja Kode Pos 24472

e-mail [email protected]

Paya Raja , Juni 2012 Nomor : 422.3 / / 2012 Lampiran : - Kepada Yth,Hal : Informasi PSB SMPN 4 Bendahara Kepala Sekolah / Madrasah

...................................................Di

Tempat

Dengan hormat ,

Sehubungan dengan penerimaan siswa (i) baru (PSB) SMPN 4 Bendahara Tahun Pelajaran 2012/2013, maka kami mohon keizinan kepada Bapak / Ibu untuk menyampaikan informasi PSB dimaksud untuk siswa (i) lulusan Sekolah /Madrasah yang Bapak / Ibu pimpin, dengan cara menempel pengumuman PSB / Spanduk) dimaksud di sekolah / Madrasah yang Bapak / Ibu Pimpin.

Page 4: Pengumuman PPDB 2015 2016

PEMERINTAH KABUPATEN ACEH TAMIANGDINAS PENDIDIKAN

SMP NEGERI 3 SERUWAYAlamat : Jln. Pasar Batu No. Tualang Kec. Seruway Telp. (0641) 7025169 Kode

Pos 24473

P E N G U M U M A NNomor : 422.3 / A.2 / / 2009

Berdasarkan surat Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Aceh Nomor : 422.1/D.1/145/2009 tanggal 28 Mei 2009 dan keputusan rapat Kepala Sekolah dan Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Tamiang tanggal 23 Juni 2009, maka Kepala Sekolah Menegah Pertama ( SMP ) Negeri 3 Seruway Kabupaten Aceh Tamiang dengan ini mengumumkan bahwa pada Tahun Pelajaran 2009 / 2010 SMPN 3 Seruway kembali menerima siswa – siswi baru dengan ketentuan sebagai berikut :

a. Tempat dan Waktu Pendaftarana. Tempat : Kantor SMP Negeri 3 Seruway

Jalan Pasar Batu Kampung Tualang Kec Seruway Kab. Aceh Tamiangb. Waktu : Tanggal 01 s.d 06 Juli 2009

b. Syarat-syarat Pendaftarani. Calon siswa-siswi yang mendaftar sudah tamat / lulus SD / SDLB / SLB / MI

sederajat.ii. Berusia setinggi-tingginya 18 tahun pada awal Tahun Pelajaran Baru ( 2009/2010).Dengan ketentuan sebagai berikut :1. Mengisi formulir pendaftaran ( Blanko Formulir telah disediakan oleh

panitia penerimaan siswa baru SMP Negeri 3 Seruway ).2. Menyerahkan asli dan fotocopy Ijazah (jika sudah ada) dan Daftar Nilai

Ujian Akhir Sekolah Berstandar Nasional (UASBN), yang telah dilegalisir Kepala Sekolah sebanyak 2 (dua) lembar

3. Menyerahkan Pas Foto hitam putih ukuran 3 x 4 cm sebanyak 4 (empat) lembar dan ukuran 2 x 1,5 cm sebanyak 3 (tiga) lembar.

4. Menunjukkan Akta Kelahiran Asli dan Menyerahkan Fotokopinya sebanyak 1 (satu) lembar.

5. Menyerahkan fotocopy sertifikat baca Al-Qur’an yang telah dilegalisir Kepala Sekolah sebanyak 2 (dua} lembar.

c. Pengumuman Calon siswa-siswi Baru Tahun Pelajaran 2009/2010 yang diterima pada SMP Negeri 3 Seruway pada hari kamis tanggal 09 Juli 2009, Pukul : 14.30 WIB di SMPN 3 Seruway

d. Kepada Calon siswa – siswi yang telah diterima sebagai calon siswa-siswi SMP Negeri 3 Seruway TP. 2009/2010 wajib mendaftar ulang pada tanggal 10 s.d 11 Juli 2009 di SMP Negeri 3 Seruway pada jam kerja ( 08.00 – 13.00 WIB)

e. Bagi Calon siswa – siswi yang tidak mendaftar ulang, dianggap mengundurkan diri dari calon siswa – siswi SMP Negeri 3 Seruway.

f. Daya tampung Siswa Baru 2 (dua) Kelas atau 64 ( enam puluh empat ) siswa.g. Penerimaan Siswa Baru Berdasarkan sistem Rayon, Sekolah Dasar yang termasuk rayon

SMPN 3 Seruway adalah : SDN Tualang, SDN Sidodadi, SDN Lubuk Damar dan SDN Paya Rambe.

h. Bila ada ketentuan yang kurang jelas dapat ditanyakn langsung pada Panitia PSB

Demikian pengumuman ini kami sampaikan untuk dapat dimaklumi.

Seruway, 25 Juni 2009

Kepala Sekolah

Page 5: Pengumuman PPDB 2015 2016

Muksinuddin, S.PdNIP. 19690203 199702 1 001

Tembusan :1. Kepala Dinas Pendidikan Kab. Aceh Tamiang di Karang Baru2. Kepala UPTD Pendidikan Bendahara di Sungai Iyu3. Camat Seruway di Seruway4. Ketua Komite SMP Negeri 3 Seruway5. Arsip