pengumuman pendaftaran ulang mahasiswa baru … · file scan kartu keluarga (kk) dalam format jpg....

3
UNIVERSITAS MALIKUSSALEH KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI Kampus Utama Cot Teungku Nie-Reuleut Kecamatan Muara Batu-Aceh Utara Telepon. (0645) 41373-40915 Faks. 0645-44450 Laman : http://www.unimal.ac.id PENGUMUMAN PENDAFTARAN ULANG MAHASISWA BARU JALUR SBMPTN TAHUN 2018 NOMOR 253/UN45/LL/2018 Sehubungan dengan penerimaan calon mahasiswa baru Universitas Malikussaleh melalui Jalur SBMPTN 2018, maka bersama ini diumumkan kepada calon mahasiswa baru yang dinyatakan lulus di Universitas Malikussaleh oleh Panitia Pusat SBMPTN 2018 pada tanggal 3 Juli 2018, dengan ini panitia penerimaan mahasiswa baru Universitas Malikussaleh menyampaikan informasi kegiatan terkait pendaftaran ulang mahasiswa baru jalur SBMPTN 2018, Sebagai Berikut : I. CALON MAHASISWA BARU NON BIDIKMISI 1. Pengisian UKT (Uang Kuliah Tunggal) Online melalui website www.ukt.unimal.ac.id pada tanggal 9 Juli 2018 Pukul 08.00 Wib sampai dengan tanggal 20 Juli 2018 Pukul 23.59 Wib. Dokumen Yang Harus disiapkan : a. File Pas Photo dalam Format jpg. b. File Scan Kartu Keluarga (KK) dalam Format jpg. c. File Scan Rekening Listrik 3 Bulan Terakhir ( Digabungkan dalam 1 File) dalam Format jpg. d. File Scan Rekening Air PDAM 3 Bulan Terakhir (Jika Menggunakan PDAM) dalam Format jpg. e. File Scan Foto Rumah ( Tampak depan, belakang, samping kiri dan samping kanan digabung dalam satu File ) dalam Format jpg. f. Ukuran file masing-masing (poin a-e) maksimal sebesar 300 kb. 2. Tes kesehatan bagi peserta SBMPTN Non Bidikmisi yang lulus pada Program Studi Teknik Kimia, Pendidikan Kimia, Arsitektur, Psikologi dan Kedokteran di Kampus Reulet pada tanggal 16 s.d 17 Juli 2018. Dokumen yang harus dibawa : a. Kartu SBMPTN Asli b. Biaya Tes Kesehatan : - Prodi Kedokteran dan Psikologi Rp. 490.500,- - Prodi Teknik Kimia, Arsitektur dan Pendidikan Kimia Rp. 183.000,- (Pembayaran Biaya Tes Kesehatan langsung dilakukan ditempat) (Jika terindikasi mengalami buta warna harap segera melapor ke Subbag Registrasi Biro Akademik Unimal sebelum Melakukan Pembayaran UKT dan Pendaftaran Ulang Secara Online) 3. Pembayaran UKT (Uang Kuliah Tunggal) melalui Bank BRI Syariah pada tanggal 23 s/d 27 Juli 2018 Dokumen yang harus disiapkan : a. Kartu SBMPTN Asli b. Print Out UKT 4. Pendaftaran Ulang Online Melalui Website www.pumaba.unimal.ac.id tanggal 23 s/d 27 Juli 2018. Dokumen yang harus disiapkan untuk diuploud pada saat pendaftaran ulang online : a. File Pas Photo dalam Format jpg. b. File Scan Kartu SBMPTN dalam format jpg. c. File Scan SKHU/SKL/Ijazah dalam format pdf. d. File Scan Kartu Keluarga dalam format pdf. e. File Scan Print Out UKT dalam format pdf. f. File Scan Bukti Pembayaran UKT dalam format jpg. g. File Scan Hasil Tes Kesehatan (Program Studi Teknik Kimia, Pendidikan Kimia, Arsitektur, Psikologi dan Kedokteran) dalam format pdf. h. File scan Surat pernyataan dalam format pdf. i. Ukuran file masing-masing (poin a-h) maksimal sebesar 300 kb. ( Setelah Melakukan Pendaftaran ulang secara online dan verifikasi dari panitia akan didapatkan Nomor Induk Mahasiswa (NIM) yang akan digunakan sebagai ID mahasiswa sampai lulus menjadi Sarjana dan/atau Diploma)

Upload: haanh

Post on 02-Mar-2019

371 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGUMUMAN PENDAFTARAN ULANG MAHASISWA BARU … · File Scan Kartu Keluarga (KK) dalam Format jpg. c. File Scan Rekening Listrik 3 Bulan Terakhir ( Digabungkan dalam 1 File) dalam

UNIVERSITAS MALIKUSSALEH

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

Kampus Utama Cot Teungku Nie-Reuleut Kecamatan Muara Batu-Aceh Utara

Telepon. (0645) 41373-40915 Faks. 0645-44450

Laman : http://www.unimal.ac.id

PENGUMUMAN

PENDAFTARAN ULANG MAHASISWA BARU

JALUR SBMPTN TAHUN 2018

NOMOR 253/UN45/LL/2018

Sehubungan dengan penerimaan calon mahasiswa baru Universitas Malikussaleh melalui Jalur SBMPTN

2018, maka bersama ini diumumkan kepada calon mahasiswa baru yang dinyatakan lulus di Universitas

Malikussaleh oleh Panitia Pusat SBMPTN 2018 pada tanggal 3 Juli 2018, dengan ini panitia penerimaan

mahasiswa baru Universitas Malikussaleh menyampaikan informasi kegiatan terkait pendaftaran ulang

mahasiswa baru jalur SBMPTN 2018, Sebagai Berikut :

I. CALON MAHASISWA BARU NON BIDIKMISI

1. Pengisian UKT (Uang Kuliah Tunggal) Online melalui website www.ukt.unimal.ac.id pada

tanggal 9 Juli 2018 Pukul 08.00 Wib sampai dengan tanggal 20 Juli 2018 Pukul 23.59 Wib.

Dokumen Yang Harus disiapkan :

a. File Pas Photo dalam Format jpg.

b. File Scan Kartu Keluarga (KK) dalam Format jpg. c. File Scan Rekening Listrik 3 Bulan Terakhir ( Digabungkan dalam 1 File) dalam Format jpg.

d. File Scan Rekening Air PDAM 3 Bulan Terakhir (Jika Menggunakan PDAM) dalam Format jpg.

e. File Scan Foto Rumah ( Tampak depan, belakang, samping kiri dan samping kanan digabung

dalam satu File ) dalam Format jpg.

f. Ukuran file masing-masing (poin a-e) maksimal sebesar 300 kb.

2. Tes kesehatan bagi peserta SBMPTN Non Bidikmisi yang lulus pada Program Studi Teknik Kimia,

Pendidikan Kimia, Arsitektur, Psikologi dan Kedokteran di Kampus Reulet pada tanggal 16 s.d

17 Juli 2018.

Dokumen yang harus dibawa :

a. Kartu SBMPTN Asli

b. Biaya Tes Kesehatan :

- Prodi Kedokteran dan Psikologi Rp. 490.500,-

- Prodi Teknik Kimia, Arsitektur dan Pendidikan Kimia Rp. 183.000,-

(Pembayaran Biaya Tes Kesehatan langsung dilakukan ditempat)

(Jika terindikasi mengalami buta warna harap segera melapor ke Subbag Registrasi Biro Akademik

Unimal sebelum Melakukan Pembayaran UKT dan Pendaftaran Ulang Secara Online)

3. Pembayaran UKT (Uang Kuliah Tunggal) melalui Bank BRI Syariah pada tanggal 23 s/d 27

Juli 2018

Dokumen yang harus disiapkan :

a. Kartu SBMPTN Asli

b. Print Out UKT

4. Pendaftaran Ulang Online Melalui Website www.pumaba.unimal.ac.id tanggal 23 s/d 27 Juli 2018.

Dokumen yang harus disiapkan untuk diuploud pada saat pendaftaran ulang online :

a. File Pas Photo dalam Format jpg.

b. File Scan Kartu SBMPTN dalam format jpg.

c. File Scan SKHU/SKL/Ijazah dalam format pdf.

d. File Scan Kartu Keluarga dalam format pdf.

e. File Scan Print Out UKT dalam format pdf.

f. File Scan Bukti Pembayaran UKT dalam format jpg.

g. File Scan Hasil Tes Kesehatan (Program Studi Teknik Kimia, Pendidikan Kimia, Arsitektur,

Psikologi dan Kedokteran) dalam format pdf.

h. File scan Surat pernyataan dalam format pdf.

i. Ukuran file masing-masing (poin a-h) maksimal sebesar 300 kb.

( Setelah Melakukan Pendaftaran ulang secara online dan verifikasi dari panitia akan didapatkan

Nomor Induk Mahasiswa (NIM) yang akan digunakan sebagai ID mahasiswa sampai lulus menjadi

Sarjana dan/atau Diploma)

Page 2: PENGUMUMAN PENDAFTARAN ULANG MAHASISWA BARU … · File Scan Kartu Keluarga (KK) dalam Format jpg. c. File Scan Rekening Listrik 3 Bulan Terakhir ( Digabungkan dalam 1 File) dalam

UNIVERSITAS MALIKUSSALEH

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

Kampus Utama Cot Teungku Nie-Reuleut Kecamatan Muara Batu-Aceh Utara

Telepon. (0645) 41373-40915 Faks. 0645-44450

Laman : http://www.unimal.ac.id

II. CALON MAHASISWA BARU PESERTA BIDIKMISI

Calon mahasiswa bidikmisi adalah calon mahasiswa yang lulus dan terdaftar sebagai peserta bidikmisi

dibuktikan dengan tertulisnya terdaftar sebagai peserta Bidikmisi di kartu SBMPTN yang bersangkutan.

1. Pengisian UKT (Uang Kuliah Tunggal) Online melalui website www.ukt.unimal.ac.id pada

tanggal 9 Juli 2018 Pukul 08.00 Wib sampai dengan tanggal 20 Juli 2018 Pukul 23.59 Wib.

Dokumen Yang Harus disiapkan :

a. File Pas Photo dalam Format jpg.

b. File Scan Kartu Keluarga (KK) dalam Format jpg.

c. File Scan Rekening Listrik 3 Bulan Terakhir ( Digabungkan dalam 1 File) dalam Format jpg.

d. File Scan Rekening Air PDAM 3 Bulan Terakhir (Jika Menggunakan PDAM) dalam Format jpg.

e. File Scan Foto Rumah ( Tampak depan, belakang, samping kiri dan samping kanan digabung

dalam satu File ) dalam Format jpg.

f. Ukuran file masing-masing (poin a-e) maksimal sebesar 300 kb.

2. Tes kesehatan bagi peserta SBMPTN Bidikmisi yang lulus pada Program Studi Teknik Kimia,

Pendidikan Kimia, Arsitektur, Psikologi dan Kedokteran di Kampus Reulet pada tanggal 18 s.d

19 Juli 2018. Dokumen yang harus dibawa :

a. Kartu SBMPTN Asli

b. Biaya Tes Kesehatan :

- Prodi Kedokteran dan Psikologi Rp. 490.500,-

- Prodi Teknik Kimia, Arsitektur dan Pendidikan Kimia Rp. 183.000,-

(Pembayaran Biaya Tes Kesehatan langsung dilakukan ditempat)

(Jika terindikasi mengalami buta warna harap segera melapor ke Subbag Registrasi Biro Akademik

Unimal sebelum Melakukan Pendaftaran Ulang Secara Online)

3. Mengikuti Wawancara Bidikmisi di Kampus Reuleut Pada tanggal 18 s.d 19 Juli 2018.

Dokumen yang harus dibawa pada saat wawancara:

a. Kartu Bidikmisi Asli

b. Peta Lokasi Rumah

c. Surat Keterangan Kurang Mampu.

4. Pendaftaran Ulang Online Melalui Website www.pumaba.unimal.ac.id tanggal 23 s/d 27 Juli

2018.

Dokumen yang harus disiapkan untuk diuploud pada saat pendaftaran ulang online :

a. File Pas Photo dalam format jpg.

b. File Scan Kartu SBMPTN dalam format jpg.

c. File Scan SKHU/SKL/Ijazah dalam format pdf.

d. File Scan Kartu Keluarga dalam format pdf.

e. File Scan Print Out UKT dalam format pdf.

f. File Scan Kartu Bidikmisi dalam format jpg.

g. File Scan Hasil Tes Kesehatan (Program Studi Teknik Kimia, Pendidikan Kimia, Arsitektur,

Psikologi dan Kedokteran) dalam format pdf.

h. File scan Surat pernyataan dalam format pdf.

i. Ukuran file masing-masing (poin a-h) maksimal sebesar 300 kb

( Setelah Melakukan Pendaftaran ulang secara online dan verifikasi dari panitia akan didapatkan

Nomor Induk Mahasiswa (NIM) yang akan digunakan sebagai ID mahasiswa sampai lulus menjadi

Sarjana dan/atau Diploma)

Page 3: PENGUMUMAN PENDAFTARAN ULANG MAHASISWA BARU … · File Scan Kartu Keluarga (KK) dalam Format jpg. c. File Scan Rekening Listrik 3 Bulan Terakhir ( Digabungkan dalam 1 File) dalam

UNIVERSITAS MALIKUSSALEH

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

Kampus Utama Cot Teungku Nie-Reuleut Kecamatan Muara Batu-Aceh Utara

Telepon. (0645) 41373-40915 Faks. 0645-44450

Laman : http://www.unimal.ac.id

III. KETENTUAN KHUSUS BIDIKMISI

a. Peserta Bidikmisi yang dinyatakan lolos SBMPTN Tahun 2018 akan diverifikasi kebenaran data

ekonomi dan/atau kunjungan ke tempat tinggal peserta oleh tim verifikasi UNIMAL, sebelum

ditetapkan status sebagai mahasiswa dan/atau Penerima Bantuan Biaya Pendidikan Bidikmisi, sesuai

kuota Bidikmisi yang dimiliki oleh UNIMAL dari Belmawa Kemenristek Dikti;

b. Sampai dengan penetapan sebagai mahasiswa dan/atau Penerima Bantuan Biaya Pendidikan

Bidikmisi, seluruh peserta Bidikmisi tersebut dibebaskan dari kewajiban membayar UKT;

c. Peserta Bidikmisi yang dinyatakan tidak layak ditetapkan sebagai mahasiswa dan/atau Penerima

Bantuan Biaya Pendidikan Bidikmisi, akan ditetapkan biaya / Kelompok UKT yang sesuai dengan

keadaan ekonomi sebenarnya yang bersangkutan pada tanggal yang akan ditetapkan kemudian;

d. Biaya tes kesehatan (bagi Calon Mahasiswa peserta Bidikmisi pada Prodi Kedokteran, Psikologi,

Teknik Kimia, Arsitektur, dan Pendidikan Kimia) dibebankan kepada calon Mahasiswa tersebut.

Jika dinyatakan lolos dan ditetapkan sebagai mahasiswa dan/atau Penerima Bantuan Biaya

Pendidikan Bidikmisi, maka biaya tersebut akan dikembalikan kepada yang bersangkutan melalui

Bagian Kemahasiswaan BAAKPSI Universitas Malikussaleh.

Demikian pengumuman ini disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih.

Aceh Utara, 3 Juli 2018

Pembantu Rektor Bidang Akademik,

DTO

Dr. Muhammad, ST., M.Sc

NIP.196805252002121004

Tembusan :

1. Rektor Universitas Malikussaleh

2. Pembantu Rektor II Unimal

3. Pembantu Rektor III Unimal

4. Arsip