penggunaan kata ulang bahasa …. teknik analisis data.... ..... 32 ... sumber penelitian ini...

12
PENGGUNAAN KATA ULANG BAHASA INDONESIA DALAM CERITA PENDEK PADA SURAT KABAR JAWA POS EDISI JANUARI – PEBRUARI 2012 SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia, dan Daerah Disusun Oleh : SLAMET SETYANINGSIH A 310 080 130 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2012

Upload: truongtram

Post on 19-Mar-2019

232 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PENGGUNAAN KATA ULANG BAHASA INDONESIA

DALAM CERITA PENDEK PADA SURAT KABAR JAWA

POS EDISI JANUARI – PEBRUARI 2012

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan

Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1

Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia, dan Daerah

Disusun Oleh :

SLAMET SETYANINGSIH

A 310 080 130

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2012

ii

iii

iv

HALAMAN PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi ini tidak terdapat karya yang

pernah diajukan untuk memperoleh gelar gelar kesarjanaan di suatu perguruan

tinggi di manapun dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau

pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali secara

tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka

Apabila ternyata di kemudian hari terbukti ada ketidakbenaran dalam

pernyataan saya di atas, maka saya akan bertanggung jawab sepenuhnya.

Surakarta, Oktober 2012

SLAMET SETYANINGSIH A 310 080 130

v

HALAMAN MOTTO

Barang siapa menempuh jalan untuk mendapatkan ilmu, Allah akan

memudahkan baginya jalan menempuh surga

(H.R. Muslim)

Doa adalah nyanyian hati yang selalu dapat membuka jalan terang kepada singgasana

Tuhan meski terhimpit di dalam tangisan seribu jiwa

(Khalil Gibran)

“Kalau kita tau apa tujuan kita hidup, kita akan selalu menjadi orang yang

selalu bersyukur dengan apa yang kita dapatkan”

(Penulis)

vi

PERSEMBAHAN

Dengan segala doa dan puji syukur ke hadirat Allah SWT, karya ini kuperuntukan

keluarga dan teman-teman.

1. Ayahku (Suranto) dan Ibuku (Sri Mulyani) yang selalu aku sayang, tiada kata

lain yang bisa terucap selain ucapan terima kasih yang tidak terkira atas semua

pengorbanan, kasih sayang, dan doa yang selalu mengiringi setiap langkah

dalam menyelesaikan skripsi ini.

2. Adikku (Sugiyarto), terima kasih atas motivasi dan dorongan yang diberikan

sehingga terselesaikan skripsi ini.

3. Prayitna, terima kasih atas segala nasehat, doa dan waktu yang telah diberikan

untuk menemani saya. Setiap curahan kasih sayang dan kesabaran dalam

penyelesaian skripsi ini merupakan motivasi untukku.

4. Sahabat-sahabatku (Etik, Anita, Puji, Shinta, Ita, Fery, Nana, April, Safii,

Bayu, Endah, Ika) yang selalu bersamaku dalam suka maupun duka, selalu

memberikan arti sesungguhnya sahabat, terima kasih atas motivasi dan

dorongan selama ini.

5. Teman-teman angkatan 2008 khususnya kelas C, terima kasih atas

kebersamaan selama ini.

6. Almamaterku

vii

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum wr.wb

Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyusun dan

menyelesaikan skripsi ini. Penulisan skripsi ini digunakan untuk memenuhi syarat

dalam rangka mencapai gelar sarjana Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Dalam melaksanakan penelitian dan penyusunan skripsi ini banyak

mendapatkan bantuan, bimbingan dan dorongan yang kami terima sehingga

membantu penyelesaian skripsi ini. Oleh karena itu, pada kesempatan ini dengan

kerendahan hati penulis menyampaikan rasa terima kasih kepada berbagai pihak

yang telah membantu dalam penulisan skripsi ini.

1. Drs. H. Sofyan Anif, M.Si. selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu

pendidikan UMS yang telah memberikan ini penulis untuk melakukan

penelitian.

2. Drs. Agus Budi Wahyudi, M.Hum. selaku Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa

Sastra Indonesia dan Daerah yang telah memberikan izin kepada penulis untuk

menyusun skripsi.

3. Prof. Dr. Abdul Ngalim, MM.,M.Hum, selaku pembimbing 1 dengan disiplin

memberikan motivasi dan bimbingan sehingga penulis dapat menyelesaikan

skripsi ini

viii

4. Drs. Andi Haris Prabawa, M.Hum., selaku pembimbing II yang telah

mendorong penulis untuk segera menyelesaikan pendidikan sekaligus

merampungkan skripsi ini.

5. Semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan skripsi ini baik

langsung maupun tidak langsung.

Penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih banyak

kekurangan. Hal ini dikarenakan keterbatasan pengetahuan penulis. Akhirnya,

penulis berharap semoga karya kecil ini dapat bermanfaat bagi pembaca,

khususnya mahasiswa Keguruan dan Ilmu Pendidikan UMS.

Wasalamualaikum wr.wb

Surakarta, Februari 2012

Penulis

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ........................................................................................ i

HALAMAN PERSETUJUAN ......................................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................... iii

HALAMAN PERNYATAAN ......................................................................... iv

HALAMAN MOTTO ..................................................................................... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ...................................................................... vi

KATA PENGANTAR ...................................................................................... vii

DAFTAR ISI .................................................................................................... ix

ABSTRAKSI ................................................................................................... xii

BAB I PENDAHULUAN .......................................................................... 1

A. Latar Belakang ......................................................................... 1

B. Perumusan Masalah ................................................................ 3

C. Tujuan Penelitian .................................................................... 4

D. Manfaat Penelitian ................................................................... 4

BAB II TINJAUAN PUSTAKA .................................................................. 6

A. Penelitian Terdahulu ................................................................ 6

B. Landasan Teori .......................................................................... 8

1. Pengertian Kata .................................................................. 8

2. Kelas Kata .......................................................................... 9

3. Pengertian Kata Ulang ........................................................ 12

4. Jenis-jenis Kata Ulang......................................................... 13

5. Fungsi Kata Ulang ............................................................. 17

x

6. Nosi Kata Ulang............................................................. ..... 19

7. Kalimat.......................................................................... ...... 22

8. Cerpen........................................................................... ...... 26

9. Surat Kabar.......................................................................... 28

BAB III METODE PENELITIAN ............................................................... 31

A. Objek Penelitian ........................................................................ 31

B. Data dan Sumber Data .............................................................. 31

C. Teknik Penyediaan Data ........................................................... 31

D. Teknik Analisis Data.... ............................................................. 32

E. Teknik Penyajian Hasil Analisis Data ..................................... 33

F. Sistematika Penulisan ............................................................... 33

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .............................. 31

A. Hasil Penelitian ........................................................................ 31

1. Gambaran Rubrik Cerpen Surat Kabar Jawa Pos ............... 35

2. Bentuk-bentuk Penggunaan Kata Ulang Bahasa Indonesia

dalam Cerita Pendek pada Surat Kabar Jawa Pos Edisi

Januari-Februari 2012 ........................................................ 36

a. Kata Ulang Dwilingga ………………………………. ... 37

b. Kata Ulang Dwipurwa ……………………………….... 46

c. Kata Ulang Berimbuhan atau afiks…………………. .... 48

d. Kata Ulang Dwilingga Salingswara………………… .... 56

e. Kata Ulang Semu……………………………………..... 57

xi

3. Arti Kata Ulang Bahasa Indonesia yang Terdapat dalam

Cerita Pendek pada Surat Kabar Jawa Pos Edisi

Januari-Februari 2012 ......................................................... 65

a. Kata Ulang Dwilingga……………………………….. ... 65

b. Kata Ulang Dwipurwa………………………………..... 69

c. Kata Ulang Berimbuhan atau Afiks…………………. ... 70

d. Kata Ulang Dwilingga Salingswara…………………. ... 74

e. Kata Ulang Semu……………………………………..... 74

4. Pola Pengkalimatan Kata Ulang Bahasa Indonesia yang

Terdapat dalam Cerita Pendek pada Surat Kabar Jawa

Pos Edisi Januari-Februari 2012……………………….. ... 75

a. Pola Pengkalimatan Subjek-Predikat (S-P)…………. .... 75

b. Pola Pengkalimatan Subjek-Predikat-Objek (S-P-O).. ... 77

c. Pola Pengkalimatan Subjek-Predikat-Objek-

Keterangan (S-P-O-K) ………………………………. .. 80

d. Pola Pengkalimatan Subjek-Predikat-Keterangan

(S-P-K)………………………………………………... . 85

B. Pembahasan .............................................................................. 86

BAB V PENUTUP ........................................................................................ 88

A. Simpulan ................................................................................... 88

B. Saran .......................................................................................... 89

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

xii

ABSTRAKSI

PENGGUNAAN KATA ULANG BAHASA INDONESIA DALAM CERITA PENDEK PADA SURAT KABAR JAWA POS EDISI JANUARI-

FEBRUARI 2012

Slamet Setyaningsih. A 310 080 130. Jurusan Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia

dan Daerah. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. UMS. 2012. 89 halaman.

Penelitian ini bertujuan untuk memaparkan bentuk-bentuk kata ulang bahasa Indonesia, mengetahui arti kata ulang bahasa Indonesia, serta menunjukkan pola pengkalimatan kata ulang bahasa Indonesia yang terdapat dalam cerita pendek pada surat kabar Jawa Pos edisi Januari-Februari 2012.

Objek dan data dalam penelitian ini berupa satuan lingual kata ulang yang terdapat dalam cerita pendek pada surat kabar Jawa Pos edisi Januari-Februari 2012. Sumber penelitian ini didapat dari cerpen pada surat kabar Jawa Pos edisi Januari-Februari 2012. Teknik analisis datanya menggunakan metode padan intralingual. Metode penyediaan data dalam penelitian menggunakan metode simak dengan teknik catat, dan kemudian klasifikasi. Penyajian hasil analisis data menggunakan metode penyajian informal.

Hasil penelitian menemukan 5 jenis bentuk kata ulang, diantaranya 21 kata ulang dwilingga, 4 kata ulang dwipurwa, 16 kata ulang berimbuhan atau afiks, 2 kata ulang dwilingga salingswara, dan 5 kata ulang semu. Arti kata ulang terdiri dari arti banyak atau bermacam-macam, menyerupai atau menirukan, menyatakan pekerjaan yang dilakukan seenaknya, arti sifat atau keadaan, arti suatu tindakan yang dilakukan secara berulang-ulang, arti menyatakan suatu jenis, arti menyatakan agak atau hampir, arti menyatakan hal yang berhubungan, arti menyatakan berbalasan, menyatakan pekerjaan yang belum pasti, menyatakan superlative, menyatakan suatu yang dikenal karena gerakanya, dan menyatakan tindakan yang tidak ada gunanya. Berikutnya pola pengkalimatan kata ulang ada 4 yaitu: pola yang menunjukkan subjek–predikat (S–P) ditemukan 5 data, pola subjek–predikat–objek (S–P–O) terdapat 4 data, selanjutnya yang menunjukkan pola subjek–predikat–objek–keterangan (S–P–O–K) ada 6 data, dan pola subjek–predikat–keterangan (S–P–K) terdapat 1 data.

Kata kunci: kata ulang, dwilingga, dwipurwa, berimbuhan atau afiks, dwilingga

salinsuara, semu