pengenalan bentuk sediaan obatyeni.staff.mipa.uns.ac.id/files/2014/09/pengenalan-bso.pdf · •...
Embed Size (px)
TRANSCRIPT
-
PENGENALAN BENTUK
SEDIAAN OBAT
YENI FARIDA S.FARM., APT
-
bahan yang menyebabkan perubahan
dalam fungsi biologis melalui proses kimia
Digunakan untuk apa????
Penyembuhan pencegahan
pemulihan diagnosis
Mengurangi gejala
OBAT
-
Definisi Khusus
Obat Jadi
Obat dalam keadaan murni atau campuran dalam bentuk serbuk, pil, kapsul, tablet, spositoria, salep, sirup atau bentuk lain yang sesuai FI
Obat Generik
Obat dengan nama resmi sesuai kandungan zat aktif
Obat Merk
Obat Paten : obat pertama yg ditemukan dan dinamai oleh perusahaan penemu dan diberi kuasa untuk tidak ditiru sampai batas 10 tahun.
Produk Mee too : produk obat yang diproduksi setelah masa paten habis dengan nama lain sesuai perusahaan
Obat Tradisional
Obat yang diperoleh dari bahan alam, diolah secara sederhana dan digunakan berdasar pengalaman.
Obat Esensial
Obat yang paling banyak dibutuhkan dalam pelayanan kesehatan
-
Penggolongan Obat
-
Cara Kerja
Lokal : Bekerja pada jaringan
setempat
Sistemik : Obat yang dapat didstribusikan ke seluruh
tubuh
-
Undang-Undang 1. NARKOTIKA :
zat atau obat yang berasal dari tanaman atau bukan tanaman, baik sintetis
maupun semi sintetis yang dapat menimbulkan pengaruh-pengaruh tertentu bagi
mereka yang menggunakan dengan memasukkannya ke dalam tubuh manusia.
Pengaruh tersebut berupa pembiusan, hilangnya rasa sakit, rangsangan semangat ,
halusinasi atau timbulnya khayalan-khayalan yang menyebabkan efek ketergantungan
bagi pemakainya.
Macam-macam narkotika:
a. Opiod (Opiat):
Morfin
Heroin (putaw)
Codein
Demerol (pethidina)
Methadone
b. Kokain
c. Cannabis (ganja)
-
2. PSIKOTROPIKA
zat atau obat, baik alamiah maupun sintetis
bukan psikotropika, yang berkhasiat psikoaktif
melalui pengaruh selektif pada susunan saraf
pusat yang menyebabkan perubahan khas pada
aktivitas mental dan prilaku seperti halusinasi,
ilusi, dll.
Contoh : amfetamin, diazepam, phenobarbital
-
3. OBAT KERAS Obat keras (dulu disebut obat daftar G = gevaarlijk = berbahaya)
Obat berkhasiat keras yang untuk memperolehnya harus dengan resep
dokter.
Memiliki dosis maksimal atau tercantum dalam daftar obat keras yang
ditetapkan pemerintah.
Obat-obat ini berkhasiat keras dan bila dipakai sembarangan bisa
berbahaya bahkan meracuni tubuh, memperparah penyakit atau
menyebabkan mematikan.
Semua sediian injeksi, infus intravena, dan sediaan parenteral lain.
-
4. Obat bebas terbatas
Obat bebas terbatas adalah obat
yang sebenarnya termasuk obat
keras tetapi masih dapat dijual
atau dibeli bebas tanpa resep
dokter, dan disertai dengan tanda
peringatan, seperti : dosis,
indikasi, kontra indikasi,
peringatan
Ditandai dengan lingkaran biru
dengan garis tepi hitam
Contoh : Ibuprofen, CTM, dll.
9/11/2014 9
-
Tanda peringatan pada kemasan
obat bebas terbatas
9/11/2014 10
-
5. Obat
bebas
Obat bebas adalah obat yang dijual bebas di pasaran dan dapat dibeli tanpa resep dokter
Disebut juga obat OTC (over the counter)
Ditandai dengan lingkaran hijau dengan garis tepi hitam
Contoh : Multivitamin, antasida, Oralit, parasetamol, dll.
9/11/2014 11
-
Bentuk Sediaan Obat (BSO)
PADAT
SEMI
PADAT CAIR
GAS
-
Manfaaat Bentuk Sediaan Obat:
Melindungi kerusakan bahan aktif
(misalnya tablet salut)
Menutupi rasa pahit atau tidak enak dari bahan obat (misal sirup dengan aroma buah, kapsul )
Menjaga stabilitas bahan obat
Meningkatkan ketaatan penggunaan obat
Memberikan kerja obat optimal dan aman
-
BSO PADAT
TABLET PULVERE
S KAPSUL
PIL SUPO-
SITORIA
-
BSO SEMI PADAT
KRIM, LOTION,
PASTA, SALEP
-
BSO CAIR
SIRUP EMULSI TETES (TETES MATA)
INJEKSI SUSPENSI
-
BSO GAS
AEROSOL
INHALER
-
RUTE PEMBERIAN
a. Enteral (Melalui Saluran Pencernaan)
- Oral (lewat mulut)
- Sublingual (di bawah lidah)
b. Parenteral (tidak melalui saluran pencernaan)
dengan cara injeksi :
- Intramuskular (injeksi ke dalam otot), contoh obat-obat antibiotik
- Intravena (vena) contoh infus NaCl
- intra arterial (pembuluh arteri) : obat vasodilator
- Intra kutan atau intradermal (injeksi ke kulit), contoh pada tes alergi pada kulit
- intraspinal atau intratekal ( tulang belakang), contoh : spinal anestesi, kemoterapi
- Subkutan (di bawah kulit), contoh : insulin
-
Non injeksi
- Rektal (melalui anus)
- Melalui absorpsi membran mukosa
- Epikutan (Melalui topikal), contoh: lokal
anestesi
- Vaginal (lewat vagina, seperti obat-obat anti
bakteri
- Uretral
- Konjungtival (melalui selaput mata)
- Intranasal (lewat hidung)
-
Mengenal jalur transportasi obat
melalui kulit (jalur epidermal)
-
Patch transdermal
-
Aku datang, aku belajar, aku ujian
dan aku menang