pengaruh rasio likuiditas, kualitas aset ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/cover.pdfpengaruh rasio...

14
PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA) PADA BANK UMUM SYARIAH NON DEVISA SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana Jurusan Manajemen OLEH DEWI MAR’ATUS SHOLICHAH 2012210565 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA 2016

Upload: others

Post on 02-Jan-2020

8 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/COVER.pdfPENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA)

PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET,

EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP

RETURN ON ASSETS (ROA) PADA BANK

UMUM SYARIAH NON DEVISA

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat

Penyelesaian Program Pendidikan

Sarjana Jurusan Manajemen

OLEH

DEWI MAR’ATUS SHOLICHAH

2012210565

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

SURABAYA

2016

Page 2: PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/COVER.pdfPENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA)

ii

PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET,

EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP

RETURN ON ASSETS (ROA) PADA BANK

UMUM SYARIAH NON DEVISA

Diajukan oleh :

DEWI MAR’ATUS SHOLICHAH

2012210565

Skripsi ini telah dibimbing

dan dinyatakan siap diujikan

Dosen Pembimbing,

Tanggal : ................

(Drs. SUDJARNO EKO SUPRIYONO, M.M)

Page 3: PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/COVER.pdfPENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA)

iii

S K R I P S I

PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET,

EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP

RETURN ON ASSETS (ROA) PADA BANK

UMUM SYARIAH NON DEVISA

Disusun oleh :

DEWI MAR’ATUS SHOLICHAH

2012210565

Dipertahankan di depan Tim Penguji

dan dinyatakan Lulus Ujian Skripsi

Pada tanggal 17 Februari 2016

Tim Penguji

Ketua : Dr. Dra. Ec. Sri Haryati, M.M ............................

Sekretaris : Drs. Sudjarno Eko Supriyono, M.M ............................

Anggota : Drs. Ec. Herizon, M.Si ............................

Page 4: PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/COVER.pdfPENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA)

iv

PENGESAHAN SKRIPSI

Nama : DEWI MAR’ATUS SHOLICHAH

Tempat, Tanggal Lahir : Surabaya, 06 November 1993

N.I.M : 2012210565

Jurusan : Manajemen

Program Pendidikan : Strata 1

Konsentrasi : Manajemen Perbankan

Judul : Pengaruh Rasio Likuiditas, Kualitas Aset,

Efisiensi dan Solvabilitas terhadap Return On

Asset (ROA) pada Bank Umum Syariah Non

Devisa

Disetujui dan diterima baik oleh :

Ketua Program Sarjana Manajemen, Dosen Pembimbing,

Tanggal: .................... Tanggal: ....................

(Dr. MUAZAROH S.E., M.T) (Drs. SUDJARNO EKO S, M.M)

Page 5: PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/COVER.pdfPENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA)

v

“ UNTUK SUKSES, TIDAK ADA YANG

TIDAK MUNGKIN. SELAMA KITA

BERUSAHA KERAS & SELALU BERDO’A “

&

“ SERTAKANLAH ALLAH DALAM SETIAP

KEADAAN KITA “

PERSEMBAHAN

Puji Syukur saya panjatkan kepada Allah SWT yang telah

melimpahkan rahmat dan hidayahNya serta senantiasa memberikan nikmat

kesehatan sehingga saya bisa menyelesaikan Skripsi ini dengan tepat waktu. Dan

untuk orang-orang yang selalu memberikan dukungan serta bantuan kepada saya

selama saya menyelesaikan Skripsi.

Kepada Bp. Abdul Rouf dan Ibu Siti Aminah yang telah menjadi orangtua

bagi diriku ini. Yang tlah berjuang hingga aku mencapai tahap ini. Anakmu

ini tak pernah bisa membalas semua jasa-jasa kalian, tapi slalu berdoa agar

Allah yang membalas semua ini terhadap Bapak dan Ibu.

Kepada Muhammad Arif Firmansyah yang sudah menjadi adik yang selalu

mengingatkan makan dan tidur tepat waktu saat mengerjakan skripsi ini,

meskipun aku tak pernah menghiraukan nasehatnya, tapi aku mendengarkan

semua itu. Thanks my brother.

Kepada Pak Muhammad (someone so special for me) yang sudah menjadi

moodboster ku slama ini. Selalu ada do’a buat ini orang dan yang tahu

hanya aku dan Allah.

Kepada keluarga besar Jirah FC dan Patmi CS atas segala do’a dan

dukungan slama ini.

Page 6: PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/COVER.pdfPENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA)

vi

Kepada my best friends Istiqomah, S.E, Nur Oktavia Wahyuningsih, S.E,

Alfi Nur Elisa, S.E, Baihaqi Solikah, S.E, Yuliana Ningsih, S.E untuk segala

moment-moment kebersamaan selama 3,5 tahun ini. Semoga kita makin

sukses dan tetap bisa bersilaturrahmi.

Kepada Bapak Drs. Sudjarno Eko Supriyono, M.M selaku dosen

pembimbing saya beserta anak bimbingan: Fitria, S.E, Dian Ayu

Anggaraeni, S.E, Retnaning Dyah Pramesti, S.E, Bella Ramadhani, S.E,

Diah Ade, S.E yang telah membantu dan membimbing saya selama

menyelesaikan skripsi.

Kepada rekan-rekan yang tak bisa aku sebut satu persatu, yang sudah masuk

dalam memoriku ini dari semester I sampai VII ini. Bahagia bisa mengenal

kalian, meski ada perselisihan, kebencian, namun itu semua kuanggap

sebagai warna warni dalam pertemanan.

Kepada rekan-rekan UKM Tae Kwon Do, terimakasih atas kebersamaan

slama ini. Dari kegiatan yang memacu keringat hingga kegiatan bertema

kajian islami (diluar kegiatan UKM biasanya bersama Ro’ul, Bella dan Ipul)

Kepada murid-murid ku yang dirumah, ada Zakki dan Saldi si Upin Ipin,

Yogi si Bakpao, Fika si Sendal, Ramdan si Air, Aan si Doweh, Udin si

Kentaki, dan Adi si Bos yang bisa menghiburku disaat badmood dan gegara

merekalah, bisa lanjut nugas jam 10 malam.

Kepada jajaran Pembina Pramuka SDN Jemurwonosari I, SDN Margorejo I,

SDN Margorejo IV, SMA-SMK Dharma Siswa 1-2 yaitu kak Haryati, kak

Suyitno, kak Tiara, kak Syeila (muda tua sama-sama dipanggil kakak) atas

do’anya dan yang slalu bersama yang bisa diajak curhat dan bertukar pikiran

meskipun kita hanya bertemu di hari sabtu.

Tak luput juga kepada Laptop Asus kecilku ini, yang bersedia berjuang

bersama.

Dan untuk semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu yang

telah memberikan bantuan selama saya menyelesaikan skripsi.

Ucapan terimakasih yang sebesar-besarnya saya sampaikan untuk semua pihak

yang telah saya sebutkan

Page 7: PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/COVER.pdfPENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA)

vii

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah SWT atas berkat dan rahmat-Nya, sehingga

pada akhirnya dapat terselesaikan penelitian ini dengan judul “Pengaruh Rasio

Likuiditas, Kualitas Aset, Efisiensi dan Solvabilitas Terhadap Return On Asset

(ROA) pada Bank Umum Syariah Non Devisa” ini dengan lancar. Penelitian ini

dibuat sebagai syarat akhir guna mencapai gelar Sarjana Ekonomi Jurusan

Manajemen Perbankan STIE Perbanas Surabaya.

Peneliti menyadari bahwa penelitian ini tidak akan terwujud tanpa

bantuan dari berbagai pihak. Dengan ketulusan hati, peneliti ingin berterima kasih

kepada semua pihak yang turut berperan penting dalam penelitian ini. Dengan

penuh rasa bangga dan berterima kasih kepada semua pihak yang turut berperan

dalam penelitian ini. Dengan penuh rasa bangga dan terima kasih, peneliti ingin

berterima kasih kepada :

1. Bapak Drs. Sudjarno Eko Supriyono, M.M. selaku dosen pembimbing yang

sangat berperan besar atas selesainya skripsi ini, karena telah banyak

meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan, arahan, dan

pengetahuannya.

2. Ibu Dr. Muazaroh, S.E.,M.T selaku Ketua Program Sarjana Manajemen STIE

Perbanas Surabaya.

3. Bapak Lutfi S.E,M.Fin. selaku Ketua STIE Perbanas Surabaya.

4. Ibu Dra. Lindiawati,M.M. selaku dosen wali.

5. Bapak dan Ibu dosen STIE Perbanas Surabaya yang telah memberikan

Page 8: PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/COVER.pdfPENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA)

viii

pengetahuan yang menjadi bekal untuk penulis.

Demikian sebuah pengantar sederhana dari penulis, semoga skripsi ini

memberi manfaat bagi pembaca.

Surabaya, Maret 2016

Penulis

Page 9: PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/COVER.pdfPENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA)

ix

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL............................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI............................................ ii

HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI................................................... iii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI................................................. iv

HALAMAN MOTTO & PERSEMBAHAN........................................... v

KATA PENGANTAR............................................................................. vii

DAFTAR ISI............................................................................................ ix

DAFTAR TABEL.................................................................................... xi

DAFTAR GAMBAR............................................................................... xii

DAFTAR LAMPIRAN............................................................................ xiii

ABSTRAK............................................................................................... xiv

BAB I PENDAHULUAN................................................................. 1

1.1 Latar Belakang Masalah............................................... 1

1.2 Rumusan Masalah........................................................ 7

1.3 Tujuan Penelitian......................................................... 8

1.4 Manfaat Penelitian....................................................... 8

1.5 Sisitematika Penulisan Skripsi..................................... 9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA........................................................ 11

2.1 Penelitian Terdahulu.................................................... 11

2.2 Landasan Teori............................................................. 14

2.3 Kerangka Pemikiran..................................................... 27

2.4 Hipotesis Penelitian...................................................... 27

BAB III METODE PENELITIAN...................................................... 29

3.1 Rancangan Penelitian................................................... 29

3.2 Batasan Penelitian........................................................ 29

3.3 Identifikasi Variabel..................................................... 29

3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel........... 30

3.5 Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sampel... 32

3.6 Data dan Metode Pengambilan Data............................ 32

3.7 Teknik Analisis Data.................................................... 32

BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS

DATA.................................................................................... 40

4.1 Gambaran Subyek Penelitian....................................... 40

4.2 Analisis Data................................................................ 51

BAB V PENUTUP............................................................................. 80

5.1 Kesimpulan.................................................................. 80

5.2 Keterbatasan Penelitian................................................ 82

Page 10: PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/COVER.pdfPENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA)

x

5.3 Saran............................................................................. 82

DAFTAR RUJUKAN

LAMPIRAN

Page 11: PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/COVER.pdfPENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA)

xi

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1.1 Perkembangan ROA pada Bank Syariah Umum Non

Devisa tahun 2010-2015........................................................ 03

Tabel 2.1 Persamaan dan Perbedaan penelitian terdahulu dengan

penelitian sekarang................................................................ 14

Tabel 4.1 Posisi ROA Bank Umum Syariah Non Devisa Periode

2010 TW II – 2015 TW I...................................................... 53

Tabel 4.2 Posisi FDR Bank Umum Syariah Non Devisa Periode 2010

TW II – 2015 TW I............................................................... 54

Tabel 4.3 Posisi APB Bank Umum Syariah Non Devisa Periode 2010

TW II – 2015 TW I............................................................... 56

Tabel 4.4 Posisi NPF Bank Umum Syariah Non Devisa Periode 2010

TW II – 2015 TW I...................................................... 58

Tabel 4.5 Posisi REO Bank Umum Syariah Non Devisa Periode

2010 TW II – 2015 TW I...................................................... 59

Tabel 4.6 Posisi FACR Bank Umum Syariah Non Devisa Periode

2010 TW II – 2015 TW I...................................................... 60

Tabel 4.7 Analisis Regresi Linear Berganda......................................... 62

Tabel 4.8 Hasil Perhitungan Uji F......................................................... 64

Tabel 4.9 Hasil Uji Parsial.................................................................... 66

Tabel 4.10 Kesesuaian Hasil Penelitian Dengan Teori........................... 70

Page 12: PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/COVER.pdfPENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA)

xii

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran.............................................................. 27

Gambar 3.1 Daerah penerimaan dan penolakan H0 Uji F......................... 35

Gambar 3.2 Daerah penerimaan dan penolakan H0 Uji-t sisi kanan......... 37

Gambar 3.3 Daerah penerimaan dan penolakan H0 Uji-t sisi kiri............. 38

Gambar 4.1 Daerah hasil penerimaan atau penolakan H0 uji F................. 65

Gambar 4.2 Daerah penerimaan atau penolakan H0 uji t FDR (X1).......... 67

Gambar 4.3 Daerah penerimaan atau penolakan H0 uji t APB (X2).......... 68

Gambar 4.4 Daerah penerimaan atau penolakan H0 uji t NPF (X3).......... 68

Gambar 4.5 Daerah penerimaan atau penolakan H0 uji t REO (X4)......... 69

Gambar 4.6 Daerah penerimaan atau penolakan H0 uji t FACR (X5)....... 69

Page 13: PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/COVER.pdfPENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA)

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Perhitungan FDR

Lampiran 2 Perhitungan APB

Lampiran 3 Perhitungan NPF

Lampiran 4 Perhitungan REO

Lampiran 5 Perhitungan FACR

Lampiran 6 Perhitungan ROA

Lampiran 7 Hasil Uji SPSS

Lampiran 8 Tabel F

Lampiran 9 Tabel t

Lampiran 10 Jadwal Penulisan Skripsi

Page 14: PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET ...eprints.perbanas.ac.id/29/2/COVER.pdfPENGARUH RASIO LIKUIDITAS, KUALITAS ASET, EFISIENSI DAN SOLVABILITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS (ROA)

THE INFLUENCE OF LIQUIDITY, ASSET QUALITY, EFICIENCY, AND

SOLVABIILITY RATIO TOWARD RETURN ON ASSET (ROA) )

ON NON FOREIGN EXCHANGE NATIONAL

COMMERCIAL SHARIA BANK

DEWI MAR’ATUS SHOLICHAH

STIE Perbanas Surabaya

Email :

[email protected]

[email protected]

Jl. Saikhoni RT.04 RW.02 Tambaksumur Waru Sidoarjo

ABSTRACT

The purpose of this study was to determine whether a variable

FDR, APB, NPF, REO and FACR partially or simultaneously have influence

significant toward ROA on Non Foreign Exchange National Commercial Sharia

Bank. The population in this study was Non Foreign Exchange National

Commercial Sharia Bank. Samples in reseach are Bank BCA Syariah, Bank BRI

Syariah, BJB Syariah, Bank Panin Syariah, Syariah Bukopin, and Victoria

Syariah.

The data and collecting methode in this research uses secondary

data and documentation. The data are taken from published financial report of

Non Foreign Exchange National Commercial Sharia Bank from second quarterly

at year 2010 untuil first quarterly at year 2015. The technique of data analysis

uses descriptive analysis and multiple linear regression analysis..

The results of the research showed that FDR, APB, NPF, REO and

FACT simultaneously have influence significant toward ROA on Non Foreign

Exchange National Commercial Sharia Bank. FDR partially have influence

positive significant toward ROA on Non Foreign Exchange National Commercial

Sharia Bank. APB partially have influence negative unsignificant toward ROA on

Non Foreign Exchange National Commercial Sharia Bank. NPF partially have

influence positive unsignificant toward ROA on Non Foreign Exchange National

Commercial Sharia Bank. REO partially have influence negative significant

toward ROA on Non Foreign Exchange National Commercial Sharia Bank. FACR

partially have influence negative significant toward ROA on Non Foreign

Exchange National Commercial Sharia Bank. The most dominant variable is

REO.

Keywords : Liquidity Ratio, Asset Quality Ratio, Eficiency Ratio and Solvability

Ratio